indikator pertanian kota tarakan 2007

85
INDIKATOR PERTANIAN 2007 AGRICULTURAL INDICATORS 2007 KOTA TARAKAN No. Publikasi/Publication Number 6473.0708 Katalog BPS/BPS Catalog 5201.6473 Ukuran Buku/Book Size 21 cm x 29,7 cm Naskah/Manuscript Seksi Statistik Produksi Production Statistics Division Gambar Kulit/Cover Design Seksi Statistik Produksi Production Statistics Division Diterbitkan Oleh/Published By Badan Pusat Statistik Kota Tarakan BPS-Statistics Tarakan City Boleh dikutip dengan menyebut sumbernya Could be cited with reference to the source

Upload: raipanms

Post on 01-Jul-2015

235 views

Category:

Documents


6 download

TRANSCRIPT

Page 1: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

INDIKATOR PERTANIAN 2007 AGRICULTURAL INDICATORS 2007

KOTA TARAKAN

No. Publikasi/Publication Number

6473.0708

Katalog BPS/BPS Catalog 5201.6473

Ukuran Buku/Book Size

21 cm x 29,7 cm

Naskah/Manuscript Seksi Statistik Produksi

Production Statistics Division

Gambar Kulit/Cover Design Seksi Statistik Produksi

Production Statistics Division

Diterbitkan Oleh/Published By Badan Pusat Statistik Kota Tarakan

BPS-Statistics Tarakan City

Boleh dikutip dengan menyebut sumbernya Could be cited with reference to the source

Page 2: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

BPS KOTA TARAKAN

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 i

KATA PENGANTAR

Publikasi Indikator Pertanian Tarakan Tahun 2007 ini merupakan penerbitan perdana untuk publikasi Indikator Pertanian di Kota Tarakan.

Data statistik yang disajikan merupakan hasil pengolahan data primer dan data sekunder di sektor pertanian yang diharapkan dapat memberikan gambaran mengenai perkembangan sektor pertanian secara umum di Kota Tarakan.

Data primer diolah dari hasil survei pertanian yang dilakukan secara bulanan dan triwulanan. Sedangkan data sekunder merupakan data yang dihasilkan oleh instansi terkait di sektor pertanian, dalam hal ini Departemen Peternakan dan Tanaman Pangan, Departemen Kelautan dan Perikanan, dan Departemen Kehutanan dan Perkebunan Kota Tarakan.

Kepada pemakai data sangat diharapkan saran dan kritiknya untuk perbaikan publikasi di

masa mendatang. Akhirnya, penghargaan dan ucapan terimakasih disampaikan kepada semua pihak yang telah membantu penyusunan publikasi Indikator Pertanian Tarakan Tahun 2007 ini.

Tarakan, Agustus 2008 Kepala Badan Pusat Statistik

Kota Tarakan,

HAMDANI HASAN, SE NIP . 340006372

Page 3: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

BPS KOTA TARAKAN

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 ii

DAFTAR ISI

Halaman KATA PENGANTAR / PREFACE…………………………………………………. I DAFTAR ISI / CONTENS…………………………………………………………... Ii PENJELASAN UMUM / EXPLANATORY NOTES………………………………. Vi I. PENDAHULUAN / INTRODUCTION……………………………………... Vi II. TUJUAN / OBJECTIVES…………………………………………………... Vi III. KONSEP DAN DEFINISI / CONCEPTS AND DEFINITIONS…………. Vi IV. JENIS KOMODITI / KINDS OF COMODITY…………………………….. Ix RINGKASAN / SUMMARY…………………………………………………………. Xi

TABEL-TABEL / TABLE

UMUM

Tabel 1.1 Produk Domestik Regional Bruto Perkapita Sektor / Subsektor Pertanian Atas Dasar Harga Konstan 2000.........................................

1

Tabel 1.2 Produk Domestik Regional Bruto Perkapita Sektor / Subsektor Pertanian Atas Dasar Harga Berlaku...................................................

