kekentalan

14
PRAKTIKUM KIMIA FISIKA II KEKENTALAN Kelompok V : Amir Hamzah 14155 M!hamma" A#$$i S!#%ala 141514 AKA&EMI KIMIA ANALISIS 'ARAKA NUSANTA RA 'IMAN((IS) KELAPA &UA &EP*K) +1,

Upload: amir-hamzah

Post on 02-Mar-2018

218 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: kekentalan

7/26/2019 kekentalan

http://slidepdf.com/reader/full/kekentalan 1/14

PRAKTIKUM KIMIA FISIKA II

KEKENTALAN

Kelompok V :Amir Hamzah 1415 5

M!hamma" A#$$i S!#%ala 1415 14

AKA&EMI KIMIA ANALISIS

'ARAKA NUSANTARA

'IMAN((IS) KELAPA &UA

&EP*K) + 1,

Page 2: kekentalan

7/26/2019 kekentalan

http://slidepdf.com/reader/full/kekentalan 2/14

-A- 1

PEN&AHULUAN

1.1 La%ar -elaka#$

Kekentalan adalah sifat dari suatu zat cair (fluida) disebabkan adanya gesekan

antara molekul-molekul zat cair dengan gaya kohesi pada zat cair tersebut. Gesekan-

gesekan inilah yang menghambat aliran zat cair. Besarnya kekentalan zat cair

(viskositas) dinyatakan dengan suatu bilangan yang menentukan kekentalan suatu zat

cair. Hukum viskositas e!ton menyatakan bah!a untuk la"u perubahan bentuk

sudut fluida yang tertentu maka tegangan geser berbanding lurus dengan viskositas.

#uatu zat memiliki kemampuan tertentu sehingga suatu padatan yangdimasukkan kedalamnya mendapat gaya tekanan yang diakibatkan peristi!a gesekan

antara permukaan padatan tersebut dengan zat cair. #ebagai contoh$ apabila kita

memasukkan sebuah bola kecil kedalam zat cair$ terlihatlah bola kecil tersebut mula-

mula turun dengan cepat kemudian melambat hingga akhirnya sampai didasar zat

cair. Bola kecil tersebut pada saat tertentu mengalami se"umlah perlambatan hingga

mencapai gerak lurus beraturan.

Gerakan bola kecil men"elaskan bah!a adanya suatu kemampuan yang

dimiliki suatu zat cair sehingga kecepatan bola berubah. %ula-mula akan mengalami

percepatan yang dikarenakan gaya beratnya tetapi dengan sifat kekentalan cairan

maka besarnya percepatannya akan semakin berkurang dan akhirnya nol. &ada saat

tersebut kecepatan bola tetap dan disebut kecepatan terminal. Hambatan-hambatan

dinamakan sebagai kekentalan (viskositas). 'ntuk benda homogen yang dicelupkan

kedalam zat cair ada tiga kemungkinan yaitu$ tenggelam$ melayang$ dan terapung.

leh karena itu percobaan ini dilakukan agar praktikan dapat mengukur viskositas

berbagai "enis zat cair. Karena semakin besar nilai viskositas dari larutan maka

tingkat kekentalan larutan tersebut semakin besar pula.

Page 3: kekentalan

7/26/2019 kekentalan

http://slidepdf.com/reader/full/kekentalan 3/14

Page 4: kekentalan

7/26/2019 kekentalan

http://slidepdf.com/reader/full/kekentalan 4/14

dinding dalam dari /up dimana Bob masuk persis ditengah-tengah.

d. ,iskometer /one dan &late

/ara pemakaiannya adalah sampel yang ditempatkan ditengah-tengah papan$

kemudian dinaikkan hingga posisi di ba!ah kerucut. Kerucut digerakkan oleh motor

dengan bermacam kecepatan dan sampelnya digeser didalam ruang sempit antara

papan yang diam dan kemudian kerucut yang berputar.

Konsep ,iskositas

luida$ baik zat cair maupun zat gas yang "enisnya berbeda memiliki tingkat

kekentalan yang berbeda. ,iskositas alias kekentalan sebenarnya merupakan gaya

gesekan antara molekul-molekul yang menyusun suatu fluida. adi molekul-molekulyang membentuk suatu fluida saling gesek-menggesek ketika fluida fluida tersebut

mengalir. &ada zat cair$ viskositas disebabkan karena adanya gaya kohesi (gaya tarik

menarik antara molekul se"enis). #edangkan dalam zat gas$ viskositas disebabkan

oleh tumbukan antara molekul.

luida yang lebih cair biasanya lebih mudah mengalir$ contohnya air.

