jahit luka new.pptx

Upload: itcidwijayanti

Post on 14-Apr-2018

246 views

Category:

Documents


4 download

TRANSCRIPT

  • 7/29/2019 jahit luka new.pptx

    1/34

    Page 1

    TEHNIK MENJAHIT LUKAbyDr. Sukarno, K.SpB. Finacs

  • 7/29/2019 jahit luka new.pptx

    2/34

    Page 2

    Definisi

    Luka adalah terputusnya

    kontinuitas jaringan tubuh

    Jenis luka

    Luka tertutup

    Luka terbuka

  • 7/29/2019 jahit luka new.pptx

    3/34

    Page 3

    Contoh Luka Tertutup

    Kontusio

    Haematoma

  • 7/29/2019 jahit luka new.pptx

    4/34

    Page 4

    Contoh Luka Terbuka

    Luka sayat

    Luka Tusuk

    Excoriasi

    Luka terkoyak (laserasi)

    Luka Tembakan

  • 7/29/2019 jahit luka new.pptx

    5/34

    Page 5

    ALAT YANG

    DIBUTUHKANUNTUK PENJAHITAN

    LUKA

  • 7/29/2019 jahit luka new.pptx

    6/34

    Page 6

    1. Alat Kesehatan

  • 7/29/2019 jahit luka new.pptx

    7/34Page 7

    2. Needle ( Jarum )

    Round/ Tapper ( Jaringan )

    Screp /Cutting ( Kulit )

    Atraumatik

  • 7/29/2019 jahit luka new.pptx

    8/34Page 8

  • 7/29/2019 jahit luka new.pptx

    9/34Page 9

    3. Jenis Benang

    Absorbable

    Cat gut

    Chromic Catgut

    Poliglactin 910 ( Vicril, polisorb) dll

    Non absorbable

    Silk

    Polyester (Mersilene, Dacron,dll)

    Monofilamen,Polyvilamen ( Braided)

  • 7/29/2019 jahit luka new.pptx

    10/34Page 10

  • 7/29/2019 jahit luka new.pptx

    11/34Page 11

  • 7/29/2019 jahit luka new.pptx

    12/34Page 12

    TEKNIK JAHIT LUKA

  • 7/29/2019 jahit luka new.pptx

    13/34Page 13

  • 7/29/2019 jahit luka new.pptx

    14/34Page 14

  • 7/29/2019 jahit luka new.pptx

    15/34

    Page 15

    PELAKSANAAN

  • 7/29/2019 jahit luka new.pptx

    16/34

    Page 16

    Penjahitan luka

    Penjahitan luka bertujuan untuk menyatukan

    jaringan yang terputus serta meningkatkan

    proses penyambungan dan penyembuhan

    jaringan dan juga mencegah luka terbukayang akan mengakibatkan masuknya

    mikroorganisme / infeksi

  • 7/29/2019 jahit luka new.pptx

    17/34

    Page 17

    Persiapan Alat

    1. Spuit 5 cc

    2. Kapas Alkohol 70%

    3. Lidokain 1%

    4. Pengalas5. Kasa steril

    6. Gunting benang

    7. Nalpoeder

    8. Pinset anatomis

    9. Korentang

    10. Jarum kulit

    11. Jarum otot (bila perlu)

    12. Benang kulit (side)

    13. Benang otot/ catgut (bila perlu)14. Nierbekken (bengkok)

    15. Larutan antiseptik/ garam faal

    16. Kom

    17. Sarung tangan steril18. Waskom berisi larutan chlorin

    0,5 %

    19. Doek Steril berlubang/tidak

  • 7/29/2019 jahit luka new.pptx

    18/34

    Page 18

    Persiapan Pasien & Petugas

    1. Memberitahu klien tindakan yang akan

    dilakukan

    2. Memasang sampiran/penutup/tirai

    3. Mengatur posisi klien senyaman mungkin

    4. Mencuci tangan dengan sabun dan di air

    mengalir, kemudian keringkan dengan

    handuk bersih atau hand dryer.

