krismin 20 mineral

41
Nama Mineral : Olivine Perawakan Kristal : Tidak teratur, membutirdan massif Warna : Hijau kekuningan sampai hijau keabu-abuan. Belahan : Tidak sempurna Kilap : Kilapkaca Rumus Kimia : (Mg,Fe)2, ( SiO4) Sistem Kristal : Ortorombik Kekerasan : 6,5 – 7 BD : 3,27 – 4,37 Kilap : Kaca Terdapatnya : Olivin umumnya sebagai mineral pembentuk batuan dan juga sebagai mineral pengiring, dalam batuan basa seperti gabbro, peridotit. Nama mineral : Forsterite Kategori : Feromagnesian Silika Rumus Kimia : Mg 2 SiO 4 Komposisi : Magnesium, Silikat, Oksigen Sistem Kristal : Orthorombik Warna : Hijau Botol Kristal Habit : Granular (Membutir) Kilap : Vitreous (Glassy) Cerat : Putih Belahan : {001} Good, {010} Distinct Kekerasan : 6 – 7

Upload: syahendi-okka-arsada

Post on 18-Nov-2015

36 views

Category:

Documents


9 download

DESCRIPTION

krismin

TRANSCRIPT

Nama Mineral : OlivinePerawakan Kristal: Tidak teratur, membutirdan massif Warna: Hijau kekuningan sampai hijau keabu-abuan. Belahan: Tidak sempurnaKilap: KilapkacaRumus Kimia: (Mg,Fe)2, ( SiO4)Sistem Kristal: OrtorombikKekerasan: 6,5 7BD: 3,27 4,37Kilap: KacaTerdapatnya : Olivin umumnya sebagai mineral pembentuk batuan dan juga sebagai mineral pengiring, dalam batuan basa seperti gabbro, peridotit.

Nama mineral : ForsteriteKategori: Feromagnesian SilikaRumus Kimia:Mg2SiO4Komposisi: Magnesium, Silikat, OksigenSistem Kristal: OrthorombikWarna: Hijau BotolKristal Habit: Granular (Membutir)Kilap: Vitreous (Glassy)Cerat: PutihBelahan: {001} Good, {010} DistinctKekerasan: 6 7 Magnetism: Non-magnetikTransparansi: TransparanPecahan: ChoncoidalDensity: 3.21 - 3.33, Average = 3.27Genesis: Terdapat pada kedalaman > 50 Km

Nama mineral : FayaliteKategori: Feromagnesian SilikaRumus Kimia:Fe2+2(SiO4)Komposisi: Besi, Silikat, OksigenSistem Kristal: Orthorombik, Monoklin, TetragonalWarna: Kuning KeemasanKristal Habit: Granular (Membutir)Kilap: Vitreous (Glassy)Cerat: PutihBelahan: {010} IndistinctKekerasan: 6.5 Magnetism: Non-magnetikTransparansi: TransparanPecahan: ChoncoidalDensity: 4.39Genesis:

Nama mineral : AegirineKategori: Mineral SilikatRumus Kimia:NaFe3+[ Si2O6]Komposisi: Natrium, Besi, Silikat, OksigenSistem Kristal: MonoklinWarna: Hijau gelap, hitam kehijauanKristal Habit: Prismatik panjangKilap: Vitreous to slightly resinousCerat: Abu kekuninganBelahan : Good on {110}, (110) ^ (110) 87; parting on {100}Kekerasan: 6 Skala MoshTransparansi: Translucent to opaquePecahan: UnevenTenacity: BrittleGenesis : Umumnya terdapat pada batuan beku alkali: syenites nepheline, carbonatites dan pegmatites; sering juga berada pada sekis, gneisses, dan biji besi; dan facies blueschist, dan natrium metasomatisme pd granulites. Dapat juga sebagai mineral autigenik pd serpih dan napal. Dapat hadir bersama2 dengan K-feldspar.

Nama mineral : AugiteKategori: InosilikatRumus Kimia:(Ca,Na)(Mg,Fe,Al,Ti)(Si,Al)2O6Sistem Kristal: MonoklinWarna: Hitam, Coklat, Kehijauan, tak bewarna sampai abu-abuKristal Habit: PrismatikKilap: Vitreous (Glassy)Cerat: Kehijauan Putih Belahan: {110} baik dg 87 antara {110}; sebagian pd {100} dan {010}Kekerasan: 5.5 6Transparansi: Transparent to opaquePecahan: Uneven to ChoncoidalDensity: 3.2 - 3.6, Average = 3.4Genesis: Dapat bersama2 dg orthoclase, sanidine, labradorit, olivin, leusit, amphiboles dan pyroxenes lainnya. Augites transparan berpola isi dendritik sering digunakan sebagai permata dan batu hias yang dikenal dg Shajar (India).

