kuliah interaktif 13 kegawatdaruratan pada kehamilan persalinan[1]

57
KEGAWATDARURATAN PADA KEGAWATDARURATAN PADA KEHAMILAN & PERSALINAN KEHAMILAN & PERSALINAN PROF DR Sardjana dr SpOG-K.SH PROF DR Sardjana dr SpOG-K.SH Guru Besar Fakultas Kedokteran Guru Besar Fakultas Kedokteran UIN SYARIF HIDAYATULLAH JAKARTA UIN SYARIF HIDAYATULLAH JAKARTA

Upload: agung-nugroho-ote

Post on 27-Oct-2015

57 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

KEGAWATDARURATAN KEGAWATDARURATAN PADA KEHAMILAN & PADA KEHAMILAN &

PERSALINANPERSALINAN

PROF DR Sardjana dr SpOG-K.SHPROF DR Sardjana dr SpOG-K.SHGuru Besar Fakultas KedokteranGuru Besar Fakultas Kedokteran

UIN SYARIF HIDAYATULLAH JAKARTAUIN SYARIF HIDAYATULLAH JAKARTA

FKIK UINMODUL P2K2

ObyektifObyektif

Menyebutkan 7 langkah penilaian ibu hamilMenyebutkan 7 langkah penilaian ibu hamil Menyebutkan 7 langkah persiapan membantu Menyebutkan 7 langkah persiapan membantu

persalinan pra-rumah sakitpersalinan pra-rumah sakit Menyebutkan 4 peralatan yang dibutuhkan Menyebutkan 4 peralatan yang dibutuhkan

untuk membantu persalinan pra-rumah sakituntuk membantu persalinan pra-rumah sakit Menyebutkan 13 langkah membantu Menyebutkan 13 langkah membantu

persalinanpersalinan Menyebutkan 3 komplikasi pada kehamilanMenyebutkan 3 komplikasi pada kehamilan Menyebutkan 6 komplikasi pada persalinanMenyebutkan 6 komplikasi pada persalinan

FKIK UINMODUL P2K2

Anatomi Perempuan Anatomi Perempuan dalam Kehamilandalam Kehamilan

• Janin

• Rahim

• Kantong Ketuban

• Plasenta

• Tali Pusat

• Serviks

• Vagina

FKIK UINMODUL P2K2

Tahap 1Tahap 1Dilatasi ServiksDilatasi Serviks

• Berlangsung selama beberapa jam

• Dimulai dengan mulai menipis dan melebarnya serviks sampai serviks telah melebar sempurna dan siap dilalui bayi

• Penipisan dan pelebaran serviks terjadi akibat adanya kontraksi rahim yang semakin sering dan semakin kuat. Kontraksi ini akan menimbulkan rasa nyeri pada ibu

Cegah ibu mengejan pada tahap ini. Mengejan pada

tahap ini dapat menyebabkan pembengkakan pada jalan lahir

dan menyulitkan persalinan

FKIK UINMODUL P2K2

Tahap 2Tahap 2Lahirnya BayiLahirnya Bayi

• Dimulai dari saat serviks telah melebar sempurna

• Dilanjutkan dengan janin mulai memasuki jalan lahir

• Berakhir saat terlahirnya bayi

• Sesaat sebelum bayi keluar, kemaluan ibu akan tampak menonjol, disebut sebagai crowning. Keadaan ini merupakan tanda bahwa bayi akan segera lahir

FKIK UINMODUL P2K2

Tahap 2Tahap 2Lahirnya BayiLahirnya Bayi

Jangan mencoba untuk menunda persalinan dengan

menekan vulva ibu atau meminta ibu menyilangkan kaki.

Hal ini dapat menyebabkan cedera pada jalan lahir dan bayi

Kenali adanya crowning, yang menandakan bayi akan segera lahir

FKIK UINMODUL P2K2

Tahap 3Tahap 3Lahirnya PlasentaLahirnya Plasenta

Terjadi beberapa menit setelah Terjadi beberapa menit setelah lahirnya bayilahirnya bayi

Ibu merasa mulas lagiIbu merasa mulas lagi Lahirnya plasenta umumnya disertai Lahirnya plasenta umumnya disertai

dengan keluarnya darahdengan keluarnya darah

FKIK UINMODUL P2K2

Lahirnya PlasentaLahirnya Plasenta

FKIK UINMODUL P2K2

Membantu Persalinan Membantu Persalinan DaruratDarurat

Menilai keadaan ibuMenilai keadaan ibu Persiapan membantu Persiapan membantu

persalinanpersalinan Membantu persalinan bayi dan Membantu persalinan bayi dan

plasentaplasenta Mengontrol keadaan ibu dan Mengontrol keadaan ibu dan

bayibayi

FKIK UINMODUL P2K2

Penilaian Ibu Hamil Penilaian Ibu Hamil (1)(1)

