lampiran rpjm tanjungsari

16
LAMPIRAN – LAMPIRAN

Upload: swadesa

Post on 13-Nov-2015

43 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

Desa Tanjungsari, keberadaan dan pengelolaan bersifat profesional.

TRANSCRIPT

LAMPIRAN LAMPIRAN

Lampiran II RPJM Desa Tanjungsari Tahun 2014-2019Nomor : Tanggal : Desember 2013

BERITA ACARAMUSRENBANG DESADALAM PENYUSUNAN RPJM DESA

Berkaitan dengan Pelaksanaan Musrenbang desa Tahun 2014, di Desa Tanjungsari Kecamatan Manisrenggo Kabupaten Klaten Provinsi Jawa Tengah dalam rangka penyusunan RPJM Desa Tanjungsari Kecamatan Nisrenggo Tahun 2014-2018, maka pada hari ini :

Hari dan Tanggal: Selasa, 2 Desember 2014Jam : 09.00 - selesaiTempat: Balai Desa Tanjungsaritelah diselenggarakan Musyawarah Desa yang dihadiri oleh Masyarakat Desa dan seluruh Dusun / RW serta Tokoh Masyarakat / Organisasi Masyarakat di Desa sebagaimana tercantum dalam Daftar Hadir Peserta terlampir.

Materi atau Topik yang dibahas dalam Musyawarah Desa ini serta yang bertindak selaku unsur Pimpinan Rapat dan Narasumber adalah :

0. Materi atau Topik1. Penjelasan tujuan, prinsip dan pendekatan RPJM desa1. Penjelasan Struktur Organisasi pemerintahan desa1. Penjelasan kreteria prioritas usulan masyarakat

0. Unsur Pimpinan Rapat dan Narasumber Pemimpin Rapat: SUTRISNO jabatan Kepala Desa TanjungsariNotulen: Drs. Sahro Wardi jabatan Pj. Sekretaris Desa TanjungsariNarasumber: 1. Kasi Pembangunan Kecamatan Manisrenggo2. Fasilitator PNPM

Setelah dilakukan Pembahasan dan Diskusi terhadap Materi atau Topik di atas selanjutnya seluruh Peserta Memutuskan dan Menyepakati beberapa hal yang ditetapkan menjadi Keputusan Akhir dari Musyawarah Desa , yaitu :

2. Menyetujui untuk menunjuk tim penulis RPJMDes2. Segera menyusun RKP Desa untuk penjabaran dari RPJM Desa2. Pembangunan dilaksanakan sesuai skala prioritas.2. Lebih melibatkan unsur perempuan.2. Usulan pembangunan harus meliputi seluruh aspek pembangunan baik dari aspek ekonomi, sosial budaya, pemerintahan umum dan sarana prasana/infrastruktur. Keputusan diambil secara: musyawarah mufakat .

Demikian Berita Acara ini dibuat dan disahkan dengan penuh tanggung jawab agar dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.

Tanjungsari , 2 Desember 2013Pemimpin Musyawarah

( SUTRISNO )Notulis / Sekretaris

( Drs. SAHRO WARDI)

Kepala Desa Tanjungsari

( SUTRISNO )Ketua BPD Desa Tanjungsari

( ENDRO KOMARI )

Menyetujui :Wakil dan Peserta Musrenbang

NamaAlamatTanda Tangan

1. Bogy HarsenoCabakan1.

2. MujionoTiyasan2.

3. Endang Setyorini, SEHarjondani3.

4.H. KoewatManisrenggo4.

5.DjuwarniSedayu5.

DAFTAR HADIR PESERTAMUSRENBANG RPJM DESA TANJUNGSARI

Provinsi: JAWA TENGAHTanggal : 02 Desember 2014

Kabupaten: KLATENNotulis:Drs. Sahro Wardi

Kecamatan: MANISRENGGO:

Desa: TANJUNGSARI

No.NamaAlamat LengkapJenis KelaminOrganisasi / JabatanTanda Tangan

1MarnoLopentung

2A BasarTiyasan

3SuyonoTiyasan

4HariyantoSanggrahan

5Gandung HardiSanggrahan

6SunaryoGlonggongan

7SuriptoGledegan

8WidodoGledegan

9SriyantoCabakan

10SutarmanHarjondani

11Drs. H. Agus SulistyoTanjunganom

12H. HoewatManisrenggo

13H. SajimanManisrenggo

14Eko HanarkaSedayu

15AndriyudaSedayu

16TugiminNgebasan

17TugiranRandukeling

18NgadinoKampungbaru

19SantosaBendosari

20Laksito WBendosari

21Amat SurosoTanjungsari Indah

22MujionoTiyasan

23H. WalidjoSanggrahan

24H. Dirjo WiyonoGledegan

25PonimanHarjondani

26GunartoManisrenggo

27Drs. H. Agus SudarwintoSedayu

28Endro KomariNgebasan

29KirmadiBendosari

30MarjonoBendosari

31Dwi WinarnoGledegan

32MaryantoHarjondani

33Eko DarsonoSanggrahan

34Eko PrayitnoSedayu

35Budi AstutiBendosari

36SetiyatiManisrenggo

37SuminiSedayu

38DjuwarniSedayu

39Faula DRHarjondani

40WarsiniTiyasan

41MarlinaTiyasan

42Atik SupartiSanggrahan

43Andina Mei JGlonggongan

44Ninik SGledegan

45BudiCabakan

46SumiyemHarjondani

47Endang SetyoriniHarjondani

48Sri MurbaningsihNgebasan

49RustiyatiBendosari

50DulhadiTiyasan

51Tejo HarsonoBendosari

52JonoTanjunganom

53Gandung Gunaryo Manisrenggo

54Tri WaluyoManisrenggo

55SutrisnoGledegan

56Drs. Sahro WardiSedayu

57Bogy HarsenoCabakan

58Hasim HaryonoCabakan

59Indro SuryantoHarjondani

60WinarniTnjungsari Indah

Kepala Desa Tanjungsari

( SUTRISNO)

Ketua BPD Desa Tanjungsari

( ENDRO KOMARI )

Lampiran III RPJM Desa Tanjungsari Tahun 2013-2018Nomor : 140/10/IX/2013Tanggal : 02 Desember 2014

PANITA PENYUSUNAN RENCANA PEMBANGUNAN DESA (RPJMDes)DESA TANJUNGSARI KECAMATAN NISRENGGO KABUPATEN KLATEN

KETUA: SUTRISNOSEKRETARIS: Drs. SAHRO WARDIDrs. H. AGUS SULISTYOANGGOTA: MUJIONO H. WALIDJOH. DIRJO WIYONOPONIMANGUNARTODrs. H. AGUS SUDARWINTOENDRO KOMARIENDANG SETYORINI, SEBUDI ASTUTIWINARNIDJUWARNIDULHADI

KEPALA DESA TANJUNGSARI

SUTRISNO

DOKUMENTASI JALAN

FOTO TANGGUL SUNGAI

FOTO MUSRENBANGDES DAN REMBUG WARGA TAHUNAN

FOTO RUMAH TIDAK LAYAK HUNI

FOTO PELATIHAN - PELATIHAN