mutasi pada beberapa varietas krisan ( chrysanthenum )

12
Mutasi pada Beberapa Varietas Krisan (Chrysanthenum)

Upload: jerica

Post on 23-Feb-2016

144 views

Category:

Documents


9 download

DESCRIPTION

Mutasi pada Beberapa Varietas Krisan ( Chrysanthenum ). Kelompok 1:. Rizky Yuliansyah115040200111078 Ghassani Anggiah P.115040200111082 Hesty M.115040201111066 Ika Riana Hiola115040201111072 Mahendra Putra115040201111256 Fadhila Inggita115040201111260 - PowerPoint PPT Presentation

TRANSCRIPT

Page 1: Mutasi pada Beberapa Varietas Krisan ( Chrysanthenum )

Mutasi pada Beberapa Varietas Krisan (Chrysanthenum)

Page 2: Mutasi pada Beberapa Varietas Krisan ( Chrysanthenum )

Kelompok 1:• Rizky Yuliansyah 115040200111078• Ghassani Anggiah P. 115040200111082• Hesty M. 115040201111066• Ika Riana Hiola 115040201111072• Mahendra Putra 115040201111256• Fadhila Inggita 115040201111260• Diah Septiningrum 115040213111011

Page 3: Mutasi pada Beberapa Varietas Krisan ( Chrysanthenum )

Latar BelakangDengan tingginya permintaan pasar terhadap bunga krisan, banyak pemulia yang berfikir untuk menghasilkan krisan varietas baru yang unggul dengan harga jual tinggi. Dalam hal ini, pemuliaan tanaman krisan dilakukan dengan cara melakukan mutasi pada beberapa tanaman krisan, yang nantinya akan menghasilkan keragaman warna bunga pada tanaman krisan tersebut.

Page 4: Mutasi pada Beberapa Varietas Krisan ( Chrysanthenum )

TujuanUntuk mendapatkan mutan – mutan krisan yang sesuai dengan preferensi konsumen dan meningkatkan keragaman genetik krisan dalam upaya memperkaya koleksi plasma nutfah.

Page 5: Mutasi pada Beberapa Varietas Krisan ( Chrysanthenum )

Klasifikasi Krisan• Divisi : Spermathophyta• Sub Divisi : Angiospermae• Famili : Asteraceae• Genus : Chrysanthemum• Species : C. morifolium Ramat,

C.indicum, C. daisy

Page 6: Mutasi pada Beberapa Varietas Krisan ( Chrysanthenum )
Page 7: Mutasi pada Beberapa Varietas Krisan ( Chrysanthenum )

MetodologiTiga varietas kontrol krisan

Stek pucuk berakar

Mutasi

Seleksi individu

Klon-klon terpilih

Perbanyakan menggunakan stek pucuk berakar

Mutan

Page 8: Mutasi pada Beberapa Varietas Krisan ( Chrysanthenum )

Hasil1. Krisan varietas Chandra kirana•Komoditas : Krisan•Tahun : 2001•Diameter Bunga : 7,20 cm•Panjang Tangkai : 83,1 cm•Umur Tanaman : 111 hari•Keterangan : warna bunga ungu,

bentuk bunga single.

•Warna bunga pita Chandra Kirana yang asalnya ungu menjadi merah.

Page 9: Mutasi pada Beberapa Varietas Krisan ( Chrysanthenum )

2. Krisan varietas Sri Rejeki•Komoditas : Krisan•Diameter Bunga : 5,90  cm•Panjang Tangkai : 65,70 cm•Umur Tanaman : 96 - 116 hari•Keterangan : warna bunga putih,

bentuk bunga dekoratif

•Perubahan bentuk bunga ditandai dengan peningkatan/penurunan secara nyata terhadap jumlah bunga pita dan kehilangan bunga tabung.

Page 10: Mutasi pada Beberapa Varietas Krisan ( Chrysanthenum )

3. Krisan varietas Sakuntala•Komoditas : Krisan•Tahun : 2002•Diameter Bunga : 12,8 cm•Panjang Tangkai : 86 cm•Umur Tanaman : 111 hari•Keterangan : warna bunga kuning,

bentuk bunga dekoratif

•Petal varietas Sakuntala yang diiradiasi 20 Gy nampak lebih tebal sehingga bunga nampak lebih kekar dan kesegarannya lebih lama.

Page 11: Mutasi pada Beberapa Varietas Krisan ( Chrysanthenum )

Kesimpulan(1) Pada Sri Rejeki yang diiradiasi 20 Gy, perubahan bentuk bunga ditandai dengan peningkatan/penurunan secara nyata terhadap jumlah bunga pita dan kehilangan bunga tabung.

(2) Warna bunga pita Chandra Kirana yang asalnya ungu menjadi merah.

(3) Selain jumlah bunga pita yang meningkat, petal varietas Sakuntala yang diiradiasi 20 Gy nampak lebih tebal sehingga bunga nampak lebih kekar dan kesegarannya lebih lama. 

Page 12: Mutasi pada Beberapa Varietas Krisan ( Chrysanthenum )

THANK YOU