Pastikan keamanan Pastikan keamanan lingkungan dan gunakan alat lingkungan dan gunakan alat pelindung diripelindung diri

Nilai A-B-C dan tanda vitalNilai A-B-C dan tanda vital Riwayat kehamilan,Riwayat kehamilan, riwayat riwayat

persalinanpersalinan, , riwayat riwayat pemeriksaan kehamilanpemeriksaan kehamilan

FKIK UINMODUL P2K2

Penilaian Ibu Hamil Penilaian Ibu Hamil (2)(2)

Tentukan Tentukan waktu mulainya kontraksi dan waktu mulainya kontraksi dan pecahnya ketubanpecahnya ketuban

Adakah rasa ingin buang air dan mengejan?Adakah rasa ingin buang air dan mengejan? Lakukan evaluasi visual, periksa kemaluan ibu Lakukan evaluasi visual, periksa kemaluan ibu

crowning ??crowning ?? Tentukan sikap sebagai penolong pertamaTentukan sikap sebagai penolong pertama

Rujuk? Pertolongan Persalinan Darurat?Rujuk? Pertolongan Persalinan Darurat?

FKIK UINMODUL P2K2

Persiapan Pertolongan Persiapan Pertolongan Persalinan Darurat (1)Persalinan Darurat (1)

Terangkan keadaan ibu dan pastikan izin Terangkan keadaan ibu dan pastikan izin dari ibu atau suamidari ibu atau suami

Siapkan tempat yang aman dan nyaman.Siapkan tempat yang aman dan nyaman.

Baringkan ibu pada posisi terlentang Baringkan ibu pada posisi terlentang dengan kepala disangga bantal, kedua dengan kepala disangga bantal, kedua lutut ditekuk, tungkai dibuka dan bokong lutut ditekuk, tungkai dibuka dan bokong sedikit ditinggikansedikit ditinggikan

Siapkan perlengkapan yang dibutuhkanSiapkan perlengkapan yang dibutuhkan

FKIK UINMODUL P2K2

Persiapan Pertolongan Persiapan Pertolongan Persalinan Darurat (2)Persalinan Darurat (2)

Letakkan kain/selimut bersih di bawah Letakkan kain/selimut bersih di bawah bokong dan di depan kemaluan ibu. bokong dan di depan kemaluan ibu.

Perlu diingat bahwa dalam proses Perlu diingat bahwa dalam proses persalinan ibu akan mengeluarkan persalinan ibu akan mengeluarkan

darah cukup banyakdarah cukup banyak

Periksa adanya crowningPeriksa adanya crowning Tenangkan ibuTenangkan ibu

FKIK UINMODUL P2K2

Perlengkapan Perlengkapan Pertolongan Persalinan Pertolongan Persalinan Darurat Darurat

Peralatan pelindung diri yang dibutuhkanPeralatan pelindung diri yang dibutuhkan Kacamata pelindungKacamata pelindung MaskerMasker Sarung tangan sterilSarung tangan steril CelemekCelemek SepatuSepatu

Kain/selimut/handuk bersihKain/selimut/handuk bersih Set persalinan (klem steril 2 buah, gunting steril 1 Set persalinan (klem steril 2 buah, gunting steril 1

buah,penjepit tali pusat, kasa steril)buah,penjepit tali pusat, kasa steril) Kantong plastik 2 buah (bungkus plasenta&sampah)Kantong plastik 2 buah (bungkus plasenta&sampah)

FKIK UINMODUL P2K2

Membantu Persalinan (1)Membantu Persalinan (1)

Pimpin ibu untuk mengejanPimpin ibu untuk mengejan Lakukan Lakukan penekanan dengan lembut penekanan dengan lembut

menggunakan telapak tangan di depan menggunakan telapak tangan di depan kemaluan ibukemaluan ibu

Jika Jika kantung ketuban belum pecahkantung ketuban belum pecah dan dan tampak membumbung dari luar, tampak membumbung dari luar, pecahkanlah dengan mencubitnyapecahkanlah dengan mencubitnya

FKIK UINMODUL P2K2

Membantu Persalinan (2)Membantu Persalinan (2)

Jika tali pusat melilit leher bayi, lepaskanlah Jika tali pusat melilit leher bayi, lepaskanlah namun namun jangan terjebak dalam usaha jangan terjebak dalam usaha membebaskan tali pusatmembebaskan tali pusat

