merdeka - kemdikbudrepositori.kemdikbud.go.id/19229/2/rpp 1 hal,esensi dan...webinar - retno k 2020...

36

Upload: others

Post on 06-Jul-2021

4 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: MERDEKA - Kemdikbudrepositori.kemdikbud.go.id/19229/2/RPP 1 Hal,Esensi dan...Webinar - Retno K 2020 •Guru belum sepenuhnya memahami esensi dari masing-masing komponen penyusun RPP,
Page 2: MERDEKA - Kemdikbudrepositori.kemdikbud.go.id/19229/2/RPP 1 Hal,Esensi dan...Webinar - Retno K 2020 •Guru belum sepenuhnya memahami esensi dari masing-masing komponen penyusun RPP,

MERDEKABELAJAR

11Desember2019

3

Page 3: MERDEKA - Kemdikbudrepositori.kemdikbud.go.id/19229/2/RPP 1 Hal,Esensi dan...Webinar - Retno K 2020 •Guru belum sepenuhnya memahami esensi dari masing-masing komponen penyusun RPP,

Pokok-pokok Kebijakan Merdeka Belajar

3

RencanaPelaksanaanPembelajaran

(RPP)

4

PeraturanPenerimaan

Peserta Didik Baru(PPDB) Zonasi

2

UjianNasional

(UN)

1

Ujian SekolahBerstandarNasional(USBN)

4

Page 4: MERDEKA - Kemdikbudrepositori.kemdikbud.go.id/19229/2/RPP 1 Hal,Esensi dan...Webinar - Retno K 2020 •Guru belum sepenuhnya memahami esensi dari masing-masing komponen penyusun RPP,

3 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Arahan kebijakan baru

Format

Komponen

Durasi

Penulisan

Situasi saat ini

Guru diarahkan untuk mengikuti format RPP secarakaku

RPP memiliki terlalu banyak komponen– Guru dimintauntuk menulis dengan sangat rinci (satu dokumen RPPbisa mencapai lebih dari 20 halaman)

Penulisan RPP menghabiskan banyak waktu guru,yangseharusnya bisa digunakan untuk mempersiapkan danmengevaluasi proses pembelajaran itu sendiri

Guru secara bebas dapat memilih,membuat,menggunakandan mengembangkan format RPP

3 komponen inti (komponen lainnya bersifatpelengkap dan dapat dipilih secaramandiri):

▪ Tujuan pembelajaran▪ Kegiatan pembelajaran▪ Asesmen

1 halaman cukup

Penulisan RPP dilakukan dengan efisien dan

efektif sehingga guru memiliki lebih banyakwaktu untuk mempersiapkan dan mengevaluasiproses pembelajaran itu sendiri

Page 5: MERDEKA - Kemdikbudrepositori.kemdikbud.go.id/19229/2/RPP 1 Hal,Esensi dan...Webinar - Retno K 2020 •Guru belum sepenuhnya memahami esensi dari masing-masing komponen penyusun RPP,

Webinar - Retno K 2020

• Guru belum sepenuhnya memahami esensi dari masing-masingkomponen penyusun RPP,

• Peraturan yang mengatur tentang pembelajaran belum dibacadengan utuh atau bahkan tidak pernah dibaca,

• Kemudahan mendapatkan file RPP dari guru satu ke guru lain yang sebenarnya tidak bisa diterapkan di kelas karena modalitas, karakteristik, potensi siswanya berbeda, namun RPP tersebut tetapsaja digunakan, dan,

• Kecenderungan berpikir bahwa RPP merupakan pemenuhanadministrasi saja. Kendala ini dapat teratasi jika guru mau berubah, dari pemahaman RPP sebagai pemenuhan administrasi menuju RPP sebagai kewajiban profesional.