Nama mineral : DiopsideKategori: Mineral SilikatRumus Kimia:MgCaSi2O6Sistem Kristal: MonoklinWarna: Hijau tua, biru, coklat, tak berwarna, putih, abu-abuKristal Habit: Prismatik pendekKilap: Vitreous to dullCerat: Putih Belahan: Distinct/good on {110}Kekerasan: 5.5 6.5Transparansi: Transparent to translucentTenacity: BrittlePecahan: Irregular/uneven, conchoidalDensity: 3.25 - 3.55, Average = 3.4Genesis: ditemukan pd batuan beku ultrabasa (kimberlite dan peridotit), basalt olivin dan andesit; batuan metamorf skarns (dr dolomites silika tinggi). Sebagai mineral penting mantel bumi dan umum di xenoliths peridotit, kimberlite dan basalt alkali.

Nama mineral : HedenbergiteKategori: Mineral SilikatRumus Kimia:(CaFeSi2O6)Sistem Kristal: MonoklinWarna: Hijau kecoklatan, Hitam, hijau kecoklatan, hijau keabuanKristal Habit: Prismatik pendekKilap: Vitreous - PearlyCerat: Putih, Abu-abuBelahan: Good on {110}Kekerasan: 5 6Transparansi: Transparent to translucent to opaqueTenacity: BrittlePecahan: Irregular/uneven, conchoidalDensity: 3.55Genesis: Terdapat pada Chondrites; meteorit yang mengalami sedikit peleburan atau diferensiasi sejak pembentukan tata surya 4,56 milyar tahun lalu. Mereka dibentuk oleh reaksi kimia yang besar antara lithologys yang berdekatan.

Nama mineral : JadeiteKategori: Mineral SilikatRumus Kimia:NaAlSi2O6Sistem Kristal: MonoklinWarna: Hijau Apel, hijau kebiruan, putih kehijauan, putih, tak berwarnaKristal Habit: Prismatik, granular (berbutir)Kilap: Subvitreous, pearly on cleavagesCerat: PutihBelahan: Good on {110}Kekerasan: 6.5 7Transparansi: Translucent to subtranslucentPecahan: SplinteryDensity: 3.25 - 3.35, Average = 3.3Genesis: Jadeite dibentuk dalam batuan metamorf di bawah tekanan tinggi dan kondisi suhu yang relatif rendah. Mirip dg Albite (NaAlSi3O8, berat jenis 2,6) jauh lebih kecil dibandingkan dengan jadeite.

Nama mineral : PigeoniteKategori: Mineral SilikatRumus Kimia:(Ca,Mg,Fe)(Mg,Fe)Si2O6Sistem Kristal: MonoklinWarna: Hijau kecoklatan, Hitam, hijau kecoklatan, hijau keabuanKristal Habit: Prismatik pendek, Granular (berbutir)Kilap: Vitreous to dullCerat: Putih, Abu-abuBelahan: Good on {110}, (110) ^ (110) ~87Kekerasan: 6 Skala kekerasan moshTransparansi: SemitransparentTenacity: BrittlePecahan: ConchoidalDensity: 3.3 - 3.46, Average = 3.38Genesis:

Nama mineral : AnthophylliteKategori: Mineral SilikatRumus Kimia:Mg2Mg5Si8O22 (OH)2Sistem Kristal: OrthorombikWarna: Abu-abu Hijau, CoklatKristal Habit: Fibrous, Lamellar, masifKilap: Vitreous, pearly on cleavageCerat: Abu-abuBelahan: Perfect on {210}, imperfect on {010}, {100}Kekerasan: 5 6 Skala kekerasan moshTransparansi: Transparent to translucentTenacity: Brittle; elastic when fibrousPecahan: ConchoidalDensity: 2.85 - 3.57, Average = 3.21Genesis: Hasil metamorfosis batuan kaya magnesium, batuan beku ultrabasa dan serpih dolomitan. Beberapa di antaranya hasil dari retrograde rimming orthopyroxenes dan olivin, dan sebagai mineral aksesori dlm gneis dan sekis cordierite. Hasil metamorfisme retrograde dari batuan ultrabasa bersama dengan serpentinit. Nama mineral : HolmquistitKategori: Mineral SilikatRumus Kimia:Li2Mg3Al2(Si8O22)(OH)2Sistem Kristal: OrthorombikWarna: Biru, biru terang, violet, violet gelap, hitamKristal Habit: PrismatikKilap: Vitreous (Glassy)Cerat: Putih kebiruanBelahan: {210} PerfectKekerasan: 5.5Transparansi: Transparent to TranslucentTenacity: Pecahan: Density: 3.06 - 3.13, Average = 3.09Genesis:Ditemukan dalam batuan metasomatis ubahan pegmatit lithium. Pertama kali ditemukan pada 1913 di Ut, dekatStockholm, Sweden olehpetrologistPer Johan Holmquist (18661946).

