jaminan kesehatan nasional-hak rakyat kewajiban negara-hasbullah thabrany

8
10/05/2012 1 Jaminan Kesehatan Nasional Hak Rakyat-Kewajiban Negara Hasbullah Thabrany Universitas Indonesia dan Institut Jaminan Sosial Indonesia Bahan Sosialisasi IJSI, oleh hasbullah.thabrany Renung Sejenak 1. Jika kita menderita gagal ginjal dan perlu cuci darah 2x seminggu. Biaya sebulan mencapai Rp 5 juta. Tidak punya askes a) Berapa dari hadirin yang sanggup bayar? b) Berapa lama anda bisa bertahan? c) Anda bergaji Rp 10 juta sebulan, perlukah bantuan dari pihak lain? Berapa lama? 2. Shafa (6 th) menderita Guilian Bare, sudah setahun di ICU. Ayahnya pegawai perusahaan Asuransi. Tetapi, perusahaan hanya mengganti biaya berobat setahun Rp 18,5 juta. Total biaya sudah mendekati Rp 1 milyar. a) Haruskah perawatan diteruskan? b) Siapa yang harus bayar? 5/10/2012 2 H Thabrany - IJSI

DESCRIPTION

 

TRANSCRIPT

Page 1: Jaminan Kesehatan Nasional-Hak Rakyat Kewajiban Negara-Hasbullah Thabrany

10/05/2012

1

Jaminan Kesehatan NasionalHak Rakyat-Kewajiban Negara

Hasbullah ThabranyUniversitas Indonesia dan

Institut Jaminan Sosial Indonesia

Bahan Sosialisasi IJSI, oleh hasbullah.thabrany

Renung Sejenak1. Jika kita menderita gagal ginjal dan perlu cuci darah 2x

seminggu. Biaya sebulan mencapai Rp 5 juta. Tidak punyaaskes

a) Berapa dari hadirin yang sanggup bayar?b) Berapa lama anda bisa bertahan?c) Anda bergaji Rp 10 juta sebulan, perlukah bantuan dari pihak

lain? Berapa lama?2. Shafa (6 th) menderita Guilian Bare, sudah setahun di ICU.

Ayahnya pegawai perusahaan Asuransi. Tetapi,perusahaan hanya mengganti biaya berobat setahun Rp18,5 juta. Total biaya sudah mendekati Rp 1 milyar.

a) Haruskah perawatan diteruskan?b) Siapa yang harus bayar?

5/10/2012 2H Thabrany - IJSI

Page 2: Jaminan Kesehatan Nasional-Hak Rakyat Kewajiban Negara-Hasbullah Thabrany

10/05/2012

2

Simak Prinsip Yankes di Inggris dan AS(Penderitaan rakyat seperti itu tidak ada)

Sistem Kesehatan Egaliter Inggris (NHS)“Britain is committed to the National Health Service. Everyone –

no matter how much they earn, who they are, how old theyare, where they come from or where they live – should havethe health care they need for themselves and for theirfamilies”

Sistem Kesehatan Kapitalis Amerika.In the event of life threating medical

urgency/needs, no hospital should be allowed torequest down payment, asking insurance status,

asking citizenship or imigration status beforemedical services are provided. Put Patient First”

5/10/2012 3H Thabrany - IJSI

Tengok di Negara Tetangga-Malaysia

1. Semua rakyat yang berobat di RS Publik, Pemerintah,hanya bayar RM 1 (sekitar Rp 3.000) sekali berobat.Termasuk konsul spesialis, lab, obat, dll)

2. Semua rakyat yang dirawat di RS Publik, hanya bayarRM 3 (sekitar Rp 9.000) per hari. Dioperasi, masukICU, periksa lab, obat, dll sudah termasuk.

