metodologi penelitian pendidikan

Click here to load reader

Upload: biana

Post on 07-Feb-2016

46 views

Category:

Documents


4 download

DESCRIPTION

UNPAS. I. Metodologi Penelitian Pendidikan. Rully Indrawan R.Poppy Yaniawati. Rully Indrawan Bogor, 26 Maret 1961. Sekretaris Lembaga Penelitian Unpas (1992-1997) Ketua Lembaga Penelitian Unpas (1997-2004) Plh . Pembantu Rektor I UNPAS (2003-2004) - PowerPoint PPT Presentation

TRANSCRIPT

SEPUTAR ARTIKEL ILMIAH

Metodologi Penelitian PendidikanRully IndrawanR.Poppy YaniawatiUNPAS

I

1Guru Besar FKIP UNPAS (IVE) Asdir I Pasca Sarjana UnpasStaf Wantimpres bid. Pembangunan dan OtdaReviewer DP2M Dikti, Depdiknas RIKomite Perencana Pemerintah Propinsi Jawa BaratKetua Litbang Paguyuban PasundandllRully IndrawanBogor, 26 Maret 1961Sekretaris Lembaga Penelitian Unpas (1992-1997)Ketua Lembaga Penelitian Unpas (1997-2004)Plh. Pembantu Rektor I UNPAS (2003-2004)Ketua Tim Penyusun Rencana Induk Penelitian Jabar (2003)Pembantu Rektor II UNPAS (2004-2008)Staf Ahli DPD-RI (2007-2009)Ketua Umum Korpri Kopertis wilayah IV Jabar Banten (2006-2010)Wk. Ketua Forum PT Bidang Perumahan, Kantor Menpera RI (2008-2010)Rektor Ikopin (2007-2011)

23

R. Poppy YaniawatiBandung, 21 Januari 1968E-mail: [email protected] Kopertis Wil. IV Jabar untuk FKIP Unpas BandungLektor Kepala, Pembina/IVADoktor Pendidikan MatematikaSekretaris Prodi Matematika Pasca Sarjana Unpas;Reviewer Penelitian Kopertis Wil. IV Jabar dan Banten4

SILABUS5Pendahuluan6Uraian Rinci Rencana Materi KuliahSesiTujuanTopikDosen PengajarKet1Memberi pemahaman tentang kegiatan penelitian, serta landasan penelitian dalam bidang pendidikan

PendahlunanFilsafat IlmuMetode ilmiah dan PenelitianPenelitian pendidikanIdentifkasi Masalah Rully Indrawan

2-3Menjelaskan dan melatih pembuatan proposal untuk penelitian pendidikan

Penyusunan Proposal:JudulLatar Belakang MasalahRumusan masalahTujuan dan KegunaanKerangka BerfikirHipotesisOperasionalisais VariabelMetode penelitianKepustakaan

R. Poppy Yaniawati

4-6Menjelaskan penggunan metode kuantitatif dan kualitatif dalam penelitian

Pendekatan Penelitian:KuantitatiffKualitatifCampuranRully Indrawan

7Menjelaskan, menganalisis, mempersiapkan dan melatih Penelitian Tindakan kelas Penelitian Tindakan Kelas:PersiapanPenysunan ModelPelaksanaanEvaluasiPerbaikan ModelR. Poppy Yaniawati

7Uraian Rinci Rencana Materi KuliahSesiTujuanTopikDosen PengajarKet8UTS9-10Mengetahui pemahaman dan kemampuan mahasiswa dalam menyusun proposalPraktik Penyusunan Pro2osalRully Indrawan

11-12Memberi pemahaman melalui praktik pengolahan data kuantitatif, serta pemanfaatan software dalam pengolahan datanPengolahan Data Kuantitatif:Statistik PenafsiranUji StatistikModel Persamaan StrukturalPemanfaatan SoftwarePoppy Yaniawati

13-14Menjelaskan tentang berbagai jenis luaran penelitian

Luaran Penelitian:Karya Tulis IlmiahArtikel IlmiahRully Indrawan15UASLaporan Evaluasi

