memperkuat bisnis anda melalui legalitas usaha yang lengkap 27 feb 2014

32
MEMPERKUAT BISNIS ANDA MELALUI LEGALITAS USAHA YANG LENGKAP REGGINALDO SULTAN & FERDIAN SUTANTO

Upload: regginaldo-sultan

Post on 23-Jan-2015

538 views

Category:

Business


0 download

DESCRIPTION

Materi Presentasi "Memperkuat bisnis anda melalui legalitas usaha yang lengkap" hasil kerjasama Seputarukm.com dengan Bizlaw Indonesia - 27 feb 2014

TRANSCRIPT

Page 1: Memperkuat bisnis anda melalui legalitas usaha yang lengkap 27 feb 2014

MEMPERKUAT

BIS

NIS

ANDA MELA

LUI L

EGALITAS

USAHA YANG LE

NGKAP

REGGINALD

O SULT

AN & F

ERDIAN S

UTANTO

Page 2: Memperkuat bisnis anda melalui legalitas usaha yang lengkap 27 feb 2014

“MEMILIH BADAN USAHA YANG TEPAT UNTUK UKM”

Page 3: Memperkuat bisnis anda melalui legalitas usaha yang lengkap 27 feb 2014

RAGAM BISNIS

Page 4: Memperkuat bisnis anda melalui legalitas usaha yang lengkap 27 feb 2014

PENGANTAR (1)

Dalam hukum subjek hukum itu ada 2 [dua] yaitu orang pribadi dan badan hukum;

Dalam hukum positif (hukum yang berlaku saat ini) dikenal 2 macam badan hukum, yaitu:

1. badan hukum publik (ex, persero, PD, PerUm, Negara dan Organisasinya, BUMN, Organisasi Internasional (PBB, WHO, ILO),

2. badan hukum privat [Perkumpulan], ini terbagi lagi menjadi 2, yaitu:

2.1. badan hukum privat yang bertujuan profit (keuntungan), (ex, PT, dan CV ) 2.2. badan hukum privat yang bertujuan non profit, (ex, Ormas, Parpol,

Yayasan, Perkumpulan;

Page 5: Memperkuat bisnis anda melalui legalitas usaha yang lengkap 27 feb 2014

PENGANTAR 2

Pilihlah Badan Usaha yang sesuai dengan kebutuhan dan tujuan bisnis anda!” Mengapa harus mendirikan Badan Usaha bagi bisnis Saya??? Ini adalah pertanyaan awal yang sering disampaikan oleh para wirausaha pemula di Indonesia.

Para wirausaha dapat memilih badan usaha yang sesuai dengan kebutuhan dan tujuan bisnisnya masing-masing.

Di Indonesia, terdapat beberapa pilihan Badan Usaha untuk didirikan oleh wirausaha. Pada dasarnya Badan Usaha terbagi menjadi dua yaitu: (1) Badan Usaha berbentuk badan hukum dan (2) Badan usaha bukan badan hukum. Dalam Badan Usaha tersebut masing-masing mempunyai kelebihan dan kekurangannya. pilihannya antara lain sebagai berikut :

Page 6: Memperkuat bisnis anda melalui legalitas usaha yang lengkap 27 feb 2014

PENGANTAR 3

1. Perseroan Komanditer / Commanditaire Vennootschap

2. Perseroan Terbatas (PT)

Page 7: Memperkuat bisnis anda melalui legalitas usaha yang lengkap 27 feb 2014

JENIS2 BADAN USAHA DAN BADAN HUKUM 1

Persekutuan Perdata (maatschap), diatur dalam pasal 1618 s/d 1652 KUHPPerdata (Burgerlijk Wetboek/BW).

Persekutuan Komanditer (Commanditaire Vennootschap/CV), diatur dalam pasal 19 s/d 21 KUHDagang.

Page 8: Memperkuat bisnis anda melalui legalitas usaha yang lengkap 27 feb 2014

JENIS2 BADAN USAHA DAN BADAN HUKUM 2

Badan Hukum Publik, seperti Negara/Pemda.

Perseroan Terbatas, diatur dalam UU No. 40 Tahun 20007

tentang Perseroan Terbatas, termasuk perseroan terbatas

terbuka (Tbk.) yang diatur dalam UU No. 8 tahun 1995

tentang Pasar modal.

