konsep sistem berkasrama_ds.staff.gunadarma.ac.id/downloads/files/...contoh: membuat salinan dari...

17
KONSEP SISTEM BERKAS SISTEM BERKAS Rama Dian Syah

Upload: others

Post on 06-Dec-2020

9 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: KONSEP SISTEM BERKASrama_ds.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/files/...Contoh: Membuat salinan dari seluruh data dalam perusahaan (back-up), file backup 8. Library File (Berkas Pustaka)

KONSEP SISTEM

BERKASSISTEM BERKAS

Rama Dian Syah

Page 2: KONSEP SISTEM BERKASrama_ds.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/files/...Contoh: Membuat salinan dari seluruh data dalam perusahaan (back-up), file backup 8. Library File (Berkas Pustaka)

MATERI01

02

03

04

Konsep Dasar Sistem Berkas

Pengertian dasar sistem berkas

Klasifikasi File

Pengertian file dan tipe-tipe dari

klasifikasi file

Model Akses File

Tipe-tipe dari model akses file

Organisasi dan Operasi File

Teknik dari organisasi file dan operasi

file

Page 3: KONSEP SISTEM BERKASrama_ds.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/files/...Contoh: Membuat salinan dari seluruh data dalam perusahaan (back-up), file backup 8. Library File (Berkas Pustaka)

Sistem Berkas

❑Sistem berkas adalah suatu sistem untuk mengetahui

bagaimana cara menyimpan data dari file tertentu dan

organisasi file yang digunakan.

❑Sistem akses adalah cara untuk mengambil informasi dari

suatu file.

❑Pengarsipan dan akses adalah cara untuk membantuk suatu

arsip/file dan cara pencarian record-record kembali.

Page 4: KONSEP SISTEM BERKASrama_ds.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/files/...Contoh: Membuat salinan dari seluruh data dalam perusahaan (back-up), file backup 8. Library File (Berkas Pustaka)

Berkas

❑ File/Berkas : Kumpulan record yang saling berhubungan.

❑ Record: Kumpulan field yang lengkap.

❑ Field: Kumpulan karakter yang membentuk satu arti.

❑ Character: Bagian data terkecil, dapat berupa numerik, huruf, ataupun

karakter-karakter khusus.

Page 5: KONSEP SISTEM BERKASrama_ds.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/files/...Contoh: Membuat salinan dari seluruh data dalam perusahaan (back-up), file backup 8. Library File (Berkas Pustaka)

Klasifikasi Data

1. Kelompok Data Tetap

Kelompok data yang tidak mengalami perubahan, paling tidak dalam

kurun waktu yang lama.

Contoh: Data Pribadi Mahasiswa, Data Mata Kuliah

2. Kelompok Data Tidak Tetap

Kelompok data yang secara rutin mengalami perubahan.

Contoh: Data Rencana Studi Mahasiswa

3. Kelompok Data yang bertambah menurut kurun waktu

Kelompok data ini biasanya merupakan data akumulasi dari kelompok

data tetap dan tidak tetap. Contoh: Data Transkrip.

Page 6: KONSEP SISTEM BERKASrama_ds.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/files/...Contoh: Membuat salinan dari seluruh data dalam perusahaan (back-up), file backup 8. Library File (Berkas Pustaka)

Klasifikasi File

1. Master File (Berkas Induk)

File yang berisi data yang relatif

tetap

• Ada 2 jenis Master File

a. Reference Master File

File yang berisi record yang

tidak berubah / jarang berubah.

Contoh : File Anggota

b. Dynamic Master File

File yang berisi record yang

terus menerus berubah dalam

kurun waktu tertentu atau

berdasarkan suatu peristiwa

transaksi.

Contoh: File Buku

Perpustakaan

File Daftar Buku

File Anggota

Page 7: KONSEP SISTEM BERKASrama_ds.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/files/...Contoh: Membuat salinan dari seluruh data dalam perusahaan (back-up), file backup 8. Library File (Berkas Pustaka)

Klasifikasi File2. Transcation File (Berkas Transaksi)

Berisi record yang akan memperbaharui atau meng-update (menambah, mengubah

record) yang ada pada master file.

• Contoh: rekaman tentang pelanggan yang sudah membayar tagihan listrik akan

membentuk file transaksi.

