jaringan komputer & internet€¦ · • jaringan komputer (computer network) dapat diartikan...

52
Jaringan Komputer & Internet

Upload: others

Post on 08-Oct-2020

25 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

Jaringan Komputer & Internet

Page 2: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

Konsep Jaringan

Page 3: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

Sistem komunikasiSistem komunikasi

Si t k ik i di i d l h b h i t• Sistem komunikasi sendiri adalah sebuah sistem kompleks yang dibangun dari transmisi sinyal, pembawa sinyal (carrier) dan protokolpembawa sinyal (carrier), dan protokol komunikasi. 

• Transmisi sinyal bisa bebentuk analog atau digitalTransmisi sinyal bisa bebentuk analog atau digital yang membutuhkan medium sebagai pembawa sinyal (carrier), bisa berupa kabel, gelombang radio (RF), cahaya, dan lain‐lain. 

• Untuk dapat menyampaikan data sistem k k b hkkomunikasi juga membutuhkan aturan (rule/protocol). 

Page 4: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

KomunikasiKomunikasi

• Komunikasi: ( t k i ) mengirim data dari• Komunikasi: (secara teknis) mengirim data darisumber ke tujuan.

• Transmiter: alat untuk mengirimTransmiter: alat untuk mengirim• Receiver: alat untuk menerima

Page 5: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

Jaringan komputer?Jaringan komputer?

Page 6: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

• Jaringan komputer (computer network) dapatJaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah g g ggsistem komunikasi. 

• Secara konseptual, jaringan komputer adalahSecara konseptual, jaringan komputer adalah suatu jaringan kerja berbasis komputer yang terdiri dari simpul‐simpul (nodes) yang terhubungterdiri dari simpul simpul (nodes) yang terhubung satu sama lain, dengan atau tanpa kabel. 

• Setiap simpul akan berfungsi sebagai stasiun kerjaSetiap simpul akan berfungsi sebagai stasiun kerja (workstation). 

• Suatu simpul dapat berperan sebagai penyedia• Suatu simpul dapat berperan sebagai penyedia jasa (service provider) atau server yang mengatur fungsi‐fungsi tertentu dari simpul‐simpul lainnyafungsi‐fungsi tertentu dari simpul‐simpul lainnya. 

Page 7: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

Tujuan pemakaian jaringanTujuan pemakaian jaringan

Manfaat jaringan bagi end user:

• Berkomunikasi (antar user)Berkomunikasi (antar user)

• Berbagi pakai (sharing):– Data: file, database

– Perangkat lunakg

– Perangkat keras 

Page 8: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

StandardStandard

P l d d k• Perlu standard, karena– Jaringan komputer melibatkan banyak peralatan

Setiap vendor ingin alat nya terbaik– Setiap vendor ingin alat‐nya terbaik– Kompatibilitas independen pada produk tertentu

• Standard disusun oleh badan / organisasi / konsorsiumStandard disusun oleh badan / organisasi / konsorsium(yang independen)

• Protokol komunikasi (communication protocol) adalah ( p )satu set aturan yang dibuat untuk mengontrol pertukaran data antar simpul (node), misalnya komputer. Pengaturan t b t k i i i li i ifik itersebut mencakup proses inisialisasi, verifikasi, cara berkomunikasi, dan cara memutuskan komunikasi. 

Page 9: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

P t lProtocol• Protocol: prosedur (tata cara) berkomunikasip ( )• Contoh protocol:

– TCP/IP oleh IETF internet saat iniTCP/IP oleh IETF  internet saat ini– OSI oleh ISO dan ITU  standard paling lengkap– IPX/SPX oleh Novell untuk jaringan NetWarej g– SNA oleh IBM untuk Mainframe networks– AppleTalk oleh Apple computers– NetBEUI oleh Microsoft untuk jaringan kecil, sederhana.