Page 9: Memperkuat bisnis anda melalui legalitas usaha yang lengkap 27 feb 2014

JENIS2 BADAN USAHA DAN BADAN HUKUM 3

Badan Usaha Milik Daerah (BUMD), diatur dalam UU No.

32 tahun 2004 tentang Pemerintah Daerah. Pemerintah

daerah dapat membentuk BUMD, yang pembentukan,

penggabungan, pelepasan pemilikan, dan atau

pembubarannya ditetapkan dengan peraturan daerah

yang berpedoman pada peraturan perundangan.

Page 10: Memperkuat bisnis anda melalui legalitas usaha yang lengkap 27 feb 2014

JENIS2 BADAN USAHA DAN BADAN HUKUM 4

Badan Usaha Milik Negara (BUMN), diatur dalam UU No. 19 Tahun 2003 tentang Badan Usaha Milik Negara. Termasuk dalam BUMN adalah sebagai berikut :

1. Perusahaan Persero. Diatur juga dalam PP No. 12 Tahun 1998, sebagaimana telah diubah dengan PP No. 45 tahun 2001.

Page 11: Memperkuat bisnis anda melalui legalitas usaha yang lengkap 27 feb 2014

JENIS2 BADAN USAHA DAN BADAN HUKUM 5

2. Perusahaan Umum, diatur dalam PP no. 13 Tahun 1998 tentang Perusahaan Jawatan.

3. Perusahaan Jawatan, pada tanggal 19 Juni 2005 harus telah diubah menjadi perusahaan persero atau perusahaan umum. Dengan demikian, saat ini sudah tidak ada lagi badan hukum berbentuk perusahaan jawatan.

Page 12: Memperkuat bisnis anda melalui legalitas usaha yang lengkap 27 feb 2014

JENIS2 BADAN USAHA DAN BADAN HUKUM 6

Koperasi, yang diatur dalam UU No. 25 Tahun 1992 tentang Perkoperasian dan PP No. 4 tahun 1994 tentang Persyaratan dan Tata cara Pengesahan Akta Pandirian dan Perubahan Anggaran Dasar Koperasi.

Perkumpulan Umum, diatur dalam pasal 1653 s/d 1665 KUHPerdata, dalam hal ini nantinya bentuk dan namanya akan berkembang sesuai dengan perkembangan hukum korporasi.

Page 13: Memperkuat bisnis anda melalui legalitas usaha yang lengkap 27 feb 2014

JENIS2 BADAN USAHA DAN BADAN HUKUM 7

Usaha perorangan.

Badan usaha yang dalam perkembangannya terdapat bentuk-bentuk usaha lain dengan nama-nama yang berbeda-beda, seperti konsorsium

konsorsium ini adalah suatu usaha dimana masing-masing pihak, biasanya adalah perusahaan perseroan terbatas memasukkan sharring sesuatu terhadap konsorsium dengan maksud membagi pekerjaan dan keuntungan dari masing-masing peserta konsorsium

Page 14: Memperkuat bisnis anda melalui legalitas usaha yang lengkap 27 feb 2014

JENIS2 BADAN USAHA DAN BADAN HUKUM 8

tersebut. Dengan demikian, konsorsium secara umum

masuk kualifikasi persekutuan perdata atau (maatschap)

yang diatur dalam pasal 1618 s/d 1652 KUHPerdata.

Page 15: Memperkuat bisnis anda melalui legalitas usaha yang lengkap 27 feb 2014

BERKAITAN DENGAN BADAN USAHA ANDAPenggolongan nasabah sebagai berikut :

1. Perorangan

2. Perusahaan yang tergolong kecil

3. Perusahaan yang tergolong besar

4. Lembaga pemerintah, lembaga internasional, dan

perwakilan negara asing.

