materi pengembanganprogram sertifikasi profesi

21
Pengembangan Program Sertifikasi Profesi Berbasis Kompetensi Disampaikan oleh: Ir. Surono MPhil Ketua Komisi Harmonisasi dan Kelembagaan BNSP Email: [email protected] 2013 Indonesia Kompeten

Upload: ngodiep

Post on 22-Jan-2017

263 views

Category:

Documents


6 download

TRANSCRIPT

Page 1: Materi PengembanganProgram Sertifikasi Profesi

Pengembangan Program Sertifikasi Profesi Berbasis Kompetensi

Disampaikan oleh: Ir. Surono MPhilKetua Komisi Harmonisasi dan Kelembagaan BNSPEmail: [email protected]

Indonesia Kompeten

Page 2: Materi PengembanganProgram Sertifikasi Profesi

PROSES HUMAS. . .Hostility

Prejudice

Apathy

Ignorance

Sympaty

Acceptance

Interest

Knowledge

SITUASI NEGATIF

SITUASI POSITIF

PROSES

HUMAS

SDMKOMPETEN

Page 3: Materi PengembanganProgram Sertifikasi Profesi

KETERPADUAN SERTIFIKASI KOMPETENSI PROFESI

MENGEMBANGKAN KOMPETENSI

MEMASTIKAN DAN MEMELIHARA KOMPETENSI

MEMASTIKAN KESESUAIAN

UNTUK TUJUAN

PENERAPAN WAJIB

SERTIFIKASI KOMPETENSI

PENDIDIKAN & PELATIHAN BERBASIS KOMPETENSI

REGISTRASI/ LISENSI PROFESI

LEMBAGA PENDIDIKAN & LEMBAGA PELATIHAN

LSP OTORITAS KOMPETEN

Sertifikasi pendidikan & Pelatihan Sertifikasi kompetensi Registrasi/lisensi personil

SKKNI

Page 4: Materi PengembanganProgram Sertifikasi Profesi
Page 5: Materi PengembanganProgram Sertifikasi Profesi

Deklarasi bangkok197620032004

2007

2007

2008

2009 2015

Bali Concord I (perlunya ASC)

Bali Concord II (ASC diluncurkan—3 pilar)

Program Aksi Vientienne

Akselerasi ASEAN Community 2015

Penandatanganan Piagam ASEAN

Pemberlakuan Piagam ASEAN

Roadmap ASEAN Community

Implementasi ASEAN Community mulai 31

Desember 2015

TRANSFORMASI ASEAN

Page 6: Materi PengembanganProgram Sertifikasi Profesi

12 sektor

integrasi

prioritas MAE 2015

Produk pertanian Jasa

Transportasi udara

Produk otomotif

E-ASEAN

Produk elektronik

Produk perikananJasa

layanan kesehata

n

Produk karet

Produk tekstil

Pariwisata

Produk kayu

Layana logistik

Sumber: Kementerian Koordinator Ekonomi

Sektor barang

Sektor jasa

Page 7: Materi PengembanganProgram Sertifikasi Profesi

Standar Kompetensi Standar Kompetensi adalah pernyataan yang menguraikan keterampilan, pengetahuan dan sikap yang harus dilakukan saat bekerja serta penerapannya, sesuai dengan persyaratan yang ditetapkan oleh tempat kerja (industri).

Competence: Qualified to performce a process of a job

Page 8: Materi PengembanganProgram Sertifikasi Profesi

Skema sertifikasi: Persyaratan sertifikasi spesifik yang berkaitan dengan kategori profesi yang ditetapkan dengan menggunakan standar dan aturan khusus yang sama, serta prosedur yang sama.

