konsep dasar pemasaran yang efektif dan efisien

31

Upload: shofiullah-al-ashfa

Post on 15-Aug-2015

29 views

Category:

Education


4 download

TRANSCRIPT

PEMASARAN : Aliran produk secara fisis dan

ekonomik dari produsen melalui pedagang perantara ke konsumen.

Suatu proses sosial dan manajerial yang membuat individu/kelompok mendapatkan apa yang mereka butuhkan dan inginkan dengan menciptakan, menawarkan dan mempertukarkan produk yang bernilai kepada pihak lain.

Pemasaran melibatkan banyak kegiatan yang

berbeda yang menambah nilai produk

pada saat produk bergerak melalui sistem tersebut.

Memaksimumkan konsumsi Memaksimumkan utilitas

(kepuasan) konsumsi Memaksimumkan pilihan Memaksimumkan mutu hidup Kualitas, kuantitas,

ketersediaan, harga, lingkungan

Pada hakikatnya merupakan serangkaian upaya yang ditempuh dalam rangka mencapai tujuan tertentu.

Marketing mix CRM Nilai pelanggan Customer dependency

Merupakan suatu kombinasi yang memberikan hasil maksimal dari unsur-unsur 4P dan 3P:

ProductPricePlacePromotionPeoplePhysical evidenceprocess

CRM adalah suatu proses dalam mendapatkan, mempertahankan dan meningkatkan pelanggan yang menguntungkan. CRM bertujuan untuk menciptakan nilai pelanggan, sehingga pelanggan puas, dan memaksimalkan keuntungan bagi perusahaan, memperoleh keunggulan bersaing, memperhatikan mutu produk agar dapat memberikan kepuasan prima bagi pelanggan.

Manfaat yang diperoleh konsumen berasal dari: Produk yang dibeli Layanan yang diterima Karyawan yang membarikan layanan dan citra atau nama

baik Rasa bangga terhadap perusahaan Merek, Dll.

Korbanan adalah berupa pengorbanan yang dikeluarkan oleh konsumen yaitu:

Moneter berupa nilai uang yang dibayarkan Waktu yang dikorbankan untuk memperoleh produk

tersebut Enerji merupakan rasa capek dalam mendapatkan produk

tersebut Psikhis yaitu pengorbanan dalam kejiwaan Kenyamanan, Keamanan, Waswas, Dll.

Elemen ketergantungan konsumen terhadap produsen disebabkan oleh:

Akses lokasi karena sangat strategis

Kemampuan pegawai mengenal pelanggan

Inovasi produk bermutu atau jasa memuaskan

PRODUCT Keragaman

produk Kualitas Desain Ciri Nama merek Kemasan Ukuran Pelayanan Garansi Imbalan

PRICE Daftar harga Rabat/ diskon Potongan harga

khusus Periode

pembayaran Syarat Kredit

PLACE Saluran pemasaran

Cakupan pemasaran

Pengelompokan Lokasi

Persediaan Transportasi

PROMOTION Promosi

penjualan Periklanan Tenaga

Penjualan Kehumasan Pemasaran

langsung

Sedari dulu perusahaan mengungguli saingan melalui:

Perang hargaPerang dessainPerang kualitasPerusahaan menerapkan strategi turbo

marketing, dengan berusaha menekan waktu sehingga perusahaan lebih unggul dalam hal:◦ Proses produksi lebih cepat sehingga

konsumen tidak menunggu lama.◦ Pelayanan lebih cepat sehingga konsumen

lebih cepat melihat hasilnya.

APAKAH ..

SALES = MARKETING ??

SALES MARKETING

Pen jualan Pemasaran

Proses penjualan ( lebih fokus MEMUASKAN INDIVIDU sendiri/ poduk laku)

Suatu proses MEMUASKAN kebutuhan dan keinginan manusia

Memiliki jangka waktu yang pendek dalam hubungan

Jangka waktu hubungan lebih panjang

1. Name card2. Free gift3. Logo4. Signage5. Online6. Word of mouth7. Sharing8. Referral 9. Telephone

1. Internet2. Relationship3. Barter4. Brosur5. Artikel6. Advertisement7. Customer list8. Smartphone9. YOUR SELF

1. Buatlah rancangan bisnis yang akan anda lakukan secara real dengan teman kelompok anda.

2. Rancangan pertama mencantumkan ide bisnis yang akan dijalankan, bagaimana peluang bisnisnya, perincian modal usaha dan peran masing2 anggota kelompok.

3. Buatlah tugas ini di kertas folio!4. Dikumpulkan minggu depan.