kata identitas berasal dari kata identitu

9
7/23/2019 Kata Identitas Berasal Dari Kata Identitu http://slidepdf.com/reader/full/kata-identitas-berasal-dari-kata-identitu 1/9 Kata Identitas berasal dari kata  Identitu, yang memiliki arti tanda-tanda, ciri-ciri, atau jati diri yang melekat pada seseorang atau sesuatu yang membedakannya dengan yang lain. Sementara itu kata "nasional" merupakan identitas yang melekat pada kelompok-kelompok yang lebih besar yang diikat oleh kesamaan-kesamaan fisiik, baik fisik seperti budaya, agama dan bahasa maupun nonfisik seperti cita-cita, keinginan dan tujuan. Himpunan kelompok inilah yang kemudian disebut dengan identitas bangsa atau identitas nasional yang pada akhirnya melahirkan tindakan kelompok yang diwujudkan dalam bentuk organisasi atau pergerakan-pergerakan yang diberi atribut-atribut nasional. engertian Identitas !asional adalah kumpulan nilai-nilai budaya yang tumbuh dan berkembang dalam berbagai aspek kehidupan dari ratusan suku yang dihimpun dalam satu kesatuan Indonesia menjadi kebudayaan nasional dengan acuan pancasila dan hineka #unggal Ika sebagai dasar dan arah pengembangannya. Hakikat Identitas Nasional kita sebagai bangsa di dalam kehidupan berbangsa dan bernegara adalah pancasila yang aktualisasinya tercermin dalam penataan kehidupan kita dalam arti yang luas, misalnya di dalam aturan perundang-undangan atau moral yang secara normatif diterapkan di dalam pergaulan, baik itu di dalam tataran nasional maupun internasional dan lain sebagainya. $engan demikian nilai-nilai budaya yang tercermin di dalam identitas nasional tersebut  bukanlah barang jadi yang sudah selesai dalam kebekuan normatif dan domatis, melainkan sesuatu yang terbuka yang cenderung terus-menerus bersemi karena adanya hasrat menuju kemajuan yang dimiliki oleh masyarakat. Konsekuensi dan implikasinya adalah identitas nasional merupakan sesuatu yang terbuka untuk ditafsir dengan diberi makna baru agar tetap rele%an dan fungsional dalam kondisi aktual yang berkembang dalam masyarakat. | Unsur Unsur Identitas Nasional | erbicara mengenai unsur-unsur identitas nasional, maka identitas nasional Indonesia merujuk  pada suatu bangsa yang majemuk. Kemajemukan itu merupakan gabungan unsur unsur pembentuk identitas nasional yang meliputi : &'( Suku Bangsa merupakan salah satu dari unsur pembentuk identitas nasional. )olongan sosial yang khusus yang bersifat askriptif atau ada sejak lahir, dimana sama coraknya dengan golongan umur dan jenis kelamin. $i Indonesia khususnya, terdapat banyak sekali suku bangsa atau kelompok etnis dengan tidak kurang tiga ratus dialek bahasa. &*( Agama merupakan salah satu dari unsur pembentuk identitas nasional. angsa Indonesia dikenal sebagai masyarakat yang agamis &didasarkan pada nilai agama(. +gama-agama yang tumbuh dan berkembang di nusantara yaitu agama islam, katholik, kristen, hindu, budha dan kong hu cu. &( Kebudayaan merupakan salah satu dari unsur pembentuk identitas nasional. engetahuan manusia sebagai makhluk sosial yang isinya adalah perangkat-perangkat atau model-model  pengetahuan yang secara kolektif digunakan oleh pendukung-pendukung utntuk menafsirkan dan

Upload: bahrinanik

Post on 18-Feb-2018

221 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Kata Identitas Berasal Dari Kata Identitu

7/23/2019 Kata Identitas Berasal Dari Kata Identitu

http://slidepdf.com/reader/full/kata-identitas-berasal-dari-kata-identitu 1/9

Kata Identitas berasal dari kata  Identitu, yang memiliki arti tanda-tanda, ciri-ciri, atau jati diri

yang melekat pada seseorang atau sesuatu yang membedakannya dengan yang lain. Sementara

itu kata "nasional" merupakan identitas yang melekat pada kelompok-kelompok yang lebih besar yang diikat oleh kesamaan-kesamaan fisiik, baik fisik seperti budaya, agama dan bahasa maupun

nonfisik seperti cita-cita, keinginan dan tujuan. Himpunan kelompok inilah yang kemudian

disebut dengan identitas bangsa atau identitas nasional yang pada akhirnya melahirkan tindakankelompok yang diwujudkan dalam bentuk organisasi atau pergerakan-pergerakan yang diberi

atribut-atribut nasional.

