menulis itu indahrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · ini mengejutkan...

216
www.facebook.com/indonesiapustaka

Upload: others

Post on 01-Nov-2020

36 views

Category:

Documents


17 download

TRANSCRIPT

Page 1: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 2: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Faiqah
Typewritten text
MENULIS ITU INDAH
Faiqah
Typewritten text
Pengalaman Para Penulis Dunia
Faiqah
Typewritten text
Albert Camus, et.al.
Faiqah
Typewritten text
Penerbit: Octopus
Faiqah
Typewritten text
2016
Page 3: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 4: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

MENULISITUINDAHPengalamanParaPenulisDunia AlbertCamus,BertrandRussell,CarlosFuentes,CzeslawMilosz, Edward Said, Gabriel Garcia Marquez, GaoXingjian, George Orwell, Jean-Paul Sartre, Jorge LuisBorges, Jose Saramago, Julio Cortazar, Mark Twain,Michel Foucault, Milan Kundera, Nadine Gordimer,Octavio Paz, Paulo Coelho, Paulo Freire, SalmanRushdie,UmbertoEco,VirginiaWoolf,WalterBenjamin

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 5: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

MenulisItuIndah:PengalamanParaPenulisDunia AlbertCamus,dkk. Penerjemah:AdhePenyunting:DewiKharismaMichelliaDesainbuku:attimoergurita CetakanI,2016 OctopusJl.CempakaNo.112PerumnasCondongcaturDepokSlemanYogyakartaE-mail:penerbitkujangatgmail4comBlog:adheoctopus4wordpress4cornISBN978-602-72743-8-9

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 6: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 7: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

AksarayangBersikukuhMenamaiDuniaSebuahPengantar

SEJARAH menyisakan banyak hal, begitulahkiranya. Orang bijak bilang sejarah memberikanpelajaran,menawarkanalternatifkebajikan.Yangburukdari masa silam dibenamkan, yang baik ditegakkan.Janganmenengokpadayangburamkarenahidupdikalamendatang memerlukan obor terang. Sejarah adalahserupa tetumbuhanmakna, kitaditantangmerawatnyaagar kehidupan tidak lantas menjadi pasak-pasakdenganpucukyangsaratbebanhinggakitamungkinsajatergopoh memikulnya. Babad-babad klasikmengajarkannya pada kita: melalui sabda pendit sertafatwa resi-resi nan bijaksana. Tambo mengisahkanburamnyamasasilamagarkitatakkembaliterperosokdalamhitamyangserupa.

Demikianlah hieroglif ditata pada dinding-dinding gua diMesir. Begitu pulamaksud aksara Jawakunoyangtertorehdilontar-lontaryangberusialanjut.Telah jauh sejak lama orang berusaha menjelaskanpelbagaihalmelaluiaksara. Itulahkenapakultur—katamengembang menjadi budaya-aksara: fatsun taksekadar dilisankan dan dipertunjukkan, tetapi jugaditegaskan lewat tamsil dan simbol-simbol. Gutenbergberjasa bukan karena menyebarkan teknikmekanispenggandaan aksara. Ia juga menelusupkangagasan mengenai pentingnya penguatan makna katamelalui cetak-aksara tersebut. Penggandaan adalahpersebaran,catatanmenjadimakinteramankan.Sejarahpundapatterusdigulirkan.

Tulisan adalah hasil kreasi, dari zaman kapan

~1~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 8: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

pun tradisi-tulisbermula. Istilahproduksi kreasi selalumenyangkutkarya.Namun,bukanlantasberartitulisanhendak mengacungkan tangan dan berteriak lantang:"Akulahpenggerakjagat!"

Suatu karya, sepenuturan Albert Camus, lebihbermaksudmenyandarkan kreatornya pada kenyataanhidup yangmemang seringkali bekerja di luar kendalinalar. Dengan demikian, karya pun bertindak sekadarmenawarkan, dan tidak memutuskan. Tulisan adalahgambaran, para pembaca dianjurkan menatap danmemakainya.

Kesadaransemacamitubermuladibenakorang-orang yang kemudian dikenal sebagai para penulisberderajat universal—yang tulisan-tulisannya dikenalpublik dunia, yang wangi nama mereka tak lekangtersaputkala.Namun,kesadaransajatampaknyakurangmemadai, setidaknya begitulah ujaran jujur mereka.Menulisjugaadalahpersoalanteknis-menatasertacara-menyusun. Mereka tak serta-merta jadipembesarpembesar dalam jagat wacana dan duniakreasiaksara.

Bertrand Russell, misalnya. Ia dengan jujurmengakui bahwa hingga usia 21 tahun mendapatkanpengaruhdari gaya tulisan JohnStuartMill. LepasdarisosokMill,iadisetirsuatumodeltulisanyangdiajarkankakakiparlaki-lakinya.Namun,bukankahtakadayangsalah dengan nuansa, asalkan hal itu bukan plagiasi?Russell sendiri dengan radar mengakui bahwa semuausaha meniru selalu berkaitan dengan ketidaktulusantertentu.

Demikianlah mengapa Gabriel Garcia Marquezmeyakini bahwa ketekunan lebih mendatangkanmaslahatdaripadasekadarpeniruan.Yangmaumenulisharusrelaberpeluhuntukmenemukanrahasiadibalik

~2~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 9: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

derai-derai halaman buku yang menampilkan deretanaksara itu. Lalu, seseorang itu mesti menyatukankembali makna dan memahaminya. Bahkan, ia mestimenangkapnya dari sesuatu yang tampak misteriussekalipun.

Setidaknya, tutur—kata dan laku—tulis dariRusselldanMarquez itu adalahpercikanyangmenjadimaksudbukuini.Niatmempelajaripengalamanmerekaadalahhalpertama,dankenapamerekamenulisadalahpertanyaan serta kupasan selanjutnya. Kita ingin tahumengapa George Orwell berhasil memesonakan jugamengajak berpikir publik pembaca melaluikarangannya, Animal Farm. Jelas ini bukan sekadartentang sejak kecil Orwell telah sadar bahwa kelak iaakan menjadi penulis besar. Namun, lebih dari itu,tulisan-tulisannya menampakkan bahwa Orwellmenggurat pena dengan mesiu kesadaran-diri yangkemudianturutmemantikkesadaran-publik.

Tak berlebihan kiranya jika Jean-Paul Sartreberujarbahwapenulisdapatmemandukitadanjikadiamenggambarkan sebuah gubuk, maka sang penulismembuatgubukitusebagaianalogiketidakadilanhidup-sosial. Judul "Apakah Menulis Itu?" yang ditulisnya,terjawabdenganpenjelasandiatas.

Takadayanglepasdarigenggamansangpenulis.Menurut Jorge Luis Borges, kegiatan menulismemerlukan pemahaman atas pengalaman manusiayang esensial: kehendak untuk hidup soliter sekaligussolider;kasihdanrasabenci;persahabatandanperasaanunggul-diri. Semuanyaharusdipahamisecarautuhdanimparsial. Seorang penulis memerlukan pemaknaanyangdihadirkandarirahimsemesta.Begitulah,menjadipenulis sama halnya dengan menjadi pemimpi yangsadarakankeharusanberbagicerita.Puisilebihleluasa

~3~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 10: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

mewujudkannya, kira-kira demikian ujar Borges. Dan,Marquez pernah mengatakan: cara terbaik yangmembuatseseorangdapatmenjalankanrevolusiadalahmenulissebaikapayangdapatdialakukan.

Dalam nada serupa, penyair Mongane WallySerote dari Afrika Selatan mengatakan bahwa penulisadalah pelayan kemanusiaan sejauh ia menggunakankata untuk memercayai kompleksitas dari suatukebenaran. Tulisan menguji kebenaran, bukanmemberhalakannya secara tunggal. Itulah kenapaSalman Rushdie ialah korban yang nelangsa akibattudingan-tudingan yang mengatasnamakan kebenaranterhadap tulisannya. Ia tidak habis mengerti kenapabanyak orang tidak tertarik dengan buku, dan mudahsaja menghakimi kreasi aksara, menghina kegiatanmembaca, dan membiarkan tulisan menggigilkedinginan. Bagi Rushdie, menulis adalah usahanyamenggapai transendensi—ingat, bukan menunjukkansuperioritas. Seni menulis harus mampumencapainya,lalu menyajikannya kepada pembaca. Itulah sebabRushdie tak jeramenatakatadanaksara:noveladalahcinta pertamanya, "arena khusus" untuk wacana yangbertikaidi alampikiran.Novel adalah seruangan lapakbagiimajinasiyangtidakpernahdapatdihancurkan.

Para penulis tak juga berhentimerangkai kata.UmbertoEcobahkanmenilaiaktivitasmenulis sebagai"kewajiban-politis"-nya. Jika tidak punya kendali atasotoritaspolitik,makatuliskankeresahanitubagioranglain.Inilahtugasyangsebenarnyabagiparasarjana,jugawarga negara lainnya, demikian tutur Eco. Kita harusterus berpendapat karena kita wajib menyatakansesuatu, dan bukan dimestikan karena kita punyakepastian"ilmiah"yangtanpabolehdibantah.

Bukan maksud para penulis di buku ini untuk

~4~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 11: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

menjadiyangpalingtahu.Merekasekadarmemberitahu,sudahlamamelaluikaryamerekadankini—dalambukuini—melalui esai-esai mereka tentang duniakepenulisan. Maka dari itulah, gatra-gatra tentangtulisan dalam kumpulan esai ini pun hadir denganberagam perspektif. Bahkan, latar belakang "disiplin-kerja"merekasecara"ilmiah"punberaneka.

Dalambuku ini, EdwardSaidyang "akademisi"bicarasoaletoskepenulisanNaguibMahfouz.HalyangsamadilakukanMarquezatasErnestHemingway.Lalu,Mark Twain berkisah tentang lika-liku pelik yangdihadapinya hingga akhirnya bukunya terbit. MichelFoucaultyangfilosofismengajakberdiskusisoal fungsipengarang dan kaitannya dengan wacana. MilanKunderasibukmembeberkandefinisi-definisiagartafsirataskarya-karyanyatakdikhianatiparapenerjemahdipelbagai negara. Nadine Gordimer menyampaikanpendapat yang tak jauh-jauh dari maksud Foucault.Sementara itu, Octavio Paz berbijak kata denganharapanbisamendamaikanpenulisdanpenerbit.MasihadaVirginiaWoolfyangmengkritiktugasparakritikusyang tampak serasa diri mereka benar sendiri. DanWalter Benjamin, yang pemikirannya terserak dalamsekian keping esai,menunjukkan akhir riwayat tradisioral(dongeng)sertamunculnyaprosa.

Andaipun disebutkan bahwa buku inimerangkumpengalamanparapenulisdunia,senyatanyatidaklah semua. Yang ada dalam buku ini mungkinsebagian kecil saja, tetapi tak mereduksi hakikatawalnya:berbincangtentangpelbagaigatradariaksarayang diterakan.Walhasil, tak perlumerasa yakin padaapayangmerekabilang:bukankahtulisandalamhalinibukan kemanunggalan kebenaran yang kebal kritik?Maka, baca dan kritiklah. Dan, tak ada salahnya kita

~5~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 12: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

mulaimengikutimereka:bersegerauntukmenulis.

~6~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 13: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

KreasiyangFanaOleh:AlbertCamus

PADAtitikini,sayamerasabahwaharapantidakbisa dielakkan selamanyadan justrudapatmengepungsiapa pun yang ingin terbebas darinya. Inilah masalahyang saya temukan dalam karya-karya yang patutdidiskusikan sekarang. Saya dapat menderetkankaryakarya yang benar-benar absurd dalam bidangkreasiini(MobyDickkaryaMelville,misalnya).Namun,segalasesuatuharusmemilikiawal.Objekpenyelidikanini adalah coal kepastian sejati. Pihak gereja bertindakkeras pada orang-orang bidah hanya karena pemukagerejamenganggap tidak adamusuh yang lebih burukdaripadaseoranganakyangtersesat(murtad).Namun,catatan atas pembangkangan kaum gnostik dankegigihan kaum Manichea telah banyak membantuperkembangan dogma ortodoks dibandingkan segenappendoa. Itulah kenyataan absurd. Seseorang menilaijalan lain dengan mencari jalan kecil alih-alihmenyimpang darinya. Pada titik simpul penalaranabsurd, dalam satu sikap yang didasarkan pada logika,hal absurd bukanlah kelalaian dalam mengembalikanharapandibaliktiraisamaranyangpalingbisadisentuhsekalipun. Hal ini menunjukkan rumitnya persoalanabsurd dan asketis. Lebih dari itu, hal tersebutmenunjukkan pentingnya menegaskan rencana umumesaiini.

Namun, jika memang terlalu dini untukmengurutkan karya-karya absurd sehingga suatukesimpulan dapat dicapai dengan merujuk pada sifatkreatif,satudiantarakarya-karyaitudapatmelengkapikebenaran absurd. Seni tidak pernah bisa begitu

~7~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 14: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

bermanfaatjikakitamemulainyadenganpikirannegatif.Kegelapanmenjadihalpentinguntukmemahamikaryabesar karena gelap pun bisamenjadi terang. Berkaryadan"tidakmenciptakanapapun",memahatpadatanahliat, mengetahui bahwa kreasi orang-orang tidakbermasa depan, melihat karya seseorang dihancurkanpada suatu hari karena pada dasarnya karyanya tidaklebih penting daripada gedung yang berdiri selamaberabad-abad—inilah kebijakan rumit bahwa absurdberarti pula sanksi-sanksi. Menunjukkan dua tindakanini dengan serentak, meniadakan di satu sisi danmembesar-besarkannya di sisi lain, merupakan jalanterbuka untuk memahami kreator absurd. Ia harusmengisikekosonganwarnanya.

Halinimemberipetunjukpadakonsepsikhusustentangkaryaseni.Karyaseorangkreatorterlaluseringdilihat sebagai rangkaian testimoni tertentu. Lantas,senimandanpenulispunkebingungan.Pemikiranyangmendalam terus berada dalam keselarasan; bentuknyadiambil dari pengalaman hidup. Begitu pula kreasiseseorang diperkuat terus-menerus oleh aspekaspekyangberagam:dimulaidarikarya-karyanya.Satusamalainsalingmelengkapi,susul-menyusul,salingmemberikoreksi, serta saling mempertentangkan. Jika sesuatumembawanyakeujungkreasi,makaujungitubukanlahkemenangan dan keharuan yang dibuatbuat olehseniman:"Sayatelahmengatakansesuatu",tetapiujungitu adalah kematian sang kreator yang mengakhiripengalaman-pengalaman dan bukanlah bukti darikecakapannya.

Kesadaran adimanusia pada dasarnya tidakbegitu jelas bagi pembaca. Tidak ada misteri dalamkreasi manusia. Ada kehendak yang menunjukkankeajaiban ini. Namun, tidak ada kreasi jika tidak ada

~8~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 15: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

rahasia. Serangkaian karya dapatmenjadi benar-benarnyatajikaadasekianperkiraandaripikiransenadayangmenyertainya.Sangatlahmungkinuntukmemahamitipelain dari cara kerja sang kreator. Kata-kata merekatampaknyabisamenjadiinter-relasiyangtanpamakna.Namun, jika dilihat dengan menyeluruh, kata-kata itumemulai lagi pengelompokannya secara natural. Darikematian, misalnya, mereka mendapat signifikansidefinitifnya. Kata-kata menerima kejelasannya darikejelasan hidup sang kreator. Pada kematian,kontinuitas menjadi tidak bermakna apa pun selainserangkaian kegagalan. Namun, jika kegagalan-kegagalan itu memiliki gema yang sama, maka sangkreator harus mengulang citra dari keadaan dirinya,untukmembuatkeadaanmenjadilebihbergemadenganrahasiayangdiamiliki.

Usaha untuk mendominasi menjadipertimbangan dalam hal ini. Namun, kecerdasanmanusia terus meningkat. Kecerdasan ini hanyamengindikasikandenganmakinjelasaspeksukareladarikreasi.Disisilain,sayaharusmenunjukkanfaktabahwamanusia tidak punya tujuan apa pun selainmempertahankankesadaran.Namun,itupuntidakdapatdilakukantanpadisiplin.Darisemuaitu,kesabarandankejelasanbisamenjadipalingefektifdalamsuatukreasi.Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi buktimartabat manusia: pemberontakan melawankondisinya, ketekunan dan usaha yang penuhperhitungan. Hal ini mengharuskan adanya usahaintensif, keunggulan-diri, penilaianpenilaian yang tepatterhadap batas-batas kebenaran, tindakan, dankekuatan. Semua hal yang "bukan untuk apa-apa" itudigunakanuntukmengulangdanmenilaiwaktu.Namun,mungkinkaryaseniyangbesarmenjadikurangpenting

~9~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 16: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

bagi dirinya dibandingkan siksaan yang berasal darituntutan orang atas karya-karya itu dan kesempatanyang diberikannya untuk menguasai hantu-hantunyasertalebihmendekatikenyataansebenarnya.

Biarkanlah tidak ada kesalahan mengenaiestetika.Sayamenyebutnyabukansebagaipenyelidikanyang penuh kesabaran, berkelanjutan, ilustrasi hampadari suatu tesis. Sebaliknya, saya ingin diri sayabenarbenar dipahami. Novel-tesis, karya yangmembuktikannya dan sangat penuh dengan kebencian,adalahsalahsatukaryayanglahirkarenadidorongolehpikiran yang menyenangkan diri sendiri. Para kreatoradalahparafilsufyangmalukepadadirimerekasendiri.Maka, saya berbicara dengan membayangkansebaliknya,merekaadalahparapenulisnan jelas.Padasatu titik yang pasti ketika pikiran kembali kepadadirinya, para kreator mengemukakan karya-karyamereka seperti simbol-simbol nyata yang terbatas,pikiranyangmemberontakdanmematikan.

Merekamungkinmembuktikansesuatu.Namun,bukti-bukti itu hanya untuk para novelis sendiridaripada untuk dunia pada umumnya. Hal yang palingesensial adalahbahwaparanovelis akanmendapatkankemasyhuran dalam dunia konkret dan inimensyaratkan kebangsawanan mereka. Kemasyhuranjasmaniahseluruhnyadipersiapkanbagimerekadengansuatu pikiran yang menempatkan kekuatan-kekuatanabstrak sebagai hal memalukan. Ketika merekabenarbenar seperti itu, pada saat yang sama jasmanimembuat kreasi seterusnya berada dalam semuakemasyhuranabsurdnya.

Pikiran-pikiran yang mendorong kesatuanadalah pikiran yang mengagungkan keragaman. Dan,keragaman adalah tempat seni berbeda. Hanya

~10~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 17: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

kehendak untuk membebaskan pikiranlah yang dapatmenegaskanbatas-batasdanakhirnyayangakandatang.Tak ada doktrin yang menariknya. Hanya perlumenunggukematangannyadalamkaryadankehidupan.Kemudian, karya itu sekali lagi akanmenjadikan suarayang menerpa jiwa terbebas dari harapan untukselamanya.Karyaituakanmemberikansuaraketiadaanjika sang kreator, saat rehat dari aktivitasnya,bermaksudmengubahnya.Itulahkesepadanan.

Kemudian, saya menanyakan tentang kreasiabsurd yang saya inginkan dari aneka pemikiran—pemberontakan, kebebasan, dan keragaman. Bertanyatentang hal ini akan menunjukkan kegagalannya samasekali.Dalamusaharutinyangmemangmencampurkankecerdasandan rasa senang terhadapyang lainnya itu,sang absurd akan menemukan disiplin yang bisameningkatkan kekuatan-kekuatannya yang besar.Ketekunan dan kejelasan yang diperlukan ini sepertimerancang nasib seseorang. Dari semua karakter ini,karya mereka merumuskan pelbagai karaktersetidaknya sebanyak yang mereka bisa. Sang aktormengajarkankitabegini:tidakadabatasantaramenjadi(being)danmenunjukkan(appearing).

Sayaulangi.Darisemuaini,tidakadayangpunyaartisebenarnya.Padajalanmenujukebebasanitu,masihada kemajuan yang bisa diperbuat. Usaha final untukmenghubungkan pemikiran-pemikiran, kreator ataupenakluk, adalah dengan membebaskan mereka daripelbagai upaya: suatu karya yang berhasil baik itukarenasifatnyayangmenaklukan,kasih,maupunkreasi,tetap tidak akan begitu bagus; karya itu justrumenunjukkan kegagalan dari banyak kehidupanindividual. Karya itu hanya memberikan kebebasandalam realisasi karya-karya dari kreatornya, hanya

~11~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 18: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

menyadarkan mereka pada absurditas hidup yangkemudianmengabsahkanmerekauntukterusbergerakdenganeksesnya.

Semuaituadalahnasibyangbisaberakibatfatal.Di luar kematian, segala sesuatu, kesenangan, ataukebahagiaan,adalahkebebasan.Duniamenyisakansatu-satunyaorangsebagaituan.Apayangmenjadilompatanadalahilusidunialain.Hasilpemikirannyamengembangdalam citra-citra (images). Mitos-mitos memang bisaseharumbunga, tetapimitos-mitos tanpa kedalaman—selain yangmemaparkan penderitaan umatmanusia—justru tidakadahabisnya.Bukan fabelhebatyangbisamemikat dan membutakan, melainkan raut muka,gestur, dan drama yang menyimpulkan rumitnyakebajikandanhasratyangfana.

~12~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 19: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

BagaimanaSayaMenulisOleh:BertrandRussell

SAYA tidak hendak beranggapan sayamengetahuibagaimanamenulisitusebaiknyadilakukan,atau mengetahui apakah kritik yang bijak memangdimaksudkan untuk memperbaiki tulisan saya. Yangpaling dapat saya lakukan adalah membahas hal-halyangsayatelahlakukandalamupayauntukmenulis.

Hingga usia dua puluh satu tahun, saya inginmenulissedikitnyauntukmenirugayaJohnStuartMill.Saya menyukai struktur kalimat dan caranyamengembangkan pokok permasalahan. Namun, sayakira saya memiliki patokan nilai berbeda karenabermula dari pendekatan Ilmu Matematika. Sayabermaksud menyampaikan semuanya dalam sesedikitmungkin kata dan maksud saya bisa terungkapkandengan jelas. Saya pikir suatu saat sayamungkin akanmeniruBaedekerdaripadamodel-modelsastralainnya.Saya akan menghabiskan berjam-jam untuk mencaricara terpendek mengatakan sesuatu tanpa ambiguitas,dan untuk itulah saya mengorbankan seluruh usahayangberkaitandengankeunggulanestetis.

Padausiaduapuluhsatutahun,sayamendapatpengaruh baru dari orang yang kelak menjadi iparlakilaki saya, Logan Pearsall Smith. Ia pada saat itusecara khusus lebih tertarik pada gaya dalammenyampaikanpersoalan.Dewa-dewakesusastraannyaadalah Flaubert dan Walter Pater, dan saya sungguhpercaya bahwa cara untuk belajar bagaimanamenulisadalah dengan meniru teknik mereka. Ia memberikanpelbagaiaturansederhanakepadasaya,yangsayaingatcumadua:"Taruhlahkomapadasetiapempatkata"dan

~13~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 20: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

"Jangan pernah menggunakan kata 'dan' kecuali padaawalkalimat".Nasihatnyayangpalingterkenangadalahbahwa seseorangharus selalumenulis-ulang (rewrite).Sayasecarasadarmelakukannya,meskisayamendapatinaskah tulisan saya yang pertama hampir selalu lebihbaik daripada yang kedua. Tentu, saya tidakmenerapkannya pada substansi tulisan, tetapi hanyapadabentuktulisan.Ketikasayamenemukankekeliruantentang satu hal penting, maka saya akan menuliskankembali keseluruhannya. Apa yang tidak saya sadariadalah bahwa saya dapat memperbaiki suatu kalimatjustruketikasayapuasdenganmaknakalimatitu.

Dengan sangat berharap agar saya dapatmenemukan cara untuk menulis, kekhawatiran dankegelisahan saya atas permasalahan menulis punberkurang. Di masa muda, banyak karya serius yangsayaanggapberadadi luarkekuatansaya—baikuntuksaatituataupunselamanya.Sayapunakanselalumerasagugupjikarasatakutitutakjuamereda.Sayamembuatsatu usaha terasa mengecewakan dan saya akhirnyaharusmembuangsemuaperasaan itu.Sayamengetahuidenganpastibahwausaha-usahasayayanggagalhanyaakan membuang waktu. Setelah untuk kali pertamamerenungkan buku dengan beragam topik, danmemberikan perhatian serius terhadapnya, sayamemerlukansuatuperiodeinkubasisub-kesadaranyangtidakdiburu-burudan tidakdigangguolehpikiran apapun.Suatusaat,sayaakanmengetahuibahwasayatelahmembuatkesalahan,dansayatidakdapatmenulisbukuyangidenyahanyaadadalampikiran.

Namun, saya seringmerasa beruntung. Dengankonsentrasi yang terus-menerus, masalah ditempatkandalam sub-kesadaran saya, lantas berkecambahhinggasolusi punmuncul. Jadi, apa yang harus ditulis adalah

~14~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 21: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

apayangmunculseolah-olahsebagaiwahyu.TheFreeMan'sWorship,karyayangkini tidak

begitusayaperhatikan.Ketikaitu,sayamenyelamiprosaMiltonsehinggaperiodeperjuangannyabergaung terusdi benak saya. Ini bukan berarti saya tidak lagimengagumi mereka, tetapi bagi saya semua usahameniru mereka selalu berkaitan dengan orisinalitas.Kenyataanya, semua bentuk peniruan itu berbahaya.Tidak ada yang lebih baik dari BukuDoadan SaduranAlkitab yang Sah. Kitab-kitab ini menunjukkan caraberpikir dan cara merasa yang berbeda dari cara kitapadamasasekarang.Suatugayadapatdikatakanbagusapabila mengekspresikan kedalaman kepribadian sangpenulis,dantentuinihanyabilakepribadianpenulisitulayakuntukdiekspresikan.Walaupunpeniruanlangsungselalu saja dicela, banyak yang bisa diperoleh denganmengkrabi prosa yang bagus, khususnya dalammemperkuatrasauntukmembuatritmeprosa.

Ada beberapa pepatah sederhana—mungkintidak sesederhana seperti yang disarankan ipar lelakisaya Logan Pearsall Smith—yang saya pikir bisamemanduparapenulisuntukmembongkarseluk-belukprosa.Pertama,janganmenggunakankatayangpanjangbila kata yang pendek bisa dipakai. Kedua, jika Andaingin membuat pernyataan dengan kualifikasi-kualifikasibesar,makataruhlahbeberapakualifikasiitudalam kalimat-kalimat terpisah. Ketiga, jangan biarkananak kalimat Anda membawa pembaca pada dugaanyangbertentangandenganakhirkalimatAnda.

Coba lihat kalimat tentang masalah dalamSosiologi berikut ini: "Manusia sama sekali dibebaskandari pola perilaku jahat hanya ketika prasyarat-prasyarat tertentu, yang tidak memuaskan kecualidalam beberapa kasus aktual kecil, muncul dalam

~15~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 22: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

keadaan tepat, karena sifat bawaan maupun akibatlingkungan mampu menghasilkan seseorang yangfaktor-faktornya menyimpang dari norma sosial yangdianggapbermanfaat."

Marikitalihatjikakalimatituditerjemahkankedalambahasa Inggrispadaumumnya.Sayakirabegini:"Semua orang adalah bajingan, paling tidak hampirsemuanya.Orang-oranggagalpunyakeberuntunganluarbiasa, dalam kelahiran maupun dalam masa asuhanmereka." Kalimat ini lebih pendek dan cerdas, sertamenyatakan hal yang sama. Namun, saya kira paraprofesoryangmenggunakankalimatkeduamalahakanmembuangjauh-jauhkalimatpertama.Inimenunjukkanbahwa kata untuk para pendengar saya bisa pulamengena pada para profesor itu. Saya menggunakanbahasa Inggris karena siapa pun tahu bahwa saya bisasajamenggunakanlogikamatematisjikasayamau.Bacapernyataan ini, "Beberapa orang menikahi saudara-saudara almarhumah istri mereka." Saya dapatmenunjukkan ini dalam bahasa yang muncul secaracerdas setelah bertahun-tahun belajar, dan memberisaya kebebasan. Saya tegaskan kepada para profesormudabahwakaryapertamamerekaakanditulisdalamjargon yang dipahami hanya oleh kalangan terpelajar.Dengandemikian,merekasebaiknyadapatmengatakanapa yang harus mereka katakan dalam bahasa "yangdipahami orang-orang". Kini, karena kita berada ditengahkemurahanhatiparaprofesor,sayahanyadapatberpikir bahwa mereka patut berterima kasih kepadakitakarenamerekamendengarkannasihatsaya.

~16~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 23: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

PenulisPunyaTanggungJawaboleh:CarlosFuentes

SAYAsamasekalitidakmelihatdirisayasebagaiseorang penulis nasionalis. Saya tidak percayaberlakunya nasionalisme dalam sastra. Khususnyasekarang, saya pikir sastra adalah sebuah peristiwainternasional. Saya tidak berpikir bahwa seseorangmembaca Gabriel Garcia Marquez karena ia seorangKolombia. Jadi, saya pikir tulisan adalah imajinasi, dantulisanitumenjadititikperhatianketikakitamembacaserta menghakimi seorang penulis. Saya setuju bahwasebagian imajinasi dan bahasa berasal dari sumber-sumbernasional.Namun,sayategaskan,sumber-sumbernasional bukanlahunsur yangpalingmemenuhi syaratdalampelbagaibuku.

Sayalebihmemikirkankaitanantarapenulisdanpenyikapan atas keadaan politik yang tengahberlangsung. Saya pikir dimasa lalu terdapat tuntutanyangjauhlebihbesaruntukmenjadijurubicararakyatdan berpartisipasi aktif dalam politik, karenamasyarakatsipilsangat lemahdiAmerikaLatin.Ketikakitatidakmemilikiparlemen,makapenulisdipilihuntukmenjadi juru bicara sebagaimana seorang deputi.Namun,bagisaya,karenamasyarakatdiAmerikaLatinsudah tumbuh lebih kuat dan terindustrialisasikansecara lebih rumit, maka penulis pun akan lebihberperan menjadi peserta dalam kehidupan politik. Iaberperan sebagai warga negara biasa. Saya kiraMarioVargas Llosa menjadi kandidat presiden Peru bukankarenaiaseorangpenulis,melainkankarenaiaseorangwarganegarayangmengambil tanggung jawabsendiri.Saya tidak akan pernah mencalonkan diri sebagai

~17~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 24: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

presidenMeksiko.Sayatidakgila.Dan,sayamerayakankekalahan Mario karena saya merasa siapa pun dapatmenjadipresidenPeru, tetapihanyaVargasLlosayangdapatmenjadipenulisbaginovel-novelbesarnya. Sayapikir tanggung jawab riil seorang penulis terhadapmasyarakat adalahmeletakkan kekuatan imajinasi dankemampuan komunikasi bahasanya. Kita punyatanggung jawab melalui bahasa karena sikapmerendahkan bahasa terus-menerus dilakukan, yangmengakibatkan informasi tidak tersampaikan atauhanyatersampaikansecaradistortif.

Yang saya maksud dengan bahasa yang terus-menerus direndahkan adalah penggunaan bahasa yangburuk seperti terdapat dalam bidang politik daninformasi.Kata-katayangdiucapkanjustrudisampaikansecara buruk, dan kata-kata yang tidak terucapkanmalah muncul melebihi apa yang sudah terang-benderang disampaikan secara buruk. Saya pikir kitadikelilingiolehhiruk-pikuksuarasemacamini.Suaraitucenderung menjadi infomasi buruk dan tidak pernahmenjadipengetahuan.Olehkarenaitu,misipentingbagipenulis adalah berusaha menunjukkan bahwa bahasadapat melakukan sesuatu dan dapat ditempatkansebagai sesuatu. Ada banyak kerugian bahasa yangditimbulkan oleh media dan tulisan-tulisan di bidangpolitik. Penulis harus membersihkan kembali deretankata-kata.

Saya jugamerasaperlumenggalibegitubanyakgaya dalam karya-karya saya karena saya pikir duniaterbentuk dari pelbagai gaya. Saya menangkap suarahiruk-pikuk dalam kehidupan Meksiko modern, danpada dasarnya saya adalah seorang penulis urban,seorangpenuliskota...dankitaharusmengakuiadanyadisonansihebatdalambunyidansuarakota.

~18~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 25: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

Selainmenulis,sayajugaterlibatdalamproduksifilm.Namun,bukanpersoalansepertiyangdisebutkandiatas yang mendorong saya terjun ke dunia film. SayaterlibatdalamfilmkarenamendapatbayaranmahaldariColumbia Pictures. Ambil uangnya lantas pergi, itulahhubungan penulis dengan film. Relasinya tidak pernahberanjak dari asumsi tersebut. Ada kemungkinan-kemungkinan kreatif (dalam film), tetapi bukan untukpenulis.Seorangsutradaramemangtidakpunyabanyakkemungkinan untuk mengembangkan filmnya, tetapibahkan seorang penulis adalah tokoh yang sangatsekunder dalam film: ia hanya berperan sebagai sosokdan kemudian dibuang, inilah visi sang sutradara yangjelas mengambil alih peranan penulis denganmengikutsertakannyadalamproduksifilm.

Suara yang menjadi tujuan saya dalam filmadalah suara polifonik. Saya datang dari generasi yangmembacaFaulkner,dansecarapribadibagisayaadalahDos Passos, serta suara-suara besar dari masa lalusemisal Cervantes, Diderot, dan George Stern. Paranovelis itu berusaha memberikan alternatif dan suaraterhadap novel modern dan pembentukannya. Sayamenjadi bagian dari tradisi dalam cara tersebut. Sayatidaklahunik.

Saya mulai menulis pada usia tujuh tahun—dapatkah Anda membayangkannya? Ketika itu, sayabahkan tidak tahu apa yang menarik bagi saya untukmenulis.

Pada usia tujuh tahun, saya sudah mulaimencorat-coretapapun,dansayamenerbitkansebuahmajalah

pribadi sekali dalam sebulan—ditulis dandigambar oleh saya sendiri. Saya meletakkannya dibawah pintu apartemen di tempat tinggal saya di

~19~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 26: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

Washington DC, menyuruh orang banyak untukmengembalikannya kepada saya ketika mereka lewat.Bagaimanapun,sayapikir,selainsayatidakadaseorangpunyangpernahmembacanya.

~20~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 27: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

PenyairyangBenarOleh:CzeslawMilosz

MEMBERIKAN penghargaan kepada seseorangyangberjasa sama artinyadenganmenunjukkan sekalilagi bahwa tidak ada kesetaraan dalam jagat seni dankesusastraan. Strukturnya sangat bersifat hierarkis.Strata pertama tidak sama dengan strata kedua,keberanian tidak sama dengan kepengecutan,kemurahanpikiran tidakbisaditempatkandalam levelsama dengan kepentingan-diri. Ketidaktentuan-ketidaktentuan itu sudah jelas ketika kita mencobamenaksir apakah strata pertamadalam ranah seni dansastra terus-menerus meruntuhkan gagasan tentanghierarki. Dan, kehidupan terus menegaskaneksistensinya.

Apa yang dapat dicapai oleh Robert Conquestmenjadi bukti paling jelas ketika kitamembandingkannyadengansikapkontemporerdarikarya-karyapenulisseperti dirinya, baik penulis dari Inggris, Amerika,Perancis, maupun Italia. Sepanjang abad ke-20,mayoritas dari mereka mencermati adanya aturan-aturanpasti sehingga jelasbagimerekabahwamerekamenjadistratakedua.Untukmelawanaturan-aturanitu,merekaharusmelanggar tabu-tabuyang sudahmapan.Dan, hukuman atas pertentangan itu bukan bersifatpolitis, melainkan sosial, yaitu hilangnya status dalammasyarakat intelektual. Saya pikir keputusan sistemkomunis di Uni Soviet yang melarang seseorangberbicarakebenaranadalahsalahsatucontohtindakanini.

RobertConquest,yangjugapengarangbeberapabukuilmiah,adalahseorangpenyair.Dansayaharapia

~21~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 28: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

punya banyak waktu untuk meneruskan pekerjaansejatinya itu. Kini, ia menyempurnakan tugas dalampembaharuan humanitas dengan menulis tentang sifatjahat Soviet. Dalam sejarah puisi modern, Conquesttermasuk inisiatordari apa yangdisebut gerakan yangmunculdiInggrispada1950-an,bersamaKingsleyAmis,DennisEnright,DonaldDavie,PhilipLarkin,danThornGunn.SebagaipenyairyangpernahtinggaldiParispada1950-an, saya mampu menggambarkan risiko yangdihadapkan kepada seorang penyair yang menentangsesuatu yang kemudian secara politis benar. Pada saatitu, Jean-Paul Sartre memimpin kampanye tentangAlbertCamus,menyampaikandalambukunyaTheRebeltentang keberadaan kamp-kamp konsentrasi di UniSoviet. FenomenaRobert Conquest tak begitu berbedadenganapayangterjadidiParisitu.

Dan, karena saya tak dapat membandingkankontribusi saya dengan sumbangan Robert Conquestbagi perjuangan melawan bentuk-bentuk perbudakan,maka pengalaman saya pun tidak cukup menambahjumIah perlawanan seperti yang dia lakukan sehinggadapatmendorongpeningkatanpencarianataskaryanya.Kejujuranmendorongsayauntukmenambahkanbahwabeberapa tahun setelah Perang Dunia II, juga karenatekanan situasi politik yang ganjil di Polandia, sayaterbiasaberkompromidengankesadaransaya.Jadi,apayang saya katakan di sini mungkin diinterpretasikanjuga sebagai penghormatan yang dibayarkan olehkeburukankepadakebenaran.

Mungkin fakta-fakta yang pasti terlalu cepatterperosok ke dalam sejenis pelupaan yang disengaja.Sikap mayoritas sastrawan Barat terhadap negarakomunis menjadi berjarak; dari pujian menjadi sikapdiam, terutama karena adanya fakta-fakta yang

~22~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 29: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

menunjukkan pembantaian dan deportasi massa,kelaparan, serta kamp-kamp para budak. Semua itumerupakan fenomena terkuat dalam sejarah abadsekarang dan pasti akan memberikan banyak analisis.Tentu saja analisis itu mengenai suatu ide kemajuanyangtermitoskandanmelahirkansosialismeSovietyangmenjanjikanmasadepankemanusiaan.

DiantarapengagumUniSoviet,kitamenemukanpara pemikir paling brilian, misalnya Bernard Shaw,Romain Rolland, Jean-Paul Sartre, dan Pablo Picasso.Kini, makin jelas kiranya bahwa tirani Uni Sovietbertahan lama karena ketergantungannya pada mesindisinformasi raksasa, yaitu sikap berpura-pura ramah.Saya ingat seorang jurnalis terkenal Amerika yangmeyakinkan saya bahwa karya-karya Abram Tertz(nama samaran Andrei Sinyaysky) tidak ditulis diMoskwa tetapi di negara-negara antikomunis. Itumemang salah satu cara agar suara-suara para penulisdan sarjana Rusia bisa menjangkau dunia secara luas.GulagArchipelagokaryaSolzhenitsyndankarya-karyaAndrei Sakharovmenusuk sikap penuh kepura-puraantersebut.

Tanggung jawab para cendekiawan dalammempertahankan kebenaran tidak dapat benar-benarmencemarkan mereka sebagai suatu kelas sosial ataukasta.Karenanya,walaupunmasihbanyakyangtunduk,para penulis di Rusiamulaimemberontak.Nasib BorisPasternak mungkin dapat dijadikan contoh. Di Barat,kasusSolzhenitsyndanSakharovmenimbulkanresponsluar biasa dan pembelaan dari para penulis sertaseniman.

Buku-buku Robert Conquest mengikutiinvestigasi berbasis disiplin ilmiah, walaupun masihbelum objektif karena dia terpengaruh ketika melihat

~23~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 30: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

buruknya nasib jutaan manusia. Judul buku-bukunyasangatmenunjukkan isinya.BukuPowerandPolicy inUSSR muncul pada 1961. Pada 1962, ConquestmenerbitkanTheLastEmpire,yangtampakprofetistigapuluh tahun kemudian. Pada tahun yang sama, iamenerbitkanThePasternakAffair,CourageandGenius,A Documentary Report. Diikuti buku tentang Rusiapasca-Khrushchev (1965), The Politics of Ideas in theUSSR (1967), Religion in the USSR (1968), The SovietPoliticalSystem(1968),TheGreatTerror;Stalin'sPurgeintheThirties(1969).KebijakanSovietterhadapwarganegaranya dibicarakan kali pertama dalam The LastEmpire, dan kemudian dalam The Nation Killers; TheSoviet Deportations of Nationalities (1970), Kolyma;TheArcticDeathCamps(1978),TheHarvestofSorrow;Soviet Collectivization and the Terror Famine (1986),danStalin;BreakerofNations(1991).

Orang-orang seperti Robert Conquest yangberani menggerakkan kesadaran dunia biasanya dicapsebagai ultrakonservatif, atau dengan cap stigmalainnya. Namun, dengan pelbagai aktivitasnya, merekaseharusnya berbangga pada keinginan mereka untukmengambilperanan.Diantaraorang-orangyangberadadalam ranah seni dan kesusastraan yang termasuk kedalam konspirasi itu adalah para wakil dari spektrumpolitik yang luas, termasuk orang-orang dari golongankirisemisalGeorgeOrwell,ArthurKoestler,dantemanbaru saya, penulis Italia terkenal Ignazio Silone danNicolaChiaromonte.Suatuperkumpulanterhormat.DanketikasayamemasukkanRobertConquestkedalamnya,sayakatakanpadadirisayabahwakualitastertinggidarikelompokitumungkinlebihbanyakberupakekeliruanberpikirdanpenyimpanganyangsebenarnyahallumrahbagiparacendekiawan.

~24~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 31: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

SayadatangdarisalahsatuwilayahEropayangsekian lama dikuasai Uni Soviet. Masa depanmenggantungdiwilayahitu;dankitatidakserta-mertabebas dari penangkapan; kengerian pada polisi negarasudahberakhir.SayamenjangkauopinipublikdiBaratdengan menulis tentang buruknya keadaan negerikelahiransaya,Lithuania,dannegeritempatasalbahasasaya, Polandia, serta tentu saja saya berterima kasihkepada banyak kolega yang bekerja mendorongpembebasan.

Pada saat ini, saya merasa senangberkesempatanmengekspresikanrasaterimakasihsayakepadaRobertConquest.

~25~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 32: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

NaguibMahfouzdanKekejamanMemoriOleh:EdwardSaid

SEBELUM mendapatkan Hadiah Nobel pada1988,NaguibMahfouzdikenalolehparapelajardiArabatau secara luas dipelajari di Timur Tengah sebagaiseorangpengarang.Diabanyakmengarangcerita-ceritaindahdiduniaArabtentangkehidupankelasmenengahke bawah di Kairo. Pada 1980, saya ditawari olehpenerbit di New York, yang kemudian berniatmenerbitkan buku-buku dari "Dunia Ketiga", untukmenerjemahkankaryabeberapapenulisbesar.Namun,setelah sedikit merenung, gagasan tersebut saya tolak.Ketika saya ditanya alasannya, saya katakan bahwabahasaArabitukontroversial.

Beberapatahunkemudian,sayaberamah-tamah,dari cara pandang saya, danberkorespondensi tentangNaguib Mahfouz dengan Jacqueline Onassis.Perbincangan ini mencoba memutuskan apakahMahfouz perlu dibawa ke luar negeri. Jacquelinekemudian memang menjadi satu-satunya orang yangbertanggung jawabmembawaMahfouz ke Doubleday,yang kini menjadi tempat tinggalnya, walau tanpabanyak yang tahu. Hak untuk menerjemahkan karya-karyaMahfouzkedalambahasaInggrisdidapatkanolehThe American University in Cairo Press. Namun,malangnya Mahfouz, penerbit ini agaknya menjualkarya-karya dia tanpa memperkirakan bahwa kelakMahfouzmenjadi seorangpengarang terkenaldidunia.Tak jelas juga mengapa hasil terjemahannya kurangbernuansa sastra, dan lebih banyak bermuatankomersial tanpa koherensi artistik atau linguistik yangseimbang.

~26~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 33: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

Bagi para pembaca Arab, Mahfouz sebenarnyamemiliki kekhususan karakter sastrawi. Ia berhasilmenunjukkan kehebatan bahasa pribumi yang justrubelum banyak diperhatikan. Menurut saya, Mahfouzmemiliki cara pandang tertentu atas negerinya.Hal inidapat disamakan seperti cara seorang kaisarmemandang dunianya. Mahfouz merasa mampumenyimpulkan, menilai, dan membentuk sejarahpanjang dan posisi kompleks negerinya sebagai salahsatudunia terkuno.Namun,Mahfouz tetapmengaguminegerinyayangtelahmewariskansejarahpanjangparapenakluk seperti Alexander, Caesar, dan Napoleon,begitupulapendudukpribuminya.

Karya-karyaMahfouz punyamakna intelektualdan sastrawi untuk mendorong penduduk pribumimemiliki sikap yang sama dengan dia—kuat, langsung,tajam. Karakter-karakter dalam karya Mahfouz terusmendatangi Anda, menenggelamkan Anda dalam alurnaratif yang kental, membiarkan Anda meneranginya,diperdayakan arus, pusaran, dan gelombangkarakterkarakteryanghidupdidalamnya.Karya-karyaMahfouz menyinggung pula sejarah Mesir di bawahperdanamenteriseminalSaadZaghlouldanMustafaal-Bahhas, dan lusinan detail lain tentang partai-partaipolitik,silsilahkeluarga,dengankemampuanluarbiasa.Memang benar bahwa karya-karya dia carat muatanrealisme.Namun,adasesuatuyanglainyangjugabenar;visiyangmiripDantedalamhalkelahiranduniaaktualdankeabadian,tetapitanpaunsur-unsurkekristenan.

Mahfouzlahirpada1911,dandiantaraperiode1939-1944 iamenerbitkan tiga novel yang hingga kinibelumditerjemahkan.Karya-karya tentangMesirKunoini ditulisnya ketika masih menjadi pegawai diKementerianWakaf. Ia jugamenerjemahkanbuku ten-

~27~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 34: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

tangMesir Kuno karya James Baiki sebelummembuatrisalah tentang Kairo Modern dalam Khan El-Khalili(1945). Periode penulisan tentang Mesir ini mencapaipuncaknya pada 1956 dan 1957 dengan munculnyakaryanyayang luarbiasa, trilogiCairo.Novel-novel inimerupakan ikhtisar kehidupan bangsa Mesir Modernselamaparuhpertamaabadke-20.

