linggo sari aganti dalam angka 2018

130

Upload: others

Post on 18-May-2022

8 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018
Page 2: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018
Page 3: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

LINGGO SARI BAGANTI DALAM ANGKA 2018

ISBN :

978-602-5481-25-3 Nomor Publikasi : 13020.1809 Katalog BPS : 1102001.1302040 Ukuran Buku : 14,8 cm x 21 cm Jumlah Halaman : xiv + 114 Halaman

Naskah :

Badan Pusat Statistik Kabupaten Pesisir Selatan

Penyunting :

Badan Pusat Statistik Kabupaten Pesisir Selatan

Gambar Kulit :

Badan Pusat Statistik Kabupaten Pesisir Selatan

Diterbitkan oleh :

© Badan Pusat Statistik Kabupaten Pesisir Selatan

Dicetak oleh:

CV. ADYTA (Cetakan Ke-I: Oktober 2018)

CV. CIPAU (Cetakan Ke-II: November 2018)

Dilarang mengumumkan, mendistribusikan, mengomunikasikan, dan/ atau menggandakan sebagian atau seluruh isi buku ini untuk tujuan komersial tanpa izin tertulis dari Badan Pusat Statistik Kabu-paten Pesisir Selatan

Page 4: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

PETA KECAMATAN LINGGO SARI BAGANTI

Page 5: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018
Page 6: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

v Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

Kata Pengantar

Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018 ini merupakan kelanjutan dari publikasi sebelumnya. Publikasi ini diterbitkan oleh Badan Pusat Statistik Kabupaten Pesisir Selatan. Terbitnya publikasi ini tak lepas dari bantuan Dinas/Instansi baik yang ada di Kecamatan Linggo Sari Baganti maupun yang berada di Ting-kat Kabupaten Pesisir Selatan.

Walaupun publikasi ini telah disiapkan sebaik mungkin, namun tidak tertutup kemungkinan masih terdapat kekurangan atau kesalahan. Kritik dan saran dari pengguna data sangat ka-mi harapkan agar penerbitan publikasi berikutnya dapat disem-purnakan. Terima kasih.

Painan, September 2018

Kepala Badan Pusat Statistik Kabupaten Pesisir Selatan

Nurul Andriana

Page 7: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018
Page 8: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

vii Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

Daftar Isi

DAFTAR ISI

Kata Pengantar Kepala BPS Kabupaten Pesisir Selatan v

Daftar Isi vii

Daftar Tabel ix

Daftar Gambar xiii

Bab I Keadaan Geografis 1

Bab II Pemerintahan 11

Bab III Penduduk 25

Bab IV Pendidikan 35

Bab V Kesehatan 48

Bab VI Agama 61

Bab VII Pertanian 69

Bab VIII Industri, LIstrik dan Air Bersih 92

Bab IX Perhub ungan, Komunikasi, Pengangkutan dan Pariwisata 95

Bab X Keuangan dan Jasa 103

Page 9: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018
Page 10: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Daftar Tabel

ix Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

BAB I. KEADAAN GEOGRAFI 1

Tabel 1.1 Letak Geografis Kecamatan Linggo Sari Baganti 4

Tabel 1.2 Luas Daerah Menurut Nagari 5

Tabel 1.3 Jarak Wali Nagari ke Ibukota Kecamatan, 6

Kota Painan dan Padang

Tabel 1.4 Persentase Luas Lahan Menurut Jenis Penggunaan 7

Tabel 1.5 Banyaknya Hari Hujan dan Curah Hujan 8

Tabel 1.6 Rata-rata Temperatur (Suhu) Udara 9

BAB II. PEMERINTAHAN 13

Tabel 2.1 Nama Nagari dan Wali Nagari di Kec. Linggo S.B. 16

Tabel 2.2 Daftar Nama Camat yang Pernah Bertugas 17

di Kecamatan Linggo Sari Baganti

Tabel 2.3 Kategori LKMN Menurut Nagari 18

Tabel 2.4 Jumlah Lembaga Pemberdayaan Masyarakat Nagari 19

(LPMN)

Tabel 2.5 Jumlah Pemilih Yang Terdaftar Dan Wajib Pilih Yang 20

Memberikan Suara Di TPS Pemilu Daerah Bupati Dan

Wakil Bupati 2015

Tabel 2.6 Jumlah Suara Sah Pada Pemilu Daerah 2015 21

Tabel 2.7 Jumlah Pegawai Negeri Sipil Di Kantor Camat Linggo 22

Tabel 2.8 Jumlah Pegawai Negeri Sipil Di Kantor Camat Linggo

Sari Baganti Menurut Pendidikan Dan Jenis Kelamin

Tabel 2.9 Jumalah Kampung Dan Aparat Nagari

BAB III. PENDUDUK 23

Tabel 3.1 Jumlah Rumah Tangga, Penduduk Dan Luas Daerah 26

Tabel 3.2 Sek Ratio Penduduk Menurut Nagari Dan Jenis 27

Kelamin

Tabel 3.3 Jumlah Penduduk Menurut Kelompok Umur dan 31

Jenis Kelamin

Tabel 3.4 Jumlah Penduduk, Luas Daerah dan Kepadatan

Penduduk

Sari Baganti Menurut Golongan Dan Jenis Kelamin

DAFTAR TABEL

Halaman

Page 11: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

x Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

BAB IV. PENDIDIKAN 33

Tabel 4.1 Jumlah Pendidikan Pra Sekolah Menurut Status 36

Tabel 4.2 Jumlah Kelas,Murid dan Guru Pada Pendidikan 37

Pra Sekolah

Tabel 4.3 Jumlah Sekolah Menurut Tingkat Pendidikan dan 38

Status

Pendidikan

Tabel 4.5 Jumlah Peserta Ujian dan Peserta yang Lulus Ujian 40

Akhir Menurut Tingkat Pendidikan

Tabel 4.6 Jumlah Madrasah dan Peguruan Tinggi Islam Menurut 41

Tingkat Pendidikan dan Status

Tabel 4.7 Jumlah Kelas,Murid dan Guru Pada Madrasah 42

Tabel 4.8 Jumlah Peserta Ujian dan Peserta yang Lulus Ujian Akhir

Pada Madrasah Menurut Tingkat Pendidikan

BAB V. KESEHATAN DAN KELUARGA BERENCANA 45

Tabel 5.1 Jumlah Puskesmas, Puskesmas Pembantu, Poskesri 49

dan Posyandu Menurut Nagari

Tabel 5.2 Jumlah Dokter, Perawat, Bidan dan Dukun Terlatih 50

Menurut Nagari

Tabel 5.3 Jumlah Kunjungan Pasien pada Puskesmas 51

Tabel 5.4 Jumlah Immunisasi Bayi Menurut Jenis 52

Immunisasi

Tabel 5.5 Jumlah Ibu Hamil yang Pernah Diimmunisasi 53

TT-1 dan TT-2

Tabel 5.6 Jumlah Pasien Menurut Sepuluh Macam 54

Tabel 5.7 Jumlah Kelahiran yang Ditolong Tenaga Medis 55

Tabel 5.8 Jumlah Klinik KB, Pasangan Usia Subur (PUS) 56

dan Akseptor KB Aktif Menurut Nagari

AGAMA

Jumlah Tempat Ibadah Menurut Nagari dan

Jenisnya

Jumlah Nikah, Thalak, Cerai dan Rujuk

JumlahJemaah Haji yang Berangkat ke Mekah 66

Tabel 6.4 Jumlah Jemaah Haji Menurut Jenis Pekerjaan 67

BAB VII. PERTANIAN 71

Tabel 7.1 Luas Tanam , Luas Panen, Produksi Padi dan Palawija 75

Menurut Jenis Tanaman

Tabel 6.1

Tabel 6.2

Tabel 6.3

BAB VI.

Page 12: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

xi Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

Tabel 7.2 76

Tabel 7.3 Jumlah Tanaman yang Menghasilkan dan Produksi 77

Buah-Buahan Menurut Jenis Tanaman

Tabel 7.4 Luas Lahan Sawah Menurut Jenis Pengairan 78

Tabel 7.5 Jumlah Mesin Pemberantas Jasad Pengganggu 79

Menurut Jenisnya

Jumlah Alat Panen Yang Dapat Digunakan Menurut 80

Jenisnya

Tabel 7.7 Luas Areal dan Produksi Tanaman Perkebunan Rakyat 81

Menurut Jenis Komoditi

Tabel 7.8 Jumlah Ternak yang Dipotong Menurut Jenisya 82

Tabel 7.9 83

Tabel 7.10 Populasi Ternak Unggas Menurut Jenisnya 84

Tabel 7.11 Jumlah Ternak Kecil Menurut Jenisnya 85

Tabel 7.12 Populasi Ternak Besar Menurut Jenisnya 86

Tabel 7.13 Jumlah Nelayan Perikanan Laut di Kecamatan 87

Linggo Sari Baganti

Tabel 7.14 Nilai Produksi Benih Ikan Menurut Sumbernya 88

Tabel 7.15 Produksi Ikan darat dan Budidaya Ikan Kolam dan 89

Sawah

BAB VIII. INDUSTRI, LISTRIK DAN AIR BERSIH 91

Tabel 8.1 Jumlah Industri Dirinci Menurut Nagari 95

Tabel 8.2 Jumlaj Pelanggan PDAM Menurut Jenis Pelanggan 96

BAB IX PERHUBUNGAN , PENGANGKUTAN, 97

KOMUNIKASI DAN PARIWISATA

Tabel 9.1 Panjang Jalan Menurut Status dan Kondisi Pemukaan 101

Jalan

Tabel 9.2 Jumlah Jembatan/Polongan Dirinci Menurut Nagari 102

dan Kondisinya

Tabel 9.3 Jumlah Akomodasi dan Perdagangan Dirinci Menurut 103

Jenisnya

BAB X. KEUANGAN DAN JASA 105

,

Tabel 10.1 Target dan Realisasi Penerimaan PBB Dirinci Menurut 109

Nagari

Tabel 10.2 Jumlah Simpan Pinjam Perempuan (SPP) Menurut Nagari 110

Luas Tanam, Luas Panen, Produksi Sayuran Menurut

Tabel 7.6

Jumlah Produksi Telur Unggas Menurut Jenis Unggas

Page 13: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

xii Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

Tabel 10.3 Jumlah Bank dan Pasar Menurut Nagari 111

Tabel 10.4 Jumlah Jasa Perorangan Dirinci Menurut Jenis 112

Per Nagari

Tabel 10.5 Jumlah Jasa Perorangan Dirinci Menurut Jenis 113

Per Nagari

Tabel 10.6 Jumlah Jasa Hiburan Menurut Jenisnya 114

Page 14: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Daftar Gambar

xiii Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

Gambar 1.1 Persentase Luas Daerah Menurut Nagari 10

Gambar 1.2 Luas Lahan Menurut Penggunaannya 11

Gambar 3.1Jumlah Penduduk Laki-Laki dan Perempuan

Menurut Kelompok Umur 29

Gambar 3.2 Kepadatan Penduduk Menurut Nagari 30

DAFTAR GAMBAR

Page 15: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018
Page 16: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

1

Page 17: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018
Page 18: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Kadaan Geografi

3 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

KEADAAN GEOGRAFI

Kecamatan Linggo Sari Baganti secara geografis terletak

pada 1000 52’ - 1010 07’ Bujur Timur dan 10 49,53’ - 1058,31’

Lintang Selatan, dengan luas daerah tercatat sebesar 315,41

Km2 atau 5,49 % dari Luas Kabupaten Pesisir Selatan.