3. Di Indonesia?a) Sebagian penduduk (PNS dan miskin) sudah tidak perlu

pusing cari biaya berobatb) Sebagian daerah sudah bisa menjamin. Tetapi… keluar

daerah? 28 juta orang bepergian keluar provinsi tiapbulan

c) Tetapi..sekitar separuh rakyat Indonesia harus menangis,meminjam, jual harta benda untuk berobat

5/10/2012 4H Thabrany - IJSI

Page 3: Jaminan Kesehatan Nasional-Hak Rakyat Kewajiban Negara-Hasbullah Thabrany

10/05/2012

3

5/10/2012 H Thabrany - IJSI 55/10/2012 Hasbullah Thabrany 5

Kontribusi Pajak dan Jaminan Social (%GDP), World, 2001

Country Groups (no ofcountries) and Per

Capita Income

TotalTax

Taxes onInternationa

l TradeExcise

GeneralSalesTax

SocialSecurity

Low-income (31) <$760 14.0 4.5 1.6 2.7 1.1

Lower middle (36) $761-3,030 19.4 4.2 2.3 4.8 4.0

Upper middle (27) $3,031-9600 22.3 3.7 2.0 5.7 5.6

High-income (23) >9601 30.9 0.3 3.1 6.2 8.8

Indonesia, upper middle, Tetapi Kontibusi JS < 1%dan tax ratio 12,9%

Disain Gotong Royong Nasional!1. Agama mengajarkan kita tolong menolong2. Negara yang lebih miskin dari Indonesia

sudah punya sistem tolong menolongNasional, tidak ada lagi orang meminjamatau jual harta untuk berobat

3. Tidak sanggupkah kita?

Bagaimana Caranya?

5/10/2012 6H Thabrany - IJSI

Page 4: Jaminan Kesehatan Nasional-Hak Rakyat Kewajiban Negara-Hasbullah Thabrany

10/05/2012

4

Simak Fakta ini

1. Dari 16 juta peserta Askes, hanya ada 1 orangmenderita Guilian Bare setahun.

2. Biaya berobat, menghabiskan Rp 1 milyar.3. Semua PNS bergotong royong (patungan)

menanggung biaya pengobatan. Berapa besara) Biaya Rp 1 milyar ditanggung bersama 16 juta orang,

jadi Rp 1.000.000.000 : 16.000.000 = Rp 62,5 perorang per tahun.

b) Sebulan kita hanya iuran Rp 62,5 : 12 = Rp 5,2c) Tidak sanggupkah?

5/10/2012 7H Thabrany - IJSI

Penyakit Banyak Macamnya1. Betul. Dengan prinsip yang sama, gita bisa

patungan untuk sesama untuk seluruh penyakit2. Bukankah sudah ada pajak?

a) Ya, tetapi yang bayar pajak penghasilan hanya 7 jutaorang. Haruskah kita menunggu ‘sedekah’ dari yangbayar pajak?

b) Pajak barang (PPN) tidak juga memadai.c) Bukankah agama mengajarkan kita untuk tanggung-

jawab diri sendiri dan sesama?d) Salahkah jika kita menyisihkan 5%

gaji/upah/penghasilan kita untuk iur, untuk “hibahbersama”. Biaya berobat siapa saja yang sakit diambildari dana ‘Hibah Bersama”

5/10/2012 8H Thabrany - IJSI

Page 5: Jaminan Kesehatan Nasional-Hak Rakyat Kewajiban Negara-Hasbullah Thabrany

10/05/2012

5

Alhamdulillah UU Sudah Lahir-TapiKretin

1. UU no 40/2004 bertujuana) Menjamin biaya berobat semua penduduk Indonesia

yang sakit, dimanapun di Tanah Airb) Dana dikumpulkan dari iuran wajib (hibah bersama)

dari yang bekerja dan mendapat gaji/berpenghasilanc) Penduduk miskin dan tidak mampu tidak perlu

mengiur. Pemerintah membayarkan iurannya. Nanti,jika sudah bekerja, maka ia wajib iur. Kan miskintidak selamanya.

