makalah scaling polishing

Upload: novi-puspitasari

Post on 24-Feb-2018

1.520 views

Category:

Documents


161 download

TRANSCRIPT

  • 7/25/2019 Makalah Scaling Polishing

    1/13

    BAB I

    PENDAHULUAN

    Kesehatan gigi dan mulut dapat mempengaruhi kesehatan tubuh secara

    menyeluruh (Malik, 2008). Kesehatan gigi dan mulut sangat mempengaruhi kulitas

    hidup, termasuk fungsi bicara, pengunyahan, dan rasa percaya diri (Putri dkk, 2012).

    alah satu indikat!r kesehatan gigi dan mulut adalah tingkat kebersihan dari r!ngga

    mulut. "al ini dapat dilihat dari ada atau tidaknya dep!sit#dep!sit !rganik berupa

    materi alba, kalkulus sisa makanan, dan plak gigi (Pharamitha, 2011).

    Karang gigi merupakan kumpulan plak gigi dan sisa#sisa makanan yang tidak

    dibersihkan dalam $aktu lama sehingga mengalami pengerasan. elain itu karang

    gigi %uga dapat menyebabkan gusi berdarah hingga menyebabkan kerusakan %aringan

    penyangga gigi (perid!ntal dan tulang), sehingga gigi g!yang dan pasien beresik!

    kehilangan gigi baik secara sp!ntan maupun karena pencabutan.

    Karang gigi tidak dapat dibersihkan dengan cara menyikat gigi biasa,

    melainkan dengan bantuan pr!fesi!nal dari d!kter gigi. Karang gigi ini dapat

    dibersihkan denganscaling & polishing.Scalingdanpolishingmerupakan pr!sedur

    pembersihan karang gigi dengan menggunakan alat khusus sehingga pr!sesnya

    men%adi aman, efisien, dan nyaman untuk pasien. Pasien dapat melakukan scaling

    minimal setiap & bulan sekali atau tergantung kasus masing#masing indi'idu. Scaling

    adalah salah satu pera$atan gigi dan mulut yang tu%uan utamanya membersihkan

    karang gigi. Peralatan yang biasa dipakai adalah hands instruments scaler atau

    manual scaler, dan ultrasonic scaler.

  • 7/25/2019 Makalah Scaling Polishing

    2/13

    BAB II

    PEMBAHASAN

    1. Scalingdan root planing

    Scalingmerupakan tindakan pera$atan untuk menghilangkan plak, kalkulus

    dan stain pada permukaan mahk!ta dan akar gigi. edangkan root planing

    merupakan suatu tindakan untuk membersihkan dan menghaluskan permukaan akar

    dari %aringan nekr!tik maupun sisa bakteri dan pr!duknya yang melekat pada

    permukaan akar (sementum) (Krismari!n!, 200).

    Pada kasus peri!d!ntitis, scaling dan root planing tidak dapat dipisahkan.

    indakanscalingperlu diikuti dengan root planingdengan harapan permukaan akar

    men%adi halus sehingga menghambat akumulasi plak dan perlekatan kalkulus.

    Scaling dan root planing merupakan terapi mendasar untuk pera$atan penyakit

    peri!d!ntal. Meskipun pera$atan ini mempunyai keterbatasan, antara lain* tidak

    dapat mencapai daerah p!ket dengan kedalaman lebih dari +mm dan tidak dapat

    mencapai daerah bifurkasi yang merupakan cekungan pada akar gigi, namun scaling

    dan root planingmasih tetap merupakan pera$atan utama, karena dapat mengurangi

    inflamasi dan mengurangi k!l!nisasi bakteri di dalam sulkus gingi'al (Krismari!n!,

    200).

    u%uan utamascalingadalah untuk mengembalikan kesehatan gingi'a dengan

    %alan menghilangkan semua elemen yang menyebabkan radang gingi'a dari

    permukaan gigi, seperti plak, kalkulus dan sementum yang tercemar (Putri, dkk,

    2012).

    dapun teknik#teknik scaling menurut Krismari!n! (200) adalah sebagai

    berikut*

    1.1. eknikscaling manual

    a. eknikscaling kalkulus supragingi'a

    Kalkulus supragingi'a tidak sekeras kalkulus subgingi'a. Keuntungan

    lain adalah pada kalkulus subgingi'a tidak dibatasi !leh %aringan yang

    mengelilinginya. "al ini merupakan kemudahan dalam aplikasi dan

    penggunaan alat. Sickle lebih umum digunakan untuk scaling supragingi'a,

    sedangkan hoedan chisellebih %arang digunakan.

