lembaga pemenangan pemilu dpp pkbdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... ·...

60
Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKB

Upload: others

Post on 25-Jun-2020

7 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

Lembaga Pemenangan Pemilu

DPP PKB

Page 2: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

Gus Dur ya PKBPKB ya Gus Dur

© LPP DPP PKB, 2014

Penulis :Gus YusufMoch. Munib HudaBambang SusantoSulaiman

Editor :Muhlisin ErceKholilul Rohman Ahmad

Cover & Layout :Imambang Ali

Cetakan Pertama, Maret 2014

Diterbitkan oleh :LPP DPP PKB(Lembaga Pemenangan PemiluDewan Pengurus Pusat Partai Kebangkitan Bangsa)Jl. Raden Saleh No. 9 Jakarta Pusat 10430Telp: 021-3145328 / Fax: 021-3145329Website : www.dpp.pkb.or.id / Email : [email protected]

Page 3: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

DAFDAFDAFDAFDAFTTTTTAR ISIAR ISIAR ISIAR ISIAR ISI

Pengantar LPP DPP PKB ~4

Gus Yusuf :“Jariyah-nya Gus Dur ya PKB” ~11

Bambang Susanto :“Gus Dur ya PKB, PKB ya Gus Dur” ~25

Moch. Munib Huda :“Gus Dur : PKB Harus dibenahi” ~41

Sulaiman:

“Ah Kamu. Ketua Umumnya ya TetepMuhaimin” ~49

Page 4: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

GUS DUR YA PKB4

PPPPPengantar LPP DPP PKBengantar LPP DPP PKBengantar LPP DPP PKBengantar LPP DPP PKBengantar LPP DPP PKB

Seperti telah diduga sebelumnya, hampirsetiap menjelang pemilu ada saja manuver darisejumlah pihak yang ingin menghadanglangkah PKB menuju pemilu. Upayapenghadangan itu tentu dengan beragam motif.Dari alasan dan motif yang bersifatkepentingan (politik) belaka, sampai yangsifatnya ideologis: ideologi PKB yang jugaduplikasi dari ideologi NU tidak bisa dibiarkanberkembang di negeri ini.

Dari sini bisa dicermati, siapa sesungguhnyapelaku penghadangan terhadap eksistensi PKBtersebut. Penghadangan karena alasan danmotif ideologis hanya bisa dilakukan olehkelompok yang secara ideologis nyata-nyataberbeda dengan ideologi PKB. Sementarapenghadangan terhadap langkah PKB agar

Page 5: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

PKB YA GUS DUR 5

tidak berkembang menjadi besar yangdilatarbelakangi berbedaan kepentingandilakukan oleh pihak-pihak yang sakit hatiterhadap kepemimpinan PKB saat ini, setelahdalam dinamika internal politik PKB tidakberhasil menggolkan kepentingannya, baikmelalui proses hukum maupun prosesnonhukum.

Tetapi satu hal yang pasti, upayamenghadang PKB untuk menjadi partai yangbesar, baik yang dilakukan oleh pihak yangbermotifkan ideologi atau pun karenaperbedaan kepentingan, sama-sama tidak bisadibiarkan. Karena kalau upaya itu berhasil akanmerugikan PKB yang juga berarti merugikanpara pendirinya yang telah dengan niat danmotif mulia mendirikan partai ini.

Kali ini pintu masuk mengusik PKBmenjelang Pemilu 2014 bertumpu padapemasangan gambar Gus Dur di baliho-balihocaleg PKB. Para caleg PKB, dengan commonsense dan nalar yang wajar, merasa tidakmelakukan sesuatu yang keliru denganmemasang gambar Gus Dur dalam alat peragamereka. Gus Dur adalah pendiri PKB, PKBmelanjutkan misi perjuangan Gus Dur dalammembangun demokrasi. Dan sepanjanghayatnya Gus Dur bernaung di bawah panji

Page 6: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

GUS DUR YA PKB6

PKB. Gus Dur tidak pernah mendirikan partaipolitik selain PKB. Jadi tidak ada hal yang aneh.

Tapi inilah dinamika politik yang harusdihadapi PKB. Ketika ada trend suara PKBmenjelang Pemilu 2014 ini meningkat dan kiniranking PKB – sesuai dengan hasil surveysejumlah lembaga survey yang kredibel – beradadi atas dari semua partai yang berbasiskanmassa Islam, ada pihak yang gerah dengankondisi ini. Mereka itu kemudian mendapatkanmomentumnya, ketika keluarga Gus Durkarena alasan yang lebih bersifat ‘internal’menyatakan keberatan dengan pemasangangambar Gus Dur di alat peraga caleg.

Keluarga tidak mau ada politisasi daneksploitasi figur dan gambar Gus Dur untukkepentingan politik. PKB sangat menghormatikeberatan pihak keluarga, dan secara resmi PKBmeminta kepada seluruh caleg untuk tidak lagimemasang gambar Gus Dur. Tapi menjadi anehketika larangan untuk politisasi dan eksploitasigambar Gus Dur itu ternyata tidak berlakuuntuk parpol lain.

Artinya, tidak diperkenankannya caleg PKBmemasang foto Gus Dur di alat-alat peragakampanye bukan karena khawatir terjadieksploitasi dan politisasi Gus Dur untuk

Page 7: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

PKB YA GUS DUR 7

kepentingan pemilu belaka. Tetapi lebih karenaadanya perbedaan kepentingan yang sedangterjadi.

Kondisi ini kemudian dimanfaatkan sejumlahparpol lain untuk mencoba mengambil alih figurGus Dur sebagai ikon mereka. Alih-alihmengharapkan tumbuhnya discontinuityantara PKB dan Gus Dur, sehingga munculpersepsi baru tentang ikon Gus Dur sebagai milikpartai tersebut, yang terjadi justru sebaliknya.Ada kesan dipaksakannya upaya mengorelasi-kan antara visi dan misi yang diemban Gus Dursebagai pendiri PKB, dengan visi dan misi yangtelah menjadi brand dari partai tersebut.Tampak betapa tidak sinkron-nya antara visi danmisi yang diemban Gus Dur dengan visi danmisi partai tersebut.

PKB sejak awal sampai sekarang menjadikanGus Dur sebagai sumber inspirasi dan harusdilanjutkan perjuangannya. Tapi partai-partailain boleh jadi hanya menjadikan Gus Dursebagai alat untuk meraup suara.

Dalam rangka menegaskan kembalikomitmen PKB untuk melanjutkan misiperjuangan Gus Dur dalam jalur politik, DPPPKB menerbitkan buku yang merupakantestimoni dari empat orang nara sumber.

Page 8: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

GUS DUR YA PKB8

Mereka kami pilih karena menurut kamimemiliki peran dan hubungan yang khasdengan Gus Dur dibandingkan narasumberyang selama ini sering dikutip oleh media massa,dalam kaitannya dengan kehidupan Gus Durmenjelang akhir hayatnya. Persaksian para narasumber kita fokuskan kepada satu isu utamayang akhir-akhir ini sering mengemuka:bagaimana sesungguhnya hubungan Gus Durdengan Ketua Umum DPP PKB, A. MuhaiminIskandar, yang berarti juga bagaimana sikapGus Dur terhadap PKB yang dipimpin sangkeponakan tersebut.

Mereka itu adalah Gus Yusuf Khudlori,Pengasuh Pondok Pesantren Asrama PerguruanIslam (API) Tegalrejo Magelang. Kini KetuaDPW PKB Jawa Tengah; Bambang Susanto,Pengurus DPP PKB, mantan wartawan diJakarta; Moch. Munib Huda, asisten pribadiGus Dur saat menjadi Presiden RI yang pernahmendampingi Gus Dur melakukan kunjunganke 37 negara, sekarang caleg DPR RI dari PKBDapil Jawa Timur (Magetan, Ngawi, Ponorogo,Trenggalek, Pacitan); dan Sulaiman, asistenpribadi Gus Dur yang selalu mendampingi GusDur sampai akhir hayatnya.

Kami menghaturkan terima kasih kepadanarasumber yang telah dengan ikhlas

Page 9: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

PKB YA GUS DUR 9

menuangkan pengalaman pribadi bersama GusDur dalam bentuk buku kecil ini, sehinggamasyarakat memiliki perspektif yang utuhdalam melihat Gus Dur dalam kaitannyadengan PKB. Terima kasih juga kami sampaikankepada editor buku ini, Kholilurrohman Ahmaddan Muhlisin Erce, sehingga buku ini bisa tersajisebagai bahan bacaan ringan bagi masyarakatluas.