engertian Identitas !asional adalah kumpulan nilai-nilai budaya yang tumbuh dan berkembang

dalam berbagai aspek kehidupan dari ratusan suku yang dihimpun dalam satu kesatuan Indonesia

menjadi kebudayaan nasional dengan acuan pancasila dan hineka #unggal Ika sebagai dasar 

dan arah pengembangannya.

Hakikat Identitas Nasional kita sebagai bangsa di dalam kehidupan berbangsa dan bernegara

adalah pancasila yang aktualisasinya tercermin dalam penataan kehidupan kita dalam arti yang

luas, misalnya di dalam aturan perundang-undangan atau moral yang secara normatif diterapkandi dalam pergaulan, baik itu di dalam tataran nasional maupun internasional dan lain sebagainya.

$engan demikian nilai-nilai budaya  yang tercermin di dalam identitas nasional tersebut bukanlah barang jadi yang sudah selesai dalam kebekuan normatif dan domatis, melainkan

sesuatu yang terbuka yang cenderung terus-menerus bersemi karena adanya hasrat menuju

kemajuan yang dimiliki oleh masyarakat. Konsekuensi dan implikasinya adalah identitasnasional merupakan sesuatu yang terbuka untuk ditafsir dengan diberi makna baru agar tetap

rele%an dan fungsional dalam kondisi aktual yang berkembang dalam masyarakat.

| Unsur Unsur Identitas Nasional |

erbicara mengenai unsur-unsur identitas nasional, maka identitas nasional Indonesia merujuk 

 pada suatu bangsa yang majemuk. Kemajemukan itu merupakan gabungan unsur unsur

pembentuk identitas nasional yang meliputi :

&'( Suku Bangsa  merupakan salah satu dari unsur pembentuk identitas nasional. )olongan

sosial yang khusus yang bersifat askriptif atau ada sejak lahir, dimana sama coraknya dengan

golongan umur dan jenis kelamin. $i Indonesia khususnya, terdapat banyak sekali suku bangsa

atau kelompok etnis dengan tidak kurang tiga ratus dialek bahasa.&*( Agama merupakan salah satu dari unsur pembentuk identitas nasional. angsa Indonesia

dikenal sebagai masyarakat yang agamis &didasarkan pada nilai agama(. +gama-agama yangtumbuh dan berkembang di nusantara yaitu agama islam, katholik, kristen, hindu, budha dan

kong hu cu.

&( Kebudayaan merupakan salah satu dari unsur pembentuk identitas nasional. engetahuanmanusia sebagai makhluk sosial yang isinya adalah perangkat-perangkat atau model-model

 pengetahuan yang secara kolektif digunakan oleh pendukung-pendukung utntuk menafsirkan dan

Page 2: Kata Identitas Berasal Dari Kata Identitu

7/23/2019 Kata Identitas Berasal Dari Kata Identitu

http://slidepdf.com/reader/full/kata-identitas-berasal-dari-kata-identitu 2/9

memahami lingkungan yang dihadapi dan digunakan sebagai rujukan atau pedoman untuk 

 bertindak &dalam bentuk kelakukan dan benda-benda kebudayaan( sesuai dengan lingkungan

yang dihadapi.&( Bahasa merupakan salah satu dari unsur pembentuk identitas nasional. $alam hal ini, bahasa

dipahami sebagai sistem perlambang yang secara arbiter dibentuk atas unsur-unsur bunyi ucapan

manusia dan digunakan sebagai sarana berinteraksi antarmanusia.

Dari unsur unsur identitas nasional di atas dapat dirumuskan pembagiannya men!adi tiga

bagian yaitu :

&'( Identitas undamental, yaitu pancasila sebagai falsafat bangsa, dasar negara dan ideologi

negara.

&*( Identitas Instrumental, yaitu berisi //$ '01 dan tata perundang-undangannya. $alam hal

ini, bahasa yang digunakan bahasa Indonesia, bendera negara Indonesia, lambang negaraIndonesia, lagu kebangsaan Indonesia yaitu Indonesia 2aya.