Bantu kepala bayi yang telah keluar, Bantu kepala bayi yang telah keluar, jangan melakukan dorongan maupun jangan melakukan dorongan maupun tarikan pada bayitarikan pada bayi

Letakkan bayi di depan kemaluan ibu Letakkan bayi di depan kemaluan ibu

FKIK UINMODUL P2K2

Membantu Persalinan (3)Membantu Persalinan (3)

Pastikan bayi Pastikan bayi bernapas dan bernapas dan menangismenangis

Jepit tali pusat dengan Jepit tali pusat dengan menggunakan klem di menggunakan klem di dua tempatdua tempat

Gunting tali pusat di Gunting tali pusat di antara kedua klemantara kedua klem. . Pasang penjepit tali Pasang penjepit tali pusat pada 20 cm dari pusat pada 20 cm dari pusat bayipusat bayi

FKIK UINMODUL P2K2

Membantu Persalinan (4)Membantu Persalinan (4)

Keringkan bayi, kemudian bungkus dengan Keringkan bayi, kemudian bungkus dengan selimut bersih dan kering. Catat waktu dan selimut bersih dan kering. Catat waktu dan tempat persalinantempat persalinan

Membantu pengeluaran plasenta. Membantu pengeluaran plasenta. Jangan Jangan menarik tali pusatmenarik tali pusat

Kontrol perdarahan Kontrol perdarahan Nilai Nilai tanda vitaltanda vital terus-menerus terus-menerus

FKIK UINMODUL P2K2

Membantu Persalinan (4)Membantu Persalinan (4)

Keringkan bayi, kemudian bungkus dengan Keringkan bayi, kemudian bungkus dengan selimut bersih dan kering. Catat waktu dan selimut bersih dan kering. Catat waktu dan tempat persalinantempat persalinan

Membantu pengeluaran plasenta. Membantu pengeluaran plasenta. Jangan Jangan menarik tali pusatmenarik tali pusat

Kontrol perdarahan Kontrol perdarahan Nilai Nilai tanda vitaltanda vital terus-menerus terus-menerus

FKIK UINMODUL P2K2

Membantu Persalinan (4)Membantu Persalinan (4)

Keringkan bayi, kemudian bungkus dengan Keringkan bayi, kemudian bungkus dengan selimut bersih dan kering. Catat waktu dan selimut bersih dan kering. Catat waktu dan tempat persalinantempat persalinan

Membantu pengeluaran plasenta. Membantu pengeluaran plasenta. Jangan Jangan menarik tali pusatmenarik tali pusat

Kontrol perdarahan Kontrol perdarahan Nilai Nilai tanda vitaltanda vital terus-menerus terus-menerus

FKIK UINMODUL P2K2

Cara Mengontrol Cara Mengontrol PerdarahanPerdarahan

Persalinan sebenarnya dapat terjadi tanpa bantuan siapapun.

Sebagai penolong, yang penting adalah membimbing

keluarnya bayi, memastikan bayi bernapas

dan mengontrol tanda vital ibu.

FKIK UINMODUL P2K2

Komplikasi Dalam Komplikasi Dalam KehamilanKehamilan

FKIK UINMODUL P2K2

Komplikasi Yang Sering Komplikasi Yang Sering Terjadi Pada KehamilanTerjadi Pada Kehamilan

Perdarahan pada kehamilanPerdarahan pada kehamilan

* Plasenta Previa* Plasenta Previa

* * Solusio PlasentaSolusio Plasenta

* Abortus* Abortus Kehamilan ektopikKehamilan ektopik

FKIK UINMODUL P2K2

Plasenta PreviaPlasenta Previa

Plasenta tumbuh di tempat yang Plasenta tumbuh di tempat yang tidak normal menutupi tidak normal menutupi sebagian atau seluruh servikssebagian atau seluruh serviks

Proses persalinan serviks Proses persalinan serviks meregang plasenta meregang plasenta teregang dan robek teregang dan robek perdarahan syokperdarahan syok

FKIK UINMODUL P2K2

Gejala dan Tanda Gejala dan Tanda Plasenta PreviaPlasenta Previa

Mungkin terdapat Mungkin terdapat riwayat riwayat perdarahanperdarahan sebelumnya sebelumnya

Perdarahan vagina Perdarahan vagina mendadak mendadak tanpa disertai nyeri hebattanpa disertai nyeri hebat

FKIK UINMODUL P2K2

Plasenta PreviaPlasenta Previa

FKIK UINMODUL P2K2

Solusio PlasentaSolusio Plasenta

Adalah keadaan terlepasnya sebagian atau Adalah keadaan terlepasnya sebagian atau seluruh plasenta dari rahim sebelum seluruh plasenta dari rahim sebelum

terjadinya proses persalinan. Umumnya terjadinya proses persalinan. Umumnya terjadi setelah trauma pada perut ibu. terjadi setelah trauma pada perut ibu.