  • 7/25/2019 Makalah Scaling Polishing

    3/13

    ata cara scaling supragingi'a dia$ali dengan penempatan alat pada

    apikal dari kalkulus supragingi'a, membentuk sudut -0 # 00 terhadap area

    permukaan gigi yang akan dibersihkan. /engan gerakan yang kuat dan dalam

    %arak pendek arah 'ertikal (k!r!nal), h!ris!ntal maupun obliquemend!r!ng

    maupun mengungkit kalkulus sampai terlepas dari gigi. Scaling dilakukan

    sampai permukaan gigi terbebas dari kalkulus baik secara 'isual maupun

    perabaan dengan bantuan alat (misalnya* s!nde).

    Scaling dikatakan bersih %ika tidak ada kalkulus pada permukaan gigi dan

    permukaan gigi tidak ada yang kasar. lat dengan u%ung yang ta%am (sickle)

    hendaknya digunakan secara hati#hati karena lebih mudah melukai %aringan

    lunak di ba$ahnya.

    b. eknikscalingdan root planingkalkulus subgingi'a

    Scalingsubgingi'a %auh lebih k!mpleks dan rumit dibandingkan scaling

    supragingi'a. Kalkulus subgingi'a umumnya lebih keras daripada

    supragingi'a, selain itu kalkulus subgingi'a kadang melekat pada permukaan

    akar yang sulit di%angkau (misalnya daerah bifurkasi). aringan lunak yang

    membatasi kalkulus subgingi'a %uga merupakan masalah, karena pandangan

    !perat!r men%adi terhalang, terutama %ika saat tindakan scaling, darah yang

    keluar cukup banyak maka pandangan men%adi semakin tidak %elas. leh

    karena itu !perat!r dituntut menggunakan kepekaan perasaan dengan bantuan

    scaleruntuk mengetahui keberadaan dan p!sisi kalkulus subgingi'a.

    Pada scalingsubgingi'a, arah dan keleluasaan men%adi sangat terbatas

    dengan adanya dinding p!ket yang mengelilinginya. leh karena itu untuk

    mencegah trauma dan kerusakan %aringan yang lebih besar, maka alat scaler

    harus diaplikasikan dan digunakan secara hati#hati serta yang lebih penting lagiadalah pemilihan alat dengan penampang yang tipis agar mudah masuk ke

    dalam subgingi'a. elain itu !perat!r dituntut untuk menguasai m!rf!l!gi gigi

    per gigi dengan berbagai kemungkinan 'ariasinya. "al ini penting untuk

    membedakan antara adanya kalkulus atau karena adanya bentukan yang 'ariatif

    dari permukaan akar.

    /aerah lain yang sulit di%angkau adalah kalkulus di ba$ah titik k!ntak

    antara 2 gigi, yaitu daerah batas sementum dan enamel (cemento-enamel

    junction 34) karena pada daerah ini terdapat cekungan yang lebih dalam

  • 7/25/2019 Makalah Scaling Polishing

    4/13

    dibanding 34 pada permukaan fasial maupun lingualpalatal. Kalkulus pada

    daerah ini umumnya melekat erat pada cekungan, sehingga diperlukan berbagai

    'ariasi gerakan scaler secara 'ertikal, oblique maupun h!ris!ntal agar

    kalkulus dapat terlepas.

    ata cara scalingkalkulus subgingi'a mirip dengan scaling kalkulus

    supragingi'a, hanya ada batasan#batasan tertentu seperti yang tersebut di atas.

    Scaling subgingi'a dia$ali dengan penempatan scaler sedapat mungkin pada

    apikal dari kalkulus subgingi'a, membentuk sudut -0 # 00 terhadap area

    permukaan gigi yang akan dibersihkan. /engan gerakan yang kuat dan dalam

    %arak pendek arah 'ertikal (k!r!nal), maupun !bli5ue mengungkit dan menarik

    kalkulus terlepas dari gigi.

    Menurut Putri dkk (2012) alat yang digunakan untuk skeling manual terdiri

    dari*

    a. Sickle scaler

    ickle scaler mempunyai bentuk seperti bulan sabit. Working end#nya

    mempunyai permukaan yang datar dan dua sisi p!t!ng yang mengerucut

    dan membentuk sudut lancip pada u%ungnya. Sickle scaler digunakan untuk

    mengambil kalkulus supragingi'a atau subgingi'a pada permukaan

    pr!ksimal gigi anteri!r dan p!steri!r.