Sebelah utara berbatasan dengan Kecamatan Ranah

Pesisir, sebelah selatan dengan Kecamatan Air Pura, sebelah

timur dengan Bukit Barisan/Kabupaten Solok Selatan dan

sebelah barat dengan Samudera Indonesia.

Topografi daerah Kecamatan Linggo Sari Baganti datar dan

berbukit–bukit sebagai perpanjangan dari Bukit Barisan, dengan

ketinggian dari permukaan laut berkisar antara 0—37 meter.

Jumlah hari hujan pada tahun 2017 ini rata-rata per bulan 10,42

hari dengan rata-rata curah hujan 268,08 mm.

Jika dilihat dari sudut penggunaan lahan, Kecamatan Linggo

Sari Baganti, sampai saat ini masih diliputi oleh kawasan hutan.

Luas kawasan hutan di Kecamatan Linggo Sari Baganti ini

mencapai 27,50 persen dari luas daerah. Sementara lahan

untuk budidaya pertanian tercatat sekitar 57,66 persen. Lahan

untuk perumahan/pemukiman dan halaman sekitarnya hanya

tercatat sebesar 3,15 persen. Sisanya yaitu sebesar 11,69

persen terdiri dari semak/alang-alang/rawa-rawa,hutan negara

dan lainnya.

Page 19: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018
Page 20: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Kadaan Geografi

5 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

1

2

3

4

5

6

Sumber : Kantor Camat Linggo Sari Baganti

Timur

Luas Daerah

Sungai

Tinggi dari permukaan laut

Pulau-pulau

Tabel 1.1

Keadaan Geografis Kecamatan Linggo Sari Baganti

2017

U r a i a n

Kecamatan Ranah Pesisir

Kecamatan Air Pura

Samudera Indonesia

K e t e r a n g a n

(1) (2)

100o 52' - 101o 07' BT

1o 49,53' - 1o 58,31' LSLetak Geografis

Batas-Batas

Utara

Selatan

Barat

Batang Punggasan

Sumatera

Bukit Barisan Kabupaten Solok

Batang Air Haji

Selatan

Batang Bantaian

0 - 37 Meter

315,41 Km2

Page 21: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Kadaan Geografi

6 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

Luas (Km2) Persentase

(2) (3)

1 14.00 4.44

2 11.70 3.71

3 40.80 12.94

4 30.54 9.68

5 25.60 8.12

6 23.40 7.42

7 26.80 8.50

8 5.00 1.59

9 12.00 3.80

10 6.67 2.11

11 22.00 6.98

12 31.00 9.83

13 21.00 6.66

14 12.00 3.80

15 20.00 6.34

16 12.90 4.09

315.41 100.00

Sumber : BPS Kabupaten Pesisir Selatan

Air Haji

Tabel 1.2

Luas Daerah Menurut Nagari

2017

Nagari

(1)

Punggasan

Punggasan Timur

PD XI Punggasan

Lagan Mudik Punggasan

Lagan Hilir Punggasan

Punggasan Utara

Muara Gadang Air Haji

Air Haji Barat

Linggo Sari Baganti

Pasar Bukit Air Haji

Sungai Sirah Air Haji

Rantau Simalenang Air Haji

Air Haji Tengah

Pasar Lama Muara Air Haji

Air Haji Tenggara

Muara Kandis Punggasan

Page 22: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Kadaan Geografi

7 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

Kecamatan

(Km)

Kabupaten (Painan)

(Km)

Provinsi (Padang)

(Km)

(2) (3) (4)

1 0.5 93.0 170.0

2 3.0 89.0 166.0

3 4.0 91.0 168.0

4 4.5 89.5 167.0

5 8.0 90.0 169.0

6 7.0 89.0 168.0

7 6.0 90.0 166.0

8 8.0 103.0 178.0

9 4.0 97.0 174.0

10 4.0 97.0 174.0

11 8.0 103.0 178.0

12 7.0 102.0 177.0

13 4.0 97.0 174.0

14 2.0 95.0 172.0

15 3.5 96.5 173.5

16 5.0 93.0 170.0

Sumber : Kantor Camat Linggo Sari Baganti

Pasar Bukit Air Haji

Sungai Sirah Air Haji

Rantau Simalenang Air Haji

Air Haji Tengah

Pasar Lama Muara Air Haji

Air Haji Tenggara

Muara Kandis Punggasan

Tabel 1.3

Lagan Mudik Punggasan

Lagan Hilir Punggasan

Nagari

Muara Gadang Air Haji

Air Haji Barat

Punggasan Utara

Ibukota

(1)

Air Haji

PD XI Punggasan

Punggasan

Punggasan Timur

2017

Jarak Kantor Wali Nagari ke Ibukota Kecamatan,

Page 23: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Kadaan Geografi

8 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

Luas

(Km2)Persentase

2 (3)

1 305.45 96.84

1.1 Lahan Sawah 34.18 10.84

Irigasi 10.56 3.35

Tadah Hujan 23.62 7.49

Rawa Pasang Surut 0.00 0.00

Rawa Lebak 0.00 0.00

0.00

1.2 Lahan Pertanian Bukan Sawah 271.27 86.01

Tegal 20.86 6.61

Ladang/ Huma 19.10 6.06

Perkebunan 65.10 20.64

Ditanami Pohon/ Hutan Rakyat 42.00 13.32

Padang Penggembalaan 1.25 0.40

Sementara tidak diusahakan 27.25 8.64

95.71 30.34

0.00

2 9.96 3.16

315.41 100.00

Lahan Bukan Pertanian (jalan,

pemukiman, perkantoran,

sungai, dll)

Sumber : UPTD Pertanian Kecamatan Linggo Sari Baganti

(1)

2017

Jenis Penggunaan

Jumlah

Luas Tanah Menurut Penggunaannya

Lahan Pertanian

Tabel I.4

Lainnya (tambak, kolam,

empang, hutan negara, dll)

Page 24: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Kadaan Geografi

9 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

Bulan/ Month Hari hujan

(hari)

(1) (2)

1 Januari 7

2 Februari 12

3 Maret 8

4 April 11

5 Mei 6

6 Juni 7

7 Juli 10

8 Agustus 12

9 September 15

10 Oktober 9

11 November 15

12 Desember 13

125.00

10

`

Sumber : UPTD Pertanian Kecamatan Linggo Sari Baganti

264.00

472.00

201.00

3 217.00

268.08

Jumlah

177.00

121.00

211.00

210.00

249.00

215.00

150.00

451.00

496.00

Curah Hujan

(mm)

(3)

Rata-rata

Banyaknya Hari Hujan Dan Curah Hujan

2017

Tabel 1.5

Page 25: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Kadaan Geografi

10 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

Air Haji

4%Punggasan

4%

Punggasan Timur

13%

PD XI Punggasan

10%

Lagan Mudik

Punggasan8%

Lagan Hilir Punggasan

7%

Punggasan Utara8%

Muara Gadang

Air Haji2%Air Haji Barat

4%

Pasar Bukit Air Haji

2%

Sungai Sirah Air Haji7%

Rantau

Simalenang Air Haji

10%

Air Haji Tengah7%

Pasar Lama Muara Air Haji

4%

Air Haji Tenggara6%

Muara Kandis

Punggasan4%

Gambar 1.1

Linggo Sari Baganti

Page 26: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Kadaan Geografi

11 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

Lahan Sawah11%

Lahan Pertanian Bukan Sawah

86%

Lahan Bukan Pertanian

3%

Gambar 1.2Persentase Penggunaan Lahan

Page 27: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018
Page 28: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

2

Page 29: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018
Page 30: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Pemerintahan

15 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

PEMERINTAHAN

Kecamatan Linggo Sari Baganti terdiri dari 16 nagari yaitu

nagari: Air Haji, Punggasan, Punggasan Timur, Padang XI

Punggasan, Lagan Mudik Punggasan, Lagan Hilir punggasan,

Punggasan Utara, Muara Gadag Air Haji, Air Haji Barat, Pasar

Bukit Air Haji, Sungai Sirah Air Haji, Rantau Simalenang Air

Haji, Air Haji Tengah, Pasar Lama Muara Air Haji, Air Haji

Tenggara dan Muaro Kandis Punggasan.

Lembaga Pemberdayaan Masyarakat Nagari (LPMN) di

Kecamatan Linggo Sari Baganti semuanya berklasifikasi I.

Tetapi klasifikasi ini belumlah bersifat standar karena belum

adanya aturan baku tentang klasifikasi LPMN oleh pemerintah

daerah Kabupaten Pesisir Selatan.

Kualitas sumber daya manusia pegawai negeri sipil

dilingkungan pemerintahan Kecamatan Linggo Sari Baganti

boleh dikatakan cukup memadai. Jumlah pegawai negeri sipil di

Kantor Camat Linggo Sari Baganti tercatat sebanyak 20 orang,

11 orang tamatan SLTA dan 9 orang tamatan Akademi/

Perguruan Tinggi.