Jakarta, Maret 2014

LPP DPP PKB

Saifullah Ma’shum

Ketua

Page 10: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

GUS DUR YA PKB10

Page 11: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

PKB YA GUS DUR 11

Gus YGus YGus YGus YGus Yusufusufusufusufusuf

Jariyah-nya Gus DurJariyah-nya Gus DurJariyah-nya Gus DurJariyah-nya Gus DurJariyah-nya Gus Durya PKBya PKBya PKBya PKBya PKB

Partai Kebangkitan Bangsa(PKB) bagi saya pribadi adalahsarana berjuang menggapaidunia akhirat. Jika parpol lainmungkin hanya dinisbatkanuntuk mengejar hal-ihwal didunia, maka bagi saya PKBlebih dari itu. Ini soalkeyakinan sekaligus ruangbatin saya pribadi sehinggatidak ada keinginan sedikit pundi hati saya untuk pindah keparpol selain PKB. Keyakinansaya ini juga diinspirasi olehalmaghfurlah Gus Dur (KH.Abdurrahman Wahid).

Page 12: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

GUS DUR YA PKB12

Gus Dur pernah bercerita. Ini kisahsaya dan Gus Dur saat mendampingi beliaudalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah.

Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama (NU)adalah jariyah1-nya KH. Hasyim Asy’ari (kakekGus Dur dari garis ayah) dan para kiai-kiai sepuhjaman dulu. Mbah Hasyim berjuang waktu ituuntuk hidup dan matinya NU. Jamankemerdekaan yang penuh dinamika kenegaraandan kebangsaan, dilakukan oleh Mbah Hasyimdemi untuk mempertahankan eksistensi NU.Itulah jariyah-nya Mbah Hasyim.

“Lha, jaman sekarang, saya inimendharmabaktikan diri untuk PKB.Bagaimanapun juga PKB adalah untukmempertahankan NKRI dan Indonesia tetaptegak sampai kapan pun. Agar PKB ini menjadi

1 Jariyah adalah semacam investasi yang hasilnya bisa dipetik diakhirat kelak.

Page 13: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

PKB YA GUS DUR 13

jariyah-nya saya bersama para alim ulamayang ikut membidani berdirinya PKB,” kata GusDur.

Jadi, menurut hemat saya, agar pahalanyaGus Dur terus mengalir sampai kapan pun makamenjadi kewajiban kita yang hari ini yangmasih muda-muda ini untuk terus menjaga danmempertahankan PKB. Itu salah satu wasiatGus Dur bagi para penerusnya. Baik pengurus,kader, maupun warga PKB dan NU padaumumnya. Ini wasiat yang berat namun harusdipikul bersama-sama agar terasa ringan.

Sepanjang saya ikut mendampingi maupunmenjadi pengurus PKB, sejak beliau mendirikanPKB sampai wafatnya, yang saya tahu, Gus Durbelum pernah menyatakan berkeinginan keluardari PKB, maupun berniat mendirikan partailain, maupun krentheg di hati untuk pindah kepartai lain. Jadi Gus Dur ini lahir batin ya PKB.Dunia akhiratnya dibaktikan untuk PKB.

Bahkan Gus Dur pernah bilang kepada sayabahwa “Benjing tekan mangsane PKB niki dadosageng, Gus. Pun to, wong PKB niki sing badhenylametke Indonesia” (kelak saat tiba waktunyaPKB ini akan jadi partai besar, percayalah. SebabPKB ini yang akan menyelamatkan Indonesia).Ini yang pernah beliau bicarakan langsung

Page 14: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

GUS DUR YA PKB14

dimana waktu itu saya mendengarkan. Iniwasiat Gus Dur yang harus kita pahamibersama.

Gus Dur pernah bilang kepadasaya bahwa “Benjing tekanmangsane PKB niki dadosageng, Gus. Pun to, wong PKBniki sing badhe nylametkeIndonesia” (Kelak saat tibawaktunya PKB ini akan jadipartai besar, percayalah. SebabPKB ini yang akanmenyelamatkan Indonesia).

Saya menyaksikan sendiri bahwa di tengahdinamika PKB yang begitu hebat menjelangPemilu 2009, bahkan di tengah krisis internalPKB itu pun, saya belum pernah mendengarkansedikitpun tentang Gus Dur mau keluar dariPKB maupun mendirikan partai baru. Ini kansalah satu isyarat halus dari Gus Dur yang patutkita teladani. Bahwa di saat-saat krisis pun GusDur tetap teguh untuk dan bersama PKB.

Page 15: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

PKB YA GUS DUR 15

Bahkan saya melihatnya waktu itu, jikadiibaratkan PKB waktu itu sebuah perjalanan,ya sebagai perjalanan dengan istirahat sebentar.Saya belum pernah dingendikani atau ditarenibeliau mengajak keluar dari PKB maupunmengajak mendirikan partai baru. Padahal GusDur setiap ada perkembangan baru selalumengajak musyawarah untuk mendengarkanpendapat orang lain. “Niki saene pripun? (Inibagaimana baiknya?),” kata Gus Dur untukmeminta komentar maupun pendapat oranglain meskipun kepada anak yang masih yuniorseperti saya. Jadi, Gus Dur itu ya PKB, dan PKBitu ya Gus Dur.

Memang, selama perjalanan itu saya tidakpernah menanyakan langsung soal hubunganGus Dur dan Pak Muhaimin. Akan tetapi selamabersama Gus Dur, di saat krisis internal itu, sayabelum pernah mendengar Gus Dur“ngglendengi”, “ngrasani” buruk ataumenghujat Pak Muhaimin di depan kami-kamiini. Kecuali hanya bercanda guyon-guyon yangmembuat kami ketawa-tawa. Wong kepadaPak Harto yang jelas-jelas lawan politiknya sajagak pernah menghujat kok, apalagi ke Cak Imin.Soal-soal begini ini saya menilai teladan Gus Durbegitu luhur bagi kita. Kita telah diberi manusiaberakhlaq mulia untuk jadikan teladan hidup.

Page 16: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

GUS DUR YA PKB16

Mungkin sifat Gus Dur yang seperti itulahmenyebabkan banyak orang menyebut beliauadalah wali (kekasih Allah).

Saya belum pernah di-ngendikani atau ditareni beliaumengajak keluar dari PKBmaupun mengajak mendirikanpartai baru.

Belakangan ini foto Gus Dur mengemukamenjadi perdebatan publik. Pihak keluargamelarang foto beliau dipakai bersama caleg PKB.Namun di lain pihak keluarga membolehkandipakai oleh parpol selain PKB. Menurut hematsaya, persoalan ini tidak begitu pantas untukdiperdebatkan secara mendalam. Sebabkenyataannya Gus Dur sudah mendarahdagingdan tidak bisa lepas begitu saja dengan PKB.

Tapi kalau keluarga bersikap begitu, sayamenghormati Bu Sinta. Saya juga bisamerasakan bagaimana keluarga Gus Dursekarang ini harus memposisikan diri diantaraparpol-parpol yang berkompetisi menjelangPemilu 2014.

Page 17: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

PKB YA GUS DUR 17

Kita sebagai kader PKB juga wajibmenghormati keputusan keluarga yangmelarang foto Gus Dur dipakai untukkampanye. Dalam konteks ini kita juga wajibmemberikan pemahaman ke sesama kader PKB,bahwa keluarga Gus Dur mempunyaisubjektivitas yang unik terhadap PKB. Sebabsejarah Gus Dur terhadap PKB dan Gus Durterhadap keluarga (istri dan putri-putri beliau, -Ed.) yang masing-masing mempunyai konteksdan maqam-nya.

Hal ini tidak bisa ‘digebyah-uyah’(digeneralisasi). Saya juga mohon kepada media

Gus Dur adalah inspirator dan inisiator PKB, lebih dari sekadardeklarator.

Page 18: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

GUS DUR YA PKB18

agar tidak memperpanjang dan mengait-ngaitkan persoalan ini. Terus terang persoalan(foto Gus Dur) ini tidak perlu diperpanjang sebabjustru membuat kontraproduktif.