    6ambar 1. Sickle scaler

    b. Kuret

    Kuret adalah alat yang mempunyai bentuk seperti send!k dan

    digunakan untuk mengambil kalkulus subgingi'a, menghaluskan permukaan

    akar dari %aringan sementum yang nekr!tik, dan mengkuret %aringan lunak

    nekr!tik pada dinding p!ket. Kuret mempunyai dua sisi p!t!ng yang

    bertemu pada u%ung alat dengan bentuk membulat.

  • 7/25/2019 Makalah Scaling Polishing

    5/13

    da dua %enis dasar kuret, yaitu kuret uni'ersal dan kuret area spesifik

    (Gracey).Kuret uni'ersal memiliki sisi p!t!ng yang dapat dimasukkan pada

    sebagian besar area gigi geligi dengan cara mengubah dan mengadaptasikan

    %ari#%ari, fulkrum, dan p!sisi tangan !perat!r. KuretGraceyadalah satu set

    kuret yang terdiri dari beberapa instrumen yang didesain dan diberi lekukan

    untuk dapat beradaptasi pada area anat!mis tertentu pada gigi geligi.

    Kuret Graceyterdiri dari berbagai n!m!r yaitu*

    Gracey1#2 dan +#- * gigi anteri!r

    Gracey#& * gigi anteri!r dan prem!lar

    Gracey7#8 dan #10 * gigi p!steri!r bagian bukal dan lingual

    Gracey 11#12 * gigi p!steri!r bagian mesialGracey1+#1- * gigi p!steri!r bagian distal.

    6ambar 2. Kuret uni'ersal

    6ambar +. Kuret Gracey

  • 7/25/2019 Makalah Scaling Polishing

    6/13

    6ambar -. Perbedaan antara sisi p!t!ng kuret uni'ersal dan kuret gracey,

    kuret uni'ersal lurus, kuretgraceymelengkung

    c. oe scalerMerupakan skeler yang mempunyai bentuk seperti cangkul.

    /igunakan untuk meratakan dan menghaluskan permukaan akar sehingga

    bebas dari sisa#sisa kalkulus.

    "!e scaler digunakan dengan cara sebagai berikut*

    1. angkai dimasukkan hingga mencapai dasar saku peri!d!ntal

    sehingga antara tangkai dan gigi ada 2 titik yang berk!ntak. "al ini

    akan membuat instrumen men%adi stabil dan mencegah terbentuknya

    takikan pada akar.

    2. 9nstrumen diakti'asi dengan gerakan menarik yang cukup kuat ke

    arah mahk!ta sepan%ang akar.

    6ambar .oe scaler

    d. !ile scaler

    !ile scalermempunyai bentuk seperti kikir. :ungsi utamanya dalah

    untuk menghancurkan kalkulus yang besar.!ile scalerdapat menyebabkan

    permukaan akar men%adi kasar %ika penggunaanya tidak tepat. /engan

  • 7/25/2019 Makalah Scaling Polishing

    7/13

    demikian, alat ini tidak tepat digunakan untuk melakukan skaling yang halus

    atau menghaluskan permukaan akar.

    6ambar &.!ile scaler

    e. "hisel scaler"hisel scaler didesain untuk bagian pr!ksimal gigi#gigi anteri!r.

    keler ini mempunyai bentuk seperti pahat. 3hisel dimasukkan dari

    permukaan labial. danya lekukan di bagian tangkainya menyebabkan alat

    ini stabil ketika masuk ke bagian pr!ksimal dan sisi p!t!ngnya dapat

    mencapai kalkulus tanpa membuat takikan pada gigi. lat diaktifkan dengan

    cara mend!r!ng.

    6ambar 7. "hisel scaler1.2. Scalingdengan ultrasonic scaler

    Scalingdengan alat ultrasonic scalerlebih mudah untuk menghilangkan

    kalkulus pada permukaan gigi dibanding scaling dengan alat manual. lat ini

    mempunyai u%ung (tip) yang dapat bergetar sehingga dapat melepaskan kalkulus

    dari permukaan gigi. lat ini dapat mengeluarkan air sehingga daerah pera$atan

    men%adi lebih bersih karena permukaan gigi langsung dicuci dengan air yang

    keluar dari alat ini.

