otitis media serosa

8
OTITIS MEDIA SEROSA

Upload: danys-aulia-fahcrulita

Post on 25-Dec-2015

15 views

Category:

Documents


5 download

DESCRIPTION

bnfvgvm,k

TRANSCRIPT

Page 1: Otitis Media Serosa

OTITIS MEDIA

SEROSA

Page 2: Otitis Media Serosa

DEFINISI Keradangan non bakterial mukosa

kavum timpani yang disertai cairan yang tidak purulen (serus atau mukus)

Etiologi: Gangguan fungsi tuba

eustachius

Page 3: Otitis Media Serosa

PATOFISIOLOGI Transudasi plasma dari pembuluh darah

ketelinga tengah yang terutama disebabkan perbedaan tekanan hidrostatik, efusinya bersifat encer

Otitis media mukoid (glue ear) terjadi akibat sekresi aktif kelenjar dan kista pada lapisan epitel celah telinga tengah, efusinya bersifat kental/mukoid yang didahului oleh obstruksi tuba

Page 4: Otitis Media Serosa

Faktor Utama Faktor lain:

Terganggunya fungsi tuba eustachius

Adenoid hipertrofi Adenoiditis Sumbing palatum Tumor di nasofaring Barotrauma Sinusitis Rinitis

Faktor Tambahan:Yang sering berperan yaitu keadaan alergik,

timbulnya cairan ditelinga tengah (efusi

di telinga tengah)

Page 5: Otitis Media Serosa

DIAGNOSIS•Telinga terasa penuh dan grebek grebek (terasa cairan•Pendengaran menurun•Terdengar suara dalam telinga saat menguap atau menelan

Anamnesis

•OTOSKOPI : Membran timpani >> kekuning kuningan•Refleks cahaya menurun•Air fluid level +, air bubbles +

Pemeriksaan Fisik

•Audiogram : Tuli konduktif•Timpanogram: Tipe B atau C

Pemeriksaan Penunjang

DIAGNOSIS BANDING: Otitis media akut stadium kataral

Page 6: Otitis Media Serosa
Page 7: Otitis Media Serosa

TERAPI Miringotomi >> pasang ventilating tube Obat untuk gangguan fungsi Tuba

(dekongestan oral atau topikal) Bila ada pembesaran adenoid dan atau

tonsil dilakukan adenotonsilektomi Jika ada alergi rawat alergi

LAMA PERAWATAN:12 minggu (evaluasi ventilating

tube)

Page 8: Otitis Media Serosa

PENYULIT Otitis media Kronik Mastoiditis Kronik Timpanosklerosis

Prognosis:Baik