Nama mineral : FerrogedriteKategori: Mineral SilikatRumus Kimia:Fe2+5Al4Si6O22(OH)2Sistem Kristal: OrthorombikWarna: Hijau, hijau kecoklatan, coklat, Biru kehijauanKristal Habit: PrismatikKilap: Vitreous - SilkyCerat: Putih keabuanBelahan: {110} Perfect, {010} Indistinct, {100} IndistinctKekerasan: 5.5 - 6Transparansi: Transparent to SubopaqueTenacity: BrittlePecahan: Density: 3.57Genesis: Terbentuk pada metamorfisme suhu rendah tekanan tinggi dan stabil sampai pada suhu 600C-800C karena kandungan besinya.

Nama mineral : TremoliteKategori: Mineral SilikatRumus Kimia:Ca2Mg5(Si8O22)(OH)2Sistem Kristal: MonoklinWarna: Coklat, abu-abu, putih, hijau cerah, tak berwarnaKristal Habit: PrismatikKilap: Vitreous - SilkyCerat: PutihBelahan: {110} Perfect, {010} DistinctKekerasan: 5 6 Transparansi: Transparent to translucentTenacity: BrittlePecahan: Sub ConchoidalDensity: 2.9 - 3.2, Average = 3.05Genesis: Tremolite hijau berada pada Nephrite dikenal sebagai giok. Bentuk mineral berserabut (asbes). Tremolit bersifat berracun, jika menghirup seratnya dapat menyebabkan asbestosis, kanker paru-paru dan mesothelioma pleura dan peritoneal.

Nama mineral : ActinoliteKategori: Mineral SilikatRumus Kimia:Ca2(Mg,Fe)5Si8O22(OH)2Sistem Kristal: MonoklinWarna: Hijau, hijau-hitam, hitamKristal Habit: PrismatikKilap: Vitreous (Glassy)Cerat: PutihBelahan: {110} Perfect, {110} PerfectKekerasan: 5.5Transparansi: Transparent to translucentTenacity: Pecahan: SplinteryDensity: 2.98 - 3.1, Average = 3.04Genesis: Actinolite umumnya ditemukan dalam batuan metamorf, seperti aureoles kontak dengan batuan intrusif..Nama awal mineral ini adalah uralite sebagai hasil ubahan piroksen. Gabro atau diabas termetamorfosis menjadi epidiorite, yang mengandung cukup banyak uralitic.

Nama mineral : CummingtoniteKategori: Mineral SilikatRumus Kimia:Mg7(Si8O22)(OH)2Sistem Kristal: MonoklinWarna: Putih, hitam, coklat kehitaman, Hijau kehitaman, abu-abuKristal Habit: PrismatikKilap: Vitreous - SilkyCerat: Putih keabuanBelahan: Good on {110} intersecting at 54 and 126Kekerasan: 5 6Transparansi: Transparent to translucent to opaqueTenacity: BrittlePecahan: SplinteryDensity: 3.1 - 3.6, Average = 3.35Genesis: Cummingtonit umumnya ditemukan dalam batuan metamorf kaya Mg hasil ubahan amphibolites. Cummingtonit juga ditemukan di beberapa batuan vulkanik felsic seperti dasit. Cummingtonit-Mn ditemukan di batuan metamorf kaya Mn.Nama mineral : GruneriteKategori: Mineral SilikatRumus Kimia:Fe7(Si8O22)(OH)2Sistem Kristal: MonoklinWarna: Coklat, Hijau kecoklatan, Abu-abu gelapKristal Habit: ColumnarKilap: Vitreous PearlyCerat: Tak berwarnaBelahan: {110} PerfectKekerasan: 5 6Transparansi: Translucent to opaqueTenacity: Pecahan: Sub ChoncoidalDensity: 3.4 - 3.5, Average = 3.45Genesis:

Nama mineral : HornblendKategori: Mineral SilikatRumus Kimia:Ca2(Mg,Fe,Al)5(Si,Al)8O22(OH)2Sistem Kristal: MonoklinWarna: Hijau tua sampai hitamKristal Habit: PrismatikKilap: Cerat: Belahan: Dua arahKekerasan: Transparansi: Tenacity: Pecahan: Density: Genesis: Ditemukan dalam batuan beku Ca-alkalin dan batuan metamorf (sekis hornblende)

