opang ppt

Upload: ahmad-naufal

Post on 09-Feb-2018

221 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/22/2019 OPANG PPT

    1/24

    SISTEM

    PENGELOLAAN

    SAMPAH

    PERKOTAAN

    JAKARTA BARAT

    Presented by :

    AHMAD NAUFAL 21080110120018

  • 7/22/2019 OPANG PPT

    2/24

    P E N D A H U L U A N

    Kebersihan lingkungan merupakan faktor penting untuk mencapaikesehatan lingkungan . Untuk itu perlu adanya pengelolaan sampahsebagai faktor penentu kebersihan lingkungan.

    Dipilihnya Surabaya sebagai lokasi kerja praktek karena Surabayamemiliki banyak penghargaan di bidang lingkungan, sehingga dapatdi jadikan acuan dalam pengelolaan sampah di kota besar lainya.

    LATARBELAKANG

    Memperoleh gambaran pengelolaan sampah di Jakarta Barat

    Mengevaluasi sistem pengelolaan sampah surabaya yangmencangkup aspek kelembagaan,aspek teknik operasional,pembiayaan,aspek hukum/peraturan dan peran serta masyarakat.

    TUJUAN

    Tempat : kantor Suku Dinas Kebersihan Jakarta Barat

    Waktu : tanggal 18 Juli 2011 sampai dengan tanggal 4 September2013

    TEMPAT DANWAKTU

    PELAKSANAAN

  • 7/22/2019 OPANG PPT

    3/24

    GAMBARAN UMUM KOTA JAKARTA BARAT

    Temperatur: 22 - 33C

    Kelembaban udara: 97%

    Topografi:

    80 % dataran rendah, ketinggian 3-6 m, kemiringan

    < 3 %

    20 % perbukitan Ketinggian > 30 m dankemiringan 5-15 %

    Luas Wilayah 326,36 km2

    Jumlah Penduduk

    2.929.528 jiwa (BPS 2010)

  • 7/22/2019 OPANG PPT

    4/24

    LATAR BELAKANG

    Sumber penyakit

    Dekomposisi sampah Gas Rumah Kaca

    Jakarta Barat adalah penerima Adipura kategori kota kecil

    pada tahun 2010.

    Bidang Kebersihan Jakarta Barat merupakan instansi yang

    berwenang mengelola sampah ideal untuk melakukan

    evaluasi

    Perlu

    dikelola

  • 7/22/2019 OPANG PPT

    5/24

    TUJUAN DAN MANFAAT

    TUJUAN Mengetahui sistem pengelolaan sampah di

    Kabupaten Purbalingga

    Mengaplikasikan ilmu TL melalui rekomendasi

    Kerjasama dan sinergitas antara dunia pendidikan(Teknik Lingkungan UNDIP) dengan instansipengelola (Bidang Kebersihan DPUK Purbalingga)

    MANFAAT Menambah wawasan dan pengetahuan sistem

    pengelolaan sampah Mengenal dunia kerja

    Mengembangkan kemampuan

  • 7/22/2019 OPANG PPT

    6/24

    LINGKUP PERMASALAHAN

    PengelolaanSampah

    AspekKelembagaa

    n

    AspekTeknis

    Operasional

    AspekRegulasi

    AspekPembiayaan

    AspekPeran SertaMasyarakat

  • 7/22/2019 OPANG PPT

    7/24

    EVALUASI ASPEK TEKNIS

    OPERASIONAL: PEWADAHAN

    Pola

    Pewadahan

    Karakteristik

    Kriteria Kondisi Eksisting Kesesuaian

    Bentuk dan Jenis

    Kotak, tong, bin,

    silinder (semuatertutup)

    Tong dan bin

    tertutup, keranjang

    dan bak sementidak tertutup

    Kurang

    sesuai

    Sifat

    Ringan, mudah

    dipindah dan

    dikosongkan

    Tong dan

    keranjang ringan,

    bak semen tidak

    Kurang

    sesuai

    Bahan

    Logam, plastik,

    bambu, fiberglass,

    kayu dan rotan

    Logam, bambu,

    dan pasangan

    batu-bata

    Sesuai

    Volume

    Tepi jalan dan

    taman (3040

    liter). Permukiman

    dan pasar (100

    1000 liter)

    Tepi jalan dan

    taman

    40 L

    Sesuai

    Pengadaan Instansi pengelolaBidang Kebersihan

    DPUK PurbalinggaSesuai

  • 7/22/2019 OPANG PPT

    8/24

    EVALUASI ASPEK TEKNIS OPERASIONAL:

    PENGUMPULAN &PEMINDAHAN

    Sistem penyapuan jalantelah sesuai

    Pada perumahan

    di gang kecil

    kurang sesuai

  • 7/22/2019 OPANG PPT

    9/24

    EVALUASI ASPEK TEKNIS

    OPERASIONAL: PENGANGKUTAN

    Perlupenambahan armada

    sebanyak 3unit

    Perlu efisiensitenaga

    pengangkut 1 orang

    Pemisahansampah

    basah dankering

    Pengosongan

    Kontainer

    Tipe I, II dan

    Kontainer

    tetap

    Cara I

    Cara II

    Kontainer Tetap

    EVALUASI ASPEK TEKNIS

  • 7/22/2019 OPANG PPT

    10/24

    EVALUASI ASPEK TEKNIS

    OPERASIONAL: PENGOLAHAN DAN

    PEMBUANGAN AKHIR

    Pengomposan

    PemilahanPengolahan

    TPA Banjaran Controlled landfill

    PembuanganAkhir

    Dibawahi oleh BLH, namun

    tidak berjalan

    Dilakukan secara manual

    oleh sektor informal

    Sebagian besar syaratfasilitas terpenuhi

    REKOMENDASI

    Pengolahan

    Bangun kerjasamadengan instansiterkait untuksosialisasi dan

    pemasaran kompos

    Pembuangan Akhir

    Tambahkan fasilitasjembatan timbang

    Buat sistempengolahan sampah

    terpadu

  • 7/22/2019 OPANG PPT

    11/24

    EVALUASI ASPEK

    KELEMBAGAAN

    Perlu perbaikan kualitasSDM dengan pelatihandan pendidikan tentangpengelolaanpersampahan, manajerial,

    inovasi, dan inisiatif Efisiensi tenaga

    pengangkut 1orang/armada

    Bentuk paguyuban ditingkat kelurahan untuk

    pengelolaan sampah yangmandiri.

    KepalaBidang

    Kepala SeksiPengelolaanPersampaha

    n

    Unsur Staf

    PNS : 113

    Harlep : 57

    Kepala SeksiPertamanan

    Unsur Staf

    PNS :34

    Harlep : 7

    o Tenaga sapuan :

    103 orango Tenaga angkutan : 41 orang

    o Petugas TPA : 4 orang

    o Tenaga penarik retribusi : 6 orang

    o Tenaga administrasi : 16 orang

  • 7/22/2019 OPANG PPT

    12/24

    EVALUASI ASPEK PEMBIAYAAN

    Berlakukan tarif retribusi progresif terutama bagi industri

    Pembiayaan

    Anggaran daerah(2012) :

    Rp 57.362.331.000

    Retribusi (2012):

    Rp 1.703.815.000

    REKOMENDASI

  • 7/22/2019 OPANG PPT

    13/24

    EVALUASI ASPEK REGULASI

    Permen PU

    NOMOR03/PRT/M/2013

    Masih ada wargayang membuangsampah di tempat

    yang tidakseharusnya

    Implementasiperlu ditingkatkan

    Perda No.3 Tahun2013 tentangPengelolaan

    Sampah

    Pengumpulandari rumah ke

    TPS seharusnyaoleh masyarakat

    Penerapan dilapangan tidak

    sesuai

    Perda No. 3 tahun2012 tentang

    Retribusi Daerah

    Retribusi bagiindustri tidak

    sepadan denganjumlah sampahyang dihasilkan

    Berlakukan tarifprogresif bagi

    industri

  • 7/22/2019 OPANG PPT

    14/24

    EVALUASI ASPEK PERAN SERTA

    MASYARAKAT

    Peran sertamasyarakathanya 40%

    -Kepala BidangPersampahan-

    Sampah tidakdibuang pada

    tempatnya

    Sistempengumpulantidak berjalan

    baik

    Pemilahansampah tidak

    berjalan

    REKOMENDASI

    Perlu adanya sosialisasi dan edukasi tentang pentingnya

    pengelolaan sampah dan keuntungan mengelola sampah

  • 7/22/2019 OPANG PPT

    15/24

    Kesimpulan

    Tingkat pelayanan (basis wilayah)= 45,65% sedangkanberdasarkan jumlah timbulan terangkut adalah 78,77%

    Teknik operasional sebagian besar telah sesuai SNI 19-2454-2002

    Pembagian kewenangan pada aspek kelembagaan telah

    dilakukan dengan baik, perlu peningkatan SDM Pembiayaan sebagian besar masih ditanggung oleh

    pemerintah daerah, pemasukan berasal dari retribusi

    Ada beberapa regulasi berupa Perda dan Perbup namunimplementasi masih belum sesuai

    Peran serta masyarakat masih rendah terhadap pengelolaanpersampahan

  • 7/22/2019 OPANG PPT

    16/24

    Saran

    Tingkatkan pelayanan persampahan, jikamemungkinkan, lakukan penambahan armada,perbaiki sistem pengomposan.

    Tingkatkan kualitas SDM staf Bidang Kebersihan

    DPUK Purbalingga dengan pendidikan dan pelatihan. Terapkan retribusi progresif yang disesuaikan dengan

    banyak sampah yang diangkut, terutama padaindustri.

    Kuatkan komitmen bersama untuk menegakkan

    aturan yang telah ditetapkan. Bangun kesadaran dan peran serta masyarakat

    dalam mengelola sampah dengan menjelaskankeuntungan yang didapat dari pengelolaan sampah.