Trilogi ini merupakan sejarah patriarki SayyidAhmad Abdul Gawwad dan keluarganya selama tigagenerasi. Jika ingin menemukan banyak detail tentangesensi sosial politik dari karya ini, maka hal itu dapatdilihatdaribukuiniyangjugamerupakanstuditentanghubungan akrab laki-laki dan perempuan; sepertitampakpadapencariankeyakinanputratermudaAbdulGawwad,Kamal,didalamnya.

Setelah lima tahun pertama sejak revolusi diMesirmeletuspada1952,karya-karyaprosamulaisilihbergantimengalirdaritanganMahfouz—novel,cerpen,tulisan jurnalistik, memoar, esai, dan skenario. Sejakusaha pertamanya untuk mengubah dunia kuno,Mahfouzmenjadi penulis yang luar biasa produktif. Iasangatakrabdengansejarahzamannya;tetapitidaklagibisa dengan leluasa menggali masalah Mesir Kunokarena sejarahmasa tersebutmengharuskannya untukmenemukanaspek-aspekzamannyasendiri.Pengolahaniniharusdilakukanagarsesuaidengan tujuannyayangmemangagakkompleks.

Adalah benar bahwa Akhenaten, Dweller inTruth (1985) yang diterjemahkan ke bahasa Inggrispada 1988 adalah bukti adanya perhatian khususMahfouz pada masalah kekuasaan, konflik agamaortodoks, dan keyakinan personal, juga masalahperdebatan pelbagai perspektif luas tentang figur gaibdanmisterius.

~28~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 35: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

Mahfouz memberikan ciri tersendiri sejakmenjadipesohordunia.IadiakuisebagaiseorangrealissosialdalamgayaBalzac,Galsworthy,danZola.Memangagak benar bahwa, seperti dikatakan novelis LebanonElias Khoury, novel-novel Mahfouz mengandungpelbagaimacamsejarahbentuknovel,darifiksihistorichingga romansa, hikayat, dan dongeng yang diikutikaryabergayarealis,modernis,naturalis,simbolis,sertaabsurditas.

Walaupungayanyatransparan,Mahfouztampaksepertiketakutan.Masalahnya, iabukanhanyaseorangArab yang punya gaya tersendiri, tetapi ia juga muridyangtekunmengikutiprosessosialdanepistemologi—begitulahcaraorangmengenalipengalamannya—tanpamencaripersamaandalamduniatempatdiaberada,danmungkin di mana pun. Novel-novel realistis yangmenjadi sandaran kemasyhurannya lebih dari sekadarcerminsosiologisMesirmodern.Karyakaryanyaadalahsuatu usaha penuh keberanian dalam menunjukkandengan cara yang paling konkret bahwa kekuasaanbenar-benar menyebar. Kekuasaan dapat diturunkandarikeunggulansepertiperumpamaannyadalamAwladHaratina (Children of Gebelawi) pada 1959 tentangkepemilikian Gebelawi atas tanah yang sangat luas.Perumpamaaninimerujukpadafigurkuasaagungyangmembuang anak-anaknya dari Taman Eden, tahta,keluarga, patriarki itu sendiri, atau dari organisasi-organisasisosialsemisalpartaipolitik,perguruantinggi,birokrasipemerintahan,danseterusnya.Namun,bukanberarti novel-novel Mahfouz hanya dipandu olehprinsip-prinsip semacam itu. Novel-novelnya akankurang bertenaga dan kurang menarik bagi banyakpembacaArabdaninternasionaljikahanyamenyatakanhal-halsepertiitu.

~29~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 36: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

Sayapikir,tujuanMahfouzadalahmewujudkanide-idenya lewatnovel sehinggakarakter-karakterdantindakan-tindakan yang ia bangun dalam karya-karyanya sama sekali tak menunjukan adanya halteoretis yang lupa dibongkar. Apa yang selalumemesonakannyaadalahfaktabahwacaraSangAbsolut—yang bagi seorang Muslim tentu saja Tuhan sebagaikekuatan tertinggi—perlu menjadi bahan yang terusdipahami. Iamemisalkannyadengan titahpembuanganyang dilakukan Gebelawi terhadap anak-anaknyasehinggamerekahidupterasing.Apayangdirasakannyadanapayangtertinggalbagipembacamenjadikonkretdan mewujud. Namun, karakter-karakter dalam prosaMahfouz yang luar biasa itu tidak dapat benar-benardipahamidenganmudah.

Malhamat al-Harafish (1977) atau Epic of theHarafishmemperluasdanmemperdalamtemaChildrenofGebelawi.KehalusannyadalammenggunakanbahasamemungkinkanMahfouzmenerjemahkanSangAbsolutke dalam rangkaian sejarah, karakter, tempat, danperistiwa temporal.Mahfouz jugapunya sisi antimistisyang kuat, dikendalikan dengan ingatan dan persepsitentang kekuasaan besar yang sulit dipahami yangtampaknya sangat menjadi persoalan baginya. LihatmisalnyaceritatentangAkhenatenyangmembubuhkantak kurang dari empat belas narator dan masih gagalmenempatkan interpretasi-interpretasiyangberkonflikdari kekuasannya. Setiap karya Mahfouz yang sayakenalmemberiperhatianpadamasalahtersebut.Dalamkarya-karyanyatampakadanyapersonifikasitakramahatas kekuasaan. Yang paling teringat adalah figurberkuasa Sayyid Ahmad Abdul Gawwad dalam trilogiCairo yang secara otoritatif hadir dan bertindaksepanjangtrilogitersebut.

~30~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 37: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

Dalamtrilogi itu,kemasyhurannyayang lambatbukanlah karena dia tak mau memunculkanpersonalitasnya. Mafouz mengedepankan karakter-karakter dalam karyanya daripada dirinya sendiri.Karenanya, ia lebih merasa wajib memberikankenyataan yang diubah dan dievaluasi, seperti yangtampakdaripenokohankhasduniawipadasosokAbdulGawwadyangtakbermoral,berkisahtentangkehidupananak-anaknya, dan keterlibatan politik mereka.Masalah-masalah duniawi agaknya memangmembingungkanMahfouz,walaupunmungkinpadasaatyang sama memesonakan baginya. Kebingungan itutampak cari catatannya tentang coal warisan SayyidAbdul Gawwad, persoalan keluarga Gawwad adalahfokusutamaMahfouzberikutnya.Persoalanwarisaniniberlangsung hingga tiga generasi, melewati masaRevolusi 1919, era liberal kekuasaan Saad Zaghloul,pendudukan Inggris, dan kekuasaan Fuad selamaperiodeantarperang.

Hasil yang Anda dapat ketika sampai di akhirsalah satu novel Mahfouz adalah pengalaman yangparadoksal dan rasa sesal atas apa yang terjadi padakarakter-karakter yang dibangunnya. Namun, dengankembali pada cerita itu, Anda dapat menemukan lagikekuatanorang-orangtersebut.Inilahgambarantentangbagaimana keluhan dalam proses inimerupakan suatufragmen yang disebut "pesan A" seperti disebutkandalam karya sang novelis, Echoes from AnAutobiography (1944): "Kekejaman memorimenunjukkandirinyadenganmengingatapayanghilangdalam kelalaian." Mahfouz adalah pencatat yang tepatatasperjalananwaktu.

Mahfouz pula adalah seorang penceritasederhana yang mendatangi kafe-kafe di Kairo dan

~31~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 38: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

bekerjadikeremangansudut-sudutkafe.Keteguhannyaditunjukkannya secara khas dalam karyanya selamasetengahabad,yangmenunjukkanintidariapayang ialakukan sebagai seorang penulis. Apa yang terus-menerus paling mengherankannya adalah soalkeabadian dan waktu yang begitu dekat kaitannyadengannegeritempatiahidup,Mesiritusendiri.Sebagaisuatu wilayah geografis dan sejarah, Mesir memilikiSungai Nil dengan lembahnya yang subur. Mesir bagiMahfouz adalah akumulasi sejarah yang terbentangselama ribuan tahun. Meskipun para penguasa, rezim,agama,danrasdidalamnyabegituberagam,keragamanitujustrumenopangidentitaskoherennyasendiri.Lebihdari itu,Me- sirmemiliki posisi unikdi antarabangsa-bangsalain.Mesiradalahobjekperhatianparapenakluk,petualang,pelukis,penulis,ilmuwan,danturis.Posisinyaini tak dapat diimbangi oleh negeri lain di sepanjangsejarahumatmanusia.

Menempatkansejarahtidakhanyasecaraseriustapi juga bermakna sastra adalah pusat pencapaiankarya Mahfouz, seperti halnya Tolstoy sertaSolzhenitsyn, dan seseorang yang ingin mengukurpersonalitassastraMahfouzharusmemilikikeberaniantertentu.MahfouzmengartikulasikansejarahMesiratasnama sejarah itu sendiri. Ia merasa mampumenunjukkan sekaligus mewakili penduduk dinegerinya;inilahsejenisambisiyangjarangterlihatpadaparapenuliskontemporer.

Mesir dalam karya-karya Mahfouz adalahseorangtertuduh,danhalituiagambarkanpuladenganbumbu humor. Mesir memang mudah terperosok kedalam anarki maupun tirani yang berdasarkan dogmareligius maupun kediktatoran personal, jika tak adasemacamkekuatanyangmengontrolnya.

~32~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 39: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

Mahfouz kini berusia sembilan puluh tahun,nyarisbuta,dansejakseranganfisikyangdilakukanolehkaum fanatik agama tertentu terhadapnya pada 1994,Mahfouz bilang ingin menjadi pertapa. Apa yang luarbiasa dan pedih berkenaan dengan dirinya adalahbagaimanaiamasihmenjagakeyakinannyadengancarayang sopan, seperti terlihat dari luasnya visi dankaryanya. Ia bermaksud memanusiakan masyarakatMesir. Ia terus-menerus menggali buktinya, danmenuliskannya lewat karya-karya tentang kehidupankontemporer dan sejarah yang terus-menerusmenyangkalkeyakinantersebut.Ironisnyaadalah,lebihdari siapa pun, ia telah mendramatisasikan sifatantagonismedalamkaryanya.IamelihatMesirberadadiantarakekuasaanabsolutyangagungdisatusisi,dandisisi lain keletihan akan kekuasaan absolut karenadesakanrakyat, sejarah,danmasyarakat.Pertentanganini tak pernah benar-benar ia satukan. Sebagai wargamasyarakat,Mahfouzmelihatperlunyakontinuitasdarikepribadian seorang Mesir transnasional. Mahfouzmungkin ingin memperlemah proses konflik dandegenerasihistorisyangialukiskandengankuatdalamkarya-karyanya.

~33~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 40: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

PertemuanSayadenganErnestHemingwayOleh:GabrielGarciaMarquez

SAYA mengenalnya segera setelah melihat iamelintasbersamaistrinya,MaryWelsh,diBoulevardSt.Michel di Paris pada suatu hari di musim semi yanghujan pada 1957. Ia berjalan di sisi seberang menujuTaman Luxemburg. Iamengenakan celana koboy yangtampakkuat,kemejawol,dantopipemainbola.Satuhalyang tak tampak bukan miliknya adalah sepasangkacamata berbingkai logam. Kacamata ini berukuranamat kecil dan membuatnya tampak seperti seorangyang belum saatnyamenjadi kakek. Iamenginjak usialima puluh sembilan tahun, bertubuh besar dansepertinya terlalu gemuk. Ia tak mengesankan punyakekuatanbesar,apalagisecarafisikpingguldanlututnyaterlalu kecil (walaupun tertutupi sepatu penebangpohon yang dipakainya). Ia kelihatan begitu kerasantinggal di suatu tempat yang sarat pengetahuan danberada di tengah gelontoran jumlah anak-anak mudabersemangat yang mengalir deras dari Sorbonne. Kitatak mungkin membayangkannya seperti itu jika takmelihatbetapaiasangatmenikmatitinggalditempatituselamaempattahun.

Saya merasa kebingungan di antara duakehendakyangbersitegang.Sayatidaktahuapakahsayaharus mengajukan beberapa pertanyaan kepadanyauntukkepentinganwawancaraataumenyeberangijalanraya untukmenunjukkan rasa kagum saya kepadanya.Namun, sayapunmenerimakesulitanbesaryangsamadenganproposisi lainnya.Padawaktu itu, kemampuansaya dalam berbicara dengan bahasa Inggris samaburuknya seperti sekarang. Saya tidak melakukan apa

~34~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 41: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

pun yang dapatmerusakmomen tersebut, sayamalahmencungkupkankeduatangansayadidekatmulutdan,sepertiTarzandihutan,berteriakkeseberangjalan:

"Maesstroooo!"ErnestHemingwaytahubahwatakadamaestro

lainditengahbanyakorangdi jalanitu. Iamengangkattangannya dan berteriak kepada saya dalam bahasaCastillia dengan suara yang sangat kekanak-kanakan,"Adiooo's,amigo!"Begitulahsayapertamakalibertemudengannya.

Ketikaitu,sayaadalahpenulisberusiaduapuluhdelapantahunyangtelahmenerbitkansebuahnoveldanmendapatkananugerahsastradiKolombia,tetapihidupterkatung-katung di Paris. Mahaguru-mahaguru sayaadalah dua novelis Amerika Utara, walaupun saya takterlalu merasakan kebersamaan dengan mereka. Sayamembaca semua buku yang mereka terbitkan, tetapibukansebagaibacaankomplementer,sampaikemudiansaya tahu bahwa keduanya adalah bukti dari bentuk-bentukpemahamansastrayangberbedadansatusamalain bersifat eksklusif. Salah satu mahaguru saya ituadalah William Faulkner. Saya tak pernah berpalingdarinya, saya hanya dapat membayangkan ia sebagaipetaniyangmengenakankemejadanberdiridisampingdua ekor anjing kecil putih seperti tampak dalam fotodirinyayangterkenalkaryaCartier-Bresson.Mahagurulainnya adalah orang sepintas lalu yang hanyamengucapkan selamat tinggal pada saya dari seberangjalan raya, meninggalkan saya dengan kesan bahwasesuatu telah terjadi dalam hidup saya, dan kemudianmemengaruhisayasepanjangwaktu.

Saya tidak tahu siapa yangmengatakan bahwapara novelis membaca novel-novel karya orang lainhanya untuk membayangkan bagaimana mereka

~35~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 42: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

menulis. Namun, saya yakin perkataan itu benar. Kitatidakperlumerasakecewadenganrahasia-rahasiayangada di balik permukaan halaman buku; kita harusmembolak-balik buku untuk menemukan lapisanrahasia itu. Dalam satu cara yang tak mungkindijelaskan, kita mengurai buku menjadi bagian-bagianpentingdankemudianmenyatukannyakembalisetelahkita memahami misteri-misteri kerumitan personal didalamnya.Usahaituakankehilanganasajikaditerapkanpada buku-buku karya Faulkner, karena ia tampaknyamemiliki suatu sistem organik dalam karyanya. Usahaitu malah seperti berjalan membabi buta di sepanjangpenceritaanbiblisnya,layaknyasekawanandombayangtersesat di sebuah toko penuh kristal. Upaya untukmembongkar satu halaman dari bukunya yang punyakesan seperti pegas dan sekrup yang memutarmembuatnya tidak mungkin dikembalikan secarabersamaankekeadaansemula.

Hemingway, justru sebaliknya. Dengansemangat, gairah, dan kegilaan yang kurang jikadibandingkan dengan Faulkner, ia punya kehebatanyang menakjubkan. Hemingway membiarkan sekrup-sekrup itu sepenuhnya diketahui, seakan-akan sekrupmobil angkutan umum. Mungkin karena alasan ituFaulknermenjadipenulisyangpalingberpengaruhpadajiwasaya,sementaraHemingwaypadakeahliansaya—bukan karena buku-bukunya saja, melainkanpengetahuannya yang menakjubkan tentang aspekkeahlianseseorangdalamilmumengenaitulisan.Dalamwawancaranya yang bersejarah dengan GeorgePlimpton untuk The Paris Review, (Hemingway)menunjukkan terus-menerus—berlawanan dengangagasan kreativitas Zaman Romantik—bahwakesejahteraanekonomidankesehatanyangterjagabaik

~36~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 43: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

merupakansituasiyangkondusifuntukmenulis;bahwasalah satu kesulitan utama dalam menulis adalahmenyusun kata dengan baik; bahwa ketika menulismenjadi pekerjaan berat maka ada baiknya membacakembali buku-buku karangan sendiri, agar selalu ingatbahwa menulis itu memang berat; bahwa seseorangdapatmenulisdimanapunsepanjangtakadaorangyangmenganggu,jugatakadaderingtelepon;dantidakbenarbahwa jurnalisme mengakhiri hayat seorang penulisseperti sering dikatakan banyak pihak. "Tulisan sekalilagi menjadi keburukan prinsipil dan kesenanganterbesar," katanya, "hanya kematian yang dapatmengakhirinya." Akhirnya, pelajaran darinyamerupakan temuan bahwa kerja tiap hari akantergangguketikaseorangtahudimanatempatmemulailagikerja esokhari. Saya tidakberpikirbahwanasihatyang lebih berguna tentang tulisan akan diberikan.Inilah, tak kurang tak lebih, pertolongan penuh untukmengenyahkan momok paling menakutkan yangmenghantui para penulis; derita pagi hari karenamenghadapaipaginayangkosong.

Semua karya Hermingway menunjukkansemangatnyayangbriliantetapitaktahanlama.Daninipun tidak dapat dipahami. Ketegangan internal sepertiyang dimilikinya, ketertundukannya pada dominasiteknik yang kuat, tak bisa terus-menerus menyertaipencapaian-pencapaian luas dan penuh risiko darisebuahnovel.Inilahpembawaannya,dankekeliruannyakemudian mencapai batas-batas tersendiri. Itulahmengapa segala yang berlebihan tampak lebih nyatapadanya daripada pada penulis-penulis lain. Novel-novelnya seperti cerpen-cerpen yang memasukkanterlalubanyakproporsi.Sebaliknya,halterbaiktentangcerita-ceritanyaadalahbahwacerita-ceritaitumemberi

~37~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 44: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

kesan tentang sesuatu yang hilang,menyajikanmisteridan keindahan. Jorge Louis Borges, salah satu penulisbesar pada zaman sekarang, mempunyai batas-batasyang sama tetapi tak mencoba melebih-lebihkannya.TembakantunggalFrancisMacomberpadaseekorsingamenunjukkansuatusoalbesardalampelajaranberburu,juga semacam penyajian akhir dalam ilmu tentangtulisan. Dalam salah satu cerita, Hemingway menulisbahwaseekorsapidariLiri,setelahmenubrukdadasangmatador,berbalikseperti"seekorkucingyangmengitarisudut". Saya yakin, dengan penuh kerendahan hati,bahwa observasi merupakan salah satu dari sedikitkebodohanyangmunculdariparapenulishebat.KaryaHemingway dipenuhi penemuan-penemuan sederhanadanmempesona. Karya-karyanyamenyatakanmaksuddenganmeletakkandefinisitentangkaryasastra;sepertigununges,karyahanyabisadibentukdenganbaik jikadidukungisinya.

Kesadaran teknik itu adalah alasan pastiHemingwaytidakakanmencapaikemasyhurandengannovelnovelnya. Kemasyhuran itu akan tercapai jika iamampu lebih menertibkan cerpen-cerpennya. TentangFor Whom the Bell Tolls, ia mengatakan tak punyarencanaawaluntukmenyusunbuku.Rencana ituBarumunculsetelahbeberapahariiamulaimenulis.Iatidakmengatakan:begitulah.Sebaliknya,cerpen-cerpenyangtampak bertenaga darinya tak dapat disangkal lagikehebatannya.Misalnya, tiga cerpen yang ia tulis padasuatu sore di bulan Mei di salah satu penginapan diMadrid, ketika badai salju memaksa pertandinganmatador dalam suatu pesta di San Isidro dibatalkan.Cerita-cerita itu, seperti ia katakan kepada GeorgePlimpton, adalah "The Killers", "Ten Indians", dan"Today ia Friday", dan ketiga cerpen itu penuh daya

~38~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 45: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

magis. Cerpen-cerpen itu, menurut saya, masih belummembuktikan kekuatannya dalam meringkas muatanseperti yang tampak dalam salah satu ceritaterpendeknya, "Cat in the Rain". Namun, meskimenunjukkanolok-olokatasnasibnyasendiri,bagisayacerpenyangmenegaskankaryanyayangpalingmenarik,manusiawi,sertamenunjukkankeberhasilannyaadalah"Across the River and Into the Trees". Seperti yang iaungkapkansendiri,cerpen inimerupakansesuatuyangdimulaisebagaisuatuceritadantersesatdihutanbakausebuah novel. Memang berat untuk memahami begitubanyak celah struktural dan kekeliruan-kekeliruanmekanissastrapadabeberapateknisibijak.Dialogpunmenjadi begitu artificial bagi salah satu pandai emaspaling brilian dalam sejarah kesusastraan kita. Ketikabuku itu diterbitkan pada 1950, kritik yang munculmemang sengit, tetapi tidak tepat. Hemingwaymerasakecewa dan terluka. Dari Havana, ia mengirimkantelegrampembelaan diri penuh nafsu yang tampaknyakurang pantas dilakukan seorang pengarang terkenal.Buku itu menjadi bukan sekadar novel terbaiknya,melainkanjugapalingpersonal,yangiatulispadaawalmusimguguryang takmenentu. Iamenulisnyadengankenangan pada tahuntahun yang tak mungkindidapatnya kembali dan kepedihan selama beberapatahunyangtakingindialaminyalagi.Taksatupundaribuku-bukunyayangmengesankaniamelupakandirinyasendiri atau apakah ia menemukan—dengan seluruhkeindahan dan kelembutan—cara menyajikan bentukdariesensikaryadankehidupannya;kemenanganyangsia-sia.Kematiantokohprotagonisnya,yangseolah-olahdamai dan natural, adalah pragambaran akan upayabunuhdirinya.

Ketika seorang bergulat begitu lama dengan

~39~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 46: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

karyaseorangpenulis,denganintensitasdanpenuhrasasayang, maka ia bergerak menjauh tanpa tahu caramemisahkanfiksidarirelitas.Sayamenghabiskanwaktuberjam-jam selama berhari-hari dengan membaca diKafe

Boulevard di St. Michel. Di sinilah Hemingwaymerasa cocok untuk menulis karena tempat itusepertinya menyenangkan, hangat, bersih danbersahabat. Dan, saya selalu berharap sekali lagimenemukanseoranggadisyangmasukkekafeini.Gadisliar yang sangat cantik dan terlihat segar denganpotonganrambutdiagonalmembelahwajahnyasepertisayapburunggagak.

"KaumemilikikudanParismemilikiku,"tulisnyapada gadis itu dengan daya yang amat kuat sepertihalnya tulisannya. Semua yang ia jelaskan, setiap haltentang dirinya, memilikinya selamanya. Saya inginmelintas Rue de l'Odean No. 12 di Paris, melihatnyaterlibatpercakapandenganSylviaBeachdisebuahtokobukuyangkinitakadalagi,menghabiskanwaktuhinggajam enam sore, ketika James Joyce, kebetulanmenemuinya.

DipadangrumputdiKenya, iamenjadipemilikkerbau dan singa, juga pemegang rahasia-rahasia caraberburu. Ia menjadi pemilik sapi-sapi aduan danpemenang pelbagai penghargaan, juga guru paraseniman dan penjahat yang tinggal dengannya untukbeberapasaathinggamerekamenjadisepertinya.Italia,Spanyol, Kuba—setengah bagian dunia ini—ia berkatisecara sederhana dengan caranya mengunjungiduniadunia itu. Di Cojimar, desa kecil dekat Havana,dimana nelayan hidup soliter dalam The OldMan andTheSea tinggal, adaupayauntukmemperingati karya-karyaheroiknya,yaitusebuahpatungdadaHemingway.

~40~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 47: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

DiFincadelaVigia,tempatperlindungannyadiKuba,iatinggal tidak lama hingga kematian menjemput. Bekastempat tinggalnya masih berdiri utuh di tengahpepohonan rindang, di dalamnya ada beragam koleksibuku-bukunya, trofi-trofi berburu, coretan-coretantulisan,sertasepatunyayanggagah.Semuaitutertinggaltanpanya,iamenjiwaimereka.

Beberapatahunlalu,sayamasukkemobilFidelCastro—seorangpembacasastrayangsuntuk—dansayamelihatsebuahbukukeciltergeletakdikursidekatjaketberwarnamerah."Inimahagurusaya,Hemingway,"ujarCastro kepada saya. Sesungguhnya, Hemingway terns-menerus menjadi seseorang yang setidaknya berharapmenemukan—dua puluh tahun setelah kematiannya—dirinya menjelma abadi pada suatu pagi, mungkin dibulan Mei, ketika ia berkata "Selamat tinggal, amigo,"dariseberangBoulevardSt.Michel.

~41~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 48: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

SayadariTiongkok,KiniMenjadiEksilOleh:GaoXingjian

SAYAadalahseorangpenulisyangkinimenjadieksil. Namun, hal itu bukan masalah. Saya dapatmenganggap diri saya seorang warga dunia. Saya bisajadioranglemah,yangdiaturbukanuntukdihancurkanoleh kekuasaan, tetapi saya menjadi seseorang yangberbicarakepadaduniadengansuaranyasendiri.

Semua bermula ketika saya masih muda. Disekolah menengah, saya bagus dalam matematikasebagus dalam esai-esai seni atau menulis kreatif. IbusayatidakinginsayamasukdiSekolahSeniMurni;saatitu, para pelukis hidup dengan penuh kesengsaraan.Hinggakemudianpadasuatuhari,secarakebetulan,sayamembacakutipandarimemoarIlyaEhrenbourg.Dalamme moar itu, Ilya menggambarkan kehidupannya diParispadaawal1920-an.Diamenceritakanbagaimanadiamelihatperempuanmemasuki suatukafe,menaruhbayi di meja, lantas berlalu. Perempuan itu berkatabahwa diamenaruh pesan untuk orang-orang di sana.Namun, dia tidak pernah kembali. Lalu, perempuanpemilik kafememinta tip ekstra dari semua pelangganuntukmembantumengangkatanakitu.

Ceritainisangatmenyentuhhatisaya,sayainginhidup seperti itu. Saya pun memutuskan mempelajaribahasa Perancis. Saya juga ingat bahwa guru bahasaPerancissayadiTiongkokjugapunyanostalgiatentangkafe-kafediParis.Dikelas,gurusayamenjelaskanapaitukafediParis.Diamenggambarkandengankapurdipapan tulis serangkaian sepatu perempuan, dengantumittinggi,tajam,ataudengantalisepatu.

Pada usia lima belas tahun, setelah membaca

~42~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 49: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

antologi karya Prosper Merimee, saya punya impian.Sayatidakdenganseorangperempuanyangbakpualam,cantik, dan dingin. Kemudian, saya tersesat di tengahkebebasan yang luas. Inilah kebebasan tersebut, apayang di TanahAir sayamereka sebut "dekaden", yangmembawasayakePerancis... setelahbeberapaepisodeyangmenyakitkan! Pertama, sayamenjadi penerjemahkarya para pengarang klasik Perancis... hingga 1966.SelamaRevolusi Industri, sayamenjadiTentaraMerah,lantas saya dikirim ke pedesaan untuk mengikutipengayaanideologi.Disana,sayamenyadaribahwasayaadalah seorang penulis. Inilah saat ketika Anda tidakdapat menulis untuk mewujudkan apa yang harusditulis.

Sastra memungkinkan manusia menjagakesadaran kemanusiaannya. Saya telah menulis, sejakmasa dewasa saya. Pertama, sanjak... lalu sayamenghancurkan semua sanjak itu. saya terus menuliswalaupuntakutdilaporkan.Sayajugamenyembunyikantulisan saya di bawah alas jerami yang saya gunakansebagai kasur. Pada akhir Revolusi Kebudayaan, sayamampu merangkum aktivitas-aktivitas saya,menerjemahkan lonesco dan Prevert. "Sastra hanyadapatmenjadisuaraseorangindividu."

Bukupertamasayayangditerbitkanadalahesaitentang seni dalam novel modern. Saya pun lantasmenjadi target. Saya mendapatkan cap sebagai"modernis",diasingkan,didugabersekutudengansastraBarat. Sayadianggapmenderita "polusi spiritual". Sayamenggetarkan basis-basis realisme revolusioner, danmerekamemintasayamembuatkritik-diriyangbersifatpublik dan diterbitkan oleh media umum. Sayameyakinkan diri sendiri bahwa saya harus bertahan,menulis untukdiri sendiri, tanpabayangan seperti apa

~43~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 50: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

estetika paling cemerlang yang mungkin mampumembatasinya, bahkan andai pun karya saya tidakditerbitkan.

Saya menulis Soul Mountain (Gunung Sukma)yang menyajikan apa yang saya percayai dan sayamelakukan suatu eksplorasi bahasa yang mendorongindividu mengekspresikan dirinya dengan kebebasanmenyeluruh. Ini suatu fabel campuran, catatanperjalanan, catatan tahunan, catatan keseharian...kebalikan atas apa yang dianjurkan oleh kekuasaan!Sayamemerlukan tujuh tahun untukmenulisnya. Sayamenyelesaikannya di Perancis. Saya menganggapnyasebagaitantangan.Sayadiundangdisini,sayatinggaldisini. Saya mendapatkan nafkah hidup melalui lukisansaya.

Saya juga sebenarnya adalah seorang pelukis.Danadaperbedaanantaralukisandansastradalamhalperbedaan suara. Saya mendengar. Dalam sastra, sayamencari kata-kata sebagai suara. Dalam lukisan,tindakan muncul dari tubuh. Saya melukis sambilmendengarkan musik. Saya menyukai musik. Bahkan,ketikasayamasihsangatmudasayasudahmemainkanbioladanseruling.

Di hadapan Akademi Swedia, saya benar-benaringinmengingatkanmerekabahwapenulisadalahorangbiasa dan bukan juru bicara bagi banyak orang, dansastratidakhanyadapatmenjadisuaraseorangindividu.Bagisaya,menulisodeuntuknegerisendiridanbersuarauntuk suatu partai tidak bisa lagi disebut sastra. Parapenulis tidak memamerkan kemampuannya, merekabukan juru bicara bagi banyak orang, dan sastra tidakhanyadapatmenjadisuaraseorangindividu.

~44~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 51: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

MengapaSayaMenulisOleh:GeorgeOrwell

SEJAKusia sangat dini,mungkin usia lima atauenamtahun,sayasudahtahubahwasetelahdewasasayaakan menjadi penulis. Antara usia tujuh hingga duapuluh empat tahun, sayamencobamelepaskan pikiransemacam ini. Namun, saya sadar bahwa jika sayamelepaskannyamakasayatelahmelakukankekejamanpadabakatalamiahsaya.Cepatataulambat,sayaharusduduksertamenulisbuku.

Sayaanakkeduadaritigabersaudara,adajaraklimatahunantarasatusamalainnyadansayanyaristakmelihatayahsampaiusiadelapantahun.Karenaalasaninidanlainnya,sayamenjadiseakan-akanakrabdengankesendirian, dan saya mengembangkan perilaku yangtak menyenangkan yang membuat saya tak populerselama menjalani hari-hari di sekolah. Saya terbiasamenjadi anak penyendiri yang membuat cerita-ceritadanberbagaipercakapandengansosok-sosok imajiner.Saya pikir sejak sangat awal ambisi-ambisi sastra sayabercampur aduk dengan rasa keterasingan dan rasadisepelekan itu. Saya tahu saya memiliki kecakapandengan kata-kata dan kekuatan dalam menghadapifakta-fakta tak menyenangkan. Saya merasa bahwakemampuan ini telah menciptakan semacam duniapersonal yang sekaligus mengembalikan diri saya darikegagalan hidup dalam keseharian. Namun, tingkatkeseriusan—yangsecaraseriusdiharapkanmenulisyangsayahasilkansepanjangmasakanak-kanakdanremajataklebihdarisetengahlusinhalaman.Sayamenulispuisipertama pada usia empat atau lima tahun, ibu sayamencatat apa yang saya diktekan. Saya takmengingat

~45~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 52: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

apapuntentangpuisiitukecualibahwaiamengisahkanseekor macan dengan "gigi-gigi seperti kursi"—frasayangcukupbagus, tetapisayamembayangkanpuisi itusemacamtiruandari"Tiger,Tiger"karyaBlake.

Pada usia sebelas tahun, ketika perang 1914-1918 meletus, saya menulis sebuah puisi patriotiktentangkematianKitcheneryangdimuatdisuratkabarlokalduatahunkemudian.Dariwaktukewaktu,ketikasaya kian beranjak dewasa, saya menulis "puisi-puisinatural"dalamgayaGregorianyangburukdanbiasanyatak selesai. Saya juga berusaha menulis sebuah ceritapendekyangmenjadikegagalanmengerikan.Semuaituadalahpekerjaanyangakanmenjadiseriusketikasayakinimenulisdiataskertassepanjangtahun.

Bagaimanapun, selama ini saya sangat sibukdengan pelbagai aktivitas sastra. Saya memulainyadenganmenatabahanyangsayahasilkansecaracepat,mudah, dan tak terlampau banyakmenyenangkan dirisaya. Di luar tugas sekolah, saya menulis puisi-puisisemikomikyangdapatsayabuatdengankecepatanluarbiasamenurutukuransayasekarang—padausiaempatbelas tahun saya menulis drama dan sanjak yangdipentaskan berkeliling, meniru Aristophanes, selamakurang lebihsatuminggu—danmembantumenyuntingmajalah-majalah sekolah, baik setelah diterbitkanmaupunsaatmasihberupanaskah.Majalah-majalahinilebih sering menjadi bahan lelucon yang memuakkandan dapat Anda bayangkan saya lebih banyakmendapatkan masalah dengan majalah-majalah itusehingga kini saya tak merasa begitu kaget denganjurnalisme paling murahan sekalipun. Namun,bersinggungan dengan semua ini, selama lima belastahunataulebih,sayamenghadapisuatulatihanmenulissastra yang sungguh-sungguh berbeda: proses

~46~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 53: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

pembuatan "cerita" berkelanjutan tentang diri sayasendiri, bagian dari catatan harian yang hanya ada dibenak. Saya yakin bahwa ini adalah kebiasaan umumanak-anak dan orang-orang dewasa. Sebagai seoranganakyangmasihsangatkecil,sayamengkhayalkandirisaya sebagai, katakanlah, Robin Hood, dan pahlawanyang melakukan petualangan menegangkan. Namun,segera saja "cerita" ituberhentimenjadi cerita tentangdiri saya sendiri dalam cara yang sederhana sertamenjadi sekadar deskripsi atas apa yang saya lakukandan tentang benda-benda yang saya lihat. Selamabeberapamenit,pelbagaibendamelintasdikepalasaya."Dia mendorong, lalu membuka pintu dan masukruangan. Sinar mentari berwarna kuning menerobostirai, bergerak miring di meja yang di atasnya kotakkorekapisetengahterbukatergeletakdisampingbotoltinta. Dengan tangan kanan di saku, dia bergerakmelintasi jendela. Di jalanan, seekor kucing sibukmengejar dedaunan yang mulai berguguran," danseterusnya. Kebiasaan ini terus berlanjut hingga sayaberusiaduapuluhlimatahun,melewati tahun-tahuna-sastrawi saya. Walaupun saya terus-menerus mencarikata-kata yang tepat, untuk mewujudkan usahadeskriptif ini saya nyaris melawan kehendak sayasendiriyangterusberhadapandengantekanandariluar.Saya kira, "cerita" harus merefleksikan gaya daripelbagaipenulisyangsayapujidisepanjangperjalananusia saya. Namun, sejauh saya ingat, hal ini selaluberkaitan dengan kualitas kecermatan deskriptif yangsama.

Ketika saya berusia sekitar enam belas tahun,saya tiba-tiba hanyamerasamendapatkan kesenangandengan menjelajahi kata-kata, termasuk suara danasosiasikata-kata.Bait-baitdariParadiseLost:

~47~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 54: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

SoheewithdifficultyandlabourhardMovedon;withdifficultyandlabourhee

Memangkinitakbegituluarbiasalagibagisaya,tetapi tetap saja seperti menggetarkan punggung saya.Ejaan"hee"untuk"he"(dia)menimbulkanrasasenangtersendiri. Ketika merasa perlu menjelaskanbendabenda, maka saya harus tahu lebih dulu benda-benda itu.Saya inginmenulisnovelnaturalisyang luarbiasa dengan akhir yang menyedihkan (unhappyending), penuh gambaran dan tamsil-tamsil terperinci,jugabagian-bagiandimanakata-katadigunakansebagaianasir tak terpisahkandaribunyikata-kata itu sendiri.Dan, kenyataanya, novel lengkap saya yang pertama,BurmeseDay,yangsaya tulisketikaberusia tigapuluhtahuntetapitelahdirencanakanjauhsebelumnya,lebihbaikdibandingkankarya-karyasejenisnya.

Sayamemberikanlatarbelakanginikarenasayapikir seseorang tak dapat menilai motif-motif seorangpenulis tanpa tahu sesuatu pada masa awalperkembangansangpenulistersebut.Persoalanyangdiahadapiakanditentukanolehusiadiasaatitu—usiabisamenjadi satu-satunya faktor yang menggemparkan,ketikakitamengalamitahun-tahunrevolusioner—tetapisebelum menulis dia harus mencapai sikap emosionalyang mantap dan tak akan pernah merasa harusmeninggalkantugasitu.Pekerjaannyatentusajaadalahmendisiplinkan temperamennya dan menghindarimasalah di tingkat kedewasaan yang belum matang,yang bertentangan dengan mood; tetapi jika diamenghindari pengaruh-pengaruh itu sama sekali,makadiaakanterbantaiolehimpulsuntukmenulisprosa.Hal-hal semacam itu dialami oleh setiap penulis dalamtingkatan yang berbeda-beda, dan pada beberapapenulis proporsinya berubah dari waktu ke waktu,

~48~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 55: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

tergantungatmosferdisekelilingnya,yaitu:Pertama, sekadar egoisme. Keinginan untuk

tampak lebih pintar, populer, dikenang setelahmeninggal dunia, menempatkan diri Anda padakedewasaan yang semu karena dimaksudkan sekadaruntukmembalaspenghinaanpadamasakecil,danlain-lain. Adalah omong kosong untuk menganggap bahwayangdisebutkanitubukanmotif-motifyangkuat.Parapenulis berbagi karakter-karakter ini dengan ilmuwan,seniman, politisi, pengacara, tentara, pengusahasuksespendeknya, dengan seluruh lapisan atasperadaban manusia. Umat manusia tidak benar-benarmementingkan diri sendiri. Setelah mencapai usiasekitartigapuluhtahun,merekanyarismelepaskanrasaindividualitasnyaatasoranglain—memimpinoranglain,ataumenenggelamkandiridalamlautanpekerjaanyangmenjemukan. Namun, selalu ada orang-orang berbakatyang jumlahnya sedikit, orang-orang yang dengansengaja membiarkan hidupnya berlangsung hinggaakhir,danparapenulisberadaditempatini.Parapenulisyang serius, saya katakan demikian, memilikikesombongan yang lebih menyeluruh dan egoisdibanding para jurnalis, walaumereka kurang tertarikdenganuang.

Kedua, antusiasme estetis. Persepsi tentangkeindahandidunialuar,ataudinisilain,dalamkata-katadan susunannya yang teratur. Rasa senang yangditimbulkandarisatusuaraatassuaralainnya,yangadadalamprosa nan kuat atau ritme dari cerita yang jugaapik.Hasratmembagi pengalaman yangdirasa bernilaidansepatutnyadikenang.Motifestetisitusangatlemahpadakebanyakanpenulis,tetapiseorangpenulispamfletatau buku-buku teks akan punya kata-kata dan frasa-frasapelindungyangdigunakannyauntukalasan-alasan

~49~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 56: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

takberguna;ataudiamerasakuatdalamtipografi,lebarmargin pada halaman, dan seterusnya. Di atas leveltuntutan, tak ada buku-buku yang sungguh-sungguhterbebasdaripertimbangan-pertimbanganestetis.

Ketiga, impuls historis. Keinginan melihatbendabenda sebagaimana adanya, mencari fakta-faktasejati, dan menyimpannya untuk keperluan pelacakanasalusul.

Keempat, tujuan politis. Menggunakan kata"politis" dalam kemungkinannya yang paling luas.Doronganuntukmenempatkanduniadalamaturanyangpasti, mengubah gagasan orang lain tentang ragammasyarakatyangmerekaperjuangkankeberhasilannya.Sekalilagi,takadabukuyangsepenuhnyaterbebasdaribiaspolitik.Pendapatyangmengatakanbahwasenitakbersinggungan sedikit pun dengan politik adalah sikappolitikitusendiri.

Dapat dilihat bagaimana keragaman impuls iniharus dipertentangkan satu sama lain, dan bagaimanaimpuls-impuls itu berubah-ubah dari satu orang padaorang lain serta dari waktu ke waktu. Secaraalamiahtempatkan "alamiah" Anda menjadi suatukeadaan yang harus dicapai ketika kali pertama Andamenginjak dewasa—saya adalah seorang yang punyatiga dari empatmotif tersebut. Pada saat tenang, sayabisamenulisbuku-bukuyangpenuhornamensekaligusdeskriptif, dan masih menyadari loyalitas politis saya.Karena itulah, saya berusaha menjadi seperti seorangpenulispamflet.

Pada mulanya, saya menghabiskan waktu limatahun untuk profesi yang tidak cocok (sebagai polisiKerajaan India di Burma), kemudian saya jugamengalami kemiskinan dan kegagalan. Hal inimeningkatkankebencianalamiahsayaterhadapotoritas

~50~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 57: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

(kekuasaan) dan membuat saya untuk kali pertamabenar-benar memberi perhatian secara saksama padakeberadaankelas-kelaspekerja,sertapekerjaansayadiBurma memberi saya pemahaman tentang asal usulimperialisme; tetapi pengalaman-pengalaman ini tidakcukupmemberisayaorientasipolitikyangtepat.

Kemudian, muncul Hitler, Perang Saudara diSpanyol, dan lain-lain. Pada akhir 1935, saya masihbelum mampu mencapai titik kepastian. Saya ingatsebuah puisi yang saya tulis ketika itu. Puisi tersebutmengekspresikandilemayangsayaalami:SeorangpaderiyangakutemuiDuaratustahunlaluMemanjatkandoadiatasmautnanabadiDanmenatapkenarikutumbuhdewasa;Namun,lahirdizamanIblisMembuatkukehilangannaunganyangmenenteramkan,Karena rambut mulai tumbuh di atas bibirku dankependetaansemuanyaterpangkashabis.Dan waktu masih juga berjalan lempang, Kita begitumudahmempersilahkan, Kitamenenggelamkan pikiranrumitPadabatang-batangpepohonan Segenap orang bebal kita tantang agar mengakuiKesenanganyangkinikitasembunyikan;KutilanghijauyangbertenggerdiataspohonapelDapatmembuatmusuh-musuhkutergetarNamun,gadis-gadiscantikdanbuah-buahaprikot,Kecoaberenangdiderassungai,Kuda-kuda,bebek-bebek,berlariansaatfajarmerekah,SemuainimimpiBermimpilagiitudilarang;Kitaengganmengakuikesenangan

~51~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 58: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

DanmenyembunyikannyaKuda-kudaterbuatdaribajakromiumDanlelaki-lelakicebolnangemukAkanmenungganginya.Akulah cacing yang tak pernah berubahwujud, Kasimtanpaharusharem;diantarapendetadankomisarisAkuberjalansepertiEugeneAram;Aku bermimpi tinggal di ruangan berpualam, Danterbangununtukmencaritahukebenarannya;Akutakterlahiruntuksepertiini;Smith-kah?Jones-kah?Ataukau?

PerangSpanyoldanperistiwa-peristiwalainnyapada periode 1936-1937 telahmengubah keadaan dankemudian saya tahu dimana saya berada. Setiap garisdari kerja serius yang saya tulis sejak 1936 telahditorehkan, langsung maupun tidak langsung, untukmelawan totalitarianisme dan demi sosialismedemokratik, sebagaimana saya memahaminya.Tampaknya omong kosong bagi saya, dalam masasepertiyangkitaalamisekarang,untukberpikirbahwaseseorang dapat menghindari banyak tema dalammenulis. Setiap orang menulis tema-tema dengan caradisamarkan atau cara lainnya. Inilah penyederhanaanmasalahdimanasisiyangsatudiikutisisilainnya.Dalamhal lain,yangperludiperhatikanadalahkesadaranatasbiaspolitikdidalamnya,sisiyangsatulebihberpeluangmenjadisemacamtindakanpolitistanpamengorbankansisiestetikadanintregitasintelektual.

Apa yang paling ingin saya lakukan dalamsepuluhtahunlaluadalahmembuattulisanpolitisyangmasuk ke dalam ranah seni. Titik pijak saya selalubermula dari sikap partisan, rasa ketidakadilan. Saatdudukuntukmenulisbuku,sayatakberkatakepadadiri

~52~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 59: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

sendiri, "Saya akan membuat suatu karya seni." Sayamenulisnyakarenabegitubanyakdustayanginginsayaungkap, fakta yang menarik perhatian saya, danperhatian khusus saya ialah mendengarkan. Namun,saya tidak bisa bekerja menulis buku, atau bahkanartikel panjang untuk majalah, jika tanpa pengalamanestetis. Seseorang yang peduli mencermati karya sayaakanmelihatbahwaketikakarya-karyainibenarbenarmengandung propaganda, maka politisi sejati justruakan melihatnya sebagai tidak relevan. Saya tidakmampu, dan tidak ingin, sama sekali melepaskancakrawala dunia yang saya dapatkan padamasa kecil.Sebegitu jauh saya tetap dan akan terus menjagakuatnya perasaan pada gaya prosa, mencintaipermukaan bumi, dan menempatkan kesenangan padaobjek-objek utuh serta potongan-potongan informasitak berguna. Tak ada gunanya mencoba menghambatkekuatan diri saya itu. Tugasnya tinggalmendamaikanrasasukadanbenciyangtelahmendarahdagingdenganaktivitas publik yang mendasar, non-individual, yangpadamasasekarangmenyerangkitasemua.