8LITERATUR9Jurnal Penelitian Pendidikanhttp://bebas.vlsm.org/v06/Kuliah/Seminar-MIS/2006/168/168-12-ValueOfIntrusionDetectionSystems.pdf.http://maths.fs.utm.my/matema~1/mat.htmwww.fmipa.itb.ac.id/jms/file/JMS_www.malang.ac.id/indo/jurnal.htm www.batan.go.id/ptbin/cssi/doc/paper.doc www.math.itb.ac.id/academicStaff.php?id=131803264 www.matematik.fs.utm.my/mathv4/staffprofile.php journal.lib.unair.ac.id/index.php/jmipa/issue/current matematika.upi.edu www.latrobe.edu.au/maths/research/publications www.ijournals.net gort.ucsd.edu/newjour/m/msg02553 www.mathematica-mpr.com/educationwww.risc.uni-linz.ac.at/people/schreine/papers www.mathematica-journal.com/issue/v9i3/n www.mathematica-mpr.com/publications maths.fs.utm.my/matema www.inform.upm.edu 10Komponen Penilaian11Target Luaran12Metode Ilmiah dan PenelitianSejak manusia hadir dalam kehidupan senantiasa dihadapkan pada berbagai hal yang ingin diketahuinya. Dari pertanyaan yang berkaitan dengan kehidupan dirinya, misalnya asal muasal keberadaan, bagaimana agar dia bisa bertahan hidup dan keluar dari masalah yang dihadapi, kemudian berkembang selaras dengan harapan yang dia anggap baik untuk kehidupannya. Sampai kepada masalah yang berkaitan dengan posisi dirinya dengan elemen lain dalam kehidupan. Hal yang terakhir berkaitan dengan bagaimana seharusnya dia menempatan dirinya dengan manusia lainnya. Atau bagaimana posisi dirinya dengan alam dan lingkungan sosial dan budayanya. Malahan yang lebih tinggi lagi bagaimana posisi dirinya dengan maha pencipta alam semesta beserta isinya ini. Banyak cara yang dilakukan manusia untuk mengungkap dan menjawab berbagai persoalan tentang itu. Upaya yang dilakukan sangat berbeda seiring dengan perkembangan peradaban dan cara berfikir serta budaya yang melatarbelanginya. Pada masyarakat jaman awal peradaban, manusia sering mengunakan instuisi atau 1314FilsafatFilsafat adalah pandangan hidup seseorang atau sekelompok orang yang merupakan konsep dasar mengenai kehidupan yang dicita-citakan.

15Apa kata filsufPlato (427348 SM) menyatakan filsafat ialah pengetahuan yang bersifat untuk mencapai kebenaran yang senyatanya Aristoteles (382322 SM) mendefenisikan filsafat ialah ilmu pengetahuan yang meliputi kebenaran yang terkandung di dalamnya ilmu-ilmu metafisika, logika, retorika, etika, ekonomi, politik, dan estetika. Cicero (106043 SM) filsafat ialah ilmu pengetahuan terluhur dan keinginan untuk mendapatkannya.Descartes (15961650), filsafat ialah kumpulan segala pengetahuan di mana Tuhan, alam dan manusia menjadi pokok penyelidikannya. Immanuel Kant (17241804) berpendapat filsafat ialah ilmu pengetahuan yang menjadi pokok dan pangkal segala pengetahuan yang tercakup di dalamnya 4 persoalan: Apakah yang dapat kita ketahui? Apakah yang seharusnya kita kerjakan? Sampai di manakah harapan kita? Apakah yang dinamakan manusia itu?

Ciri-ciri berfikir filosofis :

1718MetafisikaMetafisika (Bahasa Yunani: (meta) = "setelah atau di balik", (phsika) = "hal-hal di alam") adalah cabang filsafat yang mempelajari penjelasan asal atau hakekat objek (fisik) di dunia. Metafisika adalah studi keberadaan atau realitas. Metafisika mencoba menjawab pertanyaan-pertanyaan seperti: Apakah sumber dari suatu realitas? Apakah Tuhan ada? Apa tempat manusia di dalam semesta?