Banyaknya suara sah yang diperoleh masing-masing

pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Pesisir Selatan pada

pemilu daerah 2015 lalu di Kecamatan Linggo Sari Baganti:

Pasangan Drs. Editiawarman, M.Si dan Bakri Bakar, SH

mendapat suara 3.710 (22,34%), pasangan H.Alirman Sori,

Page 31: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Pemerintahan

16 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

SH,M.HUM,M.M dan Raswin, SH,M.H mendapat suara 3.055

(18,39%), pasangan Hendrajoni, SH,M.H dan Drs. Yul Anwar,

M.Pd mendapat suara 9.027 (54,34%) dan pasangan

Burhanuddin, S.IP dan Novril Anas mendapat suara 819

(4,93%).

Page 32: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Pemerintahan

17 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

(2)

1

2

3

4

5

6

7

8

9

10

11

12

13

14

15

16

*) Pejabat sementara

Sumber : Nagari se- Kecamatan Linggo Sari Baganti

Arpen

Syafrisal

Sapri

Helkamsi

Acan Syafri, S.Pd.MA*

Markis, S

Sabarudin

Lagan Hilir Punggasan

Punggasan Utara

Muara Gadang Air Haji

Air Haji Barat

Pasar Bukit Air Haji

Sungai Sirah Air Haji

Rantau Simalenang Air Haji

Air Haji Tengah

Pasar Lama Muara Air Haji

Ramalanardi,S.Thi

Zainul

Mukhlis

Punggasan Timur

PD XI Punggasan

Lagan Mudik Punggasan

Syafrijal

Mulkis,M.PdI

Iwat Jali

Tabel 2.1

Nama Nagari dan Wali Nagari di Kecamatan Linggo Sari Baganti

2017

Nagari Nama Wali Nagari

Gustiardi,S.PdI

(1)

Air Haji

Punggasan

Erdipan*Air Haji Tenggara

Muara Kandis Punggasan

Rusydi, A.Md

Page 33: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Pemerintahan

18 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

1

2 Yukni Sasta

3 Mansarin

4 Drs. Edwar Imusman

5

6

7

8

9

10

11

12

13

14 Drs. Irwan 2016 - 2017 S1

15 Jamaluddin, SH 2017 - Sekarang S1

Sumber : Kantor Kecamatan Linggo Sari Baganti

Drs. Naswir

Nasrizal , S.Sos , M.Si

Zefnihan SP. M.Si

Zulkifli , S.Sos

Ir. Nuzirwan N , MT

Drs. Adri , M.Si

Ir. Nuzirwan N , MT

Murdinal Guswandi , SSTP

Abdul Nazir , SH . MM

Nama Masa Jabatan Pendidikan Tertinggi Yang

Ditamatkan

(1) (2) (3)

Tabel 2.2

Daftar Nama Camat Yang Pernah Bertugas

di Kecamatan Linggo Sari Baganti

2017

2008 - 2010

Naswir DIII

S1

DIII

S1

1991 - 1992

1992 - 1993

1993 - 1996

1996 - 1998

2010 - 2012

2012 - 2014

S1

S2

S2

S1

S2

S2

S2

1998 - 2001

2001 - 2003

2003 - 2005

2005 - 2008

S2

2014 - 2015

2015 - 2016

S1

Page 34: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Pemerintahan

19 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

I II III

(2) (3) (4)

1 v - -

2 v - -

3 v - -

4 v - -

5 v - -

6 v - -

7 v - -

8 v - -

9 v - -

10 v - -

11 v - -

12 v - -

13 v - -

14 v - -

15 v - -

16 v - -

Jumlah 16 - -

Sumber : Nagari yang bersangkutan: Kantor Camat Linggo Sari Baganti

Pasar Bukit Air Haji

Sungai Sirah Air Haji

Rantau Simalenang Air Haji

Air Haji Tengah

Air Haji

Punggasan

Punggasan Timur

PD XI Punggasan

Lagan Mudik Punggasan

Lagan Hilir Punggasan

Punggasan Utara

Muara Gadang Air Haji

Air Haji Barat

Kategori LKMN/ Nagari

Pasar Lama Muara Air Haji

Air Haji Tenggara

Muara Kandis Punggasan

Tabel 2.3

Kategori LKMN Menurut Nagari

2017

(1)

Page 35: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Pemerintahan

20 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

Jumlah

(2)

1 1

2 1

3 1

4 1

5 1

6 1

7 1

8 1

9 1

10 1

11 1

12 1

13 1

14 1

15 1

16 1

Jumlah 16

Sumber : Kantor camat Linggo Sari Baganti

Pasar Bukit Air Haji

(1)

Sungai Sirah Air Haji

Rantau Simalenang Air Haji

Air Haji Tengah

Pasar Lama Muara Air Haji

Air Haji Tenggara

Muara Gadang Air Haji

Air Haji Barat

Tabel 2.4

Jumlah Lembaga Pemberdayaan Masyarakat Nagari (LPMN)

2017

Nagari

Air Haji

Punggasan

Punggasan Timur

PD XI Punggasan

Lagan Mudik Punggasan

Lagan Hilir Punggasan

Punggasan Utara

Muara Kandis Punggasan

Page 36: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Pemerintahan

21 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

Terdaftar Memilih

(2) (3) (4)

1 1,768 1,190 67.31

2 1,720 995 57.85

3 2,613 1,207 46.19

4 2,115 1,059 50.07

5 1,593 866 54.36

6 1,813 1,227 67.68

7 2,722 1,386 50.92

8 1,622 883 54.44

9 1,848 1,184 64.07

10 1,610 991 61.55

11 1,466 973 66.37

12 2,097 1,159 55.27

13 1,817 1,016 55.92

14 1,987 1,136 57.17

15 2,360 1,370 58.05

16 1,591 864 54.31

Jumlah 30,742 17,506 56.94

Sumber : Panitia Pemilihan Kecamatan ( PPK ) Linggo Sari Baganti

J umlah Pemilih Nagari

Punggasan Utara

Muara Gadang Air Haji

Air Haji Barat

Pasar Bukit Air Haji

Punggasan Timur

PD XI Punggasan

Sungai Sirah Air Haji

Rantau Simalenang Air Haji

Air Haji Tengah

Pasar Lama Muara Air Haji

Air Haji Tenggara

Muara Kandis Punggasan

Air Haji

Punggasan

Jumlah Pemilih Yang Terdaftar dan Wajib Pilih

Yang Memberikan Suara Di TPS Pada Pemilu Daerah Bupati dan Wakil Bupati 2015

Tabel 2.5

(1)

Persentase

Lagan Mudik Punggasan

Lagan Hilir Punggasan

Page 37: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Pemerintahan

22 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

(3)

218.39

4 4.93

Jumlah 100.00

Sumber : Panitia Pemilihan Kecamatan ( PPK ) Linggo Sari Baganti

BURHANUDDIN,S.IP,MM DAN NOVRIL

ANAS

Tabel 2.6

J umlah Suara Sah

(2)

3,710 22.34

9,027 54.34

Peserta Persentase

Jumlah Suara Sah Pada Pemilu Daerah 2015

819

16,611

DRS.EDITIAWARMAN,MSI DAN

BAKRI BAKAR,SH

HENDRAJONI,SH,MH DAN DRS.

RUSMA YULANWAR,M.Pd

H.ALIRMAN SORI,SH,M.HUM,MM

DAN RASWIN,SH,MH 3,055

1

3

(1)

Page 38: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Pemerintahan

23 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

Laki-Laki Perempuan

(2) (3) (4)

- - -

4 2 6

8 4 12

2 - 2

Jumlah 14 6 20

Sumber : Kantor Kecamatan Linggo Sari Baganti

I

III

IV

Jumlah Pegawai Negeri Sipil Di Kantor Camat Linggo Sari Baganti

2017

Golongan Jumlah

Tabel 2.7

Menurut Golongan dan Jenis Kelamin

Jenis Kelamin

(1)

II

Page 39: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Pemerintahan

24 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

Laki-Laki Perempuan

(2) (3) (4)

1 9 2 11

2 1 - 1

3 3 4 7

4 1 - 1

14 6 20

Sumber : Kantor Camat Linggo Sari baganti

2017

Tingkat PendidikanJenis Kelamin

Jumlah

(1)

Tabel 2.8

Jumlah Pegawai Negeri Sipil di Kantor Camat Linggo Sari Baganti

Menurut Tingkat Pendidikan dan Jenis Kelamin

DI,DII/DIII

DIV / S1

Jumlah

≤SMA

S2 / S3

Page 40: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Pemerintahan

25 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

(2) (3)

1 2 9

2 2 9

3 4 11

4 3 10

5 2 9

6 2 9

7 2 9

8 2 9

9 3 10

10 2 9

11 2 9

12 5 12

13 3 10

14 2 9

15 4 11

16 3 10

43 155

Sumber : Nagari Se Kecamatan Linggo Sari Baganti

Sungai Sirah Air Haji

Rantau Simalenang Air Haji

Air Haji Tengah

Muara Gadang Air Haji

Air Haji Barat

Pasar Bukit Air Haji

Punggasan Timur

Aparat

Nagari

Pasar Lama Muara Air Haji

Air Haji Tenggara

Muara Kandis Punggasan

Lagan Hilir Punggasan

Air Haji

Kampung

Punggasan

PD XI Punggasan

Jumlah

Punggasan Utara

Banyaknya /Nagari

(1)

2017

Tabel 2.9

Jumlah Kampung dan Aparat Pemerintah Nagari

Lagan Mudik Punggasan

Page 41: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018
Page 42: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

3

Page 43: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018
Page 44: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Penduduk

29 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

PENDUDUK

Jumlah penduduk Kecamatan Linggo Sari Baganti tahun

2017 tercatat sekitar 45.180 jiwa, terdiri dari 22.581 jiwa laki-laki

dan 22.599 jiwa perempuan dengan jumlah rumah tangga

sebanyak 10.413 rumah tangga.Kepadatan penduduk tercatat

sekitar 143,24 jiwa per km2. Kepadatan penduduk tertinggi

terdapat di Nagari Muara Gadang Air Haji yaitu dengan

kepadatan penduduk 422,40 jiwa per km2, sedangkan di Nagari

Lagan Mudik Punggasan hanya 84,65 jiwa per Km2 , di mana

jumlah penduduk di Nagari Muara Gadang Air Haji tercatat

sekitar 2.112 jiwa dengan luas daerah hanya 5,00 km2,

sedangkan di Nagari Lagan Mudik Punggasan terdapat sekitar

2.167jiwa dengan luas daerah 25,60 km2.