#ebaliknya$ fluida yang lebih kental biasanya lebih sulit mengalir$ contohnya minyak

goreng$ oli$ madu$ dan lain-lain. Hal ini bias dibuktikan dengan menuangkan air dan

minyak goreng diatas lanyai yang permukaannya miring. &asti hasilnya air lebih

cepat mengalir dari pada minya goreng atau oli. 0ingkat kekentalan suatu fluida "uga

bergantung pada suhu. #emakin tinggi suhu zat cair$ semakin kurang kental zat cair

tersebut. %isalnya ketika ibu menggoreng ikan di dapur$ minyak goreng yang

a!alnya kental$ berubah men"adi lebih cair ketika dipanaskan. #ebaliknya$ semakin

tinggi suhu suatu zat gas$ semakin kental zat gas tersebut.

&erlu diketahui bah!a viskositas atau kekentalan hanya ada pada fluida rill

(rill 1 nyata). luida rill 2 nyata adalah fluida yang kita "umpai dalam kehidupansehari-hari$ seperti air sirup$ oli$ asap knalpot$ dan lainnya. luida rill berbeda dengan

fluida ideal. luida ideal sebenarnya tidak ada dalam kehidupan sehari-hari. luida

ideal hanya model yang digunakan untuk membantu kita dalam menganalisis aliran

fluida (fluida ideal ini yang kita pakai dalam pokok bahasan fluida dinamis).

Page 5: kekentalan

7/26/2019 kekentalan

http://slidepdf.com/reader/full/kekentalan 5/14

#atuan system internasional (#3) untuk koifisien viskositas adalah s2m + 1

&a.# (pascal sekon). #atuan /G# (centimeter gram sekon) untuk #3 koifisien

viskositas adalah dyn.s2cm + 1 poise ( p). ,iskositas "uga sering dinyatakan dalam

sentipolse (cp). * cp 1 *2*444 p. satuan poise digunakan untuk mengenang seorang

3lmu!an &rancis$ almarhum ean 5ouis %arie &oiseuille.

* poise 1 * dyn. s2cm + 1 *4 -* .s2m +

luida adalah gugusan molukel yang "arak pisahnya besar$ dan kecil untuk zat

cair. arak antar molukelnya itu besar "ika dibandingkan dengan garis tengah molukel

itu. %olekul-molekul itu tidak terikat pada suatu kisi$ melainkan saling bergerak

bebas terhadap satu sama lain. adi kecepatan fluida atau massanya kecapatan volume

tidak mempunyai makna yang tepat sebab "umlah molekul yang menempati volumetertentu terus menerus berubah.

luida dapat digolongkan kedalam cairan atau gas. &erbedaan-perbedaan

utama antara cair dan gas adalah

a. /airan praktis tidak kompersible$ sedangkan gas kompersible dan seringkali harus

diperlakukan demikian. b. /airan mengisi volume tertentu dan mempunyai permukaan-permukaan bebas$

sedangkan agar dengan massa tertentu mengembang sampai mengisi seluruh

bagian !adah tempatnya.

6efinisi &iknometer

&iknometer adalah alat yang digunakan untuk mengukur nilai massa "enis atau

densitas dari fluida. Berbagai macam fluida yang diukur massa "enisnya$ biasanya

dalam praktikum yang diukur adalah massa "enis oli$ minyak goreng$ dan lain-lain.

&iknometer itu terdiri dari 7 bagian$ yaitu tutup pikno$ lubang$ gelas atau tabung ukur.

/ara menghitung massa fluida yaitu dengan mengurangkan massa pikno berisi fluida

dengan massa pikno kosong. Kemudian di dapat data massa dan volume fluida$

sehingga tinggal menentukan nilai cho2massa "enis (8) fluida dengan persamaan 1

cho (8) 1 m2v.

aktor-faktor yang mempengaruhi viskositas

*. #uhu

Page 6: kekentalan

7/26/2019 kekentalan

http://slidepdf.com/reader/full/kekentalan 6/14

,iskositas berbanding terbalik dengan suhu. ika suhu naik maka viskositas akan

turun$ dan begitu sebaliknya. Hal ini disebabkan karena adanya gerakan partikel-

partikel cairan yang semakin cepat apabila suhu ditingkatkan dan menurun

kekentalannya.

+. Konsentrasi larutan,iskositas berbanding lurus dengan konsentrasi larutan. #uatu larutan dengan

konsentrasi tinggi akan memiliki viskositas yang tinggi pula$ karena konsentrasi

larutan menyatakan banyaknya partikel zat yang terlarut tiap satuan volume.

