oleh mugi riyanto - iges...pemanasan global dan perhitungan karbon sekolah konservasi dan iklim...

15
Oleh Mugi Riyanto Kelompok Serikat Petani Pembaharu (SPP) dan Gapoktan Desa Kawasan Konservasi Semoyo. Alamat : Dusun Salak Desa Semoyo, Pathuk Kab. Gunung Kidul

Upload: others

Post on 11-Jan-2020

19 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Oleh Mugi Riyanto - IGES...pemanasan global dan perhitungan karbon Sekolah konservasi dan iklim (wacana) Sertifikasi Legalitas kayu (SVLK) (awal proses) Optimalisasi limbah (tonggak)

Oleh Mugi Riyanto Kelompok Serikat Petani Pembaharu (SPP) dan Gapoktan Desa Kawasan Konservasi Semoyo. Alamat : Dusun Salak Desa Semoyo, Pathuk Kab. Gunung Kidul

Page 2: Oleh Mugi Riyanto - IGES...pemanasan global dan perhitungan karbon Sekolah konservasi dan iklim (wacana) Sertifikasi Legalitas kayu (SVLK) (awal proses) Optimalisasi limbah (tonggak)

Desa Semoyo merupakan salah satu desa di Kec. Pathuk kab. Gunung Kidul.

Berawal dari keprihatinan masyarakat

tentang keadaan lingkungan dan ekologis di Desa kemudian banyak melakukan kegiatan terkait penyelamatan lingkungan.

DKK sendiri telah dirintis dari tahun

2004 dengan berbagai kegiatan oleh Kelompok SPP dan Gapoktan tingkat desa

Dalam perkembanganya, pada Agustus 2008, semoyo dicanangkan sebagai Desa Kawasan Konservasi yang kemudian kami sebut dengan DKK Semoyo

Page 3: Oleh Mugi Riyanto - IGES...pemanasan global dan perhitungan karbon Sekolah konservasi dan iklim (wacana) Sertifikasi Legalitas kayu (SVLK) (awal proses) Optimalisasi limbah (tonggak)

Luas Desa adalah 576,2 Ha (Pekarangan : 200,93 Ha; Tegalan : 292, 6 Ha dan sisanya sawah dan penggunaan lainya.

Jumlah penduduk Desa Semoyo

2.742 orang yang terdiri dari 1.273 laki-laki dan 1.469 perempuan dengan jumlah KK adalah 765 KK.

Lebih dari 60% KK yang ada

bermatapencaharian sebagai petani hutan dan tanaman pangan.

Gambaran Hutan rakyat : berada

pada lahan pekarangan dan tegalan dengan dominasi tanaman adalah Jati, Mahoni, Sonokeling, Sengon dan Akasia

Page 4: Oleh Mugi Riyanto - IGES...pemanasan global dan perhitungan karbon Sekolah konservasi dan iklim (wacana) Sertifikasi Legalitas kayu (SVLK) (awal proses) Optimalisasi limbah (tonggak)

Kegiatan DKK : kehutanan, Pertanian, peternakan, komunikasi, Wirausaha dan pendidikan.

Untuk kehutanan, 2 tahun terakhir

ini fokus pada kegiatan : Kebun Bibit Desa Sertifikasi HR lestari (Proses) Pembelajaran tentang

pemanasan global dan perhitungan karbon

Sekolah konservasi dan iklim (wacana)

Sertifikasi Legalitas kayu (SVLK) (awal proses)

Optimalisasi limbah (tonggak) untuk kerajinan

Page 5: Oleh Mugi Riyanto - IGES...pemanasan global dan perhitungan karbon Sekolah konservasi dan iklim (wacana) Sertifikasi Legalitas kayu (SVLK) (awal proses) Optimalisasi limbah (tonggak)

Isu tentang pemanasan global yang terjadi

Dampak dari pemanasan global

yang sadar atau tidak sadar telah dialami oleh masyarakat.

Keluhan masyarakat mengenai

perubahan musim tanam, perubahan suhu yang memang tidak biasa dll.

Perlunya pembelajaran tentang

pemanasan global kepada masyarakat agar masyarakat mampu mengurangi kegiatan penghasil co2 dan meningkatkan penyerapan (menanam)

Page 6: Oleh Mugi Riyanto - IGES...pemanasan global dan perhitungan karbon Sekolah konservasi dan iklim (wacana) Sertifikasi Legalitas kayu (SVLK) (awal proses) Optimalisasi limbah (tonggak)

Pembelajaran tentang pemanasan global dan fungsi HR terkait isu pemanasan global

Pembelajaran

perhitungan karbon agar kami mampu menghitung potensi cadangan karbon yang dimiliki dan mampu melakukan monitoring secara mandiri

Page 7: Oleh Mugi Riyanto - IGES...pemanasan global dan perhitungan karbon Sekolah konservasi dan iklim (wacana) Sertifikasi Legalitas kayu (SVLK) (awal proses) Optimalisasi limbah (tonggak)