Perkembangan sex ratio yaitu perbandingan jumlah

penduduk laki-laki dibandingkan dengan penduduk perempuan

dikalikan seratus ternyata sex ratio pada tahun 2017 menjadi

99,92. Angka ini menunjukkan bahwa terdapat lebih banyak

jenis kelamin perempuan dari pada jenis kelamin laki-

laki,dimana setiap 100 orang perempuan terdapat 99 orang laki-

laki. Bila kita perhatikan penduduk berdasarkan kelompok umur,

memberikan gambaran bahwa jumlah penduduk berumur 0-4

tahun tercatat sebanyak 4.688 jiwa (10,38 %), umur 5-9 tahun

9.696 jiwa (10,39 %), umur 10-14 tahun 4.381jiwa (9,70 %),

umur 15-24 tahun 7.404 jiwa (16,38 %), umur 25-59 tahun

20.100 jiwa (44,49 %) dan umur 60 tahun ke atas 3.911 jiwa

(8,66 %).

Page 45: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018
Page 46: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Penduduk

31 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

(2) (3) (4)

1 641 2,779 14.00

2 570 2,478 11.70

3 861 3,736 40.80

4 800 3,467 30.54

5 500 2,167 25.60

6 622 2,698 23.40

7 883 3,830 26.80

8 487 2,112 5.00

9 617 2,678 12.00

10 550 2,389 6.67

11 507 2,201 22.00

12 702 3,048 31.00

13 629 2,731 21.00

14 746 3,234 12.00

15 764 3,317 20.00

16 534 2,315 12.90

10,413 45,180 315.41

Sumber : Badan Pusat Statistik Kab. Pesisir Selatan

PD XI Punggasan

Lagan Mudik Punggasan

(1)

Tabel 3.1

Jumlah Rumah Tangga, Penduduk dan Luas Daerah

2017

Rumah TanggaNagari

Air Haji

Punggasan

Punggasan Timur

Penduduk Luas (Km2)

Lagan Hilir Punggasan

Punggasan Utara

Muara Gadang Air Haji

Air Haji Barat

Pasar Bukit Air Haji

Sungai Sirah Air Haji

Rantau Simalenang Air Haji

Air Haji Tengah

Pasar Lama Muara Air Haji

Air Haji Tenggara

Muara Kandis Punggasan

Jumlah

Page 47: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Penduduk

32 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

(2) (3) (4) (5)

1 1,376 1,403 2,779 98.08

2 1,258 1,220 2,478 103.11

3 1,852 1,884 3,736 98.30

4 1,765 1,702 3,467 103.70

5 1,098 1,069 2,167 102.71

6 1,343 1,355 2,698 99.11

7 1,897 1,933 3,830 98.14

8 1,066 1,046 2,112 101.91

9 1,342 1,336 2,678 100.45

10 1,205 1,184 2,389 101.77

11 1,156 1,045 2,201 110.62

12 1,501 1,547 3,048 97.03

13 1,302 1,429 2,731 91.11

14 1,612 1,622 3,234 99.38

15 1,624 1,693 3,317 95.92

16 1,184 1,131 2,315 104.69

Jumlah 22,581 22,599 45,180 99.92

Sumber : Badan Pusat Statistik Kab. Pesisir Selatan

Tabel 3.2

Sek Ratio Penduduk

Menurut Nagari dan Jenis Kelamin

2017

Seks Rasio

Muara Kandis Punggasan

Nagari

PerempuanLaki-laki

Penduduk/Population

Jumlah

Muara Gadang Air Haji

Air Haji Barat

Pasar Bukit Air Haji

Sungai Sirah Air Haji

Rantau Simalenang Air Haji

Air Haji Tengah

Pasar Lama Muara Air Haji

Air Haji Tenggara

Punggasan Utara

(1)

Air Haji

Punggasan

Punggasan Timur

PD XI Punggasan

Lagan Mudik Punggasan

Lagan Hilir Punggasan

Page 48: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Penduduk

33 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

Laki-Laki Perempuan Jumlah

(2) (3) (4)

2,431 2,257 4,688

2,393 2,303 4,696

2,263 2,118 4,381

2,155 2,007 4,162

1,634 1,608 3,242

1,647 1,801 3,448

1,674 1,709 3,383

1,493 1,552 3,045

1,491 1,567 3,058

1,300 1,356 2,656

1,179 1,233 2,412

1,045 1,053 2,098

926 825 1,751

467 423 890

238 365 603

245 422 667

Jumlah 22,581 22,599 45,180

Sumber : Badan Pusat Statistik Kabupaten Pesisir Selatan

Tabel 3.3

Jumlah Penduduk Menurut Kelompok Umur

dan Jenis Kelamin

2017

70-74

Golongan Umur

(1)

0 - 4

5 - 9

10 - 14

15 - 19

20 - 24

75+

30 - 34

35 - 39

40 - 44

45 - 49

25 - 29

50 - 54

55 - 59

60 - 64

65 - 69

Page 49: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Penduduk

34 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

(2) (3) (4)

1 2,779 14.00 198.50

2 2,478 11.70 211.79

3 3,736 40.80 91.57

4 3,467 30.54 113.52

5 2,167 25.60 84.65

6 2,698 23.40 115.30

7 3,830 26.80 142.91

8 2,112 5.00 422.40

9 2,678 12.00 223.17

10 2,389 6.67 358.17

11 2,201 22.00 100.05

12 3,048 31.00 98.32

13 2,731 21.00 130.05

14 3,234 12.00 269.50

15 3,317 20.00 165.85

16 2,315 12.90 179.46

45,180 315.41 143.24

Sumber : Badan Pusat Statistik Kab. Pesisir Selatan

Air Haji Tengah

Pasar Lama Muara Air Haji

Air Haji Tenggara

Muara Kandis Punggasan

Jumlah

Punggasan Timur

PD XI Punggasan

Lagan Mudik Punggasan

Lagan Hilir Punggasan

Muara Gadang Air Haji

Air Haji Barat

Pasar Bukit Air Haji

Jumlah Penduduk, Luas Daerah dan Kepadatan Penduduk

Tabel 3.4

2017

Nagari PendudukLuas Daerah

Km2

(1)

Air Haji

Punggasan Utara

Kepadatan

Peduduk

Sungai Sirah Air Haji

Rantau Simalenang Air Haji

Punggasan

Page 50: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Penduduk

35 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

Page 51: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Penduduk

36 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

50 100 150 200 250 300 350 400 450

Air Haji

Punggasan

Punggasan Timur

PD XI Punggasan

Lagan Mudik Punggasan

Lagan Hilir Punggasan

Punggasan Utara

Muara Gadang Air Haji

Air Haji Barat

Pasar Bukit Air Haji

Sungai Sirah Air Haji

Rantau Simalenang Air Haji

Air Haji Tengah

Pasar Lama Muara Air Haji

Air Haji Tenggara

Muara Kandis Punggasan

Gambar 3.2Kepadatan Penduduk per Nagari

Page 52: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

4

Page 53: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018
Page 54: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Pendidikan

39 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

PENDIDIKAN

Pendidikan masih memegang peranan penting untuk

menghasilkan manusia yang berkualitas. Untuk itu penduduk

perlu dibekali dengan modal pendidikan yang memadai,

sehingga menghasilkan SDM yang dapat dihandalkan dan

diharapkan nantinya mampu mempercepat proses laju

pembangunan, khususnya di Kecamatan Linggo Sari Baganti.

Salah satu faktor utama dalam peningkatan pendidikan

penduduk adalah tersedianya sarana pendidikan yang me-

madai. Dengan tersedianya faktor tersebut, diharapkan program

pemerintaht tentang wajib belajar akan dapat direalisasikan. Bila

kita perhatikan dari sarana pendidikan yang ada, jumlah taman

kanak-kanak dan kelompok bermain (play grup) tercatat 36 unit

terdiri dari play grup 21 unit, TK 15 unit,sekolah dasar 39 unit,

SLTP 8 unit , SMU 1 unit dan SMK 2 unit. Sementara sekolah di

bawah Kementerian Agama 1 unit MTsN dan 1 unit MAN.

Bila dilihat pada jumlah peserta dan yang lulus pada Ujian

Akhir Nasional (UAN) untuk masing-masing tingkat pendidikan

ternyata menunjukkan hasil yang bagus yakni untuk SD angka

kelulusannya adalah 100,00%, SLTP lulus 99,65%, SMU lulus

99,31% dan SMK lulus 99,60%.

Page 55: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018
Page 56: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Pendidikan

41 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

Negeri Swasta

(2) (3) (4)

1 - 21 21

2 - - -

3 1 14 15

Jumlah 1 35 36

Sumber : Dinas Pendidikan Kabupaten Pesisir Selatan

(1)

JumlahStatus

Jenjang Pendidikan

Tabel 4.1

Jumlah Pendidikan Pra Sekolah Menurut Status

2017

Kelompok Bermain

PAUD (Pendidikan Anak Usia

Dini)

Taman Kanak-Kanak

Page 57: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Pendidikan

42 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

(2) (3) (4)

1 34 516 52

2 - - -

3 38 581 58

72 1097 110

Sumber : Dinas Pendidikan Kabupaten Pesisir Selatan

Jenjang Pendidikan Kelas Murid Guru

Jumlah

Taman Kanak-Kanak

PAUD (Pendidikan Anak Usia

Dini)

(1)

Kelompok Bermain

Tabel 4.2

Jumlah Kelas, Murid dan Guru pada Pendidikan Pra Sekolah

2017

Page 58: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Pendidikan

43 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

(2) (3) (4)

1 39 - 39

2 8 - 8

3 1 - 1

4 1 1 2

5 - - -

49 1 50

Sumber : Dinas Pendidikan Kabupaten Pesisir Selatan

Swasta

Sekolah Menengah Atas

Kejuruan

Perguruan Tinggi

Jumlah

Sekolah Menengah Pertama

(1)

Tabel 4.3

Jumlah Sekolah Menurut Tingkat Pendidikan dan Status

2017

Jenjang Pendidikan Jumlah

Sekolah Menengah Atas Umum

Sekolah Dasar/

Status

Negeri

Page 59: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Pendidikan

44 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

(2) (3) (4)

1 266 6,246 233

2 83 1,930 145

3 30 1008 29

4 29 822 39

5 - - -

408 10,006 446

Sumber : Dinas Pendidikan Kabupaten Pesisir Selatan

(1)