2

Tabel 1.3 Indeks Berantai Produk Domestik Regional Bruto Perkapita Sektor / Subsektor Pertanian Atas Dasar Harga Konstan 2000 (Tahun Dasar=Tahun Sebelumnya)…………………………………..................

3

Tabel 1.4 Indeks Berantai Produk Domestik Regional Bruto Perkapita Sektor / Subsektor Pertanian Atas Dasar Harga Berlaku (Tahun Dasar=Tahun Sebelumnya)………………………………………………

4

Tabel 1.5 Persentase Sumbangan Sektor/ Sub Sektor pertanian Terhadap PDRB Atas Dasar Harga Berlaku........................................................

5

Tabel 1.6 Curah Hujan Kota Tarakan Tahun 2007.............................................. 6

SEKTOR PERTANIAN

Tabel 2.1 Luas Lahan Pertanian Menurut Jenis Penggunaan............................. 7 Tabel 2.2 Indeks Berantai Luas Lahan Pertanian Menurut Jenis Penggunaan 8

Page 4: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

BPS KOTA TARAKAN

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 iii

(Tahun Dasar=Tahun Sebelumnya)…………………………………….. Tabel 2.3 Produksi Sektor Pertanian Menurut Sub Sektor.................................. 9 Tabel 2.4 Indeks Berantai Produksi Sektor Pertanian Menurut Sub Sektor

(Tahun Dasar=Tahun Sebelumnya).................................................... 10

SUBSEKTOR TANAMAN BAHAN MAKANAN

Tabel 3.1.1 Luas Tanam Tanaman Padi dan Palawija……………………………… 11 Tabel 3.1.2 Indeks Berantai Luas Tanam Tanaman Padi dan Palawija (Tahun

Dasar=Tahun Sebelumnya)……………………………………………… 12

Tabel 3.1.3 Luas Panen Tanaman Padi dan Palawija............................................ 13 Tabel 3.1.4 Indeks Berantai Luas Panen Tanaman Padi dan Palawija (Tahun

Dasar=Tahun Sebelumnya)……………………………………………… 14

Tabel 3.1.5 Produksi Tanaman Padi dan Palawija................................................. 15 Tabel 3.1.6 Indeks Berantai Produksi Tanaman Padi dan Palawija (Tahun

Dasar=Tahun Sebelumnya)................................................................. 16

Tabel 3.1.7 Produktivitas Tanaman Padi dan Palawija.......................................... 17 Tabel 3.2.1 Luas Tanam Tanaman Sayur-sayuran................................................ 18 Tabel 3.2.2 Indeks Berantai Luas Tanam Tanaman Sayur-sayuran (Tahun

Dasar=Tahun Sebelumnya)……………………………………………… 19

Tabel 3.2.3 Luas Panen Tanaman Padi dan Palawija............................................ 20 Tabel 3.2.4 Indeks Berantai Luas Panen Tanaman Sayur-sayuran (Tahun

Dasar=Tahun Sebelumnya)……………………………………………… 21

Tabel 3.2.5 Produksi Tanaman Sayur-sayuran…………………………………....... 22 Tabel 3.2.6 Indeks Berantai Produksi Tanaman Sayur-sayuran (Tahun

Dasar=Tahun Sebelumnya)……………………………………………… 23

Tabel 3.2.7 Produktivitas Tanaman Sayur-sayuran…………………………………. 24 Tabel 3.3.1 Luas Tanam Tanaman Buah-buahan.................................................. 25 Tabel 3.3.2 Indeks Berantai Luas Tanam Tanaman Buah-buahan (Tahun

Dasar=Tahun Sebelumnya)................................................................. 26

Tabel 3.3.3 Luas Panen Tanaman Padi dan Palawija............................................ 27 Tabel 3.3.4 Indeks Berantai Luas Panen Tanaman Buah-buahan (Tahun

Dasar=Tahun Sebelumnya)……………………………………………… 28

Tabel 3.3.5 Produksi Tanaman Sayur-sayuran…………………………………....... 29 Tabel 3.3.6 Indeks Berantai Produksi Tanaman Buah-buahan (Tahun

