kewirausahaan

9
KEWIRAUSAHAAN 1. DEFENISI WIRAUSAHA 2. PRASYARAT WIRAUSAHA 3. CIRI-CIRI WIRAUSAHA 4. WATAK WIRAUSAHA 5. PERAN WIRAUSAHA DALAM PEMBANGUNAN EKONOMI 6. SIKAP WIRAUSAHA DALAM MENGHADAPI KRISIS EKONOMI GLOBAL

Upload: kasmadi-rais

Post on 20-Nov-2014

9.726 views

Category:

Education


1 download

DESCRIPTION

 

TRANSCRIPT

Page 1: Kewirausahaan

KEWIRAUSAHAAN

1. DEFENISI WIRAUSAHA2. PRASYARAT WIRAUSAHA3. CIRI-CIRI WIRAUSAHA4. WATAK WIRAUSAHA5. PERAN WIRAUSAHA DALAM

PEMBANGUNAN EKONOMI6. SIKAP WIRAUSAHA DALAM

MENGHADAPI KRISIS EKONOMI GLOBAL

Page 2: Kewirausahaan

DEFENISI WIRAUSAHA

Seseorang yang mengkombinasikan

sumber daya, tenaga kerja, material dan

aset-aset lain sehingga nilainya

menjadi lebih tinggi dari sebelumnya

Page 3: Kewirausahaan

PRASYARAT WIRAUSAHA

Mempunyai modalBerani mengambil

resikoMempunyai jiwa

inisiatif dan inovatifPandai dan jeli melihat

peluang

Page 4: Kewirausahaan

CIRI-CIRI WIRAUSAHA

Percaya diri Keorisinilan

KepemimpinanOrentasi pada tujuan, hasil dan masa depan

Pengambil Resiko

Page 5: Kewirausahaan

WATAK WIRAUSAHA

Optimisme, keteguhan dan haus prestasi Menyukai tantangan dengan segala resiko Fleksibel, supel, kreatif, inovatif, serba bisa

dan tidak pernah puas, selalu ingin tahu banyak hal

Mampu memimpin, bertanggung jawab, mau menerima kritik

Pekerja keras, profit oriented,energik, berpandangan luas

Page 6: Kewirausahaan

PERAN WIRAUSAHA

Membuka lapangan kerja

Membantu pemerintah dalam perluasan usaha

Meningkatkan pendapatan nasional

Page 7: Kewirausahaan

Lembar Kerja Siswa

1. Seseorang yang hendak menjadi pebisnis harus memenuhi syarat dan ciri wirausaha. Jelaskan mengapa harus demikian?

2. Berani mengambil resiko adalah salah satu prasyarat menjadi “seseorang”! Apakah sikap demikian ada pada diri kamu? Ada atau tidak ada pada dirimu jelaskan alasan kamu?

Page 8: Kewirausahaan

Lembar Kerja Siswa

3. Seseorang bernama Dedi Rudiayanto, mantan manager Riset PT. Bogasari Tbk, presenter Indosiar dan dosen pastry disebuah universitas terkemuka di Surabaya, mengambil keputusan untuk berhenti dari pekerjaannya karena sesuatu yang tidak bisa ia sebutkan. Berhentinya ia, yang kemudian menimbulkan konflik keluarga (anak dan istrinya) cukup lama. Mantan orang kaya ini, kini menjual mie rebus merek DR di daerah depok, dengan ramuan buatannya sendiri. Saat pertama menjual hanya laku satu mangkuk karena harganya yang lumayan mahal Rp. 10.000,00/mangkuk. Tetapi karena mie buatannya mempunyai cita rasa khas, akhirnya kini ia mempunyai franchise diberbagai tempat.

Bagaimana menurut analisa kamu dari pelajaran wirausaha yang baru saja kamu peroleh?

Page 9: Kewirausahaan

Lembar Kerja Siswa

4. Sebutkan beberapa peran yang dimainkan wirausaha dalam membantu perkembangan ekonomi Indonesia!

5. Jelaskan ciri wirausaha yang beorientasi pada tujuas, hasil dan masa depan!