low back pain (lbp) pada perawat igd di diajeng …eprints.umm.ac.id/39157/1/pendahuluan.pdf ·...

22
KARYA TULIS AKHIR HUBUNGAN SIKAP DAN POSISI KERJA TERHADAP KELUHAN LOW BACK PAIN (LBP) PADA PERAWAT IGD DI RSUD Dr. SAIFUL ANWAR Oleh: DIAJENG ANIENDYA SWARESTIKA 201410330311029 UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG FAKULTAS KEDOKTERAN 2018

Upload: others

Post on 24-Sep-2019

27 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

KARYA TULIS AKHIR

HUBUNGAN SIKAP DAN POSISI KERJA TERHADAP KELUHAN

LOW BACK PAIN (LBP) PADA PERAWAT IGD

DI RSUD Dr. SAIFUL ANWAR

Oleh:

DIAJENG ANIENDYA SWARESTIKA

201410330311029

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

FAKULTAS KEDOKTERAN

2018

i

LEMBAR PENGESAHAN

LAPORAN HASIL PENELITIAN

Telah disetujui sebagai hasil penelitian untuk memenuhi persyaratan

Pendidikan Sarjana Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang

Tanggal : 21 Februari 2018

Pembimbing I

dr. Rubayat Indradi, MOH

Pembimbing II

dr. Sri Adila Nurainiwati, Sp.KK

Mengetahui, Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang

Dekan,

Dr. dr. Meddy Setiawan, Sp.PD

ii

PERNYATAAN ORISINALITAS

Karya tulis akhir ini adalah karya saya sendiri, dan semua sumber baik yang

dikutip maupun dirujuk telah saya nyatakan dengan benar.

Nama : Diajeng Aniendya Swarestika

NIM : 201410330311029

Malang, 21 Februari 2018

Penulis

iii

LEMBAR PENGUJIAN

Karya Tulis Akhir oleh Diajeng Aniendya Swarestika telah diuji dan dipertahankan di depan Tim Penguji

pada tanggal 21 Februari 2018

Tim Penguji

dr. Rubayat Indradi, MOH , Ketua

dr. Sri Adila Nurainiwati, Sp.KK ,Anggota

dr. Anung Putri Ilahika, M.Si ,Anggota

iv

KATA PENGANTAR

Puji syukur saya panjatkan kepada Allah SWT, karena atas berkat dan

rahmat-Nya, penulis telah berhasil menyelesaikan penelitian yang berjudul

“HUBUNGAN SIKAP DAN POSISI KERJA TERHADAP KELUHAN LOW

BACK PAIN (LBP) PADA PERAWAT IGD DI RSUD Dr. SAIFUL ANWAR”.

Penulisan penelitian ini dilakukan dalam rangka memenuhi salah satu syarat untuk

mencapai gelar Sarjana Kedokteran Jurusan Pendidikan Dokter pada Fakultas

Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang.

Penulis menyadari bahwa penyusunan tugas akhir ini jauh dari sempurna,

walaupun demikian penulis telah berusaha semaksimal mungkin serta

mendapatkan bantuan dan bimbingan dari dosen pembimbing, dan dosen penguji

dalam rangka penyusunan. Tanpa bantuan dan dorongan dari berbagai pihak,

sangatlah tidak mudah menjalani masa perkuliahan hingga pada penyusunan tugas

akhir ini.

Akhir kata penulis berharap adanya saran dan kritik yang membangun

dan semoga penelitian ini dapat menambah wawasan serta bermanfaat bagi

semua pihak.

Malang, Februari 2018

Penulis

v

UCAPAN TERIMAKASIH

Alhamdulillah, segala puji dan syukur hanya milik Allah Subhanahu

Wata’ala, karena atas limpahan rahmat dan karunia-Nya sehingga skripsi ini dapat

terselesaikan. Tak lupa pula penulis mengirimkan salam dan shalawat kepada Nabi

Besar Muhammad SAW yang telah membawa umat Islam ke jalan yang diridhoi

Allah SWT.