Page 10: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

M d l OSI LModel OSI, Layer

• OSI: Open System Interconnection

OSI LAYER TCP/IP

Application (7) Application (5)Interconnection

• Layer: lapisan

Application (7) Application (5)

Presentation (6)

Session (5)

protocol

• Perbandingan

Transport (4) Transport (4)

Network (3) Internet (3)

Data link (2) Data link (2)standard OSI danIPv4

Data link (2) Data link (2)

Physical (1) Physical (1)

Page 11: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

LLayer

Ambil dokumen webhttp://www.unpar.or.id/

HTTP  TCPKoneksi terkontrol

www.unpar.or.id di bdgLewat IIX

Ukuran data ...

Via kabel, radio, ..

Page 12: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

Layer FisikLayer Fisik

• Masalah pe‐sinyal‐an:– Sinyal digital, sinyal analogy g , y g

VOLTAGE LEVEL

1 CLOCK CYCLE

Page 13: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

Layer FisikLayer Fisik

• Masalah pe‐sinyal‐an:– Komputer memahami digital (biner)p g ( )

– Media ‘hanya’ menghantarkan sinyal analog

Sistem Perteleponan

Komputer AKomputer BModem Modem

Si lSinyal digital

Sinyal digital

Sinyal analog Sinyal analog

Page 14: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

• Jenis koneksi komputer dalam jaringanJenis koneksi komputer dalam jaringan1.Koneksi fisik2 K k i i k b l ( i l )2.Koneksi nir kabel (wireless)

– Koneksi fisik• Secara fisik komputer akan terhubung satu dan lainnya.

– Menggunakan kabel atau kabel optikKoneksi ini umumnya disebut sebagai network links– Koneksi ini umumnya disebut sebagai network links.

• Tiga jenis koneksi fisik :– Unshield Twisted pair (kabel UTP)– Coaxial cable (kabel coax)– Fiber‐optic cable (kabel fiber optik)

14

Page 15: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

• Unshield Twisted pair (kabel UTP)• Unshield Twisted pair (kabel UTP)– Tersusun atas dua serabut kabel

– Perusahaan telepon menggunakan kabel type ini untuk menghubungkan satu pelanggan telepon dan pelanggan lainnya.

15

Page 16: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

• Kabel Coaxial 

– Juga tersusun atas dua serabut kabel :• Satu serabut kabel dilindungi oleh lapisan copper.g p pp

• Kabel kedua terdiri atas serabut kabel yang lembut, dibuat dari copper padat.

• Antar kedua kabel dipisahkan oleh media non‐conductor.

16

Page 17: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

• Kabel Fiber optik 

– Cahaya adalah GEM

– Data dapat ditransmisikan melalui gelombangData dapat ditransmisikan melalui gelombang ini dalam kabel tersebut. 

Setiap kabel dapat mengirimkan ratusan– Setiap kabel dapat mengirimkan ratusan sambungan telepon atau komunikasi komputer.

17

Page 18: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

• Koneksi Wireless• Koneksi Wireless– Hubungan dibuat menggunakan energi 

l kt tik d t b f ielektromagnetik yang dapat berfungsi sebagaimana kabel.

– Tiga jenis komunikasi wireless yang umun digunakan dalam jaringan : 

• Infrared (infra merah)

• Radio frequency (frekuensi radio)

• Microwave (gelombang mikro)

18

Page 19: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

• Infrared (Infra merah)U di k d l t t l d TV– Umumnya digunakan dalam remote control pada TV.

– Menggunakan frekuensi inframerah atau radiasi  elektromagnetik yang dapat berfungsi sebagaimanaelektromagnetik yang dapat berfungsi sebagaimana cahaya tampak. 

– Harus berada dalam satu garis dengan perangkatnya.g g p g y– Digunakan untuk koneksi keyboards, mice,              dan printer

19

Page 20: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

• Gelombang Mikro

– Umumnya digunakan untuk komunikasi pada lokasi  dengan p gjarak yang sangat jauh.

