lapak pbg - derajat liberasi - m3

Upload: fadhlan-habib

Post on 14-Apr-2018

346 views

Category:

Documents


6 download

TRANSCRIPT

  • 7/27/2019 Lapak PBG - Derajat Liberasi - M3

    1/6

    M III

    DERAJAT LIBERASI

    3.1 Tujuan Percobaan

    Tujuan percobaan praktikum ini adalah untuk menetukan derajat kebebasan dari

    mineral kuarsa (SiO2) pada batu dasit dengan berbagai fraksi ukuran.

    3.2 Teori Dasar

    Liberasi adalah suatu proses melepaskan mineral berharga dari mineral pengotor

    atau mineral pengikutnya (gangue minerals) yang terdapat bersama-sama dalam satu butir

    atau bongkah, sehingga dapat terlepas satu sama lainnya. Sedangkan derajat liberasi

    merupakan tingkat kebebasan butiran mineral tertentu dalam satu fraksi ukuran. Derajat

    liberasi dapat dihitung dari hasil bagi antara jumlah berat butiran bebas sempurna dengan

    jumlah berat butiran bebas sempurna ditambah butiran terikat dari mineral tertentu dalam

    satu fraksi ukuran tertentu dan dapat dinyatakan dalam persen (%). Perhitungan untuk

    menentukan derajat liberasi dapat dilihat dibawah ini :

    DLSiO2 =

    x 100%

    Atau bisa juga menggunakan rumus :

    DLSiO2 =

    x 100%

    Sebelum kita membahas mengenai derajat liberasi harus diketahui terlebih dahulu

    pengertian dari mineral dengan butir bebas. Mineral dengan butir bebas berarti suatu

    mineral yang akan kita amati dan telah terliberasi atau telah terpisahkan dari mineral

  • 7/27/2019 Lapak PBG - Derajat Liberasi - M3

    2/6

    pengotornya. Ukuran ayakan pada proses ini dapat ditentukan dengan mesh atau mm,

    sedangkan perbandingan antara luas lubang bukaan dengan luas screen disebut dengan

    presentase opening. Lolosnya material pada screen dapat dihitung dengan mengetahui

    ukuran material yang sesuai dengan ayakannya, ukuran rata-rata material yang diayak,

    dengan kadar air pun harus diperhitungkan. Faktor lain yang mempengaruhi efisiensi dalam

    proses screening yaitu waktu yang diperlukan material dalam screen, jumlah dan kecepatan

    material dalam prosesnya, dan ketebalan materialnya.

    Gambar 3.1

    Proses Pengayakan

    3.3 Alat dan Bahan

    3.3.1 Alat

    a. Mesin Screen

    b. Screen (6, 8, 12, 14, 16, 18, 20, 35, 40, 70 mesh)

    c. Timbangand. Sendok

    e. Nampan

    f. Kantong plastik

    g. Lup / Mikroskop

  • 7/27/2019 Lapak PBG - Derajat Liberasi - M3

    3/6

    3.3.2 Bahan

    Batu dasit

    3.4 Prosedur Percobaan

    a. Timbang batu dasit

    b. Susun ayakan atau screen dengan ukuran 6, 8, 12, 14, 16, 18, 20, 35, 40, 70

    mesh

    c. Masukan batudasit tersebut pada ayakan yang pakling atas dan tutup.

    d. Masukan susunan ayakan tersebut pada mesin screen.

    e. Hidupan motor screen dan lakukan pengayakan selama kurang lebih 10

    menit.

    f. Taburkan secara merata pada papan grain counting yang berukuran 10x10

    cm2.

    g. Hitung jumlah butir batu dasit bebas dan terikat setiap kotak yang berukuran

    1x1 cm2 dengan lup atau ukuran 0,5x0,5 cm2 dengan mikroskop, untuk

    masing-masing fraksi ukuran.

    h. Hitung derajat liberasi kuarsa untuk masing-masing kotak dengan

    menggunakan rumus :

    DLSiO2 =

    x 100%

    i. Hitung derajat liberasi rata-rata dasit untuk masing-masing fraksi ukuran, dan

    apa kesimpulan anda?

  • 7/27/2019 Lapak PBG - Derajat Liberasi - M3

    4/6

    3.5 Hasil Pengamatan

    Tabel 3.1

    Hasil Pengamatan

    NO KotakJumlah Total Mineral (butir)

    1 2 3

    -8 + 10# 3.025 2.75 2

    -10 + 12# 33.9375 85 82

    -12 + 14# 51.791 121.25 226

    -14 + 16# 176.45 106.5 226

    -16 + 30# 332.3756 221.5 1006

    -30 + 40# 358.275 349.5 1105

    -40 + 70# 443.9235 1000.5 1218

    3.6 Hasil Pengolahan Data

    Perhitungan :

    DLSiO2=

    x 100%

    8# :

    x 100% = 33.06%

    12# :

    x 100% = 44.2%

    14# :

    x 100% = 73.37%

    16# :

    x 100% = 24.36%

    30# :

    x 100% = 70.1%

    40% :

    x 100% = 90.43%

    70# :

    x 100% = 96.41%

  • 7/27/2019 Lapak PBG - Derajat Liberasi - M3

    5/6

    Tabel 3.2Hasil Pengolahan Data

    NOKotak

    Jumlah Total Mineral

    (butir) DL (%)1 2 3 1 2 3

    -8 + 10# 3.025 2.75 2 33.06 0 0

    -10 + 12# 33.9375 85 82 44.2 23.52 32.9

    -12 + 14# 51.791 121.25 226 73.37 31.34 14.60

    -14 + 16# 176.45 106.5 226 24.36 86.6 23

    -16 + 30# 332.3756 221.5 1006 70.1 50.56 55.2

    -30 + 40# 358.275 349.5 1105 90.43 72.67 60.9

    -40 + 70# 443.9235 1000.5 1218 96.41 41.37 84.7

    3.7 Analisa

    Terjadi kenaikan derajat liberasi disetiap kenaikan nomer kotak/mesh hal ini

    dikarenakan oleh semakin kecilnya lubang atau semakin besarnya mesh akan

    membuat sebuah mineral lebih terliberasi sempurna dibandingkan yang mempunyai

    ukuran lubang yang lebih kecil. Terdapat perbedaan pada kelompok 2 yiatu pada

    mesh yang terbesar mempunyai derajat liberasi yang lebih kecil dibandingkan nomer

    mesh yang sebelumnya, hal ini mungkin terjadi karena adanya kesalahan dalam

    perhitungan jumlah mineral karena mineral pada nomor kotak ini mempunyai ukuranyang sangat kecil sehingga sulit untuk menghitungnya.

    3.8 Kesimpulan

    Dari data yang telah diperoleh dapat disimpulkan bahwa yang mempunyai

    derajat liberasi tertinggi yaitu pada 70# yang didapat angka liberasi pada kelompok 1

    yaitu 96.41%, klompok 2 sebesar 72.67%, dana kelompok 3 sebesar 84.75%.

  • 7/27/2019 Lapak PBG - Derajat Liberasi - M3

    6/6

    DAFTAR PUSTAKA

    Kuliah, Fatek. 2009. Pengolahan Bahan Galian. Blogspot.http:

    //kuliahd3fatek.blogspot.com/2009/05/bab-iii-pengolahan-bahan-galian.html

    Modul Praktikum Pengolahan Bahan Galian. 2013. Laboratorium Tambang

    Universitas Islam Bandung.