Proses penulisan dan penyusunan skripsi yang berjudul “HUBUNGAN

SIKAP DAN POSISI KERJA TERHADAP KELUHAN LOW BACK PAIN (LBP)

PADA PERAWAT IGD DI RUMAH SAKIT Dr. SAIFUL ANWAR” merupakan

salah satu syarat untuk mencapai gelar sarjana kedokteran yang telah

mendapatkan banyak bimbingan dan dukungan dari berbagai pihak. Oleh karena

itu, dengan rasa penuh hormat, tulus dan ikhlas penulis haturkan terimakasih

kepada:

1. Dr. dr. Meddy Setiawan, Sp. PD, selaku Dekan Fakultas Kedokteran

Universitas Muhammadiyah Malang.

2. dr. Moch. Ma’roef, Sp. OG selaku Wakil Dekan 1 Fakultas Kedokteran

Universitas Muhammadiyah Malang.

3. dr. Sri Adila Nurainiwati, Sp.KK selaku Wakil Dekan 2 Fakultas

Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang

4. dr. Indra Setiawan, Sp. THT selaku Wakil Dekan 3 Fakultas Kedokteran

Universitas Muhammadiyah Malang.

vi

5. dr. Rubayat Indradi, MOH selaku dosen pembimbing 1 yang telah

memberikan inspirasi, bimbingan, dan waktunya kepada penulis dalam

menyelesaikan tugas akhir ini dengan baik.

6. dr. Sri Adila Nurainiwati, Sp.KK selaku dosen pembimbing 2 yang telah

memberikan inspirasi, bimbingan, dan waktunya kepada penulis dalam

menyelesaikan tugas akhir ini dengan baik.

7. Dr. Gita Sekar Prihantini, M.Pd. Ked selaku dosen pembimbing MEARS 1

yang telah memberikan inspirasi, bimbingan, dan waktunya kepada penulis

dalam menyelesaikan tugas akhir ini dengan baik.

8. dr. Irma Nur Sukmawati selaku dosen pembimbing MEARS 2 yang telah

memberikan inspirasi, bimbingan, dan waktunya kepada penulis dalam

menyelesaikan tugas akhir ini dengan baik.

9. dr. Anung Putri Ilahika, M.Si selaku dosen penguji tugas akhir saya yang

telah memberikan dukungan, serta membantu dan memberikan masukan

yang sangat membantu dalam penyusunan tugas akhir ini.

10. Kedua orang tua tercinta, papa dan mama yang selama ini selalu

memberikan kasih sayang, perhatian, dukungan, inspirasi, waktu serta doa-

doanya.

11. Kakak dan adik tersayang yang selama ini selalu memberikan semangat,

dukungan, doa serta kasih sayang dan masukkan.

12. Sahabat terbaik selama menempuh pendidikan di FK UMM Ghazia F,

Lucita Puspa D, Kusumaningdiah S, R.A. Bella P, Vike Anggrit F yang

selalu membantu dalam segala hal, pendengar keluh kesah dan pemberi

motivasi terbaik selama kuliah.

vii

13. Sahabat kedua penulis Meuthia yang selalu memberi semangat, memberi

masukan dalam setiap masalah dan selalu membantu untuk tetap tenang.

14. Mas Nyono, dan Bu Fat selaku staf laboratorium Biomedik FK UMM yang

telah banyak membantu dengan tulus dan baik secara langsung dan tidak

langsung dalam penelitian ini.

15. Mbak Dila, Mas Didit, Mas Joko, Pak Yono, Mbak Citra, serta para staf

FK UMM lainnya yang telah banyak membantu dalam proses administrasi

dan maupun proses lainnya.

16. Para dosen pengajar FK UMM yang telah memberikan bekal ilmu dan

pengetahuan.

17. Teman sejawat FK UMM angkatan 2014 “Medula Spinalis” yang menjadi

teman seperjuangan selama menempuh pendidikan kedokteran.