– Harus berada dalam satu garisHarus berada dalam satu garis dengan sumber gelombang

Komunikasi satelit menggunakan– Komunikasi satelit menggunakan gelombang mikro.

20

Page 21: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

• Elemen dasar TransmisiPada dasarnya ada 5 elemen dasar transmisi Yang terkoneksi secara fisik maupun wireless : 1 Jenis signal yang dikomunikasikan (jenis signal analog atau1. Jenis signal yang dikomunikasikan (jenis signal analog atau digital).

2. Kecepatan signal yang ditransmisikan (seberapa cepat data dikirimkan).

3. Jenis pergerakan data melalui jaringan : one way two way two way simultaneously)one‐way, two‐way, two‐way simultaneously).

4. Metode digunakan untuk transport data (transmisi asynchronous atau synchronous).

5. Transmisi channel (baseband) tunggal dan multichannel (broadband).

21

Page 22: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

1. Jensi signal komunikasi ada dua (analog dan digital).– Analog: Signal yang memiliki perubahan secara g g y g pkontinyu.

• Perubahan signal yang kontinyu mirip dengan yang ditemukan pada kabel speaker.

– Digital: Signal yang memiliki loncatan dari satu il i k il i l i L b b b knilai ke nilai lainnya. Loncatan tersebut berbentuk 

pulsa energi elektrik yang merepresentasikan nilai 0 dan 10 dan 1.

22

Page 23: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

2. Kecepatan signal yang ditransmisikan.2. Kecepatan signal yang ditransmisikan.– Pada sistem digital kecepatan ditentukan oleh

Bit d (b )• Bits per second (bps).– Jumlah bit (0 dan 1) yang dibawa melalui kanal setiap detiknya.y

• Baud rate– Nilai bit yang dibawa melalui kanal dengan interval tertentu.

– Jumlah perubahan signal setiap detik,  bukan tiap bit per detik.

23

Page 24: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

• MODEM ‐MOdulator DEModulator

– Keluar, Melakukan konversi data dari komputer dalam bentuk digital ke dalam jaringan telepon dalambentuk digital ke dalam jaringan telepon dalam bentuk signal  analog.

– Masuk, Melakukan konversi signal dari jaringan Masuk, Melakukan konversi signal dari jaringantelepon dalam bentuk signal analog ke dalam signal digital berupa nilai biner.

– Dapat berada dalam bentuk perangkat eksternal atau internal (“card”).

24

Page 25: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

3. Type transmisi data melalui kanal yp– Transmisi Simplex – Transmisi satu jalur saja.– Transmisi Half‐duplex – Aliran data hanya beradaTransmisi Half‐duplex Aliran data hanya berada dalam satu jalur pada satu waktu.

– Transmisi Full‐duplex – Dua jalur transmisi padaTransmisi Full duplex Dua jalur transmisi pada waktu yang sama.

25

Page 26: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

4 Metode yang digunakan untuk transport data4. Metode yang digunakan untuk transport data.– Dua jenis transmisi data, masing – masing membutuhkan modem yang berbedamembutuhkan modem yang berbeda. 

– Transmisi Asynchronous• Informasi dikirimkan byte demi byte• Informasi dikirimkan byte demi byte.

– Transmisi Synchronous– Transmisi Synchronous • Data dikirimkan dalam bentuk blok besar• Modem yang digunakan mahal tapi dapat mengirim dataModem yang digunakan mahal tapi dapat mengirim data lebih cepat.

26

Page 27: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

5 Transmisi kanal tunggal dan multikanal5. Transmisi kanal tunggal dan multikanal– Kanal ‐ path pada signal

– Kanal tunggal – Kemampuan mengirimkan dan menerima satu sinal saja dalam satu waktu.

• Kabel telepon :  Kabel tunggal  = Telepon menerima panggilan sekali dalam satu waktu.