GuruKelas Murid

Sekolah Menengah Atas

Kejuruan

Perguruan Tinggi

Jumlah

Sekolah Dasar

Sekolah Menengah Pertama

Sekolah Menengah Atas Umum

Tabel 4.4

Jumlah Kelas, Murid dan Guru Menurut Tingkat Pendidikan

2017

Jenjang Pendidikan

Page 60: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Pendidikan

45 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

(2) (3) (4)

1 1028 1028 100.00

2 579 577 99.65

3 291 289 99.31

4 250 249 99.60

5 - - -

2,148 2,143 99.76

Sumber : Dinas Pendidikan Kabupaten Pesisir Selatan

Sekolah Menengah Atas

Kejuruan

Perguruan Tinggi

Sekolah Menengah Atas Umum

Jumlah

(1)

Sekolah Dasar

Sekolah Menengah Pertama

Tabel 4.5

Jumlah Peserta dan Peserta yang Lulus Ujian Akhir Menurut Tingkat Pendidikan

2017

Jenjang PendidikanJumlah

PesertaLulus Persentase

Page 61: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Pendidikan

46 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

NegeriSwasta

(2) (3) (4)

1 - - -

2 1 - 1

3 1 - 1

4 - - -

2 - 2

Sumber : Dinas Pendidikan Kabupaten Pesisir Selatan

(1)

Madrasah Ibtidaiyah

Madrasah Tsanawiyah

Jumlah

Perguruan Tinggi Islam

Madrasah Aliyah

Jumlah Madrasah dan Perguruan Tinggi Islam Menurut Tingkat Pendidikan dan

Status

2017

Jenjang Pendidikan Jumlah

Tabel 4.6

Status

Page 62: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Pendidikan

47 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

(2) (3) (4)

1 - - -

2 33 965 75

3 9 182 35

4 - - -

42 1,147 110

Sumber : Dinas Pendidikan Kabupaten Pesisir Selatan

Madrasah Tsanawiyah

Tabel 4.7

Jumlah Kelas, Murid dan Guru pada Madrasah

2017

Jenjang Pendidikan Kelas Murid Guru

Jumlah

Perguruan Tinggi Islam

Madrasah Aliyah

(1)

Madrasah Ibtidaiyah

Page 63: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Pendidikan

48 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

(2) (3) (4)

1 - - -

2 285 285 100,00

3. 51 51 100.00

57 57 100,00

4 - - -

336 336 100,00

Jumlah

Perguruan Tinggi Islam

Madrasah Aliyah

Sumber : Sekolah Bersangkutan

(1)

Madrasah Ibtidaiyah

Madrasah Tsanawiyah

Jumlah Peserta dan yang Lulus Ujian Akhir pada Madrasah Menurut Tingkat

Pendidikan

2017

Jenjang PendidikanJumlah

PesertaLulus Persentase

Tabel 4.8

Page 64: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Pendidikan

49 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

(2)

1 5,446

2 2,585

3 3,330

11,361

Sumber : Badan Pusat Statistik Kabupaten Pesisir Selatan

Jumlah

16 -19

7 - 12

13 - 15

Jumlah Penduduk Usia Sekolah 7 - 19 Tahun

2017

Kelompok Umur Jumlah

Tabel 4.9

(1)

Page 65: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018
Page 66: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018
Page 67: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018
Page 68: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Kesehatan dan KB

53 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

KESEHATAN DAN KELUARGA BERENCANA

Kesehatan

Kualitas SDM yang memadai juga dapat dipengaruhi oleh

tingkat kesehatan penduduk. Agar kondisi kesehatan penduduk

tetap sehat, maka penyediaan sarana kesehatan dan tenaga

kesehatan harus memadai, baik kuantitas maupun kualitasnya.

Jumlah sarana kesehatan seperti puskesmas dan pukesmas

pembantu pada tahun 2017 tidak berbeda dengan tahun-tahun

sebelumnya, yaitu puskesmas 1 unit, puskemas pembantu 8

unit. Sementara itu posyandu pada tahun ini sebanyak 53

unit.Tenaga kesehatan yang ada di Kecamatan Linggo Sari Ba-

ganti terdiri dari dokter 2 orang, perawat 8 orang, bidan 31

orang.

Banyaknya kunjungan pasien ke Puskesmas pada tahun

2017 tercatat sebanyak 35.024 kunjungan dengan rata-rata

2.919 kunjungan per bulan. Sementara itu jumlah bayi yang di

imunisasi dengan BCG, Hepatitis, dan DPT-1, masing-masing

adalah 1.049, 1.046 dan 987 bayi selama tahun 2017. Se-

dangkan ibu hamil yang diimunisasi TT-1 dan TT-2 masing-

masng 419 dan 362 atau 65 ibu hamil yang diimunisasi rata-rata

tiap bulan. Sedangkan pasien menurut jenis keluhan penyakit

yang banyak diderita masyarakat di Kecamatan Linggo Sari Ba-

ganti pada 2017 ini terdapat sebanyak 11.997 pasien (36,10%)

penyakit ISPA, 4.522 pasien (13,60%) penyakit Gastritis, dan

penyakit lainnya sebanyak 16.717 pasien (50,30%).

Page 69: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Kesehatan dan KB

54 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

Jumlah kelahiran bayi di KecamatanLinggo Sari Baganti pada

tahun 2017 tercatat sebanyak 914 kelahiran yang ditolong oleh

tenaga medis.

KeluargaBerencana (KB)

Jumlah aseptor KB aktif di Kecamatan Linggo Sari Baganti

tahun 2017 tercatat 6.404 akseptor, dengan PUS sebanyak

8.651, berarti persentase KB aktif terhadap PUS adalah sekitar

74,03 persen.

Page 70: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Kesehatan dan KB

55 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

(2)

1 1

2 -

3 -

4 -

5 -

6 -

7 -

8 -

9 -

10 -

11 -

12 -

13 -

14 -

15 -

16 -

1

sumber : Puskesmas Linggo Sari Baganti

(1) (3) (4) (5)

Air Haji - - 5

Tabel 5.1

Jumlah Puskesmas, Puskesmas Pembantu, Pos Kesehatan Nagari dan Posyandu Menurut Nagari

2017

Nagari Puskes

mas

Puskesmas

Pembantu

Pos Kesehatan Nagari Posyandu

PD XI Punggasan 1 2 5

Lagan Mudik Punggasan 1 1 2

Punggasan - - 2

Punggasan Timur 1 2 5

Muara Gadang Air Haji 1 1 3

Air Haji Barat - 1 3

Lagan Hilir Punggasan 1 1 2

Punggasan Utara - 2 3

Rantau Simalenang Air Haji 1 2 5

Air Haji Tengah - 1 3

Pasar Bukit Air Haji - - 2

Sungai Sirah Air Haji - 3 3

Muara Kandis Punggasan 1 - 2

Jumlah 8 17 53

Pasar Lama Muara Air Haji - 1 4

Air Haji Tenggara 1 - 4

Page 71: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Kesehatan dan KB

56 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

Dokter

(2)

1 2

2 -

3 -

4 -

5 -

6 -

7 -

8 -

9 -

10 -

11 -

12 -

13 -

14 -

15 -

16 -

2

sumber : Puskesmas Linggo Sari Baganti

(3) (4) (5)

Air Haji - 1 -

Tabel 5.2

Jumlah Dokter, Perawat, Bidan dan Dukun Terlatih Menurut Nagari

2017

Nagari Perawat Bidan Dukun Terlatih

- 3 -

Lagan Mudik Punggasan - 2 -

Punggasan 2 2 -

Punggasan Timur - 3 -

- 3 -

Air Haji Barat - 1 -

Lagan Hilir Punggasan - 2 -

Punggasan Utara 1 3 -

1 0 -

Air Haji Tengah - 2 -

Pasar Bukit Air Haji - 2 -

Sungai Sirah Air Haji - 3 -

1 2 -

Jumlah 8 31 -

Pasar Lama Muara Air Haji 1 1 -

Air Haji Tenggara 2 1 -

Muara Kandis Punggasan

Rantau Simalenang Air Haji

Muara Gadang Air Haji

PD XI Punggasan

(1)

Page 72: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Kesehatan dan KB

57 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

1

2

3

4

5

6

7

8

9

10

11

12

sumber : Puskesmas Linggo Sari Baganti

(2) (3) (4)

3,067 4,676 7,743

Tabel 5.3

Jumlah Kunjungan Pasien pada Puskesmas Selama 2017

2017

Bulan

Kunjungan Pasien Ke Puskesmas

Bayar Gratis Jumlah

2,831 5,496 8,327

2,898 5,113 8,011

2,908 4,583 7,491

2,793 4,838 7,631

3,582 5,080 8,662

3,443 5,288 8,731

2,581 4,736 7,317

3,056 4,829 7,885

2,060 5,213 7,273

Jumlah 35,024 62,602 97,626

2,877 5,436 8,313

2,928 7,314 10,242

Oktober

September

Agustus

J u l i

J u n i

M e i

A p r i l

M a r e t

Februari

Januari

(1)

Desember

Nopember

Page 73: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Kesehatan dan KB

58 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

1

2

3

4

5

6

7

8

9

10

11

12

Sumber : Puskesmas Linggo Sari Baganti

(2) (3) (4)

108 95 80

Tabel 5.4

Jumlah Imunisasi Bayi Menurut Jenis Imunisasi

2017

Bulan

Jenis Imunisasi

BCG Hepatitis DPT-1

82 73 81

96 88 88

77 92 78

88 95 87

104 98 82

92 92 86

82 87 90

85 84 70

76 78 82

Jumlah 1,049 1,046 987

85 88 86

74 76 77

(1)

Desember

Nopember

Oktober

September

Agustus

J u l i

J u n i

M e i

A p r i l

M a r e t

Februari

Januari

Page 74: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Kesehatan dan KB

59 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

(3)

1 43

2 38

3 27

4 30

5 27

6 25

7 J u l i 24

8 22

9 36

10 32

11 32

12 26

362

Sumber : Puskesmas Linggo Sari Baganti

31

36

37

(1) (2)

44

47

Tabel 5.5

Jumlah Ibu Hamil yang Pernah Di Imunisasi TT-1, TT-2 dan TT-Ulang

2017

BulanJenis Imunisasi

TT-1 TT-2

M e i

A p r i l

M a r e t

Februari

Januari

40

31

35

18

28

38Agustus

J u n i

September

34

Jumlah 419

Desember

Nopember

Oktober

Page 75: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Kesehatan dan KB

60 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

1

2

3

4

5

6

7

8

9

10

Sumber : Puskesmas Linggo Sari Baganti

Jumlah Pasien Puskesmas Menurut Sepuluh Macam Penyakit Terbanyak

2017

PenyakitBanyaknya Pasien Persentase

Tabel 5.6

Gastritis 4,522 13.61

Reumatik 3,487 10.49

(1) (2) (3)

