lintas batas kesetiakawanan sosial 2014

24
LINTAS BATAS KESETIAKAWANAN SOSIAL LINTAS BATAS KESETIAKAWANAN SOSIAL JAKARTA – JAMBI “KESETIAKAWANAN SOSIAL TANPA BATAS”

Upload: phungtuong

Post on 15-Jan-2017

236 views

Category:

Documents


8 download

TRANSCRIPT

Page 1: lintas batas Kesetiakawanan Sosial 2014

LINTAS BATAS KESETIAKAWANAN SOSIAL

LINTAS BATAS KESETIAKAWANAN SOSIAL

JAKARTA – JAMBI

“KESETIAKAWANAN SOSIAL TANPA BATAS”

Page 2: lintas batas Kesetiakawanan Sosial 2014

2

LINTAS BATAS KESETIAKAWANAN SOSIAL

Page 3: lintas batas Kesetiakawanan Sosial 2014

3

LBKS

MISI MENEMBUS BATAS WILAYAH MENEMBUS BATAS AGAMA MENEMBUS BATAS ETNIS/SUKU MENEMBUS BATAS BUDAYA MENEMBUS BATAS KEBERAGAMAN

LINTAS BATAS KESETIAKAWANAN SOSIAL

LINTAS BATAS KESETIAKAWANAN SOSIAL

Page 4: lintas batas Kesetiakawanan Sosial 2014

4

TERPENUHINYA

1.SANDANG 2. PANGAN 3. PAPAN 4. KESEHATAN 5. PENDIDIKAN

LINTAS BATAS KESETIAKAWANAN SOSIAL

KEBUTUHAN DASAR

LINTAS BATAS KESETIAKAWANAN SOSIAL

Page 5: lintas batas Kesetiakawanan Sosial 2014

5

GOAL SETTING “LINTAS BATAS KESETIAKAWANAN SOSIAL”

MENGHILANGKAN KESENJANGAN ATAU “GAP” DAN PERBEDAAN DALAM KEBERAGAMAN

LINTAS BATAS KESETIAKAWANAN SOSIAL

Page 6: lintas batas Kesetiakawanan Sosial 2014

6

AKSI YANG AKAN DILAKSANAKAN

5 1 Tersedianya sejumlah sandang atau pakaian

2 Tercukupinya kebutuhan pangan

3 Tersedianya rumah layak huni

4 Terpenuhinya layanan kesehatan yang memadai

5 Tersedianya akses dan kebutuhan pendidikan

LINTAS BATAS KESETIAKAWANAN SOSIAL

Page 7: lintas batas Kesetiakawanan Sosial 2014

LINTAS BATAS KESETIAKAWANAN SOSIAL

Kesetiakawanan Sosial secara filosofis adalah kepekaan rasa untuk menjadi bagian atau terlibat dari suatu keadaan sehingga muncul keinginan untuk menolong secara sukarela/ tanpa pamrih apapun. Acara puncak HKSN 2014 adalah suatu momen membangun komitmen peduli, berbagi dan

toleransi. Salah satu cara untuk implementasi adalah melalui kegiatan yang diformulasi dalam Bulan Bhakti Kesetiakawanan Sosial (BBKS). Dalam rangkaian BBKS dilakukan kegiatan “Sebar SOS” atau gerakan “ Sehari berbagi Satu

orang Satu” atau lazim disebut “One Day one Care” adalah sebuah gestur keutamaan yang bersumber hati nurani (inner stated) individu sebagai refleksi dari nilai filosofis “homo homini socious” dalam gerakan filantropi. SeBar S.O.S adalah satu hari yang dijadikan “framing” waktu sebagai titik tolak untuk hari-

hari berikutnya membiasakan aktifitas bernilai baik, yaitu berbagi, dengan munculnya kesadaran, empati yang berasal dari individu “Satu Orang Satu” kemudian terakumulasi dan menjadi usaha kolektif sehingga permasalahan sosial yang komplek menjadi ringan dan sederhana untuk ditangani berasama. Sehubungan dengan hal tersebut diatas maka salah satu pola adalah dilaksanakan kegiatan

penjangkauan atau outreach dengan kegiatan "Lintas Batas Kesetiakawanan Sosial Jakarta - Jambi"

7

Page 8: lintas batas Kesetiakawanan Sosial 2014

Sesuai dengan tema besar HKSN 2014 “BERSATU UNTUK SESAMA”Kegiatan Lintas Batas Kesetiakawanan Sosial Jakarta - Jambi yang merupakan bagian dari rangkaian kegiatan unggulan HKSN Tahun 2014 dimaksudkan untuk membangun kesadaran kolektif tentang nilai kepekaan sosial terhadap sesama, untuk tujuan memperkuat kedaulatan sosial masyarakat.