– Multikanal – Kemampuan lebih dari satu kanal pasa satu waktu.p

• Kabel Fiber‐optik, gelombang mikro, transmisi satelit

27

Page 28: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

Bagaimanakah menentukan kapasitassambungan komunikasi? 

B d idth l• Bandwidth:  Digital– Jumlah bit per detik (bps) yang dapat mengirimkanmelalui satu koneksimelalui satu koneksi.

– Lebar bandwidth dapat berpengaruh keragamaninformasi yang dikirimkan

• Bandwidth:  Analog– Perbedaan antara frekuensi tinggi dan rendah yang dapat mengirimkan melalui koneksi analog sepertijalur teleponDitentukan dalam hertz (Hz)– Ditentukan dalam hertz (Hz).

Baik pada digital maupun analog, lebar bandwidth dapatmenentukan beberapa informasi mengalir melalui kanal

28

Page 29: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

Kabel Tipical bandwidth yang digunakan dalam local area networks.p y g gKabel : Bandwidth:Twisted Pair 10 to 100 MbpsCoaxial Cable 10 to 100 MbpspFiber-optic cable 100 to 200 Mbps

Bandwidths pada layanan yang berbeda melalui perusahaan :a d dt s pada aya a ya g be beda e a u pe usa aaLayanan: BandwidthISDN 64 Kbps/channelT1 1.544 Mbps5 bpsT3 44.736 MbpsSTS-1 51.840 MbpsSTS-3 155.250 MbpspSTS-12 622.080 MbpsSTS-24 1.244160 GbpsSTS-48 2.488320 Gbps

Mbps = megabytes per sec. (millions) Gbps=Gigabytes per sec. (billions)

29

Page 30: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

• Dua bagian interkoneksi komputer dalam• Dua bagian interkoneksi komputer dalam jaringan– Perangkat keras dibutuhkan untuk koneksi komputer pada jaringan.

– Software dibutuhkan untuk kontrol hardware

30

Page 31: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

Organisasi Fisik Jaringan Node Nama generik yang diberikan pada semua perangkat yang berada dalam

lingkungan jaringanlingkungan jaringan.– Masing – masing node harus memiliki pengalamatan yang ditandai

secara dalam jaringan.– Jaringan dapat terkoneksi secara langsung dan tidak langsung.

• Koneksi jaringan langsung: Semua node mempunyaihubungan secara langsung baik secara fisik danhubungan secara langsung baik secara fisik danwireless.

– Point‐to‐point: Jenis sederhana koneksi jaringan langsungyang melibatkan dua sistem komputer. 

» Contoh : Koneksi komputer rumah dan ISP.• Contoh jaringan yang tidak terkoneksi langsung :Contoh jaringan yang tidak terkoneksi langsung : Internet.

31

Page 32: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

Topologi RingTopologi Ring

• T l i i diti j d i k i• Topologi ring ditinjau dari mekanismetransmisi data bersifat broadcast.

• Dalam topologi ring, setiap komputerk t k k i t d l iakan terkoneksi satu dengan lainnyasecara poin to point membentuk suatucincin atau lingkaran.D d iki bil t k t• Dengan demikian apabila satu komputertidak berfungsi atau satu segmen kabelterputus mengakibatkan fungsi jaringanpada segmen tersebut akan terhentipada segmen tersebut akan terhenti.

• Untuk membangun topologi inimenggunakan kabel jenis twisted pairdan fiber optik Penggunaan type kabeldan fiber optik. Penggunaan type kabelberpengaruh terhadap besarnya biayapembangunan jaringan komputer.

32

Page 33: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

Topologi BusTopologi Bus

• Karakteristik mendasar sistem ini adalahapabila pengiriman paket data dilakukan ke seluruh perangkat / komputer namun hanya komputertujuan yang akan menerima dantujuan yang akan menerima danmemproses lebih lanjut paket data tersebut. 