Ispa 11,997 36.10

Skizo 2,007 6.04

Alergi 1,722 5.18

Hipertensi 2,787 8.39

Febris 2,426 7.30

Sakit kulit (Jamur) 1,305 3.93

Jumlah 33,236 100.00

Sakt Gigi 1,534 4.62

P3K 1,449 4.36

Page 76: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Kesehatan dan KB

61 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

1

2

3

4

5

6

7

8

9

10

11

12

Sumber : Puskesmas Linggo Sari Baganti

73

74

73

88

72

77

84

61

Jumlah 914

73

83

Desember

Nopember

Oktober

September

Agustus

J u l i

J u n i

M e i

A p r i l

M a r e t

Februari

Januari

Bulan

Jumlah Kelahiran

81

(1) (2)

75

Tabel 5.7

Jumlah Kelahiran yang Ditolong Tenaga Medis

2017

Page 77: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Kesehatan dan KB

62 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

1 Air Haji

2 Punggasan

3 Punggasan Timur

4 PD XI Punggasan

5 Lagan Mudik Punggasan

6 Lagan Hilir Punggasan

7 Punggasan Utara

8 Muara Gadang Air Haji

9 Air Haji Barat

10 Pasar Bukit Air Haji

11 Sungai Sirah Air Haji

12 Rantau Simalenang Air Haji

13 Air Haji Tengah

14 Pasar Lama Muara Air Haji

15 Air Haji Tenggara

16 Muara Kandis Punggasan

Tabel 5.8

Jumlah Klinik KB, Pasangan Usia Subur (PUS) dan Aseptor KB Aktif Dirinci Menurut Nagari

2017

Nagari PUS Aseptor KB

(3)

430 338

964 596

(1) (4)

498 371

400 347

772 634

639 565

389 338

567 346

408 221

366 235

423 279

561 401

663 499

611 429

511 431

449 374

Jumlah 8,651 6,404

Sumber : UPTD KB. Linggo Sari Baganti

Page 78: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018
Page 79: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018
Page 80: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Agama

65 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

AGAMA

Sarana ibadah yang ada di kecamatan Linggo Sari Baganti

terdiri dari masjid 58 unit dan mushalla 89 uni

Jemaah haji yang ikut menunaikan ibadah haji di Kecamatan

Linggo Sari Baganti pada tahun 2017 tercatat 2 orang, terdiri

dari 1 orang laki-laki dan 1 orang perempuan.

Sementara itu banyaknya yang nikah pada tahun 2017 ter-

catat sebanyak 324 pasang. Sedangkan pasangan yang ber-

cerai dan thalak tidak melalui KUA tetapi melalui pengadilan

agama.

Page 81: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018
Page 82: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Agama

67 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

(3)

1 4

2 7

3 6

4 5

5 9

6 7

7 6

8 2

9 3

10 8

11 9

12 8

13 3

14 5

15 4

16 3

89

Sumber : …………………………………………………………………..Kua Kec. Linggo Sari Baganti.

Muara Kandis Punggasan 5

Jumlah 58

Pasar Lama Muara Air Haji 2

Air Haji Tenggara 4

Rantau Simalenang Air Haji4

Air Haji Tengah 4

Tabel 6.1

Jumlah Tempat Ibadah Menurut Nagari dan Jenisnya

2017

Nagari Mesjid

PD XI Punggasan 4

Punggasan 2

Punggasan Timur 5

Pasar Bukit Air Haji 3

Sungai Sirah Air Haji 3

(1) (2)

Air Haji 4

Lagan Mudik Punggasan 2

Muara Gadang Air Haji 6

Air Haji Barat 3

Lagan Hilir Punggasan 3

Punggasan Utara 4

Mushala

Page 83: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Agama

68 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

2016 304 - - -

2017 324 - - -

Sumber : …………………………………………………………………..Kua Kec. Linggo Sari Baganti.

2013

380 2 4 -

382 - - -

2014

2015

523 3 2 -

426 - - -

535 1 8 -

484 - - -

Jumlah Nikah, Talak, Cerai dan Rujuk

2008 - 2017

Tahun/ Nikah Talak Cerai Rujuk

- -

- - -

416 -

Tabel 6.2

-(5)(4)(3)(2)(1)

2008

2009

2010

2011

2012

410

Page 84: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Agama

69 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

2010

2011

2016 2 2 4

2017 1 1 2

Sumber : …………………………………………………………………..Kua Kec. Linggo Sari Baganti.

2013 1 3 4

2012 1 2 3

- - -

- - -

2009 3 4 7

2008 5 6 11

(1) (2) (3) (4)

Tabel 6.3

Jumlah Jemaah Haji yang Berangkat ke Mekah

2008 - 2017

Tahun Laki-Laki Perempuan Jumlah

4222015

11742014

Page 85: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Agama

70 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

1 Petani

2 Pegawai

3 ABRI

4 Lainnya

Sumber : …………………………………………………………………..Kua Kec. Linggo Sari Baganti.

1 1 2

Jumlah 1 1 2

- - -

- - -

Tabel 6.4

Jumlah Jemaah Haji Menurut Jenis Pekerjaan

(1) (2) (3) (4)

- - -

2017

Tahun Laki-Laki Perempuan Jumlah

Page 86: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018
Page 87: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018
Page 88: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Pertanian

73 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

PERTANIAN

Padi,Palawija, dan Hortikultura

Produksi padi sawah di Kecamatan Linggo Sari Baganti pada

tahun 2017 ini adalah sebesar 43.070,60 ton. Hasil padi terse-

but diperoleh dengan luas panen 7.711 Ha dan luas tanam

6.750 Ha. Produksi jagung, kacang tanah, kacang hijau,dan ubi

kayu pada tahun 2017 masing-masing tercatat sebesar

13.850,30 ton, 39,08 ton, 4,52 ton, dan 162,19 ton.

Sementara produksi tanaman sayur-sayuran tahun 2017

tercatat masing-masing cabe 272 ton, terung 234 ton dan

ketimun 264 ton. Sedangkan tanaman buah-buahan yang

banyak ditanami masyarakat adalah rambutan, pisang,

manggis, mangga, dan durian. Pada tahun ini buah-buahan

yang angka produksinya paling banyak adalah durian yakni

sebanyak 665,20 ton.

Perkebunan Rakyat

Tanaman perkebunan rakyat yang banyak diusahakan

masyarakatdi Kecamatan Linggo Sari Baganti di antaranya

adalah tanaman kelapa sawit, karet, kelapa, kopi, pala, coklat

dan pinang. Masing-masing produksi tanaman tersebut pada

tahun 2017 tercatat kelapa sawit (10.935,20 ton) karet (500,50

ton), kelapa (1.183,20 ton), kopi (174,30 ton), pala (43,50 ton),

coklat (156,30 ton) dan pinang (36,50 ton).

Page 89: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Pertanian

74 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

Peternakan

Populasi ternak sapi, kerbau dan kambing di Kecamatan

Linggo Sari Baganti pada tahun 2017 tercatat masing-masing

sebanyak 13.616 ekor, 843 ekor dan 2.597 ekor. Sementara

populasi unggas seperti ayam buras, ayam ras pedaging dan itik

masing-masing sekitar 72.970 ekor, 13.000 ekor dan 5.044

ekor.

Page 90: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Pertanian

75 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

(2) (3)

1 Padi Sawah 6,750,00 7.711,00

2Padi Ladang

- -

3Jagung

1.743,40 1.694,30

4Kacang Kedelai

- -

5Kacang Tanah

21,00 22,00

6Kacang Hijau

4,00 4,00

7Ubi Kayu

- 5,00

8Ubi Jalar

- -

Sumber : Dinas Pertanian Tanaman Pangan, Holtikultura dan Perkebunan Kab. Pesisir Selatan

4,52

162,19

13.850,30

(1) (4)

43.070,60

-

-

39,08

Tabel 7.1

Luas Tanam, Luas Panen, Produksi Padi dan Palawija Menurut Jenis Tanaman

2017

Jenis Tanaman Produksi

(Ton)

Luas Tanam

(Ha)

Luas Panen (Ha)

-

Page 91: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Pertanian

76 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

Luas Panen (Ha)

(2) (3)

1 - -

2 Cabe13 19 272,00

36 14 234,00

4 Buncis- -

5 Ketimun17 16 264,00

61 1

7 Bayam- -

8 Bawang Merah - 1 7,00

Sumber : Dinas Pertanian Tanaman Pangan, Holtikultura dan Perkebunan Kab. Pesisir Selatan

Terung

5,00

-

Kangkung

-

(4)

-

2017

Jenis Tanaman Produksi

(Ton)

Kacang Panjang

Luas Tanam

(Ha)

(1)

Tabel 7.2

Luas Tanam, Luas Panen, Produksi Sayuran Menurut Jenis Tanaman

Page 92: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Pertanian

77 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

Jumlah Tanaman

(2) (3)

1 Jeruk 3,405 -

2 Rambutan 16,554 7,100

3 Mangga 4,408 146

4 Durian 9,700 1,785

5 Duku 3,219 -

6 Pepaya 642 247

7 Pisang 6,255 4,200

8 Alpukat 164 53

9 Manggis 41,475 -

10 Salak 2,742 854

Sumber : Dinas Pertanian Tanaman Pangan, Holtikultura dan Perkebunan Kab. Pesisir Selatan

2,22

7,70

-

24,60

474,80

-

57,00

25,50

(1) (4)

-

Produksi

(Ton)

Tabel 7.3

Jumlah Tanaman yang Menghasilkan dan

Produksi Buah-Buahan Menurut Jenis Tanaman

665,20

Tanaman

Menghasilkan

2017

Jenis Tanaman

Page 93: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Pertanian

78 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

Luas Lahan

Sawah

(Ha)

(2)

1 Irigasi 1,056

2

Tadah Hujan 2,362

3

Pasang Surut -

4

Lebak -

3,418

Sumber : Dinas Pertanian Tanaman Pangan, Holtikultura dan Perkebunan Kab. Pesisir Selatan

Jumlah 100.00

69.66

-

-

(1) (3)