5

RPP sering menjadi kendala tersendiri di kalangan guru. Beberapa faktor penyebab antara lain:

Page 6: MERDEKA - Kemdikbudrepositori.kemdikbud.go.id/19229/2/RPP 1 Hal,Esensi dan...Webinar - Retno K 2020 •Guru belum sepenuhnya memahami esensi dari masing-masing komponen penyusun RPP,

Webinar - Retno K 2020 6

Page 7: MERDEKA - Kemdikbudrepositori.kemdikbud.go.id/19229/2/RPP 1 Hal,Esensi dan...Webinar - Retno K 2020 •Guru belum sepenuhnya memahami esensi dari masing-masing komponen penyusun RPP,

Apa itu RPP?

Rencana PelaksanaanPembelajaran (RPP)adalah rencanakegiatanpembelajaran tatapmuka untuk satupertemuan ataulebih. (LampiranPermendikbudNomor 22 Tahun2016 tentang StandarProses)

35

Page 8: MERDEKA - Kemdikbudrepositori.kemdikbud.go.id/19229/2/RPP 1 Hal,Esensi dan...Webinar - Retno K 2020 •Guru belum sepenuhnya memahami esensi dari masing-masing komponen penyusun RPP,

Mengapa harus menyusun RPP

You can simply impress your

Your Text Here

06

Setiap pendidik pada satuan pendidikan berkewajiban

menyusun RPP secara lengkap dan sistematis agar

pembelajaran berlangsung secara interaktif, inspiratif,

menyenangkan, menantang, efisien, memotivasi

peserta didik untuk berpartisipasi aktif, serta

memberikan ruang yang cukup bagi prakarsa,

kreativitas, dan kemandirian sesuai dengan bakat,

minat, dan perkembangan fisik serta psikologis

peserta didik.

Page 9: MERDEKA - Kemdikbudrepositori.kemdikbud.go.id/19229/2/RPP 1 Hal,Esensi dan...Webinar - Retno K 2020 •Guru belum sepenuhnya memahami esensi dari masing-masing komponen penyusun RPP,

Tugas Guru(Permendikbud No 23 Tahun 2017)

1. Hari Sekolah digunakan oleh Guru untuk melaksanakanbeban kerja Guru.

2. Beban kerja Guru sebagaimana dimaksud meliputi:

1) merencanakan pembelajaran atau pembimbingan;

2) melaksanakan pembelajaran atau pembimbingan;

3) menilai hasil pembelajaran atau pembimbingan;

4) membimbing dan melatih Peserta Didik; dan

5) melaksanakan tugas tambahan yang melekat padapelaksanaan kegiatan pokok sesuai dengan bebankerja Guru.

Page 10: MERDEKA - Kemdikbudrepositori.kemdikbud.go.id/19229/2/RPP 1 Hal,Esensi dan...Webinar - Retno K 2020 •Guru belum sepenuhnya memahami esensi dari masing-masing komponen penyusun RPP,

Kewajiban Menyusun RPP

Setiap pendidikpada satuanpendidikanberkewajibanmenyusun RPPsecara lengkap dansistematis.(LampiranPermendikbudNomor 22 Tahun2016tentangStandar Proses)

Page 11: MERDEKA - Kemdikbudrepositori.kemdikbud.go.id/19229/2/RPP 1 Hal,Esensi dan...Webinar - Retno K 2020 •Guru belum sepenuhnya memahami esensi dari masing-masing komponen penyusun RPP,

Webinar - Retno K 2020

Penyusunan RPP BUKAN merupakanpekerjaan yang bersifat administratif,melainkan bagian dari tugas profesiseorang guru sebagaimana tercantumpada pasal 20 Undang-Undang Nomor14 Tahun2005 tentangGurudanDosen

Page 12: MERDEKA - Kemdikbudrepositori.kemdikbud.go.id/19229/2/RPP 1 Hal,Esensi dan...Webinar - Retno K 2020 •Guru belum sepenuhnya memahami esensi dari masing-masing komponen penyusun RPP,

PENYUSUNAN RPP KURIKULUM 2013

(Berdasarkan SE No 14 Tahun 2019)

DIREKTORAT SMADIREKTORAT JENDERAL PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