Sebagai pribadi, izinkan lah saya berpendapatsoal foto Gus Dur itu. Jadi begini, saat Bu Sinta,Mbak Yenny, dan para ahli waris nasab Gus Durngendiko begitu, saya menilai itu adalah hakbeliau-beliau. Itu wilayah keluarga beliau yangharus kita ikut menjaga. Artinya kita harus bisamendudukkan persoalan ini pada konteks danmaqam-nya. Namun dalam ranah politik, sayategaskan, PKB tidak bisa lepas dari Gus Dur.Sebab PKB merupakan alat pengejawantahangagasan-gagasan dan pemikiran sosial, budaya,dan politik Gus Dur.

Kenyataan lain, terus terang saja, ketika fotoGus Dur dipakai oleh parpol lain, itu sudahmasuk wilayah politik. Jadi tidak begitu problembagi saya pribadi. Sebab ketika peristiwamengemuka dan ditangkap oleh media massalalu diolah oleh partai politik lain, tentu yangdominan dan meluas di media adalah nuansa-nuansa politiknya. Namun demikian dalamkonteks foto Gus Dur ini, insya Allah, tidak akanberefek luas sampai ke bawah. Toh, dibolak-balik Gus Dur tetep inspirator besar sekaligusdeklarator PKB. Ini kenyataan politik yang tidak

Page 19: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

PKB YA GUS DUR 19

bisa dipungkiri oleh siapa pun. Gus Dur sudahada dalam hati, pikiran, dan langkah politik sayadan para kader PKB yang lain. Hal ini yang akanterus memperkuat PKB dan Gus Dur yang telahmelahirkannya.

Nah, sekarang tiba-tiba foto Gus Dur maudipakai oleh PPP atau parpol lain. Coba saja,silahkan. Namun kita kembalikan ke dasarpemikiran Gus Dur yang pluralis, terbuka, daninklusif, apakah cocok langgamnya Gus Dur itudengan platform partai-partai tersebut. Yasilahkan saja jika mau dipaksakan. Pasti itu oranemu akal, tidak logis. PKB itu pembelakelompok monoritas. Lha sejarahnya PPP itu apasuka yang begitu? Saya rasa tidak. Justru jauhdari pemikiran-pemikiran Gus Dur. Secaragagasan, PPP dan Gus Dur itu tidak nyambung.

Saat beliau berkunjung dan bersilaturrahimdi Jawa Tengah saya sering mendampingi GusDur. Baik silaturrahim ke kiai-kiai maupunziarah ke makam. Juga saat Gus Dur‘ngersakke’ wayangan di Yogyakarta, waktu itubersama Mas Agus Wiyarto. Juga saat Gus Durmeminta kami mendampingi ziarah di sebuahmakam di sekitar Candi Cetho (Tawangmangu,Solo, Jawa Tengah — candi ini juga diyakinisebagai tempat bertapa dan moksa-nya salahsatu Raja Jawa -Ed.). Waktu itu ikut

Page 20: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

GUS DUR YA PKB20

mendampingi beliau: saya, Pak Hussein, MasAgus, Mas Bambang, dan Pak Bingki, sertabeberapa sahabat Gus Dur lainnya. Soal ke CandiCetho saya tidak begitu memahami hal-halmistik atau klenik. Pernah juga suatu waktu jugaikut Pak Muhaimin. Mengapa Gus Dur mauberziarah ke tempat ini? Gus Dur menjelaskan:

Pasti itu ora nemu akal, tidaklogis. PKB itu pembela kelompokmonoritas. Lha sejarahnya PPPitu apa suka yang begitu? Sayarasa tidak. Justru jauh daripemikiran-pemikiran Gus Dur.Secara gagasan, PPP dan GusDur itu tidak nyambung.

“Luwih apik mlebu suwarga lewat lawangneroko napa mlebu neroko lewat lawangsuwarga, pilih pundi njenengan? (lebih baikmasuk surga lewat pintu neraka atau masukneraka lewat pintu surga, pilih yang manaAnda?),” tanya Gus Dur untuk memberikanpenjelasan.

Page 21: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

PKB YA GUS DUR 21

Dengan pertanyaan itu Gus Dur inginmenjelaskan bahwa selama ini orangberpandangan tempat pemujaan yang berbauklenik dan mistik dipandang sebagai tempatburuk (neraka). Menurut Gus Dur, “durungmesthi” (belum tentu). Sebab kenyataan banyakorang di dunia kelihatan bersih dan lurus kelakjustru masuk neraka.

Begitulah adanya Gus Dur dan PKB saatmasih ‘sugeng’ hingga wafat sampai sekarang.Kembali ke isu foto Gus Dur, bahwa masyarakatluas sudah paham bahwa Gus Dur ya PKB.Bahkan mereka juga paham bahwa tanpa GusDur saya yakin PKB tidak akan pernah ada diIndonesia. PKB tidak akan lahir tanpa Gus Dur.Gus Dur adalah inspirator dan inisitor PKB, lebihdari sekadar deklarator.

Saya memandang bahwa Gus Durmenyiapkan PKB jauh sebelum jamanreformasi. Ketika Orde Baru dan Soehartomasih kuat berkuasa di Indonesia, Gus Dursudah menyiapkan gagasan dan nilai-nilai yangakan dimasukkan ke dalam anggaran dasarPKB. Sudah diistikharahi, dimujadahi, danmelalui pergulatan pemikiran yang ketat hinggadi ujung PKB dideklarasikan melalui fasilitasiPengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU).

Page 22: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

GUS DUR YA PKB22

Hanya saja waktu itu kita tidak tahu, ataumungkin hanya sebagian orang yang tahu. Dancelakanya, yang memahami Gus Dur waktu itujustru bukan orang-orang NU. Justru orang-orang di luar NU. Sehingga tidak aneh saatkemudian PKB lahir banyak orang-orang non-NU ikut men-support eksistensi PKB, hinggahari ini. Untuk konteks ini cukup bisa kitapahami jika Rusdi Kirana (bos Lion Air) relabergabung ke dalam PKB. Jika bukan berkat GusDur mempersiapkan sejak dulu, lalu siapa lagi?Kita-kita ini sebagai kader Gus Dur hanyasam’an wa tha’atan saja demi kemaslahatanbangsa dan negara Indonesia.

Namun begitu Gus Dur tidak akan pernahmeninggalkan para kiai. Buktinya saat deklarasiPKB lebih banyak kiai-kiai dan alim ulama yangdilibatkan. Baik di pusat, wilayah, dan daerah-daerah. Inilah teladan Gus Dur bagi kita yangsekarang masih aktif di PKB untuk tidak pernahmeninggalkan para kiai.

Bahwa Gus Dur bekerjasama dan menjalinsilaturrahim ke orang-orang non-NU bahkannon-Muslim itu harus dimaknai sebagai upayamerajut dan menguatkan NKRI yang plural.Gus Dur bukan meninggalkan kiai. Toh, padasetiap peristiwa apapun saat Gus Dur akanmengambil kebijakan strategis, pasti meminta

Page 23: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

PKB YA GUS DUR 23

pertimbangan dan persetujuan para kiai danalim ulama. Jadi begitulah konteksnya.

Bahwa mungkin saja tanpa Gus Dur, waktuitu, bisa saja orang-orang NU melahirkan partai.Namun partai itu tidak akan seperti PKB hariini yang unik, Indonesia banget (cocok untukIndonesia -Ed.), pluralis, terbuka, egaliter, danidentik dengan Gus Dur. Itu semua kanlanggamnya Gus Dur semua, seperti statemen-statemen beliau jauh saat Orde Baru masihberkuasa.

Sebab waktu itu hanya Gus Dur yang bisameyakinkan ke kiai-kiai. Mungkin juga jikatanpa Gus Dur waktu itu yang akan lahir adalahpartai Islam atau partai NU, bukan PKB yangnasionalis religius. Pokoknya PKB itu IndonesiaLahir Batin lah.

Sebagai santri, yang membuat saya sangatrespek kepada Gus Dur, adalah begitu ketatnyabersilaturrahim kepada siapapun. Bagi Gus Dursilaturrahim adalah memperpanjangpersaudaraan yang harus terus dipelihara tanpaperlu melibatkan perdebatan soal politik. GusDur tidak pernah memutus tali silaturrahim.