Ini tidaklahmudah. Pekerjaan itu sama halnyadengan masalah-masalah konstruksi dan bahasa,sekaligus memunculkan perkara kebenaran. Izinkansayamemberi contoh sederhana dari pelbagai perkaraitu. Buku saya tentang Perang Saudara di Spanyol,Homage to Catalonia, tentu saja sebuah buku politisdalam arti yang sesungguhnya. Namun, pada dasarnyabukuiniditulisdengankeyakinandanperhitunganatasbentuk. Saya bekerja keras agar membuatnya mampumenyuarakankebenaransepenuhnyatanpamengangguinsting-instingsastrawisaya.Namun,disisilain,isibukuiniamatlahpanjang,penuhkutipandarisuratkabar,danmembela kaum Trotskyis yang dituduh punya kaitan

~53~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 60: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

dengan Franco. Jelaslah bahwa satu bab saja, yangsetelah satu atau dua tahun akan kehilangan dayatariknya bagi para pembaca awam, bisamenggagalkanbuku itu. Ada kritik yang saya hargai karenamemberikan pelajaran kepada saya mengenai haltersebut. "Mengapa Andamemasukkan semua bahan?"katadia."Andamengubahapayangsemestinyamenjadibukubaguskedalamjurnalisme."Apayangdiakatakanmemang benar. Namun, saya tak dapat melakukansebaliknya. Saya tahu, apa yang juga diketahui orang-orangdiInggris,bahwaorang-orangawammudahsekalimenemui kegagalan. Jika saya tak marah mendengarungkapanitu,makasayatakakanpernahmenulisbuku.

Dalamsatuataulainbentuk,perkarainikembalimuncul. Masalah bahasa cenderung lebih halus danbutuhwaktulamauntukdidiskusikan.Sayahanyaakanmengatakan bahwa pada tahun-tahun terakhir sayamencobamenulisdengansedikitsajapenggambarandanlebih banyak memberikan kepastian. Dalam banyakkasus, saya tahu bahwa Anda dapatmenyempurnakanpelbagai gaya menulis dengan berjalannya waktusehinggaAndaselalubisamenguasainya.

Animal Farm adalah buku pertama yang sayacoba,denganpenuhkesadaran tentangapayangharussaya lakukan, memadukan tujuan politis dan tujuanartistik.Sayatakmenulisnovelselamatujuhtahun,tapisayainginmenulislainnyasesegeramungkin.Kegagalanituwajar,setiapbukuadalahkegagalan,tetapisayatahubukumacam apa yang ingin saya tulis. Menengok lagisatuatauduahalamanterakhir,sayasadarbahwasayatelah membuatnya dengan motif-motif menulis sertasegenap semangat-publik saya. Saya tak inginmeninggalkannya sebagai impresi final. Semua penulisitu siasia, mementingkan diri sendiri, dan malas, serta

~54~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 61: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

padamotifmerekayangpalingbawahmenutupimisteri.Menulis buku itumengerikan, perjuangan yang

meletihkan,sepertisakitberkepanjangan.Seseorangtakakan pernah berusaha menciptakan sesuatu jika tidakdidorong oleh setan-setan yang dapat melawan ataumemahami.Semuaorangtahubahwasetanituin-stingsederhanayangsamadenganbayiyangmenangisuntukmencari perhatian. Jelas pula bahwa seseorang tidakdapat menulis apa pun yang dapat dibaca kecuali diaterusberusahamenghapuskepribadiannya.Prosayangbagus itu seperi kaca jendela. Saya tak dapatmenyatakandenganpastimanamotif sayayangpalingkuat, tetapi saya tahumotifmana yang pantas diikuti.Dan, menengok kembali karya saya, saya tahu bahwakarya itu tetap saja begitu. Saya kekurangan tujuanpolitis sehingga saya menulis buku-buku yang takbernyawa dan terpisah-pisah, penuh kalimat tanpamakna, kata-kata dekoratif, dan biasanya omongkosong.

~55~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 62: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

ApakahMenulisItu?Oleh:Jean-PaulSartre

TIDAK, kita tak ingin "mencampuradukkan"lukisan,patungdan jugamusik,dalamcarayangsama.Dan,mengapakitajustrumelakukannya?Ketikaseorangpenulisdariabad-abadyanglalumenyatakanpendapatlewat keterampilannya, apakah ia segeramenerapkannya ke dalam seni-seni lainnya? Sekarang,hal yang akan dilakukan adalah "memperbincangkanlukisan" dalam bahasa musisi atau sastrawan dan"memperbincangkan sastra" dalam bahasa pelukis.Dengandemikianseakan-akanpadadasarnyahanyaadasatu seni yang mempertunjukkan dirinya secara samadalamsatuatau lainbahasa,sepertihakikatSpinozistisyangcukupdinyatakanolehtiap-tiapatributnya.

Seseorangtentudapatmenemukansuatupilihanpastiyangsamapadaasalmulasetiaphalartistikdimanakeadaan sekitar, pendidikan, dan kontak dengan duniasecara khusushanya terjadi kemudian.Di samping itu,takadakeraguanbahwaseni-seniyangadapadasuatuperiode saling berpengaruh satu sama lain dandikondisikan oleh faktor-faktor sosial yang sama.Namun, siapa pun yang ingin mengungkap absurditassuatuteorisastradenganmenunjukkanbahwateoriinitidakdapatditerapkanpadabidangmusikpertamatamaharus membuktikan bahwa bentuk-bentuk seni itubersifatparalel.

Kini, tak ada paralelisme yang serupa. Di sini,sebagaimana di mana pun, bukan hanya seni yangberbeda-beda, tetapi jugamasalahnya.Yang satuharusdikerjakandenganbantuanwarnadansuara,yang lainmenunjukkandiridenganmaknadankata-kata.Catatan,

~56~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 63: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

warna,danbentukbukanlahtanda-tanda(signs).Semuaitu merujuk pada hal-hal yang tidak berada di luardirinya. Sungguh tidaklah mungkin mereduksi tandasecara ketat hanya pada catatan, warna, dan bentuktersebut. Dan, ide tentang suatu yang murni (a puresound), misalnya, merupakan suatu abstraksi.Sebagaimana dikatakan Merleau-Ponty dalam ThePhenomenologyofPerception, takadakualitassensasiyang secara terbuka menunjukkan bahwa kualitas initak dapat dimasuki signifikasi (signification). Namun,maknakecilnansamaryangadadidalamnya,menjadisuatu kegembiraan kecil, kesedihan tak kentara,meninggalkannya menjadi kabut panas; inilah warnaatau suara. Siapa yang dapat membedakan apel hijaudari kelezatan rasanya? Dan, apakah kita tidak terlaluberlebihandalammenyebut"kelezatanrasaapelhijau"?Ada hijau, ada pula merah. Demikianlah benda-benda,merekaadakarenadirinya.

Adalahbenarbahwakarenakonvensiseseorangdapat memberikan nilai-nilai atas tanda-tanda yangmelekat pada benda-benda itu. Kemudian, kita punmembicarakan bahasa bunga-bunga. Jika berdasarkankesepakatan, mawar putih bagi saya menandakan"kesetiaan", maka pada kenyataannya saya harusberhenti menyebut bunga-bunga itu sebagai mawar.Perhatian saya telah menempatkan bunga-bunga itupada suatu tujuan yang ada di balik sifat-sifat abstrakkeberadaan mereka. Saya melupakan bunga-bungatersebut. Saya tidak lagi memperhatikan kebusukanstagnanyangtampakmanisdaribunga-bungatersebut.Saya bahkan tidak merasakannya. Dengan demikian,saya tidak berperilaku sebagaimana seniman. Bagiseniman, warna, buket, dan denting sendok padamangkuk merupakan benda-benda dalam derajat

~57~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 64: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

tertinggi.Sangsenimanberhentipadakualitassuaraataukualitas bentuk. Kemudian, ia terus-menerusmemperhatikannya dan terpikat dengan kualitastersebut. Kualitas ini adalah objek-warna yang akan iatransfer ke dalamkanvas, dan satu-satunyamodifikasiyang akan mendorongnya untukmentransformasikannyakedalamsuatuobjekimajiner.Olehkarenaitu,sejauhyangdapatdilakukannya,iabisamenciptakanbahasadariwarna-warnadantanda-tandatersebut.

Apayang tepatbagiunsur-unsurkreasi artistikadalah apa yang juga tepat bagi kombinasi-kombinasinya. Pelukis tidak ingin menciptakan suatubenda.Dan,jikadiamenaruhwarnamerah,kuning,danhijau secara bersama-sama, maka tak ada alasan bagiansambeltersebutuntukmemilikisuatusignifikasiyangtegas, yang secara khusus merujuk pada objek lain.Ansambel ini pasti dihuni pula oleh suatu jiwa, dankarena ansambel ini harus punya motif-motif, bahkanyangtersembunyisekalipun,makapelukispunmemilihwarna kuning daripada ungu. Dengan demikian, dapatdikatakan bahwa objek-objek yang diciptakan itumenunjukkan tendensi-tendensi terdalam dari sangpelukis. Bagaimanapun, objek-objek itu tak peribnahmenunjukkan kemarahan, kesedihan, maupunkegembiraan sang pelukis sebagaimana dilakukan olehkata-kataatauekspresiwajah.Objek-objekitudiresapiemosi-emosi; dan agar objek-objek itu memunculkansecaraperlahanwarna-warnayangmengandungsema-cammakna,maka akibatnya emosi-emosi sangpelukispunmenjadi kacaudan tak jelas.Tak ada seorangpunyang dapat mengakui sungguh-sungguh emosi-emositersebut.

Tintoretto tidak memilih warna kuning yang

~58~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 65: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

retak di langit Golgota untuk menandakan ataumemunculkan kesedihan. Pemilihan warna kuning iniuntuk menunjukkan langit yang sedih dan sekaliguslangit yang berwarna kuning. Bukan langit kesedihan(sky of anguish) atau langit yang bersedih (anguishedsky);inilahkesedihanyangdibendakan,kesedihanyangdiubahkedalamwarnakuningyangretakdiataslangit.Demikianlah,penggambarantersebuttidaklagimenarik.Penggambaran ini seperti suatu usaha yang besar dansia-sia, penggambaran untuk mengekspresikan sifat-sifatnyaterhentidiantaralangitdanbumi.

Sederhananya, signifikasi suatu melodi—jikaseseorang masih dapat membicarakan masalahsignifikasi—bukanlah sesuatu yang berada di luarmelodiitusendiri.Signifikasiberbedadariide-ideyangdapat diubah dengan beberapa cara. Sebut sajasignifikasi ini sebagai kegembiraan atau kemuraman.Signifikasi akan selalu melampaui dan mengatasi apapunyangdapatAndakatakantentangnya.Bukankarenasemangat-semangatnya yang mungkin ada pada asalmula tema-tema yang ditemukan dan disatukan kedalam catatan-catatan melalui suatu transmutasi.Tangisan kesedihan merupakan tanda dari nilaikesedihan yang mendorong munculnya tangisan itu.Namun, nyanyian kesedihan merupakan kesedihan itusendiri sekaligus suatu hal lain yang berbeda darikesedihan. Atau, jika seseorang berusaha mengadopsikosakata eksistensialis, inilah kesedihan yang sudahtiada,yangsebelumnyaada.Namun,mungkinAndaakanbertanya,dimanaadanyasangpelukisitu?Ya,memangbegitulah.Sangpelukismembuatbanyaktempattinggal,iamenciptakantempattinggalimajinerpadakanvasdantakmembuattandadarisuatutempattinggal.Kemudian,tempat tinggal itumenaungi semua ambiguitas tempat

~59~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 66: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

tinggalyangnyata.Penulis dapat memandu Anda dan jika ia

menggambarkan suatu gubuk, maka sang penulismembuat gubuk itu tampak sebagai simbolketidakadilan sosial serta mampu membangkitkankemarahan Anda. Sementara itu, sang pelukis tutupmulut.IamenyajikanpadaAndasebuahgubuk,itusaja.Andabebasmelihat;didalamnya;apayangAndasukai.Jendela loteng tidak akan pernah menjadi simbolkesengsaraan; karena itulah, jendela itu tidak akanmenjadi suatu tanda, ia hanya menjadi suatu benda.Namun,pelukisyangburukberusahamencaritipe.Jikaiamelukis orang Arabmaupun kaum papa sama-samaadadalamkenyataansekaligusadadalamkanvasnya.Iamenawarkanseorangpekerja,buruhtertentu.Dan,apayang kita pikirkan tentang seorang buruh?Ketidakterbatasandarihal-halyangkontradiktif.

Semua pemikiran dan perasaan ada di sana,melekat pada kanvas dalam suatu kondisi yang sangattidak berbeda. Terserah Anda untuk memilih. dang-kadang, para seniman yang pintar mencobamenggerakkan kita. Mereka melukis goresan-goresanpanjang tentang para buruh yang menunggupembayaran upah dengan penuh harap, wajah-wajahkurusparapengangguran,dansuatuarenapertempuran.Merekamenyajikanpadakitatidaklebihdaripadayangdiberikan Greuze dan karyanya, Prodigal Son. Dan,apakah seseorang tak berpikir bahwa mahakaryaGreuze, The Massacre of Guernica, berkenaan denganbangsa Spanyol? Harus dikatakan bahwa karya ini takpernahbenar-benar dapat didengarkandan akan terusdinyatakan dalam keluasan kata-kata. Keabadian sertasifat ambisius Picasso yang karya-karyanya diselimutimakna tak terpahami merupakan emosi mendarah

~60~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 67: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

daging. Emosi yang dagingnya menyerap sebagaimanapengering menyerap tinta, dan emosi yang tak dapatdikenali, raib,menjadi acing. Tersebar ke empat sudutruangan,danmewakilidirinyasendiri.

Saya yakin bahwa kesabaran ataupunkemarahan dapat menghasilkan objek-objek lain.Namun, objekobjek itu juga hanya akan menyisakanbenda-benda yang dihantui semacam jiwa misterius.Seseorang tidak melukis signifikasi-signifikasi;seseorang tak memasukkan signifikasi-signifikasi kedalam musik dalam kondisi ini, siapa yang beranimengatakan bahwa pelukis ataupun musisimengikutsertakan diri mereka dalam karya yangdihasilkannya?

Di sisi lain, sang penulis berhadapan dengansignifikasi-signifikasi. Dalam hal ini suatu perbedaanmasih ada. Kemahakuasaan tanda-tanda adalah prosa;puisiberadadisatusisidarilukisan,patung,danmusik.Saya dituduh kurangmenyukai hal tersebut; buktinya,demikiankataorang-orang,LesTempsMouerneshanyasedikit memuat puisi. Namun, sebaliknya, justru inilahbukti kami menyukai puisi. Apa yang perlu dilakukansemua orang adalah melihat pada hasil karyakontemporer. "Setidaknya para kritikus dengan gagahberkata, 'Anda tidak dapat berimpi untukmengikutsertakan kata-kata'." Tentu saja. Namun,mengapa saya menginginkannya? Karena puisimenggunakan kata-kata sebagai prosa? Puisi tidakmenggunakannya dalam cara yang sama, bahkan tidak'menggunakannya' dalam keseluruhan cara. Saya akanmengatakanbahwapuisimemberikanruangbagikata-kata. Para penyair adalah orang-orang yang menolakmenggunakanbahasa.Kini,karenapencariankebenaranmengambil tempat di dalam dan oleh bahasa yang

~61~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 68: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

disusunsebagaisuatubentukinstrumentertentu,makatidak usahmembayangkan bahwa kata-kata bertujuanmemperlihatkanataumenjelaskankebenaran.Kata-katatidakmenamaidunia,danmerekabahkantakmenamaiapa pun, karena penamaan berimplikasi padapengorbanan terusmenerus yang diberikan nama padaobjek-objekyangdinamai.AtausepertidikatakanHegel,katatampaksebagaihalyangtidakesensisaldalamrautmuka suatu benda yang esensial. Kata-kata tidakberbicara, katakatapun takmelanggarapayangmasihdijaganya; ini suatuhal yangberbeda.Telahdikatakanbahwa para penyair ingin menghancurkan "kata"dengan kekuatan dahsyat. Namun, ini hanya dusta,karenakata-katakemudianharusdilontarkanketengaharenakemanfaatanbahasa.Lalu,bahasaharusberusahamendapatkan kembali kata-kata itu dalam kelompok-kelompokkecilyangganjil,misalnya"kuda"(horse)dan"mentega" (butter) dengan cara penulisan "horses ofbutter".

Dalam kenyataannya, setiap usaha akanmemerlukan waktu yang tak terbatas sehinggaseseorang yang menganggap kata-kata sebagaiinstrumen akan sukar dipahami jika pada saat yangbersamaan bermaksud pula menjauhkaninstrumentalitasnya dari kata-kata tersebut. Sangpenyairmenarikkata-katadariinstrumen-bahasadalamsuatu gerakan tunggal. Ia memilih sikap puitis yangmenganggapkata-katasebagaibenda-bendadanbukantanda-tanda.Alasannya,implikasidariambiguitastanda-mirip dengan seseorang yang menembus kaca—mengikuti benda yaiig ditandainya, mengubahpandangan penyair terhadap realitas danmenganggapnya sebagai suatu objek. Seseorang yangberbicara adalah seseorang yang berada di balik

~62~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 69: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

katakatasertaberdirididekatobjek,danpenyairberadadisisikata-kataini.Kataterlebihdahuludidomestifikasi;barulah kemudian dibebaskan. Pada awalnya, kataadalahkovensi-konvensiyangbermanfaat,perantiyangsecarabertahapdipergunakanhinggausangdandibuangketika tak lagi bermanfaat; kemudian, barulah katamenjadi benda-benda natural yang tumbuh secaraalamiah di atas permukaan bumi sebagaimanarerumputandanpepohonan.

Namun, jika penyair menyandarkan diri padakata-kata, sebagaimana pelukis melakukannya padawarna dan musisi pada suara, tidak berarti kata-katakehilangan semua signifikasinya. Tentu saja signifikasisendiri yang dapat memberikan kesatuan verbal padakata-kata. Tanpa kesatuan verbal ini, kata-kata hanyaakan terlempar ke dalam suara dan patahan-patahandari goreanpena. Tidak ada lagi tujuan yang jauhdarijangkauandanyangselalumenjadihakikattransendensimanusia. Yang ada hanya istilah yang merujuk padaekspresi wajah, istilah yang mengacu pada sedikitkemuraman ataupun kemeriahan makna suara danwarna. Kemuraman ataupun kemeriahan makna yangmengalirkedalamkata,ditopangolehaspekkemerduansuara atau keindahan visual, dipertebal dan dikotorimenjadisemacambenda.

Bagipenyair,bahasamerupakansuatustrukturduniaeksternal.Sangpembicaraberadadidalamsuatusituasi bahasa; ia ditanambersamakata-kata. Katakatamemperluasmakna-maknanya,memperpanjangantena-antenanya, dan memperlebar kacamata-kacamatanya.Penyair mengubahnya dari dalam; ia merasakan kata-kata seakan-akan berada dalam tubuhnya; ia denganradar menyuarakannya secara verbal sehinggamemperluas tindakannya terhadapdunia.Sangpenyair

~63~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 70: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

beradadiluarbahasa.Iamelihatkata-kataberadadiluarseakan-akantidakmenjadibagiandarikondisimanusia(humancondition)danseakan-akaniamemahamikatasekadar sebagai rintangan yang menghalanginya. Iamalah mengetahui benda-benda dari nama-namanya,baru kemudian menemukan bahwa unsur benda lainyang baginya merupakan kata. Ia mendekati danmenguji kata tersebut, dan mencari sedikit kilauancahaya dari kata-kata yang secara khusus punya dayatarikdenganbumi,langit,airdansemuabendaciptaan.

Karena penyair tidak tahu bagaimanamenggunakan kata-kata sebagai tanda yang menjadibagian dari aspek suatu dunia, maka ia melihat imajisebagai salah satu aspek dalam kata. Dan, imaji verbalyang ia pilih bukan didasarkan pada perlunyapenggunaan kata untukmenyusun objek-objek. Ketikapenyair telah berada di luar, ia menganggap kata-katasebagai perangkap untuk digunakan menangkap suaturealitas yang hilang dan bukan sebagai indikator-indikatoryangmelontarkandirisangpenyairketengahhamparan benda-benda. Pendeknya, semua bahasamerupakancerminduniabaginya.

Dengandemikian,perubahan-perubahanpentingpun mengambil tempat dalam ekonomi internal kata.Kemerduan, keluasan, akhir maskulin atau feminin,maupunaspekvisualdarikatatampakbaginyasebagaiseraut muka yang merepresentasikan dan lebih darisekadarmengekspresikansignifikasi.Sebaliknya,ketikasignifikasi direalisasikan, aspek fisik dari kata pundirefleksikanbersamanya,danpadagilirannyaberfungsisebagaiimajidaritubuhverbal.

Sebagaimana tanda, fungsi ini pun kehilangankeunggulannya; sejak kata-kata, seperti halnyabendabenda diciptakan, sang penyair takmemutuskan

~64~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 71: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

apakah yang akan mendahului yang akhir atausebaliknya.

Antara kata dan benda yang ditandai terdapathubungan resiprokal ganda dari kesamaanmagis sertasignifikasi.Dan,penyairtidakmenggunakankata,tidakmemilih penerimaan-penerimaan yang berbeda; baikkatasebagaipenggantiyangmenunjukkansuatu fungsiotonom,maupunsebagaikualitasmaterialyangmunculdihadapansangpenyair.

Maka, dalam setiap kata, ia menciptakanmetafora-metaforamelulukarenaefekdarisikappuitis.Mirip dengan apa yang diimpikan Picasso ketika inginmelukis sebuah kotak korek api tanpa lukisan ituberhentimenjadikotakkorekapi.

Florence adalah kota, bunga, dan perempuan.Florence adalah kota bunga, kota-perempuan, danperempuan-bunga pada saat yang sama. Dan Florenceadalah objek ganjil yang menunjukan aliran sungai,menggairahkan seperti batangan emas, dan bersikapsopan, tetapi hal ini secara luas tak mendefinisikankesederhanaan bunga-bunganya. Untuk itulah,ditambahkan efek busuk dari biografi. Bagi saya,Florence jugamerupakanseorangperempuan tertentu,seorang aktris Amerika yang bermain dalam film-filmbisuyangsayatontonsemasakecil,danyangmembuatsayalupasegalanyakecualibahwadiasepanjangmalammemakai sapu tangan, selalu sedikit kelelahan, suci,telahmenikah, dan selalu salah paham. Perempuan ituamatsayacintai,dannamanyaadalahFlorence.

Tetesan air mata penulis prosa telah menjauhikatadanmelontarkankataketengahdunia.Namunkatadikirimkembalipadapenyairdenganimajisangpenyairitu sendiri. Gerakan semacam ini seperti ada dalamsebuah cermin. Hal inilah yang dilakukan Leiris dalam

~65~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 72: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

karyanya Glossary di satu sisi bisa dibenarkan. Iamencoba memberikan suatu definisi puitis padakatakata tertentu, sesuatu yang merupakan implikasisintesis resiprokal antara tubuh yang keras dan jiwayang verbal. Definisi puitis ini di sisi lain masihditempatkansebagaipemandubagikata-kata.Jadi,katayangpuitismerupakansuatumikrokosmos.

Krisis Bahasa yang terjadi pada awal abad iniadalah suatu krisis yang puitis. Apa pun yangmenjadifaktor-faktor sosial dan historisnya, krisis ini tampakdari depersonalisasi yang terjadi pada penulis ketikaberhadapan dengan kata-kata. Ia tidak lagi tahubagaimanamenggunakankata-kata,dandalamformulaterkenalBergson,iahanyasetengahmengakuikata-kata.Iamendekatikata-katadengansuatu inderayangsamasekalianeh.Kata-katatidaklagimenjadimiliknya;kata-kata tidak lagimenjadi bagian darinya; dalam cermin-cerminanehitu,langit,bumi,dankehidupannyasendiriterefleksikan. Hingga akhirnya, kata-kata menjadibenda-benda itu sendiri, atau pusat kegelapan benda-benda. Ketika sang penyair menggabungkan beberapamikrokosmos inibersama-sama,kasusnyaseakan-akanseperti ketika para pelukis membubuhkan warna kedalamkanvas.Seseorangmeungkinberpikirbahwadiasedang menyusun suatu kalimat, tetapi usaha inihanyalahmengenai apayang seharusnyadimunculkan.Iasebenarnyasedangmenciptakansuatuobjek.Benda-kata dikumpulkan oleh asosiasi-asosiasi magis yanganeh, seminal warna dan suara. Asosiasiasosiasi inisalingmenarik,salingmenolak,dansaling"membakar",serta benar-benar menyusun kesatuan puitis yangmerupakanobjek-frasa.

Penyair lebihseringmempunyaiskemakalimatdalam pikirannya, baru kemudian kata-kata

~66~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 73: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

mengikutinya. Namun, skema ini tak memiliki suatuskema verbal. Skema ini tidak mengatasi konstruksisuatusignifikasi.Agaknya, skema ini sebandingdenganproyekkreatifyangolehPicasso,sebelumiamenyentuhkuasnya,digambarkansebagaibendayangakanmenjadisuatulelucon.Menghilang, menghilang ke sana, aku rasa Burung-burungitumabukNamun, oh, kekasihku, dengarkanlah, Nyanyian parapelaut.

"Namun"(but)dalamkalimatsanjakdiatasyangmuncul seperti suatu monolit di ambang kalimattidaklahmengikatkanbaitkeduapadabaitsebelumnya.Kata ini mewarnainya dengan suatu nuansa tertentu,dengan "asosiasi-asosiasi privat" yang sama sekaiimerasukinya. Dalam cara yang sama, sanjak-sanjaktertentudimulaidengan"clan"(and).Konjungsiinitidaklagimengindikasikan pada pikiran atas suatu tindakanyang membawa keluar; tetapi memperluas paragrafsehinggamemberinyakualitasabsolutdarisuatusekuel.Bagi penyair, kalimat itu punya gaung, punya indera.Penyair menjadikan gaung tersebut absolut. Iamenciptakan peranti riil dari kalimat. Ia menemukanrelasi-relasi antara kata yang puitis dan makna dariimplikasi resiprokal itu; ansambel kata-katamenemukan fungsinya sebagai imaji dari nuansa yangterbatas,dansebaliknyainterogasimerupakanimajidariansambelverbalyangterbatas.

Sebagaimana terlihat dalam bait yangmengagumkanini:Oh musim-musim! Oh kastil-kastil! Jiwa apa yangsempurna?(OSaisons!OChateaux!Quelleameestsansdefault?)

~67~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 74: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

Takadasiapapunyangdipertanyakan; takadasiapa pun yang menanyakan; sang penyair tak hadir.Dan, pertanyaan itu tak memerlukan jawaban, ataumungkin pertanyaan tersebut adalah jawaban itusendiri.Apakahkarenabegitumakapertanyaantersebutsalah? Akan menjadi absurd untuk meyakini bahwaRimbaud"memahami"setiaporangmemilikikesalahan.Breton mengatakan tentang Saint-Pol-Roux, "Jika iamemahaminya, maka ia akan mengatakannya." Ia takpunya makna apa pun untuk mengatakan hal lain. Iamengajukan suatu pertanyaan absolut. Ia meletakkan"jiwa"; suatu keberadaan interogatif pada kata yangindah. Interogasi menjadi suatu hal sebagaimanakesedihanTintorettoberubahmenjadi langitberwarnakuning. In! bukan lagi suatu signifikasi, melainkansubstansi yang tampak berasal dari luar, dan Rimbaudmengundang kita untuk melihatnya Bari luar bersamadia. Keganjilannya muncul dari fakta bahwa kitamenempatkandiripadasisi lainkondisimanusia,yaitudisisiTuhan.

Jikademikiankasusnya,makaseseorangsecaramudah akan memahami bagaimana kebodohanmengharuskan suatu penggunaanpuitis. Emosi bahkannafsu—dan mengapa bukan kemarahan, penderitaansosial,sertakebencianpolitik?—pastitampakpadaasalusul puisi. Namun, emosi tidak diekspresikan di sana,sebagaimana dalam pamflet atau suatu pengakuan.Sebegitu jauh sang penulis prosa menunjukkanperasaannya, iamenggambarkannya; jika sang penyairmemasukkanperasaannyakedalamsanjak,makaiataklagimengakuiperasannnyaitu;kata-katamenguasainya,merasukinya, dan mengubahnya; kata-kata takmenandai perasaan, bahkan dalam pandangan sangpenyair sekalipun. Emosi menjadi sesuatu; emosi

~68~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 75: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

bercampur dengan peranti kata-kata ambisius yangsebelumnya telah tertutup. Dan, emosi selalu tampaklebih banyak dalam setiap frasa, setiap bait, lebih darisekadaranalogisederhanadilangitkuningGolgota.

Kata, benda-frasa, tak pernah ada habisnyasebagaiBenda-benda,di setiap tempatkatameluapkanperasaannya. Bagaimana seseorang bisa berharapmemengaruhipenderitaanataumemperolehantusiasmepolitik dari pembaca ketika ada hal yang menarikbaginya dari kondisi manusia dan mengundangnyauntukmenggunakansuatubahasayangberubahsecaraterbalik?Seseorangmungkinberkata,"Andamelupakanpara penyair resistensi. Anda melupakan PierreEmmanuel." Tidak sama sekali! Mereka adalah satu-satunyayangakansayajadikancontoh.

Namun, jika penyair dilarang mengusahakandirinya,apakahadaalasanuntukmembebaskanpenulisprosa? Apa yang biasanya mereka lakukan secarabersamaan?Adalahbenarbahwapenulisprosamaupunpenyairsama-samamenulis.Namun,takadahalapapundiantaradua tindakanmenuliskecualigerakan tanganyang menjejak kertas. Sebaliknya, keseluruhan bidangmerekatakdapatterkomunikasikan,danapayangbaikbagiseseorangadalahtidakbaikbagioranglain.Prosa,dalamesensinya,memilikimanfaat.Sayamendefinisikanpenulisprosasebagaiseorangyangmemfaedahkankata-kata. Tuan Jourdan menulis prosa untuk menemukanpijakannya, danHitler untukmenyatakan perang padapemerintahPolandia.Penulisadalahseorangpembicara;ia menyusun, menunjukkan, menata, menolak,menyisipkan,mencerca,membujuk,danmenyindir.Jikaiamenulis tanpamenimhulkanbanyak akibat,maka iagagalmenjadi seorang penyair; ia adalah penulis yangtak berkata apa pun.Kita sudah cukupmelihat bahasa

~69~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 76: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

yangterbalik;kinisaatnyamelihatnyasecarabenar.Seni prosa dipergunakan dalam diskursus;

substansinya muncul oleh sifat signifikatif; katabukanlah objekmelainkan penandaan terhadap objek-objek;katabukanlahcarauntukmengetahuiapakah iamenyenangkan atau membosankan, tetapi apakah iamengindikasikansecaratepatsuatubendaataugagasantertentu. Jadi, kita seringkali merasa memiliki ide-idetertentuyangmungkintelahdiajarkanoranglainkepadakitamelaluikata-katatanpamampumemanggilkembaliidetunggalataskata-katayangtelahdibawanyakepadakita.

Prosa merupakan suatu sikap dari pikiran.Seperti dikatakan Valery, ia muncul ketika melintasitatapan mata kita sebagaimana kaca melintasi cahayamatahari. Ketika seseorang berada dalam bahaya ataukesulitan maka ia menyiapkan serangkaian instrumen.Ketikabahayaituberlalu,iatidaklagimengingatapakahbahaya ini berat atau ringan. Lebih dari itu, ia tidakpernah tahu; semua yang ia perlukan adalahperpanjangantanganuntukmenjangkaudahantertinggi.Ada jari keenam, ada kaki ketiga, pendek kata, suatufungsisejatiyangdipahaminya.Maka,berkenaandenganbahasa,inilahantenayangmelindungikitadariserangandan memberi tahu kita tentang keberadaan mereka.Inilah perpanjangan indra kita, mata ketiga yang akanmenemukan pusat diri kita. Kita dekat dengan bahasasebagaimana dekat dengan tubuh kita. Kitamerasakannya secara spontan ketikamengarahkannyapadaujung-ujung lainnya, sebagaimanakitamerasakantangan dan kaki kita; kita merasakannya sebagaimanakitamerasakancecabanglainnya.Adakatayangtinggaldankatayangditemui.Namun,keduanyaberadadalamkontekssuatuusaha.Katamerupakanmomentindakan

~70~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 77: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

tertentu dan tak ada makna di luarnya. Dalam kasus-kasus afasia (ketidakmampuan memahami kata)tertentu, kemungkinan-kemungkinan tindakan untukmemahamisituasi,hilang.

Dalamhalini,penghancuranbahasaditunjukkansebagaikeruntuhansalahsatustrukturdanhal-halyangpaling jelas di dalamnya. Dan, jika prosa tidak pernahberarti apa pun kecuali sebagai instrumen khusus dariusaha tertentu, jika prosa hanya berurusan denganpenyair yangmerenungkankata-katadalamgayayangtidak menarik, maka seseorang punya hak untukbertanyakepadapenulisprosasejakawal, "Apa tujuanAnda dalam menulis? Usaha-usaha apa yang Andalakukan di dalamnya, dan mengapa Anda merasadiharuskan menulis?". Dalam banyak kasus, usaha initidak dapat menemukan kontemplasi sejati sebagaisuatuakhir.Karenaintuisiitubisu,danakhirdaribahasaadalahbagaimanamengomunikasikannya.

Seseorangdapatsecarapastimenunjukkanhasil-hasilintuisi,tetapibanyakkatayangditulissecaraburukdi atas kertas karena ketergesaan; akan selalu cukupbagipengaranguntukmenunjukkanapayangiapikirkandi dalam otaknya. Jika kata-kata dijadikan kalimat,denganmaksudagar lebih jelas,makasuatukeputusanyang berasal dari luar intuisi dan dari luar bahasa itusendiri harus diikutsertakan dalam pengambilankeputusan sehingga hasil-hasil yang dicapainya dapatdipercayaolehyanglain.Dalamsetiapkasus,seseorangharusmenanyakanalasanuntukkeputusan ini.Apakahkita jarang mengajukan pertanyaan ini kepada kaummuda yang sibuk berpikir tentang menulis: 'ApakahAnda punya sesuatu untuk dikatakan?". Yang artinya;sesuatuyangberkaitandenganbagaimanasesuatunilaidapat terkomunikasikan. Namun, bagaimana jika nilai

~71~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 78: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

tersebut tak merujuk pada suatu sistem nilaitransenden?

Lebihdariitu,denganmenganggaphanyainilahstruktur sekunder dari suatu usaha, yang disebutmomen verbal, maka kesalahan serius para pesoleksejati adalah karena mereka berpikir bahwa katamerupakan suatu bualan yang dimainkan di ataspermukaan benda-benda. Kata-katamenyentuh benda-benda itu tanpa mengubahnya, dan bahwa sangpembicara merupakan seorang saksi sejati yangmenambahkan kontemplasi khusyuknya lewat sebuahkata. Berbicara adalah bertindak; nama apa pun yangdiberikanseseorangtidaklagibenar-benarsama;namatersebutkehilangankepolosannya.

Jika Anda menamai perilaku seseorang, makaAnda menunjukkan perilaku itu padanya; ia melihatdirinyasendiri.Dan,karenaAndapadasaatbersamaanmenamaipulasemuahallainnya,makaiatahubahwaiamelihatsesuatusepertipadasaatyangsama iamelihatdirinya sendiri. Gestur tersembunyi yang ia lupakanketikamembuatnyamulai berkembang di balik semuatindakan, berkembang pada setiap orang; gestur inimenggabungkandiridenganpikiranobjektif;gestur inimenempati dimensi-dimensi baru; gestur ini tak dapatkembali seperti semula. Setelah itu, bagaimana Andadapat mengharapkan ia bertindak dalam cara yangsama?latidakakansamadalamperilakunyayanglemahlembutdaniaakansecarapenuhtahuapayangsedangialakukan. Lantas, saya menyatakan situasi itu denganusaha saya yang tiadahenti untukmengubahnya; sayamenyatakan pada diri saya dan orang lain agarmengubahnya. Saya menembusnya, dan sayamemperlihatkannya secara penuh; kini sayamengaturnya; dengan setiap kata saya melibatkan ke

~72~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 79: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

dalamdirisayasuatuhalyanglebihkecildidunia,dansaya pun muncul darinya lalu bergerak menuju masadepan.

Penulis prosa juga adalah seseorang yang telahmemilih metode tindakan sekunder tertentu yangmungkinbisakitasebuttindakandenganpenyingkapan.Adalahwajaruntukbertanyakepadanya:"Aspekduniaapakah yang ingin Anda singkapkan? Perubahan apayang ingin Anda bawa ke dunia dengan penyingkapanini?". Penulis—"yang mencampurkan"—mengetahuibahwa kata-kata itu dapat bertindak. Ia tahu bahwamenyatakansamaartinyadenganmengubahdanbahwaseseorang hanya dapatmenyatakan dengan berencanauntuk mengubah. Ia membuang impian yang tidakmungkin untuk menciptakan gambaran imparsialtentangmasyarakatdankondisimanusia.

Manusiaadalahmakhlukyangbergerakmenjadimakhluk imparsial, tetapibukanTuhan.KarenaTuhan,jika Ia memang ada, seperti kalangan mistikusmelihatNya, berada dalam suatu situasi yangberhubungan dengan manusia. Dan Ia pun adalahmakhluk yang tak dapat melihat situasi tanpamengubahnya, karena pandangan-Nya membeku,menghancurkan—atau, sebagaimana keabadian—mengubah objek-objek dalam dirinya. Manusia dandunia menyatakan diri dalam kebenarannya, dalamcinta, kebencian, kemarahan, ketakutan, kegembiraan,kesedihan, kekaguman, dan harapan. Penulis "yangmencampurkan" pastilah dapat menyadarikeberadannya;tetapipenulispunadalahseseorangyangtidak dapat menulis tanpa terus-menerus berusahasebaikdansesederhanamungkindenganpertimbanganbahwa karyanya tak akanmengalihkannya dari usahayangdilakukannyaseakan-akankaryainiakantersohor.

~73~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 80: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

Iatidakpernahakanmengatakankepadadirinya,"Bah!Aku akan beruntung jika punya tiga ribu pembaca,"tetapiagaknyaiaakanbilang,"Apayangakanterjadijikasetiaporangmembacaapayangakutulis?".Iaingatapayang dikatakan Mosca kepada pelatih yang membawaFabrizio dan Sanseverina, "Jika ada Cinta di antaramereka,makaakupunsirna."Iatahubahwaialahorangyangmenamai apa yang belumdinamai atau apa yangmenantang untuk menyebutkan namanya. Ia tahubahwa ia membuat kata "cinta" dan "benci" secaramenyentak dan kedua kata itu berada di antara paralelakiyangbelummemutuskanperasaanperasaanya. Iatahu bahwa kata-kata, seperti dikatakan Brice Parain,adalah "pistol-pistol yang sarat peluru". Jika iamengatakannya, maka ia pun menembakkannya. Iamungkindiam,tetapisejakiamemilihuntukmenembak,maka ia harus melakukannya sebagaimana seorangdewasa yang menentukan target tembakan, dan tidakseperti seorang bocah yang menutup matanya danmenembak sekadar demi kesenangan mendengartembakanitumeletus.

Kemudian, kita akanmencobamenentukanapatujuan yangmemungkinkan dari kesusastraan.Namun,dari masalah ini kita dapat menyimpulkan bahwapenulistelahmemilihuntukmengungkapkanduniadansecarakhususmenyingkapkanseseorangkepadaoranglainnya sehingga kemudian dapat bertanggung jawabsecara penuh terhadap objek yang sebelumnyadiletakkankosongbegitusaja.Takadaseorangpunyangtaktahu-menahutentanghukumkarenaadasuatukodedan karena hukum telah tertuliskan; lagipula, Andabebasmelanggarnya,tetapiAndatahurisikoyangbakalAnda dapatkan. Singkat kata, fungsi penulis adalahbertindak dalam setiap cara bahwa tak seorang pun

~74~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 81: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

dapat begitu dungu di hadapan dunia dan bahwa takseorangpunbolehmengatakandirinyataktahuapa-apamengenaisemuaini.Dan,karenaiatelahmenempatkandiri dalam jagat bahasa, maka ia tak pernah dapatmenduga bahwa ia tak mampu berbicara. Sekali andamemasuki jagatsignifikasi, takadaapapunyangdapatAnda lakukan untuk keluar darinya. Biarkanlah kata-katamenyusundirinyasecarabebasdankata-kataakanmembuat kalimat, serta kalimat bermuatan bahasadalamkeseluruhannyadanmengarahkankembalipadajagat seluruhnya. Sunyi itu sendiri terumuskan dalamhubungan dengan kata-kata, sebagaimana jeda dalammusik memberikan makna dari catatan-catatan disekitarnya. Kesunyian ini merupakan suatu momenbahasa;menjadi sunyi bukanlahmenjadi dungu; sunyiadalah menolak bicara, dan sekaligus berbicara. Jikaseorang penulis memilih untuk tetap diam dalammenghadapi banyak aspek apa pun di dunia, atau,merujuk pada suatu ekspresi yang dikatakan hanyaberdasarkan apa yang menjadi maknanya, makaseseorang punya hak untuk bertanya kepadanya:"Mengapa Anda lebih senang mengatakan hal inidaripadahal lainnya,dan—karenaAndaberbicaraagarmenghasilkan perubahan—mengapa Anda inginmengubahsatuhaldaripadahallainnya?"

Semua ini tidakmenghalangi terciptanya suatugayamenulis.Seseorangtidaklahmenjadipenulisuntukmemilih mengatakan hal-hal tertentu, tetapi untukmemilih mengatakan hal-hal itu dalam cara tertentu.Dan,gayamenghasilkannilaiprosa.Meskipun,nilai4iniseringkali tak diperhatikan. Karena kata-kata bersifattransparandanpandanganmenusukkedalamnya,makanilai tersebut menjadi absurd untuk dimasukkan kedalam kata-kata, nilai itu seperti menembus kaca.

~75~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 82: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

Keindahan hanyalah suatu kekuatan yang gagah tetapitaktampak.Didalamlukisan,kekuataninimunculsejakkali pertama pandangan mata tertambat padanya; didalam buku kekuatan ini menyembunyikan diri;kekuatan ini bertindakdenganbujukan seperti tarikansuara atau wajah. Namun, bukan suatu paksaan;kekuatan ini melibatkan seseorang tanpa iamencurigainya,dan ia sedangberpikiruntukmencapaikekuatanituketikaiabenar-benarterhenyakolehsuatudaya tarik yang tak dilihatnya. Kehebohan bukanlahkeyakinan;kehebohaninimengaturharmonikata-kata;keindahannya, keseimbangan frasa, dan menyusunnyasepertimusikdan tarian. Jika iamenganggapkata-katahanya dari kata-kata itu sendiri, maka ia kehilanganmakna kata-kata: kata-kata hanya menyisakan frasayangbergerakkesanakemaridenganmembosankan.

Karena, bagi kita,menulis itumerupakan suatuusaha;karenaparapenulisadalahmakhlukyanghidupsebelumkemudianmenjadimayat;karenakitaberpikirbahwa kita harus sedapat mungkin mencoba menulisdalambuku-bukukita;dankarenatakadaalasanuntukmenunjukkan kemampuan walau terlebih dahulu kitabisa salah; karena kita berpikir bahwa penulis akanmelibatkan diri dalam karya-karyanya, dan bukansebagai pelaku pasif yang tak berbuat apaapa denganmengedepankanketidakberdayaansertakelemahannya,melainkan sebagai suatu kehendak tegas dan pilihan,makakitaharusbertanyakepadadirisendiri:"Mengapaseseorangmenulis?"

~76~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 83: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

SiapayangMemerlukanParaPenyair?Oleh:JorgeLouisBorges

KETERAMPILANpenyair,keterampilanpenulis,merupakansesuatuyanganeh.Chestertonmengatakan:"Hanya satu hal yang diperlukan: segalanya." Bagiseorangpenulis"segalanya"inilebihdarisekadarsuatukataharfiahyangbanyakmencakupbanyakhal.Dengankatalain,diperlukanadanyapengalamanmanusiayangesensial. Misalnya, seorang penulis memerlukankesendirian, dan dia dapat mengambil tempat didalamnya. Dia memerlukan kasih, baik yang terbagimaupuntakterbagi.Diamemerlukanpersahabatan.Dan,dalam kenyataannya, dia memebutuhkan jagat raya.Dalamsatuhal,menjadipenulisadalahmenjadiseorangpemimpin—dia menempati sejenis kehidupan ganda.SayamenerbitkanbukupertamasayaFervordeBuenosAirespada1923.Buku inibukanlahpuja-puji terhadapBuenosAires.Namun, lebihdari itu,buku iniberusahamenunjukkan perasaan saya terhadap kota tempattinggal saya. Saya tahu bahwa saya membutuhkanbanyakhalkarenaberadadalamsuatuatmosfer sastra—ayah saya adalah seorang yang terlibat aktif dalamkesusastraan. Namun, itu saja belum cukup. Sayamembutuhkan sesuatu yang lebih, yang akhirnya sayatemukandalampersahabatandanperbincangansastra.

Apa yang akan diberikan oleh suatu perguruantinggi besar kepada seorang penulis muda adalah:perbincangan, diskusi, seni-pengakuan, dan mungkinyang

paling penting, seni-penolakan. Terlepas darisemuaini,momentersebutdapatmunculketikaseorangpenulis muda merasa dapat menuangkan emosi-

~77~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 84: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

emosinya ke dalam puisi. Dia akan memulainya tentusaja denganmeniru para penulis yang dia sukai. Inilahcara yang membuat penulis menjadi dirinya sendirimeskipunsekaliguskehilangandirinyasendiri—beradadalam realitas sejauh yang dapat dilakukan seseorangdan pada saat yang bersamaan berada dalam realitaslainnya. Realitas yang disebut terakhir inilah yangdikreasikanolehdia—realitasmimpi-mimpinya.

Inilah tujuan esensial program penulisan diFakultas Seni Universitas Columbia. Saya berbicarauntuk kepentingan banyak pemuda dan pemudi diColumbia yang sedang berusaha menjadi penulis yangtak lagi menemukan gema dalam suara mereka. Sayatelahberadadi sini selamaduaminggu,berceramahdidepan para mahasiswa yang sangat berhasrat inginmenjadipenulis.Sayadapatmelihatbahwalokakaryainisangat berarti bagi mereka; saya dapat melihatbagaimana pentingnya mereka bagi kemajuankesusastraan.DiTanahAirsaya,takbanyakkesempatanyangdiberikanpadakaummuda.Marikitapikirkanparapenyair yangbelum ternama, parapenulis yangbelumdikenal, yang akan bergerak dan melangkah bersama.Sayayakininilahkewajibankitauntukmembantuparadermawanmasadepandalammencapaipencarianfinalyang mereka lakukan demi kejayaan kesusastraan.Kesusastraan bukanlah sekadar permainan kata-kata;apa yang menjadi masalah adalah apa yang tak-ternyatakan, atau apa yang mungkin dibaca di antarabaris katakata. Tanpa perasaan mendalam ini, sastratidakakanlebihdarisekadarpermainan,dankitasemuatahubahwasastrabisalebihdariitu.Kitasemuapunyakesenangansebagaipembaca,tetapipenulisjugapunyakesenangan dan kewajibanmenulis. Ini bukan sesuatuyanganeh,melainkanpengalamanyangbermanfaat.Kita

~78~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 85: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

memberikan kesempatan kepada para penulis mudauntuk secra bersama-sama bersepakat ataupunmenolak,danakhirnyamencapaikeahlianmenulis.