• Topologi bus relatif sederhana, mudahp g ,diimplementasikan dan lebih murahkarena menggunakan kabel tunggal ( umumnya kabel jenis UTP) yang berfungsi sebagai backbone untukberfungsi sebagai backbone untukmenghubungkan komputer satu denganlainnya. 

• Ciri penting topologi ini adalahCiri penting topologi ini adalahpenggunaan terminator pada ujung bus yang berfungsi sebagai perangkatpenyerapan signal yang dikirimkan olehkkomputer.

33

Page 34: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

Topologi starTopologi star

k i ik d i i d l h bil• Karakteristik mendasar system ini adalah apabilaterdapat perangkat/komputer yang berperananb i t / t l i i k t d tsebagai pengatur / sentral pengiriman paket data

menuju komputer tujuan sebagai perangkatpenerima yang disebut sebagai konsentratorpenerima yang disebut sebagai konsentrator.

• Perangkat pengatur ini dapat berupa hub activeb f i k lifik i i lyang berfungsi untuk proses amplifikasi signal

yang keluar dari komputer.• Umumnya jumlah interkoneksi besarnya samadengan jumlah komputer.

34

Page 35: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

• Berbeda dengan topologi bus, dalam topologistar, pengurangan komputer dari jaringan tidakakan berpengaruh terhadap performa jaringan.p g p p j g

• Kabel yang digunakan untuk menghubungkanantar perangkat umumnya jenis Twisted Pairantar perangkat umumnya jenis Twisted Pair.

35

Page 36: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

Topologi tree • Merupakan kombinasi antara beberapa topologi bus dan star baik yang bersifat aktif( k ) d b f f( menggunakan router ) dan yang bersifat pasif( menggunakan repeater ). 

• Masing – masing topologi terhubung pada jaringankomputer yang berfungsi sebagai backbonekomputer yang berfungsi sebagai backbone. 

• Topologi ini digunakan untuk memenuhi kebutuhan• Topologi ini digunakan untuk memenuhi kebutuhanjaringan komputer yang dipisahkan struktur geografis. 

36

Page 37: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

• Untuk membangun topologi ini menggunakan kabel jenis coaxial, twisted pair dan fiber optik. Penggunaan type kabel berpengaruh terhadap besarnya biaya pembangunan jaringan komputer. 

37

Page 38: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

Kategori Jaringan berdasarkan ukurannya

– DAN (Desk Area Network)DAN (Desk Area Network)

– LAN (Local Area Network)

MAN (M li A N k)– MAN (Metropolitan Area Network)

– WAN (Wide Area Network)

38

Page 39: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

• DAN (Desk Area Network)( )– Membuat semua komponen dalam desktop komputer tersedia untuk beberapa komputer dalam jaringan.

• CPU – Sumberdaya komputer yang tidak digunakan dapat digunakan oleh komputer lainnya yang terhubung ke jaringanjaringan

• Hard Disk – Perangkat penyimpanan yang dapat diakses oleh beberapa komputer dalam jaringan.

• Video Display ‐Messages peringatan dikirimkan ke display komputer.

• Beberapa perangkat terkoneksi pada komputer dibutuhkanBeberapa perangkat terkoneksi pada komputer dibutuhkan oleh beberapa perngkat lainnya dalam jaringan.

39

Page 40: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

• LAN (Local Area Network)• LAN (Local Area Network)– Himpunan node dengan area kecil.

– Node dihubungkan dalam topologi jaringan bus, ring, star, tree, atau koneksi semua perangkat..

– Keuntungan LAN:• Sharing sumberdaya perangkat keras, perangkat lunak dan data.

• Distribusi informasi secara simultan.

• Komunikasi lebih efisien dari person – person.

40

Page 41: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

• MAN (Metropolitan Area Network)MAN (Metropolitan Area Network)– Koneksi antara beberapa local area network.

J k b b il– Jarak beberapa mile.