Nama mineral : AnorthitKategori: Mineral TectosilicateRumus Kimia:CaAl2Si2O8Sistem Kristal: TriklinWarna: Putih, keabuan, kemerahanKristal Habit: GranularKilap: Vitreous (Glassy)Cerat: PutihBelahan: Perfect [001] good [010] poor [110]Kekerasan: 6 Skala MoshTransparansi: Transparent to Subtransparent to translucentTenacity: BrittlePecahan: UnevenDensity: 2.72 - 2.75, Average = 2.73Genesis: Terdapat pada batuan beku plutonik basa (orogenic calc-alkaline suites)

Nama mineral : BitownitKategori: Mineral TectosilicateRumus Kimia:(Ca,Na)[Al(Al,Si)Si2O8]Sistem Kristal: TriklinWarna: Abu-abu, putih, tak berwarnaKristal Habit: Prismatik, GranularKilap: Vitreous (Glassy)Cerat: PutihBelahan: {001} Perfect, {010} GoodKekerasan: 7 Skala Mosh Transparansi: Transparent to translucentTenacity: BrittlePecahan: UnevenDensity: 2.7 - 2.72, Average = 2.71Genesis: paling banyak dijumpai sebagai penyusun batuan beku basa

Nama mineral : LabradoritKategori: Mineral TectosilicateRumus Kimia:(Ca,Na)(Al,Si)4O8Sistem Kristal: TriklinWarna: Abu-abu, coklat, kehijauan, kuning, biru, tak berwarnaKristal Habit: Prismatik, GranularKilap: Vitreous to pearly on cleavagesCerat: PutihBelahan: Perfect on {001}, less perfect on {010}, distinct on {110}Kekerasan: 6 6.5Transparansi: Translucent to transparentTenacity: Pecahan: Uneven sampai ChoncoidalDensity: 2.68 - 2.71, Average = 2.69Genesis: penyusun diorit, gabbro, andesit, atau basalt dan berasosiasi dengan pyroxen atau amphibol. Jenis labradorit yang lain adalah spectrolit di Finlandia.

Nama mineral : AndesinKategori: Mineral TectosilicateRumus Kimia:(Ca,Na)(Al,Si)4O8Sistem Kristal: TriklinWarna: Merah segar, kuning, hijau, abu-abu, putihKristal Habit: PrismatikKilap: Subvitreous to pearlyCerat: PutihBelahan: Dua arahKekerasan: 6 6.5Transparansi: Transparent to translucentTenacity: BrittlePecahan: Uneven sampai ChoncoidalDensity: Genesis:

Nama mineral : OligoklasKategori: Mineral TectosilicateRumus Kimia:(Ca,Na)(Al,Si)4O8Sistem Kristal: TriklinWarna: Merah, hijau, abu-abu, putih, tak berwarnaKristal Habit: Kristalin, GranularKilap: Vitreous (Glassy)Cerat: PutihBelahan: {001} Perfect, {010} GoodKekerasan: 6 6.5Transparansi: Transparent to TranslucentTenacity: Pecahan: UnevenDensity: 2.64 - 2.66, Average = 2.65Genesis: umum dijumpai dalam granit, syenit, diorit, dan gneis. Sering berasosiasi dengan orthoklas. Nama oligoklas berasal dari bahasa Yunani yang berarti kecil dan pecah; belahan baik pd 90. Sunstone adalah batu yang tersusun atas oligoklas (albit) dg hematite.

Nama mineral : AlbitKategori: Mineral TectosilicateRumus Kimia:NaAlSi3O8Sistem Kristal: TriklinWarna: Putih sampai abu-abu, kemerahan, kehijauan, kebiruanKristal Habit: PrismatikKilap: Vitreous, typically pearly on cleavagesCerat: PutihBelahan: {001} Perfect, {010} GoodKekerasan: 6 6.5Transparansi: Transparent to translucentTenacity: BrittlePecahan: Uneven sampai ChoncoidalDensity: 2.61 - 2.63, Average = 2.62Genesis: Dijumpai dan sangat umum sebagai mineral penyusun batuan beku asam seperti retas pegmatit, dan sering hadir bersama2 dg tourmalin dan beryl.

