komunikasi organisasi pada himpunan pelajar dan … · menjalani proses penyusunan karya...

15
KOMUNIKASI ORGANISASI PADA HIMPUNAN PELAJAR DAN MAHASISWA MALUKU (HIPMMA) DI KOTA SALATIGA Oleh: GANES FOREMAN MALIOY 362017702 SKRIPSI Diajukan Kepada Program Studi Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Komunikasi Sebagai Salah Satu Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana PROGRAM STUDI ILMU KOMUNIKASI FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU KOMUNIKASI UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA 2018

Upload: others

Post on 29-Jan-2020

20 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: KOMUNIKASI ORGANISASI PADA HIMPUNAN PELAJAR DAN … · menjalani proses penyusunan karya ilmiah/skripsi. 3. Ibu Dr.Ir. Sri Suwartiningsih,M,Si selaku dosen pembimbing I yang selalu

KOMUNIKASI ORGANISASI PADA HIMPUNAN

PELAJAR DAN MAHASISWA MALUKU (HIPMMA)

DI KOTA SALATIGA

Oleh:

GANES FOREMAN MALIOY

362017702

SKRIPSI

Diajukan Kepada

Program Studi Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Komunikasi

Sebagai Salah Satu Syarat untuk Memperoleh

Gelar Sarjana

PROGRAM STUDI ILMU KOMUNIKASI

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU KOMUNIKASI

UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA

SALATIGA

2018

Page 2: KOMUNIKASI ORGANISASI PADA HIMPUNAN PELAJAR DAN … · menjalani proses penyusunan karya ilmiah/skripsi. 3. Ibu Dr.Ir. Sri Suwartiningsih,M,Si selaku dosen pembimbing I yang selalu
Page 3: KOMUNIKASI ORGANISASI PADA HIMPUNAN PELAJAR DAN … · menjalani proses penyusunan karya ilmiah/skripsi. 3. Ibu Dr.Ir. Sri Suwartiningsih,M,Si selaku dosen pembimbing I yang selalu
Page 4: KOMUNIKASI ORGANISASI PADA HIMPUNAN PELAJAR DAN … · menjalani proses penyusunan karya ilmiah/skripsi. 3. Ibu Dr.Ir. Sri Suwartiningsih,M,Si selaku dosen pembimbing I yang selalu
Page 5: KOMUNIKASI ORGANISASI PADA HIMPUNAN PELAJAR DAN … · menjalani proses penyusunan karya ilmiah/skripsi. 3. Ibu Dr.Ir. Sri Suwartiningsih,M,Si selaku dosen pembimbing I yang selalu
Page 6: KOMUNIKASI ORGANISASI PADA HIMPUNAN PELAJAR DAN … · menjalani proses penyusunan karya ilmiah/skripsi. 3. Ibu Dr.Ir. Sri Suwartiningsih,M,Si selaku dosen pembimbing I yang selalu

Kata Pengantar

Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas berkatnya peneliti dapat

menyelesaikan penelitiannya. Penelitian yang peneliti lakukan untuk memenuhi

tugas akhir ini di latar belakangi oleh ketertarikan peneliti terhadap Organisasi

Himpunan Pelajar dan Mahasiswa Maluku yang ada di Kota Salatiga dan akhirnya

penelitian ini mengambil topik tentang Peran Komunikasi Organisasi Pada

Himpunan Pelajar dan Mahasiswa (HIPMMA) di Kota Salatiga. Dimana penulis

merasa bangga dan bersyukur tulisan ini bisa selesai dan di bimbing oleh dosen-

dosen yang hebat. Dengan berakhirnya penulisan dari tugas akhir ini, peneliti

mengucapkan terimakasih kepada semua pihak secara langsung maupun tidak

langsung yang telah membantu peneliti, sehingga peneliti dapat menyelesaikan

tugas akhir ini. Peneliti mengucapkan terima kasih sebanyak-banyaknya kepada

semua pihak diantaranya:

1. Kepada Tuhan Yang Maha Esa yang terus memberikan kesehatan dan

kelancaran bagi penulis sehingga dapat menyelesaikan penelitian.

2. Kepada Papa, Mama, Kakak dan Adik peneliti yang selama ini

memberikan doa dan dukungan moril maupun materil selama kuliah serta

menjalani proses penyusunan karya ilmiah/skripsi.

