kuesioner motivasi disiplin dan komitmen kinerja

6
PETUNJUK KUESIONER 1. Petunjuk Pengisian a. Berilah tanda check list () pada kolom yang tersedia, dan pilih sesuai dengan keadaan yang sebenarnya. b. Terdapat lima alternatif jawaban, yaitu : 5 = Sangat Setuju (SS). 4 = Setuju (S). 3 = Ragu-Ragu (RR). 2 = Tidak Setuju (TS). 1 = Sangat Tidak Setuju (STS). 2. Karakteristik Responden a. Nama Responden Bebas isi atau tidak : ……………………………… b. Usia : ........... Tahun c. Jenis Kelamin : Laki-laki \ Perempuan *) d. Jabatan : ............................................... *) Coret yang tidak perlu

Upload: dianto-irawan

Post on 05-Jul-2015

595 views

Category:

Data & Analytics


7 download

DESCRIPTION

kuesioner motivasi disiplin dan komitmen kinerja kuesioner skripsi dianto irawan

TRANSCRIPT

Page 1: kuesioner motivasi disiplin dan komitmen kinerja

PETUNJUK KUESIONER

1. Petunjuk Pengisian

a. Berilah tanda check list () pada kolom yang tersedia, dan pilih sesuai

dengan keadaan yang sebenarnya.

b. Terdapat lima alternatif jawaban, yaitu :

5 = Sangat Setuju (SS).

4 = Setuju (S).

3 = Ragu-Ragu (RR).

2 = Tidak Setuju (TS).

1 = Sangat Tidak Setuju (STS).

2. Karakteristik Responden

a. Nama Responden

Bebas isi atau tidak : ………………………………

b. Usia : ........... Tahun

c. Jenis Kelamin : Laki-laki \ Perempuan *)

d. Jabatan : ...............................................

*) Coret yang tidak perlu

Page 2: kuesioner motivasi disiplin dan komitmen kinerja

Variabel Motivasi (X1)

No Pernyataan Alternatif Jawaban

SS S RR TS STS

A. Indikator Kompensasi

1 Guru menerima gaji sesuai dengan daftar

gaji

2 Guru menerima tunjangan fungsional

sesuai dengan ketentuan yang berlaku

3 Menerima transport penataran/pelatihan

B. Indikator Lingkungan

1 Perabotan sekolah lengkap

2 Tata ruang sekolah sudah sesuai dan

nyaman

3 Bangunan sekolah aman dan nyaman

C. Indikator Promosi

1. Pemegang jabatan yang ada sudah sesuai

dengan bidang masing-masing

2. Kebijakan atasan sudah sesuai ketentuan

3. Para guru diberikan kesempatan untuk

mengembangkan diri

Page 3: kuesioner motivasi disiplin dan komitmen kinerja

Variabel Disiplin (X2)

No Pernyataan Alternatif Jawaban

SS S RR TS STS

A. Tujuan dan Kemampuan

1. Guru memiliki tujuan yang jelas dalam

proses mendidik

2. Guru memiliki kemampuan mengajar

yang baik

3. Tugas guru sudah sesuai dengan tujuan

dan kemampuan guru

B. Teladan Pemimpin

1. Kepala sekolah memberikan contoh

pemimpin yang baik

2. Kepala sekolah datang tepat waktu

3. Kepala sekolah bersikap adil dalam

menegakan kedisiplin

C. Balas Jasa

1. Guru menerima gaji sudah sesuai dengan

jasa yang diberikan

2. Guru menerima gaji sesuai dengan daftar

gaji

3. Guru menerima gaji tepat waktu

D. Keadilan

1. Seluruh guru diperlakukan sama tanpa

membedakan pangkat dan golongan

2. Hukuman kedisiplinan guru sama tanpa

ada dibedakan

3. Kepala sekolah bersikap adil dalam

mengambil kebijakan

Page 4: kuesioner motivasi disiplin dan komitmen kinerja

E. Waskat (Pengawasan Melekat)

1. Kepala sekolah memberikan pengawasan

yang aktif

2. Atasan memberikan secara langsung

mengatasi masalah yang ada

3. Atasan mengontrol gairah kerja dan

prestasi kerja bawahannya

F. Sanksi Hukuman

1. Peraturan yang ada sudah sesuai

2. Sanksi hukuman membuat guru jera

3. Hukuman diterapkan sama rata

G. Ketegasan

1. Kepala Sekolah tegas dalam mengambil

tindakan kedisiplinan

2. Kepala Sekolah berani bertindak untuk

memberikan sanksi

3. Kepala sekolah memberi sanksi sesuai

kesepakatan bersam

H. Hubungan Kemanusiaan

1. Antara Kepala sekolah dan guru selalu

harmonis

2. Sesama guru saling menyemangati secara

profesional

3. Kepala sekolah memperlakukan guru

sesuai hak dan kemanuasiaan

Page 5: kuesioner motivasi disiplin dan komitmen kinerja

Variabel Komitmen (X3)

No Pernyataan Alternatif Jawaban

SS S RR TS STS

A. Affective Commitment

1. Guru memberikan kontribusi secara

berarti terhadap pekerjaannya

2. Guru memiliki hasrat yang kuat untuk

tetap bekerja dan mengajar

3. Guru memegang teguh peraturan yang ada

B. Continuance Commitment

1. Guru menyadari tanggung jawab sebagai

pendidik

2. Guru selalu memiliki keinginan yang

besar untuk selalu tetap bekerja dan

mengajar

3. Guru selalu memegang teguh komitmen

yang ada

C. Normative Commitment

1. Guru menyadari kewajibannya sebagai

pendidik

2. Guru menyadari tanggung jawab yang

dipikulnya sebagai pendidik

3. Guru menyadari tugasnya sebagai

pendidik

Page 6: kuesioner motivasi disiplin dan komitmen kinerja

Variabel Kinerja (Y)

No Pernyataan Alternatif Jawaban

SS S RR TS STS

A. Kualitas

1 Guru dapat menguasai kelas dengan baik

2 Guru menguasai materi pelajaran

3 Guru menanggapi pertanyaan siswa

dengan baik dan benar

B. Kuantitas

1 Guru mengakhiri jam pelajaran sesuai

beban jam mengajar dikelas

2 Guru pulang sekolah tepat jam pulang

3 Guru datang tempat waktu

C. Kehandalan

1. Guru memberikan penjelasan materi

pelajaran dengan benar

2. Guru mengoreksi hasil latihan/ujian

dengan akurat

3. Guru sigap dan tanggap dalam mengajar

D. Sikap

1. Guru menyelesaikan pekerjaannya secara

sistematis

2. Guru selalu termotivasi untuk melakukan

kegiatan kerjanya

3. Guru melaksanakan pekerjaannya dengan

cermat serta teliti