~79~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 86: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

Karya,Kontemplasi,danMeditasiOleh:JoseSaramago

SAYA tidak tahu bagaimana menjelaskankemajuandariperkembangansayasebagainovelis.Sayatidak berpikir bahwa seseorang dalam situasi tertentuakan mampu menemukan dan mengikuti alurperkembangan hidupnya, dari bukan apa-apa menjadisesuatu. Ketika saya berusia sembilan belas tahun danditanyai akan menjadi apa di kemudian hari, sayamenjawabbetapasayainginmenjadipenulis.Sayatidaklagi menunggu lama untuk mencapai tujuan itu sejaksayamenerbitkannovelTerradoPecadopadausiaduapuluh empat tahun. Namun, setelah dua puluh tahunatau lebih saya tidak begitu banyak menulis dan takmenerbitkanapapun.

Setelah sekian lama, aktivitas menulis punmenjadi aktivitas reguler bagi saya. Akibatnya,keinginan lama inginmenjadipenulis tidakbegitukuatlagi dalam pikiran saya. Saya menempatkan kegiatanmenulis dan menerbitkan sebagai masalah kebiasaanyangsederhana,tanpatujuanpastiyangbisamemandusaya. Pada 1974—tahun revolusi yang mengakhirihampir lima puluh tahun kediktatoran di Portugal—saya hanya menerbitkan enam buku: jumlah yangsedikit. Saya nyaris melupakan novel, buku-bukulainnya adalah sekian volume puisi dan tiga koleksiartikelsertaeditorialsuratkabar.Duabukuselanjutnya,ManualofPaintingandCalligraphydanObjectoQuase(Almost an Object) diterbitkan pada 1975. Pada akhir1975, karena alasan-alasan politis, saya dipecat darijabatanwakildirekturdisuratkabarDiariodeNoticiassetelah saya menjabat selama beberapa bulan. Saya

~80~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 87: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

berujar kepada diri sendiri: jika benar-benar inginmenjadipenulis,inilahsaatnyabagisayauntukmemulai.Beberapa minggu kemudian, saya berada di wilayahpedesaan Alentejo, dan pengalaman itu dituangkandalam novel Levantodo do Chao (Raised from theGround) yang diterbitkan pada 1980. Saya akhirnyamulai percaya bahwa saya mungkin punya sesuatuuntukdikatakandan itu perkataan yangbernilai. Pada1982, ketika saya berumur enam puluh tahun, sayamenerbitkan Baltasar dan Blimunda. Saya berhentisebagai penulis seperti yang saya inginkan, dan ketikasaya bertanyabagaimana sayamendapatkanposisi ini,satu-satunya jawaban adalah: "Saya tidak hanyamenulis,sayamenuliskansiapasaya."Jikamemangadarahasia,mungkinitulahrahasianya.

Pada Oktober 1998, saya adalah penulisberbahasaPortugispertamayangmeraihNobelSastra.Namun, saya tetap orang yang sama dengan sebelummenerima Nobel Sastra. Saya bekerja dengan aturanyang sama, tidak mengubah kebiasaan, punya kawan-kawanyangsamadan tidakberanjakdaribidangyangsaya tekuni. Semua ini tetap mendorong saya, baiksebagai penulis maupun warga negara. Nobel tidakmenjadikansayaorangyangberbeda,lebihbaikataupunlebihburuk.

Ketika pada 1980-an saya menulis novel, padasaatyangsamasayamenulisnaskahdrama.DariANoite(TheNight)pada1979hinggaInNomineDeipada1993.Saya kurang begitu mamapu membuat puisi. Jadi,bagaimana Saramago sang novelis berbeda dariSaramago sang penulis naskah drama, penyair, danesais?

Saya memang penulis yang lebih baik sebagainovelisdaripadasebagaipenyair,penulisnaskahdrama

~81~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 88: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

maupu esais. Namun, saya tidak akanmenjadi novelistanpa identitas-identitas lain yang juga saya sandang,bagaimanapuntidaksempurnanya.Sayakatakanbahwasebenarnya saya bukan seorang novelis, tetapi lebihsebagai esais gagal yang mulai menulis novel karenatidaktahubagaimanamenulisesai.

Sayamenulisnovelhistoricadikaryasayapada1980-an,dariBaltasardanBlimundahinggaTheGospelAccording to Jesus Chirst yang terbit pada 1991.Bentuknya lingkaran naratif yang memiliki garispemisahyangtegasdengankarya-karyaberikutnya,tiganovel alegoris dari era 1990-an: Blindmess, All theNames, danACavern a.Di titik inilahmunculmasalahyang berkaitan dengan keseimbangan kontinuitas danperubahan dalam tulisan saya selama dua dekadeterakhir.

Sebenarnya,dalamlingkarannaratifpertamaitutermasuk juga Levantodo do Chao, di dalam novel itusayamengartikulasikan untuk kali pertama perbedaan"suara naratif" dengan yang kemudian menjadi tandadari karya saya. Dalam novel-novel dari lingkarankedua, terdapat gaung yang jelas dari volume cerita-ceritapendekmasaawalsaya,ObjectoQuase.Lagipula,kita harus mengingat koleksi kolom surat kabar saya,Deste Mundoe e do Outro (From This World and theOther) pada 1971 dan A Bagagem do Viajante (TheTraveler'sBaggage)pada1973.Menurutsaya,segalahalyang saya tulis di tahun-tahun terakhir berakar dalamteksteks itu. Mengenai definisi "garis pemisah" yangmemisahkandualingkarannovel,sayamenjelaskannyamelalui metafora tentang patung dan batu: termasukjuga untuk The Gospel According to Jesus Christ, sayamenggambarkan patung, sejauh patung itu adalahpermukaanluarsuatubatu;denganBlindnessdannovel-

~82~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 89: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

novelyangmunculkemudian,sayabergerakmasukkedalam batu itu, ke dalam ruang ketika tidak diketahuidariluarapakahbatuitupatungataukahbandulpintu.

Jika Anda tidak mengenal tulisan saya danbertanyadarimanaharusmemulainya,makasayaakanmengusulkanJourneytoPortugal,bukuperjalananyangsayaterbitkanpada1981,diantaraLaventadodoChao,Baltasar dan Blimunda. Pembaca hipotetis yangmenerimasugestiinimungkinmenghargairekomendasisaya.

Beberapa kritikus mendefinisikan saya sebagaiseorang moralis pertama dan terdepan. Sepertinyamerekamelihatunsur-unsurfundamentalmoralitasdanpolitis yang saya janjikan sebagai penulis, intelektual,sekaligusmanusia.DalamObjectQuase, terdapat suatuepigraf dari The Holy Family karya Karl Marx danFriedrich Engels: "Jika manusia dipisahkan darilingkungannya, maka penting untuk memisahkanlingkungantersebutsecaramanusiawi."Inimengandungkebajikan yang saya butuhkan untuk menjadikan apayang agaknya saya pertimbangkan: seorang "moralispolitis".

Dengan karya, saya ingin berkompletasi atasmasa lalu sekaligus melakukan meditasi tentang masadepan. Namun, saya bukan nabi. Manusia masa depanakan berbeda dari kita. Saya tidak benar-benar yakinbahwa ia dan saya akan mampu saling memahami.Tatanan dunia baru itu setelah sekian lama mungkinakan terus menjadi rencana yang dipaksakan olehAmerika Serikat. Namun, peranan kepemimpinan dimasa depan pun mungkin dipegang Tiongkok, negarayang terus bergerak menuju kapitalisme sebagaimanatahap-tahaPakselerasinyakinimendorongoranguntukmeyakiniperanantersebut.Kemudian,AmerikaSerikat

~83~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 90: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

sekalilagiakanmengalamiketakutan.Kini, saya kurang mampu menulis lagi. Saya

memilih cara untuk meyampaikan apa yang sayamaksuddenganmerujukpadanilaimanfaatdarikaryasaya.Sayaakanmenerbitkanvolumekeenamdaribukuharian saya Cadernos de Lanzarote (LanzaroteNotebooks), dan saya berharap pada musim gugurmendatang novel baru saya bisa dinikmati, 0 HomemDuplikado (The Duplicated Man). Soal apa yang akanmunculkemudian, sayakatakan tidakada lagi.Kecualibahwatidakadayangbisadilakukandengankloning.

~84~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 91: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

AwaldanAkhirCeritaOleh:JulioCortdzar

SAYAtermasuksulitmenjawabpertanyaanten-tang karakteristik tulisan saya dalam konteks generasisastra di Argentina dan Amerika Latin. Bagi saya,pertanyaan itu merupakan sesuatu yang ambisiuskarenabanyakcarauntukmemasukkansuatugenerasi.Saya kira suatu generasi sastra tidakdapat dinyatakansecaraketat.Mari tinggalkanAmerikaLatindisatusisidan seterusnya karena panorama bangsa Argentinasudahcukuprumit.Untukmemahamimasalahgenerasi,Anda harus menjatuhkan diri supaya Anda mengalamikonteks kegenerasian itu karena Anda tidakmewujudkannya. Maksud saya, ketika saya mulaimenulis,ataukemudiandipublikasikanpada1950,sayatidakmemedulikankonteksitu.

Bagian pertama karya saya secara ekstremberada di garis intelektual, kumpulan cerita pendekBeasteary, misalnya. Akan lebih logis untukmembayangkan bahwa pada tahun 50-an sayacenderungmenyukaiparapenulisyangpalingbijakdanberadab, dan amat terpengaruh oleh karya-karya dariEropa, terutamakarya-karyabuatanorang InggrisdanPerancis. Adalah penting untuk menyebutkan Borges,terutamakarenaiabukanlahpengaruhtematikataupunidiomatik melainkan pengaruh moral. Ia mengajarkansaya dan pengarang lainnya untuk bersikap keras danteliti dalam tulisan kami, memublikasikan hanya apayang merupakan sastra yang ulung. Sangatlah pentinguntuk menegaskan hal tersebut karena pada masa ituArgentinasangattidakrapidalammasalahkesusastraan.

Seseorang yang luar biasa seperti RobertoArlt,

~85~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 92: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

lawan Borges dalam setiap bidang, mungkin yangterbaik, karena peran kritik telahmembuat tulisannyasteril.Bahasanyatidakteratur,penuhkesalahanstilistik,lemah, tetapi memiliki kekuatan kreatif yang luas.Borgessendirikekuranganenergikreatifdalambidangitu, tetapi ia menggantinya dengan suatu refleksiintelektualataskualitasdanbagisayakemurniannyatakakanterlupakan.Dengandemikian,secaraotomatissayabersandarpadabakathiperintelektual itudiArgentina.Namun, semua ini ambivalen karena pada saat yangsama, saya juga mempelajari Horacio Quiroga danRobertArlt,parapenulispopulis.Andatahupembagianantara kelompok Florida dan Boedo. Saya juga telahmenyelidikinyadalamBoedo.Dan,apayangsayasebut"kekuatan"telahmemesonakansaya.Maka,daricerita-cerita pendek dalam Bestiario, saya berutangbukansebagaipengaruhlangsungtetapisebagaipengaruhatastema-temayangkaya—padaRobertoMt.BuenosAires-nya Borges—suatu hal yang fantastis, menemukanBuenosAires—menunjukkanbahwaBuenosAirestidakada,dankalaupunadamakakotaitujauhdarisemuahalyangberkaitandenganletakkotaitu.Sementaraitu,Arltmerasakan adanya hal-hal di bawah alasan-alasankultural,vital,danprofesionaldanmelihatsuatuBuenosAires serta berada di dalamnya, mencintai danmenderita di dalamnya, justru ketika memandangBuenos Aires sebagai takdir mitis, induknya hal-halmetafisisdankeabadian.

Saya berada di tengah generasi itu—yangbukanlahmilik sayamelainkangenerasi sebelumnya—danpadasaatyangsamamemilikikepatuhanetispadapelajaranpentingBorges,sertakepatuhanyangsensualdan erotis pada Roberto Arlt. Tentu saja ada banyakcontoh tetapi hal yang disebutkan tadi akanmembuat

~86~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 93: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

Anda memahami apa yang saya maksudkan. Parapengarang lain dari generasi saya mengikuti jalurkhusus, tetapi saya tahu tak ada lagi yang secarasimultan mencakup dua kutub itu. Ada pseudo-Borgesian yang menghasilkan sastra tiruan. Yangterburuk yang dapat dilakukan seseorang adalahmencoba meniru Borges. Hal ini sama dengan usahauntukmeniru Shakespeare. Di Argentina,mereka yangmencobameniruBorges,denganbuku-bukuyangpenuhlabirin dan cermin serta orang-orang memimpikanbahwamerekadiimpikanoranglain—Andatahusemuaitu adalah tema-tema Borgesian—sejauh yang sayaketahui, tidakmenghasilkan nilai apa pun. Di sisi lain,mereka cenderung menggunakan pendekatan lebihpopulisterhadaporangorangArgentina,sepertiArltdanQuiroga,mampumenghasilkankarya-karyaluarbiasa.

Saya akan mencontohkan kasus Juan CarlosOnetti. Ia bukan orang Argentina, tapi kita tidak akanmemisahkanantaraorangUruguaydanArgentinadalammasalahsastra.QuirogajugaorangUruguay.SeseorangsepertiOnetti,yangawalnyasangatdipengaruhiWilliamFaulkner, pada saat yang sama melakukan kontaklangsung dengan pelbagai kalangan di Uruguay. Iaberkepribadian yang, menurut saya, membuatnyamenjadi salah satu novelis terbesar Amerika Latin.Onetti sedikit lebih tua tetapi kita dapatmemasukkannya dalam generasi yang sama denganmereka yang cenderung mengikuti realisme danmenghasilkankaryayanglebihpentingdaripadamerekayangmencarikesuciansisiintelektualdanfantastisdarimitologiBorgesian.

Saya tanpa sadar bersikap netral. Jika Andamemikirkan cerita pendek-cerita pendek dalamBestiario, maka Anda akan menemukan apa yang

~87~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 94: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

menjadi perhatian banyak kritikus dan apa yang kinidiketahui banyak orang, bahwa cerita-cerita sayasebenarnyasangatlahrealistisdanfantastis.Halfantastisitu lahir dari situasi yang sangat realistis, dari episoderutindenganorangorangbiasa.Takadakarakterorang-orang Denmark, Swedia, atau gaucos seperti dalamkarya-karya Borges. Tidak, karakter-karakter sayaadalah anak-anak, pemuda, orang biasa; tetapi unsurfantastistentusajamuncul.Semuaitutidaksayasadarisepenuhnya. Saya harus membaca banyak studi kritisuntuk mewujudkannya. Saya sungguh tidak pernahmengetahui apa pun tentang diri saya; para kritikusadalah orang-orang yang menunjukkan hal-hal itukepada saya, dan saya lantas mewujudkannya. Sayatidak meyakini bahwa saya pernah menulis apa punyang bersifat intelektual. Beberapa karya disandarkanpada aturan itu; misalnya, Rayuela muncul dari suatufakta konkret dan karakterkarakternya mulai bicara,lantas mereka pun meluncur ke dalam pelbagai teori.Nah,Andadansayakinidapatpulameneorikanapayangkitasuka.Namun,haliniselaluberadadalamtingkatansekunder.Sayahadirbukanuntukmeneorikanapapun.

Saya telah menyebutkan bagaimana menuliscerita-cerita pendek seakan-akan membuat sayamembebaskannya. Saya bertindak nyaris sebagaimedium walaupun banyak orang dapat mengalamipelbagai sensasi tanpa menulis cerita-cerita pendekseperti "Las babas del diablo" ("Blow-Up"), "Laautopista del sur" ("The Southern Thruway") atau"Todos los fuegos el fuego" ("All Fires the Fire"). Bagisaya, itulah perbedaan tajam antara kreasi fiksi dankritikfiksi.Ketikasayamasihmuda,sayamenghormatiparakritikustetapi tidakpunyaopiniyangsangatbaiktentang mereka. Mereka tampak penting, tetapi bagi

~88~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 95: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

sayakreativitasadalahyangpatutmenjadiperhatianitusendiri. Kemudian, saya sedikit berubah karena,sebagaimanabeberapakritikusmempelajaribuku-bukusaya,merekamenunjukkankepadasayasuatuhalbesaryangsayaabaikantentangdiridankaryasaya.Saatitu,kritik disebut sebagai semacam kreativitas tangan-kedua (secondhand creativity). Begitulah, pengarangcerita pendek menulis dengan berusaha menghindariketika kritikus memulainya dengan suatu karya yangsudah jadi. Namun, itu juga kreativitas karena kritikusmemiliki kekuatan cadangan, baik mental maupunintuitif,yangtidakdimilikiolehkamisebagaipengarang.Ada semacam pembagian kerja. Kritikus sepertimenyesali dirinya bahwa ia bukan seorang kreator.Bruno mengeluh bahwa ia bukan Johnny; tetapi jikasaya dapat bicara pada Johnny sekarang,maka ia jugaakanmengeluhkarenadalambeberapahaliatakdapatmenjadiBruno. Saya,diri saya, akanmenjadi semacamsintesis dari dua hal, bahkan untuk satu hari dalamkehidupan saya, sebagai kreator sekaligus kritikus.Ketika saya sebagai kreator, saya selalu diikutisignifikansi Romantik dari abad ke-19; begitulah,kreatoradalahbagiandaridewaminor.Saya tidak lagimemercayainya.Kreatoradalahseorangpekerjasepertibanyak pekerja lainnya. Tak ada skala nilai yangmenempatkankreatordiataskritikus.Seorangkritikusbesardanseorangpengarangbesarsepenuhnyaberadadalamtingkatanyangsama.

Dengan Historia de cronopios y de famas(Cronopios and Famas) dan Rayuela, saya mulaimengubahrealitas,mencariotentisitasdalamkehidupandan kesastraan, menggunakan dosis humor yang baikdan optimisme karena dalam hal buku-buku saya,perubahan realitas merupakan suatu hasrat dan

~89~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 96: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

harapan. Namun, akan tampak penting bahwa buku-buku saya tidak ditulis berdasarkan apa yang telahdialami maupun ditempatkan di bawah pretensimengubahrealitas.Banyakorangyangmenulissebagaisumbanganuntukmengubahrealitas.Saya tahubahwamemodifikasi realitas merupakan suatu usaha yanglamban dan sulit. Buku-buku saya tidak berfungsidemikian. Seorang filsuf mengembangkan sistemfilosofis dan meyakini inilah kebenaran. Ia akanmemodifikasi realitas karena ia menganggap dirinyabenar.Seorangsosiologmengembangkanteori.Seorangpolitisijugacenderungmengubahdunia.Apayangsayalakukanlebihbanyakbersifatsederhana.Marimengutipapa yang dikatakan Oliveira: kembalilah pada suatutema konstan dalam Rayuela. Saya benar-benar yakinbahwakitaberadadi jalanyangsalah.Demikianuntukmengatakanbahwakemanusiaanmengambiljalanyangsalah. Saya mengatakan semua itu berkaitan denganbangsa Barat karena saya hanya sedikit mengetahuiTimur.Kita telahmengambil jalanyang secarahistoricsalah yangmembawa kita secara langsung pada suatumalapetaka,penghancuranolehapapunyangbermakna—perang, polusi udara, kontaminasi, pembunuhanuniversal.Maka,dalamRayuelaterdapatsuatuperasaanyang terus-menerus ada di suatu dunia yang takseharusnyasepertiitu.

AdakritikusyangberpikirbahwaRayuelaakanmenjadi buku yang sangat pesimistis karena buku inihanya meratapi hubungan-hubungan itu. Saya yakinRayuela adalah buku yang sangat optimistis karenaOliveira,meskisukamengajakberadupendapat,adalahseorang yang membenturkan dirinya sendiri padatembok: tembok kasih, tembok kehidupan sehari-hari,tembok sistem filosofis, ataupun tembok politik. Dia

~90~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 97: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

membenturkan kepala pada semua itu karena secaraesensial dia adalah seorang yang optimis, karena diayakin bahwa pada suatu hari, bukan bagi dirinya,melainkanbagioranglain,tembokituakanruntuhdansisilainnyaakanmenjadikemanusiaanyangiaimpikan.Meski keinginannya agar tembok itu runtuh tak jugamenjadikenyataanhinggamunculmomentumtersebut.Rayuela ditulis sebelum munculnya sikap politic danideologic saya, sebelum perjalanan pertama saya keKuba.

Bertahun-tahun kemudian, saya menunjukkanbahwaOliveiraadalahseorangyangkecilsepertiLenin,dantidakmeganggaphaltersebutsebagaisuatupretensi.Demikianlahanalogiyangmenunjukkanbahwamasing-masingdengancaranyasendiritelahmenjadiorangyangoptimis. Lenin tidak akan begitu gigih berjuang jika iatidak percaya kepada rakyatnya. Seseorang harusmemercayai orang lain. Lenin sangat optimis,sebagaimana Trotsky. Berlainan denganmereka, Stalinadalahseorangpesimis.BegitupulaOliveirayangberadadalam kekerdilannya. Hal yang alternatif membidikseseorang atau secara sederhana hal itu tumbuh danmenerimasemuayangbaikdarikehidupan.DuniaBaratmemilikibanayakhalbaik.Maka,gagasanumumdalamRayuela adalah realisasi kegagalan dan harapankejayaan. Buku itu tak mengajukan solusi, dan justrumembatasi diri secara sederhana hanya untukmenunjukkan cara-cara yang mungkin dalam usahamendobraktembokuntukmelihatapayangadadibaliktembokitu.

Saya katakan bahwa dalam Rayuela tidak adateoriataupunfilsafatyangberusahamengubahrealitas.Namundemikian,salahsatucarayangharusdilakukanuntuk mengubah realitas bukanlah dengan filsafat,

~91~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 98: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

melainkandenganmaknayangdiperolehdariseseorangyang menderita dan yang tidak menerima realitassebagaimana adanya. Buku itu lebih banyakmenunjukkanmodelbagi kaummudadaripada sebuahbuku teks filsafat. Sayaakanmengatakansesuatuyangtelahsayakatakanpulakepadaorang lain.Ketikasayamenulis Rayuela, saya berpikir bahwa saya menulisbuku untuk orang-orang yang sesuai dan seangkatandengansaya.KetikabukuituditerbitkandiBuenosAiresdan dibaca di Amerika Latin, saya terkejut menerimaratusansuratdansembilanpuluhdelapanpucuksuratdiantaranya berasal dari orang-orang yangmasih sangatmuda yang tidakmemahami keSeluruhan isi buku itu.Padaumumnya, tanggapanmereka atas buku itu tidakpernah saya bayangkan sewaktu saya menulisnya.Kejutan terbesar bagi sayamuncul ketika orang-orangyang seusia dan seangkatan dengan saya justru takmemahami apa pun. Kritik pertama atas Rayuelamemangmenjengkelkan.

Mereka juga sama sekali tidak memahamiHistoria de Cronopias y de Famas (The Cronopios).Rayuela sendiri lebih berarti bagi saya daripada TheCronopios,TheCronopiosadalahsuatupermainanbesarbagi saya, kenikmatan saya. Namun, Rayuela tidakbegitu;bukuituadalahbagiandarikomitmenmetafisis,di samping semacam penyelidikan personal. Dankemudian saya tahu bahwa Rayuela ditujukan bagikaummudadan

bukanuntukorang-orangseusiasaya.Sayatidakpernah membayangkan pembaca-pembaca itu ketikasaya menulisnya. Mengapa? Mengapa justru kaummudalah yang kemudian menemukan sesuatu yangmengesankan mereka, yang menimbulkan akibat bagimereka?Karenanya,sayamemercayaibahwasayatidak

~92~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 99: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

menulis pelajaran dalam Rayuela. Orang-orang mudatidak suka diajari. Orang-orang dewasa menerimapelajaranpelajaran yang dipaparkan kepada mereka;anak-anak muda justru menolak. Karena dari situlah,mereka menemukan pertanyaan-pertanyaan merekasendiri, derita keseharian tentang kedewasaan masamudaawal, faktabahwamereka tidakmerasanyamanberadadiduniayangmerekatempati,yangmerekalihatsebagai dunia orang tua mereka. Dan catat, ketikaRayueladiterbitkan,belumadakaumhippies,tidakada"kaummudayangmarah".Pada saat itu,munculbukukarya Osborne. Namun, waktu itu terdapat generasiyang mulai memperhatikan orang tua mereka danberkata kepada para orang tua itu, "Anda salah. Andatidak memberi apa yang kami inginkan. Andamemberikan suatu warisan yang tidak ingin kamiterima." Rayuela hanya menghadirkan pertanyaan-pertanyaandanisuisuyangkaummudarasakan,dalamsuatucarayangpadamulanyatakterencanakan,karenabuku ini tidak ditujukan untuk menuliskan perihalmerekadalampendekatanilmiah.Bukuinimemikirkanmereka dengan cara mereka berpikir dan dengandemikian mereka pun menemukan buku yang berisiihwal mereka semua. Hal itu menjelaskan bagaimanabuku tersebut kemudian menjadi penting bagi orang-orangmudadaripadaorangtua.

Saya rasa sangat beralasan untuk mengatakanbahwa buku tersebut bertindak sebagai "temanseperjalanan", jiwa yang kehangatannya terasa sepertikeluarga. Itulahmengapabuku tersebut tampaksangatoptimistis bagi saya meski banyak yang hanyamelihatnyadariaspek-aspeknegatifdidalamnya.

Para kritikus mengatakan buku itu "berakhirdengan bunuh diri sang protagonis". Oliveira tidak

~93~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 100: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

menyetujui bunuh diri sehingga buku itu terkesanpesimistis.DiamengakhiripenjelajahanatassebesarapaTraveler dan Talita mencintainya. Dia tidak dapatmembunuh dirinya sendiri sesudah semua itu. Diamenunggu Traveler karena dia pikir Traveler akandatang untuk membunuhnya. Namun, perbincanganyangmereka lakukanmenunjukkan kepadanya bahwakejadiannyatidakakanseperti itu.Paramusuhmerekaadalahorang-orangbodohsepertidirekturrumahsakititu.Oliveiratidakmelompat.Diatetapberadadijendelasambilberpikirbahwasemuayangtinggalakanmudahmelompat, tetapi saya tahu dia tidak akanmelakukannya.Namun, saya takdapatmengatakannyakarena hal itu justru akan menghancurkan segalanyadalambukuitu.Mengatakanbahwadiatidakmembunuhdirinya sendiri justru akan menghancurkan buku ini.Gagasannya adalah bahwa Anda dan para pembacalainnya harus bunuh diri. Anda pun bunuh diri,sebagaimanasaya,karenaOliveiratidakmelakukannya.

Namun, ada pembaca yangmemutuskan untukmengikuti Oliveira. Baiklah, hal itu terlalu buruk bagimereka. Pembaca adalah kaki tangan, dia harusmemutuskan. Tentu saja buku ini sangat optimis. Ya.Buku ini optimis sebagaimana Libro de Manuel (AManual for Manuel) pada tingkat terbatas yang lebihhistoris. Libro de Manuel ditulis dengan, sebagaimanamereka katakan dalam bahasa Inggris, "menentangwaktu". Ada perkara praktis pertarungan untuk danbekerjasamadalamperjuanganmengenaiparatahananpolitik dan siksaan di Argentina. Maka, saya harusmenyelesaikan buku itu pada saat yang tepat. Namundemikian,bagiankeduamunculjauhdariapayangtelahsaya tuliskan karena saya punya waktu dua atau tigatahun lebih lama, seperti halnya Rayuela. Saya harus

~94~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 101: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

segera melengkapinya dan saya sangat memahamibagian-bagian yang tidak ditempatkan dengan baik.Andamengerti?Halitulahyangmendorongfaktabahwabeberapa keputusan final Andres tidak tampak jelas.Demikian yang dapat saya sandarkan pada pembacaintuitif.

Di akhir buku itu, saya mengumpulkandokumen-dokumen ke dalam dua kolom, siksaan diArgentina dan di Vietnam, keduanya saling berkaitan.Namun,bukanatasalasanyangdipikirkanoranglain.Disatu sisi, hadir sikap seorang Amerika Latin darikelompokKirimelawansistemAmerikaUtara.Pastilahbegitu. Namun, tidak semuanya. Saya melakukannyadengan cara seperti itu karena bangsa Amerika LatinpastibenarbenarberpikirbahwasemuaorangAmerikaLatin baik sejak awalnya dan semua orang AmerikaUtara itu buruk. Dalam keadaan tertentu, suatumekanismemengulangidiriyatanpadapatdisanggah.DiAmerika Latin, para penyiksa adalah musuh saya,musuh-musuh kita; tetapi mereka adalah orang-orangArgentina, Bolivia, Brasil. Mereka adalah bangsaAmerika Latin. Menjadi bangsa Amerika Latin tidakmemberikan kebaikan dan kualitas yang paten kepadaAnda. Beberapa baik, dan lainnya buruk; beberapa disini, lainnya di situ. Dua kolom itu tidak hanyamenunjukkan bahwa ada gorila-gorila di Pentagon,tetapi dua kolommenjelaskan sesuatu yang lebih luastentangumatmanusia.

Dalam hal itu, setiap orang mungkin akanmelihatoranglainsebagaisemacamsimbolatausintesis.Sayamenulishalamanterakhirdalamkekhawatiran.Diakhir buku itu, saya seperti merasa harusmenyelesaikannya dengan kekuatan perubahan yangbesar. Saya menulis halaman itu dengan tergesa-gesa.

~95~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 102: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

Sayamengetahuinyaketikasayaselesaimenuliskannya.Beberapa jam kemudian, ketika saya membaca bagiantentang mayat-mayat di rumah mayat, terdapat duareferensiyangmembuatsayamemikirkansesuatuyangtidak saya pertimbangkan ketika saya menuliskannyadan memikirkannya: foto Che Guevara yangdipublikasikan dengan baik secara internasional.Kepalanya agak terangkat, kedua matanya tidaksepenuhnyaterpejam,danadacahayaredup.Lonstreinmengatakan kepadanya, tataplah aku apa yang kauinginkan,takmasalah.Adasesuatudalampenggambaranorang yang mati, begitu juga dengan Che. Maka, sayamenambahkanopsi lainnya kepada orang lain.Namun,initerjadidengantidaksengajakarenabagisayahalituterlalumurahan.

Bagi saya,menulishalamanakhir sebuahnoveltidakterlalusulit.Hanyapermulaanyangmenyulitkan;sangat sulit. Buktinya, beberapa buku saya tidakbenarbenar dimulai oleh saya. Buku-buku itumelakukkannya sendiri ke hadapan pembaca. Rayuela,misalnya, dimulai dari tengah. Pada bab pertama yangmenulis tentang Talita, saya tidak punya gagasan atasapa yang saya tulis sebelum atau sesudah seksi itu.Permulaan sebuah buku selalu sangat menyulitkan.Misalnya, sayamemulai 62:modelopara armar (62:AModelKit)selamatigakali. Inibukuyangsangatberatkarenaaturanpermainannyayangsangatkerasdansayaharus menghargainya. Saya tidak begitu memilikikebebasandakambuku itu.Sayapunyakebebasan lainyang muncul belakangan, tetapi bukan di bagianpermulaan. Saya harus menyebutkan apa yang terjadipada proses pengerjaan "El Perseguidor" ("ThePursuer"). Ajaib, cerita ini bisa ditulis. Cerita iniakhirnya ditulis secara logis untuk kemudian lenyap

~96~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 103: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

selamanya.Saya mengatakan cerita itu kepada Anda. Di

Paris, ketika saya membaca berita kematian CharlieParker,sayatahubahwadiaadalahkarakteryangsayacari.Sayaberpikirtentangseorangpelukisataupenulis,tetapiitutidaktepatkarenasayamenginginkankarakteritu tidak terlalu cerdas, seperti Oliveira juga, yaituseorang yang biasa saja tetapi punya semacamkecerdasan personal. Ia mestilah karakter intelektualyang bisa berpikir secara brilian, seperti karakterseorangThomasMann.KetikaCharlieParkermeninggal,sayatahu(termasukaspek-aspekkehidupannya)bahwakaraktersepertinyalahyangakanmenjadipilihansaya,seorangdengan kapitalismental terbatas, tetapi punyaunsur kecerdasan atas sesuatu; dalam hal musik. Sayamenemukan pencarian metafisisnya. Lantas, saya pundudukdidepanmesintikuntukmenulisdanmengubahseluruhbagianyangdimulaiketikaBrunosuatumalampergi ke hotel untuk berbicara dengan Johnny.Kemudian, saya mengalami kebuntuan mental. Sayatidaktahuapayangharussayalakukan.Limabelasatauduapuluhhalamantetaptersimpandidalamlaciselamaberbulan-bulan. Hingga kemudian, saya berangkat keJenewa dan di sana bekerja untuk PBB, ke sana sayabawa pula kertas berhalaman-halaman itu. Sendiriandanmerasa bosan saat libur di hari Senin, saya mulaimelihat tumpukankertas itu. "Apa ini?" demikian sayamenggumam. Saya baca kembali lima belas atau duapuluhhalamanitu,dudukdidepanmesintik,dandalamdua hari saya menyelesaikan cerita itu. Namun, sayakehilangan halaman-halaman itu. Demikianlah, sayamengalamiprosesmenulispermulaandanakhir cerita.Akhir cerita itu terlalu menyulitkan saya; akhir darisuatu cerita nyaris nyaris menuliskan dirinya sendiri.

~97~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 104: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

Ada semacam langkah.KeseluruhanakhirdariRayuelayangmengambil tempatdi dalam semacam suaka ataurumahsakitgiladitulisempatpuluhdelapanjamdalamkondisiyangnyarisdipenuhihalusinasi.

Unsur pengalaman lainnya juga berpengaruhpadabuku-bukusaya,walau tidak terlalubanyak juga.Misalnya, saat Anda selesai membaca Prosa delObservatorio(ProsefromtheObservatory),Andaakanmelihat salah satupengalaman itu.Duaobservatori JaiSingh di Jaipur dan Delhi meninggalkan kesan betapasaya seakan-akan dalam keadaan terperdaya. Empattahun kemudian, kesan itu tertuang ke dalam buku.Sejak melihat dua observatori itu, saya merasa inginmenulis.Dan,sayapercayabahwasayamengambiltigaratusgambarfotoobservatoriitukarenasayaberhasratuntuk menulis teks yang merujuk pada foto-foto itu.Akhirnya,sayamampumelakukannya.

Saya sepenuhnya adalah lawan dari seorangpenulisAmerikaLatin,yanglebihsukaberdiamdinegerimereka sendiri dan menghasilkan karya mereka darilingkunganmerekasendiri.HalinisepertikasusOnetti,misalnya, yang tidak pernah beranjak dari Uruguay,sebagaimana Rulfo tak beranjak dari Meksiko, ataumerekayangnyaristidakpernahmeninggalkantempatkediamannya. Ada daftar panjang untuk kenyataansemacam itu. Namun, tidak demikian halnya dalamkasussaya.

Sejakkecil,sayayakinbahwaperjalananadalahtujuan hidup saya. Ketika berusia sepuluh tahun, sayakatakan kepada Ibu bahwa saya ingin menjadi pelaut.Karenasayaanakyangmudahterserangpenyakit(sayapunyapenyakitasma),maka ibusayabilang lebihbaiksayamenggantihaluandanmenjadiseorangguru.Dan,dia tampak sungguh-sungguh mengatakannya kepada

~98~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 105: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

saya.Sayapunsetuju.Sayatakdapatmelakukanhallainwalausaya ingin tetapmenjadiseorangpelaut.Dengandemikian,sayatetapberkelana.Sayakemudianmempumewujudkan keinginan bertualang itu tanpa harusmenjadipelaut.

Sebelum mulai menulis, saya punya gagasanumum tentang apa yang saya inginkan dan secaraotomatis tahubahwagagasan ituakanmenjadi sebuahcerita pendek. Saya juga tahu ini bisamenjadi langkahpertama menuju sebuah novel. Namun, saya tidakdengan sengaja mengarahkannya. Gagasan yangdilahirkan dari cerita pendek telah memiliki bentuksebuah cerita pendek, juga batas-batasnya sendiri.Bahkan, cerita-cerita yang panjang seperti "Reunion"['Meeting") atau "Las Babas del Diablo". Saya tahuceritacerita itu bukanlah novel, melainkan ceritapendek.Disisilain,sayamerasabahwasaatitubeberapaunsurmulaibergabung:unsur-unsuritusangatluasdanlebih kompleks serta memerlukan bentuk novelistik.Karya saya, 62, adalah contoh bagus tentang hal itu.Pada kali pertama, saya memulainya dengan sedikitdugaan yang membingungkan: gagasan tentangvampirisme fisis yang kemudian diterjemahkan kedalam karakter Helene. Gagasan tentang Juan sebagaisuatu karakter. Saya segera memahaminya bukansebagai cerita pendek, bahwa gagasan itu akandikembangkanmenjadinovelyang luas.Danbegitulah,ketika saya memikirkan bab 62 dalam Rayuela sertamengatakankepadadirisayabahwainilahkesempatanuntukberusahamenerapkannya.Usahamenulissebuahnovel dengan unsur-unsur psikologis bukan berartimengambil alih panggung utama, melainkanmenempatkan karakter-karakter yang didominasi olehapa yang saya rebut "sosok" (figure) atau konstelasi.

~99~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 106: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

Dan, karakter-karakter itu akan berkreasi denganmelakukan pelbagai hal tanpa mereka tahu bahwamerekadigerakkanolehkekuatanlain.

Jika ada lima karya yang disodorkan kepadasaya,sayaakanmemilihsebuahpuisikaryaKears.Salahsatuyangsayasuka,odebesar:"OdeonaGrecianUrn"atau "Ode to a Nightingale" atau "To Autumn" yangmenggambarkan momen penting dari pendewasaaanKeats. Dan, ketika saya bicara soal sajak, saya akanmemilih Duino Elegies karya Rilke. Saya juga sangatmengagumi Ulysses. Saya pikir Ulysses adalah suatusumbangan bagi satra dunia. Meskipun, apa yang sayasukai tentu berbeda dari orang lain. Jika Oscar Wildeditanya sepuluh buku manakah yang akan ia simpan,maka ia menjawab, "Lihatlah, hingga kini saya hanyamenulisenambuku."

Mungkin akan tampak aneh bagi Anda bahwapadatahun-tahunterakhirini,sayamembacabukansajabuku-buku satra atau fiksi. Saya membaca buku-bukudari bidang antropologi, psikoanalisis kontemporer,ataupunpsikiatriyangmengagumkanbagi sayakarenabuku-buku itu dipenuhi pelbagai kemungkinan yangmenarik sebagaimana sastra. Dan, sesuatu yang telahsayalakukansepanjanghidupsayadanakanselalusayalakukan adalahmembacapuisi. Sayamembacabanyakpuisi. Tak seorang punbertanya kepada saya, tak satupunwawancaraataupertanyaandiajukankepadasayaperihaltema-temapuitis,menempatkanwawancaraitupada posisi bahwa saya bukanlah seorang penyairmelainkan penulis prosa. Namun demikian, puisisepenuhnya penting bagi saya dan jika ada beberapabagiannostalgiayangsayamiliki,itulahkaryasayayangsecara khusus tidak puitis.Memang sayamemasukkanunsur puisi dalam prosa. Saya pikir bagian dari prosa

~100~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 107: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

saya juga terusberjalandanditempatkansecarapuitis,misalnya, "Prosa del Observatorio". Namun, baru dibagianakhirsayayakinbahwakaryainiadalahsebuahsanjak.Sangatliris.

Sejak muda, saya bersandar pada sanjakberbahasa Inggris, dankini sayamasih lebihmenyukaipuisidalambahasa Inggrisdaripadapuisi lainnya.SayamemangmembacajugapuisiberbahasaPeranciskarenasaya mengusai bahasa Perancis jauh lebih bagusdaripada bahasa Inggris. Namun, saya punya kesanbahwabahasaInggrisadalahbahasapuisi.Sejaktahun-tahun awal sayamulai dikenal, saya terpengaruh olehsastraeraInggrisRomantik.Kemudian,sayamendalamipuisi bahasa Inggris era pertengahan dan mulaimembaca pelbagai antologi puisi. Kemudian, sayamendalami Shakespeare. Saya membacanya dalambahasa Inggris tidak hanya sekali. Setiap saat, sayamenbacanya lagi, walau bukan semua karyanya,melainkankarya-karyayang telahsayapilahdan lebihsaya sukai. Puisi dalam bahasa Inggris benar-benarberhargauntuksaya.

Apayangsayalakukanadalahsuatukesengajaanminor.Misalnya,ketikasayamenggunakanmetaforatauperbandingan. Di Amerika Latin, masih ada eraRomantik dan suatu tendensi yang bersifat inti untukmenemukan metafor dan tamsil, kemungkinanperbandingan yang paling berharga. Kini, seseorangtidak dapat lagi membandingkan orang lain denganseekor angsa kecuali orang itumampumelakukannya.Dalam fase kehidupan yang sangat awal, saya rasaseseorang harus mendekati unsur-unsur kesehariandalam hidup yang dapat dipenuhi dengan keindahan.Pertandingan tinju yang baik sama indahnya denganseekor angsa. Lantas, mengapa kita tidak

~101~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 108: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

menggunakannnya dengan sistem perbandingan danskala nilai. Itulah mengapa, nyaris sejak awal, munculbanyak referensi ten- tang hal-hal semacam itu dalambuku-buku saya. Saya melakukannya secara sengajadengan maksud mendesakralisasi dan membumikansastrakarenasaatrajugapunyapijakandibumi."Tinggi"dan"rendah"adalahreferensidalamskalanilaidiBarat,tetapi kini skala itu berubah dan telah diubah olehbanyakorang.

Ketikasayamasihsangatmudadanbekerjasertamendapatkanuanguntukmembelikamerayangsangatburuk, saya mulai mengambil foto dengan cara yangsangat sistematis. Saya berusaha menyempurnakantekniksaya.Kemudian,kamerakeduasayasedikitlebihbaik.Dengankameraitu,sayamemotretgambar-gambarbagus. Saya tidak tahu bagaimanamenjelaskan kepadaAndaalasanketertarikanitu.Sayapikirdalamsastrapundemikian. Fotografi adalah bagian dari objek-objeksastra. Ketika Anda mengambil foto, Anda membuatsuatu keputusan. Andamembidik beberapa benda danmengabaikan benda-benda lainnya. Seorang fotograferyangbaikadalahiayangtahubagaimanajalanmembidikbenda-benda dengan lebih baik. Ketika Anda tahubagaimanacaramemilihmomensecarakebetulan,makadisitulahsurealismemulaidimainkan.Iniselalutampakmengagumkan bagi saya bahwa seseorang dapatmemotretduaatautigaunsuryangtidaklayak.Sepertimisalnya, sosok seorang lelaki yang berdiri, denganbeberapaefekcahayasertapayungyangdiproyeksikanke tanah, yang disajikanmenjadi potret seekor kucinghitam besar. Di tingkat yang lebih luas, sayamenghasilkan sastra, saya memotret metafor; seoranglelaki yang bayangannya adalah seekor kucing. Sayapikir saya memasuki dunia fotografi dengan metode

~102~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 109: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

sastra.Fotografi berpegang pada relasi dengan sastra

dan memperhatikan pendekatan terhadap realitas danperspektif. Dan sesudahnya, fotografi menjadi suatucaramelengkapiteks-tekssayasepertiyanghadirpadaUltimo Round (The Last Round), di sana sayamenempatkan banyak foto secara sengaja sehinggapembaca dapatmelengkapi pilihan dengan suatu imajivisual. Gagasan tentang kolase yangmemadupadankanfoto dan teks memang memesonakan saya. Jika sayapunyakemampuanteknisuntukmencetaksendiribuku-bukusaya, sayayakinakan terusmembuatbuku-bukukolase.

Ada dua kalimat untuk menjelaskan Cortazarsebagai penulis: "Hidup untuk menulis" atau "menulisuntuk hidup". Bagi saya, tentu bukan "hidup untukmenulis". Sejauh menyangkut "menulis untuk hidup",maka inilah penjelasan yang tepat. Menulis adalahbagian dari suatu kehidupan, bagi saya malah bagianyangsangatpenting,mungkinyangpalingpenting,tetapitidakmenyitaseluruhkehidupansaya.Sayabukansalahsatu di antara penulis yang menyuarakan suatu halmelebihi hal lainnya sehingga hal-hal lain itu menjadikurangpenting.SayapercayainilahyangterjadidenganBalzac dan mungkin juga Vargas Llosa. Demikianlah;untuk hidup, ia hanya memerlukan sebuah ruangan,meja, mesin tik, dan akan merasa tenang dengantumpukankertas.

Saya tidak tahuapayangakan terjadi jikasayatidakdapatmenulis.Entahbagaimanajadinyajikasayahidupdisebuahnegeriyangmelarangsayamenulisataujika saya seorang tahanan dan mereka tidak memberisaya kertas maupun pensil. Saya bisa menjadi sangatmalasmenulis danmenghabiskanbanyakwaktu tanpa

~103~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 110: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

menulis apa pun, dan saya merasa sangat rugikarenanya. Mungkin saya akan melakukan hal-hallainnya.Membaca,misalnya.

Banyak pertanyaan yang diajukan kepada sayamengenai istilah "realisme magis". Namun, saya tidakpunya gagasan tepat tentang istilah itu. Saya jugaseorang yang bisa berperan sebagai kritikus awamdibandingkanparakritikussastra.Merekamendapatkanlebih banyak uang karena menjual label. Meskipun,merekatidakbegitusajamelekatkanlabelpadapelbagaihal. "Realismemagis" adalah karakterisasi umum yangberusahameletakkan tendensi-tendensi tertentu, tetapitidakmencakupparapenulisyangmerekaajukan.Bagisaya, istilah ini sekadar hal kecil seperti apa yangditunjukkan Alejo Carpentier bahwa semua sastraAmerikaLatinadalahbarok.Tentusajamemangbegitudalam beberapa hal, dalam kasusnya, dalam kasusLezamaLimaataudalamcarayanglebihmoderndenganSeveroSarduy.Namun,tidakbegituhalnyadalamkasusVargas Llosa, juga dalam kasus saya. Istilah "realismemagis"hanyalahmasalahlabel.