TAHUN2020

Page 13: MERDEKA - Kemdikbudrepositori.kemdikbud.go.id/19229/2/RPP 1 Hal,Esensi dan...Webinar - Retno K 2020 •Guru belum sepenuhnya memahami esensi dari masing-masing komponen penyusun RPP,

Permendikbud No 54Tahun2013

Permendikbud No 64Tahun 2013

Permendikbud No 59Tahun 2014Permendikbud No 104Tahun 2014

Permendikbud No 66Tahun 2013

Surat Edaran 14 Tahun 2019

Permendikbud No 22Tahun 2016

Permendikbud No 103Tahun 2014

Permendikbud No 65Tahun 2013Permendikbud No 20Tahun2016

Permendikbud No 23Tahun 2016

Permendikbud No 53Tahun 2015

Permendikbud No 21Tahun 2016

Page 14: MERDEKA - Kemdikbudrepositori.kemdikbud.go.id/19229/2/RPP 1 Hal,Esensi dan...Webinar - Retno K 2020 •Guru belum sepenuhnya memahami esensi dari masing-masing komponen penyusun RPP,

SEno 14tahun 2019

Page 15: MERDEKA - Kemdikbudrepositori.kemdikbud.go.id/19229/2/RPP 1 Hal,Esensi dan...Webinar - Retno K 2020 •Guru belum sepenuhnya memahami esensi dari masing-masing komponen penyusun RPP,

Webinar - Retno K 2020

ISU-ISU PENYEDERHANAAN RPP

1. Mengapa RPP disederhanakan?

2. Apa prinsip utama pengembangan RPP?

3. Bagaimana bentuk format RPP baru?

4. Apakah RPP harus satu lembar?

5. Bagaimana strategi penyusunan RPP model simple/sederhana?

6. Kapan RPP model baru digunakan?

7. Bagaimana RPP lama, apakah boleh digunakan?

8. Apakah ada contoh RPP model SE 14/2019?

Page 16: MERDEKA - Kemdikbudrepositori.kemdikbud.go.id/19229/2/RPP 1 Hal,Esensi dan...Webinar - Retno K 2020 •Guru belum sepenuhnya memahami esensi dari masing-masing komponen penyusun RPP,

Efisien berarti penulisan RPP

dilakukan dengan tepat dan tidak

banyak menghabiskan banyak

waktu dan tenaga.

Efektif berarti penulisan RPPdilakukan untuk mencapaitujuan pembelajaran

Berorientasi pada Peserta Didik berarti

penulisan RPP dilakukan dengan

mempertimbangkan kesiapan,

ketertarikan, dan kebutuhan belajar

peserta didik di kelas.

EFISIEN

EFEKTIF

ORIENTASIPD

PELAKSANAAN

PEMBELAJARAN

Prinsip Pengembangan RPP

Page 17: MERDEKA - Kemdikbudrepositori.kemdikbud.go.id/19229/2/RPP 1 Hal,Esensi dan...Webinar - Retno K 2020 •Guru belum sepenuhnya memahami esensi dari masing-masing komponen penyusun RPP,

Perubahan Paradigma Pembelajaran

Dari Pembelajaran:

• Mencari tahu

• Berbasis aneka sumber belajar

• Pendekatan ilmiah

• Berbasis kompetensi

• Holistik/terpadu

• Kebenaran jawaban multi dimensi

• Keterampilan aplikatif

sebagai sumber•Diberitahu•Guru

utama

•Tekstual

•Berbasis

•Parsial

•Jawaban

Konten

Tunggal

Verbalisme

Menjadi Pembelajaran:

Page 18: MERDEKA - Kemdikbudrepositori.kemdikbud.go.id/19229/2/RPP 1 Hal,Esensi dan...Webinar - Retno K 2020 •Guru belum sepenuhnya memahami esensi dari masing-masing komponen penyusun RPP,

Webinar - Retno K 2020

Pen

gem

ban

gan

Pem

bela

jara

n

KarateristikPembelajaran

KarakteristikKompetensi

Dasar

• Pembelajaran langsung (Direct Teaching)