18. Semua pihak yang turut membantu dalam menyelesaikan karya tulis ini dan

juga mendoakan demi suksesnya karya tulis ini yang tidak bisa penulis

sebutkan satu-persatu.

viii

ABSTRAK

Swarestika, Diajeng Aniendya 2018. Hubungan Sikap dan Posisi Kerja terhadap

Keluhan Low Back Pain (LBP) pada Perawat IGD di RSUD Dr. Saiful Anwar. Karya Tulis Akhir, Fakultas Kedokteran, Universitas Muhammadiyah Malang. Pembimbing (1) : Rubayat Indradi , (2) Sri Adila Nurainiwati

Latar Belakang: Low Back Pain (LBP) adalah suatu sindroma nyeri yang terjadi pada daerah punggung bagian bawah dan merupakan work related musculoskeletal disorders. Sikap dan posisi kerja atau aktivitas manual handling merupakan salah satu faktor penyebab terbanyak terjadinya LBP. Pekerja kesehatan di rumah sakit, terutama pada perawat adalah termasuk pekerja yang berisiko tingggi terkena LBP. Tujuan: Menganalisis hubungan sikap dan posisi kerja terhadap keluhan LBP pada perawat IGD di RSUD Dr. Saiful Anwar. Metode: Penelitian observasional dengan pendekatan cross sectional. Sampel penelitian sejumlah 50 perawat IGD di RSUD Dr. Saiful Anwar yang diambil dengan metode total sampling dan diuji analisis dengan Uji Spearman. Hasil: Berdasarkan Uji Spearman didapatkan hasil bahwa terdapat hubungan bermakna dan korelasi positif antara sikap dan posisi kerja terhadap keluhan LBP (p=0,000 r= 0,499). Kesimpulan: Terdapat hubungan antara sikap dan posisi kerja terhadap keluhan LBP pada perawat IGD di RSUD Dr. Saiful Anwar.

Kata Kunci: Low Back Pain, LBP, sikap dan posisi kerja

ix

ABSTRACT

Swarestika, Diajeng Aniendya 2018. The Correlation Between Job Posture And

Position to Low Back Pain (LBP) By The Nurses Of Accident and Emergency Department In RSUD Dr. Saiful Anwar. Final Assigment, Medical Faculty, University of Muhammadiyah Malang. Mentor: (1) Rubayat Indradi , (2) Sri Adila Nurainiwati

Background: Low back pain (LBP) is a pain syndrome attacking in lower back and it is related work related musculoskeletal disorders. Job posture and positions or manual handling activities are the most contributing factors to LBP. Health workers in hospitals, especially nurses, are among workers at high risk for LBP. Objective: Analyze the correlation between job posture and position to LBP by the nurses of accident and emergency department in RSUD Dr. Saiful Anwar. Method: Observational study design with cross sectional approach. Research samples were 50 nurse of accident and emergency department in RSUD Dr. Saiful Anwar chosen by total sampling method and analyze with Spearman test. Result: Based on Spearman test there was significant correlation and positive correlation between job posture and position to LBP (p=0,000 r= 0,499). Conclusion: Job posture and position correlation with LBP by nurse of accident and emergency department in RSUD Dr. Saiful Anwar. Key words: Low Back Pain, LBP, Job Posture And Position

x

DAFTAR ISI

LEMBAR PENGESAHAN ................................................................................ i

PERNYATAAN ORISINALITAS .................................................................... ii

LEMBAR PENGUJIAN ................................................................................... iii

KATA PENGANTAR ....................................................................................... iv

UCAPAN TERIMAKASIH............................................................................... v

ABSTRAK ....................................................................................................... viii

ABSTRACT ........................................................................................................ ix

DAFTAR ISI ....................................................................................................... x

DAFTAR LAMPIRAN ................................................................................... xiv

DAFTAR SINGKATAN .................................................................................. xv

BAB 1 PENDAHULUAN ................................................................................ 16

1.1. Latar Belakang ................................................................................................... 16

