pantun tentang alam

2

Click here to load reader

Upload: erica-nursanti

Post on 30-Nov-2015

1.566 views

Category:

Documents


10 download

DESCRIPTION

b.indonesia

TRANSCRIPT

Page 1: pantun tentang alam

Erica Nursanti Dewi (8)

X MIA 6

PANTUN LINGKUNGAN LINGKUNGAN ALAM

Kalau piknik di tepi pantai

Pulanglah sebelum hari senja

Lingkungan hijau nan damai

Marilah selalu kita jaga

Pisang emas dibawa belayar

Masak sebiji disimpan di kulkas

Kini alam kian tercemar

Makin hari makin terasa panas

Awan putih tinggi di angkasa

Di bawah bumi jadi naungan

Alam indonesia sungguh luar biasa

Kaya akan terumbu karang maupun perikanan

Air dalam bertambah dalam

Hujan di hulu belum lagi teduh

Jika cinta lingkungan dan alam

Buang sampah tak usah disuruh

Lebat daun bunga tanjung

Berbau harum bunga cempaka

Betapa manusia sangat beruntung

Tinggal di bumi bagaikan surga

Kayu cendana di atas batu

Page 2: pantun tentang alam

Sudah diikat dibawa pulang

Menanam pohon walau hanya satu

Bebas bencana dimasa mendatang

Si Kabayan mempunyai kesempatan

Jalan jalan ke kota sragen

Menjaga dan lindungi hutan

Sebagai sumber oksigen

Asam pauh dari seberang

Dimuat di dalam lemari

Buang sampahdi tempat sembarang

Banjir datang di kemudian hari