Nama mineral : OrthoklasKategori: Mineral TectosilicateRumus Kimia:KAlSi3O8Sistem Kristal: MonoklinWarna: Pink, putih, abu-abu, coklat, tak berwarnaKristal Habit: PrismatikKilap: Vitreous (Glassy)Cerat: PutihBelahan: {001} Perfect, {010} GoodKekerasan: 6 Skala MoshTransparansi: OpaqueTenacity: Pecahan: UnevenDensity: 2.56Genesis: Orthoklas adalah penyusun utama granit dan batuan felsik lain, sering berukuran sangat besar dalam pegmatit. Terbentuk dalam solid solution yang sama dengan albit (NaAlSi3O8), dalam plagioklas. Pada kristalisasi yang sangat lambat, albit tumbuh bersama dg orthoklas membentuk tekstur perthit.Nama mineral : SanidinKategori: Mineral TectosilicateRumus Kimia:(K,Na)AlSi3O8Sistem Kristal: MonoklinWarna: Tak berwarna, putih, abu-abu, putih kekuningan, putih kemerahanKristal Habit: PrismatikKilap: Vitreous - PearlyCerat: PutihBelahan: {001} perfect, {010} goodKekerasan: 6 Skala MoshTransparansi: Transparent to translucentTenacity: BrittlePecahan: UnevenDensity: 2.52Genesis: Sanidine ditemukan dlm batuan vulkanik felsic seperti obsidian, riolit dan trachyte. Terkristalisasi pd suhu tertinggi, diikuti orthoklas (monoklin) dan mikroklin (triklinik). Pada suhu yang lebih rendah, sanidin dan albit yg terbentuk dalam solid solution yg sama, dengan komposisi menengah disebut anorthoklas.Nama mineral : MicroklinKategori: Mineral TectosilicateRumus Kimia:KAlSi3O8Sistem Kristal: TriklinWarna: Hijau, hijau kebiruan, Abu-abu, kuning keabuan, kekuninganKristal Habit: PrismatikKilap: Vitreous (Glassy)Cerat: PutihBelahan: {001} Perfect, {010} GoodKekerasan: 6 skala moshTransparansi: Translucent to transparentTenacity: Pecahan: UnevenDensity: 2.56Genesis: Berada pada granit dan pegmatit. Kristalisasi nya berjalan lebih lambat dari orthoklas; lebih stabil pada suhu lebih rendah dari orthoklas.

Nama mineral : AnorthoklasKategori: Mineral TectosilicateRumus Kimia:(Na,K)AlSi3O8Sistem Kristal: TriklinWarna: Putih, merah, hijau, abu-abu, Kuning, tak berwarnaKristal Habit: Granular, prismatik pendekKilap: Vitreous to pearly on cleavage planesCerat: PutihBelahan: {001} Perfect, {010} GoodKekerasan: 6 skala MoshTransparansi: TransparanTenacity: BrittlePecahan: UnevenDensity: 2.57 - 2.6, Average = 2.58Genesis: Ditemukan pada batuan vulkanik kaya Kalium suhu tinggi dan batuan hypabyssal (intrusi dangkal). Mineral ini adalah penyusun utama batuan beku tersebut, sebagai fenokris dan massa dasar. Tidak resisten terhadap pelapukan, dan akan lepas jika lapuk.

Nama mineral : MikaKategori: Mineral SilikatRumus Kimia:X2Y46Z8O20(OH,F)4Sistem Kristal: MonoklinWarna: Putih, kekuningan, hijau, abu-abuKristal Habit: Kilap: Vitreous to PearlyCerat: Tak berwarnaBelahan: SempurnaKekerasan: 2.5 3Transparansi: transparent, translucent, opaqueTenacity: Pecahan: UnevenDensity: Genesis: Mica dpt dijumpai pada batuan beku, metamorf dan sedimen; ct: pegmatites granit. Sebagai mineral phyllosilicate tekstur berlapis atau platy.

Nama mineral : MuscovitKategori: Mineral SilikatRumus Kimia:KAl2(AlSi3O10)(F,OH)2, atau (KF)2(Al2O3)3(SiO2)6(H2O)Sistem Kristal: MonoklinWarna: Putih, abu-abu, silverKristal Habit: Massive to platyKilap: Vitreous, silky, pearlyCerat: PutihBelahan: Perfect on the {001}Kekerasan: 2 2.5Transparansi: Transparent to translucentTenacity: ElasticPecahan: MicaceousDensity: 2.77 - 2.88, Average = 2.82Genesis: Ditemukan pada granit, pegmatites, gneisses, dan sekis, dan sebagai batuan metamorf kontak atau sebagai mineral sekunder yang dihasilkan dari perubahan topaz, feldspar, kyanite, dll.