3. Ibu Dr.Ir. Sri Suwartiningsih,M,Si selaku dosen pembimbing I yang selalu

dengan sabar dan baik hati dalam membimbing peneliti dalam penulisan

skripsi.Terima kasih atas sharing dan dorongan motivasinya.

4. Mbak Ester Krisnawati, S. Sos., M. I. Kom. selaku dosen pembimbing II

yang selalu dengan sabar membimbing peneliti dalam penulisan skripsi.

Terimakasih untuk masukan dan pengetahuan sehingga peneliti dapat

menyelesaikan penyusunan karya ilmiah ini.

Page 7: KOMUNIKASI ORGANISASI PADA HIMPUNAN PELAJAR DAN … · menjalani proses penyusunan karya ilmiah/skripsi. 3. Ibu Dr.Ir. Sri Suwartiningsih,M,Si selaku dosen pembimbing I yang selalu

5. Mbak Dewi Kartika Sari,S.Sos.,M.I.Kom. sebagai wali study, terima kasih

atas bimbingan selama ini dan dorongan kepada peneliti agar bisa cepat

menyelesaikan study.

6. Seluruh Dosen dan Para staf Fiskom yang selalu memberikan inspirasi dan

motivasi bagi peneliti selama berkuliah di Fiskom.

7. Kepada Himpunan Pelajar dan Mahasiswa Maluku (HIPMMA) di Salatiga

yang sedia membantu peneliti agar mendapatkan data agar tugas akhir ini

selesai.

Tugas akhir ini dengan harapan dapat membantu HIPMMA Salatiga untuk

terus maju dalam merangkul dan menjadi wadah keluh kesah anak-anak

Maluku di yang ada di Kota Salatiga. Dengan keterbatasan yang penulis

miliki, penulis mengharapkan kritik dan saran demi perbaikan di masa yang

akan datang. Semoga Tuhan Yang Maha Esa selalu menyertai dan selalu

memberkati kita.

Salatiga, 17 agustus 2018

GANES FOREMAN MALIOY

Page 8: KOMUNIKASI ORGANISASI PADA HIMPUNAN PELAJAR DAN … · menjalani proses penyusunan karya ilmiah/skripsi. 3. Ibu Dr.Ir. Sri Suwartiningsih,M,Si selaku dosen pembimbing I yang selalu

ORGANIZATIONAL COMMUNICATION ON THE MALUKU STUDENTS

(HIPMMA) IN SALATIGA CITY

Oleh:

Ganes Foreman Malioy

ABSTRACT

HIPMMA is an ethnic organization that has various activity agendas and

objectives to develop the potential for large families of students from Maluku. The

challenge posed by HIPMMA is how to internally motivate members to remain

active and channel their ideas. The formulation of the problem in this study are:

What is the role of the organizational communication strategy in the Maluku

Student and Student Association (HIPMMA) in Salatiga. This study also directly

wants to analyze how organizational administrators condition the negative stigma

of an organization with primordialism on campus. The role of organizational

communication is also needed in each stage of regeneration to form prospective

organizers who have the character in accordance with broad personality values,

namely Bhineka Tunggal Ika and the principle of Pancasila in the midst of social

life, especially in the City of Salatiga.

The type of research used in this study is a qualitative approach. The

method of analysis uses the triangulation technique of respondents

(administrators, coaches and members of the organization). The results of the

study are an overview of the components of the HIPMMA communication

strategy, then with four main functions, namely: Relational, in this function

Page 9: KOMUNIKASI ORGANISASI PADA HIMPUNAN PELAJAR DAN … · menjalani proses penyusunan karya ilmiah/skripsi. 3. Ibu Dr.Ir. Sri Suwartiningsih,M,Si selaku dosen pembimbing I yang selalu

organizational management still found some trends in performance

considerations through 'close friends'. In the hierarchical function the

organization is not too strong in the technical implementation of running. The

hierarchical function then breaks into committee units, this is because the level of

participation is still fluctuating. The function of responsibility is normatively

assumed by the Chairperson, but in daily management it is also intervened by the

coach and mentor. The appreciation function is found in many sports units where

the enthusiasm of student members from Maluku is quite high in carrying out

activities. The suggestion of this study is that HIPMMA needs to add a wider

relationship with other organizations. University-level formal organizational such

as the Senate and the Executive Board need to collaborate with Regional Student

Organizations to transmit leadership knowledge.

