“kompak melayani untuk batam yang maju” · dengan moto “kompak melayani untuk batam yang...

20
“Kompak Melayani Untuk Batam yang Maju” Bulletin BP Batam | 2018 | Edisi 21

Upload: donhi

Post on 10-Jul-2019

233 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

“Kompak MelayaniUntuk Batam yang Maju”

Bulletin BP Batam | 2018 | Edisi 21

SALAMREDAKSI

Pengarah

Kepala BP BatamPara Deputi BP Batam

Penanggung Jawab

Bambang PurwantoDeputi Bidang Pelayanan Umum

Pimpinan Redaksi

M. Taofan

Redaksi Pelaksana

Muhardi, Sazani

Redaktur Foto

Afthar Fallahziz

Grafis & layout Desainer

Roni Dwi Putra

Peliput & Anggota Redaksi

Iwan Afrizon, Nurul Huda Afika,Nova Aida Nuraini, Agam Philosofhyandi,Tim Jurnalis BP Batam

FotographerAndi Mubestan, Windu Raharjo,Radin Kusuma Gahayu, Pandu Pramudiono

DistribusiMeydi Gilang Pratama

PerlengkapanSyafi’i, Zulhery Lubis, Anton Wijaya Kusuma

Pembaca Budiman,

Buletin Batam kembali hadir menyapa Pembaca di awal tahun 2018 ini. Buletin sebelumnya kami berfokus mengulas profile pimpinan BP Batam dan mengemas peristiwa kunjungan tamu, silaturahmi dan perkenalan ke berbagai instansi dalam Liputan Khusus.

Nah, pada Buletin edisi kali ini, kami mengulas bagaimana Capaian 100 Hari Kerja BP Batam yang dikemas dalam program Quick Win. Dengan moto “Kompak Melayani untuk Batam yang Maju”, BP Batam berfokus bekerja bersama dengan baik melayani seluruh masyarakat dan meyakini dengan bersama maka Batam Maju dalam 2 tahun perekonomian kita dapat melesat tumbuh 7%.

Para pembaca akan disuguhkan dengan beragam peristiwa kunjungan, kalender event, program kerja, dan kegiatan prioritas khususnya terkait upaya menarik investasi, meningkatkan perekonomian Batam, meningkatkan kepuasan publik dan komunikasi terarah dengan shareholders dan stakeholders di Batam sejalan dengan Visi BP Batam Mewujudkan Batam Madani, Maju, Sejahtera, Indah dan Hijau.

Demi sempurnanya Buletin Batam, kami tentunya terus mengharapkan masukan, saran dan kritik yang membangun serta gagasan segar dari para pembaca. Seiring kemajuan teknologi dan

informasi, kami membuka diri tidak hanya melalui Surat Pembaca melainkan melalui media sosial, seperti Youtube, Facebook, Twitter, Instagram, Line

dan juga Whatsapp.

Demikian, salam redaksi ini kami tutup. Selamat menikmati sajian yang kami rangkum dalam Buletin BP Batam Edisi 21 - Capaian 100

Hari Kerja BP Batam.

Salam, Redaksi

Pimpinan BP BatamSilahturahmi dengan

TNI-Polri

ZIEGLERMobil Pemadam Tercanggihse-Indonesia Ada di Batam

Direktur PengamananBP Batam

Brigjen Pol Suherman

Ucapan KhususHPN Dari BP Batam

Gairahkan Olahraga,BP Batam Undang Persib

Datang ke Batam

Rachma UtariTerpilih Jadi

Duta BP Batam

Legalitas Kampung Tua di Batam,Dimulai dari Kampung Tua

Bengkong Sadai

Pelabuhan Macgobar Direvitalisasi

Kepala BP BatamResmikan Media Centre

30 PejabatHasil Assesment

Dilantik Jadi Pejabat Baru

Pelayanan Terlengkapdan Sinergitasdi MPP Batam

Capaian 100 Hari KerjaBP Batam

DAFTARISI

Karir di EmpatPenjuru Mata Angin

3

5

7

9

10

11

12

13

14

15

16

18

17

Keuangan (Kemenkeu). Pasalnya, sebagai dasar revisi aturan tersebut pemerintah pusat harus melakukan revisi Peraturan Menteri Keuangan (PMK) 148/2016 Tarif Layanan Badan Layanan Umum Badan Pengusahaan Kawasan Perdagan-gan Bebas dan Pelabuhan Bebas Batam.

"Sehingga bisa relevan dengan Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 15/2016 mengenai jenis dan tarif atas jenis penerimaan negara bukan pajak yang berlaku pada Kemente-rian Perhubungan," kata Lukita.

Selain melakukan revisi sejumlah kebijakan, Lukita juga merespon keberadaan kampung tua di Batam dengan langkah awal menandatan-gani SK Legalitas Kampung Tua Sadai. Dengan Surat keputusan tersebut sebanyak 240 kepala keluarga akan mendapatkan fasilitas untuk kepemilikan sertifikat rumah. Kampung tua Bengkong sadai dinilai akan menjadi pioner penyelesaian status legalitas lahan di sejumlah kampung tua di Batam. Mantan Sesmenko Perekonomian tersebut juga mengeluarkan aturan baru di lingkungan kerjanya, yaitu mewajibkan seluruh pegawai BP Batam untuk mengenakan pakaian

melayu setiap Jumat. Kebijakan ini diambil sebagai bentuk penghor-matan bahwa Batam merupakan darah melayu. Ia juga berharap dengan adanya aturan tersebut, bisa menunjukan bahwa BP Batam juga merupakan bagian dari masyarakat yang sama-sama ingin membangun Kota Batam menjadi lebih baik.

"Dimana bumi dipijak disitu langit dijunjung. Itu sebabnya setiap hari Jumat seluruh pegawai BP Batam

wajib memakai baju melayu," katanya.

Sementara untuk investasi, data dari Direktorat Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PTSP) BP Batam tercatat periode 23 Oktober 2017 sampai 27 Desember 2017 realisasi sebanyak USD 17.970,2 ribu dari 12 proyek, dengan menyerap tenaga kerja sebanyak 463 orang. Jika

BATAM - Kinerja pimpinan Badan Pengusahaan (BP) Batam tepat 100 hari kerja pada 31 Januari 2018 lalu. Meskipun hanya dalam kurun waktu tiga bulan di Batam, sudah banyak kebijakan baru yang dikeluarkan untuk menggairahkan kembali dunia usaha. Kebijakan-kebijakan itu juga disam-but baik oleh para pelaku usaha dan juga seluruh masyarakat Kota Batam. Sejumlah investor asing mulai berdatangan untuk menanamkan modalnya di Batam

epala BP Batam, Lukita Dinarsyah Tuwo dilantik oleh Menteri Koordinator Perekono-mian Darmin Nasution pada 19 Oktober 2017 di Jakarta. Ia dilantik bersama Anggota

1/Deputi Bidang Administrasi Purwiyanto, Anggota 2/Deputi Bidang Perencanaan dan Pengembangan Yusmar Anggadinata. Anggota 3/Deputi Bidang Pengusahaan Saran Usaha Dwianto Eko Winaryo, anggota 4/Deputi Bidang Pengusahaan Sarana Lainn-ya, Mayjen TNI Eko Budi Soepriyanto dan Anggota 5/Deputi Bidang Pelayanan Umum Bambang Purwan-to.

Lukita mengatakan komunikasi dengan pemangku kepentingan dan elemen masyarakat menjadi salah satu bagian penting untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi di Batam. Karena itu untuk mencapai BBM 27 (Bersama Batam Maju Dua Tahun Tujuh Persen) BP Batam perlu dukungan semua pihak, mulai dari masyarakat, pelaku usaha, Pemko Batam dan stake

holder forum koordinasi pimpinan daerah (FKPD) di Kota Batam."Maka itu apapun kebijakan yang akan kami keluarkan, BP Batam akan meminta masukan kepada semua pihak sebelum aturan itu di undangkan," kata Lukita usai menyampaikan capaian 100 hari kerja di Swiss-Bell Hotel Harbourbay, Rabu (31/1).

Adapun beberapa kebijakan yang sudah dilakukan revisi untuk mendukung investasi di Batam diantaranya adalah Perka 10/2017 Tentang Penyelenggaraan Administrasi Lahan diganti dengan Perka 27/2017 Tentang Penyelenggaraan Pengalokasian Lahan. Kemu-dian revisi Perka 9/2017 atas perubahan Perka 1/2017 dan Perka 19/2016 tentang Jenis Tarif Layanan pada Kantor Pengelolaan Lahan.