MAKSUD DAN TUJUAN

8

LINTAS BATAS KESETIAKAWANAN SOSIAL

Page 9: lintas batas Kesetiakawanan Sosial 2014

NAMA KEGIATAN

9

LINTAS BATAS KESETIAKAWANAN SOSIAL

LINTAS BATAS KESETIAKAWANAN SOSIAL JAKARTA – JAMBI

Kegiatan ini merupakan langkah percepatan penanganan kemiskinan dengan cara penjangkauan (Outreach) ke daerah-daerah melalui pola “kemitraan” dengan pendekatan kesetiakawanan sosial. Nama Lintas Batas Kesetiakawanan Sosial Jakarta-Jambi diambil dari kegiatan yang dilaksanakan melintasi rute dari DKI Jakarta dan berakhir di Jambi yang merupakan lokasi Acara Puncak Peringatan HKSN 2014, kegiatan ini merupakan bagian dari rangkaian agenda Bulan Bhakti Kesetiakawanan Sosial (BBKS). Lokasi sasaran adalah 5 (lima) daerah yang akan dijadikan rute Kegiatan Lintas Batas, meliputi Provinsi DKI Jakarta, Banten, Lampung, Sumatera Selatan dan berakhir di Jambi. Kegiatan Lintas Batas Kesetiakawanan Sosial Jakarta-Jambi ini dilaksanakan bekerjasama dengan Pemerintah Daerah setempat dan Mitra Kerja Kesetiakawan Sosial.

Page 10: lintas batas Kesetiakawanan Sosial 2014

Pelaksanaan Lintas Batas Kesetiakawanan Sosial dilaksanakan selama 11 (sebelas) hari, di mulai dari Jakarta pada tanggal 13 Desember 2014 dan berakhir di Jambi pada tanggal 17 Desember 2014 dilanjutkan persiapan acara puncak HKSN 2014 tanggal 18 s.d 20 Desember, dan kepulangan kembali ke Jakarta tanggal 21 s.d. 23 Desember 2014.

10

LINTAS BATAS KESETIAKAWANAN SOSIAL

WAKTU PELAKSANAAN

Page 11: lintas batas Kesetiakawanan Sosial 2014

11

RUTE SASARAN LINTAS BATAS KESETIAKAWANAN SOSIAL

DKI Jakarta (13 Desember 2014) Kegiatan di Silang Monas Jakarta pada Pk. 09.00, Aktifitas : Menyerahkan Pataka KSN dan Bendera Merah Putih pada kepala daerah, Menyerahkan bantuan secara simbolis, Melakukan aksi gelar tandatangan mendukung gerakan One Day One Care, Kampanye Sosial, Aksi simpatik membagikan leaflet, sticker. Menteri Sosial dan Gubernur DKI melepas Tim pukul 10.00 wib menuju Banten.

Banten (14 Desember 2014) Tim tiba di Banten Tgl 13 Desember 2014 Pk. 16.00 wib. Tim istirahat, bermalam di Banten. Kegiatan dilaksanakan di Desa Keroncong, Kecamatan Keroncong, Kabupaten Pandeglang Tanggal 14 Desember 2014 Pk. 09.00 wib. Aktifitas : Menyerahkan Pataka KSN dan Bendera Merah Putih pada kepala daerah, menyerahkan bantuan secara simbolis, melakukan aksi gelar tandatangan mendukung gerakan One Day One Care, Kampanye Sosial aksi simpatik membagikan leaflet, sticker, Gubernur Banten kemudian melepas Tim untuk melanjutkan perjalanan pukul 11.00 wib menuju

Lampung.