Nama mineral : BiotitKategori: Mineral SilikatRumus Kimia:K(Mg,Fe)3(AlSi3O10)(F,OH)2Sistem Kristal: MonoklinWarna: Coklat gelap, kuning, putih, kehijauan-coklat, kehitaman-coklatKristal Habit: PrismatikKilap: Vitreous to pearlyCerat: PutihBelahan: {001} PerfectKekerasan: 2.5 3Transparansi: Transparent to translucent to opaqueTenacity: Brittle to flexible, elasticPecahan: MicaceousDensity: 2.8 - 3.4, Average = 3.09Genesis: Biotit ditemukan dalam berbagai batuan beku, vulkanik dan metamorf. Merupakan phenocryst penting dalam varietas lamprophyre. Biotit kadang-kadang ditemukan dalam kristal cleavable besar, terutama dalam urat pegmatite.

Nama mineral : LepidoliteKategori: Mineral SilikatRumus Kimia:K(Li,Al,Rb)3(Al,Si)4O10(F,OH)2Sistem Kristal: MonoklinWarna: Pnk, Ungu, merah rose, kekuningan, putih, tak berwarnaKristal Habit: Tabular PrismatikKilap: Vitreous to pearlyCerat: PutihBelahan: {001} PerfectKekerasan: 2.5 3Transparansi: Transparent to translucentTenacity: Pecahan: UnevenDensity: 2.8 - 2.9, Average = 2.84Genesis: Terbentuk pd pegmatites granit, dalam beberapa suhu tinggi dlm urat kuarsa, greisens dan granit. Mineral ikutannya meliputi kuarsa, feldspar, spodumene, amblygonite, turmalin, kolumbit, kasiterit, topaz dan beryl

Nama mineral : PhlogopiteKategori: Mineral SilikatRumus Kimia:KMg3(AlSi3O10)(F,OH)2Sistem Kristal: MonoklinWarna: Merah kecoklatan, coklat gelap, coklat kekuningan, hijau, putihKristal Habit: TabularKilap: Vitreous - PearlyCerat: PutihBelahan: {001} PerfectKekerasan: 2 2.5Transparansi: Transparent to translucentTenacity: Tough, flexible thin laminaePecahan: UnevenDensity: 2.7 - 2.9, Average = 2.8Genesis: Mika Phlogopite ditemukan terutama di batuan beku, meskipun juga sering terjadi pada kontak aureoles metamorf dari batuan beku intrusif dengan inti batuan magnesian. Batuan beku dg phlogipit adalah: basalt tinggi alumina, ultrapotassic, dan ultrabasa.

Nama mineral : ZinnwalditeKategori: Mineral SilikatRumus Kimia:KLiFeAl(AlSi3)O10(OH,F)2Sistem Kristal: MonoklinWarna: Abu-abu Coklat, Kuning Coklat, hijau gelapKristal Habit: PrismatikKilap: Vitreous - PearlyCerat: PutihBelahan: {001} GoodKekerasan: 3.5 4 Transparansi: Transparent to translucentTenacity: Laminate flexible, elasticPecahan: UnevenDensity: 2.9 - 3.1, Average = 3Genesis: Terdapat pada greisens, pegmatite, dan urat kuarsa deposit bijih timah. Berasosiasi dengan topaz, kasiterit, wolframit, lepidolite, spodumene, beryl, turmalin, dan fluorit.

Nama mineral : ClintoniteKategori: Mineral TectosilicateRumus Kimia:Ca(Mg,Al)3(Al3Si)O10(OH)2Sistem Kristal: MonoklinWarna: Tak berwarna, kuning, oren, merah coklat, hijauKristal Habit: Tabular, PrismatikKilap: Vitreous, pearly, submetallicCerat: White, slightly yellow-grayBelahan: Perfect on {001}Kekerasan: 4 5Transparansi: Transparent to translucentTenacity: BrittlePecahan: Density: 3 - 3.1, Average = 3.05Genesis: Lingkungan pembentukannya khas dalam batugamping dolomit serpentine dan kontak metamorfosis skarns. Asosisasi mineral: talk, spinel, grossular, Vesuvianit, clinopyroxene, monticellite, chondrodite, phlogopite, klorit, kuarsa, kalsit dan dolomit.

Nama mineral : IlliteKategori: Mineral SilikatRumus Kimia:K,H3O)(Al,Mg,Fe)2(Si,Al)4O10[(OH)2,(H2O)Sistem Kristal: MonoklinWarna: PutihKristal Habit: PrismatikKilap: Earthy (Dull)Cerat: PutihBelahan: {001} PerfectKekerasan: 1 2 skala MoshTransparansi: TranslucentTenacity: Pecahan: Density: 2.6 - 2.9, Average = 2.75Genesis: Dijumpai sebagai agregat; abu-abu-putih; monoklinik; berukuran lempung, diidentifikasi dg difraksi sinar-x atau SEM-EDS. Dengan meningkatnya suhu, illite diperkirakan mengalami transformasi menjadi muskovit.