Kemudian untuk Perka 17/2016 tentang Jenis dan Tarif Layanan Pada Kantor Pelabuhan Laut BP Batam saat ini masih dilakukan pembahasan bersama Kementerian

K

dibandingkan dengan tahun 2016 dengan periode yang sama, nilai investasi meningkat, dimana hanya USD11.269,4 dari 10 proyek, tapi untuk tenaga kerjanya mencapai 1.164 orang. Sedangkan untuk Januari 2018 ada tiga perusahaan yang menunjukan invesasi komitmen yakni dua perusahaan asal China PT Hong Sheng Plastic Industry sebesar USD3.750 ribu, dan PT Panca Costa Investment USD3.750 ribu. Kemu-dian satu perusahaan dalam negeri PT Energi Unggul Persada dengan rencana investasi sebesar Rp1 triliun, yang akan membangun pabrik biofuel di Kabil.

Batam sendiri saat ini terpilih menjadi salah satu kota yang akan dijadikan pilot project bersama Subang dan Palu untuk penerapan sistem online single submission. Sebagaimana sesuai dengan Perpres Nomor 91 Tahun 2017 Tentang Percepatan Pelaksanaan Berusaha. BP Batam saat ini masih menyiapkan tim satgas internal sebelum sistem tersebut diterapkan Maret 2018 mendatang.

Di bawah kepemimpinan Lukita, BP Batam juga telah memindahkan

seluruh perizinannya di Mal Pelayanan Publik (MPP), dan ada sekitar 117 perizinan yang saat ini ditempatkan di MPP Batam. Mulai dari perizinan lahan, investasi, ekspor dan impor barang dilakukan di satu tempat. Hal ini dinilai sebagai bentuk komitmen BP batam untuk terus meningkatkan pelayanan kepada masyarakat.Dalam meningkatkan kompetensi dari sumber daya manusia (SDM) yang dimilikinya, BP Batam juga telah melakukan kerjasama dengan Polisi Republik Indonesia (Polri). Untuk melakukan assessment atau proses pengujian untuk menentu-kan pejabat eselon II hingga IV dilingkungan BP Batam. Belum lama ini perombakan pejabat sudah dilakukan berdasarkan hasil assess-ment tersebut.

Selain fokus terhadap peningkatan dunia usaha dan industri, BP Batam

juga menggarap sektor pariwisata. BP Batam meyakini Sektor pariwisata Batam sebagai bagian dari core economy yang akan mendorong penguatan kebangki-tan ekonomi Batam naik 7 persen dan berkontribusi dalam peningka-tan pemerataan kesejahteraan masyarakat. Bersamaan dengan itu juga, BP Batam ingin mengemban-gan para pelaku usaha, mikro, kecil dan menengah (UMKM).

Deputi Bidang Pelayanan Umum BP Batam, Bambang Purwanto menga-takan, sektor pariwisata yang menjadi perhatian besar Presiden Republik Indonesia secara nasional sampai saat ini masih menjadi penyumbang PDB, devisa sekaligus penyedia lapangan kerja yang paling mudah, murah dan cepat. Pariwisata menyumbang 9,8 juta lapangan pekerjaan, atau sebesar 8,4 persen secara nasional dan menempati urutan ke-4 dari seluruh sektor industri yang ada.

Untuk menstimulus kehadiran wisatawan mancanegara sekaligus membuka potensi ekonomi masyarakat Batam maka BP Batam secara marathon menyelenggara-kan event pariwisata internasional. Dimana pada 10 Desember 2017,

Batam sukses dikunjungi sekitar 1.200 pelari dan wisatawan mancanegara dari Asia, Amerika dan Eropa yang meramaikan kegia-tan BP Batam Barelang Bridge International Marathon 2017Kemudian pada 16 Desember 2017 mendatangkan sekitar 5.000 wisatawan dan seniman nusantara juga seniman mancanegara seperti International World Peagent dengan total 127 kostum diperaga-kan dalam parade kesenian nusan-tara yang dikemas dalam BP Batam International Culture Carnival 2017. Event ini pun akan menjadi agenda tahunan BP Batam sebagai upaya meningkatkan kunjungan wisman.

"Sebelum malam pergantian tahun baru BP Batam menggelar Car Free Day dan diisi 70 stan wisata kuliner di sekitar Bundaran BP Batam dan sekitarnya," terangnya.

3

Keuangan (Kemenkeu). Pasalnya, sebagai dasar revisi aturan tersebut pemerintah pusat harus melakukan revisi Peraturan Menteri Keuangan (PMK) 148/2016 Tarif Layanan Badan Layanan Umum Badan Pengusahaan Kawasan Perdagan-gan Bebas dan Pelabuhan Bebas Batam.

"Sehingga bisa relevan dengan Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 15/2016 mengenai jenis dan tarif atas jenis penerimaan negara bukan pajak yang berlaku pada Kemente-rian Perhubungan," kata Lukita.

Selain melakukan revisi sejumlah kebijakan, Lukita juga merespon keberadaan kampung tua di Batam dengan langkah awal menandatan-gani SK Legalitas Kampung Tua Sadai. Dengan Surat keputusan tersebut sebanyak 240 kepala keluarga akan mendapatkan fasilitas untuk kepemilikan sertifikat rumah. Kampung tua Bengkong sadai dinilai akan menjadi pioner penyelesaian status legalitas lahan di sejumlah kampung tua di Batam. Mantan Sesmenko Perekonomian tersebut juga mengeluarkan aturan baru di lingkungan kerjanya, yaitu mewajibkan seluruh pegawai BP Batam untuk mengenakan pakaian

melayu setiap Jumat. Kebijakan ini diambil sebagai bentuk penghor-matan bahwa Batam merupakan darah melayu. Ia juga berharap dengan adanya aturan tersebut, bisa menunjukan bahwa BP Batam juga merupakan bagian dari masyarakat yang sama-sama ingin membangun Kota Batam menjadi lebih baik.

"Dimana bumi dipijak disitu langit dijunjung. Itu sebabnya setiap hari Jumat seluruh pegawai BP Batam

wajib memakai baju melayu," katanya.

Sementara untuk investasi, data dari Direktorat Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PTSP) BP Batam tercatat periode 23 Oktober 2017 sampai 27 Desember 2017 realisasi sebanyak USD 17.970,2 ribu dari 12 proyek, dengan menyerap tenaga kerja sebanyak 463 orang. Jika

epala BP Batam, Lukita Dinarsyah Tuwo dilantik oleh Menteri Koordinator Perekono-mian Darmin Nasution pada 19 Oktober 2017 di Jakarta. Ia dilantik bersama Anggota

1/Deputi Bidang Administrasi Purwiyanto, Anggota 2/Deputi Bidang Perencanaan dan Pengembangan Yusmar Anggadinata. Anggota 3/Deputi Bidang Pengusahaan Saran Usaha Dwianto Eko Winaryo, anggota 4/Deputi Bidang Pengusahaan Sarana Lainn-ya, Mayjen TNI Eko Budi Soepriyanto dan Anggota 5/Deputi Bidang Pelayanan Umum Bambang Purwan-to.

Lukita mengatakan komunikasi dengan pemangku kepentingan dan elemen masyarakat menjadi salah satu bagian penting untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi di Batam. Karena itu untuk mencapai BBM 27 (Bersama Batam Maju Dua Tahun Tujuh Persen) BP Batam perlu dukungan semua pihak, mulai dari masyarakat, pelaku usaha, Pemko Batam dan stake

holder forum koordinasi pimpinan daerah (FKPD) di Kota Batam."Maka itu apapun kebijakan yang akan kami keluarkan, BP Batam akan meminta masukan kepada semua pihak sebelum aturan itu di undangkan," kata Lukita usai menyampaikan capaian 100 hari kerja di Swiss-Bell Hotel Harbourbay, Rabu (31/1).

Adapun beberapa kebijakan yang sudah dilakukan revisi untuk mendukung investasi di Batam diantaranya adalah Perka 10/2017 Tentang Penyelenggaraan Administrasi Lahan diganti dengan Perka 27/2017 Tentang Penyelenggaraan Pengalokasian Lahan. Kemu-dian revisi Perka 9/2017 atas perubahan Perka 1/2017 dan Perka 19/2016 tentang Jenis Tarif Layanan pada Kantor Pengelolaan Lahan.