Contohnya, ini yang saya alami sendiri saatPKNU mau dideklarasikan. Gus Dur waktu ituberseberangan pandangan dan sikap politik

Page 24: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

GUS DUR YA PKB24

dengan kakak saya (KH AbdurrahmanChudlori), namun Gus Dur tetep sowan kePondok sini. Bahkan beberapa kali mau sowantapi kakak saya sedang keluar kota maupunkarena memang kakak saya tidak berkenanditemui. Namun Gus Dur tetap datang tanpamembatalkan niat silaturrahim. Saat tidak bisabertemu kakak saya, lalu Gus Dur berziarah kemakam bapak (KH. Chudlori) di belakangPondok API Tegalrejo dan bersilaturrahimdengan Ibu di sini. Dengan begitu Gus Dur tetaptidak kehilangan jalur silaturrahim.

Saat jalur formal tertutup, Gus Dur terusberjalan melalui jalur kultural. Di sinilah teladanGus Dur bagi kita hari ini bagaimana talisilaturrahim harus dijaga meskipun terhadaporang yang berbeda pandangan politik.

* * *

Page 25: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

PKB YA GUS DUR 25

Bambang SusantoBambang SusantoBambang SusantoBambang SusantoBambang Susanto

Gus Dur YGus Dur YGus Dur YGus Dur YGus Dur Ya PKB, PKB Ya PKB, PKB Ya PKB, PKB Ya PKB, PKB Ya PKB, PKB YaaaaaGus DurGus DurGus DurGus DurGus Dur

Pertama-tama saya sampaikanrasa syukur saya kepada Allah.Saya merasa menjadi manusiayang cukup beruntung selamahidup ini. Karena diberikesempatan menjadi penderekGus Dur sampai pada saat-saatterakhir beliau wafat.

Jujur saya tidak pernah membayangkansebelumnya, apalagi bercita-cita agar bisa dekatdengan beliau. Semuanya tiba-tiba saja berjalanapa adanya. Alamiah, gitu. Makanya, denganmencoba mendudukkan persoalan apa adanya,

Page 26: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

GUS DUR YA PKB26

saya lebih sreg (nyaman) disebut penderekdaripada misalnya disebut asisten pribadi.Meskipun begitu tetap saja banyak orang,terutama wartawan, menyebut saya asisten.

Jadi saya merasa bersyukur. Jelek-jelekbegini diberi kesempatan selama sekitar 3 tahunbersama beliau. Selama masa-masa bersamabeliau, banyak peristiwa politik yang saya amatisecara langsung. Ini kaitan dinamika politikPartai Kebangkitan Bangsa. Beberapa peristiwaitu sering saya lihat apa adanya, baik yangkemudian dikutip koran atau tidak. Yang dikutiputuh atau sepotong-sepotong sehinggamenimbulkan salah tafsir. Juga peristiwa yangsesungguhnya biasa-biasa saja, namun ternyatasaat keluar jadi konsumsi berita menjadi luarbiasa. Apalagi jika itu menyangkut struktur DPP,DPW, sampai DPC.

Saya mengikuti Gus Dur sejak PKB berkantordi Kalibata (Jakarta Selatan). Saya jugamengikuti Muktamar PKB di Parung (2008)sampai kemudian dimasukkan ke dalamstruktur DPP PKB sebagai Wakil SekretarisJenderal. Nah, karena saat itu berbarengandengan penyusunan calon legislatif (Caleg), sayajuga dimasukkan sebagai caleg. Saya ikutmemasukkan berkas pencalonan di PKB versihasil Muktamar Parung.

Page 27: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

PKB YA GUS DUR 27

Saat itu PKB hasil Muktamar Ancol jugamelakukan hal yang sama. Yakni menyusundan memasukkan berkas pencalegan ke KPU.Alhamdulillah, saya tetap istiqamah bisa ikutmemasukkan berkas caleg melalui PKB hasilMuktamar Parung. Ini semata-mata ikutdawuh Bapak (Gus Dur -Ed.). Karena sayamemang disuruh Bapak untuk ikut jadi calegwaktu itu.

Selama saya mendampingi Bapak dengansendirinya bisa secara langsung mengikutiperjalanan PKB dengan dua kepengurusan dankonflik yang terjadi di tubuh PKB. Ini harus kitalihat secara jernih. Bahwa konflik yangkemudian mendorong adanya Muktamar diParung dan Ancol ini kita harus melihat asbabulwurud-nya (sebab musabab kemunculannya).

Nah pada perkembangan selanjutnya, saatitu, saya juga berkesempatan mengalami (danmencermati) ada peristiwa pelengseran CakImin (A. Muhaimin Iskandar) dari jabatanKetua Umum DPP PKB. Sungguh sayamenyaksikan peristiwa itu. Di mata Bapakpersoalan ini sesungguhnya sepele saja. MalahanBapak menganggap seperti tidak ada masalah.Padahal di luar jadi berita besar. Semua mediamemberitakan sebagai berita utama. Saat ituhubungan beliau dengan Cak Imin ya biasa-

Page 28: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

GUS DUR YA PKB28

biasa saja. Bapak dan Cak Imin tetapberkomunikasi seperti biasanya.

Ceritanya begini. Malam itu ada rapat plenoDPP PKB, yang salah satu keputusannya adalahmemberhentikan Cak Imin dari jabatan KetuaUmum. Lalu sehari kemudian Bapak hadirdalam acara di Semarang. Waktu itu diSemarang Bapak hadir dalam acara deklarasipasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernuryang diusung PKB.

Setelah acara, para wartawan mengejar GusDur untuk menanyakan perihal pemecatan itu.

Dalam situasikrisis akibatkonflik internalPKB pun, GusDur tetapmempertahankanPKB. Beliau tidakmau mendirikanpartai barusampai beliauwafat.

Page 29: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

PKB YA GUS DUR 29

Wartawan tanya: “Gus, apakah betul Cak Imindiherhentikan dari ketua umum DPP PKB?”

Gus Dur jawab: “Ya. Betul.”

Wartawan: “Lalu siapa penggantinya? SiapaPjs-nya?”

Gus Dur menjawab,“Pjs-nya, ya Muhaimin.”

Saat itulah saya mempunyai penilaian bahwaGus Dur dan Cak Imin tidak ada persoalan apa-apa. Dengan pernyataan itu sesungguhnya tidakada langkah Gus Dur memberhentikan CakImin. Bahkan antara Gus Dur dan Cak Imintidak terjadi apa-apa.

Saya yang awam tidak paham dengan apayang dimaksud Gus Dur dengan pernyataannyaitu. Namun sebagai awam pula saya meyakiniantara Gus Dur dan Cak Imin tidak terjadi apa-apa, tidak ada persoalan.

Namun dalam perkembangannya ada pihak-pihak yang selalu terus menerus memanfaatkansituasi. Sehingga kemudian terjadi peristiwakonflik yang sesungguhnya dipicu olehsekelompok orang yang tidak suka melihat PKBbesar dan tidak suka dengan Cak Imin. Jugawaktu itu diperkeruh oleh infiltrasi pihak luaryang masuk ke “jantung pertahanan” PKB. Sayamelihat memang ada kesengajaan dari pihak

Page 30: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

GUS DUR YA PKB30

luar yang ingin mengobok-obok PKB yangtujuan utamanya ingin mengusir Cak Imin dariPKB. Mereka ini melakukan berbagai cara,termasuk membenturkan Cak Imin denganGus Dur.

Mereka ini awalnya berhasil mengaduk-aduk“jantungnya” PKB. Namun di detik-detikterakhir, orang-orang yang menginfiltrasi PKBitu tidak istiqamah bersama Gus Dur dandengan sendirinya menjauh. Mengapa? Karenamereka punya agenda sendiri yang tidak sejalandengan agenda Gus Dur. Padahal merekaselama itu mengklaim paling dekat dengan GusDur. Makanya orang-orang itu sering dirasanioleh Gus Dur. Sebab Gus Dur merasa ada yangtidak benar. Yang begini ini Gus Dur seringrasan-rasan dengan saya. Baik rasan-rasan yangbersifat personal maupun tentang PKB,terutama kepada orang-orang yang hanyamemanfaatkan Gus Dur untuk kepentinganpribadinya dan sering mengaku paling mengakusebagai pembela Gus Dur. Sehingga di matabeliau semua orang kadarnya sama. Sama-sama sering dirasani karena perilakunya seringaneh-aneh untuk kepentingannya sendiri.