• Alasan: File tersebut terdapat berapa banyak listrik yang dipakai dan berapa besar biaya

yang harus dibayarkan pengguna.

3. Report file (Berkas Laporan)

File yang berisi data yang dibuat untuk laporan atau keperluan user.

• Contoh: Data laporan keuangan atau akutansi sebuah perusahaan yang harus diketahui

bagian-bagian terkait.

• Alasan: Akuntan atau manager harus mengetahui atau bahkan mencetak hasilnya untuk

membantu dan mempertanggung jawabkan pekerjaan mereka.

Page 8: KONSEP SISTEM BERKASrama_ds.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/files/...Contoh: Membuat salinan dari seluruh data dalam perusahaan (back-up), file backup 8. Library File (Berkas Pustaka)

Klasifikasi File4. Work File (Berkas Kerja)

Merupakan file sementara dalam sistem. Suatu work file merupakan alat untuk

melewatkan data yang dibuat oleh sebuah program ke program lain. Biasanya file ini

dibuat pada waktu proses sortir.

• Contoh: Saat penyortiran di gudang berlangsung. Saat itu juga file dibuat dan diproses.

• Alasan: Agar diketahui barang yang layak jual ataupun yang tidak dikarenakan

rusak/kesalahan pabrik.

5. Program File (Berkas Program)

Berisi instruksi yang ditulis menggunakan bahasa pemrograman untuk memproses data

yang akan disimpan pada file lain/pada memori utama.

• Contoh: *.php , *.c , *.java

Page 9: KONSEP SISTEM BERKASrama_ds.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/files/...Contoh: Membuat salinan dari seluruh data dalam perusahaan (back-up), file backup 8. Library File (Berkas Pustaka)

Klasifikasi File6. Text File (Berkas Teks)

Berisi input data alphanumeric yang digunakan oleh sebuah text editor program.

7. Dump File (Berkas Tampung)

File yang digunakan untuk tujuan pengamanan, mencatat tentang kegiatan peng-

updetan sekumpulan transaksi yang telah diproses atau sebuah program yang

mengalami kekeliruan.

Contoh: Membuat salinan dari seluruh data dalam perusahaan (back-up), file backup

8. Library File (Berkas Pustaka)

File untuk penyimpanan program aplikasi, program utilitas atau program lainnya.

Contoh: File library pada Bahasa pemrograman.

9. History File (Berkas Sejarah)

Merupakan tempat akumulasi dari hasil pemrosesan master file dan transaction file. File

ini berisikan data yang selalu bertambah, sehingga file ini harus berkembang, sesuai

dengan kegiatan yang terjadi. Contoh: Laporan Akhir tahun Perusahaan

Page 10: KONSEP SISTEM BERKASrama_ds.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/files/...Contoh: Membuat salinan dari seluruh data dalam perusahaan (back-up), file backup 8. Library File (Berkas Pustaka)

Klasifikasi FileFlow diagram dari system penggajian sementara untuk menghasilkan paycheck berdasarkan

timecards dan payroll information.

File Fungsi

Timecards Transaction

Sort Program Program

Sort Workfile Work

Sorted-Timecards Transaction

Payroll Master Master

Pay Record Update Program Program

Reject Timecards Work

Paycheck Detail Work

Reconciliation Detail Work

List Utility Program Program

Reject Report Report

Paycheck Writer Program Program

Paychecks Report

Reconciliation Report Writer Program Program

Reconciliation Report Report

Page 11: KONSEP SISTEM BERKASrama_ds.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/files/...Contoh: Membuat salinan dari seluruh data dalam perusahaan (back-up), file backup 8. Library File (Berkas Pustaka)

Model Akses FileAda 3 model akses yang memungkinkan oleh sebuah program terhadap file, yaitu:

1. Input File

File yang hanya dapat dibaca dengan program,

Contoh:

Transaction file merupakan input file untuk mengupdate program.

2. Output File

File yang hanya dapat ditulis oleh sebuah program/file yang dibuat dengan program,

Contoh:

Report file merupakan output dari program yang mengupdate master file.

