kse - paguyuban kse ui - 2013-11-01

1
Dipublikasikan pada KSE (http://karyasalemba4.org ) Home > Paguyuban KSE UI Paguyuban KSE UI Secara garis besar kegiatan Paguyuban KSE UI dapat dikelompokkan dalam: A. Kegiatan Internal Kegiatan yang dilakukan Paguyuban KSE UI untuk menjaga tali silahturrahmi antara mereka serta untuk menambah wawasan dan ketrampilan adalah sharing dan consulting, gathering dan team building, job mentoring sertagroup bahasa (dengan tujuan mengasah kemampuan bahasa Inggris) B. Kegiatan Eksternal · Rumah Pintar ?RUPIN?, program bimbingan belajar non profit yang ditujukan untuk siswa kelas 3 Sekolah Menengah Atas. Tujuan bimbingan belajar ini untuk mempersiapkan siswa dalam menghadapi Ujian Nasional maupun Seleksi Masuk Perguruan Tinggi Negeri di Indonesia. · English and Mathematics for Kids ?EMFK?, tujuan program ini adalah mengajarkan anak-anak di sekitar Sekretariat Paguyuban KSE UI mengerti dan menyenangi pelajaran Bahasa Inggris dan Matematika. Kegiatan belajar diadakan didalam ruangan dan diluar kelas seperti di lingkungan kampus UI. Selain belajar, peserta didik dilatih juga berkreasi seperti menggambar, menyanyi, fashion show, dll). · Pemeriksaan dan Penyuluhan Kesehatan, program ini bertujuan untuk membantu masyarakat khususnya anak-anak untuk membiasakan hidup bersih. Bekerjasama dengan komunitas mahasiswa kedokteran gigi UI, kegiatan penyuluhan menyikat gigi dengan baik dan benar dilaksanakan di Sekretariat Paguyuban KSE UI. · Bimbingan Belajar Rumah Pintar ?RUPIN? KSE UI, hingga saat ini berhasil membantu 44 (sepuluh) siswa menengah atas yang tergolong kurang mampu secara finansial di daerah sekitar sekretariat paguyuban untuk masuk Perguruan Tinggi Negeri. URL sumber: http://karyasalemba4.org/node/2204

Upload: alisha-soebroto

Post on 22-Nov-2015

27 views

Category:

Documents


8 download

DESCRIPTION

hai

TRANSCRIPT

  • Dipublikasikan pada KSE (http://karyasalemba4.org)

    Home > Paguyuban KSE UI

    Paguyuban KSE UI

    Secara garis besar kegiatan Paguyuban KSE UI dapat dikelompokkan dalam:

    A. Kegiatan Internal

    Kegiatan yang dilakukan Paguyuban KSE UI untuk menjaga tali silahturrahmi antara mereka serta untuk menambah wawasan dan ketrampilan adalah sharing dan consulting, gathering dan team building, job mentoring serta group bahasa (dengan tujuan mengasah kemampuan bahasa Inggris)

    B. Kegiatan Eksternal

    Rumah Pintar ?RUPIN?, program bimbingan belajar non profit yang ditujukan untuk siswa kelas 3 Sekolah Menengah Atas. Tujuan bimbingan belajar ini untuk mempersiapkan siswa dalam menghadapi Ujian Nasional maupun Seleksi Masuk Perguruan Tinggi Negeri di Indonesia.

    English and Mathematics for Kids ?EMFK?, tujuan program ini adalah mengajarkan anak-anak di sekitar Sekretariat Paguyuban KSE UI mengerti dan menyenangi pelajaran Bahasa Inggris dan Matematika. Kegiatan belajar diadakan didalam ruangan dan diluar kelas seperti di lingkungan kampus UI. Selain belajar, peserta didik dilatih juga berkreasi seperti menggambar, menyanyi, fashion show, dll).

    Pemeriksaan dan Penyuluhan Kesehatan, program ini bertujuan untuk membantu masyarakat khususnya anak-anak untuk membiasakan hidup bersih. Bekerjasama dengan komunitas mahasiswa kedokteran gigi UI, kegiatan penyuluhan menyikat gigi dengan baik dan benar dilaksanakan di Sekretariat Paguyuban KSE UI.

    Bimbingan Belajar Rumah Pintar ?RUPIN? KSE UI, hingga saat ini berhasil membantu 44 (sepuluh) siswa menengah atas yang tergolong kurang mampu secara finansial di daerah sekitar sekretariat paguyuban untuk masuk Perguruan Tinggi Negeri.

    URL sumber: http://karyasalemba4.org/node/2204