Kemudian untuk Perka 17/2016 tentang Jenis dan Tarif Layanan Pada Kantor Pelabuhan Laut BP Batam saat ini masih dilakukan pembahasan bersama Kementerian

dibandingkan dengan tahun 2016 dengan periode yang sama, nilai investasi meningkat, dimana hanya USD11.269,4 dari 10 proyek, tapi untuk tenaga kerjanya mencapai 1.164 orang. Sedangkan untuk Januari 2018 ada tiga perusahaan yang menunjukan invesasi komitmen yakni dua perusahaan asal China PT Hong Sheng Plastic Industry sebesar USD3.750 ribu, dan PT Panca Costa Investment USD3.750 ribu. Kemu-dian satu perusahaan dalam negeri PT Energi Unggul Persada dengan rencana investasi sebesar Rp1 triliun, yang akan membangun pabrik biofuel di Kabil.

Batam sendiri saat ini terpilih menjadi salah satu kota yang akan dijadikan pilot project bersama Subang dan Palu untuk penerapan sistem online single submission. Sebagaimana sesuai dengan Perpres Nomor 91 Tahun 2017 Tentang Percepatan Pelaksanaan Berusaha. BP Batam saat ini masih menyiapkan tim satgas internal sebelum sistem tersebut diterapkan Maret 2018 mendatang.

Di bawah kepemimpinan Lukita, BP Batam juga telah memindahkan

seluruh perizinannya di Mal Pelayanan Publik (MPP), dan ada sekitar 117 perizinan yang saat ini ditempatkan di MPP Batam. Mulai dari perizinan lahan, investasi, ekspor dan impor barang dilakukan di satu tempat. Hal ini dinilai sebagai bentuk komitmen BP batam untuk terus meningkatkan pelayanan kepada masyarakat.Dalam meningkatkan kompetensi dari sumber daya manusia (SDM) yang dimilikinya, BP Batam juga telah melakukan kerjasama dengan Polisi Republik Indonesia (Polri). Untuk melakukan assessment atau proses pengujian untuk menentu-kan pejabat eselon II hingga IV dilingkungan BP Batam. Belum lama ini perombakan pejabat sudah dilakukan berdasarkan hasil assess-ment tersebut.

Selain fokus terhadap peningkatan dunia usaha dan industri, BP Batam

juga menggarap sektor pariwisata. BP Batam meyakini Sektor pariwisata Batam sebagai bagian dari core economy yang akan mendorong penguatan kebangki-tan ekonomi Batam naik 7 persen dan berkontribusi dalam peningka-tan pemerataan kesejahteraan masyarakat. Bersamaan dengan itu juga, BP Batam ingin mengemban-gan para pelaku usaha, mikro, kecil dan menengah (UMKM).

Deputi Bidang Pelayanan Umum BP Batam, Bambang Purwanto menga-takan, sektor pariwisata yang menjadi perhatian besar Presiden Republik Indonesia secara nasional sampai saat ini masih menjadi penyumbang PDB, devisa sekaligus penyedia lapangan kerja yang paling mudah, murah dan cepat. Pariwisata menyumbang 9,8 juta lapangan pekerjaan, atau sebesar 8,4 persen secara nasional dan menempati urutan ke-4 dari seluruh sektor industri yang ada.

Untuk menstimulus kehadiran wisatawan mancanegara sekaligus membuka potensi ekonomi masyarakat Batam maka BP Batam secara marathon menyelenggara-kan event pariwisata internasional. Dimana pada 10 Desember 2017,

Batam sukses dikunjungi sekitar 1.200 pelari dan wisatawan mancanegara dari Asia, Amerika dan Eropa yang meramaikan kegia-tan BP Batam Barelang Bridge International Marathon 2017Kemudian pada 16 Desember 2017 mendatangkan sekitar 5.000 wisatawan dan seniman nusantara juga seniman mancanegara seperti International World Peagent dengan total 127 kostum diperaga-kan dalam parade kesenian nusan-tara yang dikemas dalam BP Batam International Culture Carnival 2017. Event ini pun akan menjadi agenda tahunan BP Batam sebagai upaya meningkatkan kunjungan wisman.

"Sebelum malam pergantian tahun baru BP Batam menggelar Car Free Day dan diisi 70 stan wisata kuliner di sekitar Bundaran BP Batam dan sekitarnya," terangnya.

investor. Investor tidak akan meng-habiskan waktu dan uang untuk sesuatu yang lama, berbelit dan tidak pasti.

Kepastian dalam berusaha dijamin didalam regulasi saat ini. Diantaran-ya soal lahan dan perizinan yang semakin mudah baik disisi perizinan investasi maupun lalu lintas barang ekspor dan impor. Ditambah lagi kini seluruh perizinan berada di satu tempat yakni di MPP.

Begitu pentingnya MPP ini, mem-buat Kepala BP Batam, Lukita, memberikan perhatian besar. Bahkan beberapa kali Lukita dengan didampingi Deputi 5, Irjen Pol Bambang dan deputi lainnya, memantau langsung MPP. Termak-sud bersama-sama Wali Kota Batam, HM Rudi.

Lukita menjanjikan mengawal proses dan membantu perijinan yang dibutuhkan investor di MPP. Dengan mudah, pelayanan KILK dan I23J akan diperoleh di MPP, dengan persyaratan lebih mudah. "Membantu investor, di MPP juga disiapkan BP Batam, customer service. Customer service ini yang akan mengawal seluruh proses perizinan sampai tuntas," jelas Lukita.

Selain itu, mereka juga akan mem-bantu investor sampai mendapat-kan perizinan yang dibutuhkan, termaksud ke instansi lainnya. Di MPP sendiri tersedia juga counter pelayanan, selain dari BP Batam dan Pemko Batam, ada dari Pemprov Kepri, Samsat Kepri, Kepolisian, Imigrasi, Bea dan Cukai, Badan Pertanahan Batam,

"Batam terus berinovasi mempermudah investasi dan menyederhanakan prosesnya. Ada Mal Pelayanan Publik (MPP). Kami akan memberitahukan informasi tentang Batam kepada rekan-rekan pengusaha Panama dan mitra Panama. Saya harap, kami bisa segera melakukan kerja sama dengan BP Batam" Duta Besar Republik Panama untuk Indonesia, HE Ms Deborah Ho.

omentar Duta Besar Panama, Deborah menjadi satu poin penting saat mengunjungi Batam akhir Januari 2018. Selain letak Batam yang strategis, daerah investasi, juga ditun-

jang regulasi yang memberikan kepastian dalam berusaha dan kemudahan berinvestasi melalui KILK dan I23J. Poin lain, tentu keberadaan Mal Pelayanan Publik (MPP).

Dubes Panama hanya satu dari banyak pihak yang merespon perkembangan pelayanan investasi di Batam, terkhusus MPP. �Sebelumnya, Menteri Koordi-nator Perekonomian (Menko Ekuin) Darmin Nasution memberikan apresiasi atas kesiapan MPP Batam. Darmin mengunjungi gedung MPP, bersama Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Reformasi dan Birokrasi (Menpan RB), Asman Abnur.

"Ini sangat baik. Bila perlu, kedepan dibuat MPP Award, bagi daerah yang memberikan pelayanan terbaik,"

Kesan Darmin tentu menjadi hal penting, karena MPP memang dihadirkan, untuk memberikan kemudahan bagi investor. Sehingga lebih efektif saat mengurus perijinan. Kebijakan pemerintahan Presiden Joko Widodo yang direspon Batam, dalam hal ini BP dan Pemko Batam, menjadi paket kebijakan untuk mendongkrak pertumbuhan ekonomi Batam.

Menpan RB, Asman Abnur mengatakan, MPP merupa-kan inisiatif dari Presiden Joko Widodo, yang menging-inkan pengintegrasian berbagai jenis pelayanan publik yang kewenangan pelayanannya pada pemerintah pusat, provinsi, kabupaten/kota, serta BUMN dan BUMD. Sehingga, pelayanan efektif dan kondusif bagi iklim investasi.

MPP menjadi salah satu program yang mampu diwujud-kan pimpinan BP Batam, dibawah komando Kepala BP Batam Lukita, sebelum 100 hari masa kerjanya. Di MPP sendiri, tersedia paket kemudahan yang menarik bagi

K

Kemhukham, Kementerian Tenaga Kerja, Kementerian Agama dan Kejaksaan Negeri. Sementara intansi non pemerintah ada BPJS Ketenagakerjaan, BPJS Kesehatan, notaris, Pejabat Pembuat Akta Tanah, Perusahaan Air Minum ATB dan Bright PLN Batam.