30.34

2017

PersentaseJenis Pengairan

Tabel 7.4

Luas Lahan Sawah Menurut Jenis Pengairan

Page 94: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Pertanian

79 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

1

2

3

4 Solder

Sumber : Dinas Pertanian Tanaman Pangan, Holtikultura dan Perkebunan Kab. Pesisir Selatan

Jumlah 4,006

Semprot mesin -

Semprot tangan 4,006

Pembersh gulma -

2017

Jenis Mesin Pemberantas Banyaknya

(1) (2)

Tabel 7.5

Jumlah Mesin Pemberantas Jasad Pengganggu Menurut Jenisnya

Page 95: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Pertanian

80 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

1

2

3

42

5

Sumber : Dinas Pertanian Tanaman Pangan, Holtikultura dan Perkebunan Kab. Pesisir Selatan

Jumlah 254

Pembersih Gabah 121

Penggiling Padi Kecil 38

Perontok Multiguna

Pemipil Jagung 13

Jenis Alat Panen Banyaknya

(1) (2)

Perontok Padi 82

Tabel 7.6

Jumlah Alat Panen yang Dapat Digunakan Menurut Jenisnya

2017

Page 96: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Pertanian

81 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

Luas Tanam

(Ha)

(2)

1 Karet 1,688

2 Kelapa 565

3 Sawit 2,722

4 Casiavera 58

5 Cengkeh 85

6 Kopi 98

7 Pala 107

8 Gambir 74

9 Coklat 134

10 Pinang 41

11 Gardamunggu 24

5,596

Sumber : Dinas Pertanian Tanaman Pangan, Holtikultura dan Perkebunan Kab. Pesisir Selatan

12.00

Jumlah 13,290.10

156.30

36.50

43.50

44.80

156.20

174.30

10,935.20

47.60

500.50

1,183.20

Produksi

(Ton)

(1) (3)

Tabel 7.7

Luas Areal dan Produksi Tanaman Perkebunan Rakyat Menurut Jenis Komoditi

2017

Jenis Komoditi

Page 97: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Pertanian

82 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

1

2

3

4

Sumber : Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Kab. Pesisir Selatan

207

Jumlah 984

Kuda

-

Kerbau

22

(2)

Sapi 755

Tabel 7.8

Jumlah Ternak yang Dipotong Menurut jenis

2017

Jumlah yang DipotongJenis Ternak

(1)

Kambing

Page 98: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Pertanian

83 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

1

2

3

4

Sumber : Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Kab. Pesisir Selatan

27,834

Puyuh -

Jumlah 74,444

(2)

Ayam Ras Petelur -

Ayam Buras 46,610

Tabel 7.9

Jumlah Produksi Telur Unggas Menurut Jenis Unggas

2017

Banyaknya

(Butir)

Jenis Unggas

(1)

Itik

Page 99: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Pertanian

84 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

1

2

3

4

Sumber : Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Kab. Pesisir Selatan

Ayam Buras Petelur -

Itik / Itik Manila 5,044

Jumlah 91,014

Jenis Unggas

(2)

72,970

Ayam Pedaging 13,000

(1)

Tabel 7.10

Populasi Unggas Menurut Jenisnya

2017

Banyaknya

Ayam Buras

Page 100: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Pertanian

85 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

1

2

3

Sumber : Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Kab. Pesisir Selatan

-

Jumlah 2,597

(2)

Kambing 2,597

Domba -

Tabel 7.11

Jumlah Ternak Kecil Menurut Jenisnya

2017

BanyaknyaJenis Ternak

(1)

Kelinci

Page 101: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Pertanian

86 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

1

2

3

Sumber : Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Kab. Pesisir Selatan

Jumlah 14,459

13,616

Kuda -

Kerbau 843

2017

Banyaknya

(2)

Jenis Ternak

Sapi

Tabel 7.12

Populasi Ternak Besar Menurut Jenisnya

(1)

Page 102: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Pertanian

87 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

Jumlah

2,562

756

Jumlah 3,318

(1) (2)

Tabel 7.13

Jumlah Nelayan Perikanan Laut Menurut Jenisnya

2017

Jenis Nelayan

1. Nelayan Penuh

2. Nelayan Sambilan

Sumber : Dinas Perikanan dan Kelautan Kab. Pesisir Selatan

Page 103: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Pertanian

88 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

1

2

3

Sumber : Dinas Perikanan dan Kelautan Kab. Pesisir Selatan

(2)

Perahu Tanpa Motor 16

Perahu Motor Tempel 242

Kapal Motor 153

Jumlah 411

Tabel 7.14

Jumlah Perahu Penangkap Ikan Menurut Jenisnya

2017

Jumlah

(Buah)

Jenis Perahu

(1)

Page 104: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Pertanian

89 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

1Pukat Kantong Payang

2

3

4

5

6

7 -

8 Pancing Tonda 66

9 Pancing Lainnya 79

10Pancing Bagan 38

11

Sumber : Dinas Perikanan dan Kelautan Kab. Pesisir Selatan

68

-

(2)

Tabel 7.15

Jumlah Alat Penangkapan Ikan Laut Menurut Jenisnya

Jenis Alat Tangkap

Lamparan Dasar

2017

Jumlah 278

115

95

-

-

Pukat Kantong Dogol

Pukat Kantong Pantai

Jaring Insang Hanyut

Jaring Insang Tetap

Jaring Tramel

Pancing Rawai Tetap

Jumlah

(1)

-

Page 105: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018
Page 106: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018
Page 107: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018
Page 108: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Industri, Listrik dan Air Bersih

93 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

INDUSTRI DAN AIR BERSIH

Industri

Perkembangan bidang industri di Kecamatan Linggo Sari

Baganti tahun 2017 ini tercatat sebanyak 732 buah. Industri

yang ada di Kecamatan Linggo Sari Baganti pada umumnya

adalah industri kecil dan industri rumah tangga, yang tersebar di

seluruh nagari. Sebanyak 120 industri terdapat di Nagari Sungai

Sirah Air Haji, kemudian disusul 88 industri terdapat di nagari

Pasar Bukit Air Haji, dan paling sedikit 18 industri terdapat di

Nagari Lagan Mudik Punggasan.

Air Bersih

Air bersih merupakan kebutuhan dasar yang harus dipenuhi

oleh manusia. Air juga merupakan salah satu faktor yang

mempengaruhi kualitas kehidupan seseorang,,keluarga dan

masyarakat. Di Kecamatan Linggo Sari Baganti pada tahun

2017 pelanggan PDAM tercatat sebanyak 1.967 pelanggan

yang terdiri dari 1.931 (98,17%) pelanggan rumah tangga, 25

(1,27%) pelanggan instansi pemerintah, 5 (0,25%) pelanggan

dunia usaha dan 6 (0,31%) pelanggan sosial.

Page 109: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018
Page 110: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Industri, Listrik dan Air Bersih

95 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

1 Air Haji

2 Punggasan

3 Punggasan Timur

4 PD XI Punggasan

5 Lagan Mudik Punggasan

6 Lagan Hilir Punggasan

7 Punggasan Utara

8 Muara Gadang Air Haji

9 Air Haji Barat

10 Pasar Bukit Air Haji

11 Sungai Sirah Air Haji

12 Rantau Simalenang Air Haji

13 Air Haji Tengah

14 Pasar Lama Muara Air Haji

15 Air Haji Tenggara

16 Muara Kandis Punggasan

Sumber : Nagari Se-Kecamatan Linggo Sari Baganti

36

Jumlah 732

120

19

31

35

24

88

(1) (2)

76

57

43

40

18

25

48

30

42

Tabel 8.1

Jumlah Industri dirinci Menurut Nagari

2017

Nagari Jumlah Industri

Page 111: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Industri, Listrik dan Air Bersih

96 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

1

2

3

4

Sumber : PDAM Kecamatan Linggo Sari Baganti

Sosial 6 0,31

Jumlah 1,967 100,00

Kantor Pemerintah 25 1,27

Usaha 5 0,25

(1) (2) (3)

Rumah Tangga 1,931 98,17

Banyaknya Pelanggan PDAM Menurut Jenis Pelanggan

2017

Jenis Pelanggan Jumlah Persentase

Tabel 8.2

Page 112: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018
Page 113: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018
Page 114: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Komunikasi, Pengangkutan dan Pariwisata

99 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

PERHUBUNGAN, PENGANGKUTAN, KOMUNIKASI, AKOMODASI DAN PERDAGANGA

Perhubungan

Panjang jalan Kabupaten di Kecamatan Linggo Sari Baganti

sampai akhir tahun 2017 tercatat sepanjang 217,50 Km, yang

terdiri dari 84,33 km jalan dengan kondisi baik, 13,20 Km

dengan kondisi sedang, 53,37 Km dengan kondisi rusak,dan

66,60 Km dengan kondisi rusak berat. Sedangkan jalan Provinsi

tidak ada. Jalan negara yang melalui kecamatan ini sepanjang

17,20 Km.

Akomodasi dan Perdagangan

Di Kecamatan Linggo Sari Baganti akomodasi yang ada

cuma ada 2 buah penginapan dan tidak ada hotel.Tetapi

kegiatan perdagangan cukup banyak terdapat seperti rumah

makan/restoran 19 buah, perdagangan besar 162 buah dan

perdagangan eceran 1.646 buah.