Dasar=Tahun Sebelumnya)……………………………………………… 30

Tabel 3.3.7 Produktivitas Tanaman Buah-buahan…………………………………... 31

Page 5: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

BPS KOTA TARAKAN

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 iv

SUBSEKTOR PERKEBUNAN

Tabel 4.1.1 Produksi Tanaman Perkebunan…………………………………………. 32 Tabel 4.1.2 Indeks Berantai Produksi Tanaman Perkebunan (Tahun

Dasar=Tahun Sebelumnya)................................................................. 33

Tabel 4.1.3 Produksi Tanaman Perkebunan Rakyat………………………………... 34 Tabel 4.1.4 Indeks Berantai Produksi Tanaman Perkebunan Rakyat (Tahun

Dasar=Tahun Sebelumnya)……………………………………………… 35

Tabel 4.2.1 Luas Tanaman Perkebunan Menurut Jenis Tanaman........................ 36 Tabel 4.2.2 Indeks Berantai Luas Tanaman Perkebunan Menurut Jenis

Tanaman (Tahun Dasar=Tahun Sebelumnya)……………………....... 37

Tabel 4.2.3 Luas Tanaman Perkebunan Rakyat…………………………………….. 38 Tabel 4.2.4 Indeks Berantai Luas Tanaman Perkebunan Rakyat (Tahun

Dasar=Tahun Sebelumnya)……………………………………………… 39

Tabel 4.3.1 Luas Tanaman Perkebunan Kelapa Menurut status Pengusahaan.... 40 Tabel 4.3.2 Indeks Berantai Luas Tanaman Perkebunan Kelapa Menurut status

Pengusahaan (Tahun Dasar=Tahun Sebelumnya)……….................. 41

Tabel 4.3.3 Luas Tanaman Perkebunan Kopi Menurut status Pengusahaan........ 42 Tabel 4.3.4 Indeks Berantai Luas Tanaman Perkebunan Kopi Menurut status

Pengusahaan (Tahun Dasar=Tahun Sebelumnya)………………....... 43

Tabel 4.4.1 Persentase Luas Tanaman Perkebunan Kelapa Menurut status Pengusahaan.......................................................................................

44

Tabel 4.4.2 Persentase Luas Tanaman Perkebunan Kopi Menurut status Pengusahaan.......................................................................................

45

SUBSEKTOR KEHUTANAN

Tabel 5.1 Luas Hutan Menurut Tata Guna Hutan Kesepakatan.......................... 46 Tabel 5.2 Produksi kayu Menurut Jenisnya………………………………………... 47

SUBSEKTOR PETERNAKAN

Tabel 6.1 Produksi Peternakan dan Hasil-hasilnya……………………………….. 48 Tabel 6.2 Indeks Berantai Produksi Peternakan dan Hasil-hasilnya (Tahun

Dasar=Tahun Sebelumnya)……………………………………………… 49

Tabel 6.3 Banyaknya Ternak Menurut Jenis………………………………………. 50 Tabel 6.4 Indeks Berantai Banyaknya Ternak Menurut Jenis (Tahun 51

Page 6: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

BPS KOTA TARAKAN

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 v

Dasar=Tahun Sebelumnya)……………………………………………… Tabel 6.5 Banyaknya Unggas Menurut Jenis……………………………………… 52 Tabel 6.6 Indeks Berantai Banyaknya Unggas Menurut Jenis (Tahun

Dasar=Tahun Sebelumnya)................................................................. 53

Tabel 6.7 Persentase Banyaknya Ternak Menurut Jenis.................................... 54 Tabel 6.8 Persentase Banyaknya Unggas Menurut Jenis................................... 55

SUBSEKTOR PERIKANAN

Tabel 7.1 Produksi Perikanan dan Hasil-hasilnya Menurut Jenis Perikanan...... 56 Tabel 7.2 Indeks Berantai Produksi Perikanan dan Hasil-hasilnya Menurut

Jenis Perikanan (Tahun Dasar=Tahun Sebelumnya).......................... 57

Tabel 7.3 Persentase Produksi Perikanan dan Hasil-hasilnya Menurut Jenis Perikanan.............................................................................................

