kata pengantar - ivet.ac.id · pdf filepanduan akademik ikip veteran ... melaksanakan...

Download Kata Pengantar - ivet.ac.id · PDF filePanduan Akademik IKIP Veteran ... Melaksanakan penelitian untuk mengembangkan ... - Staf Pemeliharaan / Teknisi Kendaraan & Genset :

If you can't read please download the document

Upload: hoangngoc

Post on 07-Feb-2018

255 views

Category:

Documents


17 download

TRANSCRIPT

  • Panduan Akademik IKIP Veteran Semarang 2013/2014 | 1

    Kata Pengantar Buku ini memuat peraturan akademik yang harus dijadikan

    rujukan oleh staf pengajar, dan mahasiswa khususnya angkatan

    2013/2014. Buku ini memuat secara ringkas sejarah singkat IKIP Veteran

    Semarang dan FPIPS beserta sistem organisasinya, selain itu juga berisi

    uraian sistem pendidikan dengan sistem kredit semester (SKS) , kurikulum

    tiap-tiap jurusan pada masing-masing Fakultas di lingkungan IKIP Veteran

    Semarang ( PPKN, P.Ekonomi, P. Sejarah dan P. Geografi, P.Bimbingan

    dan konseling, PG-PAUD maupun Pendidikan Teknik Mesin Otomotif ).

    Peraturan akademik IKIP Veteran Semarang ini bersumber dari

    produk hukum yang dikeluarkan oleh pemerintah antara lain Undang-

    Undang, Peraturan Pemerintah, Keputusan Menteri Pendidikan dan

    Kebudayaan dan Keputusan Direktur Jenderal Pendidikan Tinggi serta

    Statuta IKIP Veteran Semarang. Dengan pemahaman secara benar

    terhadap peraturan akademik yang dikeluarkan ini diharapkan proses

    pendidikan di IKIP Veteran Semarang akan lebih akuntabel terhadap

    publik, efisien dalam proses dan relevan dengan kebutuhan masyarakat.

    Akhirnya, semoga buku panduan akademik IKIP Veteran

    Semarang 2013/2014 ini bermanfaat bagi segenap warga IKIP Veteran

    Semarang dan khususnya mahasiswa baru, semoga para mahasiswa

    semuanya sukses dalam studi, lulus dapat diwisuda dengan predikat yang

    sangat memuaskan. Amin.

    Terima kasih.

    Semarang, 14 Agustus 2013

    Rektor

    Dr. H. Bambang Triono, MM.

  • Panduan Akademik IKIP Veteran Semarang 2013/2014 | 2

    DAFTAR ISI

    Kata Pengantar.. 1

    Daftar Isi. 2

    PENDAHULUAN 4

    A. Sejarah Singkat IKIP Veteran Semarang.. 4

    B. Visi, Misi dan Tujuan 4

    C. Lokasi. 6

    D. Susunan Personalia. 8

    E. Daftar Nama Dosen Fakultas PTK. 14

    F. Daftar Nama Dosen Fakultas IP 15

    G. Daftar Nama Dosen Fakultas Pendidikan IPS. 16

    PROGRAM PENDIDIKAN 19

    A. Jenis Dan program Pendidikan Yang Diselenggarakan 19

    1. Fakultas Pendidikan Teknologi dan Kejuruan... 20

    a. Jurusan Pendidikan Teknik Mesin Otomotif 20

    2. Fakultas Ilmu Pendidikan. 23

    a. Jurusan Bimbingan dan Konseling.. 23

    b. Jurusan Pendidikan Anak Usia Dini.... 26

    3. Fakultas Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial. 28

    a. Jurusan PPKN. 28

    b. Jurusan Ekonomi. 30

    c. Jurusan Sejarah.. 32

    d. Jurusan Geografi. 34

    B. Penyelenggaraan Pendidikan 37

    1. Sistem Pendidikan 37

    2. Penilaian Hasil Belajar. 44

    3. Syarat Kelulusan.. 46

    4. Gelar dan Sebutan Lulusan 47

    5. Upaya Wisuda... 47

    BIAYA PENDIDIKAN TAHUN 2013/2014. 48

    A. Jenis Biaya Pendidikan.. 48

    B. Klasifikasi Biaya Pendidikan. 48

    C. Ketentuan Pembayaran Biaya Pendidikan.. 49

  • Panduan Akademik IKIP Veteran Semarang 2013/2014 | 3

    SISTEM INFORMASI AKADEMIK.. 50

    1. Alur Registrasi Administrasi & Akademik. 51

    2. Alur Penerbitan Kartu Mahasiswa bagi Mahasiswa Baru Reguler.. 52

    3. Alur Penerbitan Kartu Mahasiswa Baru Transfer, Lintas Jalur dan

    Pindahan...

