ketua umum mapin m a p i n / i s r s mobile: 08121103127 ... · insinyur 3. akuntan 4. dokter gigi...

31
M A P I N / I S R S SERTIFIKASI PROFESI SISTEM INFORMASI GEOSPASIAL DAN PENGINDERAAN JAUH Prof. Dr. Dewayany Sutrisno Ketua Umum MAPIN E-mail: [email protected] Mobile: 08121103127/081318718554 Masyarakat Ahli Penginderaan Jauh Indonesia/Indonesian Society for Remote Sensing Sekretariat Pelaksana: Jalan Raya Jakarta Bogor km 46 cibinong 16911 Gd S lt1 T/F: (021) 87906041, E-mail: [email protected]

Upload: tranxuyen

Post on 11-Mar-2019

216 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

M A P I N / I S R S

SERTIFIKASI PROFESI SISTEM INFORMASI GEOSPASIAL

DAN

PENGINDERAAN JAUH

Prof. Dr. Dewayany Sutrisno

Ketua Umum MAPIN

E-mail: [email protected]

Mobile: 08121103127/081318718554

Masyarakat Ahli Penginderaan Jauh Indonesia/Indonesian Society

for Remote Sensing

Sekretariat Pelaksana:

Jalan Raya Jakarta Bogor km 46 cibinong 16911

Gd S lt1

T/F: (021) 87906041, E-mail: [email protected]

LATAR BELAKANG

MEA (Masyarakat Ekonomi ASEAN) /AEC (Asean Economic Community)

➢ integrasi ekonomi ASEAN dalam menghadapi perdagangan bebas antarnegara-negara ASEAN.➢ Seluruh negara anggota ASEAN telah menyepakati perjanjian ini.➢ MEA dirancang untuk mewujudkan Wawasan ASEAN 2020.

ASEAN VISION 2020

That vision is of ASEAN as a concert of Southeast Asiannations, outward looking, living in peace, stability andprosperity, bonded together in partnership in dynamicdevelopment and in a community of caring societies

M A P I N / I S R S

Latar Belakang

Karakter MEA:

1. Pasar tunggal dan

basis produksi

2. Wilayah ekonomi

yang kompetitif

3. Wilayah dengan

pembangunan

ekonomi seimbang

4. Wilayah yang

terintegrasi pernuh

dengan

perekonomian

global

Konsep Masyarakat Ekonomi ASEAN atau AEC 2015 sesuai empat pilar utama:

1. Free movement of goods and services yang memungkinkan pergerakan

barang-barang dan jasa tanpa ada hambatan termasuk pajak atau bea masuk.

2. Freedom of movement for skilled and talented labours, konsep ini

mendorong mobilitas tenaga kerja sesuai tuntutan pasar dan membuka

peluang setiap pekerja mendapat pekerjaan terbaik sesuai kualifikasi yang

dimiliki.

3. Freedom of establishment and provision of services and mutual

recognition of diplomas, konsep ini menjamin setiap warga ASEAN bebas

membuka layanan di semua wilayah ASEAN tanpa diskriminasi

kewarganegaraan.

4. Free movement of capital, pemberlakuaan AEC akan menjamin modal atau

kapital bisa berpindah secara leluasa di negara-negara ASEAN. Setiap orang

bisa menanam modal secara bebas dan efisien. Dalam konteks ini setiap

warga ASEAN bebas bekerja, berinvestasi, berbisnis dan berdagang di semua

negara-negara ASEANHandayani, 2014

Dampak terciptanya MEA adalah terciptanya pasar bebas di bidang permodalan,

barang dan jasa, serta tenaga kerja.

M A P I N / I S R S

Latar Belakang1. MEA menyentuh lima aspek utama yaitu investasi, teknologi, manajemen,

manufaktur dan sumber daya manusia (SDM).

2. Dari kelimanya, Indonesia hanya memiliki keunggulan pada aspek SDM

3. Potensi SDM Indonesia sangat bisa didorong pada level Asia. Apalagi jumlah

penduduk Indonesia sangat banyak

4. Perlu mempersiapkan mahasiswa/ siswa menghadapi Masyarakat Ekonomi

ASEAN (MEA).

5. Salah satu caranya, membekali anak didik dengan sertifikasi profesi.

Nurfuadah, 2015

M A P I N / I S R S

MRA (Mutual Recognition Arrangement)

❖MRA adalah aturan kerangka kerja yang dibentuk untuk mendukung liberalisasi

dan memfasilitasi perdagangan dan jasa.