58

Tabel 7.4 Banyaknya Rumah Tangga Perikanan Menurut Jenis Perikanan....... 59 Tabel 7.5 Indeks Berantai Banyaknya Rumah Tangga Perikanan Menurut

Jenis Perikanan (Tahun Dasar=Tahun Sebelumnya).......................... 60

Tabel 7.6 Banyaknya Kapal/Perahu Penangkap Ikan Laut................................. 61 Tabel 7.7 Indeks Berantai Banyaknya Kapal/Perahu Penangkap Ikan Laut

(Tahun Dasar =Tahun Sebelumnya)……………………………………. 62

Tabel 7.8 Banyaknya Alat Penangkap Ikan Laut Menurut Jenisnya……………. 63 Tabel 7.9 Indeks Berantai Banyaknya Alat Penangkap Ikan Laut Menurut

Jenisnya (Tahun Dasar=Tahun Sebelumnya)…………………………. 64

Page 7: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

BPS KOTA TARAKAN

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 vi

PENJELASAN UMUM/EXPLANATORY NOTES

I. PENDAHULUAN/INTRODUCTION

Usaha pemerintah dalam pelaksanaan Pembangunan Jangka Panjang II tahap pertama masih dititikberatkan pada sektor pertanian. Pertanian dinilai sebagai sektor yang labour intensif atau menyerap banyak tenaga kerja. Selain kelebihannya tersebut, kebutuhan pangan merupakan kebutuhan pokok yang paling utama bagi manusia. Negara yang mampu memenuhi kebutuhan pangan masyarakatnya sendiri atau swasembada pangan dinilai telah berhasil mencukupi kebutuhan masyarakat yang paling vital.

Guna melanjutkan usaha-usaha swasembada pangan, kebutuhan industri dalam negeri, meningkatkan pendapatan petani, dan memperluas kesempatan kerja yang mendukung pembangunan daerah supaya arah pembangunan tersebut tetap terjaga dalam mencapai sasarannya, maka dibutuhkan data sektor pertanian yang akurat dan terpercaya. Terutama untuk memonitor dan membuat perencanaan di bidang pertanian.

Publikasi ini dibuat untuk memenuhi kebutuhan di atas, dalam bentuk tabel perkembangan /series maupun indikator-indikator seperti misalnya indeks berantai dan sebagainya.

II. TUJUAN/OBJECTIVES

Tujuan penyajian Indikator Pertanian adalah untuk menyediakan informasi data penunjang yang dapat digunakan sebagai bahan untuk merencanakan, memonitor, dan mengevaluasi perkembangan yang sedang terjadi di sektor pertanian seperti perkembangan lahan pertanian, penyerapan tenaga kerja dan kontribusi sektor pertanian terhadap Produk Domestik Regional Bruto.

III. KONSEP DAN DEFINISI/CONCEPTS AND DEFINITIONS Ø Pertanian Adalah kegiatan usaha yang meliputi budidaya tanaman bahan makanan, perkebunan, peternakan, perikanan, dan kehutanan. Ø Produk Domestik Regional Bruto Adalah jumlah nilai tambah bruto dari barang dan jasa akhir yang dihasilkan oleh unit-unit produksi dalam suatu wilayah/daerah pada suatu periode tertentu biasanya satu tahun.

Page 8: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

BPS KOTA TARAKAN

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 vii

Ø Produk Domestik Regional Bruto Sektor Pertanian Adalah jumlah nilai tambah bruto dari barang dan jasa akhir yang dihasilkan oleh unit-unit