"Kalau investor misalnya memerlu-kan izin Imigrasi, atau tenaga kerja, kami akan dampingi mereka. Kami hanya ingin memastikan perizinan investor di MMP dilayani dengan baik dan tuntas," ungkap Kepala BP Batam, Lukita.*

Pelayanan Terlengkapdan Sinergitasdi MPP Batam

5

investor. Investor tidak akan meng-habiskan waktu dan uang untuk sesuatu yang lama, berbelit dan tidak pasti.

Kepastian dalam berusaha dijamin didalam regulasi saat ini. Diantaran-ya soal lahan dan perizinan yang semakin mudah baik disisi perizinan investasi maupun lalu lintas barang ekspor dan impor. Ditambah lagi kini seluruh perizinan berada di satu tempat yakni di MPP.

Begitu pentingnya MPP ini, mem-buat Kepala BP Batam, Lukita, memberikan perhatian besar. Bahkan beberapa kali Lukita dengan didampingi Deputi 5, Irjen Pol Bambang dan deputi lainnya, memantau langsung MPP. Termak-sud bersama-sama Wali Kota Batam, HM Rudi.

Lukita menjanjikan mengawal proses dan membantu perijinan yang dibutuhkan investor di MPP. Dengan mudah, pelayanan KILK dan I23J akan diperoleh di MPP, dengan persyaratan lebih mudah. "Membantu investor, di MPP juga disiapkan BP Batam, customer service. Customer service ini yang akan mengawal seluruh proses perizinan sampai tuntas," jelas Lukita.

Selain itu, mereka juga akan mem-bantu investor sampai mendapat-kan perizinan yang dibutuhkan, termaksud ke instansi lainnya. Di MPP sendiri tersedia juga counter pelayanan, selain dari BP Batam dan Pemko Batam, ada dari Pemprov Kepri, Samsat Kepri, Kepolisian, Imigrasi, Bea dan Cukai, Badan Pertanahan Batam,

omentar Duta Besar Panama, Deborah menjadi satu poin penting saat mengunjungi Batam akhir Januari 2018. Selain letak Batam yang strategis, daerah investasi, juga ditun-

jang regulasi yang memberikan kepastian dalam berusaha dan kemudahan berinvestasi melalui KILK dan I23J. Poin lain, tentu keberadaan Mal Pelayanan Publik (MPP).

Dubes Panama hanya satu dari banyak pihak yang merespon perkembangan pelayanan investasi di Batam, terkhusus MPP. �Sebelumnya, Menteri Koordi-nator Perekonomian (Menko Ekuin) Darmin Nasution memberikan apresiasi atas kesiapan MPP Batam. Darmin mengunjungi gedung MPP, bersama Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Reformasi dan Birokrasi (Menpan RB), Asman Abnur.

"Ini sangat baik. Bila perlu, kedepan dibuat MPP Award, bagi daerah yang memberikan pelayanan terbaik,"

Kesan Darmin tentu menjadi hal penting, karena MPP memang dihadirkan, untuk memberikan kemudahan bagi investor. Sehingga lebih efektif saat mengurus perijinan. Kebijakan pemerintahan Presiden Joko Widodo yang direspon Batam, dalam hal ini BP dan Pemko Batam, menjadi paket kebijakan untuk mendongkrak pertumbuhan ekonomi Batam.

Menpan RB, Asman Abnur mengatakan, MPP merupa-kan inisiatif dari Presiden Joko Widodo, yang menging-inkan pengintegrasian berbagai jenis pelayanan publik yang kewenangan pelayanannya pada pemerintah pusat, provinsi, kabupaten/kota, serta BUMN dan BUMD. Sehingga, pelayanan efektif dan kondusif bagi iklim investasi.

MPP menjadi salah satu program yang mampu diwujud-kan pimpinan BP Batam, dibawah komando Kepala BP Batam Lukita, sebelum 100 hari masa kerjanya. Di MPP sendiri, tersedia paket kemudahan yang menarik bagi

Kemhukham, Kementerian Tenaga Kerja, Kementerian Agama dan Kejaksaan Negeri. Sementara intansi non pemerintah ada BPJS Ketenagakerjaan, BPJS Kesehatan, notaris, Pejabat Pembuat Akta Tanah, Perusahaan Air Minum ATB dan Bright PLN Batam.

"Kalau investor misalnya memerlu-kan izin Imigrasi, atau tenaga kerja, kami akan dampingi mereka. Kami hanya ingin memastikan perizinan investor di MMP dilayani dengan baik dan tuntas," ungkap Kepala BP Batam, Lukita.*

Selama hampir 100 hari pimpinan Badan Pengusahaan (BP) Batam yang baru bekerja, analisis kebutuhan untuk membantu mendongkrak pertumbuhan ekonomi dilakukan. Beberapa hari sebelum 100 hari pimpinan BP dibawah kepemimpinan Lukita, proses pergantian rotasi dan pengangkatan pejabat baru dilakukan.

utasi berjalan setelah, pejabat BP Batam mengikuti assesment. Dimana, BP Batam melakukan assesment pada Novemer dan Desember 2017, untuk pejabat eselon II, III

dan IV. Pejabat eselon II ikut assesment di Jakarta sebanyak 15 orang dan pejabat Eselon III dan IV diikuti 150 orang di Batam. Assesment akan berlangsung, setelah dilakukan evaluasi menyeluruh terhadap pejabat dan pegawai BP Batam.

Berangkat dari evaluasi kebutuhan BP Batam dalam upaya mencapai target pertumbuhan ekonomi 7 persen dalam 2 tahun, dilakukan perombakan dan penyegaran pejabat eselon. Diharapkan, setelah asses-ment, BP Batam bisa membangun lebih cepat dan dalam menghadapi tantangan-tantangan kedepan.

Pasca assesment, tepatnya, Jumat (26/1/2018), BP Batam melakukan mutasi dan pengangkatan terhadap pejabat eslon II, III dan IV. Jumlah pejabat yang dilantik

saat itu, sekitar 30 orang. "Ini merupakan penyegaran dalam menjawab kebutuhan diamika organisasi. Rotasi pejabat. Ini mengangkat pejabat yang konpeten dijabatannya," ungkap Lukita.

Lukita mengakui, pergantian itu juga dimaksud untuk mengisi jabatan yang kosong karena ada yang pensiun. Selain itu, untuk memperluas wawasan pejabat dilingkungan BP Batam. Sementara dasar untuk pengangkatan diakui, pihaknya berangkat dari hasil assesment dan evaluasi yang dilakukan sebelumnya.

"Ini akan memperluas wawasan, terhadap pejabat yang baru. Kita lihat, yang paling cocok ditempat baru. Ini berdasarkan hasil assesment dan mengisi tempat dan evaluasi. Tapi ini memang masih sebagian" bebernya.

Hari itu, pejabat yang dilantik sekitar 30 orang. Diantaranya, pelaksana tugas Direktur Bandara Hang Naim, Suwarso, dikukuhkan menjadi Direktur Bandara

M

30 PejabatHasil AssesmentDilantik Jadi Pejabat Baru

7

Hang Nadim. Sementara Direktur Humas dan Promosi BP Batam, Purnomo Andiantono diganti dan Andi diangkat menjadi Kabiro Pengembangan Manajemen Kiner-ja, Kedeputian Bidang Perencanaan dan Pengembangan.

Sementara Direktur Humas masih akan diseleksi. Sementara waktu diisi oleh Deputi V BP Batam, Bambang Purwanto.," beber Lukita.

Selain itu, Direktur Pembangunan Prasarana dan Sarana, Kedeputian Bidang Pengusahaan Sarana Lainn-nya, dijabat oleh Herawan. Kepala Sub Direktorat Promosi Direktorat Promosi dan Hubungan Masyarakat, dijabat oleh Raden Ferdiana Sukmawati Sumiartony.

Kasub Direktorat Pemanfaatan aset lainnya, Direktorat Pemafaatan Aset dijabat Wildan AriefGeneral Manager Marketing Badan Usaha Bandar Uara Hang Nadim, dijabat Benny Syahroni. Modem Purba diangkat menjadi GM Opera-sional BUBU Bandara Hang Nadim. Manager Pengadaan Divisi, Divisi Keuangan, BUBU Hang Nadim dijabat Kurnia Silfiadi.