~104~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 111: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

KisahTerbitnyaBukuSayaOleh:MarkTwain

PENGALAMAN saya sebagai pengarang dimulaipada 1867. Saya tiba di New York dari San FranciscopadaJanuaridansegeramenemuiCharlesH.Webb.Yangsaya tahu, ia adalah reporter The Bulletin di SanFrancisco,dankemudianeditorTheCalifornian.Iapulayang menganjurkan saya menerbitkan satu volumeuraian ringkas yang saya tulis. Walaupun saya tidakpunya banyak reputasi dalam hal penerbitan, sayatertarik dengan saran itu dan akan benar-benarmengajukannaskahsayaandaisajabeberapaorangdariindustri penerbitan mau membantu menyelamatkansaya dalam persoalan naskah tersebut. Saya sendirisebenarnya merasa segan dengan niat itu, karena dariawal persinggahan saya di dunia penerbitan tak adapeluangbagisayauntukmenetapsebagaimanakalanganindustrimengharuskandirinya.

Webbmengatakan bahwa saya punya reputasitersendiridinegara-negarabagianAtlantik, tetapi sayapuntahubahwareputasiinisangatlahtipis,yaituhanyakarena naskah cerita yang saya tulis, "The JumpingFrog". Ketika tur ceramah Artemus Ward singgah diCalifornia pada 1865 atau 1866, saya ceritakankepadanyakisah"TheJumpingFrog",diSanFrancisco.Ia lantas menyuruh saya menuliskan danmengirimkannyakepadapenerbitnya,Carleton,diNewYork,untukditerbitkandalamsebuahbukukecilsepertiyang diharapkan Artemus dan yang membutuhkanbeberapatambahanagarnantisesuaidenganharganya.

Carletoncukupmemperhatikannaskahtersebut,tetapi tidak terlalu memikirkannya, dan tidak berniat

~105~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 112: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

menambah biaya pracetak buku tersebut. Ia sendiritidakmembuangnaskahitu.HenryClappmengambilnyadanmenggunakannyauntukmembantujurnalsastranyayangtelahterkubur,TheSaturdayPress."TheJumpingFrog" muncul dalam nomor terakhir jurnal tersebut.Kisah itu menjadi cerita penguburan yangmenyenangkan atas jurnal itu, dan diperbanyak dalamsurat-surat kabar di Amerika dan Inggris. Naskah itumakin dikenal, dan saya pun masih mengisahkannyasecara lisan—tetapi saya sadar bahwahanyakatak ituyangtersohor.Bukansaya.Sayamasihtidakdikenal.

Webbmenyusunuraianringkasnaskahtersebut.Ia menunjukkan kantornya, kemudian menunjukkanpulahasil kerjanya kepada saya.Dengannaskah itulahsaya akan menghadapi keangkuhan Carleton dikantornya. Sesampainya di sana, saya mendekatiseorang juru tulis dan iadengan tidak sabarmelongokdariruangannyauntukmenanyakanapakeperluansaya.Ketika dia tahu bahwa saya datang untuk menjualnaskah buku dan bukan membelinya, makatemperaturnya pun tampaknya turun enam puluhderajat,danmulutsayamengeruttigaperempatinci,gigisaya terasa rontok. Saya dengan pasrah menanyakanTuanCarleton,dandiberitahubahwaiaberadadiruangpribadinya. Keputusasaan dan kesulitan pun muncul,tetapi setelah beberapa saat saya memberanikan dirimemasukiruangsuciyangpalingsuciitu.Ah,kinisayaharusmengatasinya!Webbtelahmembuatkansayajanjidengan Carleton; saya tidak akan pernah melanggarbatas itu. Carleton muncul dan berkata dengan kabar,"Jadi,apayangbisakubantu?".Sayakatakankepadanyabahwa saya telah membuat janji untuk menawarkanbuku saya kepadanya untuk diterbitkan. Tubuhnyamulaimembesar,terusmembesarhinggamencapaidua

~106~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 113: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

atautigatingkatdimensikedewasaan.Kemudiansumberkebijakannya yang besar pun runtuh, dan selama duaatautigamenitsayatidakdapatmenghadapinyadenganbaik. Kata-kata berguguran, atmosfer ruangan terasapekat. Akhirnya, tangan kanannya membuat sapuanyang mengesankan ke seluruh ruangan dan berkata,"Buku—lihat rak-rak itu! Setiap rak dipenuhi dengannaskah yang menunggu dipublikasikan. Apakah akuinginmenambahnya?Maaf,tidak.Selamatpagi."

Dua puluh satu tahun telah berlalu ketika sayabertemulagidenganCarleton.Sayatelahtinggaldengankeluarga saya di Schweizerhof, Luzern. Ia memanggilsaya,menjabattangansayadenganhangat.Sayarasainiakan membuat saya masuk ke dalam keabadian—iamenyadarkansaya,"Akumenolakbukumu,dankarenaituakuberdiritanpakompetitorsebagaipemenangabadke-19."

Inibukanapologiyanggagah,dansayakatakankepadanya bahwa ini adalah balas dendam walaupunterkesanlebihmaniskedengarannyabagisayadaripadabagioranglain;bahwaselamaduapuluhsatutahunsayamengkhayalkan kehidupan yang selalu berada dalamkekerasan yang meningkat dan cara-cara yang tidakmanusiawi. Namun, kini saya merasa tentram, tenang,bahagia,bahkanriang;sejaksaatitu,sayaakanmenaruhkeyakinankepadanyadanmenganggapnya temanyangberhargasertatakakanpernahmembunuhnyalagi.

Saya laporkan petualangan saya kepadaWebb,dan ia dengan berani mengatakan bahwa tidak semuaCarleton di jagat raya akan menggagalkan buku itu.Webb akan menerbitkannya sendiri dengan royaltisepuluh persen. Dan ia memang melakukannya. Iamembuat naskah itu menjadi buku kecil yang sangat

~107~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 114: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

indah. Ia memberikan judul buku itu The CelebratedJumpingFrogofCalaverasCountyandOtherSketches;harganya 1,25 dolar AS. Ia membuat plat danmemasukkan buku itu ke percetakan, sertamenerbitkannyalewatAmericanNewsCompany.

Pada bulan Juni, saya berlayar denganmenumpangQuakerCityExcursion.Sayakembalipadabulan November, dan di Washington saya menerimasurat dari Elisha Bliss dari American PublishingCompanyofHartford.Iamembayarroyaltisayasebesarlima persen atas buku yangmenceritakan petualangansaya selama menaiki The Excursion. Sebagai gantiroyalti, sayamenerima alternatif berupa uang 10 ribudolarASsetelahnaskahdikirimkan.Sayaberkonsultasidengan A. D. Richardson, dan ia mengatakan "ambilroyaltinya". Saya mengikuti sarannya dan menemuiBliss.Sesuaikontrak,sayamengirimkannaskahitupadaJuli 1868. Sayamenulis buku itudi SanFrancisco, danmengirimkan naskahnya sesuai waktu yang terteradalamkontrak.Blissmemberikanbanyakilustrasiuntukbuku itu, dan kemudian berhenti mengerjakannya.Tanggal kontrak pun berakhir, dan tak ada penjelasantentangnya.

Waktumengalirpanjangdanmasihjugatakadapenjelasan.Sayamalahberkelilingmemberikanceramahkeseluruhnegeri;biasanyasekiratigakalisehari.Sayamencoba menjawab teka-teki ini: "Kapan buku Andaterbit?". Saya lelah mencari jawaban baru ataspertanyaan itu, dan saya makin kelelahan ataspertanyaanitusendiri.Siapapunyangmenanyakannyamenjadimusuhsayapadasuatukali,dansayabiasanyainginsekalimemunculkannya.Segerasetelahsayabebasdari kegiatan ceramah, saya menemui Hartford untukmenyelidiki sebab-sebabnya. Bliss mengatakan bahwa

~108~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 115: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

kesalahannya bukan pada Hartford yang tetap inginmenerbitkan buku itu, tetapi direktur perusahaannyayang terlalu takutmenerbitkannya.Merekamemeriksabukuitu,danmayoritasdarimerekamengatakanbahwabukuitupunyakarakter-karakterhumorisdidalamnya.Blissmengatakanbahwapenerbitantersebuttakpernahmenerbitkanbukusemacamitu,danbahwadirekturnyatakut permulaan gaya semacam ini akan benar-benarmerugikan reputasi penerbitannya sehingga iamengangkatkakidantangannyamenunjukkantandataksanggup,jugatakmengizinkankontraknyakeluar.

Salah seorang direktur di sana, Tuan Drake,mengundang saya ikut menaiki kereta kudanya, dansaya pun menurut. Ia adalah relik tua yangmenyedihkan, dan sikapnya juga menyedihkan. Iabermaksud bersikap halus saat pertemuan itu denganmengatakan kesulitan-kesulitan penerbitannya,sebagaimana pernah dijelaskan Bliss kepada saya.Kemudian ia benar-benar menutup diri dan memintasayamembawakembali naskahThe InnocentsAbroadserta melupakan kontrak. Saya katakan bahwa sayatidakakanmelakukannya.Perbincangandikeretakudaitupunberakhir.Lantas,sayamengingatkanBlissbahwaiaharusmulaibekerjaatausayaakanmembuatmasalah.Ia pun mulai bekerja, menyusun buku itu, dan sayamembaca contohnya. Kemudian, tidak ada lagi waktulama untukmenunggu dan tetap tidak ada penjelasan.Sepanjangakhir Juli (1869, sayakira), sayakehilangankesabaran danmenghubungi Bliss. Jika ia tak menjualbuku itu dalam dua puluh empat jam, maka saya bisamerusak dan membuatnya rugi. Itulah akhirmasalahnya.Setengahlusinsalinanbukuitudikeluarkandan dijual se- lamawaktu yang diperlukan. Kemudianpemeriksaan dimulai, dan buku itu pun segera

~109~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 116: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

menyebar. Dalam sembilan bulan, buku itumenguntungkan penerbitnya, menambah stoknya daridua puluh lima menjadi dua ratus, dan menghasilkankeuntungan bersih hingga 70 ribu dolar AS. Blissmengatakan kepada saya bahwa jika perhitungantersebut benar, maka inilah untuk kali pertama iamenyatakankebenaransetelahenampuluhlimatahun.Ialahirditahun1804.

~110~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 117: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

FungsiPengarangOleh:MichelFoucault

DALAM kaitannya dengan "pengarang" sebagaisuatufungsidariwacana,kitaharusmempertimbangkankarakteristik wacana yang mendukung penggunaanistilah "pengarang" ini dan menentukanperbedaanperbedaannya dari wacana lain. Jika kitamembatasi kata-kata hanya pada buku-buku dan teks-teks yang berhubungan dengan para pengarang, makakitadapatmenemukanempatciriberbeda.

Pertama, kata-kata adalah objek pemberian;bentuk sifat yang menjadikan mereka sebagai tipekhusus karena kodifikasi legalnya telah diselesaikanbeberapatahunlalu.Adalahpentinguntukdiperhatikanbahwa statusnya sebagai suatu sifat secara historismenambah kode penal (hukum) yang mengontrolpemberian nya. Pidato-pidato dan buku-bukumenentukanparapengarangsebenarnya—yangberbedajika dibandingkan dengan sosok mistis dan sosokreligius—hanya ketika pengarang menjadi sasaranpenghukuman dan perluasan karena wacananya telahdilanggar. Dalam budaya kita dan niscaya pula dalambudaya lainnya,wacanabukanlah sesuatuhal, produk,ataubarangmilikyangorisinal.Wacanaadalahtindakanyang diletakkan dalam ranah bipolar antara yang sucidan yang profan, sah dan tidak sah, religius dan kafir.Wacana adalah bentuk penyikapan yang berisikosebelumsikapinimenjadibagiandarisekumpulannilaidalam sifat yang memilikinya. Namun, hal ini terjadiketika sistemkepemilikandanaturan-aturanhak ciptayangketattelahmapan(menjelangakhirabadke-18danawal abad ke-19) karena sifat-sifat pelanggaran pada

~111~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 118: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

hakikatnya selalumelekatpada tindakanmenulis yangmenjadibentukimperatifyangkuatdalamsastra.Halinimenunjukkanseolah-olahpengarang,ketikaiamasukkedalam tatananan sifat sosial yang menguasai gerakkebudayaan, mengimbangi status barunya denganmenghidupkan ranah wacana bipolar yang lebih tuadalampraktikpelanggaranyangberlakusistematis.

Kedua, "fungsi pengarang" tidaklah bersifatuniversalataukonstandalamseluruhwacana.Bahkan,dalam peradaban kita, tipe-tipe teks yang sama tidakselalumenentukankeberadaanparapengarang;adasaatketika teks-teks yang kini kita sebut "kesusastraan"(cerita,dongeng rakyat, epik,dan tragedi) ituditerimadandisebarkantanpamemunculkanbanyakpertanyaanmengenai identitas pengarangnya. Keadaan anonim itudiabaikankarenausiaatauperkiraanlamanyasuatuteksadalahjaminanbagiotentisitasteks-teksitu.Teksyangkini kita sebut "ilmiah" (yang berhubungan dengankosmologi, obat-obatan atau penyakit, ilmu alam ataugeografi)hanyadianggapbenarpadaAbadPertengahanjika nama pengarangnya diketahui. Pernyataan-pernyataan seperti "Kaum hipokrit berkata..." atau"Plinny mengatakan kepada kita bahwa..." bukanlahformulasi yang tepat untukmendukung argumen yangdidasarkan pada otoritas; pernyataan-pernyataan itumenentukan suatu wacana yang berdasarkan bukti.Pada abad ke-17 dan ke-18, suatu konsep baru yangmenyeluruhpundikembangkan.Teks-teks ilmiahyangdiletakkan pada kegunaankegunaannya sendiri,ditempatkan dengan sistem kebenaran serta metodeverifikasi konseptual yang anonim dan koheren.Pembuktian akan otentisitas tidak lagi menengaraisesuatu yang berkaitan dengan individu yangmemproduksiteks-teksitu;peranansangpengarangpun

~112~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 119: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

sirnadanteksmenjadipenunjukkebenaran.Ketikateksmenyisakanpengaranghanyasebagainama-penemu,halini menunjukkan adanya dalil atau proposisi khusus,efek yang kuat, sifat, tubuh, kelompok unsur-unsur,maupunsistempatologis.

Pada saat yang sama, muncul pemahamanbahwa wacana "kesusastraan" hanya pantas diterimajikadisertainamasangpengarang;setiaptekspuisiataufiksi harus menyebutkan pengarang, tanggal, tempat,dankeadaandisekitartekstersebut.Jikateksdisajikansecara anonim karena sesuatu hal, maka setiap usahapun dilakukan untuk menempatkan pengarangnya.Ketiadaannamadalamkesusastraanmenjadiperhatianhanyaketikahalanonimitumenjadisemacamtekatekiyang harus dipecahkan. Kini, karya-karya sastrasepenuhnya berada di bawah kedaulatan sangpengarang. Kata-kata ini niscaya terlalu bersifatkategoris. Kritik-kritik sekarang kadang-kadangmemperhatikan aspek-aspek dari suatu teks yang taksepenuhnya tergantung pada gagasan individual sangkreator; studistudi tentang genre atau analisis motif-motiftekstualyangberulang-ulang;sertavariasi-variasiteks yang dilihat dari segi norma, bukan dari segipengarang.Dalambidangmatematika,ruanguntuksangpengarangmenjadilebihkecildibandingreferensiuntukdalil khusus atau sekumpulan proposisi. Begitu pulareferensi bagi pengarang dalam bidang biologi danmedis,ataumengenaitanggalrisetyangialakukan,yangsecarasubstantifbersifatberbeda.Referensiyanglebihakhir ini bukan sekadar menyederhanakan sumberinformasi.Referensi inimenegaskan"reliabilitas"buktiyang memerlukan apresiasi teknik dan bahan-bahaneksperimental.

Ketiga, "fungsi pengarang" tidak terbentuk

~113~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 120: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

secara spontan melalui sifat wacana yang sederhanapada seorang individu. Fungsi ini dihasilkandari suatutindakankompleksyangbertujuanmembangunentitasrasional yang kita sebut pengarang.Kontekstualitas ininiscaya menentukan suatu dimensi "realistic" sepertiketikakitabicara soalkekuatan "mendalam"dandaya"kreatif" seseorang. Tujuan atau inspirasi orisinalnyaterwujuddalamtulisan.Namun,aspek individual,yangmenunjukkansangpengarangkepadakita(atauindividusebagai pengarang), adalah proyeksi yang selalu lebihbersifat psikologis dari cara kita menangani teksteks;dalam komparasi yang kita buat, sifat-sifat yang kitaanggap berkaitan, kontinuitas yang kita tentukan, atautindakan-tindakan yang kita lakukan. Semua yangberbeda inimerujuk pada periode dan bentukwacanayang menjadi perhatian kita. Seorang "filsuf" dan"penyair" tidak terbentuk dalam cara yang sama; danpengarang novel dari abad ke-18 dibentuk secaraberbedadarinovelis-novelismodern.

~114~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 121: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

Kata-KataKunci,Kata-KataBermasalah,Kata-KatayangSayaSukaiOleh:MilanKundera

PADA 1968 dan 1969, The Joke diterjemahkanke dalam bahasa-bahasa Barat. Mengejutkan! DiPerancis, penerjemah menuliskan kembali novel itudengan menambahi gaya saya. Di Inggris, penerbitmemotong bagian-bagian reflektif, membuang bab-babmusikologis, mengubah susunan bab, dan menyusunkembali novel itu. Di negara lainnya, saya bertemudengan seorang penerjemah, seorang yang sama sekalitidaktahusatukatapundalambahasaCeko.

"Lalu,bagaimanaAndamelakukannya?""Denganhatisaya."Daniamengambil fotosayadaridompetnya. Ia

sangat yakin saya akan percaya dengan carapenerjemahanyangdidasarkanpadatelepatidarihatikehati. Tentu saja hal ini dilakukannya dengan lebihsederhana: iamengerjakannya dari terjemahan bahasaPerancis, seperti yang dilakukan penerjemah diArgentina. Bagi saya, penerjemahan adalah segalanya.Sayakemudianmemutuskan,beberapatahunlalu,untukmemesan semua buku-buku saya yang pernahditerjemahkandiluarnegeri.Carainimelibatkanbegitubanyak konflik dan keletihan; membaca, memeriksa,mengoreksinovel-novelsaya,yang lamamaupunbaru,dalam tiga atau empat bahasa asing yang dapat sayabaca.Inimenghabiskanbanyakwaktudalamhidupsaya.

Penulis yang memutuskan untuk mengawasipenerjemahan buku-bukunya akan disibukkan dengankumpulankata-katasepertiseoranggembalayangharusmengatur kawanan domba liar—penggambaran yang

~115~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 122: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

menyedihkan bagi penulis, tetapi lucu bagi orang lain.Teman saya, Pierre Nora, editor majalah La Debat,mengakui kualitas komikal dari eksistensi gembala itu.Suatuharidenganrautmukakasihan,iaberkatakepadasaya, "Lupakan siksaan ini, tuliskan sesuatu buat saya.Terjemahan-terjemahan itu memaksa Anda berpikirtentang setiap kata yang Anda tulis. Tulislah kamuspersonal Anda. Kamus untuk novel-novel Anda.Taruhlah di dalamnya kata-kata kunci, kata-katabermasalah, dan kata-kata yang Anda sukai." Maka,inilahkata-kataitu.

AFORISMA(Aphorism).DarikatadalambahasaYunani aphorism us yang berarti "definisi". Aforisma:bentukpuitisdaridefinisi.

KEINDAHAN (Beauty) [dan pengetahuan).Adalah kata yang, dalam semangat Hermann Broch,menyatakan pengetahuan sebagai satu-satunyamoralitas novel yang disingkapkan oleh aura metalikdari "pengetahuan", kata yang terlalu erat kaitannyadengan sains. Maka, kita pun harus menambahkan:aspek-aspek apa pun dalam novel akan ditemukandengan indah. Para novelis terdahulu menemukanpetualangan.Kitapatutberterimakasihkepadamerekakarena kita menemukan petualangan dengankeindahannya dan kita menyukainya. Kafkamenggambarkanorang-orangyangberadadalamsituasitragic. Para ahli tentang Kafka (para Kafkalog) harusberdebat panjang tentang apakah Kafka sendirimenjamin kita dengan sekian banyak harapan.Keindahan dalam seni: semacam cahaya yang tiba-tibasaja muncul. Cahaya ini memancar dari zaman novel-novel besar yang tidak pernah suram, menujukeberadaanumatmanusiayangseringdilupakanorang-orangsehinggapenemuan-penemuanparanovelis,setua

~116~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 123: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

apapunitu,tidakbegitumengherankanbagikita.MENGADA (Being). Banyak teman yang

mengusulkan kepada saya agar mengubah judul TheUnbearable Lightness of Being. Tak bisakah sayamengganti kata being (kehidupan)? Kata ini membuatsetiap orang merasa tidak nyaman. Ketika parapenerjemah menemukan kata ini, mereka cenderungmenggantinya dengan ekspresi-ekspresi yang lebihsederhana:"keberadaan"(existence),"kehidupan"(life),"keadaan" (condition)... seorang penerjemah Cekomemutuskan untuk memperbaharui kalimat dariShakespare: to live or not to live... Namun,penerjemahan atas solilokui terkenal ini menjelaskanperbedaanantaralivingdanbeingjikasetelahkematiankitamasih bisa bermimpi, jika setelah kematianmasihada sesuatu, kemudian kematian (:: tidak hidup) tidakmembebaskan kita dari kengerian-untuk-menjadi(horror of being), Hamlet menyatakan soal menjadi(being), bukan soal kehidupan (life). Ketakutan-mengada:"Kematianpunyaduamuka.Yangsatuadalahtidak-menjadi (non being), satunya lagi jasad ragawiyang mengerikan (terrifying material being of thecorpse)."[TheBookofLaughterandForgeting].

EROPATENGAH(CentralEurope).Abadke-17:kekuatan Barok yang besar meruntuhkan kesatuanbudaya diwilayah itu yang sifatnyamultinasional danpolisentris lewat perubahan yang luar biasa.BayangbayangKatolikismeBarokyangtersisa itutetapberlangsung hingga abad ke-18; bukanVoltaire, bukanpula Fielding. Dalam hierarki seni, musik berada dipuncaktertinggi.SejakHaydin(hinggaSchoenbergdanBartOk),pusatgravitasimusikEropaberadadipuncakitu.

Abadke-19:banyaklahirpuisi-puisibesar,tetapi

~117~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 124: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

tanpa Flaubert; spirit Bierdermier: selubung idilis(idyllic)yangmenyelimutikenyataan.Padaabadke20,pemberontakan. Para pemikir besar (Freud, dan paranovelis)menegaskankembaliapayangselamaberabad-abad diketahui dan tidak diketahui secara buruk:penjelasanyangrasionaldan tidakbersifatmistis; rasaatas apa yang nyata. Pemberontakan mereka adalahpenentanganyangtepatatasmodernismePerancisyangantirasionalis, antirealis, dan liris (inilah yangmenyebabkan munculnya banyak kesalahpahaman—meski baik). Pengakuan novelis-novelis besar EropaTengah seminal Kafka, Hasek, Musil, Broch,Gombrowicz: keengganan mereka pada novel pra-Balzacdanspiritkebebasan(Brochmenganggapkitschsebagai semacam alur puritanisme monogamis yangbertentangan dengan Abad Pencerahan); kecurigaanpada sejarah dan kejayaan masa depan; modernismemereka,yangtakmelakukanapapundengan ilusi-ilusiavant-garde. Penghancuran Kekaisaran Hapsburg, dankemudian, setelah 1945, marginalitas budaya Austria,serta ketiadaan usaha-usaha politis negara-negara lain,menjadikan Eropa Tengah cermin pengawas yangmemantulkan kemungkinan nasib Eropa secarakeseluruhan.EropaTengah;laboratoriumsenjakala.

KOMIK (comic). Dengan memberikan ilusikepada kita tentang kebesaran manusia yangmenyenangkan, maka hal tragis pun menghibur kita.Komik lebih kejam; komik secara brutalmengungkapkan ketiadaan makna atas segala sesuatu.Saya pikir semua hal yang ada padamanusiamemilikiaspek komik, yang diakui, ditunjukan, dimanfaatkan,dandalamhallain,diselubungi.Kecerdikankomikyangnyata bukan sekadar bisamembuat tertawa terbahak-bahak tetapi bisa mengungkapkan kenyataan

~118~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 125: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

terselubung dari komik itu sendiri. Sejarah selaludianggapsebagaiwilayahseriusyangeksklusif.Namun,ada sisi komik yang tak terjangkau sejarah. Dalam halitulah,sisikomikdekatdenganseksualitas.

DEFINISI (definition). Tekstur mediatif noveldidukung oleh istilah-istilah abstrak yang terselubung.Jikasayaberharapbisamenghindaripenderitaanketikasetiap orang berpikir bahwa ia memahami segalanyatanpa memahampi apa pun, maka saya tidak wajibmemilih istilah-istilah yang harus diajukan tetapi jugaharusmerumuskankembaliistilah-istilahtersebut.Sayasering menganggap bahwa novel bukanlah apa-apaselain pencarian panjang definisi-definisi elusif (yangsukardipahami).

ELITISME(elitism).KatainimunculdiPerancispada 1967, sedangkan kata "elitis" (elitist) belummunculhingga1968.Untukkalipertamadalamsejarah,Bahasamemancarkansinarpertentangan,bahkanpenuhkecurigaan, terhadap kaum elite. Para propagandis dinegara-negara komunis mulai menyerang elitisme dankaumelitepadasaatyangbersamaan.Istilah-istilahyangdigunakan dalam hal ini bukan dikenakan padapemimpin-pemimpin industri, atlet-atlet atau politisiterkenal melainkan elite kebudayaan: filsuf, penulis,guru besar, sejarawan, tokoh-tokoh film dan teater.Suatu sinkronisme yang ajaib. Dalam hal ini bisadianggap bahwa di seluruh Eropa, elite kebudayaanmenghasilkan elite-elite lainnya. Lebih dari itu, elitekebudayaan menghasilkan aparatus elite kepolisian.Juga, aparatuselitemediamassa.Takakanpernahadayangmenyalahkanelitismedarikaumelitebaruini.Dankata elitisme pun akan segera dilupakan. (Lihat:EROPA).

EROPA (Europe). Pada abad pertengahan,

~119~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 126: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

seluruh Eropa berada dalam kungkungan otoritasagama.Padazamanmodern,agamamenempatkanposisidalamhubungannyadengankebudayaan(dengankreasibudaya) bahwa perwujudan nilai-nilainya yang utamadiakuiolehorang-orangEropasendiri,dirumuskandandiidentifikasikanolehmerekasendiri.Kini,kebudayaansedangmenempatkanposisinya.Namun,untukapadansiapa? Lingkungan apa yang bisa dimasuki nilai-nilaiutama yang dapat mempersatukan Eropa? Teknologi?Pasar?Politikyangmengarahpadatatanandemokratisyang ideal, prinsip toleransi? Namun, jika toleransi itutak lagi kaya akan kreativitas atau kuatnya pikiranuntukmelindungi, bukankah toleransi itu akan hampadan tak berguna? Atau, dapatkah kita menempatkanpelepasanprinsip-prinsipkebudayaansebagaisemacampembebasan,menjadihalyangdisambutgembira?Sayatidak tahu. Saya hanya yakin bahwa kebudayaan slapmenghasilkan apa pun. Kemudian, kesatuan Eropatergelincir ke masa silam. Bangsa Eropa; sepertiseseorangyanghanyabernostalgiadenganEropa.

RANGSANGAN(excitement).Bukankesenangan,klimaks, emosi atau nafsu. Rangsangan adalah basiserotisme, teka-tekinyaamatlahdalam, istilah inisangatpenting.

ALIRAN (flows). Dalam salah satu suratnya,Chopin menggambarkan kehidupannya di Inggris. Iabermain di salon-salon, dan para perempuan selalumengungkapkan kegembiraan mereka dengan istilahyangsama:'Ah,indahnya!Mengalirsepertiair!".Chopinjengkel dengan hal itu, begitu pula saya ketikamendengarpujianatassuatuterjemahandengan istilahserupa: "Benar-benar mengalir." Para pendukungterjemahan "mengalir" sering berkata kepadapenerjemah-penerjemah saya: "Bukan begitu cara

~120~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 127: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

mengatakannyadiJerman(diInggris,Spanyol,danlain-lain)." Saya pun mengulanginya: "Bukan begitu caramengatakannyadiCeko!"

SeorangpenerbitItaliayangsangatbaikkepadasaya, Roberto Calasso, menyatakan: "Ciri dari suatuterjemahan yang baik bukanlah kebenarannyamelainkan formulasi-formulasi luar biasa dan orisinalyangdijagadandipertahankandengancukupbagusolehpenerjemahnya." Termasuk dalam hal ini adalah tandabaca yang tak lazim. Saya sekali lagi meninggalkanpenerbit karena iamengubah cara sayamemberi titik-koma.

LUPA (forgetting). "Perjuangan seseorangmelawan kekuasaan adalah perjuangan masa lalu(memory) melawan lupa". Kutipan yang dinyatakanolehMirek,seorangtokohdalamTheBookofLaughterand Forgetting, itu sering disebut sebagai pecan bukutersebut. Alasannya, karena hal pertama yang diakuipembaca dalam suatu novel adalah "apa-yang-sudah-diketahui".Karenaitupula,noveliniberadadalamtematerkenal Orwell: lupa bahwa kekuasaan totalitarianselalu saja memaksa. Namun, bagi saya, orisinalitasceritaMireksamasekaliberbeda.Mirekyangberjuangdengansegalakemampuannyaagar tidak lupa(diadankawankawannya serta pertarungan politik mereka)pada saat yang sama berusaha lupa pada orang-oranglainnya (bekas istrinya, yang membuatnya malu).Sebelum menjadi isu politik, kehendak-melupakanadalah sesuatu yang antropologis: seseorang selalupunya keinginan untuk menulis biografinya sendiri,mengubah masa lalu, menghapus jejak-jejak dirinyamaupun orang lain. Kehendak-melupakan sangatberbeda dari godaan sederhana untuk menipu. Sabinatidakpunyaalasanuntukmenyembunyikansesuatudari

~121~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 128: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

semua orang, tetapi dia didorong oleh suatu keinginanagar orang-orang melupakannya. Lupa: ketidakadilanabsolutsekaliguspelipur laraabsolutpadawaktuyangbersamaan. Eksplorasi novelistic dari tema-tematentanglupatidakjugamenemukankesimpulanakhir.

IDE-IDE (ideas). Kemuakan saya terhadaporangorangyangmenguranginilaikaryasayaterutamakarenamerekamemotongide-idedarikarya.Inilahyangmembuat saya tertarik untuk membahas apa yangmerekarebut"diskusisoal ide-ide".Keputusasaansayapadazamansekarangjustrudikaburkanolehide-idedankesamaankaryanya.

KURANG-PENGALAMAN (inexperience). Judulasli yang dipertimbangkan untuk The UnbearableLightness of Being adalah The Planet of Inexperience.Kurangpengalaman sebagai kualitas kemanusiaan.Kitalahir hanya satu kali, kita tidak pernah dapat menilaisuatu kehidupan baru yang dilengkapi pengalamansebelumnya. Kita meninggalkan dunia kanak-kanaktanpatahuapamasamudaitu,kitamenikahtanpatahuapayangdinikahiitu,danbegitupulaketikamemasukiusiatua,kitatidaktahuapayangkitatuju:seorangtuaadalah anak-anak yang tak berdosa dalam usia tuamereka. Dalam hal itu, dunia seseorang adalah suatuplanetyangkurang-pengalaman.

WAWANCARA(interview).Terkutuklahpenulisyang pertama kali mengizinkan seorang jurnalismereproduksi kata-katanya dengan amat bebasnya! Iamulaidenganprosesyanghanyadapatmemandupadatitikhilangnyasangpenulis:iabertanggungjawabpadasetiap orang atas kata-katanya. Saya sangat sukamelakukannya dengan semacam dialog (bentuk pokokdalam sastra), dan saya sangat terbuka dengan segalamacamdiskusi yangdijelaskan,disusun,dandisunting.

~122~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 129: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

Wawancara seperti tampak pada umumnya memilikiapa pun untuk didialogkan: (1) Pewawancaramenanyakan poin-poin pertanyaan sesuaikepentingannya, tidak berdasarkan kepentingan Anda;(2) Terhadap jawaban-jawaban Anda, ia hanyamenggunakannya sesuai dengan apa yangmenurutnyamenyenangkan;(3)Iamenerjemahkanjawabanjawabanitu ke dalam kosakata dan cara berpikirnya sendiri.DalamkepalsuanjurnalismeAmerika,iatakakanpernahmemintaizinuntukmemanfaatkanapayangtelahAndakatakan. Wawancara itu pun terbit. Anda dapatmenghibur diri Anda; orang-orang akan mencatatnya!Bahkan, kecermatan paling akademis pun tidak lagimembedakankata-katayangditulisdanditandatanganiolehseorangpenulis,dankata-katanyayangdilaporkanoleh seorang jurnalis. Pada Juni 1985, saya membuatkeputusan tegas; tidak ada lagi wawan_ cara. Kecualiuntuk dialog-dialog yang disunting oleh saya, yangdisertai hak cipta saya, semua kata-kata saya yangditerbitkanbisadianggapsebagaipemalsuan.

IRONI(irony).Manayangbenardanmanayangsalah?ApakahEmmaBovarytidaktoleran?Atauberanidan menyentuh? Dan, bagaimana dengan Werther?Apakah ia sensitif dan ningrat? Atau seorang yangsentimendanagresif,tergila-gilakepadadirinyasendiri?Dengan penuh perhatian lebih, kita membaca novel,dengan lebih mungkin untuk menjawab, karena novelitu,dilihatdaridefinisinyaadalahseniyang ironis (theironic art): "kebenarannya" tersembunyi, takternyatakan,takmamputernyatakan."Ingat,Razumov,bahwakaumperempuan,anak-anak,danparapengikutrevolusi membenci ironi, yang merupakan negasi darisemua insting, seluruh keyakinan, segenap ketaatan,segalatindakan,"kataseorangperempuanrevolusioner

~123~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 130: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

dalamUnderWesternEyeskarya JosephConrad. Ironiitumenganggu.Bukankarenaironiitudibuat-buatataubersifatmenyerang,tetapikarenaironiitumengingkarikepastian-kepastian kita dengan menelanjangi duniasebagai suatu ambiguitas. Leonardo Sciascia: "Tak adayang lebih keras untukmemahami, lebih banyak yangtakterbacadibandingironi."Siasiasajamembuatnovelagar "sukar" dengan mencoba pura-pura stilistik;banyak novel yang buruk dalam hal nama, walaumungkin bisa lebih jelas, menjadi cukup sulit karenaalsanironisubstansialnya.

KITSCH.DalambagianTheUnbearableLightnessof Being, saya merasa sedikit tidak nyaman pada saatmembuat kata kitsch sebagai salah satu kata dalamnovel itu.Tentusaja istilah ituhampir tidakdikenaldiPerancis, atau diketahui hanya dalam arti yang sangatminim.DalamesaiterkenalHermanBrochversibahasaPerancis, kata kitsch diterjemahkan menjadi "senisampah" (junk art; art de pacotille). Ini salah tafsir,karena Broch menunjukkan bahwa kitsch adalahsesuatu yang lebih dari sekadar kesederhanaan suatukaryadenganrasayangminim.Adasuatusikapkitsch.Perilaku kitsch. Seorang kitsch (kitsch-man,kitschmensch) memerlukan kitsch; perlunya menatapcerminyangmempercantikdustayangbergerakmenujukeharuan refleksi seseorang. Bagi Broch, kitsch adalahlompatanhistorismenujuromantismesentimentalabadke-19.Karenadi JermandanEropaTengahabadke-19jauh lebihromantis (dan lebih tidakrealistis)daripadadi tempat lain, maka kitsch cenderung punya akibat.Itulah kenapa kitsch lahir, karena kitschmasih beradadalam penggunaan kata yang lazim. Di Praha, kitamelihatkitschsebagaimusuhutamaseni.Namun,tidakdemikianhalnyadiPerancis.BagiPerancis, lawandari

~124~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 131: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

seni (real art) adalahhiburan (entertainment). Lawandari seni serius (serious art) adalah seni ringan, seniminor. Saya sendiri tidak pernah begitu memikirkannovel-noveldetektif karyaAgathaChristie. Sebaliknya,filmbesarHollywoodsepertiKramervsKramer,DoktorZhivago(kasihanPasternak!)—itulahyangbenar-benarsaya benci sepenuh hati. Dan, saya terusmenerustergangguolehsemangatkitschdalamkaryakaryayangbentuknya seakan-akan merujuk pada modernisme.(Sayatambahkan;kebencianNietzschepada"kata-kataindah" [pretty words] merupakan bentuk kemarahanpadakitsch).

GELAK TAWA (laughter). Bagi Rabelais,pernikahandankomikadalahsuatuhalyangsama.Padaabad ke-18, humor Sterne dan Diderot adalah humormengharukan, ingatan nostalgis kegembiraan Rabelais.Pada abad ke-19, Gogol adalah seorang humorismelankolis: "Kehati-hatianlah yang kita lihat lebihmendalam pada cerita lucu sehingga kesedihan punmuncul," jawabnya. Eropa telah menemukan sendiriceritalucuten-tangeksistensinyapadaabadke-20,epikpernikahan Rabelais berubah menjadi komedikeputusasaandarilonesco,yangmengatakan"hanyaadagaristipisdiantarakengeriandankomik".SejarahgelaktawaEropamenujuakhirriwayatnya.

JANTAN (macho). [dan misoginis]. Kejantananmemuja keperempuanan dan kehendakmenguasai apayang ia puja. Lewat pemujaan pola dasarkeperempuanandariperempuanyangdikusai(keibuan,fertilitas atau kesuburan, kelemahan, dansentimentalitasnya), ia memuja kejantanannya sendiri.Tujuanmisoginis;menjadijejakadenganbegitubanyakkekasih; atau: menikahi perempuan yang kehilanganmasakanak-kanakyangdicintainya.

~125~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 132: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

MEDITASI (meditation). Tiga kemungkinanmendasar bagi novelis: ia mengisahkan suatu cerita(Fielding),iamenggambarkansuatucerita(Flaubert),iamemikirkan suatu cerita (Musil).Novel deskripsi padaabad ke-19 berada dalam harmoni dengan semangatzaman (positivis, ilmiah). Mendasarkan novel padameditasi terus-menerus adalah bertentangan dengansemangatabadke-20,yangtidak lagisukamemikirkansegalanya.

PESAN (message). Lima tahun lalu, seorangpenerjemah Skandinavia mengaku pada saya bahwapenerbitnyaragu-raguuntuksecaraseriusmenerbitkanTheFarewell Party: "Setiaporangdi sini adalah sayapkiri.MerekatidaksukapecanAnda."

"Pesanapa?""Bukankahnovelinimenentangaborsi?"Tentusajabukan.Sejujurnya,bukansekadarapa

yang saya lakukan tak menyetujui aborsi, saya inginmereka bertanggung jawab! Saya masih menyukaikesalahpahaman ini. Saya berhasil sebagai seorangnovelis. Saya berhasil menegakkan ambiguitas moraldarisituasi itu.Sayatetapbersetiadenganesensinovelsebagaisuatuseni: ironi.Dan, ironi takmemberipecanapapun.

MODERN (menjadimodern). "Baru, baru, baruadalahbintangkomunisme,dantidakadamodernitasdiluarnya," tulis pengarang avant garde ternama Ceko,Vladisav Vancura, pada sekira tahun 1920. Seluruhgenerasinya berbondong-bondong menjadi anggotapartai komunis agar tidak merugi karena tidak ikutmenjadi modern. Pernyataan historis partai komunismasih tertututp hingga mereka merasa setiap tempatberada "di luarmodernitas". Karena, seperti dikatakanRimbaud, "Adalah penting untuk menjadi sepenuhnya

~126~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 133: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

modern." Keinginan modern adalah suatu pola dasar,suatu imperatif irasional, yang mengendap dalam dirikita,bentukketekunanyangisinyamudahberubahdantak terbatas: apa yang modern adalah apa yangmenyatakan dirinya modern dan diterima seperti itu.Nyonya Muda dalam Ferdydurke karya Gombrowiczmenunjukkansuatucirimodernitassepertiterlihatdari"caradiayangsangatbiasasaatberjalanmenujutoilet,ketika orang-orang masih melakukannya dengansembunyi-sembunyi." Ferdydurke: destifikasi cirimodernyangpalingmemesona.

NOVEL (dan puisi). 1857: tahun penting padaabaditu.LesFleursdumal:puisilirisyangmenemukanwilayah kebenarannya, esensinya. Madame Bovary:untuk kali pertama suatu novel mampu memenuhisyarat-syarat tertinggi dari puisi (keputusan untuk"mencarikeindahandiatassegalanya";pentingnyakata-kata khusus; irama teks yang intens; orisinalitasimperatif yang diterapkan pada setiap detail). Sejak1857, sejarah novel adalah (sejarah tentang) "novelyang menjadi puisi". Namun, untuk memenuhi syarat-syarat puisi maka novel harus menjadi sesuatu yangsungguhberbedadaripelirisannovel(gagalmenemukanironesensialnya,menjauhidunia luar,mengubahnovelmenjadi pengakuan pribadi, mempertimbangkannyadengan ornamen-ornamen). Novelis-novelis yangmenjadikan novel sebagai puisi besar adalah orang-orang yang antiliris sejati: Flaubert, Joyce, Kafka, danGombrowicz.Novel-puisiantiliris.

NOVELIS(danpenulis).SayamembacakembaliesaipendekSartre."WhatiaWriting?".Iamenggunakankata-kata "novel" dan "novelis". Ia sekadarmembicarakan "penulis prosa". Suatu perbedaan yangtepat. Penulismemiliki ide-ide orisinal dan suara yang

~127~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 134: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

tiada banding. Ia menggunakan pelbagai bentuk(termasuk novel), dan apa pun yang ia tulis-yangditandaiolehpemikirannya,dilahirkanolehsuaranya—adalah bagian dari karyanya. Rosseau, Goethe,Chateaubriand, Gide, Malraux, Camus, Motherlant;novelis tidak membuat isu besar dari ide-idenya. Iaadalahseorangpenyelidikyangmerasabahwacaranyaadalah semacam usaha menyatakan aspek-aspek takdikenal dari eksistensi. Usaha dinyatakan bukan olehsuara, tetapi oleh suatu bentuk yang dicarinya, danhanya bentuk-bentuk itu yang menemukan mimpinyamenjadibagiandarikaryanya.Fielding,Sterne,Flaubert,Proust,Faulkner,Celine,Calvino.Penulismengesankandirinya pada peta spiritual zamannya, negerinya, padapeta sejarah ide-ide. Hanya konteks tamak yangmembuatkeburukansuatunovelmenjadisejarahnovelEropa. Novelis tak perlu menjawab siapa pun kecualiCervantes.

NOVELIS(dankehidupannya).Seorangbertanyakepada novelis Karel Capek, mengapa ia tak menulispuisi.Iamenjawab:"Karenasayabenciberbincangsoaldiri saya sendiri." Herman Broch menyatakan tentangdirinya, Musil, dan Kafka: "Kami bertiga tidak punyabiografi nyata." Tidak bisa dikatakan bahwaperistiwaperistiwadalamhidupmerekabegitusingkat,tetapibahwahiduptakbegituberartiuntukdijelaskan,dipublikasikan,dijadikanbiografi."Sayabencimengenalsejelas-jelasnya hidup para penulis besar, dan tak adapenulis biografi yang dapat menangkap pandangankehidupan pribadi saya," kata Nabokov. Dan Faulknerberharap,"Sebagaipribadi,dihapuskandandibuangdarisejarah, meninggalkannya tanpa jejak, tetapi takmenolak untuk disebut dalam buku-buku." Metaforayang sangat familiar: novelis menghancurkan rumah

~128~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 135: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

kehidupannya dan menggunakan batu-batunya untukmembangun rumah bagi novelnya. Seorang penulissuatubiografinovelismerusakapayangdilakukansangnovelis dan melakukan kembali apa yang takdilakukannya. Seluruh kerja mereka tidak dapatmemperindah nilai atau makna sebuah novel, kerjamereka mengidentifikasi batu batanya saja. PeristiwayangmenimpaKafka lebihmenarikperhatiandaripadayang dialami Joseph K. Kematian Kafka membuatnyagugurdalamtugas.

MENULIS-KEMBALI (rewriting). Wawancara-wawancara, adaptasi-adaptasi, transkripsi-transkripsiuntukteater, filmdantelevisi.Menuliskembalisebagaispirit zaman. "Kelak, semua budaya silam akandituliskan kembali dan sama sekali dilupakansesudahnya" ("Pengantar" untuk Jacques and HisMaster).Dan: "Matilahbagi siapayangberanimenulis-kembali apa yang telah dituliskan! Tembak dan bakarmereka di atas unggun! Kebiri dan potong kupingmereka!"(SangMajikandalamJacquesandHisMaster).

RITME (rhythm). Saya benci mendengar ritmehati saya; ini adalah peringatan keras bahwa menit-menit dalam hidup sayamemang dihitung.Maka, sayaselalu melihat sesuatu yang menakutkan dalam garis-garis nada (bar lines) yangmenandai lembaranmusik.Namun,tokoh-tokohbesardalamritmetahubagaimanamembekap keberaturan yang monoton dan mudahditebakitu,sertamusikmerekakedalamkantongkecildari"waktudiluarwaktu".Paratokohpolifoni:pikiranhorisontal mengurangi pentingnya ukuran. Dalamkarya-karya Beethoven akhir, ritme menjadi begiturumit, khususnya dalam gerakan lambat sehingga bisasaja kita keluar dari garis-garis nada. Kekaguman sayaterhadapOlivierMessiaen:nilai-nilairitmisyangkecilia

~129~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 136: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

tambahi atau kurangi, ia menemukan susunan waktuyangtidakdapatdiperkirakandantidakdapatdihitung,waktu yang sungguh-sungguh otonom (waktu yangasalnyadari "akhirmasa",mengutip judulkuartetnya).Suatuideyangdapatditerima:bahwakecerdasanritmemenunjukkan kebisingan, keberaturan yang empatik.Suara sumbang (false). Primitivisme ritmismusik rockyangmembosankan: ketukan hati dikeraskan sehinggaorang itu tak pernah dapat sedikit pun melupakanperjalanannyamenujukematian.

SOVIET. Kata sifat yang tidak saya gunakan.RepublikSosialisUniSoviet:"Empatkata,EmpatDusta"(CorneliusCastoriadis).RakyatSoviet:layarverbalyangmenjadilatarbelakangsehinggasemuabangsayangdi-Rusia-kanolehkekaisaran itusangatmudahdilupakan.Istilah"Soviet"tidakhanyasesuaidengannasionalismeagresif Rusia Komunis yang lebih besar tetapi juganostalgiabangsa-bangsayangtidakmenyetujuinya.Halinilah yang mendorong mereka untuk yakin bahwasemua itu adalah tindakan magis, Rusia (Rusia Sejati)melepaskandiridariapayangdisebutNegaraSovietdanberdirisendiridenganutuh,bebasdarisemuakesalahan.Kesadaran Jerman; trauma karena mengalami zamanNazi;ThomasMann;dakwaankejamdarispiritJerman.PeristiwapemerkosaanbudayaPolandia:Gombrowiczsenang mencela "ke-Polandia-an". Tidak terpikirkanbagi bangsa Rusia untuk mencela "ke-Rusia-an",esensinyatampaksuci.BahkanManndanGombrowiczpunmenjadibagianbangsaRusiaitu.