produksi di sektor pertanian dalam suatu wilayah/daerah pada suatu periode tertentu biasanya satu tahun. Ø Produksi tanaman padi dan palawija Adalah hasil perkalian antara luas panen dengan produktivitas (hasil/ha). Data produksi tanaman padi dan palawija didapat dari Dinas Peternakan dan Tanaman Pangan Kota Tarakan serta dari survei pertanian Badan Pusat Statistik Kota Tarakan. Ø Produksi tanaman hortikultura Produksi tanaman hortikultura meliputi produksi tanaman sayur-sayuran dan buah-buahan. Data produksi tanaman sayur-sayuran dan buah-buahan didapat dari Dinas Peternakan dan Tanaman Pangan Kota Tarakan serta dari survei pertanian Badan Pusat Statistik Kota Tarakan. Ø Produksi perikanan darat Produksi perikanan darat (budidaya) mencakup semua hasil budidaya ikan/binatang air lainnya yang dipanen dari sumber perikanan alami atau dari tempat pemeliharaan (tambak atau kolam), baik yang diusahakan perusahaan perikanan maupun rumah tangga perikanan. Produksi yang dimaksud adalah semua hasil yang diperoleh baik yang dijual maupun yang dikonsumsi rumah tangga atau yang dibayar sebagai upah. Data produksi perikanan darat

(budidaya) didapat dari Dinas Perikanan dan Kelautan Kota Tarakan. Ø Produksi perikanan laut Produksi perikanan laut (tangkapan) mencakup semua hasil penangkapan ikan/binatang air lainnya yang ditangkap dari sumber perikanan alami dilaut. Produksi yang dimaksud adalah semua hasil yang diperoleh baik yang dijual maupun yang dikonsumsi rumah tangga atau yang dibayar sebagai upah. Data produksi perikanan laut (tangkapan) didapat dari Dinas Perikanan dan Kelautan Kota Tarakan. Ø Indeks Berantai Adalah tingkat perkembangan dalam persentase yaitu jumlah produksi/populasi tahun berjalan dibagi dengan tahun sebelumnya dikalikan 100%. Metode penghitungannya adalah dengan membandingkan hasil pengukuran data tahun berjalan dengan tahun sebelumnya. Variabel yang dihitung indeksnya adalah : produksi, luas panen, luas tanam, dan jumlah rumah tangga.

Page 9: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

BPS KOTA TARAKAN

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 viii

Formula penghitungan indeks berantai adalah sebagai berikut:

100)1(

×=−ti

itit Q

QI

dimana: It = Indeks berantai komoditi/komponen i tahun t

Qit = produksi komoditi/komponen i tahun t Qit(t-1) = produksi komoditi/komponen i tahun t-1 Ø Distribusi Persentase Adalah perbandingan antara besaran nilai hasil pengukuran satu bagian data terhadap keseluruhan data yang sama. Distribusi persentase digunakan untuk melihat besarnya sumbangan dari komoditas terhadap sub kelompoknya. Data yang memiliki persentase terbesar menunjukkan pengaruh yang paling besar terhadap keseluruhan data tersebut/kelompok data tersebut. Komponen yang disajikan dengan distribusi persentase adalah: PDRB, produksi, luas tanam, dan banyaknya komoditi. Formula penghitungan indeks berantai adalah sebagai berikut:

%100

1

×=

∑=

n

ii

tit

Q

QP

Dimana: Pit = Persentase komponen I tahun t Qit = Komponen i tahun t Ø Produktivitas Adalah penghitungan rata-rata hasil produksi per satuan luas panen per komoditii pada periode satu tahun laporan yang merupakan hasil perbandingan antara produksi dengan luas panen. Formula penghitungan indeks berantai adalah sebagai berikut:

t

tit A

QY =

Dimana: Yt = Produktivitas tahun t Qt = Produksi tahun t At = Luas tahun t Ø Tanda-tanda

Data tidak tersedia.............................................................................................. : - Tanda desimal.................................................................................................... : , Data dapat diabaikan.......................................................................................... : 0 Data tidak dapat ditampilkan.............................................................................. : na

Page 10: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

BPS KOTA TARAKAN

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 ix

IV. JENIS KOMODITI/KINDS OF COMODITY

Dalam memilih jenis komoditi harus mempertimbangkan kesinambungan pemunculan

datanya serta dominasi dari jenis komoditi terhadap kelompoknya. Sehingga dapat dihindari substitusi antar jenis komoditi dalam suatu kelompok pada periode pemgamatan tertentu. Pada penerbitan ini jenis-jenis komoditi meliputi: A. Kelompok Tanaman Bahan Makanan yang terdiri dari:

1. Sub kelompok padi dan palawija 2. Sub kelompok sayur-sayuran 3. Sub kelompok buah-buahan

B. Kelompok Peternakan yang terdiri dari: 1. Sub kelompok ternak besar 2. Sub kelompok ternak kecil 3. Sub kelompok unggas

C. Kelompok Perikanan yang terdiri dari: 1. Sub kelompok perikanan laut 2. Sub kelompok perikanan darat

D. Kelompok Perkebunan E. Kelompok Kehutanan Adapun rincian selengkapnya adalah sebagai berikut:

A. Jenis Komoditi yang Mewakili Tanaman Bahan Makanan: I. Padi dan Palawija v Padi v Jagung v Ubi kayu v Ubi jalar

v Kacang tanah v Kacang hijau v Kedelai

II. Sayur-sayuran v Bawang daun v Petsai/sawi v Kacang panjang v Cabe besar v Cabe kecil v Tomat

v Terung v Buncis v Ketimun v Kangkung v Bayam

III. Buah-buahan v Elai/durian v Jeruk

Page 11: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

BPS KOTA TARAKAN

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 x

v Mangga v Nangka

v Nenas v Pepaya v Pisang v Rambutan v Salak

v Sirsak v Semangka

v Sukun v Alpukat v Belimbing v Jambu biji v Jambu air

B. Jenis Komoditi yang Mewakili Peternakan dan Hasil-hasilnya: v Daging Sapi v Daging Kambing v Daging Babi v Daging Ayam Ras

v Daging Ayam Buras v Telur Ayam Kampung v Telur Ayam Ras v Telur Itik

C. Jenis Komoditi yang Mewakili Perikanan: v Penangkapan Ikan Laut v Penangkapan Ikan Tawar v Budidaya Air Payau/Tambak v Budidaya Air Kolam v Budidaya Keramba

D. Jenis Komoditi yang Mewakili Tanaman Perkebunan:

v Karet v Kelapa v Kopi v Lada

v Cengkeh v Coklat v Kelapa Sawit

E. Jenis Komoditi yang Mewakili Kehutanan: Produksi kayu olahan seperti plywood, veener, bloak board, moulding, wood in chip, wood working, dan dowel.

Page 12: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

BPS KOTA TARAKAN

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 xi

RINGKASAN/SUMMARY I. Umum

Sektor pertanian yang tangguh akan menjadi landasan yang kuat dalam mengembangkan sektor sekunder dan tersier lainnya. Oleh karena itu perkembangannya perlu dipantau secara berkesinambungan.

Dalam perkembangan ekonomi di Kota Tarakan pada periode 2003-2004, sektor pertanian masih menunjukkan kecenderungan adanya kenaikan. Namun kenaikan tersebut ternyata tidak berlangsung lama. Mulai tahun 2005-2007, justru perkembangan Produk Domestik Regional Bruto Perkapita Sektor Pertanian Atas Dasar Harga Konstan 2000 (PDRB Perkapita Pertanian ADHK 2000) menunjukkan adanya penurunan yang cukup signifikan. PDRB Perkapita Pertanian ADHK 2000 menunjukkan bahwa pada tahun 2003 sektor pertanian dari Rp 1,307 juta meningkat 0,32 % menjadi Rp 1,323 juta pada tahun 2004. Namun mulai tahun 2005, mengalami penurunan rata-rata 0,25% per tahun hingga mencapai angka Rp 1,224 juta perkapita pada tahun 2007.

Produk Domestik Regional Bruto sektor pertanian terdiri dari lima subsektor yaitu subsektor tanaman bahan makanan, subsektor tanaman perkebunan, subsektor peternakan dan hasil-hasilnya, subsektor kehutanan, dan subsektor perikanan.