Ada juga Afthar Fallahziz pindah menjadi Kasi Dokumentasi, Subdi-rektorat Humas, Direktorat Promosi dan Hubungan Masyarakat.Ali Mukhtar diangkat jadi Kasi Pendaft-aran dan Perizinan, Subdirektorat Pelayanan Penanaman Modal, Direktorat PTSP. Sementara GM Marketing Hang Nadim, Dendi

Gustinandar menempati jabatan pelaksana tugas Direktur Peman-faatan Aset Kedeputian Bidang Pengusahaan Sarana Lainnya.

Ilham Eka Hartawan diangkat menjadi Pelaksana Tugas Kabiro Umum dan Sekretariatan Bidang Administrasi dan Umum. Moh Taofan diangkat menjadi Pelaksana Tugas Kasubdit Humas. Sementara Plh Direktur PTSP BP Batam diang-kat menjadi Direktur PTSP, dan beberapa pejabat lainnya yang diangkat hari itu.

Para pimpinan Badan Pengusahaan (BP) Batam meminta dukungan TNI dan Polri guna men-jalankan tugasnya untuk mengembalikan dan mewujudkan pertumbuhan ekonomi tujuh persen dalam dua tahun (BBM27).

epala BP Batam Lukita Dinarsyah Tuwo, mengatakan dukungan dari para penegak hukum dinilainya sangat penting agar bisa mengawal setiap kebijakan yang dikeluarkan

pihaknya.

"Dalam menjalankan program pembangunan dan meningkatkan pertumbuhan ekonomi Batam, kami tidak bisa sendiri," katanya. Karena itu, untuk mencapai apa yang sudah direncanakan, pihaknya memerlukan dukungan seluruh stakeholder, baik di di Kota Batam, maupun di Provinsi Kepulauan Riau.

Lukita menambahkan silaturahmi ini merupakan bentuk komitmen pihaknya untuk terus menjalin hubungan baik dengan stakeholder yang ada di Batam dan Provinsi Kepri. Dia menyatakan saat ini BP Batam masih dianggap penting oleh pemerintah pusat dalam mendorong pertumbuhan ekonomi tidak hanya di Batam tapi juga di Provinsi Kepri. “Sesuai amanat Presiden Joko Widodo, Batam sebagai daerah yang stategis harus dikembangkan sebagai kota yang maju,” katanya. Guna mewujudkan itu BP Batam kata Lukita harus didukung TNI dan Polri agar bisa mengawal setiap kebijakan yang bertujuan untuk mensejahterakan masyarakat.

Dengan adanya kerjasama tersebut Lukita optimistis permasalahan-permasalahan yang ada saat ini dapat diselesaikan dengan baik. Termasuk permasalahan sosial, seperti pemukiman liar yang tersebar hampir di seluruh wilayah Kota Batam.

"Bersama TNI dan Polri kita akan mencari jalan terbaik agar tidak menyengsarakan masyarakat," katanya.

Langkah awal yang dilakukan guna mengatasi permas-alahan sosial adalah dengan pendekatan persuasif. Jika tidak bisa, baru akan dilakukan penegakan hukum.

Lukita berharap Batam bisa menjadi contoh bagi daerah lainnya di Kepri. Karena saat ini Kota Batam lebih maju jika dibandingkan daerah lainnya. Menurutn-ya keberhasilan Kota Batam merupakan kemajuan bagi Provinsi Kepri. “Kita harus selalu optimistis Batam akan maju,” ujarnya.

Lukita mengatakan, ke depan BP Batam akan menjalin Memorandum of Understanding (MoU) dengan satuan TNI dan Polri di Provinsi Kepri. Seperti halnya dengan Polda Kepri yang sudah menjalin kerjasama dalam hal pengamanan objek-objek vital.

Kemudian dengan Lantamal IV Tanjungpinang dalam hal pengamanan laut dan juga Badan Narkotika Nasion-al (BNN) Kepri, terkait dengan penyeludupan dan penyalahgunaan narkotika.

Wakapolda Kepri Brigjen Yan Fitri mengatakan, pihakn-ya mendukung penuh program pemerintah, khususnya BP Batam sebagai perpanjangan tangan pemerintah pusat.

Polri kata Yan selalu mendukung kegiatan yang dapat menciptakan rasa aman agar setiap investor selalu merasa nyaman dan tentram. Sehingga bisa menyam-paikan kepada dunia bahwa Kota Batam dan Indonesia sangat aman, damai serta menjanjikan bagi investor mengembangkan usahanya.

K

Pimpinan BP BatamSilahturahmi denganTNI-Polri

9

Badan Usaha Bandar Udara (BUBU) Internasional Hang Nadim Kota Batam Provinsi Kepulauan Riau memiliki mobil pemadam kebakaran tercanggih di Indonesia yang memiliki akselerasi nol sampai 80 kilometer dalam hitungan satu menit.

irektur BUBU Hang Nadim Batam Suwarso mengatakan saat ini ada beberapa bandara lain di Indonesia yang memiliki mobil pemad-am kebakaran dengan merk yang sama yaitu

Ziegler. Namun dari segi seri milik Bandara Internasion-al Hang Nadim lebih tinggi dibandingkan lainnya. "Cengkareng, Surabaya dan Bali juga punya ini, tapi mereka tipe 1 dan kita tipe 1A," katanya.

Suwarso mengatakan mobil tersebut merupakan jenis terbaru yang diproduksi PT Ziegler asal Jerman dengan salah satu keunggulan yaitu memiliki sensor air di bagian bawah.

"sistemnya otomatis Tinggal pencet ini saja sudah langsung hidup mesinnya tidak perlu lagi pakai kunci," ujarnya. Suwarso mengatakan mobil Ziegler seri 1A tersebut memiliki daya tampung air hingga 12.500 liter dan 1.500 foam dengan kecepatan 120 kilometer per jam.

Suwarso menambahkan mobil tersebut merupakan pengadaan pada 2017 lalu dengan nilai anggaran Rp33 miliar. Keunggulan lainnya yaitu jumlah personel PBK yang dibutuhkan lebih sedikit. Jika biasanya diperlukan tujuh sampai delapan orang, namun dengan menggu-nakan mobil tersebut hanya dengan tiga orang saja sudah bisa berfungsi secara maksimal. Sementara

penyemprotan bisa dilakukan dari jarak 70 meter dari area yang terbakar. "Kita ada dua unit yang Ziegler dan Morita buatan Jepang ada lima jadi total keseluruhan mobil pemadam kita ada tujuh," ujarnya.

Namun, kata Suwarso, dari jumlah tersebut untuk mobil pemadam merk Morita hanya tiga unit yang kondisinya masih bisa digunakan. Sementara dua unit lagi sudah dalam kondisi kurang baik. "Kalau Morita pengadaan tahun 80-an jadi kita meremajakan mobil pemadam kebakaran," katanya.

Suwarso mengatakan dengan memiliki mobil pemadam kebakaran tersebut Bandara Hang Nadim Batam sudah memenuhi standar dari sisi keselamatan. Menurutnya Bandara yang masuk dalam kategori sembilan harus memiliki mobil pemadam kebakaran dengan jumlah maksimal 24 ribu liter air. "Ziegler ini masing-masing bisa menampung 12.500 liter air, jadi dua ini saja sudah 25 ribu liter," katanya.

Petugas pemadam kebakaran di Bandara Hang Nadim kata Suwarso juga sudah diberikan pelatihan selama satu bulan untuk mengoperasikan kendaraan tersebut. Sementara untuk perawatannya sampai saat ini masih ditanggung pihak perusahaan Ziegler hingga satu tahun ke depan.(*)

D

ZIEGLERMobil Pemadam Tercanggihse-Indonesia Ada di Batam

Disiplin adalah hal utama yang ditekankan Brigjen Pol Suherman kepada para pegawai dan karyawan saat dirinya diamanatkan menjadi Direktur Pengamanan (Dirpam) Badan Pengusahaan Batam oleh Kepala BP Batam Lukita Dinarsyah Tuwo.

erwira tinggi kepolisian itu mengatakan dengan sikap disiplin semua tugas yang diberi-kan dapat dilakukan dengan baik. “Disiplin itu nomor satu dan saya tegaskan kepada

teman-teman disiplin harus diutamakan,” katanya. Suherman mengatakan dirinya harus berbaur dengan personel Ditpam agar dapat mengetahui apa saja yang harus dibenahinya.

Karena kata Jenderal bintang satu itu, memimpin personel di Polri berbeda dengan memimpin Aparatur Sipil Negara (ASN). Salah satu yang harus dilakukan adalah merubah pola pikir para personel Ditpam BP Batam. Selama ini kata Suherman personel Ditpam berpendapat BP Batam masih sama dengan Otorita Batam yang memiliki peranan besar dalam pengem-bangan kota industri ini.

