kelinik sanitasi

20
EVALUASI TENTANG PELAKSANAAN KLINIK SANITASI DI PUSKESMAS KOTA JAMBI TAHUN 2009 Oleh : ARDIANSYAH NPM : 061 009 612 0280 i

Upload: ardian-lee

Post on 08-Aug-2015

115 views

Category:

Documents


5 download

DESCRIPTION

Pelaksanaan klinik sanitasi di kota jambi

TRANSCRIPT

Page 1: kelinik sanitasi

EVALUASI TENTANG PELAKSANAAN KLINIK SANITASI DI

PUSKESMAS KOTA JAMBI

TAHUN 2009

Oleh :

ARDIANSYAH

NPM : 061 009 612 0280

YAYASAN HARAPAN IBU

PROGRAM STUDI KESEHATAN MASYARAKAT

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN (STIKES) JAMBI

TAHUN 2009

i

Page 2: kelinik sanitasi

EVALUASI TENTANG PELAKSANAAN KLINIK SANITASI DI

PUSKESMAS KOTA JAMBI

TAHUN 2009

Skripsi Ini Diajukan Sebagai

Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar

SARJANA KESEHATAN MASYARAKAT

Oleh :

ARDIANSYAH

NPM : 061 009 612 0280

YAYASAN HARAPAN IBU

PROGRAM STUDI KESEHATAN MASYARAKAT

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN (STIKES) JAMBI

TAHUN 2009

ii

Page 3: kelinik sanitasi

PROGRAM STUDI ILMU KESEHATAN MASYARAKATADMINISTRASI KEBIJAKAN KESEHATANSkripsi, November 2009

ARDIANSYAH

Evaluasi Tentang Pelaksanaan Klinik Sanitasi Di Puskesmas Kota Jambi Tahun 2009

xiii + 64 Halaman + 3 Tabel + 33 Lampiran

ABSTRAKPelayanan kesehatan sangat banyak diantaranya klinik Sanitasi yang

merupakan suatu wahana masyarakat dalam mengatasi masalah kesehatan lingkungan untuk pemberantasan penyakit dengan bimbingan, penyuluhan dan bantuan teknis dari petugas Puskesmas, klinik sanitasi bukan sebagai unit pelayanan yang berdiri sendiri, tetapi sebagai bagian integral dari kegiatan Puskesmas.

Penelitian ini bertujuan untuk menggali secara mendalam tentang kegiatan pelaksanaan yang ada di Kota Jambi. penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan jumlah informan 12 orang dari 6 puskesmas yang melaksanakan kegiatan klinik sanitasi tersendat- sendat dan mengacu pada Dinas Kesehatan Kota Jambi. Informasi yang diperoleh dengan melakukan wawancara mendalam, telaah dokumen dan obervasi.

Hasil penelitian dapat menunjukan bahwa klinik sanitasi dari 6 Puskesmas ini telah melakukan kegiatan klinik sanitasi walaupun pelaksanaanya masih tersendat –sendat ini dikarenakan kerja sama lintas program belum berjalan dengan baik dan juga tenaga kesehatan nya belum mendapat pelatihan tentang klinik sanitasi.

Dari hasil penelitian ini maka penulis menyampaikan bahwa Puskesmas untuk menjalankan klinik sanitasi sesuai dengan alur pelaksanaan klinik sanitasi di Puskesmas, untuk menurunkan angka kejadian penyakit berbasis lingkungan.

Daftar bacaan : 21 (1995 – 2009)

iii

Page 4: kelinik sanitasi

PERNYATAAN PERSETUJUAN

Skripsi Ini Telah Diuji Dihadapan Tim Penguji Skripsi

Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan (STIKES)

Yayasan Harapan Ibu Jambi

Jambi , November 2009

Pembimbing

Pembimbing I Pembimbing II

H. SUBAKIR, SKM MKes SUKMAL FAHRI, SPd MKes

Mengetahui

Ketua Program Studi Kesehatan Masyarakat

STIKES Harapan Ibu Jambi

HARTO PANDRI, SKM MKes

iv

Page 5: kelinik sanitasi

TANDA PENGESAHAN

Skripsi ini telah dipertahankan dihadapan Panitia Penguji Skripsi dan

Komprehensif Program Studi Ilmu Kesehatan Masyarakat pada:

Hari : Jum’at

Tanggal : 20 November 2009

Pukul : 16.00 s/d 18.00

Tempat : Ruang Sidang Skripsi STIKES HI - Jambi

PANITIA PENGUJI

Jabatan Nama Tanda Tangan

1. Ketua : H. Ismail HS, SKM. M.Kes 1.

2. Sekretaris : Sukmal Fahri, Spd. M.Kes 2.

3. Penguji Utama : Suroso, SKM. M.Kes 3.

4. Anggota : dr. Hj. Asmanidar K. M.Kes 4.

5. Anggota : H. Subakir, SKM. M.Kes 5.

v

Page 6: kelinik sanitasi

RIWAYAT HIDUP PENULIS

Nama : Ardiansyah

Tempat Tanggal Lahir : Sarko 11 Februari 1984

Agama : Islam

Alamat : JL. Jendral Sudirman. Desa Tambang Emas.