&( Identitas +lamiah, yaitu meliputi negara kepulauan dan pluralisme dalam suku, budaya,

 bahasa dan agama serta kepercayaan.

Sekian pemabahasan mengenai pengertian identitas nasional dan unsur unsur identitas nasional,

semoga tulisan saya mengenai pengertian identitas nasional dan unsur unsur identitas nasionaldapat bermanfaat.

Sumber : Buku dalam "enulisan "engertian Identitas Nasional dan Unsur Unsur Identitas

Nasional :

- Heri Herdiawanto dan 3umanta Hamdayama, *4'4. 3udul 5 Cerdas, Kritis, Dan Aktif 

 Berwarganegara (Pendidikan Kewarganegaraan untuk Perguruan Tinggi). enerbit627+!))+ 5 3akarta.

)ambar 

engertian Identitas !asional dan/nsur embentuk Identitas !asional

ID#N$I$AS NASI%NA&

  Identitas adalah sifat khas yang menerangkan dan sesuai dengan kesadaran diri pribadi

sendiri, golongan sendiri, kelompok sendiri, komonitas sendiri, atau !egara sendiri. 8engacukepada pengertian ini, identitas tidak terbatas pada indi%idu semata tetapi berlaku pula pada

suatu kelompok.

Page 3: Kata Identitas Berasal Dari Kata Identitu

7/23/2019 Kata Identitas Berasal Dari Kata Identitu

http://slidepdf.com/reader/full/kata-identitas-berasal-dari-kata-identitu 3/9

Sedangkan kata nasional merupakan identitas yang melekat pada kelompok-kelompok yang lebih

 besar yang diikat oleh kesamaan-kesamaan, baik pisik seperti budaya, agama dan bahasa maupun

non fisik seperti keinginan, cita-cita, dan tujuan. Himpunan kelompok-kelompok inilah yangkemudian disebut dengan istilah identitas bangsa atau identitas nasional yang pada akhirnya

melahirkan tindakan kelompok &collecti%e action( yang diwujutkan dalam bentuk organisasi atau

 pergerakan-pergerakan yang diberi atribut-atribut nasional.Kata nasional sendiri tidak dapat dipisahkan dari kemunculan konsep nasionalisme sebagaimana

akan dijelaskan kemudian.

Identitas nasional adalah suatu ciri yang dimiliki suatu bangsa, secara fisiologi yang

membedakan bangsa tersebut dengan bangsa yang lainnya. erdasarkan pengertian tersebut

maka setiap bangsa di dunia ini akan memiliki identitas sendiri-sendiri sesuai dengan keunikan,

sifat, ciri-ciri serta karakter dari bangsa tersebut. $emikian pula dengan hal ini sangat ditentukanoleh proses bagaimana bangsa tersebut terbentuk secara historis.

  Identitas nasional tersebut pada dasarnya menunjuk pada identitas-identitas yang sifatnya

nasional. Identitas nasional bersifat buatan dan sekunder. ersifat buatan karena identitas

nasional itu dibuat, dibentuk dan disepakati oleh warga bangsa sebagai identitasnya setelahmereka bernegara. ersifat sekunder karena identitas nasional lahir belakangan bila

dibandingkan dengan identitas kesukubangsaan yang memang telah dimiliki warga bangsa itu

secara askriptif. Sebelum memiliki identitas nasional, warga bangsa telah memiliki identitas primer yaitu identitas kesukubangsaan.

Unsur-unsur pembentuk identitas yaitu

'. Suku bangsa5 adalah golongan sosial yang khusus yang bersifat askriptif &ada sejak lahir(,

yang sama coraknya dengan golongan umur dan jenis kelamin. $i Indonesia terdapat banyak sekali suku bangsa atau kelompok etnis dengan tidak kurang 44 dialeg bangsa.

*. +gama5 bangsa Indonesia dikenal sebagai masyarakat yang agamis. +gama-agama yan

tumbuh dan berkembang di nusantara adalah agama Islam, Kristen, Katolik, Hindu,

udha dan Kong Hu 9u. +gama Kong H 9u pada masa orde baru tidak diakui sebagaiagama resmi negara. !amun sejak pemerintahan presiden +bdurrahman :ahid, istilah

agama resmi negara dihapuskan.