“Saya mau mengubah mindset itu, Intinya tugas kita itu menjaga aset-aset BP Batam,” ujarnya.

Saat ini personel Ditpam yang berstatus pegawai terdapat 326 orang dan tenaga kontrak 502 orang. Dengan jumlah tersebut ia yakin dapat mengamankan aset-aset di BP Batam dengan maksimal.

Salah satu aset yang paling dijaga adalah waduk. Karena bahan baku air bersih di Kota Batam berasal dari waduk sehingga harus diawasi ekstra ketat. Setiap hari katanya, personel Ditpam melakukan patroli di waduk dan jika ditemukan kegiatan ilegal langsung ditertibkan. “Sehari bisa dua kali personel Ditpam patroli. Idealnya saat ini kita harusnya menggunakan drone atau satelit agar bisa update setiap hari,” tuturn-ya.

Sehingga kata mantan Kapolres Tidore itu saat terlihat ada aktivitas ilegal bisa langsung ditindak dengan cepat. Suherman mencontohkan salah satu kegiatan yang paling dilarang di area waduk adalah peternakan. “Kemarin kita lihat banyak masyarakat yang beternak babi dan itu tidak boleh dilakukan di sekitar dam,” paparnya. Selain itu aktivitas perkebunan juga tidak diperbolehkan dilakukan di sekitaran waduk.

Menurutnya Ditpam BP Batam saat ini menerapkan program "one day one target" untuk menertibkan bangunan ilegal di sekitaran waduk dan mencegah terjadinya pembalakan liar di sekitar waduk.

Namun sebelum menertiban bangunan ilegal pihaknya melakukan pendekatan secara persuasif kepada masyarakat agar mau membongkar sendiri bangunan miliknya. Serta memberitahukan jika aktivitas yang dilakukan tersebut salah. Tetapi jika tidak diindahkan pihaknya akan mengambil langkah tegas yaitu membongkar paksa bangunan, perkebunan dan peternakan di sekitar waduk. Ditpam kata Suherman telah memetakan mana-mana saja daerah resapan air yang akan ditertibkan dari aktivitas ilegal.

Menurutnya waduk yang paling banyak bangunan liarnya ada di Dam Duriangkang. Hanya saja Suherman belum mengetahui pasti berapa jumlah Ruli di kawasan tersebut. “One day one target itu tidak hanya kita terap-kan di waduk saja, tapi juga di pelabuhan dan Bandara,” katanya.

P

Direktur PengamananBP BatamBrigjen Pol Suherman

11

ebelum diangkat menjadi Direktur Ditpam, Brigjen Suher-man sudah bertugas di beberapa wilayah di Indonesia. “Karir saya sudah lengkap, karena sudah ditugaskan di empat penjuru mata angin,” katanya sembari tertawa

ringan.

Empat penjuru mata angin tersebut kata Suherman yaitu Sumat-era Barat, Kalimantan Timur, Sulawesi Selatan, Maluku Utara

dan Jawa Tengah. “Di pusat yaitu Mabes Polri saya juga sudah,” ujarnya.

Dari semua lokasi penugasan Suherman mengaku tidak dapat melupakan saat ditempatkan di Polres Tidore,

Maluku Utara. Saat itu katanya baru saja selesai konflik di Kota Ambon. Meski lokasinya jauh namun tetap

saja ada efek yang ditimbulkan di wilayahnya bertu-gas saat itu. “Memang pasca konflik tapi kejadian kecil pasti ada dan mau kemana-mana harus melalui laut,” ujarnya.

Setelah itu Suherman kembali dipindahkan dan diangkat menjadi Kapolres Purwokerto. Setelah itu Suherman ditarik ke Mabes Polri. Setelah tiga tahun di Mabes Polri dirinya ditempatkan ke Kalimantan Timur. “Setelah itu saya ditarik lagi ke Mabes dan saya dapat jabatan ini (Direktur Ditpam),” katanya. Suherman mengatakan tidak mengetahui pasti apa yang menjadi alasan pimpinan BP Batam mengangkat dirinya menjadi Direktur Ditpam. Hanya saja kata Suherman sebelum menujuk seseorang, pimpinan pasti melihat profil dan catatan dari yang bersangkutan.(*)

S

Karir di EmpatPenjuru Mata Angin

Brigjen Pol Suherman

Jakarta, 20 Oktober 1964

1987

Almarhumah Sintawati

Devita Gusti KurniatiPanji Rizki HernandaSalma Ristia Dewi

Nama :

Tempat/Tanggal Lahir :

AKABRI Angkatan :

Istri :

Anak :

Biodata Pribadi

"Disiplin itu nomor satu”

BATAM - BP Batam secara khusus mengucapkan selamat atas penyelenggaraan Hari Pers Nasi-onal di Padang, Rabu (/2/2018). Kepala BP Batam Lukita Dinarsyah Tuwo turut bangga dengan perkembangan pers Indonesia yang merdeka.

PN menjadi pesta rakyat yang dirayakan karena kita memiliki pers yang merdeka,” ujarnya.

HPN ke 36 yang mengangkat tema “Meminang Keinda-han di Padang Kesejahteraan” ini disebutnya menjadi ajang silaturahmi dan penyatuan pemikiran dan kema-juan pers nasional yang berlandaskan sinergitas seluruh elemen yang ada.

Dia berharap pertumbuhan pers Indonesia menjadi teladan, profesional dan membawa harapan di tengah masyarakat. Dia juga mengungkapkan harapannya agar kemajuan pers selaras degnan perannya dalam kemajuan pembangunan bangsa.

“Saya pribadi mohon dukungan Pers sebagai ujung tombak informasi, agar BP Batam dapat terus bersiner-gi dalam pembangunan Batam dan menjadi kontribu-tor pembangunan nasional,” tuturnya.

Senada dengan Lukita, Deputi Bidang Pelayanan Umum BP Batam Bambang Purwanto menilai peran pers sangat strategis dalam pembangunan. Media punya fugnsi kontrol, sehingga pembangunan yang dilaksanakan tetap dalam jalur yang dirancang.

“Kita tak luput dari kekeliruan. Kontribusi pers dalam bidang kontrol ini sangat besar,” jelasnya.

Selain memberikan ucapan selamat secara khusus, BP Batam juga diberi kesempatan memaparkan perkem-bangan dan rencana pengembangan Batam di perhela-tan akbar pers Indonesia tersebut. Terutama pengem-bangan di sektor perdangan, industri dan pariwista.

“Kita punya waktu 15 menit memaparkan soal Batam di HPN. Termasuk menampilkan video promosi investasi di hadapan pers nasional dan internasional,” paparnya.

H

Ucapan Khusus HPN Dari BP Batam

13

BP Batam akan menggairahkan kembali olahraga di Batam. Satu di antaranya lewat ajang sepak bola. Belum lama ini, bekerjasama dengan Viking Batam, BP Batam berhasil men-datangkan klub sepak bola asal Bandung, Persib ke Batam. Tidak hanya sekadar datang, dan melihat-lihat keadaan di Batam, Persib juga terlibat pertandingan persahabatan dengan tim PS BP Batam bertempat di Stadion Temenggung Abdul Jamal di Mukakuning, Batam, Kamis (11/1).

an seperti yang sudah diduga sebelumnya, ada ribuan orang memadati stadion olahraga kebanggaan warga Batam itu. Mereka bak

lautan manusia. Para pecinta sepak bola, baik laki-laki, perempuan, tua, muda, sendiri, berpasangan ataupun bersama anggota keluarganya, hadir menyaksikan duel sepak bola malam itu. Kehadiran Michael Essien, pesepak bola asal luar negeri di tengah-tengah Persib, tak dipungkiri juga menjadi satu daya tarik tersendiri bagi jalannya pertandingan Kamis itu.

Deputi Bidang Pelayanan Umum BP Batam, Bambang Purwanto mengatakan, olahraga merupakan bentuk pembinaan fisik dan mental. Dengan begitu diharapkan olahraga bisa menjadi kegemaran di tengah-tengah masyarakat.

"Dan keberadaan Persib di Batam, kita harapkan menjadi pemersatu. Menumbuhkan semangat sportivi-tas, jadi hiburan bagi masyarakat Batam," kata Bambang, saat acara gala dinner pimpinan BP Batam dan Persib, Jumat (12/1) malam di Gedung BP Batam.