Perdarahan pada solusio plasenta dapat Perdarahan pada solusio plasenta dapat mengalir keluar dari kemaluan atau mengalir keluar dari kemaluan atau

tertahan ke dalam. tertahan ke dalam.

Yang perlu diperhatikan adalah ada Yang perlu diperhatikan adalah ada tidaknya tanda syoktidaknya tanda syok

FKIK UINMODUL P2K2

Solusio PlasentaSolusio PlasentaGejala dan TandaGejala dan Tanda

Perdarahan dari vagina (tidak Perdarahan dari vagina (tidak selalu ada)selalu ada)

Nyeri abdomenNyeri abdomen Nyeri punggungNyeri punggung

FKIK UINMODUL P2K2

Solusio PlasentaSolusio Plasenta

FKIK UINMODUL P2K2

AbortusAbortus

Adalah pengeluaran seluruh atau sebagian Adalah pengeluaran seluruh atau sebagian jaringan atau janin setelah terjadi kematian jaringan atau janin setelah terjadi kematian

janin. Sering terjadi pada kehamilan janin. Sering terjadi pada kehamilan kurang dari 20 minggu. Kematian janin kurang dari 20 minggu. Kematian janin

dapat disebabkan karena infeksi, kelainan dapat disebabkan karena infeksi, kelainan pada janin maupun kelainan atau penyakit pada janin maupun kelainan atau penyakit

pada ibu. pada ibu.

Abortus dapat terjadi secara Abortus dapat terjadi secara komplitkomplit maupun maupun inkomplitinkomplit

FKIK UINMODUL P2K2

AbortusAbortusGejala dan TandaGejala dan Tanda

Perdarahan vagina ringan sampai berat Perdarahan vagina ringan sampai berat Nyeri abdomen/mulas di perut bagian Nyeri abdomen/mulas di perut bagian

bawahbawah Nyeri punggung Nyeri punggung Ibu telah dinyatakan positif hamil Ibu telah dinyatakan positif hamil

sebelumnyasebelumnya Keluarnya jaringan atau gumpalan darah Keluarnya jaringan atau gumpalan darah

beku dari kemaluan ibubeku dari kemaluan ibu

FKIK UINMODUL P2K2

Tindakan pra Rumah Sakit Tindakan pra Rumah Sakit untuk Perdarahan Selama untuk Perdarahan Selama

KehamilanKehamilan

Monitor tanda vitalMonitor tanda vital Jika syok, lakukan penanganan syok, Jika syok, lakukan penanganan syok,

berikan oksigen sesuai protapberikan oksigen sesuai protap Letakkan handuk bersih, kain atau Letakkan handuk bersih, kain atau

pembalut di kemaluan. Jangan pembalut di kemaluan. Jangan memasukkan apapun ke dalam vaginamemasukkan apapun ke dalam vagina

Evakuasi ibu ke rumah sakit secepatnyaEvakuasi ibu ke rumah sakit secepatnya

FKIK UINMODUL P2K2

Kehamilan EktopikKehamilan Ektopik

Kehamilan dimana telur yang telah Kehamilan dimana telur yang telah dibuahi tumbuh di luar rahim. Sehingga dibuahi tumbuh di luar rahim. Sehingga

janin dan plasenta terbentuk di luar janin dan plasenta terbentuk di luar rahim. Bila kehamilan ektopik ini rahim. Bila kehamilan ektopik ini

terganggu, dapat terjadi perdarahan terganggu, dapat terjadi perdarahan dalam abdomen dan menyebabkan ibu dalam abdomen dan menyebabkan ibu

kehilangan kesadaran sampai syok.kehilangan kesadaran sampai syok.