. Kebudayaan5 adalah pengetahuan manusia sebagai makhluk social yang isinya adalah

 perangkat-perangkat atau model-model pengetahuan yang secara kolektif digunakan oleh pendukung-pendukungnya untuk menafsirkan dan memahami lingkungan yang dihadapi

dan digunakan sebagi rujukan dan pedoman untuk bertindak &dalam bentuk kelakuan dan

 benda-benda kebudayaan( sesuai dengan lingkungan yang dihadapi.

. ahasa5 merupakan unsure pendukung Identitas !asonal yang lain. ahsa dipahamisebagai system perlambang yang secara arbiter dientuk atas unsure-unsur ucapan manusia

dan yang digunakan sebgai sarana berinteraksi antar manusia.

Page 4: Kata Identitas Berasal Dari Kata Identitu

7/23/2019 Kata Identitas Berasal Dari Kata Identitu

http://slidepdf.com/reader/full/kata-identitas-berasal-dari-kata-identitu 4/9

$ari unsur-unsur Identitas !asional tersebut dapat dirumuskan pembagiannya menjadi bagian

sebagai berikut 5 Identitas undamental, yaitu pancasila merupakan falsafah bangsa, $asar 

 !egara, dan Ideologi !egara Identitas Instrumental yang berisi //$ '01 dan tata perundangannya, ahasa Indonesia, 7ambang !egara, endera !egara, 7agu Kebangsaan

;Indonesia 2aya<. Identitas +lamiah, yang meliputi !egara kepulauan &+rchipelago( dan

 pluralisme dalam suku, bahasa, budaya, dan agama, sertakepercayaan.

Identitas nasional Indonesia merupakan ciri-ciri yang dapat membedakan negara Indonesiadengan negara lain. Identitas nasional Indonesia dibuat dan disepakati oleh para pendiri negara

Indonesia. Identitas nasional Indonesia tercantum dalam konstitusi Indonesia yaitu /ndang-

/ndang $asar '01 dalam pasal 1-=9. Identitas nasional yang menunjukkan jati diri Indonesia

diantaranya adalah sebagai berikut5

Identitas !asional Indonesia 5

'. ahasa !asional atau ahasa ersatuan yaitu ahasa Indonesia

*. endera negara yaitu Sang 8erah utih

. 7agu Kebangsaan yaitu Indonesia 2aya

. 7ambang !egara yaitu ancasila

1. Semboyan !egara yaitu hinneka #unggal Ika

=. $asar alsafah negara yaitu ancasila

>. Konstitusi &Hukum $asar( negara yaitu //$ '01

?. entuk !egara Kesatuan 2epublik Indonesia yang berkedaulatan rakyat

0. Konsepsi :awasan !usantara

'4. Kebudayaan daerah yang telah diterima sebagai Kebudayaan !asional

Identitas !asional indonesia yaitu terdiri dari 5

!) Ba"asa #asi$na% atau Ba"asa Persatuan yaitu Ba"asa Ind$nesia

&) Bendera negara yaitu 'ang era" Puti"

) *agu Kebangsaan yaitu Ind$nesia +aya

) *ambang #egara yaitu Panasi%a

.) 'emb$yan #egara yaitu B"inneka Tungga% Ika

/) Dasar 0a%safa" negara yaitu Panasi%a

1) K$nstitusi (2ukum Dasar) negara yaitu UUD !3.

Page 5: Kata Identitas Berasal Dari Kata Identitu

7/23/2019 Kata Identitas Berasal Dari Kata Identitu

http://slidepdf.com/reader/full/kata-identitas-berasal-dari-kata-identitu 5/9

4) Bentuk #egara Kesatuan +epub%ik Ind$nesia yang berkedau%atan rakyat 

 3) Konsepsi :awasan !usantara

!5) Kebudayaan daera" yang te%a" diterima sebagai Kebudayaan #asi$na% 

'ontoh dari Implementasi Identitas nasional yaitu

- Ke(a!iban diadakanya upa)ara bendera setiap hari senin pada seluruh instansi sekolah

maupun non sekolah* Dalam upa)ara bendera terdapat banyak sekali unsur identitas

negara* Seperti pengibaran sang saka merah putih menyanyikan lagu Indonesia +aya

menyanyikan lagu nasional lain pemba)aan UUD ,./ pemba)aan "an)asila dan pada

penutup di akhiri dengan doa 0agama1* Kegiatan upa)ara ini dilaksanakan dari tingkat SD

hingga S2A bahkan ada "erguruan $inggi yang melaksanakan Upa)ara Bendera*

- 2erealisasikan dasar negara indonesia yaitu pan)asila atau men!adikan pan)asila

sebagai pandangan hidup*

Kesimpulan

Identitas nasional adalah suatu ciri yang dimiliki suatu bangsa, secara fisiologi yangmembedakan bangsa tersebut dengan bangsa yang lainnya, biasanya ciri - ciri ini yang nantinya

menjadikan tanda suatu negara.