❖MRA bertujuan untuk memfasilitasi mobilitas professional/ tenaga kerja trampil

di ASEAN

❖MRA juga bekerja menuju penerapan dan standarisasi

ccpstudy.com

8 bidang yang sudah ada ASEAN MRA

1. Arsitek

2. Insinyur

3. Akuntan

4. Dokter gigi

5. Tenaga survey bidang pengukuran bumi

6. Praktisi medis

7. Perawat

8. Tenaga pariwisata

M A P I N / I S R S

❖ Topographic Surveying (surveying carried out for

producing base geospatial information):

o Geodetic Surveying;

o Hydrography;

❖ Thematic Survey (surveying carried out for producing

base thematic geospatial information):

o Geographical names;

o Geomorphology Surveying;

o Quantity Surveying;

o Oceanographic surveying

o Hydrology Surveying;

o Cadastral & Land Administration Surveying;

o Engineering and Construction Surveying;

o Geological and Geophysical Surveying;

o Biotic and abiotic resources survey;

❖ Photogrammetry (aerial, terrestrial, and close range);

❖ Remote Sensing;

❖ Geographic Information System;

❖ Cartography (topographic map, and thematic map)

M A P I N / I S R S

Sertifikasi Profesi:Trick untuk menaklukan pasar ASEAN dan

GLOBAL

Lulusan sarjana tidak

hanya memiliki

ijazah,

tetapi juga sertifikasi

kompetensi sesuai

dengan bidangnya

Upnyk.ac.id

A competency is an underlying

characteristics of a person which

enables him/her to deliver superior

performance in a given job, role or

situation

M A P I N / I S R S

Apa sih yang dinilai dalam Sertifikasi Kompetensi?

SKILL

ATTITUDEKNOWLEDGE

CO

MP

ET

EN

CIE

S

COMPETENCY

SKILLS

Relates to the ability to do

physical domain

KNOWLEDGE

Related to do information

cognitive domainATTITUDE

Relates to qualitative aspects,

personal characteristics or

traits

OUTSTANDING PERFORMANCE

Source: Sivansankaran

M A P I N / I S R S

Kenapa Sikap?

Source: Sivansankaran

Personal attitude/motives

KNOWLEDGE

SKILLS

Observable Behaviours

JOB PERFORMANCE

M A P I N / I S R S

Bagaimana dan dimana sertifikasi personal dilaksanakan?

LEMBAGA SERTIFIKASI

PROFESI

KKNI

SKKNI SKEMA

LEMBAGA AKREDITASI

(KAN)

LEGALITAS LEMBAGA

SKKNI No 95/2017

Standard Kompetensi Kerja

Nasional Indonesia

SK Deputi IIG No 52/2017

LSTP Mapin, 2017

M A P I N / I S R S

Lembaga sertifikasi Masyarakat Ahli Penginderaan Jauh Indonesia

M A P I N / I S R S

Lembaga sertifikasiMasyarakat Ahli Penginderaan Jauh Indonesia

Sub bidang:

1. Penginderaan jauh

2. Sistem informasi Geografis

Rencana perluasan Sub bidang:

1. Penginderaan jauh

2. Sistem informasi Geografis

3. Fotogrametri

4. Teknologi informasi

5. Pilot drone untuk pemetaan

6. Survei kewilayahan

7. Survei terestris

8. Hidrografi

9. Kartografi

LSTP MAPIN

M A P I N / I S R S

KKNIKerangka Kualifikasi Nasional Indonesia

M A P I N / I S R S

KKNIPenginderaan Jauh dan Sistem Informasi Geografis

Asisten Operator Penginderaan Jauh

Operator Penginderaan Jauh Operator SIG-Kartografi

Teknisi penginderaan jauh Teknisi SIG

Teknisi utama /Analis penginderaan jauh Teknisi utama /Analis SIG

Ahli Muda/ Supervisor SIGAhli Muda/ Supervisor penginderaan jauh

Ahli madya penginderaan jauh Ahli madya SIG

1

2

3

4

5

6

7

8

9

M A P I N / I S R S

SKKNIStandard Kompetensi Kerja Nasional Indonesia

UNIT KOMPETENSI

ELEMEN KOMPETENSI

KRITERIA UNJUK KERJA

BATASAN VARIABEL

PANDUAN PENILAIAN

• JOB ROLE

• JOB TASK

• PERFORMANCE STANDARD

• CONTEXTS

• ASSESSMENT

STRUKTUR SKKNIStandar Kompetensi Kerja

Nasional Indonesia, yang

selanjutnya disingkat

SKKNI:

adalah rumusan kemampuan

kerja yang mencakup aspek

pengetahuan, keterampilan

dan/atau keahlian serta

sikap kerja yang relevan

dengan pelaksanaan tugas

dan syarat jabatan yang

ditetapkan sesuai dengan

ketentuan peraturan

perundang-undangan

M A P I N / I S R S

SKKNIStandard Kompetensi Kerja Nasional Indonesia

1. Kualifikasi Nasional dengan mengacu jenjang KKNI.

2. Kemasan okupasi nasional dengan mengacu pada tugas dan fungsi okupasi.

3. Klaster kompetensi, dengan mengacu pada kebutuhan khusus kompetensi tertentu sesuai kebutuhan industri atau organisasi.