    5. Memasang perlak dan pengalasnya

  • 7/29/2019 jahit luka new.pptx

    19/34

    Page 19

    Penjahitan

    1. Memakai sarung tangan

    2. Mengkaji luka, kedalaman, luasnya dankeadaan luka.

    3. Membersihkan luka dengan larutanantiseptik atau larutan garam faal.(pov.iodin/Savlon,dll)

    4. Gunakan kassa terpisah untuk setiapusapan, membersihkan luka dari area yangkurang terkontaminasi ke areaterkontaminasi

  • 7/29/2019 jahit luka new.pptx

    20/34

    Page 20

    5. Menyiapkan injeksi lidokain 1 %.

    6. Lakukan desinfeksi pada ujung luka / daerah

    yang akan disuntik dengan menggunakanPov.Iodin, Savlon,alkohol 70% secarasirkuler dengan diameter kurang lebih 5 cm

    7. Menyuntikan lidokain secara sub cutan disekitar tepi luka.

    8. Melakukan aspirasi, apabila tidak adadarah, masukan lidokain secara perlahan-

    lahan sambil menarik jarum danmemasukan obat sepanjang tepi luka.Lakukan pada tepi luka yang lainnya

  • 7/29/2019 jahit luka new.pptx

    21/34

    Page 21

    9. Tunggu 2 menit agar lidokain berreaksi.

    10. Sambil menungu reaksi obat, siapkan nalpoeder,

    jarum dan benang.11. Uji reaksi obat dengan menggunakan pinset

    12. Lakukan Debrideman ( Bila Perlu) cuci denganirigasi Normal saline steril atau perhidrol (H2O2)

    biilas sampai bersih dari jaringan necrotik dankotoran serta jaringan yg tidak rata.

    13. Jahit luka lapis demi lapis dan pada lapisan kulitkurang lebih 1 cm diatas ujung luka dan ikat,

    gunting benang sisakan kira-kira 1 cm. jahit satupersatu dengan jarak jahitan satu dengan yanglainnya kurang lebih 1 cm, Teruskan sampaisemua luka terjahit.

  • 7/29/2019 jahit luka new.pptx

    22/34

    Page 22

    14. Berikan antiseptik pada luka

    15. Tutup luka dengan kassa steril dan

    rekatkan dengan plester hipavix.

    16. Rapikan pasien

    17. Bereskan alat

    18. Buka sarung tangan dan rendam dalam

    larutan chlorin 0,5% bersama alat-alat

    lainnya selama 10 menit

    19. Cuci tangan

    20. Dokumentasikan

  • 7/29/2019 jahit luka new.pptx

    23/34

    Page 23

    Luka

  • 7/29/2019 jahit luka new.pptx

    24/34

    Page 24

    Analisa Kedalaman & Jenis luka

  • 7/29/2019 jahit luka new.pptx

    25/34

    Page 25

  • 7/29/2019 jahit luka new.pptx

    26/34

    Page 26

    Bersihkan dengan anti septik

  • 7/29/2019 jahit luka new.pptx

    27/34

    Page 27

    Lakukan Anestesi

  • 7/29/2019 jahit luka new.pptx

    28/34

    Page 28

    Debrideman

  • 7/29/2019 jahit luka new.pptx

    29/34

    Page 29

    Jahit Perlapis kulit

  • 7/29/2019 jahit luka new.pptx

    30/34

    Page 30

    Simpul Jahit

  • 7/29/2019 jahit luka new.pptx

    31/34

    Page 31

    Hasil

  • 7/29/2019 jahit luka new.pptx

    32/34

    Page 32

    Tutup Luka jahit

  • 7/29/2019 jahit luka new.pptx

    33/34

    Page 33

  • 7/29/2019 jahit luka new.pptx

    34/34

    P 34