seperti halnya Identitas nasional Indonesia, Indonesia memiliki ciri sebagai berikut 5

!) Ba"asa #asi$na% atau Ba"asa Persatuan yaitu Ba"asa Ind$nesia

&) Bendera negara yaitu 'ang era" Puti") *agu Kebangsaan yaitu Ind$nesia +aya

) *ambang #egara yaitu Panasi%a

.) 'emb$yan #egara yaitu B"inneka Tungga% Ika

/) Dasar 0a%safa" negara yaitu Panasi%a

1) K$nstitusi (2ukum Dasar) negara yaitu UUD !3.

4) Bentuk #egara Kesatuan +epub%ik Ind$nesia yang berkedau%atan rakyat 

 3) Konsepsi :awasan !usantara

!5) Kebudayaan daera" yang te%a" diterima sebagai Kebudayaan #asi$na% 

DA3$A+ "US$AKA

http:44a)hmadgho5aliash*blogspot*)o*id4

http:44asriatisetya*(ordpress*)om467,64,,4,84identitas-nasional4

http:44makalah-staid*blogspot*)om467,64,,4pengertian-identitas-nasional*html

I$6!#I#+S !+SI@!+7 +!)S+ I!$@!6SI+

7ike sebanyak-banyaknya kiki em$tik$n

Page 6: Kata Identitas Berasal Dari Kata Identitu

7/23/2019 Kata Identitas Berasal Dari Kata Identitu

http://slidepdf.com/reader/full/kata-identitas-berasal-dari-kata-identitu 6/9

I. Identitas !asional Identitas berarti ciri-ciri, sifat-sifat khas yang melekat pada suatu hal

sehingga menunjukkan suatu keunikkannya serta membedakannya dengan hal-hal lain !asional

 berasal dari kata nasion yang memiliki arti bangsa, menunjukkan kesatuan komunitas sosio-

kultural tertentu yang memiliki semangat, cita-cita, tujuan serta ideologi bersama. 3adi, Identitas

 !asional Indonesia adalah ciri-ciri atau sifat-sifat khas bangsa Indonesia yang membedakannya

dengan bangsa-bangsa lain di dunia. Identitas !asional Indonesia meliputi segenap yang dimiliki

 bangsa Indonesia yang membedakannya dengan bangsa lain seperti kondisi geografis, sumber

kekayaan alam Indonesia, demografi atau kependudukan Indonesia, ideolgi dan agama, politik

negara, ekonomi, dan pertahanan keamanan. Identitas nasional pada hakikatnya juga merupakan

manifestasi nilai-nilai budaya yang tumbuh dan berkembang dalam berbagai aspek kehidupan

suatu bangsa dengan ciri-ciri khas. $engan ciri-ciri khas tersebut, suatu bangsa berbeda dengan

 bangsa lain dalam hidup dan kehidupannya. $iletakkan dalam konteks Indonesia, maka Identitas

 !asional itu merupakan manifestasi nilai-nilai budaya yang sudah tumbuh dan berkembang

sebelum masuknya agama-agama besar di bumi nusantara ini dalam berbagai aspek kehidupan

dari ratusan suku yang kemudian dihimpun dalam satu kesatuan Indonesia menjadi kebudayaan !asional dengan acuan ancasila dan roh hinneka #unggal Ika sebagai dasar dan arah

 pengembangannya dalam kehidupan berbangsa dan bernegara. II. Sumber Identitas !asional

angsa Indonesia 5

'. $asar-dasar negara $asar negara yang merupakan key yang menyatukan bangsa Indonesia

yang beragam-ragam merupakan kesepakatan bersama yang menyatukan bangsa Indonesia. @leh

sebab itu, dasar yang melandasi negara adalah merupakan identitas nasional. Indonesia sebagai

negara yang berdaulat memiliki landasan fundamental yaitu ancasila yang merupakan tujuan,

dan pedoman dalam berbangsa dan bertanah air di Indonesia, serta kunci dasar pemersatu bangsa

