laporan keuangan 2

7
Istilah – istilah yang harus diketahui: Aktiva adalah kekayaan atau sumber ekonomik yang dikuasai perusahaan dan digunakan untuk kegiatan operasional perusahaan untuk mencapai tujuan. Ada 3 kategori aktiva: Aktiva lancar Adalah uang tunai atau uang aktiva lainnya yang diharapkan segera menjadi uang tunai atau habis menjadi biaya dalam kegiatan usaha untuk jangka relatif singkat yaitu jangka waktu siklus operasional normal perusahaan atau 12 bulan dari tangal neraca. Contoh aktiva lancar: kas, surat berharga(saham, obligasi),persediaan barang dagangan,piutang usaha, piutang wesel, perlengkapan(barang habis pakai tinta, kertas dll)biaya dibayar dimuka(gaji pegawai yang sudah diterima karyawan lebih dahulu. Aktiva tetap Aktiva tahan lama berwujud yang digunakan dalam usaha pokok perusahaan.Contoh: tanah, bangunan, kendaraan, peralatan, dll Umur aktiva tetap menyebabkan aktiva mempunyai biaya penyusutan. Akumulasi penyusutan dikelompokkan dalam beberapa kategori yaitu: Berdasarkan waktu menurun ( metode garis lurus/pembebanan menurun) Berdasarkan penggunaan (metode jam jasa, metode jumlah produksi) Berdasarkan kriteria lainnya( metode berdasarkan jenis dan kelompok, metode anuitas, sistem persediaan) Aktiva tetap tidak berwujud Mencerminkan hak dan posisi yang menguntungjkan perusahaan dalam menghasilkan pendapatan. Contoh: hak cipta/hal paten, hak cetak, good will.

Upload: ariffatul-lailatussholikhah

Post on 22-Dec-2015

6 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

menejemen farmasi laporan keuangan

TRANSCRIPT

Page 1: laporan keuangan 2

Istilah – istilah yang harus diketahui:• Aktiva adalah kekayaan atau sumber ekonomik yang dikuasai perusahaan dan

digunakan untuk kegiatan operasional perusahaan untuk mencapai tujuan. • Ada 3 kategori aktiva:• Aktiva lancar

– Adalah uang tunai atau uang aktiva lainnya yang diharapkan segera menjadi uang tunai atau habis menjadi biaya dalam kegiatan usaha untuk jangka relatif singkat yaitu jangka waktu siklus operasional normal perusahaan atau 12 bulan dari tangal neraca.

– Contoh aktiva lancar: kas, surat berharga(saham, obligasi),persediaan barang dagangan,piutang usaha, piutang wesel, perlengkapan(barang habis pakai tinta, kertas dll)biaya dibayar dimuka(gaji pegawai yang sudah diterima karyawan lebih dahulu.

• Aktiva tetap– Aktiva tahan lama berwujud yang digunakan dalam usaha pokok

perusahaan.Contoh: tanah, bangunan, kendaraan, peralatan, dll– Umur aktiva tetap menyebabkan aktiva mempunyai biaya penyusutan.

Akumulasi penyusutan dikelompokkan dalam beberapa kategori yaitu:• Berdasarkan waktu menurun ( metode garis lurus/pembebanan menurun)• Berdasarkan penggunaan (metode jam jasa, metode jumlah produksi)• Berdasarkan kriteria lainnya( metode berdasarkan jenis dan kelompok,

metode anuitas, sistem persediaan)• Aktiva tetap tidak berwujud

– Mencerminkan hak dan posisi yang menguntungjkan perusahaan dalam menghasilkan pendapatan.

– Contoh: hak cipta/hal paten, hak cetak, good will.

Page 2: laporan keuangan 2

Kewajiban/liabilitas:• Liabilitas adalah jumlah rupiah yang harus dibayar atau dilunasi

oleh perusahaan kepada pihak diluar pemilik• Kewajiban ada 2 yaitu:

– Kewajiban lancar• Adalah kewajiban yang diharapkan akan dilunasi dalam jangka waktu 1

tahun dengan menggunakan aktiva lancar lainnya. Contoh: utang usaha, utang wesel, utang biaya(utang gaji, utang pajak, utang sewa dll),penghasilan diterima dimuka.

