leaflet ketidaknyaman nifas.pdf

2
Makan makanan tinggi serat dan cukup minum 8-10 gelas/hari. SUSAH BUANG AIR BESAR KETIDAKNYAMANAN PADA MASA NIFAS Mahasiswi Profesi S1 Kebidanan Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya AMBEIEN/WASIR 1. Biasakan buang air besar yang teratur 2. Tiap hari rutin minum air 8-10 gelas/ hari 3. Banyak makan makanan dari beras kasar dan buahan yang mengandung vitamin, dapat membantu pergerakan usus. 4. Olahraga ringan : misal jalan jalan pagi 5. Kompres dengan air es 6. Gunakan alas duduk. 7. Duduk mandi di bak air hangat (selama 15 menit) 8. Gunakan tissue yang halus untuk melap waktu buang air besar dan gunakan cream ambeian dari dokter. 9. Hindari duduk terlalu lama dan mengeluarkan tenaga waktu buang air besar 1. Berbaring telentang, tangan di samping tubuh. Buka kaki 30 cm dan tekuk lutut, telapak kaki me- nyentuh lantai. Sangga pundak dan kepala dengan bantal. 2. Relaks, kendurkan sleuruh otot tubuh kecuali otot PC (otot dasar panggul/pubococcygeus mus- cles). Bernapas normal dan hindari mene- gangkan atau menggerakkan paha, bokong, dan otot perut selama berlatih. 3. Gerakan lambat. Kontraksikan otot PC perlahan- lahan dari irngan hingga maksimal, tahan 4 detik. Lemaskan dan relaks, 4 detik. Lemaskan dan relaks, 4 detik. Ulangi 5 kali. Tingkatkan secara bertahap hingga mencapai 10 detik baik untuk kontraksi maupun relaks. 4. Gerakan cepat, kontraksikan otot PC, tahan 1 detik, lemaskan 1 detik. Ulangi 5 kali. Per- banyak ulangan kontraksinya secara ber- tahap. Latihan Kegel Cara mengetahui otot PC : Cobalah menghentikan urine ketika tengah berkemih. Jika berhasil, itulah otot yang perlu dilatih

Upload: herdhika

Post on 02-Oct-2015

244 views

Category:

Documents


10 download

TRANSCRIPT

  • Makan makanan tinggi serat dan

    cukup minum 8-10 gelas/hari.

    SUSAH BUANG AIR

    BESAR

    K E T I D A K N Y A M A N A N

    P A D A M A S A N I F A S

    M a h a s i s w i P r o f e s i

    S 1 K e b i d a n a n

    F a k u l t a s K e d o k t e r a n

    U n i v e r s i t a s B r a w i j a y a

    AMBEIEN/WASIR

    1. Biasakan buang air besar yang teratur

    2. Tiap hari rutin minum air 8-10 gelas/

    hari

    3. Banyak makan makanan dari beras

    kasar dan buahan yang mengandung

    vitamin, dapat membantu pergerakan

    usus.

    4. Olahraga ringan : misal jalan jalan

    pagi

    5. Kompres dengan air es

    6. Gunakan alas duduk.

    7. Duduk mandi di bak air hangat

    (selama 15 menit)

    8. Gunakan tissue yang halus untuk

    melap waktu buang air besar dan

    gunakan cream ambeian dari dokter.

    9. Hindari duduk terlalu lama dan

    mengeluarkan tenaga waktu buang

    air besar

    1. Berbaring telentang, tangan di samping tubuh.

    Buka kaki 30 cm dan tekuk lutut, telapak kaki me-

    nyentuh lantai. Sangga pundak dan kepala

    dengan bantal.

    2. Relaks, kendurkan sleuruh otot tubuh kecuali otot

    PC (otot dasar panggul/pubococcygeus mus-

    cles). Bernapas normal dan hindari mene-

    gangkan atau menggerakkan paha, bokong,

    dan otot perut selama berlatih.

    3. Gerakan lambat. Kontraksikan otot PC perlahan-

    lahan dari irngan hingga maksimal, tahan 4 detik.

    Lemaskan dan relaks, 4 detik. Lemaskan dan

    relaks, 4 detik. Ulangi 5 kali. Tingkatkan secara

    bertahap hingga mencapai 10 detik baik untuk

    kontraksi maupun relaks.

    4. Gerakan cepat, kontraksikan otot PC, tahan 1 detik, lemaskan 1 detik. Ulangi 5 kali. Per-

    banyak ulangan kontraksinya secara ber-

    tahap.

    Latihan Kegel

    Cara mengetahui otot PC :

    Cobalah menghentikan urine ketika tengah

    berkemih. Jika berhasil, itulah otot yang perlu

    dilatih

  • K E T I D A K N Y A M A N A N

    P A D A M A S A N I F A S ? ? ? jaga kulit tetap bersih, kering dan

    menjaga kebutuhan minum yaitu mi-

    num segelas air setiap satu jam pada

    kondisi tidak tidur dan sering ganti

    pakaian bila merasa lembap

    Bagi ibu menyusui :

    1. Kompres hangat

    2. Menyusui secara sering

    3. Minum obat penghilang rasa sakit

    dari dokter (tidak wajib)

    Bagi ibu tidak menyusui :

    1. Menggunakan BH yang menyang-

    ga payudara.

    2. Kompres es yang ditujukan untuk

    membatasi aliran darah dan meng-

    hambat produksi air susu

    3. Minum obat penghilang sakit dari

    dokter

    Ketidaknyamanan pada masa

    nifas adalah suatu masalah

    yang dialami ibu setelah me-

    lahirkan karena perubahan fisi-

    ologis tubuh dan psikologis pas-

    ca persalinan, dan normal di-

    alami setiap ibu setelah me-

    lahirkan.

    Cara Mengatasi :

    Ubah posisi senyaman mungkin

    ( misal posisi telungkup) dan le-

    takkan bantal/gulungan selimut

    dibawah abdomen

    Penekanan pada posisi yang konstal

    akan mengurangi kram

    Jenis

    Ketidaknyamanan

    1. Kompres kantong es

    2. Rendam duduk dengan air

    dingin/ mengaliri air hangat

    di bagian luka

    3. Latihan kegel

    4. Pakai alas duduk yang nya-

    man

    5. Jaga kebersihan dan

    usahakan tetap kering pada

    daerah kewanitaan

    6. Makan makanan berprotein

    tinggi dan bervitamin ban-

    yak untuk mempercepat

    penyembuhan luka

    1. Mengatur posisi yang nyaman.

    2. Memberikan kompres hangat pada ab-

    domen.

    3. Mengalihkan ke kegiatan lain

    (mendengarkan music, mengobrol

    dengan keluarga atau menonton TV dan

    melakukan pernafasan ritmik

    4. Mengganjal insisi dengan

    bantal saat bergerak

    atau batuk.