Keywords: communication strategy, organizational communication, Organization

on Maluku Students.

Page 10: KOMUNIKASI ORGANISASI PADA HIMPUNAN PELAJAR DAN … · menjalani proses penyusunan karya ilmiah/skripsi. 3. Ibu Dr.Ir. Sri Suwartiningsih,M,Si selaku dosen pembimbing I yang selalu

KOMUNIKASI ORGANISASI PADA HIMPUNAN PELAJAR DAN

MAHASISWA MALUKU (HIPMMA) DI KOTA SALATIGA

Oleh:

Ganes Foreman Malioy

SARIPATI

HIPMMA merupakan salah satu organisasi etnis yang memiliki berbagai

agenda kegiatan dan tujuan untuk dapat mengembangkan potensi bagi keluarga

besar mahasiswa yang berasal dari Maluku. Tantangan yang dimiliki oleh

HIPMMA adalah bagaimana secara internal memotivasi anggota agar tetap aktif

dan menyalurkan ide – idenya. Rumusan masalah pada penelitian ini adalah:

Bagaimana peran aspek strategi komunikasi organisasi pada Himpunan Pelajar

dan Mahasiswa Maluku (HIPMMA) di Kota Salatiga. Penelitian ini juga secara

langsung hendak menganalisis bagaimana pengurus organisasi mengkondisikan

terhadap stigma negatif organisasi yang bersistem primordialisme dalam kampus.

Peran komunikasi organisasi juga diperlukan dalam setiap tahapan kaderisasi

untuk membentuk calon – calon pengurus himpunan yang memiliki karakter

sesuai dengan nilai – nilai kepribadian secara luas yaitu Bhineka Tunggal Ika dan

prinsip Pancasila di tengah – tengah kehidupan bermasyarakat terutama di Kota

Salatiga.

Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan

kualitatif. Metode analisis menggunakan teknik triangulasi responden (pengurus,

pembina dan anggota organisasi). Hasil penelitian yaitu gambaran tentang

Page 11: KOMUNIKASI ORGANISASI PADA HIMPUNAN PELAJAR DAN … · menjalani proses penyusunan karya ilmiah/skripsi. 3. Ibu Dr.Ir. Sri Suwartiningsih,M,Si selaku dosen pembimbing I yang selalu

komponen strategi komunikasi HIPMMA yaitu: Relasional, dalam fungsi ini

kepengurusan organisasi masih ditemukan beberapa kecenderungan pada

pertimbangan kinerja melalui ‘kawan dekat’. Pada fungsi hierarkis organisasi

tidak terlalu kuat pada pelaksanaan teknis berjalan. Fungsi hierarkis kemudian

pecah menjadi unit kepanitiaan, hal ini dikarenakan masih fluktuatifnya tingkat

partisipasi. Fungsi responsibility secara normatif diemban oleh Ketua Umum,

namun dalam kepengurusan harian juga diintervensi oleh perangkan pembina dan

mentor. Fungsi apresiasi banyak ditemukan pada unit bidang olahraga dimana

antusiasme anggota mahasiswa yang berasal dari Maluku cukup tinggi dalam

pelaksanaan kegiatan. Saran penelitian ini HIPMMA perlu menambah relasi yang

lebih luas dengan organisasi lainnya. Badan organisasi formal tingkat universitas

seperti Senat dan Badan Eksekutif perlu menjalin kerjasama dengan Organisasi

Mahasiswa Daerah untuk menularkan ilmu – ilmu kepemimpinan.

Kata Kunci: Strategi komunikasi, komunikasi organisasi, Himpunan Pelajar dan

Mahasiswa Maluku Salatiga

Page 12: KOMUNIKASI ORGANISASI PADA HIMPUNAN PELAJAR DAN … · menjalani proses penyusunan karya ilmiah/skripsi. 3. Ibu Dr.Ir. Sri Suwartiningsih,M,Si selaku dosen pembimbing I yang selalu

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL

...................................................................................... i

HALAMAN PENGESAHAN

........................................................................ ii

LEMBAR PERNYATAAN PUBLIKASI ..................................................... iii

KATA PENGANTAR ................................................................................... iv

ABSTRAK ..................................................................................................... vi

DAFTAR ISI

.................................................................................................. vii