– Kewajiban tetap • Berupa pinjaman jangka panjang, dengan atau tanpa jaminan benda tetap/

bergerak. Contoh: utang obligasi, utang hipotik( pinjaman jangka panjang dengan jaminan aktiva tetap

• Modaladalah jumlah uang yang harus dikembalikan /dibayarkan kepada pemilik. Terdiri dari:

Setoran pemilikPrive(pengambilan aktiva oleh pemilik untuk kepentingan

pribadi)laba ditahan(laba yang diakumulasi selama beberapa

periode.

Page 3: laporan keuangan 2

Biaya • Adalah aliran keluar kekayaan atau aktiva

yang melekat pada produk atau jasa yang diserahkan perusahaan kepada konsumen dalam rangka menimbulkan pendapatan dalam suatu periode akutansi– Biaya usaha adalah pengorbanan yang

langsung berhubungan dengan kegiatan usaha.

– Biaya lain – lain adalah pengorbanan tidak langsung berhubungan dengan kegiatan pokok perusahaan. Contoh: biaya bunga yang harus dibayar perusahaan.

Page 4: laporan keuangan 2

Komponen laporan:

• Nama perusahaan

• Cakupan laporan keuangan

• Tanggal atau periode laporan keuangan

• Mata uang pelapor

• Satuan angka yang digunakan dalam penyajian laporan keuangan.

Page 5: laporan keuangan 2

Buku transaksi:

• Berupa catatan tertulis bisa tertulis resmi atau hanya sekedar catatan/tidak resmi.

• Bukti transaksi ini bisa berupa dokumen yang dibuat oleh perusahan sendiri atau melibatkan pihak luar.

Page 6: laporan keuangan 2

Ayat jurnal penyesuaian:Perkiraan yang memerlukan penyesuaian adalah:•Perlengkapan

– Selama satu periode terjadi pemakaian, tetapi pemakaian itu belum dicatat, maka saldo perkiraan tersebut perlu disesuaikan pada akhir periode,sehingga mencerminkan trasaksi yang sebenarnya.

•Aktiva tetap– Pemakaian aktiva tetap (penyusutan) selama 1 periode mengurangi

nilai buku aktiva tetap yang bersangkutan, yang sebenarnya harus dicatat sebagai beban penyusutan, serta menambah perkiraan akumulasi penyusutan untuk aktiva tetap yang bersangkutan.

•Beban /biaya dibayar dimuka– Selama waktu berjalan jumlah biaya berkurang tetapi pengurangannya

belum dicatat, seperti asuransi dibayar dimuka, sewa dibayar dimuka, iklan dibayar dimuka. Sebaliknya beban yang masih harus dibayar, gaji pegawai, pajak, bunga dll.

•Pendapatan – Pendapatan diterima dimuka merupakan pos yang pertama dicatat

sebagai kewajiban dan diharapkan menjadi pendapatan di kemudian hari, Contohnya sewa dibayar dimuka. Kemudian pendapatan yang masih harus diterima tetapi belum dicatat dalam perkiraan pendapatan. Contohnya imbalan atas jasa yang telah diberikan oleh bengkel tetapi belum ditagihkan kepada pelanggan dan atau belum dibayar oleh pelanggan pada akhir periode.

Page 7: laporan keuangan 2

• Saldo perkiraan yang seperti ini dicatat pada saat pembayaran atau harga perolehan pada awal periode. Pencatatan tidak bisa dilakukan setiap hari, sehingga perlu ayat yang memuntakhirkan perkiraan tersebut pada akhir periode yang disebut sebagai ayat jurnal penyesuaian.

• Perkiraan yang memerlukan ayat jurnal penyesuaian adalah sebagai berikut:– Beban yang ditangguhkan– Pendapatan yang ditangguhkan– Beban akrual atau kewajiban akrual– Pendapatan akrualMengapa perlu jurnal dengan ayat penyesuaian? Hal ini diperlukan

untuk memenuhi:1. Konsep penandingan yang wajar antara pendapatan dengan

beban supaya dihasilkan laba yang wajar.2. Konsep acrual basic. Yaitu pendapatan dan beban telah

diakui meskipun uang kas belum diterima atau dibayar.