lp2m.um.ac.idlp2m.um.ac.id/.../02/dr.-drs-edy-purwanto-m.pd_profil.docx · web viewpengembangan...

4
PENGEMBANGAN BAHAN AJAR BIDANG STUDI GEOGRAFI SMA DENGAN MODEL BECK DAN MCKEOWN Prof. Dr. Edy Purwanto, M.Pd Geografi/Fakultas Ilmu Sosial Universitas Negeri Malang [email protected] Prof. Dr. Ach. Fatchan, M.Pd., M.P Geografi/Fakultas Ilmu Sosial Universitas Negeri Malang [email protected] Purwanto, S.Pd., M.Si Geografi/Fakultas Ilmu Sosial Universitas Negeri Malang [email protected] Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan (research and development), yang bertujuan untuk mengembangkan Bahan Ajar bidang studi geografi di SMA. Bahan Ajar mempunyai fungsi yang sangat penting dalam proses pembelajaran, baik bagi guru maupun siswa. Saat ini, sebagian besar guru menggunakan Bahan ajar sebagai pedoman dalam menyampaikan/menyusun materi pelajaran. Demikian hal bagi siswa, buku paket merupakan sumber belajar yang harus dibaca, dikaji, dan dipahami. Untuk mencapai tujuan tersebut maka diperlukan tahapan sebagai berikut yaitu 1) Mengkaji pengorganisasian Bahan ajar Geografi SMA yang disusun berdasarkan Kurikulum 2013, 2) Mengkaji kelemahan Bahan ajar Geografi SMA yang disusun bedasarkan Kurikulum 2013, 3) Menyusun pengembangan Bahan ajar Geografi SMA berdasarkan model Beck dan McKeown yang mudah dipahami siswa. Pengorganisasian bahan ajar disusun menggunakan 10 kriteria menurut Beck dan McKeown yang distandarisasi dengan kurikulum 2013 dan divalidasi penggunaanya di sekolah. Berdasarkan hasil validasi Bahan ajar dari parameter bahasa, isi dan gambar memiliki kriteria yang baik. Namun masih ada beberapa Peneliti Ringkasan Eksekutif

Upload: duongkhanh

Post on 02-Jul-2019

231 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: lp2m.um.ac.idlp2m.um.ac.id/.../02/Dr.-Drs-EDY-PURWANTO-M.Pd_profil.docx · Web viewPENGEMBANGAN BAHAN AJAR BIDANG STUDI GEOGRAFI SMA DENGAN MODEL BECK DAN MCKEOWN Peneliti Ringkasan

PENGEMBANGAN BAHAN AJAR BIDANG STUDI GEOGRAFI SMA DENGAN MODEL BECK DAN MCKEOWN

Prof. Dr. Edy Purwanto, M.Pd

Geografi/Fakultas Ilmu SosialUniversitas Negeri [email protected]

Prof. Dr. Ach. Fatchan, M.Pd., M.P

Geografi/Fakultas Ilmu SosialUniversitas Negeri [email protected]

Purwanto, S.Pd., M.Si

Geografi/Fakultas Ilmu SosialUniversitas Negeri [email protected]

Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan (research and development), yang bertujuan untuk mengembangkan Bahan Ajar bidang studi geografi di SMA. Bahan Ajar mempunyai fungsi yang sangat penting dalam proses pembelajaran, baik bagi guru maupun siswa. Saat ini, sebagian besar guru menggunakan Bahan ajar sebagai pedoman dalam menyampaikan/menyusun materi pelajaran. Demikian hal bagi siswa, buku paket merupakan sumber belajar yang harus dibaca, dikaji, dan dipahami. Untuk mencapai tujuan tersebut maka diperlukan tahapan sebagai berikut yaitu 1) Mengkaji pengorganisasian Bahan ajar Geografi SMA yang disusun berdasarkan Kurikulum 2013, 2) Mengkaji kelemahan Bahan ajar Geografi SMA yang disusun bedasarkan Kurikulum 2013, 3) Menyusun pengembangan Bahan ajar Geografi SMA berdasarkan model Beck dan McKeown yang mudah dipahami siswa. Pengorganisasian bahan ajar disusun menggunakan 10 kriteria menurut Beck dan McKeown yang distandarisasi dengan kurikulum 2013 dan divalidasi penggunaanya di sekolah. Berdasarkan hasil validasi Bahan ajar dari parameter bahasa, isi dan gambar memiliki kriteria yang baik. Namun masih ada beberapa parameter yang masih perlu adanya revisi yaitu makna kata dan jumlah pokok pikiran dalam kalimat.