RT.004 RW.002. Kel. Tambang Emas Kec.

Pamenang Selatan. Merangin Jambi

Riwayat Pendidikan :

1. Tahun 1990 – 1996 : SD No. 435 Pamenang VI

2. Tahun 1996 – 1999 : SLTPN 2 Pamenang VI

3. Tahun 1999 – 2002 : SMU 1 Pamenang III

4. Tahun 2002 – 2005 : Politeknik Kesehatan Jambi Jurusan

Kesehatan Lingkungan

5. Tahun 2006 – 2009 : Sekolah Tinggi Ilmu Harapan Ibu Jambi

Jurusan Kesehatan Masyarakat

vi

Page 7: kelinik sanitasi

PERSEMBAHAN

Terimakasih ku kepada ALLAH SWT Yang telah

memberiku rahmat dan hidayahnya sehingga dapat

menyelesaikan skripsi ini dengan sebaik-baiknya

Kepada yang tercinta orang tua ku Bapak

(zAKARIA) Ibu (Teti) terimakasih yang tak

terhingga telah membatu dalam doa serta

restunya....

Dan kepada adek-adek ku (Lukman dan Medi) yang

terbaik moga jadi anak yang berbakti dan

berpendidikan

Keluarga ku terimakasih atas motivasinya.......

Dosen- dosenku (bapak H. Subakir, Sukmal Fahri

dan lainya) terimakasih atas baktimu.......

Teman- teman ku yang terus mendukung ku....

kamu adalah yang terbaik selalu (Are, Aris, Evi,

Bang Deni, Reny, Puji, Kak Nia, Iib, Kak Lila, Imi,

Selamet, Ilham dan masih banyak lagi) makasih ya

atas dorongannya......

vii

Page 8: kelinik sanitasi

Kepada yang seseorang yang ku sayangi I Love

U.......

Staf Stikes HI (Bang Slamet, Bang Mamat, Bang

Iam, Bang Hasnil, Pak Rodik, dan yang lainya)

terimakasih sebesar besarnya.....

Kesuksessan bukan datang sendiri tapi dengan

usaha dan doa..............!!!

Kupersembahkan ini sebagai bakti ku kepada

negara, agama dan keluarga agar bermanfaaf

selamanya.....

Ardiansyah SKM

viii

Page 9: kelinik sanitasi

KATA PENGANTAR

Bismillahirrohmanirrohim

Segala puji bagi Allah SWT yang telah memberikan berkat dan rahmat-Nya

sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini yang berjudul “Evaluasi

Tentang Pelaksanaan Klinik Sanitasi Di Puskesmas Kota Jambi Tahun

2009”

Penulis menyadari bahwa dalam menyelesaikan skripsi ini tidak

terlepas dari bantuan berbagai pihak, maka pada kesempatan ini penulis

ingin menyampaikan rasa terimakasih yang tak terhingga kepada bapak

SUBAKIR, SKM MKes, sebagai dosen pembimbing I, dan bapak SUKMAL

FAHRI, SPd MKes, sebagai dosen pembimbing II dalam pembuatan skripsi

ini dan yang telah memberikan saran, masukan dan arahan dalam

kesempurnaan skripsi ini, untuk itu penulis tidak lupa pula menyampaikan

rasa terima kasih yang sebesar-besarnya kepada :

1. Bapak Drs. H. Himsar Siregar, SKM selaku ketua STIKES-HI jambi yang

telah banyak meberi masukan dan dorongan kepada penulis.

2. Bapak HARTO PANDRI, SKM MKes, selaku ketua Program Studi

Kesehatan Masyarakat.

3. Staf Dosen Program Studi Kesehatan Masyarakat.

4. Orang tua dan Adik-adik yang selalu memberi semangat dan doa

restunya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini.

5. Rekan-rekan seperjuangan yang telah banyak memberikan saran-saran

dalam pembuatan skripsi ini.