Page 9: Materi PengembanganProgram Sertifikasi Profesi

JENIS SKEMA-SKEMA/PAKET SERTIFIKASI KOMPETENSI

Skema Sertifikasi Kualifikasi Kerja

Nasional Indoensia Skema Sertifikasi Kualifikasi Okupasi

NasionalSkema Sertifikasi berdasar Paket

Kompetensi (cluster)Skema Sertifikasi Unit KompetensiSkema Sertifikasi

Profisiensi

Page 10: Materi PengembanganProgram Sertifikasi Profesi

S2

S1

S3

Sekolah Menengah

Umum

KKNI

1

2

3

4

5

7

8

9

6

Profesi

Spesialis

D I

D IV

D III

D II

Sekolah Menegah Kejuruan

Subspesialis

AHLI

TEKNISI/ANALIS

OPERATOR

PROGRAM AKADEMIK

JENJANG PENDIDIKAN FORMAL

KEJURUAN, VOKASI,PROFESI

JENJANG PENDIDIKAN NONFORMAL, INFORMAL, PELATIHAN,

PENGALAMAN

KKNI DAN KERANGKA KESETARAANNYA

Page 11: Materi PengembanganProgram Sertifikasi Profesi

Skema sertifikasi KKNI

Sertifikat 6

KKNI

1

2

3

4

5

7

8

9

6

SKKNI 6

SKKNI 6

SKKNI 6

+ Pre-requisi

tes

Page 12: Materi PengembanganProgram Sertifikasi Profesi

PENERAPAN SKKNI KEMAMPUAN TELUSUR DAN EKIVALENSI DENGAN SISTEM DIKLAT, SERTIFIKASI DAN SOP INDUSTRI

PENDIDIKAN VOKASI DAN PELATIHAN

KERJA

Judul Learning material

Ruang lingkup diklat

Pencapaian hasil pembelajaran (LO)

Kriteria evaluasi belajar

Kontektualisasi diklat

evaluasi

Judul Unit

Deskripsi unit

Elemen

KUK

Batasan Veriabel

Panduan Penialaian

PENERAPAN PADA

ORGANISASI/INDUSTRI

Judul SOP

Ruang lingkup SOP

Langkah-langkah proses

Instruksi kerja

Spesifikasi sesuai dengan konteks

QA

SERTIFIKASI

Skema sertifikasi unit kompetensi

Ruang lingkup asesmen

Elemen asesmen

Kriteria pencapaian Kompetensi

Kontektualisas asesmen dan spesifikasi

Penduan asesmen

Page 13: Materi PengembanganProgram Sertifikasi Profesi

Skema sertifikasi OKUPASI

Skema Sertifikasi Kualifikasi

Okupasi Nasional

SKKNI 6

SKKNI 3

SKKNI 7

+ Pre-requisi

tes

Page 14: Materi PengembanganProgram Sertifikasi Profesi

Manafaat sertifikasiNO PEMANGKU

KEPENTINGANMANFAAT

1. Industri • Membantu industri meyakinkan kepada kliennya bahwa produk/jasanya telah dibuat oleh tenaga-tenaga yang kompeten.

• Membantu industri dalam rekruitmen dan mengembangkan tenaga berbasis kompetensi guna meningkatkan efisensi HRD khususnya dan efisiensi nasional pada umumnya.

• Membantu industri dalam sistem pengembangan karir dan remunerasi tenaga berbasis kompetensi dan meningkatkan produktivitas.

2. Tenaga kerja • Membantu tenaga profesi meyakinkan kepada organisasi/industri/kliennya bahwa dirinya kompeten dalam bekerja atau menghasilkan produk atau jasa dan meningkatkan percaya diri tenaga profesi.

• Membantu tenaga profesi dalam merencanakan karirnya dan mengukur tingkat pencapaian kompetensi dalam proses belajar di lembaga formal maupun secara mandiri.

• Membantu tenaga profesi dalam memenuhi persyaratan regulasi.• Membantu pengakuan kompetensi lintas sektor dan lintas negara• Membantu tenaga profesi dalam promosi profesinya dipasar tenaga kerja

3. Lemdiklat • Membantu memastikan link and match antara kompetensi lulusan dengan tuntutan kompetensi dunia industri.

• Membantu memastikan tercapainya efisiensi dalam pengembangan program diklat. • Membantu memastikan pencapain hasil diklat yang tinggi.• Membantu Lemdiklat dalam sistem asesmen baik formatif, sumatif maupun holistik yang

dapat memastikan dan memelihara kompetensi peserya didik selama proses diklat.