Jadi Gus Dur punya catatan tersendiri padamasing-masing orang, bahkan “orangterdekatnya” sekali pun. Sehingga dari semua

Page 31: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

PKB YA GUS DUR 31

peristiwa konflik, tampak sesungguhnya GusDur tidak mempersoalkan adanya konflik PKBitu. Sebab dalam keyakinan beliau PKB selaludalam kendali beliau. Apalagi saat PKB konflikdi pengadilan, beliau tidak begitu merisaukan.

Makanya orang-orang itu seringdirasani oleh Gus Dur sendiri.Sebab Gus Dur merasa ada yangtidak benar. Yang begini ini GusDur sering rasan-rasan dengansaya. Baik rasan-rasan yangbersifat personal maupuntentang PKB sendiri.

Contoh, ini yang perlu dipertegas, saatpengadilan memutuskan PKB hasil MuktamarAncol jadi peserta pemilu yang sah — karena inimenyangkut keabsahan PKB di KPU— tak lamakemudian waktu itu banyak pihak yangmendorong-dorong Gus Dur agar mendirikanpartai baru. Harapannya jika Gus Dur bikinpartai baru, maka PKB Ancol akan gembos dansemua dari mereka itu akan ikut Gus Dur dan

Page 32: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

GUS DUR YA PKB32

selamat. Saya menyaksikan sendiri: Gus Durtidak mau.

Beliau berkata saat bersama saya di ruangandi Gedung PBNU: “Mas saya ini tadi didatangibanyak orang di rumah. Mereka minta sayamendirikan partai baru.”

Lalu saya tanya: “Lha menurut Bapakbagaimana?”

Beliau jawab: “Gak. Saya nggak mau bikinpartai baru. Partai saya ya tetap PKB. Dan PKBakan jadi partai besar. Saya jawab gitu, Mas.”

Gus Dur bilang begitu itu saya jadi saksinya.Saya mendengar sendiri. Inilah yang menjadicatatan saya di kemudian hari, bahwa dalamsituasi krisis akibat konflik internal PKB pun,Gus Dur tetap mempertahankan PKB. Beliautidak mau mendirikan partai baru sampai beliauwafat.

Di lain cerita. Suatu hari di PBNU sayadiberitahu Gus Dur. Ceritanya ada beberapaorang yang sowan ke Gus Dur meminta ijinuntuk mencoret nama saya dari kepengurusanDPP PKB hasil Muktamar Parung. Mereka maumencoret nama saya karena saya dinilai‘orangnya Muhaimin’.

Page 33: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

PKB YA GUS DUR 33

Beliau bilang begini: “Mas, tadi subuh orang-orang itu datang ke saya. Mereka minta sayamencoret nama sampean. Alasannnya sampeanorangnya Muhaimin.”

Lalu saya kembalikan: “Lha menurut Bapaksaya orangnya siapa?”

Beliau jawab: “Ya sampean ini orangnyasaya. Sampean tetap jadi pengurus DPP.”

Dengan pernyataan ini saya menyimpulkanbahwa Gus Dur tidak mempersoalkan posisi sayasebagai orangnya Muhaimin atau bukan. Yangutama adalah sebagai orang PKB yang berhakmenjadi pengurus. Toh pada akhirnya Gus Dursendiri tidak mempersoalkan juga. Begituceritanya.

Cerita selanjutnya saat beliau di rumah sakit.Saat itu hari Minggu. Beberapa hari sebelumwafat. Tiba-tiba Gus Dur bilang: “Mas, besoksaya tolong ditemani ke PBNU ya. Saya maucuti dari rumah sakit sebentar. Saya ada janjiandengan Bu Hisbiyah yang akan mantuputranya.”

Nah waktu mau keluar dari Rumah sakit itu,otomatis petugas RS dibuat sibuk. Dokter tidakmengijinkan beliau keluar RS. Juga saat itu tidakada jadwal periksa di ruang lain.

Page 34: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

GUS DUR YA PKB34

“Saya cuti, koq,” kata Gus Dur. Ini ada-adasaja. Masak cuti dari rumah sakit. Ya sudahakhirnya ada dokter yang mau ikutmendampingi ke PBNU.

Begitu sampai di PBNU, saya mengingatkanbahwa besok hari Senin ada jadwal periksauntuk operasi gigi Gus Dur.

“Pak nanti sore kita tetap kembali ke rumahsakit karena besok ada jadwal operasi gigi,” katasaya mengingatkan beliau.

“Oh iya, Mas. Kalo soal sakit gigi, saya ingat,di Jombang ada tukang gigi namanya Pak Sadi.Ampuh dia. Kalo gak percaya sana tanyaMuhaimin (Cak Imin, maksudnya -Ed.),” kataGus Dur, menceritakan Pak Sadi yang ahlimenyembuhkan gigi secara tradisional dengancara menggedor-gedor tembok atau pintu untuksugesti.

Lalu ketika itu juga Gus Dur bertanya, “Massekarang Muhaimin di mana?”

Karena saya juga tidak tahu, lalu saya kirimpesan via SMS ke Cak Imin. “Mas, sekarang dimana posisi sampean? Ini ditanyakan Bapak,”tanya saya via SMS ke Cak Imin.

“Sampaikan ke Bapak saya sedang diHongkong. Ngurus TKI,” jawab Cak Imin via

Page 35: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

PKB YA GUS DUR 35

SMS juga. Lalu saya sampaikan ke beliau: “Pak,ini Mas Imin jawab. Sekarang sedang diHongkong.”

“Oh. Yo wis. Gawekke surat wae,” kata GusDur.

Saya waktu itu bermaksud membukakomputer untuk mempermudah menulis suratGus Dur untuk Cak Imin. Namun saat itusedang libur karena hari Minggu, komputeryang akan dipakai ada password-nya. Sehinggasurat tidak jadi ditulis pakai komputer.

“Pak ini komputernya tidak bisa dibuka.Petugasnya libur. Saya tidak tahu password-nya.Begini saja. Bapak mendiktekan nanti saya tulisdi handphone, lalu dikirim melalui sms,” katasaya kepada Gus Dur.

Lalu saya didikte oleh Gus Dur. Surat untukCak Imin saya tulis di handphone NokiaCommunicator.

Setelah saya ketik, saya bacakan lagi. Adabeberapa revisi lagi. Setelah direvisi saya kirimke Cak Imin via SMS. Saat itu sedang mulairamai kasus Bank Century. Isinya begini:

Page 36: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

GUS DUR YA PKB36

“Assalamu’alaikum Wr Wb.Ananda Muhaimin. Mudah-mudahan Ananda dalam keadaansehat wal afiat. Begitu jugakeluarga Ananda. Demikian pula,semoga saya dan keluargadalam keadaan sehat.

Mohon Ananda dalam situasisekarang ini tidak melakukanlangkah-langkah yang Anandasendiri tidak ketahui. PKB tidakusah ikut-ikutan ke persoalan itu.Fokuslah pada pekerjaan yangjadi tanggungjawab Ananda.Wassalamu’alaikum Wr Wb.

(Ttd. Abdurrahman Wahid)”

Page 37: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

PKB YA GUS DUR 37

Setelah saya kirim, Cak Imin membalas: “IniSMS buat siapa? Kamu salah kirim ya?”

Lalu saya jawab: “Nggak. Ini dari Bapakuntuk sampean”.

Dari SMS itu terlihat Cak Imin kaget karenaada panggilan “Ananda”, sebab mungkin selamaini Gus Dur tidak pernah memanggil Cak Imindengan sebutan itu. Juga mungkin kagetnyaCak Imin karena tidak menduga isi SMStersebut, dibandingkan dengan situasi yangdikembangkan di luar seolah-olah terjadikonflik.

Cak Imin menjawab: “Ya. Sampaikan keBapak. Insya Allah hari Senin saya ke RSCM.”

Itulah beberapa peristiwa bersama Gus Duryang saya alami sendiri. Mungkin banyak orangyang salah paham karena pengetahuannya tidakutuh. Antara lain, saya menganggap polahubungan Cak Imin dan Gus Dur tidak sepertiyang diketahui sebagian pihak yang tidakpaham.