(wikipedia)

OntologisCabang ini menguak tentang objek apa yang di telaah ilmu? Bagaimana ujud yang hakiki dari objek tersebut ? Bagaimana hubungan antara objek tadi dengan daya tangkap manusia (seperti berpikir, merasa dan mengindera) yang membuatkan pengetahuan? EpistimologisMenjawab bagaimana proses timbulnya pengetahuan yang berupa ilmu? Bagaimana prosedurnya? Hal-hal apa yang harus di perhatikan agar kita mendapatkan pengetahuan yang benar? Apa yang disebut kebenaran itu sendiri? Apakah kriterianya? Cara/tehnik/sarana apa yang membantu kita dalam mendapatkan pengetahuan yang berupa ilmu?AksiologisMenjawab, untuk apa pengetahuan yang berupa ilmu itu di pergunakan? Bagaimana kaitan antara cara penggunaan tersebut dengan kaidah-kaidah moral?Bagaimana penentuan objek yang ditelaah berdasarkan pilihan-pilihan moral? Bagaimana kaitan antara teknik prosedural yang merupakan operasionalisasi metode ilmiah dengan norma-norma moral/professional?

Manfaat filsafat dalam kehidupanFaham Filsafat27RasionalismeEksistensialismeIdealismeEmpirisismeKebenaran itu adalah apa yang dapat dijelaskan oleh pikiran sebagaimana keyakinan1Kebenaran itu adalah apa yang terjadi dan dapat dijelaskan oleh akal sehat

2Kebenaran itu adalah keyakinan yang terbentuk oleh kekuasaan manusia3

Kebenaran itu adalah berada pada siapa yang berkuasa saat ini4

27Empirisme dan RasionalismeInduktif dan deduktifDeductif, hipotesis, InduktifMetode Ilmiah

Fenomena, Fakta, DataHipotesis, Model, KonsepDeduktifDeduktifInduktifInduktifDeduktifDeduktifMetode IlmiahIlmuwan pada dasarnya adalah manusia yang memiliki ciri dasar, al:KEBENARAN30HAKIKATPENALARANKEBENARANMATEMATIKA DAN SATISTIKABAHASAMETODE ILMIAH31Manusia mencari kebenaranPendekatan33Penelitian (Research),adalah proses menemukan kembaliPra-posititivistik PositivistikPost-posititivistikKebenaranX34

35QuantitativeQualitativeAuthors RasionallisticNaturalisticGuba &Lincoln (1982)Inquiry from the OutsideInquiry from the insideEvered & Louis (1981)functionalistInterpretative Burrel & Morgan (1979)PositivistConstructivistGuba (1990)PositivistNaturalistic-ethnographicHoshmand (1989)Quantitative and Qualitative Research : Alternative LabelsSumber : Julia Brannen (Ed): 1992 : 58) dari Uhar Suharsaputra

Penelitian Pendidikan39Penelitian Pendidikan (Education Research), adalah penyelidikan sistimatis guna memperoleh informasi untuk pengambilan keputusan dalam pendidikan dan pengajaran.

Ruang Lingkup Penelitian Pendidikan Ragam Jenis Penelitian

Masalah PenelitianSejak manusia hadir dalam kehidupannya senantiasa dihadapkan pada berbagai hal yang ingin diketahuinya. Dari pertanyaan yang berkaitan dengan kehidupan dirinya, misalnya asal muasal keberadaan, bagaimana agar dia bisa bertahan hidup, 44Proposal PenelitianPengumpulan DataPengolahan data dan PembahasanLuaranTeori (Tesis)MetodologiMasalahSubstansiPelaksanaanIdentifikasi masalah! HarapanKenyataanKesenjanganMengapa prestasi belajar siswa berbeda padahal dalam sistem pembelajaran yang sama? Mengapa perubahan kurikulum tidak menyebabkan prestasi belajar siswa menjadi lebih baik??Dari mana ide masalah ditemukan? FENOMENA

Pengkajian Gejala (Fenomena)Rendahnya Mutu Hasil Belajar Apa penyebab rendahnya pencapaian nilai matematika?Faktor mana sajakah penyebab rendahnya nilai UAN bidang matematika?Faktor internal belajar manakah yang mempengaruhi pencapaian nilai mp matematika pada UAN 2010 di SMA kota Bandung?Human Development Index (HDI) Indonesia menduduki peringkat 102 dari 106 yang disurveiHasil survei PERC ( The Political Economic Risk Consultation), Indonesia berada pada peringkat ke 12 dari 12 negara yang disurveiThe Third international Mathematics and Science study-Repeat (TIMSS-R : 1999) menemukan bahwa Siswa SLTP Indonesia menempati peringkat 32 untuk IPA dan 34 untuk Matematika, dari 38 negara yang distudi di Asia, Australia, dan Afrika. Resume

Selamat berpisah