    53

    4. Alur Penerbitan Kartu Mahasiswa yang Hilang.. 54

    5. Alur Penerbitan Kartu Mahasiswa yang Rusak.. 54

    6. Alur Konversi Mata Kuliah Bagi Mahasiswa Transfer, Lintas Jalur

    dan Pindahan

    55

    7. Alur Pengajuan Mahasiswa Cuti Akademik 56

    8. Alur Pengajuan Mahasiswa Aktif Kembali... 57

    9. Alur Mahasiswa Pindah ke PT Lain.. 58

    10. Alur Pendaftaran Wisuda IKIP Veteran Semarang 59

    KEMAHASISWAAN.. 60

    I. Pendahuluan. 60

    A. Latar Belakang 60

    B. Paradigma Baru Pengembangan Kemahasiswaan.. 61

    II. Program dan Kebijakan Pengembangan Kemahasiswaan IKIP

    Veteran Semarang..

    62

    A. Program Bidang Kemahasiswaan... 62

    B. Kebijakan Pengembangan Kemahasiswaan. 63

    III. Organisasi Kemahasiswaan IKIP Veteran Semarang.. 64

    A. Organisasi Kemahasiswaan Tingkat Institut.. 64

    B. Organisasi Kemahasiswaan Tingkat Fakultas.. 66

    C. Organisasi Kemahasiswaan Tingkat Jurusan 68

    IV. Administrasi Kemahasiswaan 69

    A. Administrasi Kesejahteraan Mahasiswa. 69

    B. Administrasi Minat, Penalaran, dan Informasi Kemahasiswaan. 76

    PENUTUP... 79

    Kalender Akademik IKIP Veteran Semarang Tahun 2013/2014 81

  • Panduan Akademik IKIP Veteran Semarang 2013/2014 | 4

    Pendahuluan

    A. Sejarah singkat IKIP Veteran Semarang

    IKIP Veteran Semarang berdiri pada tanggal 29 Juli 1966. Jurusan

    yang pertama kali diselenggarakan adalah Ekonomi Perusahaan,

    Ekonomi Koperasi, Sejarah, Civic Hukum, Inggris dan Seni Rupa

    dengan jenjang Sarjana Muda.

    Seiring berjalannya waktu, institut mengalami pembenahan

    Jurusan dan Fakultas.

    Pada tahun 1984, institut mengalami penyesuaian jalur dan penataan

    jurusan berdasarkan SK. Mendikbud nomor : 0395/0/1984 menjadi 3

    fakultas, yaitu FPIPS dengan jurusan PMP-KN, Pendidikan Dunia

    Usaha, Pendidikan Geografi, dan Pendidikan Sejarah, FIP dengan

    jurusan Kurikulum Teknologi Pendidikan dan Psikologi Pendidikan dan

    Bimbingan, serta FPTK dengan jurusan Pendidikan Teknik Mesin dan

    Pendidikan Teknik Bangunan.

    Pada tahun 2004 institut membuka program baru yaitu Pendidikan

    Guru Taman Kanak-kanak jenjang Diploma 2, pada tahun 2008

    menyikapi UU Sisdiknas th. 2003 dan UU Guru dan Dosen th. 2005

    maka IKIP Veteran Semarang membuka program studi baru sebagai

    ganti D2 PGTK yaitu program studi PG PAUD jenjang S1.

    B. Visi, Misi dan Tujuan

    1. Visi

    Menjadi perguruan tinggi terkemuka dan unggul dalam mencetak

    tenaga pendidik profesional, berkarakter dan inovatif.

  • Panduan Akademik IKIP Veteran Semarang 2013/2014 | 5

    2. Misi

    Mengembangkan disiplin ilmu pendidikan yang didukung oleh disiplin

    ilmu lain.

    Melaksanakan program pendidikan yang berorientasi pada

    pengembangan ilmu pengetahuan dan kebutuhan masyarakat.

    Menyelenggarakan kegiatan pendidikan dan pengajaran yang

    terencana, tertib dan bermutu dengan mendasarkan diri pada nilai

    nilai kebangsaan.