Page 115: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018
Page 116: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Komunikasi, Pengangkutan dan Pariwisata

101 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

Jalan

Kabupaten

Jalan

Provinsi

Jalan

Negara

Jumlah

(Km) (Km) (Km) (Km)

(2) (3) (4) (5)

1 84,33 - 17,20 101,53

2 13,20 - - 13,20

3 53,37 - - 53,37

4 66,60 - - 66,60

217,50 - 17,20 234,70

Sumber : Dinas Prasarana Jalan, Tata Ruang dan Pemukiman Kab. Pesisir Selatan

Jumlah

Tabel 9.1

Panjang Jalan Menurut Status dan Kondisi Permukaan Jalan

2017

Kondisi Jalan

(1)

Rusak Berat

Baik

Sedang

Rusak

Page 117: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Komunikasi, Pengangkutan dan Pariwisata

102 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

Baik Rusak

Ringan

Rusak

Berat

Jumlah

(2) (3) (4) (5)

1 2 1 - 3

2 2 - 1 3

3 8 1 - 9

4 5 1 - 6

5 5 1 - 6

6 4 1 - 5

7 5 2 - 7

8 5 3 - 8

9 4 2 - 6

10 1 2 - 3

11 3 2 - 5

12 3 1 - 4

13 - - - -

14 1 1 - 2

15 2 1 - 3

16 1 1 - 2

51 20 1 72

Sumber : Nagari Se Kecamatan Linggo Sari Baganti

Air Haji Tengah

Pasar Lama Muara Air Haji

Air Haji Tenggara

Muara Kandis Punggasan

Jumlah

Pasar Bukit Air Haji

Sungai Sirah Air Haji

Rantau Simalenang Air Haji

PD XI Punggasan

Lagan Mudik Punggasan

Lagan Hilir Punggasan

Punggasan Utara

Muara Gadang Air Haji

Air Haji Barat

Tabel 9.2

Jumlah Jembatan/Polongan Dirinci Menurut Nagari dan Kondisinya

2017

Nagari

(1)

Air Haji

Punggasan

Punggasan Timur

Page 118: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Komunikasi, Pengangkutan dan Pariwisata

103 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

1

2

3 162

4

5

Sumber : Nagari Se-Kecamatan Linggo Sari Baganti

Rumah Makan

Perdagangan Eceran 1,646

19

1,829Jumlah

Penginapan

Perdagangan Besar

(2)

Hotel

(1)

-

2

Tabel 9.3

Jumlah Akomodasi dan Perdagangan Dirinci Menurut Jenisnya

2017

JumlahUraian

Page 119: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018
Page 120: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018
Page 121: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018
Page 122: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Finansial dan Jasa

107 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

KEUANGAN DAN JASA

Keuangan

Penerimaan daerah dari pemungutan pajak bumi dan

bangunan (PBB) di Kecamatan Linggo Sari Baganti pada tahun

2017 tercatat sebesar Rp 125,760,390,-atau 72,85% dari yang

ditargetkan sebesar Rp 172,636,676,- .Kegiatan PNPM

(Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat) pada tahun

2017 Cuma penyaluran keridit simpan pinjam perempuan (SPP)

sebesar Rp 3.585.229.900,-

Perkembangan dunia usaha tidak terlepas dari peranan bank

dan koperasi. Jumlah Bank yang ada di Kecamatan Linggo Sari

Baganti tercatat sebanyak 3 buah, yaitu 2 buah bank

pemerintah, 1 buah bank BPR. Sementara jumlah pasar yang

tercatat di KecamatanLinggo Sari Baganti adalah 5 buah terdiri

dari 1 buah pasar pemda dan 4 buah pasar nagari.

J a s a

Jasa perorangan seperti fotocopi, salon kecantikan, pangkas

rambut, tukang jahit, bengkel mobil, bengkel sepeda motor,

bengkel sepeda dan reparasi alat elektronik di Kecamatan

Linggo Sari Baganti pada tahun 2017 tercatat sebanyak 217

buah.Sementara jasa hiburan yang ada di Kecamatan Linggo

Sari Baganti tercatat sebanyak 28 buah terdiri dari penyewaan

VCD/ Laser Disc 2 buah dan bilyard 26 buah.

Page 123: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018
Page 124: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Finansial dan Jasa

109 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

Target (Rp) Realisasi (Rp) Persetase

(2) (3) (4)

1 10,798,437 7,228,747 66.94

2 5,023,450 2,145,069 42.70

3 13,421,836 11,028,077 82.17

4 16,482,555 8,716,796 52.88

5 9,295,074 8,812,449 94.81

6 14,591,510 14,591,510 100,00

7 18,895,017 14,163,794 74.96

8 5,018,885 5,018,885 100.00

9 6,860,820 5,841,309 85.14

10 9,930,466 6,550,668 65.97

11 6,131,852 6,131,852 100.00

12 19,538,255 11,295,709 57.81

13 8,737,719 8,322,432 95.25

14 11,262,696 5,277,786 46.86

15 10,574,699 8,408,113 79,51

16 6,073,405 2,227,194 36.67

172,636,676 125,760,390 72.85

Sumber : Kantor Camat Linggo Sari Baganti

Tabel 10.1

Target dan Realisasi Penerimaan PBB Dirinci Menurut Nagari

2017

Nagari

(1)

Lagan Mudik Punggasan

Air Haji

Punggasan

Punggasan Timur

PD XI Punggasan

Air Haji Tenggara

Muara Kandis Punggasan

Rantau Simalenang Air Haji

Jumlah

Air Haji Tengah

Lagan Hilir Punggasan*

Punggasan Utara

Muara Gadang Air Haji

Air Haji Barat

Pasar Bukit Air Haji

Sungai Sirah Air Haji

Pasar Lama Muara Air Haji

Page 125: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Finansial dan Jasa

110 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

(2)

1 519,352.50

2 430,084.00

3 201,276.40

4 48,105.00

5 117,401.00

6 25,143.00

7 202,260.00

8 74,999.00

9 574,013.50

10 51,657.50

11 23,340.00

12 336,026.00

13 154,429.00

14 208,526.50

15 448,051.00

16 170,565.50

;

3,585,229.90

Sumber : UPK Kecamatan Linggo Sari Baganti

Nagari

Muara Kandis Punggasan

Air Haji Tengah

(1)

Lagan Hilir Punggasan

Punggasan Utara

Punggasan

Punggasan Timur

PD XI Punggasan

Lagan Mudik Punggasan

Rantau Simalenang Air Haji

Sungai Sirah Air Haji

Pasar Lama Muara Air Haji

Air Haji Tenggara

Jumlah

Jumlah Simpan Pinjam Perempuan (SPP) yang di Salurkan Menurut Nagari

2017

Muara Gadang Air Haji

Air Haji Barat

Pasar Bukit Air Haji

Dana yang di Salurkan

(000 Rp.)

Tabel 10.2

Air Haji

Page 126: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Finansial dan Jasa

111 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

(2) (4) (5)

1 2 1 2

2 - - 1

3 - - -

4 - - -

5 - - -

6 - - 1

7 - - 1

8 - - -

9 - - -

10 - - -

11 - - -

12 - - -

13 - - -

14 - - -

15 - - -

16 - - -

2 1 5

Sumber : Nagari Se-Kecamatan Linggo Sari Baganti

Jumlah

(1)

Lagan Hilir Punggasan

Punggasan Utara

Rantau Simalenang Air Haji

Air Haji Tengah

Air Haji

Punggasan

Punggasan Timur

Air Haji Barat

Pasar Bukit Air Haji

2017

Nagari Pasar

Sungai Sirah Air Haji

BPR

Pasar Lama Muara Air Haji

Air Haji Tenggara

Muara Kandis Punggasan

PD XI Punggasan

Lagan Mudik Punggasan

Muara Gadang Air Haji

Bank Pemerintah

Tabel 10.3

Jumlah Bank dan Pasar Dirinci Menurut Nagari

Page 127: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Finansial dan Jasa

112 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

(2) (3) (4) (5)

1 3 4 3 5

2 2 3 2 4

3 - 1 2 2

4 1 2 2 2

5 - 1 1 2

6 - 2 2 2

7 1 3 3 3

8 - 1 2 2

9 - 2 2 3

10 1 2 2 4

11 - 1 1 3

12 - 1 2 4

13 1 2 2 5

14 1 2 2 3

15 - 2 2 4

16 - 1 1 2

10 30 31 50

Sumber : Nagari Se-Kecamatan Linggo Sari Baganti

Jumlah Jasa Perorangan Dirinci Menurut Jenis Per Nagari

Tukang

Jahit

Air Haji

Nagari

Tabel 10.4

Pasar Lama Muara Air Haji

2017

Punggasan

Pangka

s

Rambut

Fotokopi

Punggasan Timur

PD XI Punggasan

(1)

Jumlah

Air Haji Tengah

Air Haji Tenggara

Muara Kandis Punggasan

Salon Kecantikan

Pasar Bukit Air Haji

Sungai Sirah Air Haji

Rantau Simalenang Air Haji

Lagan Mudik Punggasan

Lagan Hilir Punggasan

Punggasan Utara

Muara Gadang Air Haji

Air Haji Barat

Page 128: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Finansial dan Jasa

113 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

(6) (7) (8)

1 3 5 4

2 2 4 3

3 - 3 -

4 - 3 2

5 - 2 1

6 - 4 1

7 1 5 2

8 - 4 1

9 1 6 2

10 2 5 2

11 1 3 1

12 - 4 1

13 - 3 1

14 2 4 1

15 - 3 1

16 - 2 1

12 60 24

Sumber : Nagari Se-Kecamatan Linggo Sari Baganti

Bengkel Motor

Lagan Hilir Punggasan

Punggasan Utara

Muara Gadang Air Haji

Lagan Mudik Punggasan

(1)

2017

Nagar

Air Haji Barat

Pasar Bukit Air Haji

Pasar Lama Muara Air Haji

Air Haji Tenggara

Muara Kandis Punggasan

Rantau Simalenang Air Haji

Air Haji Tengah

Bengkel Mobil

Tabel 10.5

Jumlah Jasa Perorangan Dirinci Menurut Jenis Per Nagari

Jumlah

Reparas

i

Elektron

Air Haji

Punggasan

Punggasan Timur

PD XI Punggasan

Sambungan

Sungai Sirah Air Haji

Page 129: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018

Finansial dan Jasa

114 Linggo Sari Baganti Dalam Angka 2018

(2) (3) (4) (5)

1 - 1 2 -

2 - 1 2 -

3 - - 1 -

4 - - 1 -

5 - - - -

6 - - 1 -

7 - - 2 -

8 - - 2 -

9 - - 2 -

10 - - 2 -

11 - - 2 -

12 - - 1 -

13 - - 2 -

14 - - 2 -

15 - - 2 -

16 - - 2 -

- 2 26 -

Sumber : Nagari Se-Kecamatan Linggo Sari Baganti

Air Haji

Lagan Mudik Punggasan

Muara Kandis Punggasan

Air Haji Barat

Kolam

Pancing

Punggasan

PD XI Punggasan

Punggasan Timur

Punggasan Utara

Lagan Hilir Punggasan

Muara Gadang Air Haji

Pasar Bukit Air Haji

Jumlah

Tabel 10.6

Jumlah Jasa Hiburan Menurut Jenisnya

2017

Nagari Bioskop Penyewaan VCD Bilyard

Air Haji Tengah

Sungai Sirah Air Haji

Rantau Simalenang Air Haji

(1)

Pasar Lama Muara Air Haji

Air Haji Tenggara

Page 130: LINGGO SARI AGANTI DALAM ANGKA 2018