ZAMAN MODERN (Les Temps Moderne).Datangnya Zaman Modern. Peristiwa kunci dalamsejarahEropa.Padaabadke-17,TuhanberubahmenjadiZeusyangkaburdiam-diamdanmenjadirujukansegalahal. Individualisme Eropa lahir, disertai munculnya

~130~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 137: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

situasi baru dalam ranah seni, budaya, dan sains. Sayamencermati perkara-perkara dalam istilah ini diAmerika Serikat. Translasi literal, "zaman modern"(modern times, dan yang lebih menyeluruh "EraModern") adalah cara bangsa Amerika untukmenyatakanmomenkontemporerpadaabadsekarang.Ketiadaan gagasan Amerika dalam hal Las TempsModerne ini menunjukkan adanya jurang lebar antaradua benua. Di Eropa, kita hidup dalam akhir EraModern: akhir individualisme; akhir dari seni yangdipahami sebagai ekspresi orisinalitas personal yangsejati;akhirdariapayangdigembar-gemborkansebagaizaman ketidakseragaman yang tak paralel. Hal-hal itutidak dirasakan oleh Amerika, ia tak berada pada titiklahirnyaEraModerndanhanyamewarisinya.Amerikaadalahkriterialainuntukawaldanakhir.

~131~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 138: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

MenulisdanMenjadiOleh:NadineGordimer

PADA mulanya adalah Kata. Kata mengadabersama Tuhan, serupa dengan Kata-Tuhan, katamerupakan kreasi. Namun, setelah melampaui sekianabad kebudayaanmanusia, kata berada dalammakna-makna yang lain, yang sekuler sekaligus religius.Memiliki kata bersinonim dengan memiliki otoritasutama,prestise,halyangmengagumkan,kadang-kadangbersinonim pula dengan bujukan yang berbahaya.Memilikikatajugaberartimemilikitayanganutama,talkshowdiTV, danpelbagai bualan lainnya.Kata terbangmelintasi angkasa, dilambungkan dari satelit yang kiniterasa lebih dekat, melambung ke surga, tempat katadipercayaiberasal.Namun,sudahlamatransformasinyayangpalingsignifikanterpikirolehsaya.Ketikapertamakalikatadigoreskandengankerikilatautertorehdidaunlontar, ketika bahan untukmenerakannya berasal darisuarayangdiwujudkan(terdengar,laluterbacasebagaiserangkaian nada, kemudian menjadi naskah); katabergerakmelintasiwaktudarizamanperkamenhinggamasa Gutenberg. Karenanya, inilah kisah asal mulalahirnyapenulis. Inilahkisahyangmencatatperjalananpenulis hingga ia mengada. Uniknya, ada dua prosesdalam perjalanan dua kata tersebut yang pada saatbersamaanmenciptakanpenulisdantujuansangpenulissebagai mutasi dalam perantaraan budaya manusia.Inilahasalmula,perkembangan,danadaptasiseseorangyangterjadidalameksplorasi tersebut.Bagikami,parapenulis harus mengembangkan tugas tersebut. Sepertipara tawanan yang dikurung bersama jaguar dalamcerita Borges "The God's Script", yang mencoba

~132~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 139: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

membacadalamcahayayang terangnyahanyamunculsekali dalam sehari, makna berasal dari jejak yangtersisa di kulit proses penciptaan. Kita berusahamenginterpretasikan kata dan bacaan yang kitatempatkandimasyarakat,duniayangkitabagi.Tulisantersebut selalu berada dalam eksplorasi diri, dunia,individu, dan orang banyak di tengah rasaketerkungkungan dan partisipasi luar biasa. Manusia,satu-satunya binatang yang mengenal-diri, yangdiberkati atau dikutuk dengan siksa yang lebihmenyakitkan,selaluingintahumengapaiadiperlakukansemacamitu.Dan,inibukanhanyapertanyaanontologisbesartentangmengapakitaberadadiantarasemuanya.Agamadanfilsafattelahmencobamenjawabpertanyaantersebutyangterlontardaribanyakorangdisepanjangmasa. Dan, ilmu pengetahuan secara tentatif berusahamenciptakanpesonadaripotonganpenjelasan itu.Kitamungkinakanterkikishabisdimasaini,sepertipernahdialami dinosaurus, tanpamengembangkan pentingnyamemahami keseluruhan sebagai suatu keseluruhan.Sejak manusia mulai mengenal-diri, mereka mencobamencipta penjelasan-penjelasan atas fenomena yanglazim seperti prokreasi, kematian, perputaran musim,bumi, lautan, angin, bintang-bintang, bulan, matahari,danbencana.Denganmitos,nenekmoyangparapenulismenggunakan unsur-unsur kehidupan sehari-hari(realitas yang paling mungkin diobservasi) danmemanfaatkan imajinasi (kekuatan yang mampumenyusun proyeksi hingga hal-hal yang tersembunyi)untukmembuatcerita.

Roland Barthes bertanya, "Apa karakteristikmitos?".Dan, jawabnya,"Mengalihkanmaknakedalambentuk." Mitos adalah cerita-cerita yang menjadipenengahantarayangdiketahuidanyangtak-diketahui.

~133~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 140: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

Claude Levi-Strauss melakukan demitologisasi secarajenakadenganmengatakanbahwamitosadalahgenrediantara cerita dongeng dan cerita detektif. Dalam halmenjadi; kita tidak tahu siapa yang mengganggunya.Namun, sesuatu yang menyenangkan, jika bukanjawaban, dapat ditemukan. Mitos adalah misteri plusfantasi dewa-dewa, binatang-binatang dan burung-burung setengah manusia, makhluk-makhluk yangbentuknya mengada-ada yang menempatkan imajinasikedalambeberapajenispenjelasanatasmisteri.Manusiadanmakhluk-makhlukciptaanberikutnyaadalahbahancerita, tetapi seperti ditulis oleh Kazantzakis, "Senibukan representasi tubuh, melainkan kekuatan yangmenciptakantubuh."

Kini, banyak penjelasan yang berusahamengungkap fenomena natural; dan pertanyaan-pertanyaan baru muncul dari beberapa jawabansebelumnya. Karena alasan inilah, genre mitos tidakpernah ditinggalkan, walau kita cenderungmenganggapnya kuno. Karena mitos hanya sedikitdipakaiuntukdongenganak-anaksebelumtidurdalambeberapa kelompok masyarakat, terutama di bagian-bagian dunia yang dikelilingi hutan atau terisolasi darikekuatan besar budaya antarbangsa, maka mitoskemudian menawarkan seni sebagai sistem mediasiantaraseorangindividudanmanusia.Dan,inimembuatputaran yang mengembalikannya ke angkasa. Mitos-mitos baru ini tidak begitumemberikan kejelasan danmenawarkan beberapa jenis jawaban sebagai suatufantasi atas rute pelarian bagi orangorang yang tidakingin lagi menemui jawaban-jawaban berisiko yangmeneror eksistensi mereka. (Mungkin, inilahpengetahuan positif bahwa manusia kini mempunyaimakna untuk menghancurkan seluruh planet mereka,

~134~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 141: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

ketakutan bahwa mereka berada di jalan yang sudahditentukanparadewayangsangatmenuntutkelanjutaneksistensi mereka, yang mendorong munculnya paraeskapismitosdalamkomikdanfilm).Kekuatanitutetapada. Mereka adalah apa yang masih digunakan sangpenulis hingga kini, sebagaimana mitos dalam bentukkunonyaberusahamelakukannya.

Parapenulis berusahamemahamipertempuranini dan terus bereksperimen dengan mempelajarinyabersama para sarjana sastra. Penulis dalamhubungannya dengan sifat realitas yang mudahdipahami dan apa yang ada di baliknya—realitas yangtidak mudah dipahami adalah basis semua studi ini.Tidakperlumempermasalahkanapakahkonsep-konsepyangdihasilkannyadiakui,danapakahparapenulis itudalam catatan-catatan kecil terkategori sebagaipenumpang gelap sejarah kesusastraan. Realitasdibentuk oleh banyak unsur dan entitas, yang tampakmaupun tidak tampak, berhasil maupun gagalmenunjukkanruanggerakdalampikiran.Dariapayangdianggap sebagai analisis psikologis lama tentangmodernismedanpascamodernisme,strukturalisme,danpascastrukturalisme,semuastudisastrapadasaatyangsama bertujuan; mengajak berpikir secara konsisten(dan bukankah konsistensi itu adalah prinsip yangtersembunyi di balik teka-teki?);membuatmetodologiyang definitif sehingga pegangan sang penulis beradatepatpadakekuatan-menjadi.

Keadaan menjadi itu adalah hal menarik yangterbentuksecarakonstansesuaidengankeadaansekitardan level kesadaran yang berbeda. Tidak ada keadaanmenjadi(stateofbeing)yangmurni,tidakadateksyangmurni (teks "rill") yang sepenuhnya berhubungandengankeadaanmenjadi.Kritikmetodologis tidakbisa

~135~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 142: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

sungguh-sungguhmenjangkaunya, betapa pun kuatnyausaha tersebut. Mendekonstruksi suatu teks samaartinya dengan kontradiksi, karena usahamendekonstruksi itu melahirkan patahan-patahankonstruksi lainnya sebagaimana diakui RolandBarthesdalam pembedahannya secara linguistik dan semantikatas novela Balzac, Sarrasine. Maka, aktivitas sarjana-sarjana sastra yang menjadi semacam pencerita punberakhir.

Mungkinkah tidak ada cara lain untukmenjangkau beberapa pemahaman-menjadi dalammemahamiseni?Parapenulissendiritidakmenganalisisapa yang mereka lakukan; mereka tidak menganalisisapa yang mereka lihat ketika melintasi jurang yangmenganga lebar.Agar tidakmerasakebingungandalamproses menulis dan mengesankan adanya konsentrasiyang terjadi terus-menerus, maka penulis harusmelintasi jurang tersebut serta membuatnya menjadikataitusendiri."Impulssenangmenyendiri"padaYeatssepertiberadadalampenerbangansoliterseorangpilot,dan "keindahan yang mengerikan" dalam karya-karyanya lahir dari pemberontakan massa, keduanyaberlawanan sekaligus berkaitan; E.M. Forstermenunjukkannya dengan tendensi karya yang "hanyaberhubungan"; sementara pilihan Joyce adalah"kesunyian dan pembuangan" yang cerdas; dan yanglebih kontemporer, labirin dalam karya Gabriel GarziaMarquez menjadi kekuatan penuh yang tak dapatditolak, kematian-ada beberapa contoh dan pelbagaicara yang dilakukan penulis untuk menjangkaueksistensi kata. Banyak penulis yang berjasa hanyadenganmemainkancahayaobor.

Anthony Burgess memberikan definisi ringkastentangsastrasebagai"eksplorasiestetistentangdunia".

~136~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 143: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

Sayapunakanmengatakanbahwatulisanhanyadimulaidari sini, dengan mengeksplorasi banyak hal di dunia,yanghanyadapatditunjukkandalampemaknaansecaraestetis.

Bagi saya, tidak ada yang faktual sehingga apayang saya tulis atau katakan akan menjadi kebenaransebagaimana fiksi saya. Kehidupan dan serangkaianopini, bukanlah karya, karena keduanya berada dalamketegangan antara memilih berdiri jauh dan terlibatsehingga imajinasi pun harus mentransformasikankeduanya. Izinkan saya memberi perhitungan-perhitunganminimalatasdirisaya.Sayaadalahapayangsayakiraakandisebutsebagaiseorangpenulisnatural.Sayatidakmembuatkeputusanapapununtukmenjadiseseorang. Saya pada awalnya tidak berharapmendengarkan sesuatu dari kehidupan hanya denganmembaca.Sayamenulissebagaimanaseoranganakyangtidak ingin melihat kesenangan hidup. Sayamelakukannya melalui indra saya—pelihatan,penciuman, rasa; dan segera keluar dari emosi-emosiyang mempermainkan atau membuat saya gusar sertamenemukan pencerahan, hiburan serta kesenangan,yang dituangkan dalam kata-kata yang tertulis. Adasebuah kisah dari Kafka yang menuliskan seperti ini,'Aku punya tiga ekor anjing: Hold-him, Seize-him, danNevermore. Hold-him dan Seize-him adalah anjingSchipperkes kecil biasa dan tak seorang pun akanmemedulikanmerekajikamerekakesepian.Namun,lainhalnya dengan Nevermore, seekor anjing bastar yangdipelihara dengan amat telaten. Nevermore adalahseekoranjinggypsy."

Di sebuahkota tambangkecil diAfrika Selatandimana saya tumbuh dewasa, sayalah Nevermore sianjing bastar. Saya adalah sang gypsy, yang

~137~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 144: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

bermainmain dengan kata-kata bekas-pakai,memperbaiki usaha-usaha saya dalam menulis denganbelajar dari apa yang saya baca. Saya bersekolah diperpustakaan lokal. Proust, Chekhov, dan Dostoevsky,untukmenyebutbeberapanamayangpengaruhnyasayaterima sebagai penulis, adalah guru-guru besar saya.Pada periode kehidupan saya itu, saya membuktikanteoribahwabuku-bukumemahamibuku-bukulainnya.

Bersamaan dengan kedewasaan muncullahuntukkalipertamajangkauanpadahalyanglainmelaluikendali seksualitas. Bukan karena kebanyakan anak-anak kehilangan fokus pada mimpi-mimpi merekatentang hari penuh gairah dan cinta, tetapi karenamereka akan menjadi para seniman sehingga krisis-hidupyangpertamasetelahkelahiranituadalahsesuatuyanglainpula; imajinasimakinmemperlebar jarakdanmeluas karena ketegangan subjektif serta emosi-emosiyang bergolak. Ada persepsi-persepsi baru. Penulismulai mampu memasuki kehidupan yang lain. Prosesberdiri-menjauhsekaligusterlibatpundimulai.

Saya tidak tahuapakahsayamenempatkandirisebagai subjek-menjadi, sebagaimana dalam cerita-cerita pertama saya yang banyak berisi kontemplasiseoranganaktentangkematiandanpembunuhandalamkepentinganceritayangmengharuskandiakhiridengansuatuseranganmematikan,atauapakahadakeheranandankesadaranawaltentangrasismeyangmunculketikasayaberjalanmenujusekolah.Dijalanan,sayamelewatipara penjaga toko yang adalah imigran dari EropaTimur, mereka ada dalam kelas terendah di kotatambang ini dan diperlakukan secara kasar dan ti, dakmanusiawi oleh kaum kulit putih Anglo-Kolonial.Mereka adalah para penambang kulit hitam sekaligusjuga pembeli barang di toko-toko itu. Bertahun-tahun

~138~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 145: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

kemudian, saya mengetahui bahwa jika saya seoranganak yang termasuk dalam kategori itu—kulithitammakasayatidakakanpernahbisamenjadipenulis,karenaperpustakaantidakmemungkinkanseoranganakberkulithitamuntukmemasukinya.

Seorang penulis memulai tahap perkembanganberikutnya dengan menempatkan seseorang padakontekslainnya.Jugamemublikasikankepadaseseorangtentangapayangiatulis.Itulahasumsinaturaldanlugusaya tentang apa makna publikasi, dan itu pula yangberarti bagi saya sekarang. Asumsi ini tidak berubahdalam kesadaran saya: banyak orang menolak untukpercaya bahwa seorang penulis tidak punya tempatkhusus dalam pikiran para audiens. Kesadaran sayaberlainan:godaan,kesadarandanketidaksadaran,yangmemaksa penulis untuk selalu berjaga-jaga, yang akanmenyetujuiapayangterteradalambaris-barishalaman,godaan yang bisa mengarahkan penulis padakehancuranbakat.

Borges mengatakan bahwa ia menulis untukteman-temannya dan untuk melampaui waktu. Sayapikir ini respons yang sembrono atas pertanyaanyangsering juga berarti tuduhan—"Untuk siapa Andamenulis?". Sebagaimana dikatakan Sartre, ada saatnyaseorangpenulisberhentimenulis,danbertindakdalamcara yang lain. Itu terjadi karena ia merasa frustrasiakibat adanya konflik yang tidak terpecahkan antarabahayaketidakadilandiduniadanpengetahuantentangapa yang ia ketahui tentang bagaimana cara terbaikuntukmenulis.

PemikiranBorgesmaupunSartre,walaugagasanmerekaberbeda secara ekstrem tentang sastra sebagaitujuan sosial, adalah kesadaran yang sungguhsungguhsempurna bahwa tujuan tersebut bersifat implisit dan

~139~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 146: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

peranan sosial tidak dapat diubah baik ketika sifattulisanitupersonalmaupununtukpublik.Borgestidakmenulis untuk teman-temannya, karena iamemublikasikannya dan kita semuamenerima karuniadari karyanya. Sartre tidak berhentimenulis, walau iaberdiri di barikade itu pada 1968. Bagaimanapun,pertanyaan tentang untuk siapa kita menulis memangcukupmenggangguparapenulis.Pertanyaanitusepertisebuah kaleng yang menggelayut di setiap ekor karyayang dipublikasikan. Pada prinsipnya, pertanyaan inimenyembunyikankesimpulantendensiussebagaipujiandan pencemaran. Namun, Camus8 justru menyepakatipertanyaan itu sebagai hal terbaik. Ia menyukaiindividu-individuyangmengambillebihbanyakperanandaripadayangdapatdilakukanolehkarya-karyasastra.Seseorang melayani semua orang atau semua orangtidak akan melayaninya sama sekali. Jika orangmembutuhkanmakanandankeadilan,danjikaapayangmesti dilakukan memang haruslah dilakukan untukmelayani kebutuhannya, maka ia juga membutuhkankeindahansejatiyangmerupakanmakananbagihatinya.Camus menyebutnya: "Keberanian dan bakat dalamkaryaseseorang".DanMarquezkemudianmerumuskankembali tawaran fiksi: cara terbaik yang membuatseseorang dapat menjalankan revolusi adalah menulissebaikyangdapatialakukan.

Saya yakin bahwa dua pernyataan itu bisamenjadi kredo setiap orang dari kita yang melakukanaktivitas menulis. Pernyataan-pernyataan itu tidakmemecahkan konflik yang muncul, dan akan terusmuncul, membayangi para penulis kontemporer.Namun, pernyataan-pernyataan itu secara sederhanamerupakan suatu kemungkinan bijak yang dapatdilakukan.Pernyataan-pernyataanitumengubahwajah

~140~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 147: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

penulissecarajujurbagieksistensinya,mengubahalasanseseorang menjadi penulis dan manusia yangbertanggungjawabdalamkontekssosial.

Menjadi-di-sini:beradadalamruangdanwaktuyangkhusus.Itulahposisieksistensialdenganimplikasi-implikasi khusus bagi sastra. Czeslaw Milosz menulisdengan sedih: "Puisi macam apa yang tidak melayanibangsa atau rakyat?" dan Brecht menulis, "Berbicaratinggi-tinggi itu hampir suatu kejahatan." Banyak darikitamerasabuntuketikamenulis,dansolusidariSartremenjadi pertanyaan tersendiri karena masih banyakkarya para penulis yang disensor. Mereka sendiridilarangmenulis,dijauhkandarikebebasankata.Merekapun beranimengambil risiko denganmenyelundupkanpemikirannya pada gulungan kertas, seperti inginmembuktikan diri sebagai orang bebas. Keadaan-menjadi harus dieksplorasi secara luas, termasukpengalaman-pengalamannya. Pendekatan-pendekatankita, dalam kata-kata Nikos Kazantzakis harusmampu"membuatkeputusanyangharmonisdenganritmeyangmenakutkandarizamankita".

Beberapadarikitatelahmelihatbuku-bukuyangberbohong selama bertahun-tahun, tidak terbaca dinegeri-negerikitasendiri,dandilarang.Disisi lain,kitamasihterusmenulis.Banyakpenulisyangdipenjarakan.Soyinka, Ngugi wa Thiong'o, dan Jack Mapanjedipenjarakan di negara mereka. Sementara di negarasaya, Afrika Selatan, Jeremy Cronin, Mongane WallySerote, Breyten Breyten-bach, Dennis Brutus, JakiSeroke dipenjarakan karena menunjukkankeberaniannyadanterusmenggunakanhaknyasebagaipenyairuntukberbicara atasnamakebebasan.Banyakpenulisbesar,dariThomasMannhinggaChinuaAchebe,tersingkir akibat konflik politik dan tekanan. Mereka

~141~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 148: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

pun memikul trauma pembuangan. Beberapa darimerekatidakpernahpulihuntukmenuliskembali,danbeberapalainnyatidakmampubertahan.SayapikirparapenulisdiAfrikaSelatanyangtermasukdalamkontekstersebut antara lain Can Themba, Alex la Guma, NatNakasa,ToddMathsikiza.Akibatnya, beberapapenulis,sejak lebihdari setengahabaddari zaman JosephRothhingga Milan Kundera, memublikasikan karya-karyamereka pertama kali bukan dalam bahasa mereka,melainkandalambahasaasing.

Kemudian, pada 1988, ritme yang menakutkandari zaman kita mengharuskan para penulis untuksegeramengumpulkankata-katayangakandiajukannyalewat karya. Sejak Masa Pencerahan hingga ZamanModern,parapenulismengalamipenghinaan, larangan,danpembuangandi luar alasan-alasanpolitik. Flaubertdiseretkepengadilankarenakaryanya,MadameBovary,dianggap tidak senonoh. Banyak contoh dari apa yangdisebut serangan terhadap nilai-nilai borjuis yanghipokrit, yang juga dianggap sebagai pengkhianatanterhadap kediktaktoran politik. Namun, dalam suatuperiode ketika hal ini tidak terdengar di negaranegaraseperti Perancis, Swedia, dan Inggris yang tidakmelarang kebebasan berekspresi, ada kekuatan yangmuncul dan menekan otoritas mengerikan ini. Dekritdarisuatuagamamenghukummatiseorangpenulis.

Selama lebih dari tiga tahun, di mana pun iaberada, ke mana pun ia pergi, Salman Rushdie beradadalam ancaman fatwa kaummuslim. Tidak ada suakabaginya di mana pun. Setiap pagi ketika penulis iniduduk untuk menulis, ia tidak tahu apakah ia akanberhasil melewati hari itu; ia juga tidak tahu apakahhalamanyangiatulisakanterisipenuh.SalmanRushdiepernahmenjadiseorangpenulisyangbrillian,dannovel

~142~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 149: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

TheSatanicVersesyangdikenaiancamanhukumanituadalah eksplorasi inovatif dari salah satu pengalamanmenjadi yang paling intensif pada zaman sekarang.Karya ini juga adalah bukti kepribadian individual ditengahtransisiduabudayayangtampilbersamadalamdunia pascakolonial. Semua itu adalah pengujian-kembaliatasrefraksiimajinasi;maknaseksualdancinta,ritualdaripenerimaansosial,maknakeyakinanreligiusformatif karena individu-individu berbalik dari subjektivitasnya dan melawan sistem-sistem keyakinanyangberbeda,baikreligiusdansekuler,dalamkontekshidup yang berbeda. Novelnya adalah suatu mitologiyangnyata.Namun,iamelakukannyakarenaterinspirasikesadaran pascakolonial di Eropa seperti yangdilakukanGunterGrassterhadapkesadaranpasca-Nazilewat The Tin Drum dan Dog Years. Grass sendirimungkin pernah mencoba mendekati apa yang telahdilakukan Beckett terhadap eksistensi kita yangmenyedihkandalamWaiting forGodot.Bahkan, jika iaseorangpenulisawampun,situasiyangiaalamiadalahmasalah mengerikan bagi setiap penulis sesudahnya,walau terpisah dari jejak personalnya. Implikasi-implikasidanseranganbarumacamapayangmelawankeberadaankatadidalamnya?Iniakanmenjadimasalahsiapa pun, baik pemerintah di pelbagai belahan duniamaupun organisasi hak-hak asasi manusia. Adakediktaktoran yang menaklukkan, bertindaksebagaimana kekuatan teroris internasional atas namasuatu agama besar dan terhormat yang bekerja samadengan pemerintahanpemerintahan demokratis danPBB,lalumelakukanseranganterhadapkemanusiaan.

Saya kembali pada masalah ancaman yangsangatmenakutkanpadaapayangsecaraumumdialamipenulis abad ini. Dalam rezim-rezim represif di mana

~143~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 150: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

pun—baikdiblokSoviet,AmerikaLatin,Afrika,maupunTiongkok—banyak penulis yang aktivitasnyadibungkam sebagai warga yang memperjuangkankebebasan melawan penindasan. Para penulis lainnyadihukum oleh rezim-rezim represif karena melayanimasyarakat lewat tulisan sebagaimana yang dapatpenulis lakukan. Karenanya, usaha estetis kitamenjadisubversifketikarahasia-rahasiamemalukandarizamankita dieksploitasi secara mendalam. Para penulismemberontak pada kehidupan di sekitar mereka;kemudian teman-teman dan karakter-karakter daripenulis pun secara tak terelakkan dibentuk olehtekanan-tekanan dan distorsi-distorsi tersebutsebagaimana kehidupan nelayan ditentukan olehkekuatanlautan.

Ada suatu paradoks. Dalam usaha memeliharaintegritas ini, penulis sering harus mengambil risikodidakwa sebagai pengkhianat oleh negara. Sebagaiseorangmanusia, takadapenulisyangdapatmenutupidusta"keseirnbangan"Manichea.Hantuselaluberadadidalamsepatunya,bahkanketikahantuberadadisisinya.DiktumMarquezyangtampakdariparafrasakasaryangdigunakannyasebagaiseorangpenulissekaliguspejuangkeadilan,menunjukkanbahwapenulisharusmengambilhak mengeksplorasi musuh maupun kawanseperjuangan, karena hanya usaha demi tegaknyakebenaranlah yang dapat memunculkanperasaanmenjadi. Dalam kesusastraan yangmengambilcumber dari kehidupan, kita seperti menatap matapembaca.

Begitulah, kata seorang penyair dan pejuangkeadilanAfrikaSelatan,MonganeSerote.Penulisadalahpelayankemanusiaansejauhiamenggunakankatauntukmemercayai keadaan-menjadi, mengurungnya dalam

~144~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 151: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

kompleksitas jeruji kebenaran. Dalam ranah seni:keyakinan-keyakinan atas keadaan-menjadi di manapun menghasilkan frasa-frasa kebenaran yangfragmentaris, yangmenjadi bentuk final dari kata-katadantidakpernahdiubaholehusahakitayangterhambatdalammengejadanmenuliskannya.Penulistidakpernahdapat diubah oleh dusta, kesesatan semantik, maupunkekotorankata yangbertujuanmemenangkan rasisme,seksisme,prasangka,dominasi,destruksi,dan lagu-lagupujiansertakutukan.

~145~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 152: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

Perbincangan tentang Sastra dan PenerbitanDewasaIniOleh:OctavioPaz

KESEJAHTERAAN suatu masyarakat dapatdisimpulkan dari kondisi sastra di dalamnya. Jika kita,misalnya, inginmengetahuikondisimoraldanspiritualmasyarakatEropadiantaraduaperangbesar,makakitatidak perlu bertanya kepada para sejarawan dansosiolog.Bacalah sajak-sajakTSEliot ataunovel-novelThomasMann.Tinjauansayatentanghalini—sayatidakbegitu merasa perlu untuk mengatakannyadidasarkanpadaposisisayasebagaiseorangpenulisMeksiko.Dalamhal ini pula, tinjauan saya adalah visi seseorang yangberasaldarisebuahnegarayangdisebutDuniaKetiga.

Sayaharusberhenti sejenakuntukmengatakandua hal. Pertama, "Dunia Ketiga" adalah istilah yangtidak lepasdari konsepyangkurang tepat. Sebutan initidak punya makna sosiologis dan historis yang tepat.Istilah ini merupakan fantasi kalangan politisi danmedia.DuniaKetigaterdiridaribanyakdunia,campuranpelbagaibudayadanmasyarakatyangheterogendenganbanyak karakteristik dalam adat istiadat. Kedua, carapandang seorang penulis, baik ia seorang Meksikomaupun kebangsaan lainnya, hanya dapat bersifatindividual dan unik. Seorang penulis tidak akan dantidak dapat bicara untuk orang lain. Seorang penulisadalahsuaradarikesadaranpribadi,suarasoliter.Sayatenturaja tidakbermaksudmengatakanbahwapenulisadalah seseorang yang tidak berkebangsaan, tidakberkaitan dengan rakyat. Kaum lelaki dan perempuanadalah anak-anak yang lahir dari tradisi dan bahasa,mereka adalah produk sejarah. Namun, penulis tidak

~146~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 153: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

dapat bicara mengatasnamakan siapa pun kecualidirinyasendiri.Nyatalahbahwa,dalambeberapakasusbahasasuatubangsadiucapkanolehmulutpenyair.Adamomen-momentertentuyanghanyaterjadisekaliataudua kali setiap ratusan tahun. Penulis bukanlah wakilatau juru bicara suatu kelas, negara, maupun gereja.Sastra itu tidak menunjukkan melainkan ditunjukkan.Misi sastra adalah menampilkan dunia dengankeragaman dan perkembangan di dalamnya. Bukandunia yang sifatnyamenyeluruh karena hal itu adalahpekerjaan yang tidak mungkin dilakukan. Sastrabertugas menyajikan aspek relitas ini atau itu. Caramenyajikan ini mempunyai banyak bentuk. Bentuk-bentuk ini adalah pencarian dan penemuan realitas.Inilahsatireatautransfigurasi.

Malaisesastrakontemporeradalahrahasiayangdiketahui siapa pun. Ini adalah rahasia di mana pun,diulang-ulang dalam banyak perbincangan. Sayamemakai kata malaise bukan dekadensi, karena sayapercaya bahwa kata berurusan dengan suatu kondisimengenai kelemahan. Adalah rumit untukmenentukansebab-sebabnya, tetapi saya tidak berisiko apa punketikasayapikirsebab-sebabitusamasajadenganyangmelumpuhkanperadabankitadalamsenjakalaabadini.Kita hidup dalam suatu jeda historis. Kini, saya akanmenunjukkan secara ringkas beberapa gejala daripenyakitkita.

Setiaphari,kitamembacaberita-berita, artikel-artikel,danperhitungan-perhitungantentangfaktayangsusah. Ketika pendidikan semakin meluas dan tingkatbuta huruf semakin menyusut, minat orang modernuntukmembacajustrumenurun.Ketimpanganitusangatmudah untuk dikecam dan berakibat pada apa yangdisebut—saya tidak tahu kenapa—"sastra serius".

~147~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 154: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

Dalam hal ini Aristophanes, Boccacio, Rabelais,Cervantes, maupun Swift adalah penulis-penulis yangserius.Kitajugaseringmembacapenilaian-penilaiandanopini-opini yang "benar" tentang dekadensi beberapagenre.Suatukalitentangkemundurangenrenovel, laluceritapendek, teater, esai, danyang selaludibicarakanadalah dekadensi dalam puisi. Puisi selalu dituduhketinggalan zaman dan itu adalah tuduhan yang aneh.Adakah yang berpikir bahwa sastra abad ke-20 tidakakan diisi oleh Rilke dan Valery, Yeats dan Montale,PessoadanNeruda?Merekaadalahperantilangkayangbenar-benar tak kenal letih berkarya. Tentu masihbegitu banyak deklarasi kemerdekaan, penemuan-penemuan revolusi estetis, puisi dan novel, yangberkaitandenganmasalahsastra.Kini,jedaadalahsuatuhal yang natural. Untuk kembali menghela napas, kitaharus berhenti sejenak. Kesalahan pemerintah, televisi,danbisnisberskalabesarlainnyaadalahkarenamerekamenawarkankepadamassa,dibalikdustadarikemasan"budayapopuler",hiburandanpertunjukanyangsepertimenegaskanbahwakehidupanmodernitusamadengansirkusRomawi.

Kebanyakan hanya berupa kritik, tetapi sayatidakmelihatbagaimanasetan-setanyangmerekahujatitu dapat diperbaiki tanpa pembaharuan secara umumatas keadaan masyarakat kontemporer kita. Merakaadalahsetan-setanyangmenguasaiasal-usulperadabankita. Kita tentu saja dapat meluruskan beberapa halkecil.Misalnya, kita dapatmelawan dengan lebih aktifmanipulasi-manipulasi politik dan komersial yangsekarangdilakukandibalik topeng"budayakata".Kitajuga dapat meningkatkan studi tentang sastra dankemanusiaan di sekolah-sekolah dan universitas-universitas.Namun, semua ini sebanyak apa pun tetap

~148~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 155: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

tidakcukup.Di antara kritik-kritik ini ada beberapa yang

merujuk pada kesulitan yang dialami para pengarangdalam menerbitkan karya-karya mereka. Kita dapatsecara halusmenyebutnya sebagai hal yang sulit, ataudengan kata lain yang lebih buruk, elitis. Sejakmunculnya penerbitan, relasi antara pengarang danpenerbit tak berjalan mulus. Namun, walaupun selalubertengkar, satu sama lain saling membutuhkan. Kini,logikayangmenentukanpenerbitanbukuadalahlogikapasar. Bagi saya, ini adalah logika yang tidak dapatditerapkansecaramekanispadamasalahkompleks itu.Logika ini menunjukkan rumitnya rangkaian aktivitasmenulis buku, menerbitkan, mendistribusikan, danmembacanya.Sastratentusajatakberbedadantakbisalepas dari hukum-hukum pasar. Kesamaan itu dariwaktukewaktuberubahmenjadipemberontakan,danpemberontakan adalah bagian dari sejarah sastra abadke-20.

Jelaslahtidakadasastrajikatidakadapenerbit.Meskipun demikian, banyak hal yang tidak bisa begitusaja menentukan nilai-nilai karya sastra. Karya-karyaMallarme adalah karya-karya yang tepat dan sangatdiperlukansepertihalnyaZola.Logikapasarmendorongparapenerbituntukmembuatprodukyangberagamdanbersikap menyederhanakan. Yang ideal adalahmenerbitkan buku-buku yang jumlah cetakannyaterbesar, dan melihat buku ini pada saat yang samamenjadi baru seperti buku-buku sebelumnya. Itulahrahasia best seller, produk baru yang hanya tampakberbeda dari buku-buku lainnya. Sejujurnya, jauh darimenjadi berbeda, buku best seller menunjukkan rasayangmutakhirdangayayangdominan.

Karena melihat situasi inilah, saya berpikir

~149~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 156: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

bahwaperbaikanyangdiletakkanpadakeragamanrasa,kesukaan, dan kecenderungan, hanyalah upayamembedakan pasar. Jika kita tidak ingin sekadarmencari keuntungan tetapi jugamenyelamatkan sastradari kebekuan yang mengancamnya, maka kita harusmenghargai keberadaan hal-hal minoritas sertamembesarkan hati mereka. Pada konteks inilah, kitamenemukan rahasia kebugaran sastra dan saya beranimengatakan kesejahteraan peradaban kita. Perbaikanyang saya usulkan pada dasarnya berusahamengembalikan tradisi besar para penerbit di zamanmodernsejakabadke-18.Tidaklahmungkinmelupakanbahwa eksistensi sastra kita bukan hanya berkaitandengan hak bagi kaum jenius dan bakat para penulisserta penyair besar kita, tetapi juga usaha dari parapenerbit yang berani dan cerdas. Mereka mengambilrisiko menerbitkan karya-karya tak lazim yangbertentangandenganopini,rasa,danmoralitaskalanganmayoritas,gereja,danpemerintah.

Untungnya,tradisiinimasihhidup.Dalamhalini,kitabisamelihatfaktayangsamasekalitidaktertutupigelombang besar kebodohan yang mengelilingi kita dimanapun.Kitaharus ingat bahwa tradisi ini terancamoleh iklan, konglomerat-konglomerat besar, industrikomunikasidan industrihiburan. Juga, olehuang sertaketerlibatan pemerintah. Kita memerlukanpenerbitpenerbit yang lebih berani seperti ini, yangmencintaisastradanberanimengambilrisiko.

Adalahtaktermaafkandanmunafikuntuktidakmenambahkanbahwapartisipasiparapenulisadalahhalyang vital. Kita perlu memulihkan kebesaran tradisisastra abad ke-20. Bukan untuk mengulangnyamelainkan untuk mengubahnya. Tidakkah sayamemikirkan penemuan-penemuan para leluhur kita,

~150~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 157: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

ataubentukbentukyangmerekatemukan?Mengapa mengulang apa yang telah dilakukan

denganbaik?Sayakirakitaharuskembalipadainspirasiyang mereka bangun. Inspirasi-inspirasi itu bukan halyang sepele maupun sejenis sastra konformis.Sebaliknya, inspirasi-inspirasi itubersifatkritis,agresif,kompleks, serta sulit. Karya-karya klasik pada zamanmodern tidak memuji selera dan prasangka-prasangkamaupun moralitas para pembacanya. Tujuan merekabukanlah menenangkan melainkan mengganggu sertamembangunkan para pembacanya. Inilah karya sastradari para penulis yang tidak takut berdiri sendirian.Mereka tidakpernahberlari, lidahmerekamenjalarkemana-mana. Bagi mereka, kerja menulis adalahpetualangan dalam wilayah yang tidak dikenal. Dan,lungsuran menuju kedalaman bahasa. Inilah pelajarandalamkeunggulan,sekaliguspelajarandalamkeberaniandan kemandirian. Itulah kenapa karya-karya merekatetaphidup.Kita,parapenulisdizamansekarang,haruskembali mempelajari kata yang dalam kesusastraanmodern bersuku kata Tidak (No). Saya selalu percayabahwa puisi—tanpa membuang sisinya yang palinggelapbahwapuisibersumberdarihorordanbencana—selaluberakhirdalamkegembiraanhidup.

MisitertinggidarikataadalahMengada(Being).Namun,pertama-tama,kitaharusbelajarberkataTidak.Inilah satu-satunya cara yang dapat kita lakukan. Dankemudian, kita mungkin dapat berkata Ya denganmenyambut kehidupan sehari-hari sebagai kelahiranhariyangbaru.

~151~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 158: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

SpiritualitasdalamFiksiOleh:PauloCoelho

PERTAMA kali saya tinggal di San Franciscoadalahpadaawal1970-an.Sebagaiseoranghippie,sayamenjelajahi Amerika—memulai perjalanan itu denganduaratusdollarASdisaku,dantibadiMeksikodenganuang seratus dollar AS yang tersisa. Ini pengalamanfantastic karena saat itu saya sama sekali tidak bisaberbicaradalambahasa Inggris.Namun,adasolidaritasdiantarasesamaanakmudayangmelakukanperjalanansehinggadapatmembantusayamelintasinegeriinidanbisapergisejauhitu.

Saya selalu bermimpi ingin menjadi penulis,tetapi ketika mengatakannya kepada ibu saya bahwasayaakanmenulisbukudanmenjadipenulis,iaberkata,"Baiklah, kau tentu dapat melakukannya, tetapi yangpertama harus kaulakukan adalah menyelesaikansekolahhukum,menjadipengacara,dankemudiankauakanmampumenulisdiwaktusenggangmu."Sayapunmerasa bingung dengan apa yang harus saya lakukankarena kita tidak dapat memungkiri bahwa kitaterkadangmerasakhawatirdenganmasadepan.Namun,kemudian datang generasi hippie yang memberi sayakekuatan untuk menghentikan semuanya, berhentisekolah hukum dan mulai mengikuti mimpi saya.Namun, saya belum menulis buku hingga tahun 1986ketika saya menulis buku pertama, yang diterbitkandenganjudulThePilgrimage.Kemudian,ketikaitusayamenulis juga untuk televisi, koran, bahkan lirik untuklagu-lagu rock, yang sangat populer di Brazil. Sayamenulis buku pertama saya The Pilgrimage ketikaberusiasekira tigapuluhdelapantahun.Kini,usiasaya

~152~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 159: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

empatpuluhdelapantahun.Saya berusaha membagi inti pencarian saya

dengan pembaca, itulah pencarian spiritual saya yangmendasar. Saya tidak punya apa pun untuk mengajardanmenjelaskanperihal jagatraya.Saya tidakpercayapada penjelasan-penjelasan tentang jagat raya, tetapisaya sendiri sebenarnya punya sesuatu untuk dibagi.Demikianlah,bagaimanasayamengalamikeanehanyangkadang-kadang sangat menipu ini. Di antara banyakbuku saya, The Pilgrimage adalah perjalanan sayamenuju Santiago del Compostella. Saya berjalan dariPeranciskeSpanyolselamalimapuluhenamhari.Inilahpengembaraan saya di jalan yang suci itu, jalan yangsangatkuno.

Sementara itu, The Alchemist adalah fabeltentang pentingnya kita mengikuti mimpi-mimpi kita,dan sekarang dengan The Valkyries saya berusahamembagipengalamantinggaldiGurunMojavebersamaistri selama empat puluh hari. Apa yang mengejutkansaya adalahbahwabuku ini suksesdi seluruhdunia—saya telahmenjual hampir sepuluh juta kopi buku ini,dan beberapa di antaranya belum diterjemahkan kedalam bahasa Inggris. Maka, denganmembagi sesuatu,saya tahu bahwa saya tidak sendirian, bahwa banyakorangberbagigagasan-gagasandanide-idesamadengansaya, juga pencarian yang sama perihal maknakehidupanini.

Saya pikir kita mulai lebih menyadaripentingnya jalan spiritual, dan kita memenuhinyadenganmemberikanperhatiankepadadiri sendiri jugapada hubungan dengan jiwa dunia sehari-hari. Kitapunyabahasapertanda ini,bahasa tanda. Inilahalfabetyang memandu kita. Jika kita berani menanggungkesalahan, jika kitamengambil pertanda sebagai suatu

~153~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 160: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

peringatandanbantuanuntukmelintasiharikhususitu,maka kita pun mulai menyelami jiwa dunia. Baiklah,saya percaya bahwa ada misteri di balik pemahamankita.Namun, pada akhirnyakita tahubahwa tidak adayang dapat kita lakukan—dan harus kita lakukan—disini.

Pencarian itu akan banyakmengandung risiko.Banyakorangakankehilanganpekerjaan,merekaakanmulai mendapatkan masalah, tetapi ini hanya pilihankarena dalam banyak kasus Anda harus membayaruntukmimpi-mimpiAnda.Di nisi lain, saya tidak akanmemisahkan dunia ini dengan dunia spiritual, karenasepanjang alkemi berlangsung, inilah seni untukmemproyeksikanduniatersebut,memusatkanperhatianpadaduniamaterial—seluruhpencarianspiritualkita—sehingga kita harus menyatukan unsur-unsur yangterpisah itu, dan mengarahkan kehidupan yang tidakberkaitandenganspiritualitas.Sayaberharapkitaakancukupberanimenanggalkanpekerjaan,menghancurkanbeberapa ketentuan, dan kemudian setelah melewatimasa-masasulit,kitaakantahubahwaadasuatumaknadan bahwa jagat raya ternyata memberikan seluruhbagian dari teka-teki ini secara bersamaan denganmemberikan kepada kita petunjuk untuk mengikutitakdir kita. Namun, jangan harap bahwa ini akanmenjadi jalan yang sangat mudah dilalui. Inilah jalanyang mengandung masalah bagi orang yang tidakmengikutimimpi-mimpinya.Bagaimanapun,hargajaketyangAndakenakansamadenganhargajaketyangtidakAnda kenakan, walau ukurannya lebih besar daripadajaketAndasendiri.Kitaharussiapmembayarhargaitu,kemudian semua kesulitan akan dapat dimengerti. Dinisi lain, jika Anda tak mengikuti mimpi-mimpi Anda,makakesulitantetaplahmenjadikesulitan.

~154~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 161: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

Dalam The Alchemist, saya memperlihatkanbahwa anak lelaki itu akan terus berada dalampencarian spiritual. Menurut saya, kita harusmelanjutkantantanganini,kekerasanjalanini,danAndatidak dapatmelakukannya. Anda dapatmelakukannya,tetapiandasekarangdapatmenjadibutadenganmelihatkegiatan setiap hari sebagai sesuatu yang sama. Setiaphari itusejatinyaberbeda, tiapharimemilikikeajaibansendiri. Masalahnya adalah bagaimanamemperhatikankeajaiban ini. Jika kitamelakukannya, maka kita akanberhasil menemukan petunjuk takdir itu, bahkan jikakita melakukan hal yang paling membosankan, yaknitugaskitapadasetiappagi.

The Valkyries bukanlah kelanjutan dari TheAlchemist. The Valkyries dan The Pilgimage adalahbuku-bukunonfiksi.Didalamnya,sayamengalamijalansaya.Sayaselalumemberikantugaskepadadirisendiridan saya berusaha memenuhinya. Saya berusahamelakukan semuanya. Suatu saat, saya memberikantugasyangberbedakepadadirisayadanTheValkyriesadalah pengalamn saya dan istri saya melintasi GurunMojave.Kamipergikesanapada1988untukmelakukankontakdenganparamalaikat, dan sayaberusaha tidakhanya menunjukkan tugas itu raja, tetapi jugakompleksitas di dalam diri seseorang yang berusahamengikuti jalan spiritualnya.Maksud saya, karena kitapunya masalah maka kita terkadang tidak sebaiksebagaimana kitamestinya bertindak baik. Namun, initidak dapat menjauhkan kita dari jalan spiritual. Kitaharusmenerimadirikitasebagaimanaadanyadantidaklagimerasakhawatir.Sayatidakmaluuntukmengikutijalan ini dan saya tahu bahwa di jalan yang sudahditentukanituTuhanmemahamiapayangsayalakukan.Ini sangat penting bagi saya. Karena kita harus

~155~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 162: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

memberikanperhatianpadahaltersebut,kitaharustahubahwa seseorang sedang melihat kita bahkan ketikatidak memahami apa yang kita lakukan. Kita sedangmelakukansesuatuyangsangatbermakna.