  • 7/25/2019 Makalah Scaling Polishing

    8/13

    6erakan alat sama dengan gerakan dengan scaler manual tetapi tidak

    b!leh ada gerakan mengungkit. ;%ung scalerhanya digunakkan untuk memecah

    kalkulus yang besar dengan cara ditempelkan pada permukaan kalkulus dengan

    tekanan ringan sampai kalkulus terlepas. elan%utnya untuk menghaluskan

    permukaan gigi dari sisa kalkulus, maka tepi blade ultrasonic scaler

    ditempelkan pada permukaan gigi kemudian digerakkan dalam arah lateral

    ('ertikal, h!ris!ntal dan !bli5ue) ke seluruh permukaan sampai diperkirakan

    halus. Kepekaan alat ini untuk mendeteksi sisa kalkulus tidak sebagus manual

    scaler, sehingga umumnya setelah dilakukan scaling dengan ultrasonic, maka

    tetap disarankan scaling dan root planing dengan manual scaler. Perlu

    ketrampilan khusus dalam penggunaanya, karena alat ini di%alankan dengan

    mesin yang kadang sulit kita k!ntr!l gerakannya.

    Macam#macam alat skeler ultras!nik menurut Putri dkk. (2012), yaitu*

    1. oe insertgunanya untuk kalkulus supragingi'al danstain.

    2. #ni$ersal scalerbentuknya segitiga pada p!t!ngan melintang gunanya

    untuk kalkulus bagian pr!

  • 7/25/2019 Makalah Scaling Polishing

    9/13

    keling dengan menggunakan skeler ultras!niks!nik dilakukan sebagai

    berikut *

    a. lat diatur sedemikian rupa sehingga semburan air cukup memadai dan

    'ibrasi tidak melebihi yang dibutuhkan untuk penyingkiran kalkulus.

    b. 9nstrumen dipegang dengan teknik modi%ied pen grasp.

    c. andaran %ari dibuat sebagai mana pada penskeleran manual

    d. lat dihidupkan dengan mengin%ak pedal kaki atau menyetel pada hand-

    piece, tergantung tipe alatnya

    e. ip atau u%ung alat yang telah bergetar digerakkan dengan sapuan 'ertikal

    pendek#pendek dengan tekanan ringan melintasi dep!sit yang hendak

    disingkirkan. ekanan latera1 yang kuat tidak dibutuhkan. karena yangmelepaskan dep!sit adalah 'ibrasi dari alat.

    %. ip harus senantiasa bergerak, dan bagian u%ungnya tidak b!leh diarahkan

    tegak lurus ke permukaan gigi untuk menghindari ter%adinya guratan#

    guratan pada permukaan gigi.

    1.+. kti'asi 9nstrumen (gerakan skeling)

    a. ngulasi

    ngulasi adalah sudut antara permukaan sisi p!t!ng alat dengan

    permukaan gigi. ngulasi sering disebut sebagai relasi gigi#sisi p!t!ng skaler.

    ngulasi yang benar penting untuk membuang kalkulus. ;ntuk alat = alat

    yang masuk ke dalam subgingi'al misalnya kuret, angulasi seharusnya

    mencapai 0 dera%at atau yang mendekati 0 dera%at. elama skeling dan root

    planning, angulasi !ptimal adalah antara - # 00. ngulasi sisi p!t!ng skeler

    bergantung pada %umlah dan sifat kalkulus, pr!sedur yang dilakukan, dan

    k!ndisi %aringan lunak di sekitarnya. ika kalkulusnya banyak dan melekat

    kuat, selama pergerakan menarik, angulasi lebih baik kurang dari 00

    sehingga sisi p!t!ng alat akan >menggigit? kalkulus. Pada angulasi yang

    kurang dari -0 , sisi p!t!ng kurang dapat mengambil kalkulus, sebaliknya

    hanya akan meluncur di atas kalkulus dan menghaluskannya. ehingga sisi

    p!t!ng alat akan menyentuh dan menghilangkan dinding saku gusi yang

    nekr!tik (Putri dkk.,2012).

