merino

2
Nama : Samsu Aza Nurhuda NIM : D14130050 DOMBA MERINO Domba Merino sangat terkenal dengan kualitas daging dan bulunya untuk bahan wol yang terbaik, domba merino berasal dari asia kecil dan telah menyebar ke berbagai belahan dunia, khususnya bagi negara yang memiliki 4 musim, seperti Australia, New Zeland, Prancis, Inggris dan Spanyol. Domba Merino tidak tahan dengan iklim panas dan lembap seperti daerah tropis karena bulu wolnya yang panjang dan tebal. domba merino ini banyak dibudidayakan di daerah pegunungan seperti Wonosobo, Magelang, Tawangmangu. Selain pertumbuhan fisiknya bisa maksimal, tingkat produktivitasnya juga bagus. Peternak-peternak di Wonosobo, Jawa Tengah, sudah banyak yang berhasil membudidayakan domba ini. sejumlah peternak domba di Gamping dan Sedayu, Bantul, pernah mencoba membudidayakan merino. Sebagian memang bisa gemuk-gemuk, namun pro duktivitasnya tidak bagus. Artinya, domba ini sulit berkembang biak dengan baik.S Merino jantan bertanduk, sementara yang betina tidak bertanduk. Domba Merino jantan dewasa berat

Upload: san

Post on 18-Nov-2015

219 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

peternakan

TRANSCRIPT

Nama : Samsu Aza NurhudaNIM : D14130050

DOMBA MERINODomba Merino sangat terkenal dengan kualitas daging dan bulunya untuk bahan wol yang terbaik, domba merino berasal dari asia kecil dan telah menyebar ke berbagai belahan dunia, khususnya bagi negara yang memiliki 4 musim, seperti Australia, New Zeland, Prancis, Inggris dan Spanyol.Domba Merino tidak tahan dengan iklim panas dan lembap seperti daerah tropis karena bulu wolnya yang panjang dan tebal. domba merino ini banyak dibudidayakan di daerah pegunungan seperti Wonosobo, Magelang, Tawangmangu. Selain pertumbuhan fisiknya bisa maksimal, tingkat produktivitasnya juga bagus. Peternak-peternak di Wonosobo, Jawa Tengah, sudah banyak yang berhasil membudidayakan domba ini. sejumlah peternak domba di Gamping dan Sedayu, Bantul, pernah mencoba membudidayakan merino. Sebagian memang bisa gemuk-gemuk, namun pro duktivitasnya tidak bagus. Artinya, domba ini sulit berkembang biak dengan baik.S Merino jantan bertanduk, sementara yang betina tidak bertanduk. Domba Merino jantan dewasa berat badannya bisa mencapai 70 - 100 kg, sedangkan untuk betina dewasa 50 - 80 kg, Setelah dipotong berat bersih dagingnya antara sepertiga sampai seperempatnya. Wajar jika merino dikenal punya keunggulan terutama soal berat (kuantitas) daging. Bagian kulit dan bulu-bulunya dikenal sebagai penghasil wol ataupun dibuat jaket terutama di beberapa negara berhawa dingin.Harga domba merino sudah besar dan poel, saat ini rata-rata Rp 4 juta/ekor. Lebih mahal dibanding dengan domba lokal, sebab dagingnya jauh lebih banyak. Seumpama berat hidup 90 kg, dapat menghasilkan daging bersih sekitar 30 kg. Domba lokal yang besar, berat masih hidup rata-rata antara 50 kg sampai 60 kg/ekor.