• WAN (Wide Area Network)– Koneksi sejumlah komputer dalam jaringan komputer termasukKoneksi sejumlah komputer dalam jaringan komputer termasuk 

LAN.

– Koneksi melalui beberapa jenis konfigurasi jaringan

41

Page 42: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

Jarak ( meter ) Type Jaringan

1 l A k ( A )1 Personal Area Network ( PAN )

10 100 Local Area Network ( LAN )10 - 100 Local Area Network ( LAN )

1000 - 10000 Metropolitan Area Network ( MAN )p ( )

100000 - 1000000 Wide Area Network ( WAN )

> 1000000 Internet

42

Page 43: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

• Jenis node penting dalam jaringanp g j gHub Suatu perangkat yang mengulangi atau menyebarkan

berkas data dengan metode broadcasts pada jaringan pada d i di id d l b knode individu dalam bentuk pc

Switch Suatu perangkat yang menerima paket data dari koneksi input, melakukan sortir dan melakukan pengiriman kembali melalui jaringan yang ada pada pengalamatan tujuan.

Bridge Hubungan antara dua jaringan yang memiliki aturan komunikasi identik

Gateway Interkoneksi antara dua jaringan yang berbeda yang memiliki aturan komunikasi yang berbeda.

Router Suatu node yang mengirim paket ke jaringan pada satu dari beberapa kemungkinan yang ada untuk alamat t j

43

tujuan.

Page 44: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi
Page 45: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

INTERNET 

Page 46: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi
Page 47: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi
Page 48: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

Latar Belakang dan SejarahLatar Belakang dan Sejarah 

• S j h j i k t l b l/d i di l i d 1969 k tik• Sejarah jaringan komputer global/dunia dimulai pada 1969 ketika Departemen Pertahanan Amerika, U.S. Defense Advanced Research Projects Agency (DARPA) memutuskan untuk mengadakan riset tentang bagaimana caranya menghubungkan sejumlah komputertentang bagaimana caranya menghubungkan sejumlah komputer sehingga membentuk jaringan organik. 

• Program riset ini dikenal dengan nama ARPANET. Pada 1970, sudah lebih dari 10 komputer yang berhasil dihubungkan satu sama lainlebih dari 10 komputer yang berhasil dihubungkan satu sama lain sehingga mereka bisa saling berkomunikasi dan membentuk sebuah jaringan.

• Tahun 1972 Roy Tomlinson berhasil menyempurnakan program e• Tahun 1972, Roy Tomlinson berhasil menyempurnakan program e‐mail yang ia ciptakan setahun yang lalu untuk ARPANET. Program e‐mail ini begitu mudah, sehingga langsung menjadi populer. Pada tahun yang sama icon @ juga diperkenalkan sebagai lambangtahun yang sama, icon @ juga diperkenalkan sebagai lambang penting yang menunjukan "at" atau "pada". Tahun 1973, jaringan komputer ARPANET mulai dikembangkan meluas ke luar Amerika Serikat.Serikat.  

Page 49: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

• Komputer University College di London merupakan p y g pkomputer pertama yang ada di luar Amerika yang menjadi anggota jaringan Arpanet. Pada tahun yang sama, dua orang ahli komputer yakni Vinton Cerf dan Bob Kahnorang ahli komputer yakni Vinton Cerf dan Bob Kahn mempresentasikan sebuah gagasan yang lebih besar, yang menjadi cikal bakal pemikiran International Network. Id i i di t ik t k t k li di U i it• Ide ini dipresentasikan untuk pertama kalinya di Universitas Sussex. Hari bersejarah berikutnya adalah tanggal 26 Maret 1976, ketika Ratu Inggris berhasil mengirimkan e‐mail dari Royal Signals and Radar Establishment di Malvern. Setahun kemudian, sudah lebih dari 100 komputer yang bergabung di ARPANET membentuk sebuah jaringan atau network. j g

• Pada 1979, Tom Truscott, Jim Ellis dan Steve Bellovin, menciptakan newsgroups pertama yang diberi nama USENET Tahun 1981 France Telecom menciptakanUSENET. Tahun 1981 France Telecom menciptakan gebrakan dengan meluncurkan telpon televisi pertama, di mana orang bisa saling menelpon sambil berhubungan d id li kdengan video link. 