Page 12: lintas batas Kesetiakawanan Sosial 2014

Lampung (15 Desember 2014) Tim tiba di Lampung selatan Tgl 14 Desember 2014 Pk. 14.00 wib. Kegiatan dilaksanakan di Kalianda, Lampung Selatan tanggal 15 Desember 2014 Pk. 09.00 wib. Aktifitas : Menyerahkan Pataka KSN dan Bendera Merah Putih pada kepala daerah, menyerahkan bantuan secara simbolis, melakukan aksi gelar tandatangan mendukung gerakan One Day One Care, Kampanye Sosial aksi simpatik membagikan leaflet, sticker, Tim istirahat, bermalam di Lampung. Bupati Lampung kemudian melepas Tim untuk melanjutkan perjalanan pukul 11.00 wib menuju Sumatera

Selatan. Sumatera Selatan (16 Desember 2014)

Tim tiba di Lahat, Sumatera Selatan Tgl 15 Desember 2014 Pk. 22.00 wib. Tim istirahat, bermalam di Lahat. Kegiatan dilaksanakan di Kabupaten Lahat tanggal 16 Desember 2014 Pk. 09.00. Aktifitas : Menyerahkan Pataka KSN dan Bendera Merah Putih pada kepala daerah, menyerahkan bantuan secara simbolis, melakukan aksi gelar tandatangan mendukung gerakan One Day One Care, Kampanye Sosial aksi simpatik membagikan leaflet, sticker, Gubernur Sumatera Selatan kemudian melepas Tim untuk melanjutkan perjalanan pukul 11.00 wib menuju

Jambi.

12

LINTAS BATAS KESETIAKAWANAN SOSIAL

Page 13: lintas batas Kesetiakawanan Sosial 2014

13

Jambi (17 Desember 2014) Tim tiba di Kota Jambi, Jambi Tgl 16 Desember 2014 Pk. 22.00 WIB. Tim istirahat, bermalam di Kota Jambi. Kegiatan dilaksanakan di Kota Jambi tanggal 17 Desember 2014 Pk. 09.00 WIB. Aktifitas : Menyerahkan Pataka KSN dan Bendera Merah Putih pada kepala daerah, menyerahkan bantuan secara simbolis, melakukan aksi gelar tandatangan mendukung gerakan One Day One Care, Kampanye Sosial aksi simpatik membagikan leaflet, sticker. 18-19 Desember 2014 Tim bergabung dengan Panitia HKSN 2014, turut serta dalam

persiapan Acara Puncak Peringatan Hari Kesetiakawanan Sosial Nasional di Jambi. 20 Desember 2014, Pelaksanaan Acara Puncak HKSN 2014. Tim kembali menuju Jakarta pada tanggal 21 Desember 2014

LINTAS BATAS KESETIAKAWANAN SOSIAL

Page 14: lintas batas Kesetiakawanan Sosial 2014

14

DKI JAKARTA Kegiatan BBKS dipusatkan di Silang Monas DKI Jakarta pada 13 Desember 2014, pukul

09.00 s.d. 14.00 WIB, dengan Inspektur Upacara Menteri Sosial RI., dengan peserta 2000 orang. Bentuk kegiatan :

a. Operasi kemanusiaan, Pemberian bantuan sembako 1.200 paket b. Lomba-lomba hasil karya Kube (Pameran Kube) c. Final lomba Pasang Tenda Bencana oleh Tagana. d. Final lomba dapur umum e. Lomba baris berbaris P3S (Pelayanan, Pengawasan, Pengendalian sosial) f. Lomba Band Karang Taruna g. Lomba paduan suara Hymne dan Mars HKSN (TKSK, PSM, Pokja, Kusuma) h. Line Dance atau Marawis

PELAKSANAAN KEGIATAN LINTAS BATAS KESETIAKAWANAN SOSIAL

Page 15: lintas batas Kesetiakawanan Sosial 2014

15

BANTEN Kegiatan BBKS dilaksanakan di Desa Keroncong, Kec. Keroncong Kab.

Pandeglang, tanggal 14 Desember 2014, Pk. 09.00 s.d. 14.00 WIB. Bentuk kegiatan :

a. Pencanangan Bulan Bhakti Kesetiakawanan Sosial (BBKS), SeBar S.O.S., Satgas Kesetiakawanan Sosial, dan Pos Komunikasi Sosial.

b. Operasi kemanusiaan : Donor Darah, Pengobatan Masyarakat, Pemberian bantuan sembako, penyandang cacat, lansia terlantar, pemberdayaan sosial keluarga, wanita rawan sosial ekonomi, santunan, sarana pendidikan, penyerahan program-program Kementerian/ Lembaga terkait.