Indonesia. 7andasan fundamental ini merupakan nilai-nilai dasar kehidupan bagi bangsaIndonesia yang membedakannya dengan bangsa-bangsa lain di dunia. Indonesia merupakan

negara demokrasi yang dalam pemerintahannya menganut sistem presidensiil, dan ancasila ini

merupakan jiwa dari demokrasi. $emokrasi yang didasarkan atas lima dasar tersebut dinamakan

$emokrasi ancasila. $asar negara ini, dinyatakan oleh residen Soekarno &residen Indonesia

yang pertama( dalam roklamasi Kemerdekaan !egara 2epublik Indonesia pada tanggal '>

+gustus '01.

/ntuk menciptakan Indonesia yang dicita-citakan, bangsa Indonesia memiliki dasar instrumental

 berupa //$ '01, burung )aruda sebagai lambang negara, bahasa Indonesia dan lagu

kebangsaan.

*. :ilayah dan Kondisi )eografis $alam kemerdekaannya bangsa Indonesia menyatakan bahwa

wilayah negara kesatuan ini meliputi segenap wilayah bekas jajahan emerintah Kolonial

elanda. :ilayah yang terbentang antara = derajat garis lintang utara sampai '' derajat garis

lintang selatan, dan dari 0> derajat sampai '' derajat garis bujur timur serta terletak antara dua

 benua yaitu benua +sia dan +ustraliaA@ceania diakui kedaulatannya oleh elanda sendiri dan

dunia sebagai !egara Kesatuan 2epublik Indonesia yang merdeka, berdaulat dan bersatu. /ntuk

Page 7: Kata Identitas Berasal Dari Kata Identitu

7/23/2019 Kata Identitas Berasal Dari Kata Identitu

http://slidepdf.com/reader/full/kata-identitas-berasal-dari-kata-identitu 7/9

mencapai semua itu, bangsa ini mengalami perjalanan yang cukup panjang dan berat hingga

akhirnya saat ini, wilayah Indonesia dapat terlihat seperti pada peta berikut 5

Indonesia adalah negara kepulauan terbesar di dunia yang mempunyai '>.14? pulau. :ilayah

Indonesia terbentang sepanjang .0>> mil antara Samudra Hindia dan Samudra asifik. +pabila

 perairan antara pulau-pulau itu digabungkan, maka luas Indonesia menjadi'.0 juta mil persegi

dengan lima pulau besar di Indonesia adalah 5 Sumatera dengan luas >.=4= km persegi, 3awa

dengan luas '*.'4> km persegi, Kalimantan &pulau terbesar ketiga di dunia( dengan luas

10.=4 km persegi, Sulawesi dengan luas '?0.*'= km persegi, dan apua dengan luas *'.0?'

km persegi.

. olitik Indonesia Indonesia adalah negara demokrasi ancasila. Segala sesuatu di Indonesia

diatur dan dimusyawarahkan secara mufakat, hikmat dan kebijaksanaan. erpolitikan di

Indonesia berlandaskan nilai-nilai ancasila. Seperti juga di negara-negara demokrasi lainnya,

sistem politik di Indonesia didasarkan pada #rias olitika yaitu kekuasaan legislatif, eksekutif

dan yudikatif. Kekuasaan legislatif dipegang oleh sebuah lembaga bernama 8ajelisermusyawatan 2akyat &82( yang terdiri dari dua badan yaitu $2 yang anggota-anggotanya

terdiri dari wakil-wakil artai olitik dan $$ yang anggota-anggotanya mewakili pro%insi yang

ada di Indonesia. Setiap daerah diwakili oleh orang yang dipilih langsung oleh rakyat di

daerahnya masingmasing. 8ajelis ermusyawaratan 2akyat &82( adalah lembaga tertinggi

negara. Keanggotaan 82 berubah setelah +mandeman //$ '01 pada periode '000*44.

Seluruh anggota 82 adalah anggota $2 ditambah anggota $$ &$ewan erwakilan $aerah(.