Page 50: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

Kelahiran InternetKelahiran Internet • Karena komputer yang membentuk jaringan semakin hari 

ki b k k dib t hk b h t k l isemakin banyak, maka dibutuhkan sebuah protokol resmi yang diakui oleh semua jaringan. Pada tahun 1982 dibentuk TCP/IP (Transmission Control Protocol/Internet Protocol) 

k k k lyang kini kita kenal semua. • Sementara itu di Eropa muncul jaringan komputer 

tandingan yang dikenal dengan EUNet yang menyediakantandingan yang dikenal dengan EUNet, yang menyediakan jasa jaringan komputer di negara‐negara Belanda, Inggris, Denmark dan Swedia. J i E t di k j il d• Jaringan Eunet menyediakan jasa e‐mail dan newsgroup USENET. 

• Untuk menyeragamkan alamat di jaringan komputer yang U tu e ye aga a a a at d ja ga o pute ya gada, maka pada tahun 1984 diperkenalkan sistem nama domain, yang kini kita kenal dengan DNS (Domain Name System)System). 

Page 51: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

• Tahun 1990 adalah tahun yang paling bersejarah ketika Tim• Tahun 1990 adalah tahun yang paling bersejarah, ketika Tim Berners Lee menemukan program editor dan browser yang memungkinkan penjelajahan dari satu komputer ke komputer lainnya seakan akan berbentuk jaring laba labakomputer lainnya seakan‐akan berbentuk jaring laba‐laba yang menjangkau seluruh dunia (world‐wide web). Lahirlah apa yang kita kenal sebagai www atau world‐wide web atau IInternet. 

• Tahun 1992, komputer yang saling terhubung membentuk jaringan sudah melampaui sejuta komputer, dan di tahunjaringan sudah melampaui sejuta komputer, dan di tahun yang sama muncul istilah surfing (menjelajah). 

• Tahun 1994, situs Internet telah tumbuh menjadi 3.000 l t d t k t k li i t l h i talamat, dan untuk pertama kalinya virtual‐shopping atau e‐retail muncul di situs dunia maya itu. Dunia langsung berubah. Di tahun yang sama Yahoo! didirikan, yang juga k l h k l hsekaligus tahun kelahiran Netscape Navigator 1.0. 

Page 52: Jaringan Komputer & Internet€¦ · • Jaringan komputer (computer network) dapat diartikan sebagai dua atau lebih komputer yang dihubungkan dengan menggunakan sebuah sistem komunikasi

Fasilitas InternetFasilitas Internet • Email (Electronic Mail)• World Wide Web (WWW)• FTP (File Transfer Protocol)

FTP merupakan fasilitas Internet yang kita mengirim (upload) atauFTP merupakan fasilitas Internet yang kita mengirim (upload) atau menerima (download) file dari dan ke komputer di seluruh dunia yang terhubung ke Internet. File‐file tersebut dapat berupa perangkat lunak, data, citra (image), atau file apapun juga sesuai p g , , ( g ), p p j gkebutuhan. Komputer yang menyediakan fasilitas tersebut disebut FTP server, dan menggunakan alamat yang berbeda dengan alamat situs biasa, contohnya ftp://ftp.microsoft.com.

• TelnetTelnet merupakan fasilitas Intrernet yang memungkinkan kita untuk masuk (login) dan mengakses server yang berada jauh dari tempat kita seakan‐akan kita terhubung ke jaringan lokal. Misalnya mengubah atau menyimpan data, melakukan modifikasi konfigurasi sumberdaya jaringan, menyalin perangka lunak, dan lain‐lain sesuai k b t hkebutuhan.