materi sap dari firda.doc

24
SATUAN ACARA PENYULUHAN MOBILISASI DINI POST PARTUM DAN SENAM NIFAS Di Ruang 10 RSUD Dr. Saiful Anwar Malang

Upload: fraztiqa-fahranie

Post on 25-Oct-2015

65 views

Category:

Documents


4 download

DESCRIPTION

saffdf

TRANSCRIPT

Page 1: MATERI sap dari firda.doc

SATUAN ACARA PENYULUHAN

MOBILISASI DINI POST PARTUM DAN SENAM NIFAS

Di Ruang 10 RSUD Dr. Saiful Anwar Malang

PKRS

RSU Dr.SAIFUL ANWAR

MALANG

2013

Page 2: MATERI sap dari firda.doc

SATUAN ACARA PENYULUHAN

Pokok bahasan : Mobilisasi Dini Post Partum dan Senam Nifas

Waktu : 30 menit

Sasaran : Pasien dan keluarga pasien

Hari/Tanggal : Rabu, 4 September 2013

Tempat : Ruang 10

a. Tujuan instruksional umum

Setelah mengikuti penyuluhan selama 30 menit, pasien dan keluarga pasien

dapat mengetahui, memahami tentang Mobilisasi Dini Post Partum dan

Senam Nifas

b. Tujuan instruksional khusus

Setelah mengikuti penyuluhan ini, pasien dan keluarga pasien mampu:

1. Mengetahui, memahami definisi mobilisasi dini post partum dan senam

nifas

2. Mengetahui dan memahami tujuan dan manfaat mobilisasi dini post

partum dan senam nifas

3. Mengetahui memahami dan mampu melakukan beberapa jenis gerakan

mobilisasi dini post partum dan senam nifas

4. Mengetahui dan memahami keuntungan mobilisasi dini post partum dan

senam nifas

5. Mengetahui dan memahami kontraindikasi pelaksanaan mobilisasi dini

post partum dan senam nifas

c. Materi (terlampir)

Tahap Kegiatan

Waktu Kegiatan perawat Kegiatan peserta

Metode Media

Pendahuluan

5 menit 1. Memberi salam dan memperkenalkan diri

2. Menjelaskan topik dan tujuan

3. Menggali pengetahuan audience tentang materi

Mendengarkan dan memperhatikan

Page 3: MATERI sap dari firda.doc

yang akan disampaikan4. Kontrak waktu dengan

audiencePenyajian 15

menit 1. Menjelaskan pengertian

mobilisasi dini post partum

dan senam nifas

2. Menjelaskan tujuan dan

manfaat mobilisasi dini post

partum dan senam nifas

3. Menjelaskan dan

memperagakan beberapa

gerakan mobilisasi dini post

partum dan senam nifas

4. Menjelaskan keuntungan

mobilisasi dini post partum

dan senam nifas

5. Menjelaskan kontraindikasi

pelaksanaan mobilisasi dini

post partum dan senam

nifas

Mendengarkan dan memperhatikan

Presentasi

Power point dan leaflet

Penutup 10 menit

Menutup pertemuan a. Memberikan pertanyaan

kepada pesertab. Meminta klien atau

salah satu keluarga untuk mereview materi yang telah disampaikan

c. Membuka sesi tanya jawab jika masih ada yang kurang jelas

d. Menyimpulkan materi yang diberikan

Menjawab

Menjawab

Bertanya

Memperhatikan

Diskusi Ceramah, Tanya, Jawab

d. Metode

Ceramah

Diskusi/Tanya –Jawab

Page 4: MATERI sap dari firda.doc

e. Media

Power point dan leaflet

f. Kriteria

Evaluasi Proses

o Berjalan dengan baik dan tepat waktu sesuai dengan perencanaan

o Peserta memperhatikan selama kegiatan penyuluhan dilakukan

Evaluasi Hasil

80% dari jumlah peserta yang hadir mampu memberikan pendapat & 60%

dari peserta yang hadir mampu menjawab pertanyaan yang diajukan

dengan tepat.