Menanggapi keinginan pihak PPP yang akanmeneruskan perjuangan dan pokok-pokokpikiran Gus Dur, sesungguhnya sangat mudahdipahami. Bahwa nalar pemikiran Gus Dursangat tidak nyambung dan tidak relevan

Page 38: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

GUS DUR YA PKB38

dengan platform politik PPP. Contohnya soalpluralisme dan konsistensi pembelaan terhadapkaum minoritas yang dilakukan oleh Gus Dur.PPP diketahui sebagai partai Islam. Ini kan tidaksama dengan pemikiran yang dikembangkanGus Dur.

Juga soal FPI. Kalau Gus Dur justru menolakdengan tegas bahkan ingin membubarkan.Sementara PPP malah mendukung bahkanmelindunginya. Kemudian soal RUUPornografi, ketika itu Gus Dur termasuk tokohyang dengan tegas menolak disahkan menjadiUU. Hal ini dikarenakan UU Pornografidikhawatirkan akan mengancam kebhinnekaandan keutuhan NKRI.

Tetapi sikap PPP justru mendukung RUU inidisahkan menjadi UU. Ini salah satu bentukkontra dan paradoksnya sikap PPP dengan garisdan sikap Gus Dur. Apakah hal inimencerminkan keinginan PPP memperjuang-kan pokok-pokok pikiran Gus Dur? Sinyal PPPini pasti mengandung muatan politik yang patutdipertanyakan.

Jadi saya menilai langkah PPP ini sangatpolitis ketika akan menarik-narik kelompokpendukung Gus Dur. Oleh karenanya rakyattahu, PKB adalah partai Gus Dur sejati.

Page 39: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

PKB YA GUS DUR 39

Sedangkan PPP hanya menggunakan Gus Dursebagai imitasi.

Jadi saya kira jika klaim bahwaGus Dur menjadi hak kelompokpolitik tertentu -seperti PPP itu-harus dicatat dan jadi perhatiankita. Bahwa itu tidak benar dantidak pantas dibenarkan.

Sebagian orang yang mengaku sebagaiGusdurian yang dulu menjadi penderek beliautetap berada di PKB sampai hari ini. Baik sebagaipengurus, kader, maupun simpatisan. Sebabsatu-satunya jalan politik untukmemperjuangkan pemikiran Gus Dur agar bisamasuk ke wilayah kebijakan publik ya hanyalewat PKB. Sebut saja, misalnya, Gus Yusuf(Pengasuh Ponpes API Tegalrejo Magelang),Mas Munib Huda (asisten pribadi Gus Dur saatjadi Presiden RI yang ke mana-mana selalumendampingi beliau bersama Pak Sutarman,khususnya ke luar negeri), Pak Mahfud MD(yang sempat keluar dari PKB karena masuk keMK, sekarang Capres PKB) dan Kang Maman

Page 40: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

GUS DUR YA PKB40

Imanulhaq (Pengasuh Ponpes Al MizanMajalengka, Jabar).

Dari semua rentetan peristiwa politik GusDur yang saya alami secara langsung sejak dulusampai wafatnya, dan berdasarkan fakta-faktasejarah itulah, menjadikan saya dan teman-teman lebih yakin bahwa satu-satunya warisanpolitik Gus Dur ya PKB. Tidak ada yang lain.Karena kita tahu persis perjalanan pemikiranbeliau sehingga mengapa harus di PKB sekarangini. Wallahu a’lam bish-shawab.

* * *

Page 41: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

PKB YA GUS DUR 41

Moch. Munib HudaMoch. Munib HudaMoch. Munib HudaMoch. Munib HudaMoch. Munib Huda

Gus Dur : PKB HarusGus Dur : PKB HarusGus Dur : PKB HarusGus Dur : PKB HarusGus Dur : PKB HarusDibenahiDibenahiDibenahiDibenahiDibenahi

Pengalaman ‘nyantri’ sertamendampingi Al-maghfurlahGus Dur (KH. AbdurrahmanWahid) merupakan peristiwapolitik yang unik. Gus Dur –begitu beliau biasa dipanggil,merupakan sosok Ulama yangsangat berpengaruh yangmemiliki sisi kemanusiaanyang mendalam. Sayaberuntung bisa mengabdikepada beliau –baik sebelumjadi Presiden RI, saat jadiPresiden, maupun setelahlengser. Hampir setiap waktusaya bersama beliau; melihat,mendengar dan ikutmerasakan apa saja yangbeliau lakukan.

Page 42: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

GUS DUR YA PKB42

Pernah suatu ketika - saat beliaumenyampaikan orasi dalam forum-foruminternasional, beliau seringkali menyinggungsoal PKB. Beliau sampaikan bahwa PKBmerupakan partai politik yang didukung olehorganisasi massa Islam terbesar di Indonesia,yakni NU. Di Jepang –misalnya, terdapatorganisasi Budha terbesar (Soka Gakai) yangmendukung sebuah partai politik tertentu.Demikian juga, di India, di sana terdapatorganisasi Hindu terbesar yang mendukungBharatiya Janata Party –pimpinan PerdanaMenteri Atal Behari Vaj Payee saat itu.

Fenomena lembaga keagamaan di atas, ujarGus Dur, memiliki peran yang sangat penting.Mereka diharapkan mampu mewarnai petapolitik global di tengah desakan kekuatankapitalistik di satu sisi, serta sosialisme-komunisme di sisi lain. Peran-peran politik

Page 43: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

PKB YA GUS DUR 43

lembaga keagamaan tersebut lebih bersifatinspirasional; menjaga dan menegakkan nilai-nilai perjuangan politik di seluruh lapisanmasyarakat.

Di sinilah, lanjut Gus Dur, tugas dan peranpolitik PKB bersama NU akan selalu diuji olehdinamika sejarahnya. PKB yang terlahir dariRahim NU –didirikan oleh para Sesepuh danUlama, khususnya Al-Maghfurlah KHAbdurrahman Wahid, harus benar-benarmenjadi bagian integral atas cita-cita perjuanganbangsa dan Negara kita tercinta ini; untuk apapartai ini didirikan?

Beberapa bulan –sebelum Gus Dur wafat,saya mengikuti sebuah pertemuan penting dikantor PBNU Jalan Kramat Raya. Pertemuanitu –dihadiri beberapa fungsionaris DPW PKBmembahas perkembangan politik nasionalmaupun internal politik PKB. Beliau sampaikan

Gus Dur tidak pernah berpikiragar PKB ini dibubarkan. Beliautetap konsisten denganpendiriannya, sepahit apapunkondisi-kondisi yangmelingkupinya.

Page 44: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

GUS DUR YA PKB44

agar kita selalu waspada dan berhati-hati –tidakterjebak tarikan-tarikan kekuatan politiktertentu.

Khusus mengenai masalah PKB, seperti yangtercatat dalam sejarahnya –selalu dan selaludiselimuti ‘abu konflik’, beliau tetap berharapagar terus-menerus dilakukan langkah-langkahdan komunikasi kepada semua pihak untukbersama-sama menyelesaikan masalah kitasendiri serta melakukan pembenahan secaramenyeluruh.

“PKB harus dibenahi kembali, tidak perludibubarkan” ujar beliau tegas.

Setelah beliau Al-Maghfurlah Gus Dur wafat,disadari di sana-sini kita selalu dihadapkan padasebuah dilema; antara pilihan-pilihan pragmatisdan idealis. Sementara pada ranah politik lain,telah terjadi kebuntuan komunikasi yang rigid.Basis massa kita di bawah telah kehilanganpatron tokoh politiknya. Antara kekuatankultural dan struktural kita telah terpolarisasisedemikian jauh. Yang terjadi akhirnya adalahsebuah kesunyian politik yang tak berujung.Bukankah ini yang lebih menakutkan?

Oleh karenanya, tahun 2014 ini, merupakantahun penentuan bagi kita. Kita akanmenghadapi pemilu legislatif dan presiden.

Page 45: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

PKB YA GUS DUR 45

Masa depan politik kita, akan ditentukan padaperolehan suara PKB pada bulan April 2014yang akan datang. Saya berharap, pemilu 2014ini sekaligus menjadi agenda utama dari upayapembenahan dan konsolidasi PKB yang lebihbaik –sebagaimana harapan dan cita-cita Al-Maghfurlah Gus Dur.