Page 15: Materi PengembanganProgram Sertifikasi Profesi

• Standar Internasional• Standar Khusus

STANDAR KOMPETENSI

Page 16: Materi PengembanganProgram Sertifikasi Profesi

16

TUJUAN BISNIS

(Bisnisn Purpose)

AREA FUNGSI KUNCI

(key function area)

FUNGSI UTAMA

(major functions)

FUNGSI DASAR

(basic function)

ELEMEN

ELEMEN

ELEMEN

KUK

KUK

KUK

KUK

KUK

KUK

KUK

BATASAN VARIABEL + PAN

DUAN

PENILAIAN

+ KOM

PETENSI KU

NCI

FUNGSI DASAR

(basic function)

ELEMEN

ELEMEN

ELEMEN

KUK

KUK

KUK

KUK

KUK

KUK

KUK

BATASAN VARIABEL + PAN

DUAN

PENILAIAN

+ KOM

PETENSI KU

NCI

PEMETAAN KOMPETENSI RMCSRegional Model Competency Standards

• PERMENAKERTRANS 8/2012.• RMCS 2006

Page 17: Materi PengembanganProgram Sertifikasi Profesi

PETA STANDARDISASI KOMPETENSI PENGEMBANGAN INFORMASI DAN KOMUNIKASI PUBLIK(FUNGSI BISNIS, FUNGSI KUNCI, DAN FUNGSI MAYOR)

FK. KOMUNIKASI PUBLIKFK. PENGOLAHAN DAN

PENYEDIAAN INFORMASI

FK. PENGELOLAAN MEDIA PUBLIKFK. KEMITRAAN KOMUNIKASI

⎯ Pnegelolaan Media cetak

⎯ Tata kelola komunikasi publik

⎯ Pengelolaan opini publik

⎯ Kemitraan pemerintah dan lembaga negara

⎯ Kemitraan media dan dunia usaha

⎯ Kemitraan organisasi kemasyarakatan dan profsi

PENGEMBANGAN INFORMASI DAN

KOMUNIKASI PUBLIK

FK. LAYANAN INFORMASI INTERNASIONAL

⎯ Layanan informasi media asing

⎯ Layanan informasi perwakilan negara asing dan lembaga internasional

⎯ Layanan informasi masyarakat luar negeri

⎯ Layanan komunikasi publik

⎯ Informasi politik, hukum dan keamanan

⎯ Informasi ekonomi

⎯ Informasi kesejahteraan rakyat

⎯ Media online

⎯ Media luar ruang dan audio visual

Page 18: Materi PengembanganProgram Sertifikasi Profesi

SIKLUS MEMBANGUN SDM BERBASIS KOMPETENSI

Request & offer, bursa kerja, Hasil

TNA

Identifikasi persyaratan okupasi dan kompetensi

Identifikasi Standar kompetensiPengembangan skema sertifikasi

• Pengembangan modul pelatihan berdasar skema sertifikasi

Fasilitasi Penempatan

Asesmen, sertifikasi kompetensi, & pemeliharaan kompetensi

• Promosi & rekrutmen

• Pengembangan pelatihan

• KELEMBAGAAN REKRUTMEN

KELEMBAGAAN SERTIFIKASI

KELEMBAGAAN PENDIDIKAN DAN PELATIHAN

Page 19: Materi PengembanganProgram Sertifikasi Profesi

What s next to do tomorrow??

RTL

Page 20: Materi PengembanganProgram Sertifikasi Profesi

ALTERNATIF LANGKAH-LANGKAH PENGEMBANGAN SERTIFIKASI BERBASIS KOMPETENSI

• Pemetaan Kompetensi.• Pengembangan standar kompetensi.• Mengembangkan link and match pendidikan dan pelatihan,

sertifikasi kompetensi, registrasi/lisensi.• Pengembangan kurikulum dan modul berbasis kompetensi.• Pengembangan pelatihan/pendidikan berbasis kompetensi.• Pengembangan kelembagaan sertifikasi profesi.• Pengembangan skema sertifikasi.• Sertifikasi kompetensi profesi.

Page 21: Materi PengembanganProgram Sertifikasi Profesi

Terima Kasih