  • 7/22/2019 OPANG PPT

    17/24

    TERIMA KASIH

  • 7/22/2019 OPANG PPT

    18/24

    M

    E

    TO

    D

    OLO

    GI

    Pelaksanaan Kerja Praktek di Dinas Pekerjaan Umum Bidang

    Kebersihan Kab. Purbalingga

    Mulai

    Proses

    Administrasi

    Pengumpulan Data

    Data Primer :

    -Interview/ wawancara

    -Pengamatan langsung di

    lapangan

    -Dokumentasi pribadi

    Data Sekunder :

    Dinas Pekerjaan Umum Bidang Kebersihan Kabupaten

    Purbalingga

    - Jumlah Sarana Prasarana

    -Wilayah yang Dilayani

    -Operasional Pengangkutan

    -Jumlah Timbulan Sampah

    -Data Sarana Prasarana TPA

    -Data Sarana Prasarana Persampahan

    -Data Kepegawaian

    -Peraturan mengenai Kebersihan

    BPS

    -DataMonografi

    EVALUASI

    Analisis dan Pembahasan

    Kesimpulan dan Saran

    Selesai

    Studi Literatur

    Tahap

    Persiapan Kerja

    Praktek

    Tahap

    Pelaksanaan Kerja

    Praktek

    Tahap Penyusunan

    Laporan

  • 7/22/2019 OPANG PPT

    19/24

    KESESUAIAN FREKUENSI

    PENYAPUAN JALAN

    Klasifikasi jalanFrekuensi

    Penyapuan

    Realisasi di

    Kabupaten

    Purbalingga

    Jalan pusat area perbelanjaan 3 perhari 3 perhari

    Jalan di area pasar, jalan utama

    pusat

    3 perhari 3 perhari

    Jalan kolektor pusat 2 hari 1 kali 3 perhari

    Jalan pinggir pusat perbelanjaan 2 hari 1 kali 3 perhari

    Jalan pemukiman pendapatantinggi

    2 hari 1 kali -

    Jalan pemukiman pendapatan

    rendah

    2 hari 1 kali -

  • 7/22/2019 OPANG PPT

    20/24

    PERHITUNGAN TAMBAHAN

    ARMADA

    Total volume sampah yang dihasilkan di wilayah terlayani =

    190,68 m3

    Volume sampah terangkut di wilayah terlayani = 150,2 m3

    Volume bak sampah armada angkut = 8 m3/unit

    Jumlah ritasi per armada = 2 ritasi

  • 7/22/2019 OPANG PPT

    21/24

    KESESUAIAN FASILITAS SANITARY LANDFILL

    BANTARGEBANG

    Fasilitas Kriteria Kondisi Eksisting Kesesuaian

    Jalan masuk TPA Tersedia Tersedia Sesuai

    Jalan Operasi Tersedia Tersedia Sesuai

    Tempat penimbangan Tersedia Tidak tersedia Tidak sesuai

    Pos jaga Tersedia Tersedia Sesuai

    Lokasi yang memenuhi

    standart

    Lokasi sesuai dengan SNI 03-3241-1994 Memenuhi prasyarat

    SNI 03-3241-1994Sesuai

    Saluran drainase Tersedia Tersedia Sesuai

    Tanah penutup berkala Tersedia Tersedia Sesuai

    Konstruksi kedap air Lapisan dasar tanah liat/membrane

    sintetis

    Membran sintetis Sesuai

    Pipa pengumpul lindi Tersedia Tersedia Sesuai

    Pipa ventilasi gas Tersedia Tersedia Sesuai

    Instalasi pengolahan lindi Tersedia TersediaSesuai

    Kendaraan pengangkut

    sampah

    Tersedia TersediaSesuai

    Peralatan berat Tersedia Tersedia Sesuai

  • 7/22/2019 OPANG PPT

    22/24

    PENGOLAHAN SAMPAH

    TERPADU

    Identifikasitujuan daur

    ulang

    Karakterisisasimaterial yang dapat

    didaur ulang

    Menilai danmembangun

    dukunganmasyarakat

    Menganalisa pasardan strategi

    pemasaran bagibahan daur ulang

    Memilih teknologidan praktik

    pengumpulan danpemrosesan

    Mempertimbangkandampak terhadap

    daur ulang informal

    Membuat anggarandan rencanaorganisasi

    Mengimplementasikan program

    pendidikan danpublikasi

    memulaioperasional

    program

    Mengawasi jalannyaprogram,

    meneruskanedukasi dan

    publikasi

    Mengulas danmenyesuaikan

    programberdasarkanpengalaman

  • 7/22/2019 OPANG PPT

    23/24

    SEKTOR INFORMAL DALAM

    SISTEM Berikan subsidi alat pelindung diri

    Sediakan akses perawatan kesehatan

    Atur kerjasama dengan para pemulung

    Membantu mengontrol gangguan dan citra

    terkait pemulung.

  • 7/22/2019 OPANG PPT

    24/24

    PERHITUNGAN EFISIENSI

    TENAGA PENGANGKUT

    Jumlah lokasi yang harus diangkut (Np ) = 11 lokasi/ritasi

    Waktu pengambilan/ ritasi (Pscs) = 3,17 jam/ritasi

    Waktu pengambilan di tiap lokasi (tp) = 15 orang menit/lokasi