• Pembelajaran tidak langsung (Indirect Teaching)

• Mengembangkan berpikir tingkat tinggi

(High Order Thinking)

• Mengembangkan kemampuan bekerja secara

ilmiah dan keselamatan diri serta lingkungan

• Kompetensi Abad ke-21(Collaborative, Creative, CriticalThinking, Communicative)

• Sikap

• Pengetahuan

• Keterampilan

Page 19: MERDEKA - Kemdikbudrepositori.kemdikbud.go.id/19229/2/RPP 1 Hal,Esensi dan...Webinar - Retno K 2020 •Guru belum sepenuhnya memahami esensi dari masing-masing komponen penyusun RPP,

Webinar - Retno K 2020

ModelP

em

bela

jara

n

Bukan satu-satunya pendekatanpembelajaran.

Bukan urutan langkah-langkah baku

Pendekatan Saintifik(5M)

• Bukan berbasis ceramah

• Bukan berbasis hafalan

Gurudiberi ruangmenggunakan

pendekatan/modelpembelajaran lain

• Memberikan pengalaman

• Mengembangkan sikap ilmiah

• Mendorong ekosistem sekolah berbasisaktivitas ilmiah

• Menantang

• Memotivasi

Berbasis aktivitas dan kreativitasMenginspirasi

Meyenangkan

Berprakarsa

Page 20: MERDEKA - Kemdikbudrepositori.kemdikbud.go.id/19229/2/RPP 1 Hal,Esensi dan...Webinar - Retno K 2020 •Guru belum sepenuhnya memahami esensi dari masing-masing komponen penyusun RPP,

Webinar - Retno K 2020

1. Identitas sekolah;

2. Identitas mata pelajaran;

3. Kelas/semester;

4. Materi pokok;

5. Alokasi waktu;

6. Tujuan pembelajaran;7. Kompetensi dasar dan IPK;

8. Materi pembelajaran;

9. Metode pembelajaran;

10.Media pembelajaran;

11.Sumber belajar;

12. Langkah-langkah

pembelajaran;

13. Penilaian hasil pembelajaran.

Permen 22/2016 SE 14 Tahun 2019

Perbandingan Komponen RPP

20

1.Identitas sekolah;

2.Identitas mata pelajaran;

3.Kelas/semester;

4.Materi pokok;

5.Alokasi waktu;

6.Tujuan pembelajaran;

7.Langkah-langkah

pembelajaran;

8.Penilaian hasil pembelajaran.

Page 21: MERDEKA - Kemdikbudrepositori.kemdikbud.go.id/19229/2/RPP 1 Hal,Esensi dan...Webinar - Retno K 2020 •Guru belum sepenuhnya memahami esensi dari masing-masing komponen penyusun RPP,

Komponen Inti RPP

KOMPONENINTI

PEMBELAJARAN

TUJUAN

PEMEBELAJARAN

KEGIATAN

PEMEBELAJARAN

PENILAIAN

PEMEBELAJARAN

• Tujuan atau orientasi belajar

• Ruang lingkup materi

• Pendekatan saintifik

• Pengalaman 5M & Model pembelajaran

• Kompetensi pengetahuan

• Kompetensi Keterampilan

• Sikap

• Rangkuman

• Umpan balik

• Refleksi

• Tindak lanjut

• Schedule pertemuan yang akan datang

Page 22: MERDEKA - Kemdikbudrepositori.kemdikbud.go.id/19229/2/RPP 1 Hal,Esensi dan...Webinar - Retno K 2020 •Guru belum sepenuhnya memahami esensi dari masing-masing komponen penyusun RPP,