A. PENGORGANISASIAN

a. Pembicara: Bayu Aldi Imansyah

b. Moderator : Ivo Feorentina

c. Observer : FirdaYunitasari

d. Fasilitator: Frastiqa Fahrany

B. SETTING TEMPAT

Keterangan :

: media : observer

: audience : penyaji

: moderator : fasilitator

Page 5: MATERI sap dari firda.doc

DAFTAR NAMA PESERTA PENYULUHAN

Topik : Mobilisasi Dini Post Partum dan Senam Nifas

Sasaran : Pasien yang ada di Ruang 10 RSU Dr. Saiful

Anwar Malang

Tempat : Ruang 10 RS Dr. Saiful Anwar Malang

Hari/Tanggal : Rabu, 4 September 2013

Waktu : 10.00 – 10.30 menit

No Nama Alamat Tanda Tangan

1 1

2 2

3 3

4 4

5 5

6 6

7 7

8 8

9 9

10 10

Pembimbing Lahan

(……………………….………….)

Page 6: MATERI sap dari firda.doc

LEMBAR OBSERVER

Topik : Mobilisasi Dini Post Partum dan Senam Nifas

Sasaran : Pasien yang ada di Ruang 10 RSU Dr. Saiful

Anwar Malang

Tempat : Ruang 10 RS Dr. Saiful Anwar Malang

Hari/Tanggal : Rabu, 4 September 2013

Waktu : 10.00 – 10.30 menit

Jam Kegiatan

1. Pembukaan

2. Penyampaian materi

Diskusi

Pertanyaan

1) Nama penanya : …………………………………………………

Pertanyaan : ……………………………………….………..

…………………………………………………

Jawab : …………………………………………………

…………………………………………………

…………………………………………………

…………………………………………………

2) Nama penanya : …………………………………………………

Pertanyaan : ……………………………………….………..

…………………………………………………

Jawab : …………………………………………………

…………………………………………………

…………………………………………………

…………………………………………………

3) Nama penanya : …………………………………………………

Pertanyaan : ……………………………………….………..

…………………………………………………

Jawab : …………………………………………………

…………………………………………………

…………………………………………………

Page 7: MATERI sap dari firda.doc

…………………………………………………

4) Nama penanya : …………………………………………………

Pertanyaan : ……………………………………….………..

…………………………………………………

Jawab : …………………………………………………

…………………………………………………

…………………………………………………

…………………………………………………

5) Nama penanya : …………………………………………………

Pertanyaan : ……………………………………….………..

…………………………………………………

Jawab : …………………………………………………

…………………………………………………

…………………………………………………

Malang, Rabu, 4 September 2013Observer

(…………….………..)

Page 8: MATERI sap dari firda.doc

MATERI PENYULUHAN

MOBILISASI DINI POST PARTUM

A. Definisi Mobilisasi

o Menurut Hincliff mobilisasi adalah kemampuan seseorang untuk berjalan

bangkit berdiri dan kembali ke tempat tidur, kursi, kloset duduk, dan

sebagianya disamping kemampuan mengerakkan ekstermitas atas.

(Saifudin, 2009)

o Mobilisasi dini menurut Carpenito tahun 2000 adalah suatu upaya

mempertahankan kemandirian sedini mungkin dengan cara membimbing

penderita untuk mempertahankan fungsi fisiologis (Saifudin, 2009).

o Ambulasi adalah kebijakan untuk selekas mungkin membimbing pasien

keluar dari tempat tidurnya dan membimbingnya berjalan (Siti, 2009)

B. Kontra-indikasi Post Partum

Tidak dianjurkan pada pasien dengan penyakit-penykit berikut:

a. Anemia

b. Jantung

c. Paru-paru

d. Demam

e. Keadaan lain yang membutuhkan istirahat

(Siti, 2009)

C. Manfaat Mobilisasi Dini Post Partum

Menurut manuaba (2002), manfaat mobilisasi dini, antara lain:

1. Melancarkan pengeluaran lokia, mengurangi infeksi peurperium

2. Mempercepat involusi alat kandungan

3. Melancarkan fungsi alat gastrointestinal dan alat perkemihan

4. Meningkatkan kelancaran peredaran darah, sehingga mempercepat

fungsi ASI dan pengeluaran sisa metabolisme.

Menurut Rambey (2008) yang dikutip dalam Safiudin (2009) manfaat

mobilisasi dini, antara lain:

1. Melancarkan sirkulasi darah

2. Membantu proses pemulihan

Page 9: MATERI sap dari firda.doc

3. Mencegah terjadinya infeksi yang timbul karena gangguan pembuluh

darah balik serta menjaga pedarahan lebih lanjut.

