instansi kirim abstrak · 2015-09-01 · rp 1.000.000,- rp 1 ... (kta) temporer iakmi mendapatkan...

2
Grand Royal Panghegar Hotel & Convention, Bandung dalam rangkaian kegiatan 47 th ASIA PACIFIC ACADEMIC CONSORTIUM FOR PUBLIC HEALTH (APACPH) CONFERENCE LEMBAR PENDAFTARAN PESERTA FIT Dengan ini saya mendaftarkan diri menjadi peserta Forum Ilmiah Tahunan (FIT) ke-1 IAKMI : Nama : ____________________________ Instansi : ____________________________ Alamat : ____________________________ No Telp/HP : ____________________________ Email : ____________________________ Kirim Abstrak : Ya Tidak Anggota IAKMI : Ya Tidak No KTA: ______________________ Biaya pendaftaran akan saya bayarkan : Transfer ke rekening IAKMI di Bank Mandiri Cabang Cikini no rekening 123-00-8200071-4 a.n. Ikatan Ahli Kesehatan Masyarakat Indonesia. Bukti pembayaran dikirim ke fax 021-3145583 atau via email [email protected] On site Nama dan paraf pendaftar : 20 Agt – 19 Sep 20 Sept – 21 Okt On Site Rp 1.000.000,- Rp 1.250.000,- Rp 1.500.000,- Pemilik Kartu Anggota IAKMI (KTA) temporer IAKMI mendapatkan diskon 20% Biaya pendaftaran di atas belum termasuk akomodasi. Peserta mendapatkan snack, makan siang, seminar kit, sertifikat FIT sekaligus sertifikat 47 th APACPH Conference (8 SKP IAKMI) Biaya Pendaftaran Peserta : Sekretariat IAKMI Pusat: Gedung Mochtar Lantai 1, Jl. Pegangsaan Timur No 16, Cikini, Jakarta 10320. Telp: 021-3145583. Email: [email protected]. Website: www.iakmi.or.id TEMA : “INNOVATION & BREAKTHROUGH IN PUBLIC HEALTH EFFORT TOWARD HEALTHY LIFE STYLE” Didukung oleh

Upload: lyxuyen

Post on 03-Mar-2019

225 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Grand Royal Panghegar Hotel & Convention, Bandung

dalam rangkaian kegiatan 47th ASIA PACIFIC ACADEMIC CONSORTIUM FOR PUBLIC HEALTH (APACPH) CONFERENCE

LEMBAR PENDAFTARAN PESERTA FIT Dengan ini saya mendaftarkan diri menjadi peserta Forum Ilmiah Tahunan (FIT) ke-1 IAKMI :

Nama : ____________________________

Instansi : ____________________________

Alamat : ____________________________

No Telp/HP : ____________________________

Email : ____________________________

Kirim Abstrak : Ya Tidak Anggota IAKMI : Ya Tidak No KTA: ______________________ Biaya pendaftaran akan saya bayarkan : Transfer ke rekening IAKMI di Bank Mandiri Cabang Cikini no rekening 123-00-8200071-4 a.n. Ikatan Ahli Kesehatan Masyarakat Indonesia. Bukti pembayaran dikirim ke fax 021-3145583 atau via email [email protected] On site

Nama dan paraf pendaftar :

20 Agt – 19 Sep 20 Sept – 21 Okt On Site

Rp 1.000.000,- Rp 1.250.000,- Rp 1.500.000,-

• Pemilik Kartu Anggota IAKMI (KTA) temporer IAKMI mendapatkan diskon 20% • Biaya pendaftaran di atas belum termasuk akomodasi. Peserta mendapatkan snack,

makan siang, seminar kit, sertifikat FIT sekaligus sertifikat 47th APACPH Conference (8 SKP IAKMI)

Biaya Pendaftaran Peserta :

Sekretariat IAKMI Pusat: Gedung Mochtar Lantai 1, Jl. Pegangsaan Timur No 16, Cikini, Jakarta

10320. Telp: 021-3145583. Email: [email protected]. Website: www.iakmi.or.id

TEMA : “INNOVATION & BREAKTHROUGH IN PUBLIC HEALTH EFFORT TOWARD HEALTHY LIFE STYLE”

Didukung oleh

PENDAHULUAN Ikatan Ahli Kesehatan Masyarakat Indonesia (IAKMI) merupakan suatu organisasi profesi yang bergerak dalam bidang kesehatan masyarakat, nirlaba, independen, bersifat multidispliner, berdasarkan Pancasila dan UUD 1945. Untuk mengkaji aspek keilmuan dan situasi terkini permasalahan kesehatan masyarakat nasional, IAKMI akan menyelenggarakan Forum Ilmiah Tahunan (FIT) ke-1. Forum ini akan diadakan setahun sekali sebagai wahana diskusi ilmiah dan sharing hasil riset/pengalaman para praktisi maupun pemerhati kesehatan masyarakat baik dari unsur akademisi, eksekutif, legislatif, sektor swasta serta seluruh anggota IAKMI di tanah air. FIT tahun 2015 ini diselenggarakan di Kota Bandung, Jawa Barat sebagai rangkaian kegiatan 47th APACPH (Asia Pacific Academic Consortium for Public Health) Conference yang ditargetkan dihadiri 1000 orang peserta lokal dan 500 orang peserta dari luar negeri.

TEMA: “INNOVATION & BREAKTHROUGH

IN PUBLIC HEALTH EFFORT TOWARD HEALTHY LIFE STYLE”

TOPIK BAHASAN: Topik bahasan FIT tahun ini, khususnya topik makalah bebas adalah sbb: 1. Jaminan Kesehatan Nasional 2. Implementasi Upaya Kesehatan Masyarakat di Era BPJS 3. Pencapaian Target MDGs 2015 dan Post MDGs/ SDGs 4. Pencegahan Penyakit Menular 5. Pencegahan Penyakit Tidak Menular 6. Desentralisasi dan Pembangunan Kesehatan Desa 7. Pengembangan Mutu Tenaga Kesehatan 8. Administrasi dan Kebijakan Kesehatan 9. Pemanfaatan Informatika Kesehatan 10. Kependudukan, KB, dan Kesehatan Reproduksi 11. Promosi Kesehatan 12. Pencegahan dan Penanggulangan HIV-NAPZA 13. Gizi Kesehatan Masyarakat 14. Kesehatan Lingkungan 15. Keselamatan dan Kesehatan Kerja

WAKTU PELAKSANAAN: Hari : Kamis - Jumat Tanggal : 22-23 Oktober 2015 Tempat : Grand Royal Panghegar Hotel & Convention, Bandung

BENTUK ACARA: • Plenary Session • Simposium • Presentasi Bebas (oral dan poster) • Pameran

PEMBICARA UTAMA: • Menteri Kesehatan RI • Kepala BKKBN • Direktur BPJS Kesehatan • Ketua Majelis Tenaga Kesehatan Indonesia