lahirnya kesusastraan jepang kontemporer

10
Lahirnya Kesusastraan Jepang Kontemporer Matakuliah : N0662 / Kesusastraan Jepang Kontemporer Tahun : 2007 – Pertemuan ke1

Upload: opa

Post on 14-Jan-2016

144 views

Category:

Documents


8 download

DESCRIPTION

Lahirnya Kesusastraan Jepang Kontemporer. Matakuliah: N0662 / Kesusastraan Jepang Kontemporer Tahun: 2007 – Pertemuan ke1. Lahirnya Kesusastraan Jepang Moderen Restorasi Meiji (1868) Jepang Buka diri dari Sakoku(350TH) Jaman Edo kesusastraan tidak berkembang 1. Bacaan wanita - PowerPoint PPT Presentation

TRANSCRIPT

Page 1: Lahirnya Kesusastraan  Jepang Kontemporer

Lahirnya Kesusastraan Jepang Kontemporer

Matakuliah : N0662 / Kesusastraan Jepang KontemporerTahun : 2007 – Pertemuan ke1

Page 2: Lahirnya Kesusastraan  Jepang Kontemporer

Bina Nusantara

Lahirnya Kesusastraan Jepang Moderen

Restorasi Meiji (1868)

Jepang Buka diri dari Sakoku(350TH)

Jaman Edo kesusastraan tidak berkembang1. Bacaan wanita

2. Sastrawan rendah3. Pembaca terbatas

4. Buku mahal5. Tema dibatasi

Jaman Tokugawa runtuh

MODERNISASIBidang Kesusasteraan ---- Gakumon no Susume (1872)

Page 3: Lahirnya Kesusastraan  Jepang Kontemporer

Bina Nusantara

Di jaman Edo, Sastra Tidak Mengalami Perkembangan:

Dianggap bacaan kaum wanita, bukan bacaan kaum intelektual.

Kedudukan sastrawan dianggap rendah. Pembaca yang terbatas. Harga buku yang mahal. Tema cerita dibatasi pemerintah

Tokugawa.

Page 4: Lahirnya Kesusastraan  Jepang Kontemporer

Bina Nusantara

Jaman Meiji (1868), Era BaruKebijakan baru

Menerapkan modernisasi cara barat. Mengejar ketinggalan dari barat. Di bidang sastra: muncul “Gakumon no

susume”. Karangan Fukuzawa Yukichi (1872).

Page 5: Lahirnya Kesusastraan  Jepang Kontemporer

Bina Nusantara

Ciri-ciri Kesusastraan Moderen

Masalah kemandirian kesusastraan, bukan sebagai alat politik.

Tema: Ego manusia moderen. Novel pertama yang dianggap sebagai

kesusastraan Moderen adalah UKIGUMO (1887), oleh Futabatei Shimei.

Page 6: Lahirnya Kesusastraan  Jepang Kontemporer

Bina Nusantara

Ukigumo

1.Utsumi Bunzo

Seorang yang tekun belajar, tetapi tidak mau menyesuaikan diri dengan masyarakat.

Ia dipecat dari pekerjaannya karena tidak bisa menjilat atasannya seperti Honda Noboru.

Page 7: Lahirnya Kesusastraan  Jepang Kontemporer

Bina Nusantara

2.Osei

Mempunyai sifat yang mudah berubah-ubah tidak menentu. Ia mudah tertarik terhadap sesuatu yang baru. Ia juga mudah ikut-ikutan, semudah ia bosan dan kemudian melupakannya.

Osei sangat bangga dengan pendidikannya, juga tentang ide-ide barat, menggunakan barang-barang barat dengan bangga, juga dengan model ranbut hingga tingkah lakunya sehari-hari. Osei selanjutnya beralih suka pada Noboru.

Page 8: Lahirnya Kesusastraan  Jepang Kontemporer

Bina Nusantara

3.Honda Noboru

Seorang pemuda agresif yang pandai mengambil hati dan menjilat, suka pada wanita cantik, dan hanya mengejar kesenangan belaka.

Ia sebenarnya tidak serius terhadap hubungannya dengan Osei.

Page 9: Lahirnya Kesusastraan  Jepang Kontemporer

Bina Nusantara

Aliran Kesusastraan Yang Lahir

1. Aliran Realisme Menolak tema Kanzen Choaku. Shosetsu Shinzui karya Tsubouchi

Shoyo.

2. Aliran Pseudoklasik Mempergunakan kembali metode

klasik. Take Kurabe karya Higuchi Ichiyo.

Page 10: Lahirnya Kesusastraan  Jepang Kontemporer

Bina Nusantara

3. Aliran Romantisme Berisikan tema percintaan. Maihime karya Mori Ogai.

4. Aliran Naturalisme Keadaan nyata yang ada di sekeliling kita.

Hakai karya Shimazaki Tooson.