LINTAS BATAS KESETIAKAWANAN SOSIAL

Page 16: lintas batas Kesetiakawanan Sosial 2014

16

LAMPUNG Kegiatan BBKS dilaksanakan di Kalianda Kab. Lampung Selatan tanggal 15

Desember 2014, Pk. 09.00 s.d. 14.00 WIB. Bentuk kegiatan :

a. Pencanangan Bulan Bhakti Kesetiakawanan Sosial (BBKS), SeBar S.O.S., Satgas Kesetiakawanan Sosial, dan Pos Komunikasi Sosial.

b. Operasi kemanusiaan : Donor Darah, Pengobatan Masyarakat, Pemberian bantuan sembako, penyandang cacat, lansia terlantar, pemberdayaan sosial keluarga, wanita rawan sosial ekonomi, santunan, sarana pendidikan, penyerahan program-program Kementerian/ Lembaga terkait.

LINTAS BATAS KESETIAKAWANAN SOSIAL

Page 17: lintas batas Kesetiakawanan Sosial 2014

17

SUMATERA SELATAN Kegiatan BBKS dilaksanakan di Taman Cenderawasih Desa Manggul

Kecamatan Lahat, Kabupaten Lahat tanggal 16 Desember 2014, Pk. 09.00 s.d. 14.00 WIB. Bentuk kegiatan :

a. Donor Darah, Berobat Gratis, Sunatan Massal, Layanan LK3, Bazar KUBE berlokasi di Taman Cenderawasih Desa Manggul Kecamatan Lahat.

b. Bakti Sosial Lansia (Bedah Kamar) bantuan CSR Provinsi, Lokasi di Desa Manggul Kecamatan Lahat (dekat dengan lokasi). Lokasi di Kecamatan Merapi Barat (cukup jauh dari lokasi).

c. Penyerahan program-program dan bantuan dari Kementerian/ Lembaga terkait

LINTAS BATAS KESETIAKAWANAN SOSIAL

Page 18: lintas batas Kesetiakawanan Sosial 2014

18

JAMBI

Kegiatan BBKS dilaksanakan di Lapangan Upacara Balai Kota Jambi, tanggal 17 Desember 2014, Pk. 09.00 s.d. 14.00 WIB. Bentuk kegiatan :

a. Pencanangan Bulan Bhakti Kesetiakawanan Sosial (BBKS), SeBar S.O.S., Satgas Kesetiakawanan Sosial, dan Pos Komunikasi Sosial.

b. Operasi kemanusiaan : Donor Darah, Pengobatan Masyarakat, Pemberian bantuan sembako, penyandang cacat, lansia terlantar, pemberdayaan sosial keluarga, wanita rawan sosial ekonomi, santunan, sarana pendidikan, penyerahan program-program Kementerian/ Lembaga terkait

LINTAS BATAS KESETIAKAWANAN SOSIAL

Page 19: lintas batas Kesetiakawanan Sosial 2014

19

PENGAKHIRAN LINTAS BATAS KESETIAKAWANAN SOSIAL

Page 20: lintas batas Kesetiakawanan Sosial 2014

TIM PELAKSANA LINTAS BATAS KESETIAKAWANAN SOSIAL

20

KOMANDAN SATGAS

DRS. ANDI HANINDITO, MSi DIREKTUR K2KS

ASISTEN ADMINISTRASI

DRA. LATIFAH NINGRUM

ANGGOTA ANGGOTA ANGGOTA

ASISTEN OPERASI

DRS. RINTO INDRATMOKO, M.Si.

ASISTEN UMUM

BENNY SUJANTO, AKS, M.SI

PENANGGUNG JAWAB

DRS. HARTONO LARAS, MSi DIRJEN DAYASOS DAN GULKIN

LINTAS BATAS KESETIAKAWANAN SOSIAL

Page 21: lintas batas Kesetiakawanan Sosial 2014

21

KEGIATAN HKSN MELALUI PENJANGKAUAN / OUTREACH

1. TAHUN 2013 SAFARI BHAKTI KESETIAKAWANAN SOSIAL (SBKS)

Page 22: lintas batas Kesetiakawanan Sosial 2014

22

2. TAHUN 2013 EKSPEDISI KEMANUSIAAN

RUTE : KALIMANTAN TIMUR – KALIMANTAN UTARA

RUTE : BANDA ACEH – KUPANG (NTT)

Page 23: lintas batas Kesetiakawanan Sosial 2014

23

3. TAHUN 2014, LINTAS BATAS KESETIAKAWANAN SOSIAL (LBKS)

RUTE : JAKARTA – BANTEN – LAMPUNG – SUMSEL - JAMBI

Page 24: lintas batas Kesetiakawanan Sosial 2014

PENDUKUNG KEGIATAN

24

LINTAS BATAS KESETIAKAWANAN SOSIAL