5. Badan lainnya, antara lain partai politik, lembaga

swadaya masyarakat (LSM) atau organisasilainnya

Page 16: Memperkuat bisnis anda melalui legalitas usaha yang lengkap 27 feb 2014

KEUNTUNGAN MEMILIKI LEGALITAS ANDA

Perlindungan hukum bagi bisnis anda

Berguna untuk pemasaran ( marketing )

Membuktikan anda taat terhadap hukum

Mempermudah mendapatkan suatu bisnis

Mempermudah mengembangkan usaha anda

Page 17: Memperkuat bisnis anda melalui legalitas usaha yang lengkap 27 feb 2014

STRATEGI BERBISNIS

1. Sanggup membaca kondisi pesaingnya2. Sanggup menganalisa keterbatasan yang dimilikinya3. Sanggup mengenali saat yang tepat untuk bertindak 4. Sanggup memahami situasi yang sepertinya kebetulan

terjadi dan memanfaatkanya demi keunggulan usaha.5. Sanggup mencipkatakan harmoni dalam usaha, baik dengan team (internal ) maupun dengan eksternal

Page 18: Memperkuat bisnis anda melalui legalitas usaha yang lengkap 27 feb 2014

PERBEDAAN BADAN USAHA DENGAN BADAN HUKUM 1

Perusahaan Badan Hukum

Merupakan perusahaan yang dapat dimiliki oleh swasta

maupun negara, dapat berupa perusahaan persekutuan.

Jenis perusahaan inin didirikan dan dimiliki oleh beberapa

orang pengusaha baik swasta maupun negara yang

memenuhi syarat-syarat sebagai badan hukum.

Page 19: Memperkuat bisnis anda melalui legalitas usaha yang lengkap 27 feb 2014

PERBEDAAN BADAN USAHA DENGAN BADAN HUKUM 2

Jenis perusahaan ini dapat menjalankan usaha di semua

bidang perekonomian ( Perindustrian, perdagangan,

Perjasaan, dan pembiayaan). Contohnya : Perseroan

Terbatas (PT), Koperasi, Yayasan Perusahaan Umum,

BUMN/BUMD, Perusahaan Perseroan (Persero).

Page 20: Memperkuat bisnis anda melalui legalitas usaha yang lengkap 27 feb 2014

PERBEDAAN BADAN USAHA DENGAN BADAN HUKUM 4

Perusahaan Bukan Badan Hukum

Merupakan perusahaan yang dimiliki oleh perusahaan

swasta, dapat berupa perusahaan perseorangan maupun

perusahaan persekutuan. Contohnya : Perusahaan

Perseorangan, Perskutuan Perdata, Firma, CV.

Page 21: Memperkuat bisnis anda melalui legalitas usaha yang lengkap 27 feb 2014

PERBEDAAN BADAN USAHA DENGAN BADAN HUKUM 3

PERUSAHAAN BUKAN BADAN HUKUM merupakan

perusahaan swasta yang didirikan dan dimiliki oleh beberapa

orang pengusaha secara kerja sama, jenis perusahaan ini dapat

menjalankan usaha di bidang perekonomian (perindustrian,

perdagangan, dan perjasaan).

Page 22: Memperkuat bisnis anda melalui legalitas usaha yang lengkap 27 feb 2014

PERBEDAAN BADAN USAHA DENGAN BADAN HUKUM 4

Beberapa penjelasan singkat mengenai Perusahan Bukan Badan Hukum.

•Subjek hukumnya adalah orang-orang yang menjadi pengurusnya, jadi bukan badan hukum itu sendiri karena ia bukanlah hukum sehingga tidak dapat menjadi subjek hukum.

•Pada perusahaan bukan badan hukum, yang bertindak sebagai subjek hukum adalah orang-orangnya dan bukan perkumpulannya sehingga yang dituntut adalah orang-orangnya oleh pihak ketiga

Page 23: Memperkuat bisnis anda melalui legalitas usaha yang lengkap 27 feb 2014

PERBEDAAN BADAN USAHA DENGAN BADAN HUKUM 5

• Harta kekayaan dalam perusahaan yang tidak berbadan hukum adalah dicampur, artinya bila terjadi kerugian/penuntutan yang berujung pembayaran ganti rugi /pelunasan utang maka harta kekayaan pribadi dapat menjadi jaminannya. Dengan kata lain, pertanggung jawabannya pribadi untuk keseluruhan.

• Harta perusahan bersatu dengan harta pribadi para pengurus/anggotanya. Akibatnya kalau perusahaannya pailit, maka harta pengurus/anggotanya ikut tersita juga.

• Badan usaha yang bukan badan hukum adalah Perusahaan Perseorangan, Firma, CV.

