menopause

18
MENOPAUSE Oleh: Citra Asti Hartitagini, dr.

Upload: citra-asti-hartitagini

Post on 28-Jan-2016

223 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

kesehatan pada lansia

TRANSCRIPT

Page 1: Menopause

MENOPAUSE

Oleh: Citra Asti Hartitagini, dr.

Page 2: Menopause

MENOPAUSE

Menopause rata-rata terjadi pada usia 50 tahun, tetapi bisa terjadi secara normal

pada wanita yang berusia 40 tahun.

Bukan penyakit

Menopause adalah berhentinya secara fisiologis siklus menstruasi yang berkaitan

dengan tingkat lanjut usia perempuan

Page 3: Menopause

Menopause (Klimakterium)

suatu masa peralihan dalam kehidupan wanita, dimana:

ovarium (indung telur) berhenti menghasilkan sel telur

aktivitas menstruasi berkurang dan akhirnya berhenti

pembentukan hormon wanita (estrogen dan progesteron)

berkurang

Page 4: Menopause

Menopause (Klimakterium)

Menopause sebenarnya terjadi pada akhir siklus

menstruasi yang terakhir.

Tetapi kepastiannya baru diperoleh jika seorang

wanita sudah tidak mengalami siklusnya

selama minimal 12 bulan.

Page 5: Menopause

Penyebab• ovarium melepaskan lebih

sedikit estrogen dan progesteron proses pelepasan sel telur berhenti

Usia merupakan

pemicu utama menopause

• pengangkatan ovarium, • kemoterapi, • terapi radiasi panggul

operasi tertentu dan pengobatan

medis• cenderung mengalami

menopause beberapa tahun lebih awal

Perempuan yang merokok

Page 6: Menopause
Page 7: Menopause

GEJALAyang Mungkin Ditemukan

• terjadi akibat peningkatan aliran darah di dalam pembuluh darah wajah, leher, dada dan punggung.

• Kulit menjadi merah dan hangat disertai keringat yang berlebihan.

• dialami oleh sekitar 75% wanita menopause.

• Kebanyakan dialami selama > 1 tahun• 25-50% wanita mengalaminya sampai

>5 tahun.• berlangsung selama 30 detik sampai 5

menit.

Hot flashes

Page 8: Menopause

GEJALAyang Mungkin Ditemukan

•penipisan jaringan pada dinding vagina ketika melakukan hubungan seksual bisa timbul nyeri

Vagina menjadi kering

•kelelahan, mudah tersinggung, susah tidur dan gelisah krn berkurangnya kadar estrogen

Gejala psikis dan

emosional

•menyebabkan gangguan tidur kelelahan semakin memburuk dan semakin mudah tersinggun

Berkeringat pada malam

hari

Page 9: Menopause

GEJALAyang Mungkin Ditemukan

Pusing, kesemutan dan palpitasi (jantung berdebar)

Hilangnya kendali terhadap kandung kemih (beser)

Peradangan kandung kemih atau vagina

Osteoporosis (pengeroposan tulang)

Penyakit jantung dan pembuluh darah

Page 10: Menopause
Page 11: Menopause

Cara untuk Mengurangi Gejala Menopause

Jika terjadi hot flashes

• gunakan pakaian yang tipis• cari pemicunya makanan yang panas, makanan pedas,

minuman beralkohol, cuaca atau ruangan yang panas

Gunakan pelumas vagina atau pelembab jika vagina kering atau jika merasa tidak nyaman saat berhubungan.

Jika timbul gangguan tidur, hindari makanan berkafein dan berolahraga sebelum tidur

Page 12: Menopause

Cara untuk Mengurangi Gejala Menopause

Jika berkeringat pada malam hari, pakai pakaian tipis dan berbahan katun

Senam otot panggul. Disebut juga senam Kegel, dapat memperbaiki inkontinensia urinMakan makanan yang seimbang termasuk buah, sayuran, biji-bijian. Batasi diet berlemak dan manis.

Stop merokok

Pemeriksaan kesehatan berkala

Page 13: Menopause

Mencegah Menopause Usia Muda

Hindari makanan instan

Makanan cepat saji tidak

mengandung gisi seimbang.

Kandungan kolesterol tinggi dalam makanan tersebut akan menurunkan kebugaran.

Page 14: Menopause

Mencegah Menopause Usia Muda

Perbanyak makanan mengandung fitoestrogen

Fitoestrogen bisa ditemukan pada

buah-buahan seperti pepaya, bengkuang, teh hijau, kacang

kedelai.

Zat itu juga bisa didapat dari biji-bijian gandum,

wijen, biji bunga matahari.

Page 15: Menopause

Mencegah Menopause Usia Muda

Terapkan pola hidup sehatTerapkan pola hidup sehat,

yakni mengonsumsi makanan bergizi

seimbang, tidak merokok, minum-minuman

berakohol, dan cukup istirahat.

Page 16: Menopause

Mencegah Menopause Usia Muda

Olahraga teraturOlahraga teratur selain membuat tubuh

segar, juga melancarkan peredaran darah, menguatkan tulang, dan membantu produksi hormon.

Pilih olahraga sesuai kesukaan, seperti senam, joging, atau lari pagi.

Page 17: Menopause

Mencegah Menopause Usia Muda

Perbanyak konsumsi buah dan sayur segar. kedua bahan ini mengandung banyak serat yang baik bagi kesehatan.

Konsumsi buah dan

sayur segar

Page 18: Menopause