jfp muda_reformasi administras_edisi 2008

29
Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas 1 REFORMASI ADMINISTRASI REFORMASI ADMINISTRASI DRS. LUTFI ATMANSYAH, MA DRS. LUTFI ATMANSYAH, MA PENGANTAR DISKUSI

Upload: vanny-resi

Post on 27-Sep-2015

21 views

Category:

Documents


6 download

DESCRIPTION

JFH

TRANSCRIPT

  • Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas*REFORMASI ADMINISTRASIDRS. LUTFI ATMANSYAH, MAPENGANTAR DISKUSI

    Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas

  • POKOK BAHASANPENGANTARPEMBERDAYAAN ORGANISASI PUBLIK (REFORMASI ADMINISTRASI PEMERINTAHAN)HOW TO PUBLIC MANAGEMENT (ADMINISTRATIVE) REFORM ?MERUBAH SIKAP DALAM ORGANISASI

    Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas*

    Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas

  • Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas*Sistem Adm Pemthan OrbaSentralistikOtoriterPemerintah sebagai AktorBudaya petunjuk/ arahanGerakan populis

    KorupsiNepotismeKolusiReform.Sistem Adm PemthanGoodGoverntCivilSocietyGagal?ADA APA DENGAN SISTEM ADMINISTRASI PEMERINTAHAN?

    Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas

  • INDEKS KUALITAS BIROKRASI INDONESIA 1*Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas

    Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas

  • INDEKS KUALITAS BIROKRASI INDONESIA 2*Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas

    Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas

  • Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas*

    Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas

  • Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas*

    Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas

  • CITRA BIROKRASI PEMERINTAHKualitas birokrasi indonesia terburuk kedua se-asia (2005, PERC)314.000 PNS tidak jelas statusnya, 66.000 PNS menerima gaji dobel (kem PAN)Hanya 60% dari 3.648.000 orang PNS yang bekeja efektif (miftah thoha)Dll*Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas

    Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas

  • Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas*BAGAIMANA SEBAIKNYA ?PEMBERDAYAAN ORGANISASI PUBLIK (REFORMASI ADMINISTRASI PEMERINTAHAN)

    Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas

  • Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas*KONSEP REFORMASI, REFORMASI ADMINISTRASI DAN REFORMASI ADMINISTRASI NEGARA reformasi adalah perubahan radikal untuk perbaikan (bidang sosial-budaya, politik, agama) di suatu masyarakat atau negara (Kamus Besar Bahasa Indonesia, 1990). reformasi Administrasi adalah perubahan yang terencana terhadap aspek utama administrasi (Yehezkel Dror dikutip oleh Soesilo Zauhar, 1996), atau reformasi administrasi sebagai The Artificial Inducement of Administrative Transformation Against Resistance reformasi administrasi negara adalah perubahan yang terencana terhadap pelaksanaan peran elit penguasa (militer, birokrasi, parpol, dan lain-lain) dalam pencapaian tujuan negara

    Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas

  • Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas*IMPLIKASI REFORMASI ADMINISTRASI SEBAGAI THE ARTIFICIAL INDUCEMENT OF ADMINISTRATIVE TRANSFORMATION AGAINST RESISTANCEreformasi administrasi merupakan kegiatan yang dibuat manusia, tidak bersifat eksidental, otomatis maupun alamiah; reformasi administrasi merupakan suatu proses; resistensi beriringan dengan proses reformasi administrasi (Caiden, dikutip oleh Soesilo Zauhar, 1996).

    Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas

  • Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas*5 ALAT PENGUKUR REFORMASI ADMINISTRASI Penekanan baru terhadap program,Perubahan sikap dan perilaku masyarakat dan anggota birokrasi,Perubahan gaya kepemimpinan yang mengarah kepada komunikasi terbuka dan manajemen partisipatif,Penggunaan sumber daya yang lebih efisien,Pengurangan penggunaan pendekatan legalistik

    (Hahn Been dan Samonte, dikutip oleh Soesilo Zauhar, 1996).

    Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas

  • Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas*TUJUAN REFORMASI ADMINISTRASI NEGARAEfisiensi administrasi, dalam arti penghematan uang yang dapat dicapai melalui penyederhanaan formulir, perubahan prosedur, penghilangan duplikasi dan kegiatan organisasi metode lain;Penghapusan kelemahan atau penyakit administrasi negara seperti korupsi, pilih kasih dan sistem teman dalam sistem politik dan lain-lain;Pengenalan dan penggalakan sistem merit, pemakaian PPBS, pemrosesan data melalui sistem informasi yang otomatis, peningkatan penggunaan pengetahuan ilmiah dan lain-lain.Menyesuaikan sistem administrasi negara terhadap meningkatnya keluhan masyarakat;Mengubah pembagian kerja antara sistem administrasi negara dan sistem politik, seperti meningkatkan otonomi profesional dari sistem administrasi negara dan meningkatkan pengaruhnya pada suatu kebijaksanaan;Mengubah hubungan antara sistem administrasi dan penduduk, misalnya melalui relokasi pusat-pusat kekuasaan (sentralisasi versus desentralisasi, demokratisasi dan lain-lain).

    Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas

  • Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas*HAL PENTING DALAM REFORMASI ADMINISTRASI NEGARAEfektivitas organisasi sangat tergantung pada kemampuannya untuk memecahkan masalah, mencakup:Meningkatkan kemampuan organisasi; Mengurangi beban masalah yang harus dipecahkan.Pengetahuan yang akurat terhadap kondisi penyakit administrasi negara, pendekatan ini lebih ditekankan sebab tidak (belum) ada bingkai teoritik yang bersifat umum yang dapat dipakai untuk menganalisis reformasi administrasi negara

    Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas

  • Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas*Dimensi-dimensi dalam Reformasi Administrasi NegaraDimensi Politik Reformasi Administrasi NegaraDimensi Militer dalam Reformasi Administrasi Negara Dimensi Partai Politik dalam Reformasi Administrasi Negara

    Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas

  • Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas*KONDISI UNTUK REFORMASI ADMINISTRASIPolitical desirability, yakni adanya kemauan politik dari para pemimpin dan kelompok pemilih khususnya dan warga negara pada umumnyaPolitical feasibility, yakni adanya dukungan dari elemen-elemen kekuatan politik yang adaCredibility, yakni adanya kepercayaan dari masyarakat bahwa pemerintah akan memegang janjinya untuk melakukan perbaikan

    Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas

  • Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas*REFORMASI ADMINISTRASI SEBAGAI USAHA SADAR DAN TERENCANA UNTUK MENGUBAH:Struktur dan prosedur birokrasi (aspek reorganisasi atau institusional/ kelembagaan)Sikap dan perilaku birokrat (aspek prilaku), guna meningkatkan efektivitas organisasi atau terciptanya administrasi yang sehat dan menjamin tercapainya tujuan negara.

    Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas

  • Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas*HOW TO PUBLIC MANAGEMENT (ADMINISTRATIVE) REFORM ?

    Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas

  • Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas*PRASYARAT MANAJEMENREORIENTASIRESTRUKTURISASIALIANSI

    Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas

  • Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas*REORIENTASIPemerintah hrs menyadari bahwa untuk membangun sebuah negara-bangsa yg kompetitif harus dimulai dari organisasi yg dimanajemeni secara efektifTujuan pemerintah bukan lagi sebagai pengerak seluruh kehidupan bangsa (ingat REGO!!!)Orgss pemerintah hrs memberdayakan 2 orgss lainnya.Belajar dari manajemen bisnis: akuntabilitas bisnis, sosial, pilitik dan organisasional.

    Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas

  • Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas*RESTRUKTURISASIPemetaan keunggulan masing-2 kawasan Desentralisasi Reorganisasi Pemerintah Pusat (termasuk pemisahan jabatan di parpol dan di pemerintahan)Perampingan struktur politik

    Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas

  • Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas*ALIANSIBukan penjumlahan atau penggambungan tetapi penyatuan yang menghasilkan sinergi.Aliansi yg diperlukan adalah antara pemerintah, bisnis (dunia usaha) dan masyarakat (nir-laba).Aliansi hanya dpt terbangun jika ketiga pelaku dalam secara bersama-sama efisien.

    Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas

  • Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas*STRATEGI REFORMASI ADMINISTRASI PEMERINTAHANPertama, menyelenggarakan pemerintahan yang demokratik dan legitimateKedua, diperjelas otoritas pemerintahan baru di hadapan birokrasi lama. Ketiga, reformasi administrasi negara. Keempat, kultur dan etika birokrasi. Kelima, masalah sumber daya manusia yang memerlukan rekruitmen berdasarkan kualitas dan profesionalisme, peningkatan pelatihan, promosi reguler berdasarkan merit system, dan meningkatnya kesejahteraan (bandingkan antara gaji guru dengan pejabat esselon, juga pegawai negeri sipil-militer dengan pegawai BUMN).Keenam, pengawasan administrasi negara. Hal ini dapat dilakukan secara preventif maupun represif.

    Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas

  • Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas*FAKTOR KUNCI PELAKSANAAN TUPOKSI PEMERINTAHKEPEMIMPINAN : Karakter, Kredibilitas, Nilai Yg Dimiliki, Kemampuan Jadi Teladan, Hasta Brata.MANAJEMEN (ADMINISTRASI): Sistem Nilai, Tim, Disiplin dan Pembelajaran.KELEMBAGAAN: Sinergi dari Organisasi Publik, Bisnis dan Nirlaba.SISTEM NILAI: Profesionalisme, Sikap hidup positif, Pembelajaran tanpa henti.KEKAYAAN ALAM: Potensi sekaligus ancaman

    Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas

  • Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas*7 PRINSIP MENUJU CIVIL SOCIETYKemandirianIntergritasObjektifitas TanggungjawabKeterbukaanKejujuranKeteladanan

    Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas

  • Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas*PROFESSIONAL PUBLIC SERVANTPeningkatan kemampuan aparatur dalam segi profesionalisme, dedikasi, motivasi, disiplin dan sikap mental yang bersih dari KKNTransparansi berbagai bentuk eraturan dan kebijakan terutama yang terkait dengan fungsi pelayanan publikPeningkatan visi aparatur untuk memperkuat peneriman daerah dalam rangka otonomiPeningkatan sikap pelayanan dengan perlakuan yang sama terhadap semua golongan masyarakat dan dunia usaha

    Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas

  • Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas*PENDAYAGUNAAN APARATUR NEGARA MENUJU GOOD GOVERNANCEPenyelenggaraan kepemerintahan yang menjamin kepastian hukum, keterbukaan, profesional dan akuntabelKepemerintahan yang menghormati hak-hak asasi manusia dan pelaksanaan demokrasiKepemerintahan yang dpt meningkatkan pemberdayaan masyarakat, dan mengutamakan pelayanan prima kepada masyarakat tanpa diskriminasiKepemerintahan yang mengakomodasi kontrol sosial

    Negara, berfungsi menciptakan iklim politik dan hukum yang kondusif Swasta, mendorong terciptanya lapangan kerja dan pendapatan masyarakat Masyarakat, mewadahi interaksi sosial politik, memobilisasi kelompok masyarakat untuk berpartisipasi dalam aktivitas ekonomi, sosial dan politik

    Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas

  • Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas*CIRI-CIRI TATA PEMERINTAHANYANG BAIK:1. Mengikutsertakan semua2. Transparan dan bertanggung jawab3. Efektif dan adil4. Menjamin adanya supremasi hukum5. Menjamin bahwa prioritas-prioritas politik, sosial dan ekonomi didasarkan pada konsensus masyarakat6. Memperhatikan kepentingan mereka yang paling miskin dan lemah dalam proses pengambilan keputusan menyangkut alokasi sumber daya pembangunan

    Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas

  • Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas*SIKAP DAN PERILAKU PARA BIROKRAT DALAMMEMBERIKAN PELAYANANYaitu harus mampu menciptakan sikap:a. Sangat bergairah, bersemangat, antusias;b. Antisipatif dan tidak menunggu;c. Memberikan cara terbaik/termaju;d.Tanpa curiga dan kekhawatiran yangberlebih/tidak rasional;e. Sigap dan segera dalam bertindak;f. Tidak mengada-ada;g. Tepat waktu.

    Diklat DFPP Muda - PSKMP Unhas

    ***************************