Apabila dilihat menurut subsektor nampak bahwa dalam 5 (lima) tahun terakhir semua subsektor tidak menunjukkan adanya perkembangan yang berarti. Grafik 1. Produk Domestik Regional Bruto Perkapita Atas Dasar Harga Konstan 2000 (PDRB

Perkapita ADHK 2000)

0,0000,1000,2000,3000,4000,5000,6000,7000,8000,900

2003 2004 2005 2006 2007

Juta Rp

Tanaman Bahan Makanan Tanaman PerkebunanPeternakan dan Hasil-hasilnya KehutananPerikanan

Sumber: Badan Pusat Statistik Kota Tarakan

Page 13: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

BPS KOTA TARAKAN

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 xii

II. Sub Sektor Tanaman Bahan Makanan

§ Tanaman Pangan (Padi dan Palawija) Produktivitas tanaman pangan selama tahun 2003 sampai dengan tahun

2006 terus mengalami kenaikan. Pada tahun 2003 produktivitas tanaman pangan hanya mencapai angka 142,35 kuintal per hektar. Angka tersebut terus beranjak naik hingga mencapai angka 224,98 pada tahun 2006. Namun pada tahun 2007, produktivitas tanaman pangan justru mengalami penurunan drastis hingga hanya mencapai 142,15 kuintal per hektar.

Grafik 2. Produktivitas Tanaman Pangan Tahun 2003-2007

142.35 146.20 158.25

224.98

142.15

0.00

50.00

100.00

150.00

200.00

250.00

Ku/Ha

2003 2004 2005 2006 2007

Produktivitas Tanaman Pangan

Sumber: Dinas Peternakan Tanaman Pangan dan Badan Pusat Statistik Kota Tarakan (diolah)

Penurunan produktivitas tanaman pangan pada tahun 2007 tersebut

disebabkan meningkatnya luas panen tanaman pangan dari 1081 hektare menjadi

1261 hektare justru diiringi penurunan produksi yang cukup tajam yaitu dari 24120 ton pada tahun 2006 menjadi hanya 17925 ton pada tahun 2007. Tampaknya peningkatan luas panen tidak selalu berkorelasi positif dengan peningkatan produksi tanaman pangan di Kota Tarakan. Kondisi lahan pertanian dan cuaca yang kurang mendukung menjadi faktor yang cukup berpengaruh dalam penurunan produksi pertanian. Namun dibalik penurunan tersebut, ada kemajuan yang bisa cukup dibanggakan karena Kota Tarakan bisa memproduksi padi sebesar 17 ton dengan luas panen sebesar 5 Ha pada tahun 2007.

Page 14: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

BPS KOTA TARAKAN

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 xiii

Grafik 3. Produksi Tanaman Pangan Tahun 2003-2007

14291 14946 15973

24120

17925

0

5000

10000

15000

20000

25000

Ton

2003 2004 2005 2006 2007

Produksi Tanaman Pangan

Sumber: Dinas Peternakan Tanaman Pangan dan Badan Pusat Statistik Kota Tarakan

Grafik 4. Luas Panen Tanaman Pangan Tahun 2003-2007

1018 1036 1022 1081

1261

0

200

400

600

800

1000

1200

1400Ha

2003 2004 2005 2006 2007

Luas Panen Tanaman Pangan

Sumber: Dinas Peternakan Tanaman Pangan dan Badan Pusat Statistik Kota Tarakan

Diantara empat komoditi tanaman pangan pangan di Kota Tarakan yaitu padi, jagung, ubi kayu dan ubi jalar, ubi kayu merupakan komoditi yang paling dominan. Walaupun produktivitas ubi kayu pada tahun 2007 juga mengalami penurunan seperti komoditi tanaman pangan lainnya, namun dengan produktivitas

yang selalu lebih dari 200 kuintal per hektar dari tahun 2003-2007, semakin memantapkan ubi kayu sebagai komoditas tanaman pangan unggulan di Kota Tarakan.