D. Keuntungan Mobilisasi Dini Post Partum

Menurut Dewi dan Sunarsih (2011) keuntungan dari mobilisasi dini adalah:

1. Ibu merasa lebih sehat dan kuat.

2. Faal usus dan kandung kencing lebih baik.

3. Kesempatan yang baik untuk mengajari merawat atau memelihara

anaknya.

4. Tidak menyebabkan perdarahan yang abnormal.

5. Tidak memengaruhi penyembuhan luka episiotomy atau luka di perut.

6. Tidak memperbesar kemungkinan prolaps atau retroflexio.

E. Macam Mobilisasi Dini Post Partum

Mobilisasi dini dilakukan sebagai berikut:

a. Gerakan dan jalan-jalan sambil bidan melakukan observasi

perkembangan pasien dari jam ke jam sampai hitungan hari

b. Kegiatan ini dilakukan secara meningkat dan secara berangsur-angsur

frekuensi dan intensitas aktivitasnya sendiri tanpa pendamping sehingga

tujuan memandirikan pasien dapat terpenuhi. (Siti, 2009)

F. Tahapan Mobilisasi Dini Post Partum

Menurut Anggraini (2010), karena lelah setelah melahirkan, ibu sudah

diperbolehkan istirahat, tidur terlentang selama 8 jam pasca persalinan.

Kemudian boleh miring-miring ke kanan dan ke kiri untuk mencegah terjadinya

trombosis dan tromboemboli. Pada hari ke 2 diperbolehkan duduk, hari ke 3

jalan-jalan, dan hari ke 4 atau ke 5 sudah diperbolehkan pulang. Mobilisasi di

atas mempunyai variasi, tergantung pada komplikasi persalinan, nifas dan

sembuhnya luka-luka.

Menurut Sinsin (2009), pelaksanaan ambulasi dini pada ibu post partum

dilakukan secara bertahap dan disesuaikan dengan kondisi ibu. Setelah

persalinan selesai ibu bisa mengawali ambulasi dengan latihan menarik nafas

dalam dan latihan tungkai secara sederhana. Kemudian dilanjutkan dengan

Page 10: MATERI sap dari firda.doc

duduk dan menggoyangkan tungkainya ditepi tempat tidur. Jika ibu tidak merasa

pusing, ibu bisa melanjutkan berjalan.

Page 11: MATERI sap dari firda.doc

SENAM NIFAS

A. Pengertian

Kehamilan dan persalinan adalah peristiwa yang alamiah yang

dialami oleh seorang ibu, tetapi bagi seorang ibu yang hamil anak pertama

sering dianggap sebagai peristiwa yang mencemaskan.

Bagi ibu hamil segala sesuatu yang berada disekitar hidupnya akan

berpengaruh langsung pada dirinya. Yang jelas misalnya alat-alat rumah

tangga yang serba praktis dan modern, alat angkut, alat pembersih rumah

tangga dan lain-lain, yang tidak menggunakan tenaga kerja jasmani sehingga

otot-otot dan sendi dalam tubuh makin tidak efisien kerjanya. Sehingga otot-

otot dan sendi akan kaku tidak elastis dan lemah. Padahal bagi ibu yang

melahirkan dibutuhkan oto-otot dan sendi yang kuat dan elastis. Untuk

mengatasi hal tersebut, salah satu cara adalah mengikuti senam. Begitu juga

dengan ibu seterlah melahirkan supaya otot-otot dan tubuhnya cepat kembali

segar dianjurkan mengikuti senam setelah melahirkan yang akan banyak

manfaatnya bagi ibu setelah melahirkan.

B. Tujuan

Tujuan dilakukan senam nifas adalah :

Membantu memperlancar sirkulasi darah

membantu mengembalikan kedudukan otot kandungan

menguatkan otot-otot perut, otot dasar panggul, dan pinggang

membantu memperlancar ASI

membantu membentuk tubuh yang bagus dan seimbang

mencegah prolaps uteri dan keluhan wasir/ ambeien

C. Persiapan

Sebelum melakukan senam, baik pre atau post natal care

sebaiknya diberikan penjelasan secara teori supaya dalam

melaksanakan senam tidak salah

Untuk tempat dipilih yang tenang dan cukup ventilasi

Alat :

