makalah mesin

6
Makalah Dasar Dasar Mesin ( Macam-Macam Mesin Pencampur ) Guru Pembimbing : Suharjana Nama : Yoga Aldi Saputra No : 36 Kelas : 1 TPHP 2 SMK Negeri 1 (STM Pembangunan) Temanggung Jalan Kadar Maron, Kotak Pos 104, Telp/Fax. (0293) 4901639 1

Upload: yogha-aldy

Post on 04-Sep-2015

47 views

Category:

Documents


11 download

DESCRIPTION

add

TRANSCRIPT

Makalah Dasar Dasar Mesin( Macam-Macam Mesin Pencampur )Guru Pembimbing : Suharjana

Nama: Yoga Aldi SaputraNo: 36Kelas: 1 TPHP 2

SMK Negeri 1 (STM Pembangunan) TemanggungJalan Kadar Maron, Kotak Pos 104, Telp/Fax. (0293) 4901639Program Keahlian Teknologi Pengolahan Hasil Pertanian2013/2014

A. Mesin Pencampur Bumbu

Fungsi Mesin :Fungsi mesin mixer bumbu ini adalah sebagai mesin pencampur bumbu kering dengan produk makanan yang sudah jadi seperti snack, chiki, dll

Spesifikasi pengaduk bumbu :

Dimensi keseluruhan: p=84cm, t=160cm l=70cm Diameter tabung 40cm Tinggi tabung: 160cm Kapasitas 80 liter Bahan tabung stainless steel tersedia penutupmya Menggunakan Dinamo pk putaran disesuaikan dengan kebutuhan pencampuan bahan Bottom of Form

B. Mesin Pengaduk Dodol Aneka Bahan

Mesin Pengaduk Dodol adalah alat untuk membantu memproses pengadukan dan pemasakan bahan-bahan pembuat dodol dengan menggunakan bantuan penggerak elektromotor. Mesin ini didesain menggunakan suhu control, naik turunnya panas diatur secara otomatis, sehingga membantu proses pemasakan agar tidak overheated yang bisa menyebabkan bisa menjadi gosong. Bahan bakar yang digunakan menggunakan gas. Bahan baku dodol bisa dari bahan seperti dari nanas, durian, sirsak, apel dll.

Cara Kerja Mesin Pengaduk Dodol Campurkan seluruh adonan dodol dalam wajan pengaduk. Lakukan pemasakan adonan dengan suhu yang disesuaikan, biasanya antara waktu 4-5 jam. Dinginkan adonan dan Lakukan pencetakan dodol sesuai selera.Spesifikasi Rangka besi siku Bahan stenliss untuk kontak produk Penggerak elektromotor 1 Hp Panel suhu otomatis Pemanas GasKapasitas 5 kg/proses 10 kg/proses atau dapat sesuai permintaanKeunggulan Suhu otomatis dan dapat distell Penggunaan sederhana Hemat tenaga dan energi Home Pencampur mesin pencampur bumbu

C. Mesin Pengaduk Kompos

Fungsiuntuk mengaduk campuran bahan pupuk organik sebagai media dasar pembuatan pupuk kompos organikSpesifikasi Rangka besi siku Dimesin 1200 x 700 x 800 mm Penggerak motor diesel 8 PK RRTKapasitas 50 kg /proses Alat untuk mengolah pakan ternak dengan formulasi merata

D. Mixer Pakan Ternak (Vertikal)

Fungsi: Mencampur bahan pada proses pembuatan pakan ternak dengan sistem verticalKapasitas: 150 LDiameter: 60 cmPanjang: 120 cmTinggi: 140 cmTebal Plat: 2 mm SUS 304Motor Dongfeng Diesel: 12 HP

E. Jaw Crusher

Merupakan salah satu peralatan pemecah batu yang paling terkenal di dunia, Jaw Crusher sangat ideal dan sesuai untuk penggunaan pada saat penghancuran tahap pertama dan tahap kedua. Memiliki kekuatan anti-tekanan dalam menghancurkan bahan paling tinggi hingga dapat mencapai 320Mpa. Prinsip Kerja Mesin Jaw Crusher:Jaw Crusher bekerja mengandalkan kekuatan motor. Melalui roda motor, poros eksentrik digerakkan oleh sabuk segitiga dan slot wheel untuk membuat jaw plate bergerak seirama. Oleh karena itu, material dalam rongga penghancuran yang terdiri dari jaw plate, jaw plate yang bergerak dan side-lee board dapat dihancurkan dan diberhentikan melalui pembukaan pemakaian.

F. Mesin Mixer Adonan Kering

Kapasitas 100 kg/proses Tipe Mesin: MIPO-100 Kapasitas: 100 kg/proses Power: 0.75 HP/ 600 watt, 220 V Bahan: Mild steel (plat besi) Kapasitas 500 kg/proses Tipe Mesin: MIPO-500 Kapasitas: 500kg/proses Power: 3 HP/ 2200 watt, 380 V, 3 Phase Bahan: Mild steel (plat besi) Kapasitas 1000 kg/proses Tipe Mesin: MIPO-1000 Dimensi: 150x150x400 cm Penggerak: elektromotor 5.5 HP/3ph/380 V Bahan: plat mild steel 10 mm System input: system curah Lubang input: 1 - 3 lubang (menyesuaikan)

5