2. Untuk mengelola dana ‘hibah bersama’ disebutDana Amanat, maka dibentuk BPJS Kesehatan(UU 24/2011)

5/10/2012 9H Thabrany - IJSI

Model BPJS – pembayar tunggal: Sama dengan diKorsel, Taiwan, Filipina, Iran, Turki, dan Kanada

PPhPPN

Melayani

Pendanaan

Iuran wajib% gaji

ProgramPemerintahlain

Pembayaranklaim

APBN/APBD

SubsidiIuran

Anggaran

NHI/BPJS

Penduduk

Klinik/RS/DrPublik & swasta

5/10/2012 10H Thabrany - IJSI

Page 6: Jaminan Kesehatan Nasional-Hak Rakyat Kewajiban Negara-Hasbullah Thabrany

10/05/2012

6

Keuntungan BPJS Tunggal

1. Semua penduduk mendapat jaminan dan proseduryang sama. Mudah difahami

2. Semua fasilitas kesehatan publik atau swasta (dokter,klinik, PKM, RS, lab, apotik, dll) akan kontrak denganBPJS, dibayar tarif negosiasi tiap wilayah

3. Semua penduduk bebas memilih fasilitas kesehatanyang dipercaya

4. Semua fasilitas kesehatan akan mengklaim ke BPJS,jika ada penduduk menggunakan jasa layanannya

5. Jika perlu rujukan ke luar provinsi, BPJS akanmembayarnya. Kita tidak perlu keluarkan uang dulu

5/10/2012 11H Thabrany - IJSI

Apa itu BPJS?

1. BPJS adalah Badan Penyelenggara Jaminan Sosial2. Untuk Jaminan Kesehatan, PT Askes akan diubah

menjadi BPJS pada tanggal 1 Januari 20143. BPJS BUKAN milik Pemerintah/Pemda/ Perusahaan

Swasta, tetapi milik Seluruh Rakyat4. Pimpinan dan pengawas BPJS dipilih secara terbuka,

melalui uji kelayakan dan kepatutran. Yang “tidakbersih” tidak boleh jadi pimpinan. Silahkah siap2

5. Seluruh Dana Amanat yang dikelola BPJS adalah milikrakyat. Jika ada surplus, digunakan untuk tahunberikut. Jika minus, tahun berikut iuran dinaikan

5/10/2012 12H Thabrany - IJSI

Page 7: Jaminan Kesehatan Nasional-Hak Rakyat Kewajiban Negara-Hasbullah Thabrany

10/05/2012

7

Apa Kewajiban Kita?

1. Bayar iuran rutin tiap bulan/tahun, (kira-kira5% dari gaji/upah) ditanggung bersamapekerja dan pemberi kerja (majikan)

a) Yang punya majikan, maka majikan yang wajibmemotong iuran dan membayar kewajibannyakepada BPJS tiap bulan. Yang tidak punyamajikan, akan diatur oleh Pemerintah.

2. Awasi majikan anda agar bayar iuran rutin.3. Jadilah pengawas yang baik!!5/10/2012 13H Thabrany - IJSI

Dampak JKN bagi Layanan Kesehatan

1. Dokter akan lebih mudah bekerja sesuaisumpah, “mengutamakan kepentingan pasien”.Pasti ada yang bayar

2. Sebaran dokter akan lebih baik. Di daerah miskinsekalipun, dokter tidak bergantung dari bayaranpasien

3. Dokter akan dipaksa oleh sistem, untukmenegakkan diagnosis yang baik dan memberiobat yang cost-effective. Kualitas akanmeningkat

5/10/2012 H Thabrany - IJSI 14

Page 8: Jaminan Kesehatan Nasional-Hak Rakyat Kewajiban Negara-Hasbullah Thabrany

10/05/2012

8

Namun.....1. Dampak tadi, hanya akan jalan, jika:

a) Pemerintah membayar Penerima bantuan iurandengan harga ‘keekonomian”. Kini iuran Jamkesmashanya Rp 6.250. Yang Layak Rp 20-30 ribu

b) BPJS membayar dokter primer dengan kapitasi yangmemadai (harga keekonomian), termasuk obat. KiniAskes hanya bayar Rp 6.000 – Rp 6.500, layaknya Rp12.000-15.000

c) BPJS membayar RS dengan DRG yang sama, hargakeekonomian yang sama untuk diagnosis yangsama—tanpa memperhatikan kelas RS

2. Ini yang perlu dikawal dan diperjuangkan

5/10/2012 H Thabrany - IJSI 15

Jika Kita Ingin Segera Masuk Era Baru,maka Mari Berperan dalam JKNJika Kita Merasa Hak Konstitusi

Terganggu dg UU 24/2011, makaSilahkan ke MK. Tapi...JKN Tertunda

Lagi

5/10/2012 H Thabrany - IJSI 16