1. Matras

2. sprei, bantal dan guling

Page 12: MATERI sap dari firda.doc

3. sarung bantal dan guling

4. baju senam yang panjang dan longgar

5. gambar anatomi

6. tape recorder

7. handuk kecil

D. Pelaksanaan

Hal – hal yang perlu dilakukan sebelum latihan dilakukan:

- Pengukuran tanda-tanda vital dan berat badan

- Pemanasan 5-10 menit

- Latihan inti 15 menit

- latihan diakhiri dengan gerakan-gerakan ringan (jalan

dan pelemasan seperlunya

- dilakukan senam bersama 1 minggu sekali dirumah

setiap hari sebelim makan/ 3 jam setelah makan

- dilakukan sampai 6-8 minggu setelah melahirkan

Cara latihan senam :

1. Latihan untuk memperlancar sirkulasi darah, memperkuat otot kaki

Duduk dengan lengan menahan dilantai, kaki digerakkan seperti arah

panah

2. latihan untuk memperkuat otot dasar panggul

kiri

kanan

Page 13: MATERI sap dari firda.doc

duduk seperti diatas, tungkai kanan diletakkan diatas tungkai kiri,

kemudian tungkai kiri digerakkan keatas, serta sekaligus mengerutkan

dubur selama 3-5 detik

3. latihan otot dada dan pernafasan

Duduk bersila dengan posisi lengan disamping agak kedepan lalu tekan

lengan ke dalam

4. latihan untuk mengecilkan perut

duduk dengan lutut agak ditekuk, lalu badan dicondongkan, lengan lurus

ke depan

5. latihan untuk menguatkan otot perut dasar panggul

berlutut dengan lengan menahan pada lantai, punggung lurus, lalu

punggung dibengkokkan keatas dengan mengerutkan luang dubur

selama 3-5 detik

Page 14: MATERI sap dari firda.doc

6. latihan untuk melatih perut dan memperkuat otot tungkai

Posisi push up dengan bertekan pada lutut. Latihan ini untuk menguatkan

otot perut

7. latihan untuk melatih postur dan menguatkan otot tungkai

8.

Latihan pasca persalinan (masa nifas) gerakkan diarahkan lebih pada

perbaikan otot disekeliling perut, perbaikan postur dan perbaikan otot-otot

pinggul

Jalan ditempat tegak, pinggul

diputar ke belakang

Pinggul diputar ke depan,

punggung bengkok

Berdiri tegak ke samping badan,

lalu perlahan-lahan jongkok, lengan

ke depan diletakkan diatas lutut

Benar Salah

Page 15: MATERI sap dari firda.doc

Penutup

Untuk keterangan lebih lanjut dapat berhubungan dengan sub.dit. Bina

Kesehatan Olah Raga Departemen Kesehatan RI, jalan H.R Rasuna Said

Blok X.5 Kav. No. 4-9, Jakarta Selatan

E. Kontra Indikasi

- Ibu dengan penyakit jantung

- Ibu dengan kehamilan pre eklamsi

- Ibu dengan perdarahan

Page 16: MATERI sap dari firda.doc

DAFTAR PUSTAKA

Bobak, Lowdermilk & Jensen (2005). Buku ajar keperawatan maternitas. Edisi 4.

Jakarta : EGC.

Manuaba, I. B. G. 2002. Memahami Kesehatan Reproduksi Wanita. Jakarta :

Arcan.

Saifudin, . B. 2009. Pelayanan Kesehatan Maternal dan Neonatal. Jakarta:

Yayasan Bina pustaka.

Saleha, Sitti. 2009. Asuhan kebidanan pada masa Nifas. Jakarta: Salemba

Medika.

Sinsin, L. (2009). Masa Kehamilan dan Persalinan. PT. Elex Media Komputindo,

from Http:// www.elexmedia.co.id, 118-119.

Page 17: MATERI sap dari firda.doc

SATUAN ACARA PENYULUHAN

MOBILISASI DINI PADA POST PARTUM

DI RUANG 10 RSUD Dr. SAIFUL ANWAR MALANG

Disusun Oleh :

1. FIRDA YUNITASARI

2. FRASTIQA FAHRANY

3. IVO FEORENTINA

4. BAYU ALDI IMANSYAH

PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN

FAKULTAS KEDOKTERAN

UNIVERSITAS BRAWIJAYA MALANG

RSUD Dr. SAIFUL ANWAR MALANG

SEPTEMBER 2013

Page 18: MATERI sap dari firda.doc