Webinar - Retno K 2020

o dirumuskan berdasarkan KD,

Tujuan Pembelajaran

Turunkandalam IPK

Aktifitas

Pendekatan

Metode

Model2

Lihat KD

o menggunakan kata kerja operasional yang dapat

diamati dan diukur

o mencakup pengetahuan, keterampilan dan sikap

o Memberikan gambaran proses dan hasil

Aspek

Kompetensi

Hasil Belajar

Page 23: MERDEKA - Kemdikbudrepositori.kemdikbud.go.id/19229/2/RPP 1 Hal,Esensi dan...Webinar - Retno K 2020 •Guru belum sepenuhnya memahami esensi dari masing-masing komponen penyusun RPP,

Webinar - Retno K 2020

Pelaksanaan Pembelajaran

KEGIATAN

PENDAHULUAN

KEGIATAN INTI

KEGIATAN

PENUTUP

PELAKSANAAN

PEMBELAJARAN

Sumber: Permendikbud 22/ 2016

Apakah harusditulis?

Page 24: MERDEKA - Kemdikbudrepositori.kemdikbud.go.id/19229/2/RPP 1 Hal,Esensi dan...Webinar - Retno K 2020 •Guru belum sepenuhnya memahami esensi dari masing-masing komponen penyusun RPP,

Webinar - Retno K 2020

• Penilaian adalah proses pengumpulan danpengolahan informasi untuk mengukur pencapaianhasil belajar peserta didik.

• Penilaian adalah produk atau hasil usaha peserta didikyang membuktikan penguasaan suatu kompetensi.

• Asesmen adalah serangkaian penilaian untukmemahami upaya dan hasil belajar peserta didikdalam menguasai suatu kompetensi.

• Terjadinya AaL, AfL, dan AoL

Penilaian (Asesmen)

Page 25: MERDEKA - Kemdikbudrepositori.kemdikbud.go.id/19229/2/RPP 1 Hal,Esensi dan...Webinar - Retno K 2020 •Guru belum sepenuhnya memahami esensi dari masing-masing komponen penyusun RPP,

Webinar - Retno K 2020

Penilaian proses pembelajaran menggunakan pendekatanpenilaian otentik (authentic assesment)yang menilai kesiapanpeserta didik, proses, dan hasil belajar secara utuh.

Hasil penilaian otentik digunakan guru untuk merencanakanprogram perbaikan (remedial) pembelajaran, pengayaan(enrichment), atau pelayanan konseling

Page 26: MERDEKA - Kemdikbudrepositori.kemdikbud.go.id/19229/2/RPP 1 Hal,Esensi dan...Webinar - Retno K 2020 •Guru belum sepenuhnya memahami esensi dari masing-masing komponen penyusun RPP,

Teknik Penulisan RPP • Tidak ada persyaratanjumlah halaman

• Tidak ada standarbaku untuk formatpenulisan RPP.Gurubebas membuat,memilih,mengembangkan, danmenggunakan RPPsesuai dengan prinsipefisien, efektif, danberorientasi padamurid.

43

Page 27: MERDEKA - Kemdikbudrepositori.kemdikbud.go.id/19229/2/RPP 1 Hal,Esensi dan...Webinar - Retno K 2020 •Guru belum sepenuhnya memahami esensi dari masing-masing komponen penyusun RPP,

Format RPP

• Guru dapat tetap menggunakanformat RPPyang telah dibuatnya.

• Guru dapat pula memodifikasiformat RPPyang sudah dibuatsesuai dengan prinsip efisien,efektif, dan berorientasi kepadamurid

Page 28: MERDEKA - Kemdikbudrepositori.kemdikbud.go.id/19229/2/RPP 1 Hal,Esensi dan...Webinar - Retno K 2020 •Guru belum sepenuhnya memahami esensi dari masing-masing komponen penyusun RPP,

ALTERNATIF MODEL FORMAT RPP

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Sekolah : …………………

Mata Pelajaran

Kelas/Semester

: …………………: …………………

Materi Pokok : …………………

Alokasi Waktu : …………………

A. Tujuan Pembelajaran

B. Kegiatan Pembelajaran

• Kegiatan Pendahuluan

• Kegiatan Inti

• Kegiatan Penutup

C. Penilaian Pembelajaran

Guru Mapel….……………………….