1.2. Rumusan Masalah ............................................................................................. 19

1.3. Tujuan Penelitian ............................................................................................... 19

1.4. Manfaat penelitian ............................................................................................. 20

BAB II TINJAUAN PUSTAKA ...................................................................... 21

2.1 Low Back Pain (LBP) ....................................................................................... 21

2.2 Ergonomi ............................................................................................................ 32

2.3 Perawat ............................................................................................................... 37

2.4 Penelitian Yang Relevan .................................................................................. 40

xi

BAB III KERANGKA KONSEP DAN HIPOTESIS .................................... 42

3.1 Penjelasan Kerangka Konsep .......................................................................... 43

3.2 Hipotesis ............................................................................................................. 44

BAB IV METODE PENELITIAN ................................................................. 45

4.1 Jenis Penelitian ......................................................................................... 45

4.2 Lokasi dan Waktu Penelitian ................................................................. 45

4.3 Populasi dan Sampel Penelitian .............................................................. 45

4.4 Variabel dan Difinisi Operasional .......................................................... 46

4.5 Alur penelitian .......................................................................................... 50

4.6 Prosedur Penelitian .................................................................................. 51

4.7 Analisis Data ............................................................................................. 51

BAB V HASIL DAN ANALISIS PENELITIAN ........................................... 52

5.1 Hasil Penelitian .................................................................................................. 53

BAB VI PEMBAHASAN ................................................................................. 58

BAB VII KESIMPULAN DAN SARAN ........................................................ 63

7.1 Kesimpulan ........................................................................................................ 63

7.2 Saran…................................................................................................................ 63

DAFTAR PUSTAKA ....................................................................................... 64

xii

DAFTAR TABEL

Tabel 4.1. Definisi Operasional ........................................................................... 44

Tabel 5. 1. Hasil Pengukuran Jenis Kelamin terhadap Keluhan LBP…………...50

Tabel 5. 2.Hasil Pengukuran Usia terhadap Keluhan LBP .................................. 51

Tabel 5. 3. Hasil Sikap dan Posisi Kerja terhadap Keluhan LBP ....................... 53

Tabel 5. 4. Hasil Uji Spearman ............................................................................ 54

xiii

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2. 1 Gambar Tulang Punggung .............................................................. 21

Gambar 2. 2 Mengangkat/Menurunkan ............................................................... 31

Gambar 2. 3 Mendorong/Menarik ....................................................................... 32

Gambar 2. 4 Memutar .......................................................................................... 32

Gambar 2. 5 Membawa ........................................................................................ 33

Gambar 2. 6 Menahan .......................................................................................... 33

xiv

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Lembar Penjelasan Penelitian ........................................................... 65

Lampiran 2 Lembar Persetujuan .......................................................................... 66

Lampiran 3 Kuisioner Penelitian ......................................................................... 67

Lampiran 4 Tabel Data Responden ...................................................................... 76

Lampiran 5 Hasil Statistik Penelitian ................................................................... 78

Lampiran 6 Lembar Etik ...................................................................................... 83

Lampiran 7 Kuisioner Responden ........................................................................ 84

xv

DAFTAR SINGKATAN

CDC : Center for Control and Prevention

IGD : Instalasi Gawat Darurat

IMT : Indeks Masa Tubuh

LBP : Low Back Pain

OSHA :Occupational Safety and Health Administration

REBA : Rapid Entry Body Assesment

RS : Rumah Sakit

RSUD : Rumah Sakit Umum Daerah

66

DAFTAR PUSTAKA

Andini, F. 2015. Risk Factory of Low Back Pain in Workers. J Majority. Vol.4

No.1. Januari 2015

Arnold. 2017. Low back pain in older adults: risk factors, management options

and future directions.pp 1-2

Bahrudin M. 2011. Pemeriksaan Klinis di Bidang Penyakit Syaraf pp: 195-196.