Sebab, jika saja kita ‘gagal’, bahwa perolehansuara PKB nantinya benar-benar berada dibawah ketentuan Undang-undang, itu berartisebuah nightmare –yang akan selalumenghantui ruang batin politik kita. Kita akankehilangan alat perjuangan politik yangberakibat terputusnya sendi-sendi kekuatankultural bangsa ini. Bahkan, bisa jadi lebih dariitu, kekuatan kultural yang kita miliki –pelantapi pasti, akan tercerabut dari akar tradisinya,menjadi kepingan-kepingan kecil tak berguna.

Siapapun tidak punyakewenangan untuk melarangpenggunaan foto/gambar GusDur untuk PKB –sebagaiinstitusi, kecuali Al-MaghfurlahGus Dur sendiri.

Page 46: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

GUS DUR YA PKB46

Itulah sebabnya, Gus Dur tidak pernahberpikir agar PKB ini dibubarkan. Beliau tetapkonsisten dengan pendiriannya, sepahit apapunkondisi-kondisi yang melingkupinya. Bahkan,tidak pernah terlintas dalam alam pikiran beliauuntuk bereksperimentasi mendirikan partaipolitik baru –ketika itu. Tidak pernah. Beliauselalu ajarkan agar kita sejenak bersabar danterus melakukan ikhtiar-ikhtiar bagi perbaikanPKB.

Beberapa waktu lalu, saya cukup terkejutdengan pernyataan pihak keluarga -Ibu SintaNuriyah Wahid, yang melarang penggunaanfoto/gambar Gus Dur bagi PKB. Saya sendiritidak banyak mengerti tentang statemen beliaudi beberapa media massa. Apa konteks danrelevansi atas pernyataan tersebut?

Apakah hal ini menyangkut hubunganantara Gus Dur dengan PKB, hubungan GusDur dengan individu-individu PKB ataukahantara pihak keluarga sendiri dengan individu-individu tersebut? Terlebih, saya juga mendengar–jika lalu Ibu Sinta malah melegitimasipenggunaan foto/gambar Gus Dur bagi partailain. Ada apa ini semua?

Kalaupun toh ‘jeweran’ Ibu Sinta tersebutkepada kita sebagai penerus-penerus perjuangan

Page 47: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

PKB YA GUS DUR 47

Gus Dur, saya pribadi tidak bisa menerima.Siapapun tidak punya kewenangan untukmelarang penggunaan foto/gambar Gus Duruntuk PKB –sebagai institusi, kecuali Al-Maghfurlah Gus Dur sendiri.

Di sinilah, saya ingin menegaskan,pentingnya kita memilah-milah hubungansesama penerus perjuangan Gus Dur denganinstitusi. Gus Dur –yang saya pahami, selalumengajarkan pada generasi bangsa ini agarberpikir dengan nalar yang jernih. Janganlahkarena kedekatan hubungan itu, lalu kitapaksakan kepentingan sesaat kita atas namaGus Dur.

GUS DUR selalu ajarkan agar kita sejenak bersabar dan terusmelakukan ikhtiar-ikhtiar bagi perbaikan PKB.

Page 48: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

GUS DUR YA PKB48

Bahkan, Gus Dur sendiri telah memberikancontoh yang hebat dalam kehidupankeluarganya, selalu memisahkan antara urusanpemerintah/partai dengan keluarga. Sebuahsuri tauladan yang agung, dalam meningkatkankualitas demokrasi kita, yang seharusnyamenjadi inspirasi-inspirasi yang bernas bagisemua pihak.

Akhirnya, saya kira, semuanya kembalikepada diri kita masing-masing. Sebuah kearifanakan ditentukan dalam prilaku kehidupan kitasehari-hari. Saya tidak bicara soal benar-salahterhadap sebuah catatan sejarah kita di masalalu. Tapi bagaimana kita memaknai kehidupanpolitik kita agar lebih bermanfaat bagi bangsadan Negara, kini dan masa mendatang. PKBselalu di Hati, bukan?

* * *

Page 49: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

PKB YA GUS DUR 49

Sulaiman:Sulaiman:Sulaiman:Sulaiman:Sulaiman:

“““““Ah Kamu. KAh Kamu. KAh Kamu. KAh Kamu. KAh Kamu. KetuaetuaetuaetuaetuaUmumnya ya Umumnya ya Umumnya ya Umumnya ya Umumnya ya TTTTTetepetepetepetepetepMuhaimin”Muhaimin”Muhaimin”Muhaimin”Muhaimin”

Saya banyak mengikutiperkembangan PKB akhir-akhirini melalui koran dan televisi.Seolah-olah ada gerakanparpol di luar PKB yangberencana mau memisahkanBapak dari PKB. Juga adapernyataan dari keluarga yangmelarang gambar beliaudipasang oleh PKB. Ada jugayang mengklaim memegang‘hak resmi’ foto beliau, pakaisurat wasiat segala. Ini sesuatuyang hangat untuk diikuti. Sayaakan ceritakan apa adanyasebagaimana selama bersamaBapak saya rasakan dan alami.Sejauh saya ingat dan bisabermanfaat buat PKB.

Page 50: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

GUS DUR YA PKB50

Ketika Bapak sudah tidak ada, saya masihsering bersilaturrahim ke keluarga Ciganjur danteman-teman yang dulu sering bersama beliau.Ya ke Ibu, Mbak Yenny, dan lain-lain. Juga keadik beliau, seperti Dokter Umar. Sedih rasanyamengingat saat-saat Bapak masih ada. Jadiseolah kesepian sekarang. Tapi ada rasakebanggaan masih terasa. Saya ini hanya Banserbiasa di Ciganjur, orang biasa tidak pinter-pinteramat kok bisa dekat dengan Bapak. Tidakmembayangkan sebelumnya.

Selama saya mengikuti Bapak, beliau banyakcerita tentang PKB. Baik cerita dengan sayamaupun dengan orang lain, lalu sayamendengarkan. Memang dulu Bapak pernah

Page 51: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

PKB YA GUS DUR 51

cerita, bahwa saat PKB didirikan mengapa harusdipegang oleh politisi, maksudnya Pak Matori.Meski para kiai meminta agar Gus Mus yangjadi ketua PKB. Ini panjang ceritanya.

Sampai pada suatu saat, saya dengar sendiricerita itu, beliau menyebut sudahmempersiapkan 4 kader muda NU untukmenjadi pemimpin PKB, yang suatu saatmatang dan siap berpolitik. Salah satunya PakMuhaimin Iskandar. Lalu Bu Khofifah IndarParawansa, Pak Ali Masykur dan Mas SaifullahYusuf. Saya dengar begitu masa-masa awal sayamengikuti beliau dalam perjalanan ke PBNU

Gus Dur: “Man, besok kamutelpon ke PKB agar menyiapkantempat, saya mau jumpa pers.”

Saya jawab sambil menyiapkanminuman: “Baik, Pak. Mau gantiKetua Umum, Pak?”

Gus Dur: “Ah, kamu. Bukan...Ketua Umum ya tetepMuhaimin.”

Page 52: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

GUS DUR YA PKB52

dari Ciganjurm di awal masa reformasi, setahunsetelah Bapak lengser dari Presiden.

Ya pada perkembangan selanjutnya, caraBapak membesarkan PKB yang dilihat olehpublik seolah-olah malah Bapak berhadap-hadapan dengan para kadernya itu. Mungkinitu memang proses yang beliau lakukan untukmendidik kadernya. Karena memang harusmatang dan tangguh, ke depan perpolitikan inibutuh kader-kader yang handal. Jadi sayamerasa biasa saja ketika menyaksikan adakonflik di PKB. Memang begitu cara Bapakmembesarkan orang-orang.

Saya mendengar langsung pernyataan Bapaksoal Mas Muhaimin yang waktu itudilengserkan dari ketua umum PKB. Esok harisesudah malam hari di DPP PKB diadakan rapatpleno, saya menyiapkan sarapan pagi.

Gus Dur berkata: “Man, besok kamu telponke PKB, agar menyiapkan tempat. Saya maujumpa pers.”

Saya jawab sambil menyiapkan minuman:“Baik Pak. Mau ganti ketua umum, Pak?”

Gus Dur: “Ah, kamu. Bukan. Ketuaumumnya ya tetep Muhaimin.”