Nama Mineral: HalitUnsur Kimia: NaClSistem Kristal: IsometrikBelahan: Sempurna( 001)Kekerasan: 2,5BD: 2,6Kilap: KacaWarna: Bening, kekuningan, kemerahan, biru sampai keunguan.Goresan: Bening sampai putih.Perawakan Kristal: Kubus, massif, membutirTerdapatnya: Dalam sedimentasi yang tebal berubah bentuk oleh evaporit dari air laut yang tertutup lagun-lagun. Karakteristik mineral-mineral asosiasinya adalah dolomit basal, andhidrit, gypsum,polihalit.

Nama Mineral: KalsitUnsur Kimia: CaCO3Sistem Kristal: HeksagonalBelahan: Sempurna( 1011)Kekerasan: 3Skala MoshBD: 2,71Kilap: KacaWarna: BeningatauputihGoresan: PutihPerawakan Kristal: Rombohedral, massif, membutirTerdapatnya: Sebagian besar terbentuk di laut, sebagai nodul dalam batuan sedimen. Urat-urat hidrotemal sebagai mineral gang, didalam berbagai batuan beku.

Nama mineral: TalcKategori: Mineral SilikatRumus Kimia:Mg3Si4O10(OH)2Komposisi: Hydrated Magnesium SilicateSistem Kristal: MonoklinWarna: Putih, abu keputihan, kuning keputihan, coklat kekuningan, hijau pucatKristal Habit: Foliated, fibrousKilap: Non Logam ( Vitreous, greasy, waxy, pearly )Cerat: PutihBelahan: 1 arahKekerasan: 1 skala mohsTenacity: SectileTransparansi: Transparan, opaquePecahan: UnevenGenesis:

Nama mineral: GypsumKategori: Mineral SulfatRumus Kimia:CaSO4 2H2OKomposisi: Calcium Sulfate DihydrateSistem Kristal: MonoklinWarna: Putih, Bening, TransparanKristal Habit: Tabular, MasifKilap: Non Logam ( Vitreous, silky, waxy, pearly )Cerat: PutihBelahan: 2 arahKekerasan: 2 skala mohsTenacity: Sectile, flexibleTransparansi: Transparan, opaque, TranslucentPecahan: Uneven, Splintery, ChoncoidalDensity: 2,3Genesis: Deposit sedimen hasil evaporasi

Nama mineral : FluoriteKategori: Mineral HalideRumus Kimia:CaF2Komposisi: Calcium FluorideSistem Kristal: IsometricWarna: Putih, pink, ungu, merah, biru.Kristal Habit: GranularKilap: Non Logam ( Vitreous )Cerat: PutihBelahan: 4 arahKekerasan: 4 skala mohsTenacity: BrittleTransparansi: Transparan, TranslucentPecahan: ChoncoidalDensity: 3,3Genesis: Dapat ditemukan baik di batuan beku, batuan sedimen maupun batuan metamorf.

Nama mineral: ApatiteKategori: Mineral PhospateRumus Kimia:Ca5(PO4)3(F,Cl,OH)Komposisi: Calcium Fluoro-chloro-hydroxyl PhospateSistem Kristal: HexagonalWarna: Putih, merah, biru, kuning, bening, coklatKristal Habit: TabularKilap: Non Logam ( Vitreous )Cerat: PutihBelahan:Kekerasan: 5 skala mohsTenacity: BrittleTransparansi: Transparan, TranslucentPecahan: ChoncoidalDensity: 3,2Genesis: ditemukan dalam asosiasi dengan pegmatite

Nama mineral: KuarsaKategori: Mineral SilikatRumus Kimia:SiO2Komposisi: Silicon DioxideSistem Kristal: HexagonalWarna: Putih, merah, biru, kuning, bening, coklat, pink, orange, abu-abuKristal Habit: TabularKilap: Non Logam ( Vitreous )Cerat: PutihBelahan: tidak adaKekerasan: 7 skala mohsTenacity: BrittleTransparansi: Transparan, TranslucentPecahan: ChoncoidalDensity: 2,6Genesis: banyak ditemukan pada granit dan batuan beku asam lainnya, batuan metamorf dan pada batuan sedimen.