Tuhanadalahsatu-satunyayangmemahamiapayangkitalakukan,bahkanketikakitatidaktahubahwaIatahu.KarenakitatahubahwaIamemperhatikankita,makakitapun tahubahwa Ia yangmengontrolmaknadarisukmadunia.KarenaIaadadisana,makasegalanyamulaimengandungmakna.Janganlahmaluuntukberdoadanmemintapertolonganyangdapatmunculdarisurga.Kadang-kadangkitamencobaberperilakusepertiorangdewasa, dan kita tidak tahu bahwa, seperti pernahdikatakan Yesus Kristus, kerajaan surga menyediakantempatpulauntukanak-anak.Kitaharusmenjadianak-anak agar mengagumi kejadian alam sehari-hari,matahariterbitpadapagihari,tenggelampadasorehari,lantas malam pun dihiasi rembulan. Dengan menjadianak-anak, kita dapat memasuki pengalaman hidup.Sayapikirhal itubisa jadiakanmenyakitkan jugabagikita.

Ada suatu saat ketika saya menulis TheAlchemist,sayamerasa terperangkapdalamtulisan itu.Saya sebenarnya menulis The Alchemist dalam waktulima belas hari. Saya koreksi. Bukan lima belas hari,tetapi tiga puluh sembilan tahun dan lima belas hari.Picassomungkinkurangdariitu.Dan,adamomendalamTheAlchemistketikasianaklaki-lakimengubahdirinyamenjadi angin, dan ketika saya mencapai momen itusayapikir saya tidak tahubagaimanamengakhiribukutersebut.Namun,buku itumenulisdirinya sendiri, dansaya tahu itu. Jadi, saya pikir ini bukan bagian favoritsaya, tetapi saya mengingatnya sejelas ingatan sayatentang hari ketika saya mengalami saat paling sulit

~156~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 163: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

dalammenuliskannya dan ketika jagat raya bersekutumembantusaya.

~157~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 164: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

CeritatentangPedagogiKaumTertindasOleh:PauloFreire

SAYApikirhalpertamayangharussayakatakanadalah bahwa saya menulis tentang apa yang sayalakukan.Dengankatalain,buku-bukusayaseakan-akanmenjadilaporanteoretisataspraktikyangsayalakukan.Dalam kasus Pedagogy of the Opressed, saya mulaibenar-benarmenulisnyapadaawal1968,setelahtahunkeduaatauketigadaripelariansaya.

Apayangterjadi?Ketika saya meninggalkan Brazil dan menjadi

eksil, pertama-tama saya menggunakan waktu untukbelajar hidup dengan kenyataan yang dipinjam, yaiturealitas eksil. Kedua, saya berjuang dengan konteksorisinal yang saya usahakan untuk bisa lepas yaitukonteks Brazil, lantas menganalisis praktik yang sayalakukan sehingga saya menemukan konteks baru darirealitas yang dipinjam tersebut. Jadi, ada suatu saatketika sayamulai sampai pada pemahaman yang lebihradikal atas karya saya sendiri. Didukung olehpengalamandiChile,sayamembuatsemi-perbandingandengan pengalaman saya yang lebih awal di Brasilsehingga sayamerasa perlumencatatmomen lain daripengalamanpedagogicdanpolitissaya.BukuPedagogyof theOpressedhadir sebagai suatukebutuhanpraktisdanteoretisdalamkarierprofesionalsaya.

Judulbukuitujugamenarik.SayarasaPedagogyof the Opressed adalah salah satu judul terbaik saya.Judul itu mulai terpikirkan selama proses pengalamansaya di Chile, danmakin terpikirkan dari pengalaman-pengalamansayadiBrazil.Judulitujugamenjadisuatukebutuhan untuk menegaskan keberadaan pedagogi

~158~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 165: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

lainnya, yaitu pedagogi kaum penindas. Dengan judulPedagogyoftheOpressed,sayabermaksudmenjelaskantipepedagogikaumtertindasdarikeberadaanpedagogilainnya, yangwalaupunpedagogi lain itu ada, tetapi iamenyembunyikan diri di bawah judul dan nama-namalainnya.Sayaterusmemperhatikanperanansubjekdanbukan peranan aktor murni, kelas-kelas pekerja didalamprosespembebasanmereka.Olehsebabitu,judulPedagogyof theOpressedPeopleyangbersifatumum,sekaligus juga ditunjukkan secara khusus. Padadasarnya, saya memperhatikan suatu pedagogi kaumtertindas secara umum. Namun, ia berakhir secarakhusussebagaiPedagogyoftheOpressed.

Saya berusaha mengaitkan filsafat politik yangmendasariPedagogyof theOpresseddenganpelatihanuntukpara pendidik. Saya akanmengatakannyadalamistilah-istilah sederhana dan memulainya denganpemahaman tentang apakah mengajar itu sehinggapendidikandanpelatihanparapendidiksertasiswapundapatdirumuskan.Bagisaya,prosespembentukanparapendidik perlu menghasilkan tindakan mengajar, yangakan dikembangkan oleh guru, dan tindakan belajar,yang akan dikembangkan oleh anak didik. Adalahpentinguntuklebihmenjelaskanapakahyangdimaksuddengan mengajar dan belajar itu. Bagi saya, mengajaradalah bentuk atau tindakan untuk mengetahui, danprofesorataupendidikmenjalankannyasertaberperansebagai saksi bagi para siswa. Tindakan untukmengetahui ini diberikan kepada siswa sebagai suatukesaksian sehingga siswa tidak akan hanya bertindaksebagaiseorangpembelajar.Dengankatalain,mengajaradalah bentuk kesaksian guru atau pendidik yangdiberikan kepada siswanya atas apa yang dia ketahuisehingga siswa juga akan lebih tahu daripada hanya

~159~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 166: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

belajar secara sederhana. Karena alasan itulah, prosesbelajarmendorongmunculnyaupayabelajaratasobjekyangharusdipelajari.

Halinisamasekalitidakberkaitansecarakhususdenganpengajarantentangkemampuankeberaksaraan.Upaya tersebut menempatkan tindakan mengajar dantindakan belajar sebagai momen-momen fundamentaldalam proses umum pengetahuan, suatu proses yangmemisahkanpendidikdisatusisidanyangdididikdisisilain. Proses ini menimbulkan suatu sudut pandangsubjektif.Adalahtidakmungkinbahwaseseorang,yangtidak dengan sendirinya menciptakan subjekkeingintahuannya, dapat benar-benar menggenggamobjek pengetahuannya. Ketika Anda bertanya kepadasaya,"Paulo,bagaimanaAndamelihattujuanAndapadalevel dunia pertama dan tidak hanya pada levelpelatihan keberaksaraan?", maka saya akan katakankepada Anda bahwa inilah pertanyaan tentang teoripengetahuan karena saya berada di jalur pedagogisdalamPedagogyoftheOppressed.

Praktik pendidikan adalah bagian darisuperstruktur pelbagai masyarakat. Walaupun aspekpenting praktik mendidik berada di dalam prosessosiohistorisatastransformasisuatumasyarakat,tetapipraktik itu bukan satu-satunya kunci menujutransformasi. Secara dialektis, pendidikan bukanlahkunci transformasi, tetapi transformasi itu sendiribersifatmendidik.

Masalahpenting lainnyaadalahopsipolitisdanpenentuan keputusan. Pertama, dengan menghormatipedagogi demokratis, maka tidak ada alasan darimengapa pedagogi itu tidak dapat diterapkan samasekali karena kita berurusan dengan dunia pertama.Kedua, yang penting adalah memperdalam sudut

~160~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 167: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

pandang demokratis dari pedagogi demokratis yangsampaikapanpunakansayapertahankan.Pendalamanserta perluasan horison atas praktik demokratis iniperlumemasukkan pula opsi politis dan ideologis darikelompok-kelompok sosial yang berkaitan denganpedagogiini.Jadi,sangatjelaselitekekuasaantidakakanmenempatkan dan mempraktikkan suatu bentukpedagogis atau ekspresi yang menunjukkankontradiksikontradiksi sosial sekaligus menampakkankekuasaan dan kelas-kelas elite. Adalah naif untukberpikir bahwa suatu elite kekuasaan akanmenampakkan diri melalui proses pedagogis yangakhirnyaakanmelawaneliteitusendiri.

Beberapaperkaramendasaryangharusdihadapigenerasisayaduapuluhlimatahunyanglalukiniterusberlanjut tanpa adaperubahan. Saya akanmengatakankepadaAnda,duaatautigaperkarayangdihadapiolehgenerasisayadankinidihadapiolehgenerasianakcucusaya. Ketidakberaksaan orang-orang Brazil, yang cobasaya tuntaskan dengan memberantas buta huruf darinegarasayaitu,terusmenjadiperkarayangberkembanghingga sekarang. Jumlah anak-anak usia sekolah yangtidakmampubersekolahadalahabsurditaslainnyayangkemudian berhubungan dengan kehidupan sosial danpolitikdiBrazil.Kitapunyatujuhjutaanak-anakBrazilyang tidak bisa bersekolah. Jumlah anak-anak yangdikeluarkan dari sekolah, dalam sistern pendidikanresmi dikenal sebagai "penyingkiran skolastik" ataudrop out akademik, terus menjadi masalah bagi parapendidik padamasa sekarang padahal perkara ini jugadialamiolehparapendidiktigapuluhatauempatpuluhtahunlalu.

Padamasasayadulu,kitadisibukkandenganisutentangdominasimodal luar negeri, yangkita katakan

~161~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 168: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

sebagai pemberian keuntungan bagi pihak luar negeri.Kini, kita memiliki kekuatan multinasional. Tiadanyakesopananataupun rasamaludalamkehidupanpolitikserta publik di Brazil yang merupakan perkara padagenerasi saya,kinimenjadiperkarayangsangat serius.Inflasi ekonomi diakhiri dengan dibuangnya kita.Perkara-perkara yang sebenarnya merupakan perkarazaman saya, berlanjut menjadi perkara pada masasekarang. Bagaimanapun, jawabannya tidaklah sama.Tidak dapat menjadi sama. Pelatihan keberaksaraanyang saya praktikkan dua puluh lima tahun lalu, tidaksayaulangisekarang.KinidiSaoPaulokitamemulaiapayang disebut Mova Sao Paulo "gerakan pelatihankeberaksaraan dan pascakeberaksaraan". Di Sao Paulokita harus menghadapi satu setengah juta orang yangbutahuruf.Dan,kitaharusmemberikankontribusiataukesaksianpadakenyataanitusehinggadengankekuatanpublik, jika seseorang punya kemauan publik, sesuatudapatdilakukan.

Sekarang saya adalah sekretaris pendidikanuntuk Sao Paulo, dengan lebih banyak kemurnian danpemahamanpolitissertapedagogisdibandingkanketikasayaberusiatigapuluhatautigapuluhlimatahun.Sayamelihat hal-hal yang lebih jelas, dan sayamerasa lebihradikal, tetapi tidak pernah sektarian, ketikamenghadapi realitas di negara saya. Saya punyapandanganyanglebihjelastentangapayangharuskitalakukan untuk mengubah persekolahan dari bentuksekolahumumyangkitakenalsekarangmenjadisekolahyangmenyenangkan dan sekolah yang berjalan secarademokratis. Suatu sekolah yang guru dan siswanyabersama-sama mengetahui apa yang mereka pelajari.Sementara itu, gurunya bertugas untuk mengajar.Sekolah dengan guru yang mendomestikasi siswa.

~162~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 169: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

Sekolahyang, selamabelajar, siswanya jugaakanbalikmengajar sang guru. Jika Anda bertanya kepada saya,"ApakahAndaberusahamempraktikkankonsep-konsepyang Anda gambarkan dalam buku Anda?". Tentu sajasaya jawab: ya, tetapi dalam cara yang menyesuaikandengan zaman. Menuliskan konsep-konsep ke dalambuku adalah satu hal, tetapi hal lainnya adalahmewujudkan konsepkonsep itu ke dalam praksis.Konsep-konsep itu sangat menantang, memberikankesenangandankepuasankepadasaya.Bukankebetulanbahwa saya melihat diri saya sekarang lebih muda,karenasayaberusahamemberikankontribusiminimumdalamgarisradikalpedagogipembebasan.

Saya akan mengatakan kepada Anda sesuatuyang dapat Anda pahami. Anda adalah seseorang yangberpikirsecaradialektisdantidakhanyamembicarakandialektika. Anda harusmengenal para intelektual yangmembicarakandialektikadenganamatbaik,tetapitidakberpikir secara dialektis. Sekarang saya berada dalamemosi yang menggebu, kekuatan pendidikan benar-benar dibatasi. Efisiensi pendidikan terletak dalamketidakmungkinan melakukan segalanya. Batas-bataspendidikan dapat membuat orang-orang yang lugumenjadiputusasa.Seseorangyangdialektismenemukanraison d'etre untuk efisiensinya dalam batas-bataspendidikanitu.Sayamenjadisekretarispendidikanyangefisien,karenasayaterbatas.

~163~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 170: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

TidakAdakahyangSuci?Oleh:SalmanRushdie

DI RUMAH kita, kapan pun seseorangmenjatuhkan buku atau "irisan"— kata yang kitagunakan untuk menyebut bentuk segi tiga dari rotibermentega—objek yang jatuh itu tidak hanya perludipungut kembali tetapi juga dicium, sebagai apologiatas sikap dan tindakan yang tidak sopan. Sepertiseorang anak yang menjatuhkan barang secarasembrono,danbegitupulamasakanak-kanaksaya,sayamenciumbanyak"irisan"jugabuku-bukuyangberjajar.Keluarga-keluarga yang taat di India masih punyakebiasaan menciumi kitab suci. Namun, kita justrumenciumi segalanya. Kitamenciumi kamus-kamus danatlas-atlas.Kitajugamenciuminovel-novelEnidBlytondan komik-komik Superman. Jika saya menjatuhkantelepon,makaituadalahpetunjukbahwamungkinsayaakanmenciuminyapula.Semua ini terjadi sebelum saya mencium seoranggadis. Pada kenyataannya, cukup nyata bagi seorangpenulis fiksi untukmengatakan bahwa sekali lagi sayamenciumparagadis,makaaktivitas sayamenghormatiroti dan buku-buku akan kehilangan keistimewaan.Namun, seseorang tidak akan pernahmelupakan cintapertamanya.Rotidanbuku-buku:makananuntuktubuhdan makanan untuk jiwa—apa yang lebih layak kitahormati,danbagaimanadengancinta?

Saya selalu terkejut ketika menjumpaiorangorang yang tidak mempermasalahkan buku-bukunya, orang-orang yang menghina tindakanmembaca, dan membiarkan tulisan berdiri sendirian.MungkinmengherankanbahwaketikaAndaberhadapan

~164~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 171: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

dengan kekasih, maka sang kekasih tidak seatraktifketika ia berhadapan dengan orang lain. Saya palingmencintai buku-buku fiksi, dan dalam dua belas bulanterakhir sayaharusmenerimakenyataanbahwabuku-buku ini bagi jutaanmanusia sama sekali dinilai tidakmenarik dan tanpa nilai. Kita menyaksikan suatuserangan terhadap gagasan dalam bentuk novel,serangan buas yang membingungkan karena munculuntuk menyatakan kembali apa yang paling tepatmengenai seni sastra (art of literature)—serangan itujangan dijawab dengan serangan pula, tetapi dengansuatupenyataancinta.

Cinta dapat mendatangkan kesetiaan, tetapikesetiaanseorangpencintatidaksamakarenapenganutyangsejatidalamhalcintatidakmilitan.Sayamungkinmerasa terkejut—bahkan merasa kaget—apabilamenemukanapayangtidakAndarasakansebagaimanasayarasakanmengenaisuatubukuataukaryasentSayadapat berusaha dengan baik untuk mengubah pikiranAnda,tetapisayaakhirnyaakanmenerimabahwaseleradan cinta Anda adalah urusanAnda dan bukan urusansaya. Penganut yang sejati tahu bahwa mereka tidaksungguh-sungguh dikekang. Penganut yang sejati tahubahwa ia benar, dan Anda salah. Ia akan berusahamengubah Anda dengan kekuatan, dan jika ia tidakmelakukannya maka ia akan menganggap rendahkekafiran Anda. Cinta dibutuhkan agar kebutaan tidakmuncul. Keyakinan pun pada akhirnya harus menjadisuatulompatandalamkegelapan.

Judul esai ini adalah pertanyaan yang biasanyaditanyakan, dengan nada yang menakutkan, ketikabeberapa penokohan, gagasan, nilai, atau tempat yangdihargai oleh sang penanya adalah terapi ataspenentangan berhala. Bola-bola kriket putih untuk

~165~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 172: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

kriketmalam hari? Para pendeta perempuan? SeorangJepangmengambilalihmobilRolls-Royce?Tidakadakahyang suci?Hingga kini, hal tersebut adalahpertanyaanyang saya pikir saya tahu jawabannya. Jawabannyaadalah:tidak.

Tidak, saya harus katakan, tidak ada apa punyang suci pada dan tentang dirinya. Ide-ide, teks-teks,bahkan orang-orang dapat menjadi suci—kata "suci"(sacred) berasal dari bahasa Latin Sacrare atau"memisahkansebagaisuci"(holy).Namun,jikakesucianmerekasudahmapan,makaentitas-entitasitusekalilagimencoba menyatakan dan mempertahankankeabsolutan dan kemapananmereka sendiri. Tindakanmenyucikan itu berada dalam kebenaran suatuperistiwa dalam sejarah. Inilah produk dari tekanan-tekanan kompleks yang muncul pada saat terjadinyatindakan itu. Dan, peristiwa-peristiwa dalam sejarahharus selalu menjadi subjek pertanyaan, subjekdekonstruksi, bahkan subjek pernyataan kekunoanmereka. Memuja kesucian yang mapan pun dapatmenjadi lumpuhkarenanya.Gagasan tentangyang suciadalah benar-benar sesuatu yang sederhana di antarapelbagai gagasan yang paling konservatif di pelbagairanah budaya. Gagasan tersebut mengubah gagasan-gagasan lain tentang ketidaktentuan, kemajuan,perubahan—menjadi kejahatan. Untuk menetapkansatu-satunya pernyataan tentang kekunoan: saya akanmenggambarkan diri saya sebagai akibat yangditimbulkan dari kematian Tuhan. Pada masalahkematian Tuhan itu, novelis dan kritikus AmerikaWilliam H. Gass mengatakan pada 1984, "KematianTuhan menunjukkan tidak hanya realisasi bahwaTuhan-Tuhan tidak pernah ada, tetapi anggapan yangmenunjukkanbahwa suatukeyakinan tidak lagihidup,

~166~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 173: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

bahkan mungkin irasional, bahwa tidak ada alasan,selera, maupun watak waktu yang mengampuninya.Keyakinanitutetaphidup,tentusaja,tetapitidakseperihalnyaastrologiataukeyakinanlainyangadaditelapakbumf."

Saya mengalami beberapa kesulitan dengangagasan tentang berita kematian ini. Gagasan ini selalujelas bagi saya bahwa di satu sisi Tuhan tidak sepertimanusia yang bisa mati dan berbicara. Di sisi lain, diIndiamisalnya,Tuhan terus-menerusmenghiasi ribuanbentuk sastra. Karena itu, jika saya membicarakankehidupan setelah kematian, maka saya akanmembicarakannyadalambatasantertentu,dalamsuaturasa yang sifatnya pribadi—perasaan saya tentangTuhansudahhilangsejaklama.Akibatnya,sayamenarikkemungkinan-kemungkinankreatifbesaryangdiajukanoleh surealisme, modernisme, dan para penggantinya.Filsafat-filsafat dan estetika-estetika itu lahir darirealisasi bahwa, seperti dikatakan Karl Marx, "Semuayang padat memuai menjadi udara." Ini tidak berartibahwa kekafiran atau ketidakpercayaan saya padaTuhan akan membawa saya pada konflik keyakinan.Tentu saja, salah satu alasan usaha sayamengembangkan bentuk fiksi yangmenakjubkan akanberdampingan dengan hal keduniaan yang merupakanpenerimaan saya bahwa gagasan-gagasan tentang yangsuci dan yang profan harus dieksplorasi sejauhmemungkinkan tanpa sikap sembarangan. Bentuk fiksiitu adalah pelbagai lukisan yang bijak tentang di jalanmanakitaberada.Begitulah:parapengarangyangpalingsekuler akan mampu menunjukkan gambaran yangsimpatik tentang seorang penganut yang taat. Dengankata lain, saya tidak pernah merasa butuhmentotemisasikan kurangnya keyakinan saya, dan

~167~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 174: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

membuatnyamenjadisesuatuyangdipermasalahkan.Kinisayatahubahwaseluruhgambaran—dunia

saya berada di bawah ancaman. Dan, saya harusmempertahankan asumsi-asumsi dan proses-prosessastra—saya yakin semua orang bebas akanmenganggapnya benar—dan karena semua orang yangtidak bebas terus-menerusmemperjuangkannya,makasaya harus bertanya kepada diri sendirimengapa sayaharus menjadi sesuatu yang melemahkannya. Apakahmungkin saya menemukan sesuatu yang suci di atassegalanya? Apakah saya siap menata suatu bagiansebagaiidesucitentangkebebasanimajinasiabsolutdanmenyandingkannya dengan gagasan-gagasan tentangduniamenurutsayasendiri?Teksdankebaikan?Apakahiniakanmenambahkanapayangdisebutkaumapologisagamasebagai"fundamentalismesekuler"?Jikamemangdemikian, haruskah saya menerima istilah"fundamentalisme sekuler" ini sebagai sesuatu yangmungkin mengarah pada kekejaman dan penindasansebagaimana kanon-kanon keyakinan religius?HerbertRead,salahseorangInggrisyangmenjadipembelautamagerakan modernis dan surealis, adalah sosok yangmewakili nilai-nilai kultural berbeda dan paling dekatdengan hati kecil saya. "Seni tidak pernahdipancangkan," tulis Read. "Perubahan adalah kondisiseniyangmenyisakanseni."Prinsipinijugasayapegang.Seniadalahsuatuperistiwadalamsejarah,subjekdalamproseshistoris.Prosesituharusterus-menerusberjuangmenemukan bentuk-bentuk baru yang mencerminkanduniayangdiperbaharuitanpahenti.Tidakadaestetikayangkonstankecualiestetikayangdidasarkanpadaideyang terus-menerus berubah, bermetamorfosis, atau—meminjam suatu istilah dari bidang politik—bak"revolusitanpahenti".

~168~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 175: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

Lebih dari dua puluh tahun lalu, saya pernahmendengarkan kuliah dari Arthur Koestler. Iamengemukakantesisbahwabahasa,danbukanwilayah,adalah kausa prima agresi. Jika bahasamencapai levelsofistikasi yang ditunjukkan oleh konsep-konsepabstrak, maka bahasa pun memperoleh kekuatantotemisasi, dan sekali orang-orangmembangun totem-totem,makamereka akanmempertahankannya. (Sayabertanya kepada Koestler tentang hantu-hantu. Sayabersandar pada suatu memori lama, dan sandaran itubagi saya tidak dapat dipercaya). Untuk mendukungteorinya, ia menganalogikan dua kelompok kera yanghidupdisalahsatupulaudibagianutaraJepang.Keduakelompok kera itu hidup berdampingan di hutan yangdekat dengan aliran sungai yang dipenuhi tanamanpisang yang menjadi makanan mereka. Salah satukelompok keramengembangkan kebiasaan aneh, yaitumencuci pisang-pisang itu di aliran sungai sebelummemakannya, sementara kelompok yang satunya takmelakukanhalitu.KataKoestler,keduakelompokkeraituterushidupberdampinganlayaknyatetangga,tanpapertengkaran.Dan,mengapabisabegini?Karenabahasamereka terlalu primitif untuk membuat merekamentotemisasikanapakahmerekaperlumencucipisangituterlebihdahuluatautidak.Denganbahasayanglebihcanggih, pisang basah ataupun kering dapat menjadiobjek-objek yang suci di jantung suatu agama, dankemudian,lihatlah!Perangsuci.

Seorang lelaki muda mengajukan pertanyaankepada Koestler. Mungkin alasan riil mengapa keduakelompok kera itu tidak berkelahi, kata si pemuda,karenatidakcukupbanyakpisangdisekitarwilayahitu.Koestler pun marah besar mendengarnya. Ia menolakmenjawab dengan sungguh-sungguh pertanyaan yang

~169~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 176: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

miripsatubagiandalamomongkosongMarxisitu.Dan,dalam satu hal, ia benar. Koestler dan sang penanyaberbicara dalam bahasa berbeda, dan bahasa merekapun bertentangan. Ketidaksepakatan mereka dapatdilihat sebagai bukti permasalahan yang dikatakanKoestlerdidepan.JikaKoestlerdianggapsebagaiorangyang mencuci pisang dan sang penanya adalah orangyang tidak mencuci pisang, maka cara merekamenggunakan bahasa pun lebih kompleks daripadakera-keraJepangyangsungguh-sungguhpunyamasalahdalam totemisasi. Kini, masing-masing punya totemuntuk bertahan, keunggulan bahasa versus keunggulanekonomi, dan dialog pun menjadi hal yang tidakmungkin. Mereka siap bertikai. Antara bahasa dankesusastraan, sebagaimana antara politik dankesusastraan, ada yang secara linguistikdipertengkarkan. Namun, ini bukan pertikaian yangsederhana. Karena agama mencoba mengistimewakansatubahasadiatasbahasa-bahasa lainnya,sekumpulannilaidiatasnilainilailainnya,satuteksdiatasteks-tekslainnya,makanovelpunselaluberadadalamcarayangmembedakan bahasa-bahasa, nilai-nilai, pertengkarannaratif, dan relasi-relasi yangberubahdi antara semuaitu, yangmerupakan relasi-relasi kekuasaan.Novel takmencoba memapankan suatu bahasa yangdiistimewakan.Noveldituntutberadadalamkebebasanmelukiskan dan menganalisis perjuangan antarapenggugat-penggugatyangberbedaataskeistimewaan-keistimewaanitu.

Carlos Fuentes menyebut novel sebagai "suatuarena yang diistimewakan". Ia tidak bermaksudmenyebutkanbahwanovelmerupakansemacamruangsuci yang mengharuskan seseorang membuka sepatusebelum memasukinya. Novel bukanlah arena untuk

~170~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 177: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

memuja,noveltidakmengklaimhak-hakkhususkecualihak untuk menjadi panggung terbuka sebagai ruangperdebatan-perdebatan besar di masyarakat. "Novel,"tulis Fuentes, "lahir dari fakta bahwa kita tidak salingmemahami, karena bahasa yang sifatnya satu danortodokssudahdibongkar.QuixotedanSancho,Shandibersaudara, Tuan dan Nyonya Karenina, novel-novelmereka adalah komedi (atau drama) ataskesalahpahamanmereka.Tentukansatubahasatunggal:Anda membunuh novel itu, tetapi Anda juga sekaligusmembunuh masyarakat." Ia kemudian mengajukanpertanyaanyangjugasayatanyakankepadadirisendirisebagai seorang penulis: Dapatkah mentalitas religiuskita bertahan di luar dogma agama dan hierarki?Dapatkah seni menjadi prinsip ketiga yang menengahiduniaspiritualdanduniamaterial;mungkinkah,dengan"menegakkan" keduanya, seni menawarkan sesuatuyang baru—sesuatu yang bisa disebut definisi sekulertentangtransendensi?Sayayakinbisa.Sayayakinharusbisa.Dan,sayayakinbahwahaliniharusdilakukan.

Apa yang saya maksud dengan transendensiadalah apa yang melayang di luar spirit kemanusiaanyang secara material terbatasi. Transendensi adalaheksistensibadaniahyangdialamiolehkitasemua,yangsekuler maupun religius, selama beberapa saat.Kelahiranadalahmomentransendensiyangkitasimpanselama hidup kita dan kita coba pahami. Pengalamanakankesenangandanmomenkematianadalahmomen-momenlainnyayangpalingmemungkinkan.Sedangkanrasa superioritas, rasa untuk menggabungkan diridengan keseluruhan kehidupan, hanya bersifatsementara.Begitupulapengalamanvisionerataumistisyang abadi. Seni harus menangkap pengalaman itu,memasukkannyakedalamkesusastraan,menyajikannya

~171~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 178: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

kepada pembaca. Seni harus menjadi beberapa jenispengganti, bagi seorang sekuler atau kebudayaanmaterialis, dari apa yang diberikan kasih Tuhan padadunia keyakinan. Adalah penting untuk kita pahamibagaimana kita semua merasakan bahwa kebutuhanakanagamaitumengecewakan.

Sayakirakebutuhan-kebutuhaninimemilikitigatipe:pertama,kebutuhanuntukmemberiartikulasiataspengetahuan kita tentang keagungan yangmemesonakan atau ajaib. Kehidupan adalah suatupengalamanyangmengagumkan,danagamamembantukitamemahamimengapahidupbegituseringmembuatkita merasa kecil, dengan mengatakan kepada kitasekecilapakita inidibandingkanyang lain.Sebaliknya,karena kita juga punya tendensi untuk menjadi pihakyang diistimewakan dan yang terpilih, maka agamamembantu kita dengan mengatakan bahwa kita akandipilih dengan cara apa dan untuk siapa. Kedua, kitamembutuhkan jawaban atas pertanyan-pertanyaansulit:Bagaimanakitabisaadadisini?Bagaimana"disini"kalipertamaberadadisini?Bagaimanabisa?

Ketiga, kita membutuhkan kode-kode untukhidup dengan "aturan yang mengatasi semua hal".GagasantentangTuhanadalahgudangdalamkehidupanyang berisi setumpuk keheranan, jawaban ataspertanyaanpertanyaan besar tentang eksistensi, jugasebuah buku petunjuk. jiwa membutuhkan semuapenjelasaninibukanpenjelasan-penjelasanrasionalyangsederhana, melainkan penjelasan-penjelasan yangmendalam. Penting juga untuk dipahami bagaimanaseringnya Bahasa sekuler dan materialisme rasionalgagalmenjawabkebutuhan-kebutuhantersebut.Sepertikita saksikan pada keruntuhan komunisme di EropaTengah, kita tidak bisa lalai atas kemungkinan adanya

~172~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 179: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

semangat religius yang mengilhami para pembuatrevolusi. Runtuhnya komunisme bukan sekadar buktigagalnyasuatuideologipolitiktertentu,melainkanjugapemahamanbahwasemuaorangdapatmerumuskandirimereka dalam arti menunjukkan kebutuhan spiritualmereka. Adalah relevan kiranya untuk mengatakanbahwa di semua negara yang kini bergerak ke arahkebebasan, seni—tidak seperti halnya agama—ditekansebagai sesuatu yang jahat. Akan dibutuhkan waktupanjang sebelum orang-orang di Eropa menerimaideologi-ideologi yang mengklaim punya penjelasantentang dunia secara menyeluruh dan lengkap.Keyakinanagamaharussecarayakinditetapkansebagaimasalah privat. Penolakan atas penjelasan total iniadalah kondisi zaman modern. Dan, di sinilah novel,bentuk yang mendiskusikan fragmentasi kebenaranmuncul.

Sutradara film, Luis Bunuel,mengatakan, "Sayaakanmemberikanhidupsayabagiseorangyangmencarikebenaran. Namun, saya akan dengan senang hatimembunuhseseorangyangberpikirdirinyamenemukankebenaran."(Inilahapayangkitasebutcanda,sebelumpembunuhan dilakukan terhadap orang-orang yangmenunjukkan ide-idenya). Penerimaan gagasan bahwasemua yang padat akan memuai menjadi udara—sehingga realitas danmoralitas bukan hal yang terberimelainkanhasilbuatanmanusiayangtidaksempurna—adalahmasalahyangsemulamunculdarifiksi.InilahapayangdisebutolehJeanFrancoisLyotard(1979)sebagailaconditionPostmoderne.

Tantangan sastra adalah memulai dari titiktersebut, dan berusaha menemukan cara penyelesaianatas kebutuhan-kebutuhan spiritual kita yang tidakdapatdiubah.MobyDickmemahami tantangan itudan

~173~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 180: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

memberikan kepada kita kegelapan, visi Manicheatentang jagat raya (the Pequod) yang ada dalamgenggamaniblis,Ahab,danmemimpiniblislainnya,yangdisebut"theWhale".LautanselalumerupakanSangLaindaridirikita,mewujudkandiripadakitadalambentukmonster-monster menyeramkan—Ouroboros, Kraken,Leviathan. Hermann Melville memasuki kegelapan iniagar bisa memberikan kepada kita suatu cerita yangsangatmodern:Ahabmati, sementara Ishmael,seoranglelaki tanpa indra yang kuat, malah bertahan hidup.Seorangmodernyangpunyakepentingansendiriadalahsatu-satunya orang yang selamat; yang ketaatanibadahnya—pencarianmerupakansuatubentukibadah—berhasilmengajar"theWhale"hinggamati.

Dalam cara yang sangat berbeda, Italo Calvinomenunjukkan tantangan itu dengan sama bagusnya.Trilogi yang ditulisnya, Our Ancestors, yang ia sebutsuatu usaha menyusun silsilah keluarga bagi orangmodern, memberikan kepada kita contoh figur yanganeh dan komikal, yaitu, bangsawan yang terbelah,terbagiduadalampertempuranAbadPertengahan.Yangsatumenjadi kejahatan yang tidakmungkin, dan yangsatunya lagi menjadi kebaikan yang tidak mungkin.Keduanya sama sekali tidak tertahankan.Hanyaketikamereka bergabung, ketika kebaikan dan kejahatanbercampurdanmenciptakanmanusia,makabangsawanitumerasasiapuntukkembalikemasyarakat.AdapulaBaron in the Trees, pemberontak hebat yangmenolakperintah patriarkis untuk memakan semangkuk supsiputdanmembawanyakeataspohon.

Kedua cerita itu menunjukkan adanya sifatkomplementer dari kebaikan dan kejahatan,konsekuensi dan pentingnya penolakan, dan tentangkelemahansastrayangterus-menerusdisebabkankode

~174~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 181: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

quasi-religi. Kedua cerita itu memberikan kepada kitapeta tentang sifat asli kita. Namun, kisah-kisah itukurangmampumanunjukkannyadibandingkanpelbagaitekssucikarena teks-tekssuci itu justru lebihberhasilmenunjukkansiapakita.Parapengembaradalamkarya-karyaJoyce,parapetualangdalamkarya-karyaBeckett,para penipu dalam karya Gogol, hantu-hantu dalamkaryaBulgakov,danyanglainnya,adalahapayangkitalihat sebagai orang-orang suci yang menderita dalamkisah para nabi. Novel menjawab kebutuhan kita ataskeheranan dan pemahaman religius secara kasarsebagaimana halnya berita. Mereka menunjukkankepada kita tentang tidak adanya aturan, menyatakansuatu lokus kehidupan yan tanpa perintah. Kita harusmenegakkanaturan-aturanyang terbaikyangbisakitalakukan sejauh kita mampu. Dan, ini menunjukkankepada kita bahwa di sana tidak ada jawaban. Jikaagama dan ideologi politik adalah jawaban, sementarasastra adalah penyelidikan, maka sastra yangmenanyakan pelbagai pertanyaan luar biasamembukapintu-pintubarudalampemikirankita.

RichardRortydalamPhilosophyandtheMirrorof Nature menekankan pentingnya historisitas(kesejarahan) yang menempatkan ilusi tentang hal-menjadi dalam hubungannya dengan keabadian.Baginya, kesalahan besar terletak pada apa yang diasebut"fondasionalisme"(foundationalism).TeologDonCuppit yang berkomentar atas pendapat Rortymenyebut fondasionalisme sebagai "usaha yang setua(bahkan jauh lebih tua daripada) Plato, memberikanketetapan,otoritaspadapengetahuan,dannilai-nilaikitadengan mengakui menemukannya dalam beberapabidang kosmik yang tetap, natural, berada di luarperubahan terus-menerus dari konservasi kita

~175~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 182: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

(manusia)". Cuppit menyimpulkan bahwafondasionalismesamaartinyadengan"menjadiseorangpragmatis yang mudah beradaptasi, atau seorangnomad".

Michel Foucault, yang juga seorang peletakhistorisitas, membahas peranan pengarang dalammenantangkeabsolutansucilewatesainya,"WhatiaanAuthor?". Esai ini beranggapan bahwa "teks-teks,bukubuku, dan wacana-wacana yang sesungguhnyamulai menguasai para pengarang meningkatkan posisiparapengarangmenjadisubjekyangmemberihukuman,menjadikanpengarangsebagaisuatuwacanayangdapatdilanggar". Ini sesuatu yang luar biasa, suatu ide yangprovokatif. Karakteristik Foucault sepertimemerlukankehadiran bukti pendukung yang lengkap: parapengarang itu hanya akan diakui ketika merasa perlumenemukan seseorang yang akan disalahkannya. KataFoucault lagi:dalamkebudayaankita (danpastidalambudaya lainnya) wacana bukanlah suatu produk yangorisinal. Wacana adalah suatu hal, semacam barang,wacanasecaraesensialmerupakansuatutindakanyangditempatkandalamranahbipolarantarayangsucidanyang profan, halal dan haram, taat dan kafir. Secarahistoris,inimerupakansikapyangpenuhrisiko.

Di awal, kita telah menemukan esensi kita.Memahami agama, melihat pada momen-momenawalnya. Dan, memahami suatu bentuk artistik, kataFoucault, harus dengan melihat orisinalitasnya. Jikaperkataannyatentangnovel itubenar—makasastra,diantara seni-seni lainnya, adalah salah satu bentukterbaik yang cocok untukmenentang pelbagaimacamkeabsolutan.Adaalasan-alasanlainyangdapatdiajukanuntukmendukung asumsi bahwa novel adalah bentukseni yang krusial atas apa yang tidak lagi dapat saya

~176~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 183: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

hindarkan yang disebut Zaman Pascamodern. Sastraadalah seni yang kurang bisamengontrol hal-hal yangada di luar, karena ia dibuat di ruang privat. Aktivitasmembuat novel hanya memerlukan satu orang, satupena, satu ruang, dan beberapa lembar kertas (ruangbahkan kadang-kadang tidak terlalu esensial). Sastraadalah bentuk seni yang teknologinya paling rendah.Sastra tidakmemerlukan aktor, produser, kru kamera,pengaturkostum,bahkanmusisi.Foucaultmenunjukkanbahwa sastra mendapat risiko dari kekuatan yangmenempatkanbukusekadarsebagaiproduk.Bahayainiamatlah riil, dan saya tidak ingin menghilangkannya.Namun, demikianlah sastra, dari semua bentuk,sebenarnya masih dapat menjadi bentuk yang palingbebas.Film,bentukseniyangpalingmahal,hanyabisasedikit bertindak subversif. Inilah kenapa—sepertiketikaCarlosFuentesmemujiparasutradarafilmsepertiBunuel,Bergman,danFellini sebagaiorang-orangyangberhasil melakukan pemberontakan sekuler terhadaparea suci—saya terus meyakini kemungkinan-kemungkinanyanglebihbesardarinovel.Keistimewaannovelsekaligusmerupakanproteksiterbaik.

Demikianlahmengapasayamenempatkannoveldi atas bentuk-bentuk lain, mengapa novel selalumenjadicintapertamasaya:bukanhanyakarenanovelmelibatkan di dalamya kompromi-kompromi,melainkanjugakarenanovelsatu-satunyayangmenjadi"arena khusus" wacana yang bertikai di alam pikirankita. Interior ruang imajinasi kita adalah teater yangtidak pernah dapat ditutup; imaji-imaji di dalamnyamenciptakan cerita film yang tidak pernah dapatdihancurkan.

Saya telah memberikan banyak pernyataantentangsastra,dansayamenyadarinadamesianikyang

~177~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 184: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

melintasdalamapayangsayatulis.Penghormatanatasbuku-bukudanparapenulis,olehparapenulis,bukanlahgejalayang samasekalibaru. "Sejakawal abadke-19,"tulis Cuppit, "Para penulis imajinatif menunjukkanperanannya dalam kebudayaan kita. Para pendeta kitaadalahparanovelis,penyair,dramawan,pembuat film,penyumbang fiksi, orang-orang ambisisus. Kita masihterusmemikirkandirikitasecaranasional."Namun,kinisaya menemukan diri mundur jauh dari ide ten- tangpenyuciansastradenganyangsayareka-rekapadaawalteks ini. Saya tidak dapat menanggung ide tentangpenulis sebagai rasul sekuler; saya ingat bahwa salahsatupenulisterbesarabadini,SamuelBeckett,meyakinibahwa semua seni pada akhirnya harus menemuikegagalan. Namun, tidak ada alasan untuk menyerah."Pernah mencoba. Pernah gagal. Tidak apa. Coba lagi.Gagal dengan lebih baik." Sastra adalah laporansementaradarikesadaransangseniman,yangtidakakanpernahdapat"berakhir"atau"sempurna".Sastradibuatpada batas antara diri dan dunia, dan pada tindakankreasi sehingga batasan itu melemah, dapat ditembus,mempersilakanduniamengaliri sangsenimandansangsenimanmengaliri dunia. Kita tidak harusmenjadi apayangkitalawan.

Alasanuntukmenjaminbahwaarenakhususitudijaga bukan berarti para penulis ingin mengatakankebebasan absolut dan melakukan apa yang merekakehendaki. Kita semua, baik para pembaca maupunpenulis,memerlukanruang-pandangyangtidakpentingitu.Kitatidakperlumenyebutnyasuci,tetapikitaperlumengingat bahwa ruang itu dibutuhkan. "Setiap orangtahu,"tulisSaulBellowdalamTheAdventuresofAugieMarch, "Tidak ada kehalusan atau akurasi penindasan.JikaAndamenekansuatuhal,makaAndamenekanyang

~178~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 185: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

berdekatandengannya".Di mana pun di dunia ini ruang kecil sastra

ditutup,dinding-dindingnyaakansegeraruntuh.

~179~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 186: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

PerjalanandanHiperrealitasOleh:UmbertoEco

SEORANG pewawancara Amerika suatu kalibertanya kepada saya bagaimana saya mengaturpekerjaan sebagai seorang sarjana dan guru besar diuniversitas,pengarangbuku-bukuyangditerbitkanolehpenerbitan-penerbitan universitas, dengan pekerjaansaya lainnya yang di Amerika Serikat biasa disebut"kolumnis"—belumlagikenyataanbahwa,sekalidalamseumurhidup,sayapernahmenulissebuahnovel(suatukesalahan, meski dalam banyak kasus hal ini adalahaktivitas yang dijamin oleh konstitusi setiap negarademokratis). Pada dasarnya, memang sepanjangberhubungan denga karya-karya akademis, saya jugamenulis secara reguler untuk surat kabardanmajalah,yang sifatnya kurang teknis dalam beberapa haldibandingkan buku-buku saya tentang semiotika,dimana sayamendiskusikan beragam aspek kehidupansehari-hari,mencakupolahraga,politik,hinggabudaya.

Jawabansayaadalahbahwakebiasaaninisudahumum pada seluruh cendekiawan Eropa, di Jerman,Perancis, Spanyol, dan Italia. Seluruh negara dimanapara sarjana atau ilmuwan sering merasa perlumenyatakanpendapatdalamsuratkabar,berkomentarlewat sudut pandang kepentingan dan spesialisasinyasendiri, tentang peristiwa-peristiwa yang menjadiperhatianseluruhwarga.Dan,sayakatakanlagi,bahwajikamunculbanyakperkaradenganhaltersebut,makaitubukanlahmasalahsayasebagaiseorangcendekiawanEropa, ini lebihmerupakanperkara para cendekiawanAmerika,yangtinggaldisuatunegaradimanapembagiankerja antara para guru besar universitas dan para

~180~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 187: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

cendekiawan militan lebih tajam dibandingkan dinegara-negarakami.

Adalah benar bahwa banyak guru besaruniversitasdiAmerikamenulistinjauan-tinjauanbudayaatau resensi buku di surat-surat kabar harian. Namun,banyaksarjanadankritikussastradiItaliajugamenuliskolom-kolom dimana mereka mengajukan soal-soalpolitik, dan mereka melakukannya bukan sekadarsebagaibagianalamiahdariperbedaandalam"pola-polabudaya". Para antropolog budaya menerima budaya-budaya dimana orang-orang memakan anjing, kera,katak, dan ular, bahkan budaya dimana orang-orangdewasa mengunyah permen karet sehingga tepatlahkiranya jika para guru besar di universitasmenyumbangkangagasannyalewatsuratkabar.

Esai-esai yang dipilih untuk buku ini adalahartikel-artikel yang setelah bertahun-tahun saya tulisuntuk surat-surat kabar harian dan majalah-majalahmingguan (atau, jika ada kesempatan, berkala-berkalabulanan, tetapi cara menulisnya tidak seketat untukjurnal-jurnal akademis) yang sama. Esai-esai lainnyaberlawanan satu sama lain (tetapi, sekali lagi, selalusetelah lebih dari satu periode). Saya yakin bahwaseorang cendekiawan suatu kali akan menggunakansurat kabar sebagai cara menuangkan catatan-catatanpribadi dan masalah-masalah personal. Dalamkeresahan, desakan emosi, dorongan suatu peristiwa,Anda menulis refleksi, berharap seseorang akanmembaca dan lantas melupakannya. Saya tidak yakinakan adanya kesenjangan antara apa yang saya tulisdalam buku-buku "akademis" saya dengan apa yangsayatulisdalamsuratkabar.Sayatidakbisamengatakansecara tepat apakah untuk surat kabar, sayamencobamenerjemahkan ke dalam bahasa yang bisa dipahami

~181~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 188: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

semua orang danmenerapkan pada pelbagai peristiwadengan pertimbangan gagasan-gagasan yang kemudiansayakembangkandalambuku-bukuakademissaya,atauapakah hal ini justru bertentangan dengan kejadian-kejadian yang berlangsung. Mungkin banyak teoridijelaskandenganrincidalambuku-bukuakademissayayang berkembang secara bertahap; berdasarkanobservasi-observasi yang saya tulis ketika sayamengikutiperistiwa-peristiwakekinian.

Pada level akademis, saya memfokuskan diripada perkara-perkara bahasa, komunikasi, aturan-aturan sistem tanda (sign) yang kita gunakan untukmenjelaskanduniadanmenyampaikannyakepadaoranglain. Dalam kenyataannya, apa yang saya lakukandisebut dengan "semiotika" yang tidak akanmenakutkansiapapun.Sayaakan tetapmelakukanhaltersebutbahkanjikaistilahnyadigantisekalipun.

Ketikanovelsaya(TheNameoftheRose,1983)ter- bit di Amerika Serikat, surat-surat kabarmenghubungkannya dengan semiotika sebagai suatu"disiplin". Saya tidak ingin melakukan apa pun untukmenampakkan apa itu semiotika kepada mereka yangmungkin tidak merasa perlu untuk tahu. Saya hanyaakan mengatakan bahwa jika, dalam catatan-catatanperjalanan ini, pemikiran-pemikiran yang menjadiperhatian adalah tentang politik, celaan terhadap olahraga, renungan-renungan tentang televisi, maka itudikarenakan saya memandang dunia melalui carapandangseorangsemiolog.

Dalam catatan ini, saya mencoba untukmenginterpretasikan "tanda-tanda" yang tidak melulumengenai kata-kata atau imaji-imaji; tanda-tanda itubisa pula berupa bentuk-bentuk perilaku politik, seniberpolitik, dan lanskap-lanskap artifisial. Charles S.