SKKNI pada setiap kategori, golongan pokok, ataugolongan usaha tertentu dapat disusun dalamkemasan sebagai berikut :

KEMASAN SKKNI

M A P I N / I S R S

Kemasan/Paket KompetensiPenginderaan jauh jenjang teknisi

M A P I N / I S R S

M A P I N / I S R S

Kemasan/Paket KompetensiPenginderaan jauh jenjang Analis

M A P I N / I S R S

M A P I N / I S R S

M A P I N / I S R S

Kemasan/Paket KompetensiSIG jenjang teknisi

M A P I N / I S R S

Kemasan/Paket KompetensiSIG jenjang Analis

M A P I N / I S R S

Skema sertifikasi

Skema Sertifikasi adalah suatu pedoman yang berisi persyaratan yang harus dipenuhi seorang asesi untuk mendapatkan pengakuan kompetensi yang ditandai dengan diterbitkannya Sertifikat Kompetensi.

Skema Sertifikasi ini digunakan oleh:1. Asesi, untuk mengukur diri apakah secara administratif memiliki

kelengkapan data untuk mengajukan Sertifikasi Kompetensi;2. LSP/USTK, untuk memverifikasi data Asesi dalam pengajuan Sertifikat

Kompetensi;3. Auditor (Inspektorat , BPK), untuk melakukan verifikasi substansi dan

audit keuangan sehingga tidak terjadi penyimpangan dalam pembiayaan Sertifikasi Kompetensi.

M A P I N / I S R S

Skema sertifikasiIsi Skema Sertifikasi antara lain:1. Judul Skema2. Pengesahan oleh Pihak yang Memberlakukan Skema3. Ruang Lingkup Skema4. Tujuan Skema Sertifikasi5. Acuan Normatif6. Kemasan /Paket Kompetensi7. Persyaratan Dasar Pemohon Sertifikasi8. Hak Permohon Sertifikasi dan Kewajiban Pemegang Sertifikat9. Biaya Sertifikasi10. Proses Sertifikasi Kompetensi

a. Persyaratan Pendaftaranb. Proses Asesmen c. Proses Uji Kompetensid. Keputusan Sertifikasie. Pembekuan dan Pencabutan Sertifikatf. Pemeliharaan Sertifikat (survailen)g. Proses sertifikasi Ulangh. Penggunaan Sertifikati. Banding

M A P I N / I S R S

Apa yang harus difahami secara global dalam proses sertifikasi Inderaja SIG

6 Pengawasan IG

7 Inovasi IG

Fungsi Kunci

Perencanaan Penyelenggaraan IG

Pengumpulan DG

Pemrosesan DG

Pengelolaan DG dan IG

Penyajian IG

No

1

2

3

4

5

M A P I N / I S R S

http:// www.mapin.or.id/sertifikasi

E-mail: [email protected]/F: (0251) 8574903

Contact person: Cecep adritela Firdaus

M A P I N / I S R S

Perlukah Mengikuti pelatihan sebelum melaksanakansertifikasi?

Tergantung pada kebutuhan anda

Dalam Kompetensi semua harus dibuktikan

Vinotique.com

Bluehouse energy

M A P I N / I S R S

LP MapinLembaga Pelatihan Mapin

M A P I N / I S R S

http:// www.mapin.or.id/pelatihan

E-mail: [email protected] [email protected]

T/F: (021) 87906041

Contact person: M. Reiza Ariansyah

M A P I N / I S R S

Daftar Pustaka

1. Handayani, dewi Yuli. 2014. Masyarakat ekonomi Asean 2015 wujud ASEAN vision 2020. suarasurabaya.net

2. Setiyo HN 2015. selamat datang MEA (masyarakat ekonomi ASEAN). www.ajarekonomi.com3. Sivasankaran, T. 2017. competency modelling 4. Nurfuadah, Rifa Nadia. 2015. Pentingnya Sertifikasi Profesi Jelang MEA. Selasa 16 Juni 2015 17:01

WIB. news.okezone.com