Page 29: MERDEKA - Kemdikbudrepositori.kemdikbud.go.id/19229/2/RPP 1 Hal,Esensi dan...Webinar - Retno K 2020 •Guru belum sepenuhnya memahami esensi dari masing-masing komponen penyusun RPP,

ALTERNATIF MODEL FORMAT RPP

Sekolah : …………………

Mata PelajaranKelas/SemesterMateri Pokok

: …………………: …………………: …………………

Alokasi Waktu : …………………

TUJUAN

PEMBELAJARANKEGIATAN PEMBELAJARAN

PENILAIAN

HASIL BELAJAR

…. Pendahuluan: … ….

Kegiatan Inti: …

Penutup: …

Guru Mapel….……………………….

Page 30: MERDEKA - Kemdikbudrepositori.kemdikbud.go.id/19229/2/RPP 1 Hal,Esensi dan...Webinar - Retno K 2020 •Guru belum sepenuhnya memahami esensi dari masing-masing komponen penyusun RPP,

ALTERNATIF MODEL FORMAT RPP

Sekolah : …………………

Mata PelajaranKelas/SemesterMateri Pokok

: …………………: …………………: …………………

Alokasi WaktuTujuan Pembel.

: …………………: …………………

KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN WAKTU

Pendahuluan …. ….

Kegiatan Inti ….

Penutup ….

Guru Mapel….……………………….

Page 31: MERDEKA - Kemdikbudrepositori.kemdikbud.go.id/19229/2/RPP 1 Hal,Esensi dan...Webinar - Retno K 2020 •Guru belum sepenuhnya memahami esensi dari masing-masing komponen penyusun RPP,
Page 32: MERDEKA - Kemdikbudrepositori.kemdikbud.go.id/19229/2/RPP 1 Hal,Esensi dan...Webinar - Retno K 2020 •Guru belum sepenuhnya memahami esensi dari masing-masing komponen penyusun RPP,

Contoh RPPdi Jepang

46

Page 33: MERDEKA - Kemdikbudrepositori.kemdikbud.go.id/19229/2/RPP 1 Hal,Esensi dan...Webinar - Retno K 2020 •Guru belum sepenuhnya memahami esensi dari masing-masing komponen penyusun RPP,

Webinar - Retno K 2020

Esensi dari sebuah RPP adalah:

• Bukan dari sekedar penulisan RPP-nya melainkan tentang

proses refleksi guru terhadap pembelajaran yang terjadi.

• Untuk menjawab pertanyaan: Apakah RPP yang disusun

telah tercapai dalam proses pembelajaran.

• Tujuan dari penyederhanaan RPP ini adalah untukmeringankan beban administratif guru dan memberikan

kebebasan kepada guru untuk berkreasi dan berinovasi dalamproses pembelajaran

33

Page 34: MERDEKA - Kemdikbudrepositori.kemdikbud.go.id/19229/2/RPP 1 Hal,Esensi dan...Webinar - Retno K 2020 •Guru belum sepenuhnya memahami esensi dari masing-masing komponen penyusun RPP,

Webinar - Retno K 2020

1. RPP model LAMA diadaptasi dengan RPPberdasarkan SE No 14/2019

2. Membuat baru berdasarkan SE No 14/2019

34

Strategi Pengembangan RPP

Page 35: MERDEKA - Kemdikbudrepositori.kemdikbud.go.id/19229/2/RPP 1 Hal,Esensi dan...Webinar - Retno K 2020 •Guru belum sepenuhnya memahami esensi dari masing-masing komponen penyusun RPP,

Webinar - Retno K 2020

Mau pilih yangmana?

Page 36: MERDEKA - Kemdikbudrepositori.kemdikbud.go.id/19229/2/RPP 1 Hal,Esensi dan...Webinar - Retno K 2020 •Guru belum sepenuhnya memahami esensi dari masing-masing komponen penyusun RPP,

Terima Kasih

Retno Kinteki

HP: 08125268803

Email: [email protected]