Nama mineral: TopazKategori: Mineral SilikatRumus Kimia:Al2SiO4(F,OH)2Komposisi: Alumunium Fluoro-hydroxyl SilicateSistem Kristal: OrthorhombicWarna: Putih, merah, biru, kuning, bening, coklat, pink, orange, abu-abuKristal Habit: TabularKilap: Non Logam ( Vitreous )Cerat: Tidak berwarnaBelahan:Kekerasan: 8 skala mohsTenacity: BrittleTransparansi: Transparan, TranslucentPecahan: SubchoncoidalDensity: 3,5Genesis: Topaz berasosiasi dengan batuan beku asam seperti granit dan rhyolit

Nama mineral: KorundumKategori: Mineral OksidaRumus Kimia:Al2O3Komposisi: Alumunium OxideSistem Kristal: HexagonalWarna: Putih, merah, biru, kuning, bening, coklat, pink, orange, abu-abuKristal Habit: TabularKilap: Non Logam ( Vitreous )Cerat: PutihBelahan: Tidak adaKekerasan: 9 skala mohsTenacity: BrittleTransparansi: Transparan, TranslucentPecahan: UnevenDensity: 4,0Genesis: Corundum berasosiasi dengan batuan miskin silika (felspatoid).

Nama mineral : DiamonKategori: Mineral NativeRumus Kimia: CKomposisi: CarbonSistem Kristal: IsometricWarna: BeningKristal Habit: OctahedralKilap: AdamantineCerat: Tidak berwarnaBelahan:Kekerasan: 10 skala mohsTenacity: BrittleTransparansi: Transparan, TranslucentPecahan: ChonchoidalDensity: 3,5Genesis: Kimberlite rocks

Nama mineral : LeuciteKategori: Mineral TektosilikatRumus Kimia:K[AlSi2O6]Sistem Kristal: TetragonalWarna: Putih sampai abu-abu, tak berwarnaKristal Habit: Granular, kristalinKilap: ViteousCerat: PutihBelahan: {110} IndistinctKekerasan: 5.5 6Transparansi: Transparent to translucentTenacity: BrittlePecahan: ChoncoidalDensity: 2.45-2.50 Average = 2.7Genesis:

Nama mineral: GalenaKategori: Mineral SulfidaRumus Kimia: PbSKomposisi: Timah, SulfurSistem Kristal: Isometric HexohedralBelahan: {001} Perfect, {010} Perfect, {100} PerfectWarna: Light Gray, Dark GrayKilap: MetalikCerat: Hitam Keabu-abuanPecahan: BrittleKekerasan: 2.5 - KukuTransparansi: OpaqueDensity: 7,2-7,6, rata-rata = 7.4Genesis: Timbal urat bijih sulfida, dan disebarluaskan dalam batuan beku dan sedimen

Nama mineral : NephelineKategori: Mineral SilikatRumus Kimia:Na3KAl4Si4O16Sistem Kristal: HexagonalWarna: Putih, abu-abu, coklat, abu kecoklatan, putih kemerahanKristal Habit: Granular sampai PrismatikKilap: Vitreous - GreasyCerat: PutihBelahan: {1010} PoorKekerasan: 6 Skala MoshTransparansi: Transparent to translucent to opaquePecahan: SubChoncoidalDensity: 2.55 - 2.65, average = 2.59Genesis: Sebuah tahap akhir, suhu rendah, hidrotermal mineral dalam pembuluh memotong nepheline syenite dan sodalite-nepheline syenite pegmatite

Nama mineral: NickelRumus Kimia:NIKomposisi: NISistem Kristal: Isometric - HexoctahedralWarna: Abu abu putih dan silver putihKristal Habit: GranularKilap: Logam(Metalik)Kekerasan: 4 5 fluorite apatiteCoret: Abu-abu keputihanTransparansi: tidak transparanPecahan: HacklyDensity: 7.8 - 8.2, Rata-rata = 8Genesis: Dalam batuan ultrabasa serpentine sebagai akibat dari aktivitas hidrotermal suhu rendah

Nama mineral: AzuritKategori: Mineral OksidaRumus Kimia:Cu3(CO3)2(OH)2Komposisi: Copeer, Karbon, Oksigen, HidrogenSistem Kristal: Monoclinic - Prismatic ClassWarna: Biru Azure, Biru terang, Biru gelapKristal Habit: TabularKilap: KacaCerat: Biru terangBelahan: Sempurna (011)Kekerasan: 3.5-4Transparansi: Transparan, TranslucentPecahan: ConchoidalDensity: 3.77 - 3.89, Rata-rata = 3.83Genesis : Tsumeb dekat Otavi , Namibia