DAFTAR TABEL

.......................................................................................... ix

BAB I PENDAHULUAN ...................................................................... 1

1.1. Latar Belakang Masalah .................................................... 1

1.2. Rumusan Masalah

.............................................................. 5

1.3. Tujuan Penelitian

............................................................... 5

1.4. Manfaat Penelitian

............................................................. 6

1.5. Konsep dan Batasan Penelitian

.......................................... 6

BAB II KAJIAN PUSTAKA

................................................................... 7

2.1. Teori Komunikasi .............................................................. 7

2.2. Komunikasi Organisasi

...................................................... 8

2.3. Teori Organisasi

................................................................. 11

Page 13: KOMUNIKASI ORGANISASI PADA HIMPUNAN PELAJAR DAN … · menjalani proses penyusunan karya ilmiah/skripsi. 3. Ibu Dr.Ir. Sri Suwartiningsih,M,Si selaku dosen pembimbing I yang selalu

2.4. Strategi Komunikasi Organisasi ........................................ 12

2.5. Tinjauan Penelitian Terdahulu yang Relevan

..................... 16

2.6. Kerangka Pikir Penelitian

.................................................. 17

BAB III METODE PENELITIAN

............................................................ 19

3.1. Jenis dan Pendekatan Penelitian

......................................... 19

3.2. Unit Pengamatan dan Unit Analisis

................................... 19

3.3. Jenis dan Sumber Data

....................................................... 20

3.4. Teknik Pengumpulan Data

................................................. 21

3.5. Teknik Analisis Data

.......................................................... 22

3.6. Keabsahan Data ................................................................. 26

BAB IV GAMBARAN UMUM PENELITIAN

........................................ 24

4.1. Sejarah Himpunan Pelajar dan Mahasiswa Maluku

Salatiga (Perkumpulan Mahasiswa Indonesia Timur)

........ 24

4.2. Visi dan Misi Organisasi HIPMMA

................................... 24

4.3. Struktur Organisasi HIPMMA

........................................... 25

4.4. Tujuan Empirik Organisasi HIPMMA

............................... 28

BAB V STRATEGI KOMUNIKASI ORGANISASI 31

Page 14: KOMUNIKASI ORGANISASI PADA HIMPUNAN PELAJAR DAN … · menjalani proses penyusunan karya ilmiah/skripsi. 3. Ibu Dr.Ir. Sri Suwartiningsih,M,Si selaku dosen pembimbing I yang selalu

HIMPUNAN PELAJAR DAN MAHASISWA

MALUKU (HIPMMA) SALATIGA

.................................

5.1. Kegiatan Organisasi HIPMMA Salatiga

............................ 31

5.2. Strategi Komunikasi Organisasi yang Diterapkan oleh

Himpunan Pelajar dan Mahasiswa Maluku Salatiga

(HIPMMA) ........................................................................ 36

5.3. Analisis Komponen Fungsi Komunikasi Organisasi

Himpunan Pelajar dan Mahasiswa Maluku Salatiga

(HIPMMA) ........................................................................ 46

5.4. Refleksi Hasil Penelitian

.................................................... 51

BAB VI PENUTUP

................................................................................... 54

6.1. Kesimpulan

........................................................................ 54

6.2. Saran .................................................................................. 55

DAFTAR PUSTAKA .................................................................................... 56

Page 15: KOMUNIKASI ORGANISASI PADA HIMPUNAN PELAJAR DAN … · menjalani proses penyusunan karya ilmiah/skripsi. 3. Ibu Dr.Ir. Sri Suwartiningsih,M,Si selaku dosen pembimbing I yang selalu

DAFTAR TABEL

Gambar 4.1 Logo Organisasi HIPMMA Salatiga ...................................... 24

Gambar 4.2 Struktur Organisasi HIPMMA 2017 – 2018 .......................... 25

Gambar 5.1 Partisipasi HIPMMA bersama Organisasi Lain di Kota

Salatiga ................................................................................... 32

Gambar 5.2 Peringatan Hari Pattimura Ke – 200 di Kota Salatiga ............ 33

Gambar 5.3 Partisipasi HIPMMA pada IUSTITA FEST 2018 .................. 34

Gambar 5.4 Tarian Pawela dan Kolaborasi Akustik HIPMMA ................. 35

Gambar 5.5 Pesan Media HIPMMA .......................................................... 37