Page 53: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

PKB YA GUS DUR 53

Itu percakapan saya dengan Bapak. Denganjelas saya menangkap pesan tidak pernah Bapakmenurunkan Pak Muhaimin dari ketua umumPKB. Perasaan saya ini sejalan dengan ide-ideBapak bahwa di forum-forum internasional.Bapak sering bicara tentang masa depan PKB.Jadi saya merasa Bapak memang inginmembesarkan PKB.

Pernah juga Bapak cerita tentang PKB saatmembantu kampanye Anwar Ibrahim diMalaysia. Waktu itu beliau berkata “Saya ikutmendirikan PKB. Sampai kapanpun saya tidakakan pergi dari PKB maupun membikin partaibaru.”

Sungguh mengikuti perjalanan hidup Bapakbaik di rumah maupun luar rumah adalahsesuatu yang unik. Penuh kewibawaan dankeharmonisan. Saya merasa hubungan saya danBapak ya kayak anak sama bapak. Bapak seringmenuturi saya. Lalu Bapak itu memang pandaimenjaga harmonisasi keluarga. Bahkan saatramai konflik di PKB, saat berada di rumahBapak ya seperti biasa saja. Sebab urusan PKBbukan urusan keluarga. Toh, saat lebarankeluarga besar sering kumpu, keluarga besarBani KH. Bisri Syansuri, baik di Ciganjur

Page 54: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

GUS DUR YA PKB54

maupun Jombang. Apalagi baik ibunya MasSaifullah Yusuf dan Pak Muhaimin Iskandarsering ke Ciganjur. Dalam pertemuan keluargaitu tidak pernah menyinggung soal partai.Apalagi marah soal PKB. Tidak pernah.

Bapak punya cita-cita agar PKB jadi partaiyang betul-betul modern dan kuat. Kalau diberita pasti serem-serem wartawan nulisnya.Seperti Gus Dur memecat, inilah, itulah. Nggakpernah gonjang-ganjing partai itu masuk kedalam perbincangan di tengah keluarga. Beritayang keluar di koran itu biasanya settingan dariwartawan yang datang bertanya ke Bapak. DanBapak tidak membatasi siapapun yang maumenemui.

Pernah juga Bapak cerita tentangPKB saat membantu kampanyeAnwar Ibrahim di Malaysia.Waktu itu beliau berkata “Sayaikut mendirikan PKB. Sampaikapanpun saya tidak akan pergidari PKB maupun membikinpartai baru.”

Page 55: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

PKB YA GUS DUR 55

Saya sendiri pernah diwanti-wanti olehBapak: “Man, kamu kalau menjaga di depan laluada tamu, jangan dihalang-halangi. Siapapunboleh ketemu saya. Bahkan setan sekalipunjangan dihalangi.” Bapak tidak mau cara-caraprosedural. Kalau ada tamu ya dipersilahkanmasuk. Saat penuh ya antri dulu di luar.Biasanya begitu sejak pagi subuh, bahkansebelum subuh sudah ada tamu yang datang,hingga larut malam. Memang Bapak gemarsekali bersilaturrahim. Rasanya tidak ‘sreg” jikatidak ketemu orang.

Saat pergi ke luar negeri Bapak tidak mausaya melapor ke KBRI di negara itu. Sayapernah dimarahi pejabat Deplu karena saat keluar negeri tidak melapor. Lha bagaimana maumelapor, Bapak malam ini minta cari tiketlangsung besoknya berangkat. Kapan maumelapornya?

“Ini Bapak asal tahu saja ya. Berapa kaliBapak seperti ini. Itu ya kalo Gus Dur ada apa-apa di sana gimana? Ini urusan negara jadirunyam. Jika terjadi apa-apa, ini bukan hanyajadi urusan Bapak. Besok kalau ke luar negeriharus lapor ke kita,” kata pejabat Deplu.

Page 56: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

GUS DUR YA PKB56

Ya pesen tiketnya memang sengaja dibuatmendadak. Bapak memang tidak mau melaporke KBRI atau Deplu, karena tidak maumerepotkan orang-orang di sana. Beliau pernahbilang “Ndak usah. Itu pemborosan pakai uangnegara. Protokoler segala,” kata Bapak.

Di lain cerita Bapak pernah membatalkanacara DPW PKB DKI Jakarta yang sudahdiagendakan seminggu sebelumnya. Hari ituada tiga acara yang sudah disiapkan. Tiba-tibamalam hari ada orang datang mengundang GusDur agar hadir dalam acara sunatan warga diPasuruan (Jawa Timur). Tiga acara itu

“Seingat saya tidak pernah ada surat pelaranganmenggunakan foto Bapak untuk PKB.”

Page 57: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

PKB YA GUS DUR 57

dibatalkan, Bapak memilih ke Pasuruan. Segerasaya kontak Cak Anam, Ketua DPW PKB JawaTimur, waktu itu. Dari Surabaya dikawal sekitar10 mobil mengantar Bapak ke acara sunatanitu. Sesampai di sana ternyata itu acara slametanbiasa, acara kecil. Warga kanan kiri tetanggaorang itu juga pada kaget. Tamu yangmemenuhi acara itu ya kami-kami yangmengawal Bapak hingga memenuhi ruanganrumah. Bapak ya tetap biasa memberisambutan panjang, ceramah pengajian. OlehCak Anam ditanya, “Gus, bagaimana ini kokbegini?” Bapak jawab: “Ya nggak apa-apa. Inikan orang NU juga.”

Selama saya bersama Bapak semata bekerjasekaligus mengabdi. Saya tidak pernah ikutcampur urusan Bapak. Yang utama bagi sayamelayani Bapak agar pekerjaan lancar jugakegiatan Bapak lancar. Soal ini Dokter UmarWahid pernah berpesan: “Man, yang pentingkamu menjaga Bapak. Layani apa yang dimaui.Gak usah ikut-ikut urusan Bapak, malah puyengnanti.”

Soal adanya surat pelarangan dari Bapak(pemasangan foto Gus Dur di baliho caleg, eds.)seingat saya tidak ada. Sebab sepanjang bersamaBapak, urusan surat-menyurat itu biasanyayang tangani saya atau Mas Munib. Kami yang

Page 58: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

GUS DUR YA PKB58

membacakan dan mengetikkan. Juga saat mauditandatangani Bapak, terlebih dahulu sayabacakan. Seingat saya tidak pernah ada suratpelarangan menggunakan foto Bapak untukPKB.

Jadi begitulah adanya saya selama bersamaBapak. Terus terang banyak sukanya daripadadukanya. Kalau soal capek, jenuh, atau lelah,itu biasa. Mas Munib juga sering bilang begitu.Nanti pulang dipakai tidur sejenak kembali segarlagi. Itulah sekelumit cerita yang bisa saya ingat,berkenaan dengan Gus Dur.

* * *

Page 59: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

PKB YA GUS DUR 59

Page 60: Lembaga Pemenangan Pemilu DPP PKBdpp.pkb.or.id/unlocked/unlock/de1c90974f0b1027870ceae... · 2015-04-11 · dalam sebuah acara di Demak, Jawa Tengah. Menurut Gus Dur, Nahdlatul Ulama

GUS DUR YA PKB60

BIODATA NARASUMBER

Gus Yusuf, Pengasuh Pondok Pesantren AsramaPerguruan Islam (API) Tegalrejo Magelang. KetuaDPW PKB Jawa Tengah.

Bambang Susanto, Pengurus DPP PKB. Mantanwartawan di Jakarta.

Moch. Munib Huda, Asisten Pribadi Gus Dur saatmenjadi Presiden RI. Pernah mendampingi GusDur melakukan kunjungan ke 37 negara.Sekarang Caleg DPR RI dari PKB Dapil JawaTimur (Magetan, Ngawi, Ponorogo, Trenggalek,Pacitan)

Sulaiman, Asisten Pribadi Gus Dur (2001-2009)

BIODATA EDITOR

Muhlisin Erce, Penulis skripsi “Islam Substansialdalam Pemikiran KH Abdurrahman Wahid”(2001). Bekerja di Sekretariat Jenderal DPPPKB.

Kholilul Rohman Ahmad, Mantan reporter Radio FastFM Magelang. Aktif menulis di Facebook danTwitter @kholilpayaman. Bekerja di DPR RIsebagai Tenaga Ahli Anggota sejak 2010.