#emakin banyak partikel yang terlarut$ gesekan antar partikel semakin tinggi dan

viskositasnya semakin tinggi pula.7. Berat molekul solute

,iskositas berbanding lurus dengan berat molekul solute. Karena dengan adanyasolute yang berat akan menghambat atau member beban yang berat pada cairan

sehingga manaikkan viskositas.9. 0ekanan

#emakin tinggi tekanan maka semakin besar viskositas suatu cairan.

-A- III

MET*&EL*(I PRAKTIKUM

0.1 Ala% 3a#$ "i$!#aka#

*. &iknometer+. ,iskometer s!ald

Page 7: kekentalan

7/26/2019 kekentalan

http://slidepdf.com/reader/full/kekentalan 7/14

7. Gelas 'kur :44 m5

9. am Henti

:. Bola Besi

;. Buret

0.+ -aha# 3a#$ "i$!#aka#

*. <ir #uling

+. <ir Kran

7. 5arutan Gliserol : =

9. il %esran 94

0.0 Pro e"!r Ker/a

<. ,iskometer s!ald Kekentalan yang relatif sama dengan air.

*. Kerapatan air kran dan larutan gliserol : = diukur menggunakan piknometer.

+. ,iskometer diisikan dengan air suling. <ir tersebut dihisap hingga melampai batas atas pada viskometer. <ir murni itu dibiarkan turun bebas. am hentidihidupkan tepat ketika permukaan air mele!ati batas atas2ba!ah. /atat

!aktu yang diperlukan.

7. Hal yang sama dilakukan untuk air kran dan larutan gliserol :=. /atat !aktuyang diperlukan.

B. Bola atuh 'ntuk kekentalan yang relatif tinggi

*. 6iameter bola besi diukur dan bobot bolanya ditimbang.

+. Kerapatan oli diukur menggunakan hidrometer rentang 4$>-*$4.

7. li %esran dituang ke dalam gelas ukur$ sampai batas tera.

Page 8: kekentalan

7/26/2019 kekentalan

http://slidepdf.com/reader/full/kekentalan 8/14

9. &ersyaratan kecepatan konstan u"i dengan cara sebagai berikut. Bola besidi"atuhkan. ?aktu dicatat untuk mele!ati skala *44-+44 m5. 5alu untuk mele!ati skala 944-:44 m5. "ika masih belum sama$ berarti kekentalansampel masih kurang tinggi.

:. ?aktu diukur untuk melintasi "arak +44 m5 dari titik s. ?aktunya dicatat

;. arak +44 m5 tersebut diukur menggunakan "angka sorong.

/. Buret

*. Buret diisikan dengan air suling$ sampai batas skala 4. Kran dihidupkanlangsung pada posisi maksimum. Ketika permukaan mele!ati skala 4$ "amhenti dihidupkan. am henti dimatikan ketika permukaan air mele!ati skala74 m5. ?aktunya dicatat.

+. &engukuran yang sama dilakukan untuk air kran dan larutan gliserol :=.?aktu dicatat.

0.4 -a$a# Ker/a

Page 9: kekentalan

7/26/2019 kekentalan

http://slidepdf.com/reader/full/kekentalan 9/14

-A- IV

Work Procedure

Page 10: kekentalan

7/26/2019 kekentalan

http://slidepdf.com/reader/full/kekentalan 10/14

Ha il "a# &a%a Pe#$ama%a#

4.1 &a%a Pe#$ama%a#

*. 0imbang pikno kosong dan pikno @ sampel

<ir #uling

? pikno kosong *4$+*:7 gram

? pikno @ air suling +4$*7+: gram

<ir Kran

? pikno kosong *4$4+47 gram

? pikno @ air kran +4$4*:+ gram

Gliserol : =? pikno kosong *4$9;:+ gram

? pikno @ gliserol := +4$;94+ gram

+. Buret3si buret dengan sampel hitung 0 sampai 74 m5

o. #ampel ?aktu (0)