FKIK UINMODUL P2K2

Kehamilan EktopikKehamilan EktopikGejala dan TandaGejala dan Tanda

Penderita mungkin mengetahui dirinya Penderita mungkin mengetahui dirinya hamil muda (pemeriksaan urin positif)hamil muda (pemeriksaan urin positif)

Nyeri perut pada bagian bawah atau Nyeri perut pada bagian bawah atau seluruh perutseluruh perut

Perdarahan vaginaPerdarahan vagina Penurunan kesadaranPenurunan kesadaran Tanda syokTanda syok

FKIK UINMODUL P2K2

Kehamilan EktopikKehamilan Ektopik

FKIK UINMODUL P2K2

Tindakan pra Rumah Tindakan pra Rumah SakitSakit

Monitor tanda vitalMonitor tanda vital Jika syok, lakukan penanganan Jika syok, lakukan penanganan

syok, berikan oksigen sesuai syok, berikan oksigen sesuai protapprotap

Evakuasi penderita ke rumah Evakuasi penderita ke rumah sakit terdekat secepatnyasakit terdekat secepatnya

FKIK UINMODUL P2K2

Komplikasi Dalam Komplikasi Dalam PersalinanPersalinan

FKIK UINMODUL P2K2

Presentasi BokongPresentasi BokongTindakan Pra-RSTindakan Pra-RS

Informasi bahwa Informasi bahwa dokter/bidan mengatakan dokter/bidan mengatakan bayinya sungsang bayinya sungsang Melihat yang membumbung Melihat yang membumbung di kemaluan ibu adalah di kemaluan ibu adalah bokongbokong

Segera evakuasi ibu ke Segera evakuasi ibu ke

rumah sakit.rumah sakit.

FKIK UINMODUL P2K2

Presentasi Kaki atau Presentasi Kaki atau TanganTangan

Melihat kaki atau tanganMelihat kaki atau tangan

Harus ditolong dokter Harus ditolong dokter atau bidanatau bidan

Evakuasi secepatnyaEvakuasi secepatnya

FKIK UINMODUL P2K2

Prolaps Tali PusatProlaps Tali Pusat

Tindakan Pra-Rumah SakitTindakan Pra-Rumah Sakit Jangan mencoba untuk Jangan mencoba untuk

mendorong tali pusat ke dalammendorong tali pusat ke dalam Baringkan ibu dalam posisi Baringkan ibu dalam posisi

terlentang dan tinggikan bokongterlentang dan tinggikan bokong Evakuasi penderita secepatnyaEvakuasi penderita secepatnya

Bila yang keluar terlebih dahulu adalah tali pusat. Ini adalah keadaan gawat darurat.

FKIK UINMODUL P2K2

Persalinan Ganda Persalinan Ganda (kembar)(kembar)

Bayi kedua akan menyusul lebih Bayi kedua akan menyusul lebih kurang 10-15 menit setelah bayi kurang 10-15 menit setelah bayi pertamapertama

Posisi bayi kedua !!!Posisi bayi kedua !!!

FKIK UINMODUL P2K2

Prematur dan Berat Prematur dan Berat Lahir KurangLahir Kurang

Prematur = usia kehamilan < 36 mingguPrematur = usia kehamilan < 36 minggu berat lahir < 2500 gramberat lahir < 2500 gram

Bayi rentan terhadap infeksiBayi rentan terhadap infeksi Lakukan pertolongan sesteril mungkinLakukan pertolongan sesteril mungkin Jauhkan dari orang banyakJauhkan dari orang banyak Segera bawa ke rumah sakitSegera bawa ke rumah sakit

FKIK UINMODUL P2K2

Lahir MatiLahir Mati

Bayi meninggal sejak dalam kandunganBayi meninggal sejak dalam kandungan Kenali bayi lahir mati tidak perlu Kenali bayi lahir mati tidak perlu

melakukan resusitasimelakukan resusitasi Tanda lahir mati : kulit menggelembung, Tanda lahir mati : kulit menggelembung,

bau busukbau busuk, kepala lunak, kepala lunak Rahasiakan dari ibu, namun beritahukan Rahasiakan dari ibu, namun beritahukan

pada suamipada suami

FKIK UINMODUL P2K2

ObyektifObyektif

Menyebutkan 7 langkah penilaian ibu hamilMenyebutkan 7 langkah penilaian ibu hamil Menyebutkan 7 langkah persiapan membantu Menyebutkan 7 langkah persiapan membantu

persalinan pra-rumah sakitpersalinan pra-rumah sakit Menyebutkan 4 peralatan yang dibutuhkan Menyebutkan 4 peralatan yang dibutuhkan

untuk membantu persalinan pra-rumah sakituntuk membantu persalinan pra-rumah sakit Menyebutkan 13 langkah membantu Menyebutkan 13 langkah membantu

persalinanpersalinan Menyebutkan 3 komplikasi pada kehamilanMenyebutkan 3 komplikasi pada kehamilan Menyebutkan 6 komplikasi pada persalinanMenyebutkan 6 komplikasi pada persalinan

Terima KasihTerima Kasih