leaflet-rumah-sehat.doc

3
RUMAH SEHAT DAN LINGKUNGAN SEHAT Oleh: Sri Purwanti, SKep. Apa Syarat-Syarat Rumah Sehat? Tersedia air bersih, ada penampungan air bekas, ada temp[at sampah, ada jamban, ada saluran pembuangan air hujan. Kandang ternak terpisah paling tidak 10 meter jaraknya dari rumah. Ada jalan keluar untuk asap dapur melalui lubang langit- langit. Halaman rumah harus selalu dibersihkan, Pekarangang ditanami tumbuh-tumbuhan yang bermanfaat. Ruangan rumah cukup luas dan tidak padat penghuninya. Kamar-kamar harus berjendela, ada lubang angina, damn sinar matahari dapat masuk kerumah. Dinding dan lantai harus kering tidak lembab. Dimanapun tidak terdapat jentik-jentik nyamuk, kecoa dan tikus. Apa yang dimaksud air bersih? Air bersih adalah air yang : Air jernih Tidak berbau Tidak berwarna Tidak berasa/ tawar Apa yang dimaksud dengan air sehat? Air sehat adalah air bersih yang telah dimasak dan tidak mengandung bibit penyakit/ kuman penyakit. Dari mana saja air bersih dapat diperoleh? 1. Dari sumur pompa tangan. 2. Dari penempungan air hujan, jika sumber air yang lain tidak ada. 3. Dari maat air yang dirawat atau dari air perpipaan. 4. Dari sumur gali bertutup Apa syarat-syarat jamban atau WC yang sehat? Cukup terang.

Upload: handayaniarifin

Post on 26-Dec-2015

106 views

Category:

Documents


65 download

TRANSCRIPT

Page 1: leaflet-rumah-sehat.doc

RUMAH SEHATDAN

LINGKUNGAN SEHAT

Oleh:Sri Purwanti, SKep.

Apa Syarat-Syarat Rumah Sehat?Tersedia air bersih, ada penampungan air bekas, ada temp[at sampah, ada jamban, ada saluran pembuangan air hujan.Kandang ternak terpisah paling tidak 10 meter jaraknya dari rumah.Ada jalan keluar untuk asap dapur melalui lubang langit-langit.Halaman rumah harus selalu dibersihkan, Pekarangang ditanami tumbuh-tumbuhan yang bermanfaat.Ruangan rumah cukup luas dan tidak padat penghuninya.Kamar-kamar harus berjendela, ada lubang angina, damn sinar matahari dapat masuk kerumah.Dinding dan lantai harus kering tidak lembab.Dimanapun tidak terdapat jentik-jentik nyamuk, kecoa dan tikus.

Apa yang dimaksud air bersih?Air bersih adalah air yang :

Air jernihTidak berbauTidak berwarna Tidak berasa/ tawar

Apa yang dimaksud dengan air sehat?

Air sehat adalah air bersih yang telah dimasak dan tidak mengandung bibit penyakit/ kuman penyakit.

Dari mana saja air bersih dapat diperoleh?

1. Dari sumur pompa tangan.2. Dari penempungan air hujan, jika sumber

air yang lain tidak ada.3. Dari maat air yang dirawat atau dari air

perpipaan.4. Dari sumur gali bertutup

Apa syarat-syarat jamban atau WC yang sehat?

Cukup terang. Cukup lubang angin Lubang jamban sekurang-

kurangnya 10 meter dari sumber air Tidak menjadi sarang seperti

nyamuk, lalat, lipas, atau kecoa,atau coro, atau kapuyuk

Selalu dibersihkan agar tidak menimbulkan bau tidak sedap.

Page 2: leaflet-rumah-sehat.doc

Mengapa kita harus menggunakan jamban bila buang air besar?Sebab dengan buang air besar dijamban berarti mencegah tersebarnya penyakit:

Muntaber Disentri, tipus Gatal-gatal Cacingan

iNGAT !!!Kotoran manusia atau tinja bisa mengandung bibit penyakit, jadi dengan membuang tinja dijamban, bibit penyakit mati didalamnya. Biasakan buang kotoran dijamban sejak anak-anak.

Gangguan atau bahaya apa saja yang dapat ditimbulkan oleh sampah?Sampah dapat menimbulkan:

Pengotoran udara, seperti bau busuk dan asap

Pengotoran air, mengganggu pemandangan

Sampah dapt menyumbat saluran air, parit atau got, sehingga dapat menyebabkan banjir yang merusak jalan dan bangunan.

Sampah dapat menimbulkan kecelakaan, seperti luka terkena paku, beling, pecahan kaca atau dapat menyebabkan kebakaran.

Sampah dapat menjadi sarang lalat, Tikus, nyamuk, lipas atau kecoa yang dapat menyebarkan bibit penyakit.

Anak-anak yang bermain didekat tempat sampah bisa mengakibatkan gatal-gatal, kudis, koreng ataupun kurap

Penyakit apa saja yang dapat ditimbulkan oleh sampah?

MencretMuntaberDisentriTipus

PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATANFAKULTAS KEDOKTERAN

UNIVERSITAS GADJAH MADA YOGYAKARTA 2005