Secara pribadi, Persib bukanlah sesuatu yang asing lagi bagi Bambang. Ia sudah mengenal Kapten Persib, Atep Rizal, sejak awal 2017 lalu. Kala itu Bambang masih menjabat sebagai Wakil Kepala Kepolisian Daerah Jawa Barat. Bambang juga tahu persis beberapa pertandingan yang dilakoni Persib. Termasuk saat Persib meluncurkan bis baru dan hal lainnya.

Sementara itu Pelatih Persib, Herry Setiawan menga-takan, Persib sangat antusias dengan undangan main di Batam. Meski hanya bertanding satu kali dengan tim PS BP Batam, anggotanya banyak mendapat pelajaran. Hitung-hitung sebagai persiapan timnya menghadapi Piala Presiden dan pertandingan sepak bola lainnya dalam waktu dekat ini.

"Kami banyak latihan juga di Batam untuk menghadapi Liga 1 dan Piala Presiden," kata Herry.

Jika ada ajakan bertanding lagi ke Batam, Herry berjanji, mereka dengan senang hati akan datang ke Batam. Pada kesempatan itu, ia juga berharap kedatangan Persib ke Batam, bisa mendatangkan manfaat. Khusus-nya bagi olahraga Batam.

"Mudah-mudahan Persib Bandung di Batam, membawa gairah sepak bola di sini. Kalau ada undangan lagi, kami akan datang tanpa berat hati," ujarnya.

Selain Persib, rencananya BP Batam bekerjasama dengan pendukung sepak bola di Batam, juga akan mendatangkan klub-klub sepak bola nasional bergengsi lainnya ke Batam. Seperti Persebaya, Sriwijaya FC, dan lainnya. BP Batam siap memberikan dukungan untuk menggairahkan kembali olahraga sepak bola di Batam.

D

Gairahkan Olahraga,BP Batam Undang PersibDatang ke Batam

Semarak dan ramai. Itulah gambaran suasana malam penganugerahan Duta BP Batam 2018 yang berlangsung Sabtu (3/2) lalu, bertempat di pelataran parkir Gedung BP Batam. Ini merupakan ajang pencarian duta pertama yang diadakan BP Batam, di kepemimpinan Lukita Dinarsyah Tuwo.

egiatan malam itu juga disejalankan dengan Car Free Night dan wisata kuliner dengan konsep co�ee zone, di seputaran bundaran BP Batam. Ada puluhan stan pelaku Usaha Mikro

Kecil dan Menengah (UMKM) dan 10 stan kopi yang berpartisipasi dalam kegiatan ini. Sedangkan dari pengunjung yang hadir, diperkirakan mencapai ribuan orang. Tidak hanya dari masyarakat Batam, bahkan ada juga turis dari luar negeri yang sengaja datang menyaksikan kegiatan malam itu.

Untuk kegiatan pencarian Duta BP Batam, setelah melalui serangkaian tahapan seleksi, akhirnya dari 14 orang yang lolos ke babak final, terpilihlah Rachma Utari sebagai Duta BP Batam 2018. Pemasangan mahkota duta dilakukan langsung Putri Pariwisata 2017, Karina Nadila yang juga menjadi dewan juri pada malam itu kepada Tari, sapaan Rachma Utari. Sementa-ra di posisi runner up I, ada Frisca Delfia. Tiga finalis lainnya juga mendapat penghargaan. Seperti Bagus yang terpilih sebagai Duta Kreatif BP Batam. Beby Anggraini sebagai Duta Berbakat BP Batam, dan Duta Favorit diraih Bella Febiola.

Kepala BP Batam, Lukita Dinarsyah Tuwo berharap, para pemenang Duta BP Batam ini bisa menjadi garda terdepan dalam mempromosikan Batam. Tidak hanya di even berskala nasional tetapi juga internasional.

"Penyematan nama Duta BP Batam ini bukan prestise nama belaka. Kami ingin melahirkan insan yang berkualitas, berprestasi, berpotensi. Jadi ikon sadar pembangunan di daerah," kata Lukita malam itu.

Ia melanjutkan, Batam memiliki letak yang strategis di jalur perdagangan internasional terpadat di Selat Malaka. Saat ini pun Batam masih menjadi kota ketiga penyumbang wisatawan mancanegara terbesar di Indonesia, setelah Bali dan Jakarta. Maka dari itu, di tengah kondisi ekonomi Batam yang masih belum

pulih, BP Batam ingin memaksimalkan lagi semua potensi yang dimiliki Batam. Mendorong dari sisi investasi maupun pariwisata, untuk mengembalikan ekonomi Batam seperti masa lalu.

Targetnya, dalam dua tahun BP Batam ingin mencapai pertumbuhan ekonomi Batam 7 persen. Untuk menca-pai visi itu, disusunlah sejumlah program strategis untuk pengembangan Batam. Keberadaan Duta BP Batam diharapkan bisa menjadi representatif citra positif BP Batam dan Batam. Tidak lain tujuannya untuk mempro-mosikan Batam dan menyebarkanluaskan jejaring komunikasi dengan mitra. Komunikasi yang dilakukan kaum muda ini, juga diharapkan bisa lebih mudah dan mengena.

"Kami ingin membangkitkan semangat pemuda pemudi Batam. Kalau Batam punya potensi yang luar biasa," ujarnya.

Sementara itu pada Car Free Night dan wisata kuliner, respon positif disampaikan sejumlah kalangan atas terselenggaranya kegiatan ini. Dari pelaku UMKM misal-nya. Mereka memanfaatkan kegiatan ini untuk mening-katkan produktivitas penjualan. Terutama dari sisi pemasaran. Omsetnyapun meningkat. Mereka berharap bisa ikut dilibatkan lagi pada kegiatan BP Batam selan-jutnya.

Respon yang sama juga disampaikan rata-rata pengun-jung yang hadir malam itu. Mereka merasa terhibur dengan kegiatan yang diselenggarakan BP Batam, dan berharap kegiatan serupa bisa rutin diselenggarakan. Malam penganugerahan Duta BP Batam ini juga kedatangan pengunjung special, dua orang wisatawan mancanegara dari Kanada.

“Kami dari Kanada. Terima kasih atas penyelenggaran malam Duta BP Batam ini. Kami datang dan menikmati acara ini,” kata seorang di antara mereka.

K

Rachma UtariTerpilih Jadi

Duta BP Batam

15

Kepala BP Batam, Lukita Dinarsyah Tuwo menandatangani Surat Keputusan (SK) terkait legalitas lahan Kampung Tua di Bengkong Sadai, Jumat (29/12) bertempat di Masjid Jami Kelana, Bengkong Sadai. Adanya penandatanganan SK ini, menjadi cikal bakal warga sekitar dalam mengurus legalitas lahan yang ditempatinya saat ini. Warga boleh bergembira. Ke depannya, mereka tak perlu khawatir lagi dengan status lahan rumah yang sudah mereka diami selama beberapa tahun ini. Bahkan ada yang sudah belasan sampai puluhan tahun bertempat tinggal di sana.

ukita mengatakan, sesuai tugas yang diamanahkan kepada dirinya dan deputi lainnya di Batam, mereka punya komitmen

untuk menyelesaikan persoalan lahan di Batam. Isu terkait lahan, diakuinya cukup banyak dan termasuk hal penting yang mesti segera diselesaikan. Lantaran lahan termasuk aset utama di sini. Dengan satu persatu terurainya persoalan lahan, ia berharap Batam bisa semakin maju ke depannya.

"Kami ingin Batam menjadi kota yang maju dan sejahtera, nyaman. Bukan hanya untuk investor tetapi juga untuk masyarakatnya," kata Lukita yang disaksikan sejumlah warga yang berkumpul di dalam masjid.

Dalam SK tersebut, sebanyak 240 nama warga dinya-takan berhak mendapat sertifikat lahan. Satu nama warga, satu kaveling. Namun sebelum sertifikat tanda legalitas lahan diberikan, warga diminta untuk segera mengurus dokumen terkait lahan yang diperlukan sebagai syarat dikeluarkannya sertifikat. Satu di antara-nya, yakni membayar Uang Wajib Tahunan (UWT) yang diputuskan besarannya Rp 25.100/meter persegi. Mantan Sekretaris Menko Perekonomian ini berharap, penyelesaian legalitas di Kampung Tua Bengkong Sadai bisa menjadi model untuk penyelesaian kampung tua lainnya yang ada di Batam.

