manajemen operasional

9
Manajemen Operasional

Upload: markku

Post on 27-Jan-2016

81 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Manajemen Operasional. Materi. Pendahuluan Desain Produk Peramalan Permintaan Produk dan Jasa Desain Proses Tata letak Fasilitas Perencanaan Kapasitas Manajemen Persediaan Perencanaan Kebutuhan Bahan Penjadwalan dan P engawasan Proyek Manajemen Mutu. Referensi. - PowerPoint PPT Presentation

TRANSCRIPT

Page 1: Manajemen Operasional

Manajemen Operasional

Page 2: Manajemen Operasional

2

Materi

• Pendahuluan• Desain Produk• Peramalan Permintaan Produk dan Jasa• Desain Proses• Tata letak Fasilitas• Perencanaan Kapasitas• Manajemen Persediaan• Perencanaan Kebutuhan Bahan• Penjadwalan dan Pengawasan Proyek• Manajemen Mutu

Page 3: Manajemen Operasional

3

Referensi

• Schroeder. RG. Manajemen Operasi. Jakarta : Erlangga.

• Eddy Herjanto, Manajemen Produksi dan Operasi. Jakarta : Grasindo.

• T. Hani Handoko. Dasar-dasar Manajemen Produksi dan Operasi. Yogyakarta : BPFE.

• Sofyan Assauri. Manajemen Produksi dan Operasi. Jakarta : LP FEUI.

• Pangestu Subagyo. Manajemen Operasi. Yogyakarta : BPFE.

Page 4: Manajemen Operasional

4

Bab 1. Pendahuluan

• Manajemen operasi berkaitan dengan produksi barang dan jasa.

• Sekilas terlihat bahwa operasi jasa memiliki kesamaan dengan operasi manufaktur. Kesamaan ciri operasi jasa dan manufaktur ialah bahwa keduanya dapat dipandang sebagai proses transformasi.

Page 5: Manajemen Operasional

5

• Pada operasi bidang manufaktur, input bahan baku, energy, tenaga kerja dan modal ditransformasikan menjadi barang jadi. Pada operasi jasa, bentuk input yang sama ditransformasikan menjadi output jasa.

• Pengelolaan proses transformasi secara efisien dan efektif adalah tugas manajer operasi.

Page 6: Manajemen Operasional

6

Definisi

• Manajemen operasi adalah kajian pengambilan keputusan dari suatu fungsi operasi.

• Pada definisi ini, ada 3 hal yang mendapat penekanan yaitu fungsi, system dan keputusan.

Page 7: Manajemen Operasional

7

Fungsi OperasiBidang Terintegrasi

Bisnis dan Masyarakat

Strategi/ kebijakan perusahaan

Bidang Industri

AsuransiPertanian

TransportasiPariwisata

ManufakturPerbankan

Bidang Fungsional

PemasaranPersonalia

Manajemen Operasi

KeuanganSistem informasi

Bidang Metodologi

Analisis KuantitatifHukum bisnis

Konsep sistemEkonomi

Perilaku OrganisasiPrinsip manajemen

Page 8: Manajemen Operasional

8

Operasi Sebagai Sistem yang produktif

Manajemen Operasi

Input Proses Transformasi Output

Umpan balik

Page 9: Manajemen Operasional

9

Keputusan

• Proses• Kapasitas• Sediaan• Tenaga kerja• Mutu