Kata Kunci: Bahan Ajar, Geografi, Model Beck and Keown

1. Development Of Geography Text Books Used By Senior High School Teachers Case Study At East Java – Indonesia. Journal of Education and Learning; Vol. 5, No. 1; 2016. Page 60-67. ISSN 1927-5250. E-ISSN 1927-5269. Published by Canadian Center of Science and Education.

Peneliti Ringkasan Eksekutif

HKI dan Publikasi

Page 2: lp2m.um.ac.idlp2m.um.ac.id/.../02/Dr.-Drs-EDY-PURWANTO-M.Pd_profil.docx · Web viewPENGEMBANGAN BAHAN AJAR BIDANG STUDI GEOGRAFI SMA DENGAN MODEL BECK DAN MCKEOWN Peneliti Ringkasan

Ketergantungan para guru pada teks di

Indonesia dalam proses pembe-lajaran masih cukup tinggi. Menurut Zevin (1992) bahwa penggunaan buku teks merupakan bagian pembelajaran. Ketergantungan guru dan siswa pada buku teks, menurut van Cleaf (1991) didasari oleh beberapa alasan yaitu; (1) buku teks tampak menyajikan informasi yang diorganisasi dengan baik, (2) penggunaanya tampak menjamin bahwa topik tertentu akan diajarkan , dan (3) untuk kebanyakan guru yang sibuk, sering lebih mudah mengikuti buku teks daripada merencanakan program pembelajaran sendiri.

Walaupun guru, siswa, dan sekolah sangat tergantung pada buku teks dalam penyelenggaraan pembelajaran, buku teks yang dijadikan pegangan tidak rirancang dengan baik. Bahkan, buku pelajaran di Indonesia yang penerbitannya diproyekan oleh Diknas di nilai oleh Tim Reporter (Tempo 2000) sebagai buku sampah yang meracuni siswa.

Berdasarkan hasil investigasi Tempo tersebut, secara umum diketahui bahwa kualitas buku teks untuk pembelajaran di sekolah sangat rendah. Bahkan kualitas dan kebenaran isinya sangat bergantung dari “kemampuan” penulis. Apabila secara kebetulan penulis buku bekemampuan rendah, maka kualitas buku yang dihasilkan juga rendah. Akibatnya, banyak konsep yang sama (isi buku teks didominasi fakta/data dan konsep) dimaknai berbeda atau bahkan salah, sehingga ”sulit dipahammi” siswa.

Penelitian ini membuktikan bahwa bahan ajar yang disusun dan diorganisasi dengan model Beck and Mc. Keown memiliki tingkat kelayakan bahasa, isi, dan gambar yang baik. Ini berarti bahwa bahan ajar ini layak digunakan sebagai buku pegangan siswa disekolah sesuai dengan Kurikulum 2013. Sebagai contoh isi buku ini yang sudah mengintegrasikan antara aspek bahasa, isi, dan gambar dapat dilihat pada contoh berikut ini.

Gambar 1.Salah satu gambar dalam bahan ajar yang menjelaskan lokasi baik yang bersifat absolut maupun abstrak.

Latar Belakang Hasil dan Manfaat

U

210o A

B

Gambar 2.Salah satu gambar peta untuk menjelaskan konsep lokasi abstrak

Page 3: lp2m.um.ac.idlp2m.um.ac.id/.../02/Dr.-Drs-EDY-PURWANTO-M.Pd_profil.docx · Web viewPENGEMBANGAN BAHAN AJAR BIDANG STUDI GEOGRAFI SMA DENGAN MODEL BECK DAN MCKEOWN Peneliti Ringkasan

Metode dalam penelitian ini adalah action research dengan tahapan sebagai berikut:

Metode

Permasalahan Buku Paket Geografi GBPP 1997 – Sekarang (K-

13)

Identifikasi Kesalahan1. Kesalahan Konsep2. Kesalahan Fakta3. Kesalahan Generalisasi4. Tata Bahasa

Pengorganisasian Buku Paket dengan

Model Beck dan McKeown

Validasi I Draf Buku dan

Pengorganisasian oleh Ahli/pakar

Revisi PengorganisasianDraf Buku paket

Geografi

Validasi Penggunaan disekolah Draf Buku

Paket Geografi

ProdukDraf Buku Paket Geografi Kelas X

SMA/MA(Sesuai Kurikulum

2013)