*. <ir #uling 0 as* 1 *; detik

0 as+ 1 *: detik

0 as 1 *:$: detik  ̅

+. <ir Kran 0 ak* 1 *: detik

0 ak+ 1 *: detik

0 ak 1 *: detik  ̅

7. Gliserol : = 0 g* 1 *; detik

0 g+ 1 *; detik

0 g 1 *; detik  ̅

Page 11: kekentalan

7/26/2019 kekentalan

http://slidepdf.com/reader/full/kekentalan 11/14

7. ,iskometer s!ald

<ir

#uling

<ir Kran Gliserol : =

0 as*1 :4 detik 0 ak* 1 :> detik 0 g* 1 * menit 7 detik

0 as+ 1 :4 detik 0 ak+ 1 * menit + detik 0 g+ 1 * menit + detik

0 as  ̅ 1 :4 detik 0 ak 1 ;4 detik  ̅ 0 g  ̅ 1 ;+$: detik

4.+ Perhi%!#$a#• ,iskometer s!ald• <ir #uling

% as 1 +4$*7+: A *4$+*:7 1 $ *C+ gram

8 1 % , 1 % 1 $ *C+ gram 1 $ :+4 m5

, 8 4$ ;: g2m5• Kekentalan air suling

8as D 0as 1 4$ ;: g2m5 D :4 detik 1 9 $>+:• <ir Kran

% ak 1 +4$4*:+ A *4$4+47 1 $ 9 gram

8 1 % 8 1 $ 9 gram 1 *$4497 g2m5

, $ :+4 m5• Kekentalan <ir Kran

8ak D 0ak 1 *$4497 g2m5 D ;4 detik 1 ;4$+:>4

• Gliserol : =% g 1 +4$;94+ A *4$9;:+ 1 *4$*C:4 gram

8 1 % 8 1 *4$*C:4 gram 1 *$4++9 g2m5

, $ :+4 m5• Kekentalan Gliserol : =

8g D 0g 1 *$4++9 g2m5 D ;+$: detik 1 ;7$

Page 12: kekentalan

7/26/2019 kekentalan

http://slidepdf.com/reader/full/kekentalan 12/14

• Buret• Kekentalan <ir #uling

8as D 0as 1 4$ ;: g2m5 D *:$: detik 1 *:$99:>•

Kekentalan <ir Kran8ak D 0ak 1 *$4497 g2m5 D *: detik 1 *:$4;9:

• Kekentalan Gliserol : =

8g D 0g 1 *$4++9 g2m5 D *; detik 1 *;$7:>9

4.+ Pem aha a#• Kekentalan adalah fraksi internal suatu cairan.• 6ari hasil praktikum yang didapat kita dapat mengetahui bah!a kekentalan

dari tiap zat berbeda. &erbedaan kekentalan dari tiap sampel ditun"ukkan

dengan data yang diperoleh pada sampel air suling$ air kran$ dan gliserol. &ada

pengu"ian viskometer os!ald air suling kekentalan yang diperoleh 9 $>+:

pada gliserol diperoleh ;7$ dan air kran diperoleh ;4$+:>4.• 6ari data tersebut sampel yang memiliki viskositas yang paling tinggi yaitu

terdapat pada gliserol$ hal ini membuktikan bah!a gliserol lebih kental dari

air suling dan air kran.

• ,iskositas suatu bahan dipengaruhi oleh beberapa faktor yaitu salah satunyaadalah suhu$ viskositasnya berbanding terbalik dengan suhu.

• &ada viskositas os!ald yang diukur adalah !aktu yang dibutuhkan oleh

se"umlah tertentu cairan untuk mengalir melalui pipa kapiler dengan gaya

yang disebabkan oleh berat cairan itu sendiri.• #ecara teori semakin lama !aktu yang diperlukan untuk mengalirnya suatu

fluida$ maka semakin besar pula nilai viskositasnya. Hal ini sesuai dengan

hasil yang diperoleh bah!a gliserol memiliki !aktu yang lama.

Page 13: kekentalan

7/26/2019 kekentalan

http://slidepdf.com/reader/full/kekentalan 13/14

-A- V

PENUTUP

5.1 Ke imp!la#• #emakin kental suatu larutan yang digunakan$ maka semakin besar nilai

viskositasnya.• 6ari data yang dihasilkan Gliserol memiliki viskositas yang paling besar

Page 14: kekentalan

7/26/2019 kekentalan

http://slidepdf.com/reader/full/kekentalan 14/14

dibandingkan dengan air kran dan air suling.

5.+ Sara#

6iharapkan kepada praktikan selan"utnya untuk lebih teliti lagi dalam melihat batas

tanda a!al dan tanda akhir pada peralatan saat fluida mengalir dan pada saat

menghidupkan stop!atch ketika air mengalir tepat pada batas tanda a!al dan

memberhentikan stop!atch ketika air mengalir tepat pada batas tanda akhir.

&AFTAR PUSTAKA

<tkins$ &.?. +44;. Kimia Fisika Jilid II Edisi IV . akarta Erlangga.Bird$ 0ony. * 7. Kimia Fisika Untuk Universitas . akarta &0 Gramedia.

0im &enyusun &enuntun &raktikum Kimia isika *. +4*:. Penuntun Praktikum Kimia

Fisika 1 . <ka /araka usantara 6epok.