3. Input/Output File

File yang dapat dibaca dari dan ditulis selama eksekusi program,

Contoh:

Master File

Page 12: KONSEP SISTEM BERKASrama_ds.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/files/...Contoh: Membuat salinan dari seluruh data dalam perusahaan (back-up), file backup 8. Library File (Berkas Pustaka)

Model Akses FileProgram File Input File Output File Input/

Output File

Sort Timecards Sorted

Timecards

Sort

workfile

Pay Record

Update

Sorted

Timecards

-Reject

Timecards

-Paycheck

Detail

-Reconciliat

ion Detail

Payroll

Master

Paycheck

Writer

Paycheck

Detail

Paychecks

Reconciliation

Report Writer

Reconciliation

Detail

Reconciliati

on Report

List Utility Reject

Timecards

Reject

Report

Page 13: KONSEP SISTEM BERKASrama_ds.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/files/...Contoh: Membuat salinan dari seluruh data dalam perusahaan (back-up), file backup 8. Library File (Berkas Pustaka)

Organisasi File❑ Adalah suatu teknik atau cara yang digunakan untuk menyatakan dan

menyimpan record-record dalam sebuah file.

❑ Ada 4 Teknik dasar organisasi file, yaitu:

• Sequential File, Teknik yang mengorganisasi file secara berurutan

Contoh: Lagu yang ada di kaset tape.

• Relative File, Teknik mengorganisasi file untuk akses file secara acak.

Contoh: Data pada Compact Disk

• Indexed Sequential File, Teknik mengorganisasi file yang

menggunakan suatu index

Contoh: Mencari arti kata dalam kamus

• Multi-Key File, Teknik organisasi yang dapat mempunyai sebuah file

yang diakses dengan banyak cara.

Contoh: Sistem perbankan yang memiliki banyak pemakai.

Page 14: KONSEP SISTEM BERKASrama_ds.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/files/...Contoh: Membuat salinan dari seluruh data dalam perusahaan (back-up), file backup 8. Library File (Berkas Pustaka)

❑ Secara umum keempat teknik dasar tersebut berbeda dalam cara

pengaksesannya, yaitu:

• Direct Access, suatu cara pengaksesan record yang langsung,

tanpa mengakses seluruh record yang ada. Contoh: Magnetic Disk

• Sequential Access, suatu cara pengaksesan record yang didahului

pengaksesan record-record didepannya. Contoh: Magnetic Tape.

❑ Faktor-faktor yang mempengaruhi dalam proses pemilihan organisasi

file:

• Karakteristik dari media penyimpanan yang digunakan

• Volume dan frekuensi dari transaksi yang diproses

• Responstime yang diperlukan

Page 15: KONSEP SISTEM BERKASrama_ds.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/files/...Contoh: Membuat salinan dari seluruh data dalam perusahaan (back-up), file backup 8. Library File (Berkas Pustaka)

❑ Cara memilih operasi file terdapat 2 aspek utama, yaitu:

1. Model penggunaanya ada 2 cara, yaitu:

• Batch Processing

Suatu proses yang dilakukan secara group atau kelompok

record

• Interactive Processing

Suatu proses yang dilakukan secara satu persatu atau record

demi record.

Operasi File

Page 16: KONSEP SISTEM BERKASrama_ds.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/files/...Contoh: Membuat salinan dari seluruh data dalam perusahaan (back-up), file backup 8. Library File (Berkas Pustaka)

2. Model Operasi file ada 4 cara, yaitu:

A. Creation

• Membuat struktur file lebih dahulu, menentukan banyak

record baru. Kemudian record-record dimuat ke dalam file

tersebut.

• Membuat file dengan cara merekam record demi record

B. Update

• Untuk menjaga file tetap up to date

• Insert / add, modification, deletion.

C. Retrival

• Pengaksesan sebuah file dengan tujuan mendapatkan

informasi.

• Inquiry: volume data rendah, model proses interactive

• Report generation: volume data tinggi, model proses batch.

Page 17: KONSEP SISTEM BERKASrama_ds.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/files/...Contoh: Membuat salinan dari seluruh data dalam perusahaan (back-up), file backup 8. Library File (Berkas Pustaka)

D. Maintenance

• Perubahan yang dibuat terhadap file dengan tujuan

memperbaiki penampilan program dalam mengakses file.

• Restructuring, perubahan struktur file. Misalnya panjang

field diubah, penambahan field baru, panjang record diubah.

• Reorganization, perubahan organisasi file dari organisasi

yang satu menjadi organisasi file yang lain. Misalnya, dari

organisasi file direct menjadi sequential.