6. Dan semua pihak yang tidak bisa disebutkan satu persatu.

ix

Page 10: kelinik sanitasi

Dengan penuh kesadaran akan kekurangan dalam penyusunan

skripsi ini, penulis mengharapkan saran dan usul yang bersifat membangun

dari semua pihak untuk perbaikan dalam penyusunan skripsi selanjutnya

Jambi, November 2009

ARDIANSYAH

x

Page 11: kelinik sanitasi

DAFTAR ISIHalaman

HALAMAN JUDUL ..................................................................................... i

ABSTRAK.................................................................................................. iii

PERNYATAAN PERSETUJUAN...............................................................iv

TANDA PENGESAHAN.............................................................................v

RIWAYAT HIDUP PENULIS......................................................................vi

PERSEMBAHAN......................................................................................vii

KATA PENGANTAR ...............................................................................viii

DAFTAR ISI ...............................................................................................x

DAFTAR TABEL......................................................................................xiii

DAFTAR GAMBAR..................................................................................xiv

DAFTAR BAGAN.....................................................................................xv

DAFTAR LAMPIRAN...............................................................................xvi

BAB I PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang ..................................................................1

1.2. Rumusan Masalah..............................................................6

1.3. Tujuan Penelitian................................................................6

1.4. Manfaat Penelitian..............................................................7

1.5. Ruang Lingkup...................................................................7

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

2.1. Klinik Sanitasi.....................................................................8

2.2. Kegiatan Klinik Sanitasi....................................................10

2.3. Tujuan Klinik Sanitasi.......................................................16

2.4. Sasaran 16

xi

Page 12: kelinik sanitasi

2.5. Ruang Lingkup.................................................................17

2.6. Strategi Operasional.........................................................17

2.7. Sumber Daya....................................................................18

2.8. Standar Prosedur Operasional Klinik sanitasi..................20

2.9. Kriteria Keberhasilan........................................................23

2.10.Puskesmas.......................................................................24

2.11.Sistem 30

2.12.Kerangka Teori.................................................................33

BAB III METODE PENELITIAN

3.1. Kerangka Pikir .................................................................35

3.2. Definisi Istilah ..................................................................36

3.3. Desain Penelitian..............................................................39

3.4. Sumber Data....................................................................39

3.5. Informan Penelitian ..........................................................40

3.6. Cara Pelaksanaan Pengumpulan Data............................40

3.7. Alat Pengumpul Data Dan Informasi................................41

3.8. Pengolahan Dan Analisis Data.........................................41

3.9. Pemeriksaan Keabsahan Data.........................................42

3.10.Tempat Penelitian ............................................................43

BAB IV HASIL PENELITIAN

4.1.Gambaran Umum Kota Jambi...........................................44

4.2.Karakteristik Informan .......................................................43

4.3.Gambaran Komponen Masukan .......................................46

4.4.Gambaran Komponen Proses...........................................51

4.5. Gambaran Komponen Keluaran.......................................53

xii

Page 13: kelinik sanitasi

BAB V PEMBAHSAN

5.1.Komponen Masukan..........................................................54

5.2.Komponen Proses.............................................................58

5.3.Komponen Keluaran..........................................................60

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

6.1.Kesimpulan .......................................................................62

6.2.Saran.................................................................................63

DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN

xiii

Page 14: kelinik sanitasi

DAFTAR TABEL

Tabel 3.1 Jenis Informasi Dari Informan dan Teknik Yang Digunakan

Untuk Memperoleh Informasi

Tabel 4.1 Kecamatan dan Puskesmas yang ada di Kota Jambi

Tabel 4.1 Karakteristik Informan

xiv

Page 15: kelinik sanitasi

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1.1 Skema kesehatan menurut Hendrik L. Blum

Gambar 2.1 Alur Klinik Sanitasi

Gambar 2.1.3 Hubungan unsur- unsur sistem

xv

Page 16: kelinik sanitasi

DAFTAR BAGAN

Bagan 2.12 Teori Sistim Kesehatan

Bagan 3.1 Kerangka Pikir

xvi

Page 17: kelinik sanitasi

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Tentang Kuisioner Penelitian

Lampiran 2 Tentang Tela’ah Dokumen

Lampiran 2 Hasil Tela’ah Dokumen

Lampiran 3 Tentang Observasi

Lampiran 3 Hasil Observasi

Lampiran 4 Tentang Photo Penelitian

Lampiran 5 Tentang Transkip Wawancara Mendalam

Lampiran 7 Surat – surat penelitian

Lampiran 8 Daftar Puskesmas Yang Melaksanakan Klinik Sanitasi di

Kota Jambi

Lampiran 9 Data –data Penyakit Berbasis Lingkungan Di Kota Jambi

Lampiran 10 Jadual Penelitian

xvii