Departemen Kesehatan Republik Indonesia. 2009. Undang-undang No 36 Tahun

2009 tentang Kesehatan Kerja.pp.18

Direktorat Jenderal Pembinaan dan Pengawasan Ketenagakerjaan Program

Perlindungan dan Pengembangan Lembaga Tenaga Kerja.

2010.Himpunan Peraturan Perundangan Kesehatan Kerja.

Jakarta:.pp.10-15

E.C. Lanny Widiyanti. 2009 Hubungan Sikap Tubuh Saat Mengangkat dan

Memindahkan Pasien pada Perawat Perempuan dengan Nyeri

Punggung Bawah, Maj Kedokt Indon, Volum: 59, Nomor: 3.pp.2-7

Fathoni Himawan. 2009. Hubungan Sikap Dan Posisi Kerja Dengan Low Back

Pain Pada Perawat Di RSUD Purbalingga. Jurnal Keperawatan

Soedirman (The Soedirman Journal Of Nursing), Volume 4, No.3,

November 2009.pp.2-5

67

Fitriningsih. 2012. Hubungan umur, beban kerja dan posisi duduk saat bekerja

dengan keluhan nyeri punggung pada pengemudi angkutan kota di

kabupaten Wonosobo Jawa Tengah. KES MAS Vol. 5 No. 2 Juni

2012.pp. 229-231

Haiou Yang. 2016. Low Back Pain Prevalence and Related Workplace

Psychosocial Risk Factors: A Study Using Data From the 2010

National Health Interview Survey.pp.1-2

Indri S. 2014. Nyeri Pinggang dan Faktor-Faktor Risiko Yang Mempengaruhinya.

Volume 1 Nomor 1.pp: 7-9

Irawan, Muhammad, Ragil. 2014. Jurnal IKESMA Volume 10 Nomor 1.pp3-8

Juprayzer. 2015. Hubungan Kerja Manual Handling Terhadap Keluhan Nyeri

Punggung Bawah (Lbp) Pada Perawat IGD Siloam Hospital Kebun

Jeruk Jakarta Barat.pp 1.

Koesyanto, H. 2013. Masa Kerja dan Sikap Kerja terhadap Nyeri Punggung.

Jurnal Kesehatan Masyarakat. Vol. 9 No. 1: 9-1

Kurnia Ariek. 2015. Hubungan Tingkat Risiko Postur Kerja Dan Karakteristik

Individu Dengan Tingkat Risiko Keluhan Low Back Pain Pada Perawat

Bangsal Kelas III Di Rumah Sakit Pku Muhammadiyah Surakarta.pp.3

Kurniawidjaja L. Meily. 2014. Pengendalian Risiko Ergonomi Kasus Low Back

Pain pada Perawat di Rumah Sakit, MKB, Volume 46 No. 4.pp.3-7

Kursiah Warti. 2017. Jurnal Ipteks Terapan Research of Applied Science and

Education V11.1 pp 75-88

68

Lailatul. 2015. Hubungan Pendidikan Dan Pelatihan dengan Kinerja Perawat

Dalam Pelayanan Kesehatan di RSUD Muntilan Kabupaten

Magelang.pp.9-10

Maher, Salmond & Pellino. 2002. Low Back Pain Syndroma. Philadelpia: FA

Davis Company.pp 12-15

Menteri Kesehatan. 2007. Pedoma Manajemen Kesehatan dan Keselamatan Kerja

di Rumah Sakit. Nomor 432. Menkes . SK (IV).pp.11-17

Mitchel S.,Berger.,Michael W (eds). 2015.Handbook of Clinical Neurology vol. 131.

pp: 397-410

Munir S. 2012. Analisis Nyeri Punggung Bawah pada Pekerja bagian Final

Packing dan Part Supply di PT.X.pp.5-8

Notoatmodjo. 2010. Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta: Rineka Cipta

Nusdwinuringtyas, N. 2008. Kala Nyeri “Harus Terukur”.