  • 7/25/2019 Makalah Scaling Polishing

    10/13

    b. arikan atau tekanan

    da + %enis tarikan atau tekanan yang digunakan selama

    instrumentasi, yaitu * (1) tekanan ekspl!rasi @ (2) tarikan skeling, dan (+)

    tarikan root planning. Masing = masing tarikan tersebut dapat diakti'asi

    dengan gerakan menarik atau mend!r!ng dalam arah 'ertikal, h!riA!ntal

    maupun !blik (miring). Bang paling sering digunakan adalah tarikan 'ertikal

    dan !blik, sedangkan tarikan h!riA!ntal dipakai secara selektif pada sudut

    gigi atau pada saku dalam dimana tarikan 'ertikal maupun !blik sulit

    dilakukan. arikan skeling adalah tarikan yang pendek dan kuatmenggunakan alat ta%am untuk menghilangkan kalkulus supra# dan

    subgingi'al. isi p!t!ng alat menyentuh batas apikal kalkulus dan

    melepaskannya dengan gerakan yang kuat mengarah ke k!r!nal. 6erakan

    skeling seharusnya dia$ali di lengan ba$ah dan diteruskan dari pergelangan

    tangan pada telapak tangan dan menggerakkan dengan lentur %ari = %ari tangan

    (Putri dkk.,2012).

    '. *+S+G

    olishing atau pr!philaksis adalah pembersihan permukaan gigi dari stain

    ekstrinsik, kalkulus atau plak yang mungkin masih tersisa setelah pr!ses scaling agar

    permukaan gigi men%adi lebih halus. Pr!sedurnya adalah dengan k!mbinasi

    handpiece lo speed dan rubber cup (untuk gigi bagian facial)dan bristle brush

    (untuk gigi permukaan !klusal) denganbahan abrasif yang mengandung natrium

    bikarb!nat p!$der, aluminium trihydr!

  • 7/25/2019 Makalah Scaling Polishing

    11/13

    diharapkan plak dan bakteri sulit terakumulasi kembali, terbentuknya perlekatan

    gingi$albaru yang lebih baik, dan berkurangnya kedalaman p!ket gingi$al yang

    men%adi media bakteri (M!han dkk., 201).

    6ambar . Pr!ses P!lishing dengan handpiece lo speed

    Macam#macam alat p!les menurut Putri dkk (2012) yaitu*

    1. ubber cups

    ubber cups merupakan alat p!les yang terbuat dari bahan karet

    berbrntuk seperti mangk!k. ubber cups terpasang pada contra angle dan

    setiap kali setelah pemakaian harus disterilkan. Pada penggunaannya dapat

    disertai pasta p!les yang mengandung %luoride dan usahakan tetap lembab

    untuk mengurangi panas yang ter%adi ketika cupsberputar. Cakukan pem!lesan

    tanpa tekanan karena penggunaan cups disertai bahan abarasif yang terlalu

    menekan akan menghilangkan lapisan pelindung sementum, karena lapisan ini

    menipis di bagian ser'ikal gigi.

    6ambar 10.ubber cups

    2. /ristle brush

    /ristle brush tersedia dalam bentuk seperti r!da dan seperti mangk!k. /rush

    dipasang pada contra angledan digunakan dengan pasta p!les. Karena bulunya

  • 7/25/2019 Makalah Scaling Polishing

    12/13

    kaku, penggunaan brush terbatas pada mahk!ta untuk menghindari luka pada

    sementum dan gingi'a.

    6ambar 11./ristle brush

    +. 0ental tape (pita p!les)

    0ental tape dengan pasta p!les dipakai untuk mem!les permukaan

    pr!ksimal yang tidak tercapai !leh alat p!les lainnya. Pita dimasukkan ke

    daerah interpr!ksimal dengan arah se%a%ar dengan sumbu aksis gigi dan

    digerakkan dalam arah labi!#lingual. "indari menyebabkan luka pada gingi'a.

    etelah dip!les, daerah tersebut dibersihkan dengan air hangat untuk

    menghilangkan sisa#sisa bahan dan pasta.

    DAFTAR PUSTAKA

    Krismari!n!, ., 200, Prinsip#prinsip dasar scaling dan r!!t planing dalam

    pera$atan peri!d!ntal,eriodontic 1ournal., 1(1)* 1#.

    Malik, 9., 2008,2esehatan Gigi dan 3ulut,agian rt!d!nti :akultas Ked!kteran

    6igi ;ni'ersitas Pad%a%aran, andung.

  • 7/25/2019 Makalah Scaling Polishing

    13/13

    M!han D., 3h!$dhary E., harma F., Dai D., 201, 4ir olishing5 4n #pdate,

    9nternati!nal !urnal !f Ma