Sebelumnya, anggota 82 adalah seluruh anggota $2 ditambah utusan golongan. +nggota

82 saat ini terdiri dari 114 anggota $2 dan '*? anggota $$. +nggota $2 dan $$

dipilih melalui pemilu dan dilantik dalam masa jabatan lima tahun. Sejak *44, 82 adalah

sebuah parlemen bikameral, setelah terciptanya $$ sebagai kamar kedua. 7embaga eksekutif berpusat pada presiden, wakil presiden, dan kabinet. Kabinet di Indonesia adalah Kabinet

residenstil sehingga para menteri bertanggung jawab kepada presiden dan tidak mewakili partai

 politik yang ada di parlemen. 7embaga Budikatif sejak masa reformasi dan adanya amandemen

//$ '01 dijalankan oleh 8ahkamah +gung, termasuk pengaturan administrasi para Hakim.

olitik luar negeri Indonesia seperti tertuang dalam pembukaan //$ '01 adalah poltik bebas

aktif. Bang artinya Indonesia sebagai negara berdaulat memiliki konsep politik luar negeri yang

tidak terikat oleh negara manapun di dunia. +rtinya, Indonesia berhak menentukan sikapnya

sendiri dalam perpolitikan di dunia yang bebas aktif dan bertujuan untuk menjaga keamanan

dunia. Serta Indonesia mengatur urusan dalam negerinya tanpa campur tangan asing.

. Ideologi dan +gama Seperti yang di atur dalam //$ '01, bahwa negara Indonesia menjamin

kebebasan beragama di dalam kehidupan warga negara Indonesia. 8asingmasing warga negara

Indonesia berhak untuk memeluk agama dan kepercayaannya masing-masing dan menjalankan

 peribadatan sesuai dengan agama dan kepercayaan masing-masing warga negara Indonesia. Hak

dalam hidup beragama di Indonesia dilindungi oleh negara. enduduk di Indonesia secara garis

 besar merupakan penganut dari lima agama di antara lain islam, budha, hindu, katolik dan

Page 8: Kata Identitas Berasal Dari Kata Identitu

7/23/2019 Kata Identitas Berasal Dari Kata Identitu

http://slidepdf.com/reader/full/kata-identitas-berasal-dari-kata-identitu 8/9

 protestan serta penganut kepercayaan lainnya seperti kong fu tsu. 8ayoritas penduduk Indonesia

adalah beragama islam dan selebihnya adalah penganut agama budha, hindu, katolik dan

 protestan serta aliran kepercayaan. $alam berideologi, masyarakat Indonesia berhak untuk

memiliki ideologi dan pandangan hidup. +kan tetapi, ideolgi bangsa Indonesia tidak boleh

 bertentangan dengan nilai-nilai ancasila yang merupakan kunci pemersatu bangsa Indonesia.

1. 6konomi erekonomian bangsa Indonesia seperti diatur dalam //$ '01 adalah ekonomi

yang bersifat kerakyatan. Kekayaan alam dan segala hal yang menyangkut hajat hidup orang

 banyak diatur oleh negara untuk sebesar-besarnya digunakan demi mensejahterakan seluruh

 penduduk Indonesia. $alam perekonomiannya, dalam negara Indonesia terdapat tiga bentuk

 badan usaha yaitu adan /saha 8iliki !egara &/8!(, adan /saha 8iliki Swasta &/8S(

dan Koperasi. 3adi, bangsa Indonesia memiliki aCas perokonomian yang untuk kekayaan alam

dan menyangkut hidup orang banyak diatur oleh negara sedangkan bidang lainnya dijalankan

oleh swasta dan koperasi.

=. ertahanan Keamanan 9iri khas dari bangsa Indonesia dalam bidang ini adalah bahwa,

 pertahanan di Indonesia adalah pertahanan rakyat semesta atau dikenal Hankamrata. ertahanan

di Indonesia bersifat menyeluruh bagi masyarakat Indonesia. +pabila salah satu wilayah

Indonesia diserang, maka seluruh masyarak di Indonesia lah yang akan mengamankan dan

mempertahankannya.

>. $emografi Indonesia. enduduk Indonesia dapat dibagi secara garis besar dalam dua

kelompok. $i bagian barat Indonesia penduduknya kebanyakan adalah suku 8elayu, sementara

di timur adalah suku apua, yang mempunyai akar di kepulauan 8elanesia. anyak penduduk

Indonesia yang menyatakan dirinya sebagai bagian dari kelompok suku yang lebih spesifik, yangdibagi menurut bahasa dan asal daerah, misalnya 3awa, Sunda atau atak. angsa Indonesia

memiliki banyak sekali suku dan budaya dan adat istiadat. Selain itu juga ada penduduk

 pendatang yang jumlahnya minoritas di antaranya adalah 6tnis #ionghoa, India, dan +rab.