Pembelajaran dan Perhitungan Karbon BENTUK DAN MEDIA PEMBELAJARAN

Pertemuan tingkat Desa Pertemuan khusus kelompok

SPP dan Gapoktan Pertemuan tingkat RT dan Dusun Radio Komunitas Pameran di kegiatan tingkat

propinsi Pembuatan banner Film Poster dan foto-foto

SOSIALISASI DAN

PEMBELAJARAN TENTANG

PEMANASAN GLOBAL

Page 8: Oleh Mugi Riyanto - IGES...pemanasan global dan perhitungan karbon Sekolah konservasi dan iklim (wacana) Sertifikasi Legalitas kayu (SVLK) (awal proses) Optimalisasi limbah (tonggak)
Page 9: Oleh Mugi Riyanto - IGES...pemanasan global dan perhitungan karbon Sekolah konservasi dan iklim (wacana) Sertifikasi Legalitas kayu (SVLK) (awal proses) Optimalisasi limbah (tonggak)
Page 10: Oleh Mugi Riyanto - IGES...pemanasan global dan perhitungan karbon Sekolah konservasi dan iklim (wacana) Sertifikasi Legalitas kayu (SVLK) (awal proses) Optimalisasi limbah (tonggak)

Pengambilan sampling : random sampling, berdasar KK (karena pengelola unit terkecil HR adalah Rumah tangga/KK). Dari 5 dusun yang ada di Semoyo diambil sampel 10 KK per dusun secara acak. Setiap sample akan diukur baik tegalan atau pekarangan yang dimiliki.

Penggunaaan jenis lahan : pekarangan dan tegalan Plot yang digunakan pada masing-masing penggunaan jenis yaitu pada

lahan dengan pohon berkelompok dan pohon berada ditepi Untuk pohon mengelompok plot adalah 20 x 20 m sedang untuk pohon

ditepi, pada tepi lahan, 10 m diukur, 10 m tidak diukur, 10 m diukur dst. Data yang diambil : Potensi karbon (kayu) dan non kayu

Plot merupakan plot permanen yang ditandai dengan GPS titik tengah

Page 11: Oleh Mugi Riyanto - IGES...pemanasan global dan perhitungan karbon Sekolah konservasi dan iklim (wacana) Sertifikasi Legalitas kayu (SVLK) (awal proses) Optimalisasi limbah (tonggak)
Page 12: Oleh Mugi Riyanto - IGES...pemanasan global dan perhitungan karbon Sekolah konservasi dan iklim (wacana) Sertifikasi Legalitas kayu (SVLK) (awal proses) Optimalisasi limbah (tonggak)

Perhitungan karbon dengan metode allometrik Rumus yang digunakan adalah dari BPKH

kemenhut dan Ris hadi (Fakultas kehutanan UGM). Penelitian yang dilakukan oleh BPKH di hutan rakyat Jawa karakteristiknya hampir sama dengan wilayah di Semoyo.

Hasil yang didapat adalah 34 ton/ha untuk

tegalan dan 32 ton/ha untuk pekarangan.

Page 13: Oleh Mugi Riyanto - IGES...pemanasan global dan perhitungan karbon Sekolah konservasi dan iklim (wacana) Sertifikasi Legalitas kayu (SVLK) (awal proses) Optimalisasi limbah (tonggak)

Dalam sosialisasi kepada masyarakat tentang pemanasan global dan pentingnya hutan rakyat terkait isu pemanasan global memang harus pelan-pelan. Karena memang banyak istilah baru.

Tantangan ke depan adalah

bagaimana tetap konsistenya kelompok untuk tetap monitoring. Ini bukan hal sulit sebeanrnya, tetapi memang butuh komitmen yang tinggi.

Terkait pola pemanenan di Desa kami adalah tebang butuh, tantanganya adalah bagaimana bisa mengendalikan penebangan.

Page 14: Oleh Mugi Riyanto - IGES...pemanasan global dan perhitungan karbon Sekolah konservasi dan iklim (wacana) Sertifikasi Legalitas kayu (SVLK) (awal proses) Optimalisasi limbah (tonggak)

Pembelajaran tentang Pemanasan Global, perubahan iklim dan manfaat pohon terkait isu lingkungan dapat dipahami oleh masyarakat.

Masyarakat secara mandiri melakukan perhitungan karbon dan

mempunyai data kemudian melakukan olah data. Mampu merencanakan monitoring karbon yang akan dilakukan 1

tahun sekali.

Adanya peluang bertukar informasi dan kegiatan dengan kelompok lain. Yang kami lakukan dengan Wonosobo dan Bantul.

Setelah melakukan kegiatan ini, mampu mendorong Pemkab untuk juga banyak melakukan kegiatan pada pengelolaan HR.

Page 15: Oleh Mugi Riyanto - IGES...pemanasan global dan perhitungan karbon Sekolah konservasi dan iklim (wacana) Sertifikasi Legalitas kayu (SVLK) (awal proses) Optimalisasi limbah (tonggak)