OSHA. 2013. Healthcare Wide Hazard Ergonomi. United State: Departemen of

Labor United State.

Patrianingrum Meilani. 2015. Jurnal Anestesi Perioperatif ; 3(1):47-56

Yassi A, Lockhart K.(2013) Work-relatedness of low back pain in nursing

personnel: a systematic review. ;19(3).pp:223–44.

Putri. 2010. Hubungan Masa Kerja dan Posisi Kerja dengan Kejadian Low Back

Pain (LBP) pada Pekerja Pembersih Kulit Bawang di Unit Dagang

69

(UD) Bawang Lanang Kelurahan Iringmulyo Kota Metro. ISSN 2337-

3776.pp.2-3

Rahmaniyah D. 2007. Analisa Pengaruh Aktivitas Kerja dan Beban Angkat

Terhadap Kelelahan Muskuloskeletal. Volume 10, No.2, Juli 2007.

Risyanto. 2008. Pengaruh Lamanya Posisi Kerja Terhadap Keluhan Subyektif

Low Back Pain Pada Pengemudi Bus Kota di Terminal Giwangan.

Yogyakarta.pp.2

Rogers, R.G. 2006. Research-Based Rehabilitation of The Lower Back. Strength

And Conditioning journal. Diakses dari http://www.

Proquest.com/pqdauto

Ryani L, 2015. Anatomi Fisiologi Tulang Belakang. Jurnal Ergonomi pp:3-4

Schoenfisch AL, Lipscomb HJ, Pompeii LA, et al. (2013). Musculoskeletal

injuries among hospital patient care staff before and after

implementation of patient lift and transfer equipment. Scan J Work Env

Health.;39(1):27–36.

Smeltzer, Suzanne C. dan Bare, Brenda G. 2002. Buku Ajar Keperawatan

Medikal Bedah Brunner dan Suddarth (Ed.8, Vol. 1,2), Alih bahasa

oleh Agung Waluyo...(dkk), EGC, Jakarta.

Suhardi dan Bambang. 2008. Perancangan Sistem Kerja dan Ergonomi Industri

Jilid 1 untuk SMK. Jakarta: Pusat perbukuan Departemen Pendidikan

Nasional.

70

Sumekar DW. 2010. Nyeri Punggung pada Operator Komputer Akibat Posisi dan

Lama Duduk. Vol. 42 no 3.

Susanty. 2014. Diagnosis dan Penatalaksanaan Nyeri Punggung Bawah dari

Sudut Pandang Okupasi. Vol. 20 No. 54 pp: 21-24.

Tarwaka, Solichul HA.Bakri, Lilik Sudiajeng. 2004. Ergonomi untuk

Keselamatan, Kesehatan Kerja dan Produktivitas, Ed.1,pp 5-7.

The American Academy of Pain Medicine. 2011. Fact and Figure of Pain. Diakses

pada: http://www.painmed.org/patientcenter/facts_on_pain.aspx

Tri U. 2015. Pengaruh Latihan Peregangan Terhadap Penurunan Intensitas Nyeri

Pada Perawat Yang Menderita Low Back Pain (LBP). Vol 2 No 1.pp:

601-604

Trimunggara. 2010. Faktor – Faktor yang Mempengaruhi Keluhan Low Back Pain

pada Kegiatan Mengemudi Tim Ekspedisi PT. Enseval Putera

Megatrading. Jakarta: Jurnal Ergonomi Indonesia; 2010.

Widiyanti, et all. (2009). Hubungan sikap tubuh saat mengangkat dan

memindahkan pasien pada perawat perempuan dengan nyeri punggung

bawah. Departemen kedokteran komunitas fakultas Kedokteran

Universitas Indonesia. Majalah Kedokteran Indonesia. Volume: 59

Nomor 3

71

Wong TS, Teo N, Kyaw MO.2010 Prevalence and risk factors associated with low back pain among health care providers in a district hospital. Malay Ortho J.;4(2):23–8.