komponen ticketing

Upload: yunizarsatrio

Post on 09-Feb-2018

221 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/22/2019 Komponen Ticketing

    1/1

    KOMPONEN TIKET

    1.Harga jual (Publish fare)Harga minimum yang harus dibayar konsumen.

    2.Harga bayar ke maskapaiNilai pembayaran ke maskapai

    Profit/laba/NTA (nett to agent)PROSES RESERVASI

    Proses reservasi adalah proses diterimanya order tiket/bookingNama PAXNo.TLP/HP Data yang diperoleh: Data penumpang, Kode Booking / PNR, Data

    penerbangan, Time Limit (batas waktu konfirmasi), Harga jual (publish fare)

    dan informasi lainnya

    Order tiket tsb bisa melalui:

    Walking Guest/langsung ke outlet atau counter SMS/tlp Yahoo messenger / Online

    PROSES ISSUED/OK

    Proses di OK kan orderan tiket PaymentPengurangan dan kecukupan Saldo Issued

    Ticketing No ticket dan Kode Booking serta maskapai Invoice (tagihan)

    REFUND dan RESCHEDULE

    Maskapai LION: Untuk PNR max 4 jam sebelum terbang Refund Via ETCSystem, jika sudah dalam control airport, cancellation via call centre:

    08041778899. Untuk reschedule, dilakukan langsung ke call centre:

    08041778899, dan pembayaran dilakukan sendiri oleh pax atau mitra ETC ke

    kantor Lion.

    Maskapai Batavia: Untuk cancellation/refund dan reschedule bisa melalui ETCSystem atau langsung ke kantor Batavia terdekat. Untuk Merpati, reschedule dan cancellation dilakukan melalui Call Centre

    Merpati: 021 6546789, atau 0778-424000 Maskapai Sriwijaya, proses reschedule dan cancellation, harus melalui ETC

    System, khususnya untuk yang masih menggunakan ticket fisik (voucher) makatiketnya harus disertakan.

    Untuk Garuda, seluruh perubahan dan refund dilakukan di kantor GarudaIndonesia dengan konfirmasi terlebih dahulu di call centre Garuda Indonesia:

    08041878787 Untuk maskapai citilink dan Airasia, maka tidak dapat dilakukan perubahanapapun.