Di tempat yang sama, penginisiasi kegiatan itu, Dewan Penasihat Persatuan Pemuda Tempatan (Perpat) Kota Batam, Saparudin Muda, mengatakan, pihaknya bersyukur, kini lahan di Kampung Tua Bengkong Sadai bisa mendapat legalitas dari pemerintah. Total luasann-ya lebih kurang 33 hektare.

"Alhamdulillah masyarakat Bengkong Sadai hari ini bahagia, pimpinan BP Batam yang sekarang punya komitmen menyelesaikan legalitas kampung tua yang sudah lama dinanti-nanti masyarakat," kata Saparudin.

Perkembangan terbarunya, dari 240 warga yang berhak mengurus sertifikat lahan itu, BP Batam sudah menerbitkan sebanyak 48 faktur pembayaran UWT. Jumlah itu akan terus diperbaharui hingga diterbitkan sebanyak 240 faktur pembayaran UWT. Kepada warga yang sudah menerima faktur, selanjutnya bisa melaku-kan pembayaran UWT di bagian lahan BP Batam di Mal Pelayanan Publik Batam. Setelah selesai, BP Batam akan meneruskannya ke Badan Pertanahan Nasional (BPN) Kota Batam hingga diterbitkan sertifikat tanah. Setelah legalitas lahan tahap pertama ini selesai, BP Batam akan menindaklanjuti 1.000 kaveling lagi di Kampung Tua Bengkong Sadai untuk diiberikan legalitas.

L

Legalitas Kampung Tua di Batam,Dimulai dari Kampung Tua Bengkong Sadai

Kepala Badan Pengusahaan (BP) Batam, Lukita Dinarsyah Tuwo meresmikan media centre dan PPID (Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi) di Gedung Annex II BP Batam. Pembangu-nan media centre dilakukan untuk meningkatkan keterbukaan informasi publik dan transparansi di lingkungan BP Batam. Sebagai lembaga pemerintah dinilai perlu untuk terus meningkatkan keterbukaan infomasi.

ahun ini kita peringkat dua nasional keterbukaan informasi publik. Dengan sekarang ada media centre ini tahun depan harus menjadi nomor satu,"

kata Lukita usai menggunting pita diresmikannya media centre di lantai dasar tersebut, Minggu (31/12).

Ia juga menjelaskan bahwa pembangunan media centre tersebut sebagai bentuk konsistensinya dimana saat mulai menjabat sebagai pimpina BP Batam bahwa pihaknya ingin membuka diri dan berinteraksi kepada masyarakat. Media menurut dia punya peran penting dalam memberi-kan informasi terkait rencana dan program yang dijalankan oleh BP Batam.

Disisi lain, pihaknya mengaku juga ingin memberikan kenyamanan bagi wartawan dalam menjalankan tugasnya mengumpulkan dan menulis berita terkait BP Batam. Pihaknya juga ingin terus menjalin komunikasi yang baik dengan media, itu sebabnya media centre ini diharapkan dapat sebagai ruang pertemuan pimpinan BP Batam dengan wartawan yang ditugaskan di BP Batam.

Mantan Sesmenko Perekonomian itu menegaskan bahwa BP Batam tidak anti kritik dan akan menampung semua masukan dari masyarakat, karena diakuinya saat ini masih banyak kekurangan yang masih harus diperbaiki. Melalui kritikan yang membangun tentu tujuan untuk membangun Batam lebih baik bisa tercapai seperti dengan apa yang diharapkan bersama.

"Di sini ada juga ada PPID, untuk membantu masyarakat yang ingin mendapatkan informasi di BP Batam," jelasnya.

Ketua DPRD Batam, Nuryanto yang turut hadir dalam peresmian memberikan apresiasi kepada BP Batam, pihaknya sangat mendukung langkah pimpinan yang baru karena mulai membuka diri. Dengan demikian pihaknya sagat optimistis bahwa Batam kedepan akan bisa lebih baik sesuai dengan yang diinginkan. Terlebih lagi hubungan baik dengan Pemko Batam juga sudah dibuktikan.

Sebagai lembaga pemerintah dijelaskan dia bahwa memang sudah sewajarnya membuka diri dalam hal menyampaikan informasi seluas-luasnya kepada masyarakat. Begitu juga dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat yang sudah seharusnya terus dilakuakan oleh pejabat pemerintah. Baik pejabat di Pemko Batam ataupun di BP Batam yang selama ini memang sudah membangun Batam.

"Lembaga pemerintah memang tidak boleh anti kritik, karena itu saya sebagai wakil rakyat turut senang dengan semangat pimpinan BP Batam yang baru ini," jelasnya.

Sekretaris PWI Kepri, Saibansah Dardani mengatakan dibangunnya media centre tentu sebagai bentuk nyata dukungan BP Batam terhdap wartwan. Karena itu hal ini tentu harus diimbangi dengan penyampaian berita-berita berkualitas untuk disampaikan kepada masyarakat. Tidak kalah penting adalah bagaiman memerangi berita-berita hoax yang saat ini cukup meresahkann.

"Ke depan tentu kita semua berharap hubungan baik ini bisa terus dijalin. Sehingga bersama-sama membangun Batam lebih baik," ungkapnya.

T

Kepala BP BatamResmikan Media Centre

17

Badan Pengusahaan (BP) Batam akan melakukan revitalisasi pelahuhan Macgobar Batuampar untuk mendukung aktivitas bongkar muat logistik material properti. Kantor Pelabuhan Laut (Kan-pel) BP Batam menggolontorkan anggaran sekitar Rp 3 miliar untuk mengembangkan pelabuhan tersebut. Dengan pengembangan pelabuhan itu diharapkan dapat meningkatkan kapasitas logis-tik kapal yang bersandar.

alah satu keunggulan Pelabuhan Macgobar berada di teluk, sehingga tidak mudah diterjang ombak. Karena itu ini akan kita revitalisasi untuk

mendukung bongkar muat logistik properti atau real estate," kata Kepala Kanpel BP Batam, Nasrul Amri Latif, Senin (19/2).

Pengembangan perlu dilakukan, untuk mendukung dan memaksimalkan fungsi pelabuhan bongkar muat yang ada saat ini, karena kondisinya memang dinilai belum memadai. Pihaknya menargetkan revitalisasi pelabu-han tersebut bisa dilakukan tahun ini, dengan demikian setelah dilakukan pengembangan tersebut diharapkan kapal-kapal besar bisa bersandar di pelabuhan terse-but.

Untuk kategori pelabuhan memang seharusnya ada spesialisasi, terlebih jika tujuannya untuk menekan biaya logistik. Pelabuhan Macgobar sendiri sebelumnya memang sudah digunakan untuk aktivitas bongkar muat material, hanya saja selama ini tidak terurus dengan baik. Itu sebabnya BP Batam tengah mende-sain ulang pelabuhan yang letaknya sebelah utara dari pelabuhan bongkar muat Batuampar.

"Kalau untuk menekan biaya logistik dari Indonesia ke negara lain, kita perlu meningkatkan skala ekonomi. Kapal sekelas Panama ke depan kita harapkan bisa bersandar di Batam," katanya.

Nasrul mengungkapkan berada di teluk memang menjadi kelebihan tersendiri, pasalnya ombak laut yang besar akan menyulitkan untuk sandaran kapal. Ia mencontohkan seperti yang terjadi belum lama ini, dimana kapal tongkang pengangkut batu granit nyaris tenggelam di Pelabuhan Curah Cair Kabil CPO Kabil, akibat terjangan ombak mengakibatkan hanyut dan menabrak penyangga pipa avtur.

Sedangkan untuk pelabuhan Batuampar secara keseluruhan, saat ini ia mengaku BP Batam masih meny-iapkan desain untuk pengembangannya. Ditegaskan dia bahwa Pelabuhan menjadi salah satu infrastruktur penting untuk menjadikan Batam sebagai pusat logistik di Indonesia. Kapasitas pelabuhan Batuampar sendiri saat ini yang hanya 400 twenty-foot equivalent units (TEUs).

S

Pelabuhan Macgobar

Direvitalisasi

HUMAS BP BATAM 2018

7 - 8 April 20187 - 8 April 2018Bundaran BP Batam,18.30 WIBBundaran BP Batam,18.30 WIB

@batammenari

@batammenario�cial

www.BatamMenari.com 1 6 . 0 0 0p e s e rta ta r i

WALI BAND | ZASKIA GOTIK | NINO GARCIA KINARYA GSP | THE ANGELS PERCUSSION