non monetary asset adalah aset yang harganya dalam satuan uang

Upload: jara-takuzawa

Post on 05-Jul-2018

223 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/16/2019 Non Monetary Asset Adalah Aset Yang Harganya Dalam Satuan Uang

    1/1

    1. Non monetary asset adalah aset yang harganya dalam satuan uang (rupiah)

    yang nilainya dapat berubah-ubah dari waktu ke waktu sesuai dengan

    kesepakatan mengenai daya beli uang yang ingin dipertahankan. Dengan

    kata lain, pengertian non monetary asset adalah jenis aset yang tidak

    memiliki nilai tunai tukar tetap, tapi yang nilainya tergantung pada kondisi

    ekonomi.

    Karakteristik non monetary assets adalah sebagai berikut : Non monetary assets dianggap sebagai assets. !alah satu "iri #

    karakteristik dari pada assets adalah adanya suatu klaims atau tuntutan-

    tuntutan yang dapat dipaksakan berdasarkan kekuatan hukum. Nilai dari aset

    non moneter pada dasarnya diukur dalam satuan uang (di $ndonesia rupiah). Dapat berubah-ubah. %erbeda dengan monetary assets, klaim dari non

    monetary assets dapat berubah-ubah dari waktu kewaktu, sedangkan pada

    aset moneter tuntutannya "enderung untuk tetap meskipun harganya akan

    berubah-ubah.

    &erubahannya sesuai dengan kesepakatan mengenai daya beli uang.&erubahan dari klaim atau tuntutan yang terjadi pada non monetary assets

    sesuai dengan perubahan daya beli uang itu sendiri.

    'ontoh aset non moneter yaitu persediaan, bahan baku, properti, pabrik,

    tanah dan peralatan-peralatan lainnya.