~182~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 189: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

Piercepernahmengatakan,"Suatutandaadalahsesuatuyang diketahui dengan kita lebih banyak mengetahuisesuatu."

Namun, ini bukan buku tentang semiotika.Tuhanmelarangnya.Adasekianbanyakorangdiseluruhbelahanduniayangmemahamihal-haldalamsemiotikajustru bukan sebagai semiotika. Saya tidak inginmembuatkeadaanitumakinburuk.

Ada alasan lain mengapa saya menulis hal-haltersebut.Sayayakinbahwaituadalahkewajibanpolitissaya. Sekali lagi, saya bermaksud menunjukkanpenjelasankepadapembacadiAmerika.Disana,politikadalahsuatuprofesi,sementaradiEropapolitikadalahhak dan kewajiban. Mungkin kita terlalu banyakmembahas dan memandang dengan buruk, tetapibanyakdari kita yangmerasabahwakewajibanmoralikut dilibatkan lewat beberapa cara. Cara saya terlibatdalampolitikditunjukkandenganmemberi tahuoranglain tentang bagaimana saya memandang kehidupansehari-hari, peristiwa-peristiwa politik, bahasa mediamassa,dankadang-kadangcarasayamemandangfilm.

Sayayakinbahwahaliniadalahpekerjaansayasebagai sarjana dan warga negara yang harusmenunjukkanbagaimanakitadikelilingi "pesan-pesan",produk-produk kekuatan politik, produk-produkindustrihiburandanrevolusiindustri,sertamengatakanbahwa kita harus tahu bagaimana menganalisis danmengkritiknya.

Mungkin saya menulis hal-hal tersebut, jugahalhal serupa, karena alasan-alasan lainnya. Sayakhawatir, gelisah, dan selalu takut berbuat salah. Apayang lebih buruk bagi saya adalah jika orang yangmengatakansayasalahternyatamemanglebihbaikdarisaya. Saya perlu memeriksa dengan cepat gagasan-

~183~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 190: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

gagasanyangmunculdikepalasaya.Dibutuhkanwaktubertahuntahununtukmenulissebuahbuku"akademis",lalu Anda harus menunggu untuk bisa menulis diberkalaberkala dan lantasmembenahi pemikiran Andasendiridiedisi-edisiberkutnya.Pekerjaaninimenuntutwaktu,ketenanganpikiran,dankesabaran.Sayamampumelakukannya, saya yakin, tetapi sementara itu pulasaya harus meredam kekhawatiran saya. Orang-oranggelisah sering tidak mampu bertahun-tahun menunda,danberatbagimerekauntukmengembangkangagasan-gagasan dalam kesunyian, menunggu "kebenaran"terungkapsecaratiba-tibabagimereka.Itulahmengapasayasukamengajar,menjelaskanideyangmasihbelumsempurna dan mendengarkan reaksi para mahasiwa.Itulah, mengapa saya sukamenulis untuk surat kabar,membacakembalidirisayadihari-hariberikutnya,danmemahami reaksi orang lain. Suatu permainan rumit,karenahal ini hanyabisa lancar ketikaAndamenemuikesepakatan dan kesangsian ketika Anda menemukanperbedaan pendapat. Kadang-kadang, Anda harusmengikutibagianyangbertentangan:tidakmemercayaikata-katasepakatdanmenemukanperbedaanpendapatlewatkonfirmasipada intuisi.Tidakadaaturan,hanyarisiko kontradiksi. Namun, kadangkadang Anda harusmenyuarakan pendapat karena Anda merasa secaramoral wajib mengatakan sesuatu, bukan karena Andapunyakepastian"ilmiah"yangAndakatakandalamcarayangtidakdapatdibantah.

~184~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 191: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

KaryayangSilam,Kini,danKontemporerOleh:VirginiaWoolf

SUATU karya kontemporer nyaris tidakmungkindapatdiabaikandenganfaktabahwaduaorangkritikus yang mengamati masalah dan peristiwa samaakan menyatakan opini-opini berbeda sama sekali,walau mendasarkan pendapat pada buku yang jugasama. Di satu sisi, kritikus menilai mahakarya dalambentuknya yang berbahasa Inggris. Di sisi lain, suatukarya hanya akan sia-sia jika api yang meneranginyatidak lagi menyala. Kedua kritikus itu masih relevandalamkaitannyadengankarya-karyaMiltondanKeats.Mereka memperlihatkan sensibilitas yang halus danniscaya memiliki antusiasme sejati, hal yang berlakuketika mereka mendiskusikan karya para penuliskontemporer.Bukuyangdipersoalkanadalahbukuyangmemiliki kontribusi abadi pada kebesaran gaungkesusastraan Inggris dan diterbitkan sekitar dua bulanlalu.Demikianlahpenjelasannya, itulahalasanmengapamerekaberbeda.

Penjelasan adalah sesuatu yang ganjil.Penjelasan sama-sama membingungkan, baik bagipembaca yang berharap bisa menentukan sikap ditengah riuh-rendah sastra kontemporer maupun bagipenulis yang punya hasrat natural untuk mengetahuiarah lajukaryanya.Dengankata lain,apakahkaryanyayangdibuatdengansekianpenderitaandanmeraba-rabadalam kegelapan, dapat terus menyalakan kejayaankesusastraan Inggris atau sebaliknya, memadamkanbaratersebut.Namun,jikakitamengidentifikasikandirisebagaipembacadanmenemukandilemadidalamnya,maka kebingungan kita pun akan segera berakhir. Hal

~185~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 192: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

sama begitu sering terjadi sebelumnya. Kita telahmendengarparadoktorberdebat tentanghalbarudanlamarata-rataduakalidalamsetahun,padamusimsemidanmusimgugur.Perdebatanituberlangsungdidalamatmosfer serupa, baik yang dilakukan oleh RobertElsmeremaupun Stephen Philips. Perdebatan itu akantampak lebih mengagumkan, juga merepotkan, jikakedua orang itu bersepakat mengatakan bahwa bukukarya Blank memang benar-benar mahakarya, dankemudian mereka menunjukkannya kepada kita.Perdebatan keduanya lebih merupakan kritik-kritikyang menyangkut reputasi, opini-opininya ambruksecaraspontanlaludimasukkankedalamkolom-kolomprosa sederhana yang akan menegakkan martabatkesusastraandiInggrisdanAmerika.

Pastilah ada kesinisan, juga ketidakpercayaantertentu,atasentitaskontemporeryangsecaraotomatisikut menentukan opini kita ketika pembicaraanmenyangkut suatu karya. Para kritikus berusaha—sepertiyangmerekatunjukkan,tetapitanpatanda-tandabahwa mereka benar-benar melakukannya—dengansangat antusias mencermati perdebatan mengenai halkontemporer ini sehingga usaha itu terkesan percuma.Padahal,masalahnyabisadiungkapcukupdenganpergikeperpustakaan.Persoalannyamasih tersisa,danmarikitaletakkanmasalahinisecarategaspadaranahkritikitu sendiri. Apakah sekarang tidak ada panduan bagipembacayangtidaklagimenghormatiapapundariyangsudah meninggal, dan apakah siksaan akibat tidakadanya penghormatan terhadap yang sudah mati itupentingsertaberhubungandenganpemahamantentangyangmasih hidup? Setelahmelalui survei, kritik-kritikitu menyepakati bahwa memang sangat disayangkantidakbegitubanyakorangpunyapemahamanakanhal

~186~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 193: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

tersebut. Untuk apakah penilaian buruk dari parakritikus—sementara buku-buku masih terus merekaperhatikan? Dari cerita-cerita yang berasal daripengalaman, mereka mendapatkan contoh-contohmengerikan akibat kesalahan-kesalahan besar yangsebelumnya dilakukan, kejahatan para kritikus, karenakritik-kritik mereka memang menentang yang sudahtidak ada dan membela yang masih hidup, bisa sajamenghilangkanpekerjaandanmembahayakan reputasimereka. Maka, satu-satunya nasihat yang seharusnyadapat mereka sarankan lewat kritik adalah upayamenghormati insting-insting seseorang, mengikutinyatanpa rasa takut, menjadikannya sarana untukmengontrol kritik-kritik yang membela karya-karyasekarang.Mereka jugaharusmemeriksa insting-instingitu dengan cara membaca dan membaca ulangmahakarya-mahakaryayangberasaldarimasalalu.

Kita tidak dapat menggambarkan bahwamemangselalusepertiitulahadanya.Sekaliwaktu,kitaharus meyakini adanya aturan dan disiplin yangmengontrol republik raya para pembaca dalam suatucara yang mungkin kini tidak dikenal. Hal ini bukanuntukmengatakanbahwaparakritikusbesar—Dryden,Johnson, Coleridge, Arnold—adalah juri-juri karyakontemporer yang tanpa cela danmerekamembubuhitinta penilaian yang tidak akan terhapus pada suatubukusertamenempatkanpembacapadasekianmasalahyang justru menguntungkan sang kritikus. Kesalahanorang-orangbesarterdahulu,terutamadalamkaitannyadengan karya-karya kontemporer, terlalu dibesar-besarkansehinggamenjadirekamanyangsangatburuk.Namundemikian,hanyakenyataanbahwaorang-orangterdahuluitupernahhiduplahyangtetapmenjadifaktorberpengaruh. Kecenderungan munculnya perdebatan

~187~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 194: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

kacau tentang buku-buku kini sama sekali keluar dariwewenang untuk menemukan kesepakatan. Pelbagailembaga pendidikan akan terus berdebat dengan seru,sementaradidalampikiransetiappembacaakanmunculkesadaranbahwaadaseseorangyangmenjagaprinsip-prinsiputama sastra, jikaAndamenempatkannyapadabeberapa keunikan peristiwa, maka siapa yang akanmenjadikan prinsipprinsip itu sebagai sentuhan yangmenentukan dan kepastian di tengah pertentanganantara pujian dan tudingan. Namun, karena keunikanperistiwa pun dijadikan cara untuk melahirkan kritik,maka alam harus bersikap baik danmasyarakatmestibersikapmatang.Karya-karyayangdisajikandi tengahhamparan meja makan malam kesusastraan duniamemangterpencardimana-mana,pusaranpelbagaiarusyang membentuk masyarakat sekarang hanya dapatdikontrol olehdimensi-dimensi berskala besar.Dan, dimanakah raksasa yang kita harapkan itu? Raksasa itu,tenturajaadalahkritik.Namun,hasilyangterlaluseringterlihatdarikemampuangerakpena-penakritikadalahdiawetkannya urat kesusastraan milik mereka yangmasih hidup ke dalam jaringan tulang-tulang kecilsehingga tubuh kesusastraan pun seakan-akan tidakmenyisakannadimasalalu.Tidakadatempatyangakankita temukan dimana kita bisa menjumpai kekuatanDryden maupun Keats yang dipenuhi sikap baik sertanatural, kita tidak menemukan Flaubert danfanatismenya, maupun Coleridge dengan keseluruhanpuisinya.Pernyataan-pernyataanbesarmerekaterselipdi dalam pikiran yang disibukkan dengan perdebatansoalbacaan,padahalpernyataan-pernyataan ituadalahjiwadaribukuitusendiri.

Para kritikus kebanyakan tahu mengenal haltersebut. Namun, kritik-kritik yang besar justru jarang

~188~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 195: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

sekali didapatkan. Jadi, bagaimana seorang kritikuskelihatan hebat? Bagaimana kita akan mengagungkanderajat mereka? Pada apa kita akan menempatkanmereka?Kinijumlahkritikustidaksepertiparapenyair,mereka sangat melimpah. Dan, zaman sekarangmelengkapi ambang ketiadaan orang-orang yang dapatberperan seperti penyair. Tidak ada nama yang bisadijadikansandaran,tidakadaguruyangdapatmembuatanak muda bangga untuk belajar kepadanya. Hardysudahlamameninggalkangelanggang,tidakadasesuatuyang eksotis seperti halnya kecerdasan Conrad yangsangat berpengaruh sebagai seorang idola, tokohterhormat, dan guru yang dikagumi. Sandaran itusebenarnya berjumlah banyak, kuat pula. Namun,mereka yang seharusnya menjadi sandaran beradadalam luapan aktivitas kreatif sehingga tidak ada apapun yang secara serius dapat memengaruhi definisikontemporer bagi mereka. Dan, mereka juga tidakmampu menganalisis dengan cara beranjak dari masasekarang.Padahal,yangkitabutuhkanadalahsemacamkeabadian atau imortalitas (immortality). Jika kitamenjadikan masa depan sebagai suatu percobaan, danbertanyamengenaiberapabanyakkaryayangsekarangdibuat di Inggris dapat bertahan hingga di masamendatang, maka kita harus menjawab tidak hanyabahwa kita tidak dapat menyetujui suatu buku, tetapibahwa kita lebih dari, sekadar sangsi, apa sebenarnyabukuitu.Inilahzamanfragmen-fragmen.Banyakstanza(bait),banyakhalaman,babdisana-sini,awalnovelini,akhirnovel itu,semuanyamenjadipuncakterbaikdaripelbagai masa dan dilakukan oleh banyak pengarang.Namun, dapatkah kita mengurainya jika seikat paginajustruhilang,ataumenyuruhparapembacamenyaringtimbunan sampah kesusastraan kita yang demikian

~189~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 196: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

banyakuntukmenemukanmutiarakecilkita?Pesimisme tampaknya cukup relevan

diperbincangkan dalam hal ini. Masa sekarang adalahmasa yang buruk karena kemiskinan cara pandangterhadapsastradibiarkanbegitusaja.Padahal, jikakitatidak memedulikan betapa satu abad dalam periodekesusastraanmenentukanpulaabadlainnya,makaskalaperbandingan pun akhirnya tidak terhindarkan.Waverley, Excursion, Kubla Khan, Don Juan, esai-esaiHazlitt, Pride and Prejudice, Hyperion, PromotheusUnbound,semuanyaditerbitkanantara1800dan1821.Jika kita mencermati masalah tidak diikutsertakannyamahakarya-mahakarya dari awal abad ini,maka kaumpesimis itu benar. Zaman sekarang sebenarnya adalahsuatuzamanyangharusdilihatsebagaihasilpencapaiangerakan dan ekspresi sosok-sosok yang sebelumnyamelintasi layar peradaban. Namun, kilatan cahaya darimahakarya-mahakarya silam itu dibiarkan berlalubegitu saja, dan kita pun patut mempertanyakannya.Masalah ini sama parahnya dengan kesenangan yangberlangsungterus-menerushinggamenjadipenderitaan.

Kinilahsaatnyamengoreksiopini-opiniekstremini dengan memperbaharui cara kita melihatmahakarya-mahakarya dari masa lampau. Kita harusmerasa diri kita benar-benar mampu mengendalikanmahakarya-mahakarya itu bukan karena kepentinganuntuk menilai, melainkan kebutuhan untukmenempatkan keseimbangan sekaligus memberikanperlindungan. Sejujurnya, usahamembandingkanmasalampau dan masa kini memang membingungkan. Adakenikmatan tertentu dalam halaman demi halamankaryaWord-worth,Scott,danJaneAusten.Kesempatan-kesempatankitauntukmengamatinyaselaluada,tetapiparakritikusjustrumengabaikannya.

~190~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 197: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

Merekadengansengajamenolakrasaatasrupa,suara, sentuhan dari masa silam—rasa yang mestinyasecara personal menggetarkan. Perasaan-perasaan ituhanyadimilikibeberapaorangtertentusaja,itupunjikaberkaitan dengan beberapa peristiwa tertentu. Adasedikit perasaan iri jika kita melihat karya-karyaWordworth, Scott, dan Jane Austen. Dari apakahmunculnyaperasaanmelindungiyangsifatnyabertahap,menyenangkan, dan akhirnya membuat kita terlena?Inilah kekuatan yang berasal dari keyakinan—karyadari masa silam menjatuhkan diri kepada kita, padazaman sekarang. Pada Wordworth, sang penyairfilosofis,kekuataninicukupbesar.Sebaliknya,kekuatanini justrumenegaskankecerobohanScottyangmenulismahakarya-mahakarya untuk membangun kastil-kastilkejayaannya. Kekuatan ini malah membenarkan sikapseorang perawan baik hati yang menulis secarasembunyi-sembunyi serta dengan cara yang sungguh-sungguh sederhana sekadar untuk menemukankesenangan.Dalamhalitulah,sifatnaturalmenunjukkanbahwahidupmerupakankualitasyangkhusus.Merekamenyadari hubungan sesama manusia dan antaramanusia dengan jagat raya. Tidak ada satu pun darimereka yang mungkin bermaksud menyatakankepalsuan. Namun, semua tergantung padanya. Kitahanya meyakini bahwa semua sandaran akan datangsendiri. Sekadar untuk menguatkan keyakinan, kitamengambilcontohsederhanadariTheWatsons,bahwaseoranggadisyangbaikakandengansendirinyamampubertahan dari serangan seorang anak lelaki yangmencela suatu tarian. Bila Anda yakin akankemutlakkannya, maka Anda tidak cuma membuatorang-orang seratus tahun kemudian merasakan halsama. Namun, Anda akan membuat mereka

~191~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 198: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

merasakannya sebagai bukti pentingnya kesusastraan,untukmemastikanbahwakebaikanadalahkondisiyangmemungkinkan untuk menulis. Jika Anda percayabahwa impresi-impresiAndabisadilekatkanpulapadaorang lain, maka Anda terbebas dari kungkungankepribadian.Inilahmaknamenjadibebas,sepertihalnyaScott yang mencari makna seluruh dunia petualangandan romansa. Ini juga adalah langkah pertama dalamprosesmisteriusyangmenjadikan JaneAustenseorangyang sangat ahli.Buku-bukukecil yangdihasilkandaripengalaman—diseleksi,diyakini,dandisusundiluardiriAusten sehingga dapat diletakkan secara tepat ditempatnya. Austen kemudian bebas untukmemasukkannya ke dalam pernyataan lengkap yangdisebut sastra, dengan proses yang terbuka untukdicermatiolehsanganalis.

Sayangnya, para kritikus tidak percaya padahalhal semacam itu. Kesungguhan mereka hanyamenunjukkankepadakitabahwamerekahanyamampuberbuatsebatasterkaitkeinginanmereka.Merekatidakdapat membangun suatu dunia, karena mereka tidakbebas dari manusia lainnya. Mereka tidak dapatmengisahkankembalicerita-cerita,karenamerekatidakpercaya pada kebenaran cerita-cerita itu. Merekamenggantungkan diri pada perasaan dan emosi. Kaumintelek itu mengatakan bahwa pesan adalah hal yangmengaburkan.Padahal,kesaksianadalahhalyangpalingdipercaya. Dan, mereka terpaksa menyangkal diriseolah-olah tidak perlu menggunakan seluruhkemampuan mereka dalam menganalisis. Merekasebenarnya menarik buku-buku catatan dan rekamanmereka dengan terus-menerus ditimpa kilatan cahayamasasilam.Namun,cahayaitumenerangiapa?Tindakanpara kritikus adalah kemegahan fana yang mungkin

~192~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 199: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

tidak menghasilkan apa pun. Para kritikus dapatmenyatakan dengan baik bahwa jika zaman sudahsepertiini—danvisikitaditentukanolehtempatkitadiataspercaturansastradunia—makausahamerekaakandisibukkanolehkerjakeras.Semuakehormatanmerekadikorbankanuntukmembangunsuatutatananmenurutmereka. Namun, di mana kita melihat mahakarya-mahakarya itu ditempatkan? Bukankah seharusnyadimunculkanpulasajak-sajakYeats,Davies,DelaMare.Lawrence berhasil membangun momen-momenmenarik. Beerbohm menulis dengan cara yang sangatsempurna.Stracheypintarmelukispotret.Eliotpandaimembuat frasa-frasa. Bagian-bagian dalam Far Awayand Long Ago niscaya akan memesona semuapembacanya. Ulysses adalah malapetaka yang akanselalu dikenang—sangat berani dan mampumenunjukkan malapetaka secara mengerikan. Setelahmemetik danmemilih ini-itu, kita tahu bahwa kritikushanyaberpendapatbahwasekarangadalahzamanyangdikotorifragmen-fragmendanterpisahdarimasalalu.

Opini-opiniituberlakusecarauniversaldankitamenjadikannya kesadaran padahal kita tidakmemercayaikatayangkitaucapkan.Inilahzamanyangseharusnya meletihkan, kita harus menengok kebelakang sambil mencemburui masa lalu. Hidup tidakkekurangan warna. Telepon, yang dapat mengganggupercakapan-percakapan paling serius, merupakanromansa tersendiri. Bahkan, gerundelan orang yangtidak mungkin bersifat abadi pun dapat menunjukkangagasanmerekayangberlatarbelakangjalanan,rumah-rumah, dan manusia yang kemudian menyusun dirimenjadi peristiwa. Namun, inilah hidup, inilahperbincangan tentang sastra. Kita harus mencobamengurai keduanya, membenarkan sejumlah sikap

~193~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 200: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

optimisyangakanmemberontak terhadapsuperioritasalasan rasional. Dalam satu segi, sikap optimis ituuniversal. Tidak ada seorang pun yang ingin mundurseratustahun.Segalahalpadamasasekarang,termasukremeh-remeh di dalamnya—tidak akan kita tukardenganmasasilam.Hanyainstingyangdapatmemandukehidupan sehingga setiap langkah lebih sukamenjadidirinyadaripadamenjadiraja,pahlawan,ataumiliarder.Dan, sastra moderm yang menyadariketidaksempurnaannya pun memiliki ketergantunganyangsamapadakita.Kualitasmenjadibagiandariduniadi mana kita berada dan bukan dunia yang kita lihatdengan segan dari luar. Tidak ada generasi selain kitayangmerasaperlumenghargai sifat-sifatkontemporer.Kita dipisahkan secara tajam dari leluhur-leluhur kita.Suatu pergeseran skala—perang, peristiwa-peristiwayang tiba-tiba menggeser posisi massa dalam suatuzaman—mengguncangkan susunan itu dari atas kebawah,memisahkankitadarimasalaludanmenjadikankitaterlalusibukdenganmasasekarang.Setiapharikitamenemukan diri kita bertindak, berkata, dan berpikirtentang hal-hal yang tidak mungkin bagi para leluhurkita. Dan, kita merasakan perbedaan-perbedaan yangtidak tercatat jauh lebih banyak daripada persamaan-persamaan yang ditunjukkandengan sangat sempurna.Buku-buku baru menggoda kita untuk membacanyadengan harapan bahwa buku-buku itu merefleksikanpenyusunan kembali sikap kita—situasi, pikiran, dankejelasannya dalammengelompokkan hal-hal sepele—dan, seperti dilakukan Scott, mengembalikannya kedalamperlindungan kita secaramenyeluruh.Di sinilahalasan optimisme itu muncul. Tidak ada zaman selainzamansekarangyangmemberiruangbagiparapenulisuntuk mengekspresikan perbedaan-perbedaan yang

~194~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 201: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

memisahkan mereka dari masa lalu. Begitu pulasebaliknyadalamhalpersamaan-persamaannya.Adalahmenyakitkan untuk menyebut nama-nama, tetapipembacayangpalingawampunmemilihuntukterlibatdalam pemaknaan atas puisi, fiksi, dan biografi yangdapat mengesankan keberanian dan kesungguhan dibalikkata-kata.

Buku demi buku meninggalkan kita denganperasaanyangsama,yaitukemiskinanintelektualdalamkesusastraan.Banyakdariapayangterbaikdalamkaryakontemporer punya kejelasan yang dicatat di bawahtekanan, diletakkan dalam catatan yang tidak jelas.Catatan-catataninimelindungikaryakontemporerdaririsiko-risiko penilaian yang lebih buruk lagi. Parakritikuslebihbaikmundur,sepertidisarankanMatthewArnold,darinyalaapikesusastraanpadamasasekarangkarena "perkiraan-perkiraan mereka begitu seringdilakukan secara personal tetapi penuh nafsu"meniadakan masa lalu. Penulis sekarang harusmeninggalkan harapan bisa membuat pernyataanlengkapyangkitasebutmahakarya.Iaharuspuashanyadenganmenjadipengambilalihcatatan-catatan.Namun,jika buku-buku catatan dipenuhimuatan-muatan yangtidak mampu bertahan lama, maka sang penulis bisamenunjukkan bahwamuatan-muatan itu adalah bahanyang berasal dari mahakarya-mahakarya masa depanyang telahdibuat. Kebenaran kembali berbicara dalamcara para pembuatmitos, yang selalumudah berubah.Kebenaran kadang-kadang membuat dirinya mudahdiungkap, atau sebaliknya justru menjadi tidak jelas.Namun, jika kebenaran memang seperti itu—dan kitabisadenganbaikmelihatgangguan-gangguannya—makakilatannyaakanmeyakinkankitabahwakebenaran ituselalusama,dariChaucerhinggaConrad.Perbedaannya

~195~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 202: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

terletak di permukaan, kontinuitasnya ada padakedalaman.

~196~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 203: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

SangPendongengOleh:WalterBenjamin

WALAUPUN namanya mungkin familiar bagikita, keberadaan sang pendongeng tidak disertaimaknamakna yang menunjukkannya sebagai suatukekuatan masa kini. Ia telah menjadi sesuatu yangberada jauh dan semakin jauh dari keberadaan kita.MenempatkanseseorangsepertiLeskovsebagaiseorangpendongeng tidak berarti mendekatkannya pada kita,tetapi agaknya justrumemperlebar jarak kita darinya.Dilihat dari jarak tertentu, ringkasan-ringkasansederhana yang merumuskan bahwa pendongengmenampakkan dan menonjolkan diri, menghadapkanseorang peneliti pada jarak dan sudut pandang yangtepat. Jarak dan sudut pandang ini menentukan suatupengalamanyangkitaalamihampirsetiaphari.Darisini,kita tahu bahwa seni mendongeng sedang menujukematiannya. Kita semakin jarang menemukan orangyangmampumenceritakansuatukisahdenganbaik.Halmemalukan lebih sering muncul ketika suatu ceritamencoba dikisahkan. Ada sesuatu yang agaknya pastibagikita,danberasaldaridirikitasendiri,kemampuanmempertukarkan pengalaman. Ada satu alasan jelastentanghalini,nilai-nilaiyangadadidalampengalamantelah mengalami kegagalan. Nilai-nilai ini seakan-akanterus terperosokkedalam jurang yang tidakberdasar.Setiap pandangan sekilas selalu menunjuk pada suatukemerosotanbaru,bahwagambarankitatentangduniaeksternal dan dunia moral sedang mengalamiperubahan-perubahan yang sebelumnya tidak pernahterpikirkan mungkin akan terjadi. Bersamaan denganPerang Dunia I mulai muncul suatu proses yang

~197~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 204: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

menjelaskanapayang terusberlangsung sejak saat itu.Prosesinitidakkelihatanpadaakhirperangtersebutdimana orang-orang kembali dari pertempuran dalamkeadaanbisu—merekatidaklebihkayadanmalahlebihmiskin akan pengalaman yang dapat dipertukarkan.Sepuluh tahun kemudian segala hal tertuang dalamluapan buku-buku tentang perang, tetapi pengalamantentangperangitusendiri justrudisebarkandarimulutkemulut. Dan, tidak ada yang aneh dengan kenyataantersebut. Pengalaman strategis tidak pernahdipertentangkan dengan pertempuran taktis,pengalaman ekonomis dengan inflasi, pengalamanjasmaniah dengan pertempuran mekanis, sertapengalaman moral dengan semua kekuatan itu. Suatugenerasi yang berangkat ke sekolah dengan naikkendaraanberkudakiniberdiridibawahlangitterbuka,di suatu daerah pedalaman yang tidak ada apa punkecualiawan,dandibawahnaunganawanini,disuatuarea penuh kekuatan destruktif, tergoleklah tubuhmanusiayangkecildanrapuh.

SEMUA pendongeng menunjukkan pengalamanyangdisebarkandarimulutkemulut.Dan,merekayangkemudian menuliskan cerita-cerita itu adalahorangorang besar yang menulis versi berbeda dariucapanparapendongengtakdikenal.Secarasekilas,adaduakelompokyangsalingmelengkapidalambanyakhaldiantaraorang-orangbesar itu.Dan,secara jasmaniah,sosok pendongeng hanya dapat dipenuhi oleh orangyang menggambarkan keduanya. "Ketika seseorangmelakukan perjalanan, maka ia punya sesuatu untukdiceritakan,"kataorang Jerman,danorang-orangyangmembayangkan sang pendongeng sebagai seseorangyang datang dari tempat nan jauh. Mereka kurangsenangmendengarkanorangyanghanyaberdiamdiridi

~198~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 205: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

rumah, membangun kehidupan yang lurus-lurus saja,dansekadarmengetahuidongeng-dongengsertatradisi-tradisi lokal. Jika seseorang inginmenggambarkan duakelompok ini karena mewakili kekunoannya, maka iamewujudkan dua kelompok ini sebagai petani dannelayan. Tentu raja, setiap bidang kehidupanmenghasilkansukupendongengnyasendiri.Setiapsukumenunjukkan beberapa karakteristiknya berabad-abadkemudian.DiantaraparapendongengJermandariabadke-19, para penulis seperti Hebel dan Gotthelf adalahbagian dari suku pertama, sedangkan Sealsfield danGerstacke dari suku kedua. Pembagian suku-suku ini,sepertidisebutkandiatas,hanyaberkaitandengantipe-tipedasar.Perluasandongengsecarahistoris tidak lagiterelakkan tanpa adanya interpenetrasi yang sangatminimantaraduatipekunoini.

Begitulah, suatu interpenetrasi berhasil dicapaiterutama pada Abad Pertengahan terutama dalamstrukturperdagangandimasa itu.Guruparapengrajindanpengembara bekerja bersamadi ruang-ruang yangsama, dan setiap maestro adalah seorang pengembarasebelumberdiamdikotatempattinggalnyaatautempatlain. Jika para petani dan nelayan adalah maestro-maestro lamadalammendongeng,makakelas senimanadalah perguruan tingginya. Universitas inimenggabungkan adat yang berasal dari tempat-tempatnan jauh, lalu menunjukkannya kepada penduduk aslidarisuatuwilayah.

Orientasi menuju kepentingan-kepentinganpraktis adalah karakteristik dari banyak pendongeng.Karakteristik yang lebih jelas dibandingkan Leskov,dimana sifat praktis ini dapat diakui, terlihatmisalnyapadaGottheltyangmenasihatiparapetaninya—sepertiyang tampak dilakukannya di Nadies—akan bahaya

~199~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 206: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

semburan gas, dan Hebel yang menempatkan intruksiilmiah bagi para pembaca-pembacanya ke dalamSchatzkastelein, berada dalam garis ini juga. Semua inimenunjukkan sifatdari setiapkisahnyata.Kisahnyatamengandung sesuatu yang bermanfaat, baik secaraterbuka maupun tertutup. Kemanfaatan ini dapatterlihat baik dalam moral, beberapa saran praktis,maupun pepatah atau peribahasa. Dalam setiap kasus,pendongeng adalah seseorang yang memberi nasihatkepada para pembacanya. Namun, jika "pemberiannasihat"sekarangsedangmenujupadakekunoan,makahal ini lantaran merosotnya makna pengalaman yangdapat dipertukarkan. Akibatnya, kita tidak punyanasihat yang baik bagi diri kita maupun orang lain.Nasihattidaklagipunyajawabanatassuatupertanyaanmengenai kelanjutan suatu cerita yang dibentangkan.Namun,lainhalnyadengansaran.Untukmengemukakannasihat ini, pertama-tama seseorang harus mampumenceritakan suatu kisah (sungguh terpisah darikenyataanbahwaseseorangmaumenerimasaranuntukmemperluas wilayah yang memperbolehkan ia untukberbicara).Nasihatyangdimasukkankedalamstrukturkehidupannyataadalahkebijaksanaan.

Seni mendongeng akhirnya akan mati setelahhidup sangat lama. Dan, tak ada apa pun yang lebihdungu daripada ingin melihat adanya suatu "gejalapembusukan"dalamsenimendongeng,danmembiarkanmunculnya gejala "modern". Gejala ini agaknya hanyasuatu kekuatan produktif sekuler dari sejarah. Inilahgejalayangdenganbertahapberbaliksecaranaratifdaribidang lisan dan pada saat bersamaan memungkinkangejala itu melihat keindahan baru dalam alur yangsedangmenujuakhir.

GEJALA awal dari suatu proses yang sedang

~200~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 207: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

menuju kematiannya adalah keruntuhan dongengsekaligusmunculnyanovelpadaawalmasamodern.Apayangmembedakan novel dari dongeng (dan dalamhalyang lebih terbatas, novel dari epik) adalahketergantungannovelsecaraesensialpadabentukbuku.Penyebaran novel menjadi mungkin hanya denganpenemuan metode cetak. Apa yang dapat dilakukansecara lisan adalah cara berbeda dari apa yangdinyatakan dalam keahlian novel. Apa yangmembedakan novel dari semua bentuk prosa lainnya(dongeng, kisah peri, legenda, bahkan novella) adalahbahwa bentuk-bentuk terdahulu itu berasal dari danberakhir pada tradisi oral. Inilah yang membedakansecara khusus novel dari dongeng. Pendongengmengatakanapayang tidakdinasihatkannya sendiri, iapun tidak dapat menasihati orang lain. Menulis novelberarti melahirkan hal-hal ekstrem yang tidak dapatdiperbandingkan dalam upaya menyajikan kehidupanmanusia. Novel menyajikan bukti tentang kehidupanyang membingungkan di tengah kesempurnaan hidupdenganberusahamenunjukkankesempurnaantersebut.

Buku besar pertama dalam genre novel, DonQuixote, mengajarkan bagaimana kebesaran spiritualdan keberanian salah seorang yang paling terhormat,Don Qiuxote, sama sekali tidak disertai nasihat dandilakukan tanpa muatan kebijaksanaan. Jika sekarangdan kelak, usaha-usaha dilakukan—yang paling efektifmungkin dapat dilihat dalam Wilhelm MeistersWanderjahre—justru untuk memberi petunjuk baginovel, maka usaha-usaha ini sama artinya denganmemodifikasi bentuk novel. Aliran Bildungsroman, disatu sisi tidak menyimpang dari struktur dasar novel.Lewat usaha menggabungkan proses sosial denganperkembangan seseorang, struktur ini menjustifikasi

~201~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 208: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

tatananyangmenentukannya.Legitimasiituberhadapanlangsung dengan realitas. Khususnya dalamBildungsroman, bentuk ketidakcakapan yangterwujudkan.

SESEORANGharusmembayangkantransformasibentuk-bentukepikyangberlangsungdalamritmeyangsebanding dengan perubahan dan meliputi seluruhpermukaan bumi selama berabad-abad. Hampir tidakada bentuk-bentuk lain dari komunikasimanusia yangmendapatkan bentuknya dengan ritme yang lebihlamban. Novel pada awalnya kembali ke semangatzaman purbakala. Selama ratusan tahun sebelumnya,bentuknovelditemukandidalamkelasmenengahyangsedang berkembang di mana unsurunsurnya pun ikutberkembang.Dengankemunculanunsur-unsurnovelini,dongeng secara perlahan mulai surut ke masa kuno.Walaupundalambanyakhaldongengmembawabahanbaru,tetapidongengtidakbenar-benarditentukanolehbahantersebut.Disisilain,kitamengakuibahwadengankontrol penuh dari kelas menengah—instrumenterpentingdalamkapitalisme—muncullahsuatubentukkomunikasiyangsebelumnyatidakpernahdipengaruhibentuk epik. Bentuk tersebut kini mendorongmunculnya suatu perubahan. Dan, bentuk itumenghadapkan dongeng sebagai bentuk komunikasiyang kurang kuat dibandingkan novel. Namun, bentukini juga mendorong munculnya krisis dalam novel.Bentukkomunikasiyanglebihbaruiniadalahinformasi.

Villemassant, pengarang Le Figaro,mengarakterisasikan informasi dalam suatu formulaterkenal. "Bagiparapembacasaya,"katanya, "apiyangmembumbung di daerah permukiman latin jauh lebihpenting di- banding sebuah revolusi diMadrid." Inilahyangmenjelaskansecaramencolokbahwatidakadalagi

~202~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 209: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

kecerdasanyangdatangdaritempatnanjauh.Informasimenjadi suatu pegangan terdekat sehingga paling siapdidengarkan.

Kecerdasan yang datang dari jauh—baik jenisspasial yang berasal dari luar negeri maupun jenistemporal dari tradisi—memiliki otoritas yang validbahkan ketika kecerdasan ini bukanlah subjek untukmenguji-ulang. Informasi menyarankan adanyapengujian. Syarat utamanya adalah informasi yangkelihatannya "dapat dimengerti di dalam dirinya".Informasi ini seringkali tidak lebih tepat dibandingkecerdasan yang muncul pada abad-abad sebelumnya.Namun, ketika kecerdasan yang muncul sesudahnyacenderungmenimbulkankeajaiban,maka informasi itupunsangatperludisuarakansecararasional.Karenanya,informasi ini membuktikan pertentangannya denganspiritdongeng. Jika senimendongengmenjadi semakinaneh, maka persebaran informasi memiliki perananmenentukandalammasalahini.

Setiap pagi, kita dihadapkan pada berita-beritayang berasal dari seluruh penjuru dunia, tetapi kitamasihtetapkekurangancerita-ceritayanglayak.Halinidikarenakantidakadalagiperistiwayangdatangkepadakita tanpa terlebih dahulu disertai penjelasan. Dengankatalain,kininyaristidakadaapapunyangbermanfaatdari dongeng, semua yang bermanfaat hanyalahinformasi.Sebenarnya, inilahkenapasebagiandarisenimendongeng berusahamembebaskan suatu cerita daripenjelasan yang mereproduksinya. Leskov adalahseorang maestro dalam hal tersebut (bandingkanbagian-bagiandari karyanyadalamTheDeceptiondanTheWhiteEagle).

Hal-hal luar biasa dan mengagumkandihubungkandenganakurasi terbesar, tetapihubungan

~203~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 210: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

psikologis peristiwa-peristiwa tersebut tidakdipaksakan kepada pembaca. Para pembaca dibiarkanmenginterpretasikan sendiri cara mereka dalammemahami hubungan-hubungan tersebut, danmemahamipencapaian-pencapaiannaratifsebagaisuatuperluasan pemahaman bahwa informasi yang adamemangkurang.

~204~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 211: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

ParaPenulis

AlbertCamusLahirdiMondovi(sekarangDeraan),Aljazair,7

November1913.Penulisdan filsufdariPerancis.Pada1957meraihNobelSastra.BertemanbaikdenganJean-Paul Sartre dan Simone de Beauvoir. Meninggal duniadalam sebuah kecelakaan mobil di Villeblevin pada 5Januari1960.Karya-karyanyaantara lain:LemythedeSisyphe (1942), L'Etranger (1942),Caligula (1944), Lamalentendu (1944), La peste (1947), L'etat de siege(1948), Lettres a un ami allemande (1948), Les justes(1950),L'hommerevoke(1951),Lachute(1956),L'exiletleroyaume(1957),Lepremierhomme(tidakselesai,diterbitkanpada1994).

BertrandRussellLahir pada 18 Mei 1872. Filsuf dan ahli

matematika. Banyak menulis tentang filsafat, moral,pendidikan,sejarah,agamadanpolitik.Karyanyaantaralain Introduction to Mathematical Philosophy.Menerima penghargaan Order of Merit (1949) danNobelSastra(1950).Wafatpada2Februari1970.

CarlosFuentesPenulisterkenaldariMeksiko.Menulislebihdari

50 karya, termasuk novel, cerpen, esai, dan drama.Wafatpada14Mei2012.

CzeslawMiloszLahir di Seteniai, Lituania, pada 30 Juni 1911.

Sastrawan berkewarganegaraan Polandia-AmerikaSerikat yangmeraihNobel Sastra pada 1980.Wafat di

~205~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 212: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

Krakow,Polandia,pada14Agustus2004.

EdwardW.SaidLahir di Yerusalem, Israel, pada 1935. Penulis,

akademisi,danaktivisuntukkemerdekaanPalestinadanduniaArabpadaumumnya.

GaoXingjianLahir di Ganzhou, Jiangxi, Tiongkok, pada 4

Januari1940.Novelis,dramawan,kritikus,penerjemah,sutradara,danpelukis.MeraihNobelSastrapada2000.Sebelumnya,pada1992menerimaChevalierdel'OrdredesArtsetdesLettresolehpemerintahPerancis.Karya-karyanyadilarangdiTiongkok.KaryanyayangterkenaladalahSoulMountain(1990).

GeorgeOrwellLahir pada 25 Juni 1903 dengan nama Eric

Arthur Blair. Namanya sebagai penulis melejit lewatnovelAnimalFarmdan1984.WafatpadaJanuari1950.

Jean-PaulSartreLahir di Paris pada 21 Juni 1905. Filsuf dan

penulis dari Perancis. Meraih Nobel Sastra pada 1964namuniamenolak.Wafatpada15April1980.

JorgeLuisBorgesLahir pada 24 Agustus 1899. Penulis dari

Argentina yang dianggap salah satu tokoh sastraterbesardariabad20.MeninggaldiJenewa,Swiss,pada14Juni1986.

GabrielGarciaMarquezLahir pada 6 Maret 1927. Novelis, jurnalis,

penerbit, dan aktivis politik Kolombia. Dipandang

~206~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 213: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

sebagaitokohutamagenrerealismemagis.MeraihNobelSastrapada1982.Wafatpada17April2014diMexicoCity.KaryakaryanyaadalahInEvilHour(LamalaNora,1962), One Hundred Years of Solitude (Cien anos desoledad,1967),TheAutumnofthePatriarch(Elototiodel patriarca, 1975), Chronicle of a Death Foretold(CrOnicadeunamuerteanunciada,1981),Love in theTime of Cholera (El amor en los tiempos del cOlera,1985), The General in his Labyrinth (El general en sulaberinto,1989),OfLoveandOtherDemons(Delamoryotrosdemonios,1994).

JoseSaramagoLahir pada 16 November 1922. Penulis yang

berasal dari Portugal. Meraih Nobel Sastra pada 1998.Wafatpada18Juni2010.

JulioCortazarLahir pada 26 Agustus 1914 di Ixelles-Elsene,

Belgia. Novelis yang karya-karyanya antara lainHopscotch (1963), Bestiario (1951), dan A Model Kit(1968).Meninggalduniapada12Februari1984,Paris,Perancis.

MarkTwainPenulis dan komedian dari Amerika Serikat.

NovelnovelnyayangterkenaladalahTheAdventuresofTom Sawyer (1876) dan sekuelnya, Adventures ofHuckleberry Finn (1885) yang sering disebut-sebutsebagai"TheGreatAmericanNovel".Dipujisebagai"TheGreatest American humorist of his age". WilliamFaulkner menyebut dia "The Father of Americanliterature".

MichelFoucault

~207~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 214: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

Lahir di Poiters, Perancis, pada 1926. Karya-karyanyaantaralainMaladieetPersonnalite(PenyakitJiwadanKepribadian),Folieetderaison.Histoirede lafolieal'ageclassique(Kegilaandan"Unreason",SejarahKegilaan dalam Zaman Klasik), Raymond Roussel(tentang seorang sastrawan Prancis), Naissance de laClinique.Unearcheologiedu regardmedical (LahirnyaKlinik. Sebuah Arkeologi tentang Tatapan Medis), Lesmots et les chores. Une archeologie des scienceshumaines (Kata-kata dan Benda-benda. SebuahArkeologitentangIlmu-ilmuManusia),L'archeologiedusavoir (Arkeologi Pengetahuan), L'ordre du discours(SusunanDiskursus),danSurveilleretPunir.Naissancede la prison (Menjaga dan Menghukum. LahirnyaPenjara).MeninggalduniadiParispada25Juni1984.

MilanKunderaLahir pada April 1929 di Brno, Bohemia, yang

sekarang disebut Ceko. Karya-karyanya antara lainLaughableLoves,TheJoke,LifeisElsewhere,TheBookof Laughter and Forgetting, dan The UnbearableLightnessofBeing.

NadineGordimerLahir di Springs, Transvaal, Uni Afrika Selatan,

pada20November1923.SastrawandariAfrikaSelatan.Mengarang 10 novel dan lebih dari 200 cerita pendek.MeraihNobelSastrapada1991.Diantarakaryanyayangterkenal ialah A Guest of Honour (1970), TheConservationist(1974),Burger'sDaughter(1979)danASport of Nature (1987). Meninggal dunia diJohannesburgpada13Juli2014.

OctavioPazLahirpada31Maret1914.Penulis,penyairdan

~208~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 215: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

diplomatdariMeksiko.MeraihNobelSastrapada1990.Wafatpada19April1998.

PauloCoelhoSastrawan dari Brasil. Karya-karyanya antara

lainArquivosdo Inferno(HellArchives)dan0ManualPratico do Vampirismo (Practical Manual ofVampirism).Pada25Juli2002diterimasebagaianggotaBrazilianAcademyofLetters(ABL)yangmengukuhkanposisinyasebagaiseorangsastrawan.

PauloFreireLahirpada19September1921diRecife,Brasil.

Penulis dan pengajar. Dipenjarakan pada 1964, laludiasingkankeChile.MengajardiHarvardUniversity,AS,pada 1969-1970. Karyanya yang terkenal adalahPedagogyoftheOppressed.

SalmanRushdieLahir di Bombay, India, pada 19 Juni 1947.

Karya-karyanya antara lain Grimus (1975), Midnight'sChildren(1981),TheSatanicVerses(1988).

UmbertoEcoLahir di Alessandria, Italia. Namanya pertama

kali melambung pada 1980 setelah novel pertamanya,Name of the Rose, terbit dan dianggap sebagai karyasastra yang paling dihormati di dunia. Profesor diHarvard University dan mengajar semiotika diUniversitas Bologna. Menulis novel hanya pekerjaanparuh waktu baginya. "Saya seorang filsuf," katanya."Saya menulis novel hanya pada akhir pekan." Wafatpada19Februari2016.

WalterBenjamin

~209~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka

Page 216: MENULIS ITU INDAHrepository.akbidrspad.ac.id/33/1/menulis itu indah-216hlm.pdf · Ini mengejutkan karena kenyataan itu menjadi bukti martabat manusia: pemberontakan melawan kondisinya,

LahirdiBerlin,Jerman,pada15Juli1892.Filsufdan salah satu pemikir terpenting Mazhab Frankfurt.Karya-karyanyaantaralainThesesonthePhilosophyofHistory,Thesis,OnSomeMotifsinBaudelaire,TheWorkof Art in the Age of Mechanical Reproduction, danbanyaklagi.

~210~

ww

w.fa

cebo

ok.c

om/in

done

siap

usta

ka