8ereka sudah lama datang ke nusantara dengan jalur perdagangan sejak abad ke ? S8 dan

menetap menjadi bagian dari !usantara. $i Indonesia terdapat sekitar D populasi etnis

#ionghoa. +ngka ini berbeda-beda karena hanya pada tahun '04-an terakhir kalinya pemerintah

melakukan sensus dengan menggolong-golongkan masyarakat Indonesia ke dalam suku bangsa

dan keturunannya. Islam adalah agama mayoritas yang dipeluk oleh sekitar ?1,*D penduduk

Indonesia, yang menjadikan Indonesia negara dengan penduduk muslim terbanyak di dunia.

Sisanya beragama rotestan &?,0D(E Katolik &D(E Hindu &',?D(E uddha &4,?D(E dan lain-lain&4,D(. Kebanyakan penduduk Indonesia bertutur dalam bahasa daerah sebagai bahasa ibu,

namun bahasa resmi Indonesia, bahasa Indonesia, diajarkan di seluruh sekolah-sekolah di negara

ini dan dikuasai oleh hampir seluruh penduduk Indonesia.

III. Kondisi Identitas angsa Indonesia Saat Ini 5

Page 9: Kata Identitas Berasal Dari Kata Identitu

7/23/2019 Kata Identitas Berasal Dari Kata Identitu

http://slidepdf.com/reader/full/kata-identitas-berasal-dari-kata-identitu 9/9

'. $alam perekonomian, kekayaan alam saat ini banyak yang dikelola oleh asing. engelolaan

ini memberikan keuntungan yang sangat kecil sekali bagi bangsa Indonesia. #idak hanya di

 bidang pertambangan, bahkan lahan perkebunan pun telah mulai sedikit demi sedikit dikuasai

oleh negara lain. eberapa bidang yang menyangkut hajat hidup orang banyak seperti air minum

tidak lagi sepenuhnya dikuasai oleh negara. Indonesia memiliki kekayaan alam yang melimpah,

namun pengelolahannya mayoritas dikuasai oleh asing. ola hidup masyarakat bangsa Indonesia

saat ini merupakan pola kehidupan yang mengagungkan produk asing. 8asyarakat Indonesia

saat ini lebih senang apabila produk yang dikonsumsinya merupakan buatan luar negeri.

*. $alam kebudayaan, beberapa budaya, lagu dan tarian telah dicaplok oleh bangsa lain.

Kebudayaan batik, telah dipatenkan oleh 8alaysia sebagai produk budayanya, lagu, tarian, seni

musik, serta bahkan makanan khas bangsa Indonesia banyak yang dicaplok begitu saja oleh

 bangsa lain. Selain itu, pola kehidupan generasi muda bangsa Indonesia saat ini telah luntur dan

 bersifat kebarat-baratan. #idak ada rasa kebanggaan lagi dalam penggunaan bahasa Indonesia,

 bertata krama Indonesia. Kehidupan dan kebudayaan yang berbau kebarat-baratan dianggaplebih tinggi statusnya dan lebih modern.

. $alam bidang )eografi Indonesia memiliki banyak pulau.'>.14? pulau. !amun, penjagaan

kesatuan wilayah ini serta rasa memilikinya terasa sangat begitu kurang. 8asih hangat di telinga

 bangsa Indonesia, beberapa pulau di Indonesia telah dicaplok dan diakui sebagai wilayah dari

 bangsa lainnya. Sedangkan ketegasan untuk mempertahankannya sangat kurang sekali baik itu

dari tingkatan pemerintah maupun masyarakat Indonesia sendiri. IF. Kesimpulan angsa

Indonesia saat ini dalam keadaan rapuh akan sikap dan rasa memiliki jati diri dan identitas

 bangsa. Kurang kesadaran akan Identitas !asional yang akibatnya tidak ada sikap dan rasa

 bangga menjadi bangsa Indonesia. Hal yang penting adalah rasa memiliki identitas tersebutsehingga apabila identitas kita dicaplok begitu saja, kita bangkit dan mempertahankannya. @leh

sebab itu, Identitas !asional ini perlu dihidupkan kembali.