    Melaksanakan penelitian untuk mengembangkan disiplin ilmu

    pendidikan.

    Mengembangkan jiwa, semangat dan nilai kebangsaan yang

    dilandasi sikap takwa terhadap Tuhan Yang Maha Esa.

    Mengembangkan SDM yang ada dengan sikap terbuka dan peka

    terhadap kondisi lingkungan.

    3. Tujuan

    Membentuk manusia seutuhnya yang sehat jasmani dan rohani,

    memiliki pengetahuan dan ketrampilan yang tinggi, kreatif dan

    bertanggung jawab disertai budi pekerti luhur.

    Menghasilkan lulusan tenaga kependidikan profesi dan vokasi yang

    profesional.

    Menumbuh kembangkan berbagai ilmu kependidikan sesuai dengan

    harapan dan tuntutan masyarakat yang sedang dan terus

    membangun.

    Mewujudkan arti, fungsi dan peran PTS untuk menopang usaha

    nasional di bidang pendidikan demi kemajuan bangsa dan negara.

    Mewujudkan keserasian dan koordinasi antara perguruan tinggi baik

    negeri maupun swasta yang berkewajiban mencerdaskan kehidupan

  • Panduan Akademik IKIP Veteran Semarang 2013/2014 | 6

    bangsa untuk meningkatkan taraf kehidupan masyarakat dan

    memperkaya kebudayaan nasional

    C. Lokasi

    Kampus IKIP Veteran Semarang terletak di komplek perguruan tinggi

    swasta Bendan Duwur, yaitu di Jalan Pawiyatan Luhur IV nomor 17

    Semarang. Kode pos 50233. Ph.8316105 8316118, fax. (024)

    8316105.Website. www.ikip-veteran.ac.id

  • Panduan Akademik IKIP Veteran Semarang 2013/2014 | 7

    STRUKTUR ORGANISASI IKIP VETERAN SEMARANG

    Keterangan :

    ____ = Garis komando, merupakan kewenangan memerintah ke bawah Rektor

    UNIT MARKETING& PMB

    SEKRETARIS

    BADAN PENYELENGGARA INSTITUT YAYASAN PEMBINA IKIP VETERAN

    SEMARANG

    REKTOR

    KOPERTIS

    WILAYAH VI

    SENAT INSTITUT

    SENAT FAK

    WR I INSTIT

    UT

    WR III WR II ITITUT

    UNIT PENJAMIN

    MUTU

    SEKRETARIS

    UNIT PENGEMB PROFESI

    SEKRETARIS

    UPT. PENEL & PENGABD. PADA MASY.

    SEKRETARIS

    B A U KK

    B A A K

    U P T

    PERPUS DEKAN FPIPS

    WAKIL DEKAN

    DEKAN FPTK

    WAKIL DEKAN

    DEKAN FIP

    WAKIL DEKAN

    KABAG KEPEGAWAIAN

    B A U

    KABAG TATA USAHA

    KASUBAG

    TU FAK.

    KABAG KEUANGAN

    KABAG RMH.TNGGA

    KABAG AKADEMIK

    KABAG DATA & STK

    KELP.DOSEN

    MAHASISWA-MAHASISWA

    KEJUR P. EKO

    SEKRETARIS

    KEJUR P. SEJ.

    SEKRETARIS

    KEJUR P. GEO

    SEKRETARIS

    KEJUR PPKn

    SEKRETARIS

    KEJUR BK

    SEKRETARIS

    KEJUR PTM

    SEKRETARIS

    KELP.DOSEN KELP.DOSEN KELP.DOSEN KELP.DOSEN KELP.DOSEN KELP.DOSEN

    DEWAN

    PENYANTUN

    KEJUR PAUD/PGTK

    SEKRETARIS

  • Panduan Akademik IKIP Veteran Semarang 2013/2014 | 8

    D. Susunan Personalia

    1. Pimpinan IKIP Veteran Semarang

    Rektor

    DR. H. Bambang Triono, MM

    Wakil Rektor I

    Fuad Abdillah, ST, MT

    Wakil Rektor II

    Drs. Agus SriSuhono, M.Pd

    Wakil Rektor III

    Drs. H. Tri Yanto, M.Si

  • Panduan Akademik IKIP Veteran Semarang 2013/2014 | 9

    2. Pimpinan Fakultas

    Dekan FPTK

    Drs. Ngubaidi Achmad, M.Pd

    Wakil Dekan FPTK