Page 24: Memperkuat bisnis anda melalui legalitas usaha yang lengkap 27 feb 2014

KELEBIHAN DAN KEKURANGAN PERUSAHAAN PERSEORANGAN

1. relatif mudah didirikan dan juga dibubarkan

2. tanggung jawab tidak terbatas dan bisa melibatkan harta pribadi

3. tidak ada pajak, yang ada adalah pungutan dan retribusi

4. seluruh keuntungan dinikmati sendiri

5. sulit mengatur roda perusahaan karena diatur sendiri

6. keuntungan yang kecil yang terkadang harus mengorbankan penghasilan yang lebih besar

7. sewaktu-waktu dapat dipindah tangankan

Page 25: Memperkuat bisnis anda melalui legalitas usaha yang lengkap 27 feb 2014

KELEBIHAN DAN KEKURANGAN BADAN USAHA FIRMA

Firma  adalah sebuah persekutuan antara 2 orang atau lebih

dengan nama bersama yang bertujuan untuk menjalankan usaha

bersama. Tanggung jawab masing-masing anggota badan usaha

firma, yang disebut firma adalah tidak terbatas. Laba yang

diperoleh jika anda menggunakan badan usaha firma ini akan

dibagi bersama-sama. Begitu pula jika menderita kerugian,

semua anggota firma menanggung beban kerugian

Page 26: Memperkuat bisnis anda melalui legalitas usaha yang lengkap 27 feb 2014

KELEBIHAN DAN KEKURANGAN PERSEKUTUAN KOMANDITER

Dalam persekutuan komanditer, tanggung jawab

anggotanya berbeda dengan firma. Kalau di firma,

semua anggota-anggotanya bertanggung jawab tidak

terbatas terhadap utang-utang perusahaan. Lain

halnya dengan di persekutuan komanditer. Di

persekutuan komanditer (CV), ada anggota yang

mempunyai tanggung jawab tak terbatas dan ada

anggota yang mempunyai tanggung jawab terbatas

terhadap utang-utang perusahaan.

Page 27: Memperkuat bisnis anda melalui legalitas usaha yang lengkap 27 feb 2014

KELEBIHAN PERSEROAN TERBATAS

Kelebihan Perseroan Terbatas Tanggung jawab yang terbatas

dari para pemegang saham terhadap utang-utang perusahaan.

Maksudnya adalah jika anda termasuk pemegang saham dan

kebetulan perusahaan punya utang, anda hanya bertanggung

jawab sebesar modal yang anda setorkan. Tidak lebih.

Kelangsungan perusahaan sebagai badan hukum lebih

terjamin, sebab tidak tergantung pada beberapa pemilik

Page 28: Memperkuat bisnis anda melalui legalitas usaha yang lengkap 27 feb 2014

PERTIMBANGAN DALAMA MEMILIH BENTUK USAHA

KepemilikanOrganisasiModalPajak

Page 29: Memperkuat bisnis anda melalui legalitas usaha yang lengkap 27 feb 2014

SYARAT – SYARAT PT GO PUBLIC

Mendaftarkan Pada Bursa Efek (listing)

Saham perdana IPO (Initial public offering)

Melakukan good Corporate governance

Mempublikasikan laporan keuangan secara

berkala

Page 30: Memperkuat bisnis anda melalui legalitas usaha yang lengkap 27 feb 2014

TIPS MEMILIH BIRO JASA ATAU KONSULTAN YANG BAIK DALAM MENGURUS LEGALITAS

Biro jasa adalah tempat dimana orang, badan usaha, atau badan

hukum mempercayakan dokumen – dokumen untuk melakukan

mengurusi pembuatan dokumen dan perpanjangan baik itu

dokumen pribadi maupun dokumen perusahaan, tetapi biro jasa

pada umumnya hanya mengurusi dokumen jarang sekali yang

menyediakan jasa konsultasi hukum serta hal-hal yang

berkaitan dengan sekitarnya dan kalau memang ada tentu beda

jasa pelayanan yang diberikan kepada customer

Page 31: Memperkuat bisnis anda melalui legalitas usaha yang lengkap 27 feb 2014

bukan cuma mengurusi dokumen sekaligus

memberikan konsultasi hukum, karena legalitas

dokumen ini berkaitan dengan bukan hanya

menanyakan persyaratan, biaya pengurusan tetapi

dampak dari legalitas tersebut dan bagaimana jika

tidak memiliki legalitas usaha ???

Page 32: Memperkuat bisnis anda melalui legalitas usaha yang lengkap 27 feb 2014

PENUTUP

Sekian dan Terima KasihFrom Team

Semoga Bermanfaat