Page 15: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

BPS KOTA TARAKAN

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 xiv

Grafik 5. Produktivitas Tanaman Pangan per Komoditi Tahun 2003-2007

127.99

208.00

87.00

131.99

209.70

88.96

140.00

235.99

91.97

185.00

338.00

180.00

33

73.28

350.00

116.32

0

50

100

150

200

250

300

350Ku/Ha

2003 2004 2005 2006 2007

padi jagung ubi kayu ubi jalarkacang tanah kedelai kacang hijau

Sumber: Dinas Peternakan Tanaman Pangan dan Badan Pusat Statistik Kota Tarakan (diolah)

§ Hortikultura (Sayur-sayuran dan Buah-buahan)

Tak sebaik produktivitas tanaman pangan, produktivitas tanaman hortikultura yang terbagi menjadi produktivitas sayur-sayuran dan buah-buahan belum menampakkan hasil yang cukup memuaskan. Justru pada produktivitas buah-buahan mengalami penurunan terus menerus dari 218,18 kuintal per hektar pada tahun 2003 menjadi 151,51 kuintal per hektare pada tahun 2006. Penurunan terjadi pada hampir semua komoditi buah-buahan, kecuali komoditi sukun, justru mengalami kenaikan yang cukup besar dari 193,18 kuintal per hektar pada tahun 2003 menjadi 528,89 kuintal per hektar pada tahun 2006. Sedangkan pada tahun 2007, produktivitas buah-buahan mengalami kenaikan kembali menjadi 166,10 kuintal per hektare.

Sedangkan pada produktivitas sayur-sayuran, mengalami fluktuasi yang cukup tajam. Pada tahun 2004, produktivitas sayur-sayuran mengalami kenaikan sebesar 14,23 persen dibanding tahun sebelumnya yaitu 151,12 kuintal per hektare. Pada tahun berikutnya mengalami penurunan menjadi sebesar 156,36 kuintal per hektare dan kembali naik menjadi 194,78 kuintal per hektare pada tahun 2006. Pada tahun 2007 mengalami penurunan tajam kembali menjadi sebesar 119,50 kuintal per hektare.

Page 16: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

BPS KOTA TARAKAN

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 xv

Grafik 6. Produktivitas Tanaman Hortikultura Tahun 2003-2007

151.12

218.18

165.35

214.91

156.36172.75

194.78

151.51

119.50

166.10

0.00

40.00

80.00

120.00

160.00

200.00

240.00Ku/Ha

2003 2004 2005 2006 2007

Produktivitas Sayur-sayuran Produktivitas Buah-buahan

Sumber: Dinas Peternakan Tanaman Pangan dan Badan Pusat Statistik Kota Tarakan (diolah)

Ketimun merupakan komoditi yang memiliki produktivitas terbesar dari tahun

2003-2006 dibanding komoditi lainnya. Produktivitas ketimun tahun 2003-2007 selalu lebih dari 400 kuintal per hektare. Namun pada tahun 2007, produktivitas tersebut turun hingga mencapai 296,01 kuintal per hektare.

Komoditi yang memiliki produksi terbesar adalah tomat dan ketimun. Namun produksi tersebut mengalami fluktuasi yang cukup besar. Pada tahun 2004, produksi ketimun sebesar 6148 ton turun 1,6 persen dari tahun sebelumnya. Sedangkan tomat justru mengalami kenaikan dari 5873 ton pada tahun 2003 menjadi 9128 ton pada tahun 2004. Pada tahun berikutnya, ketimun mengalami kenaikan menjadi sebesar 7055 ton pada tahun 2005 dan 9271 ton pada tahun 2006. Setelah itu kembali mengalami penurunan tajam hingga mencapai 5861 ton pada tahun 2007. Sebaliknya pada komoditi tomat, pada tahun berikutnya justru mengalami penurunan. Pada tahun 2005 menjadi

6811 ton dan 6386 ton pada tahun 2006. Pada tahun 2007, mengalami sedikit kenaikan menjadi 6420 ton.

III. Sub Sektor Perkebunan

Sub sektor perkebunan terbilang belum berkembang baik di kota Tarakan. Data yang berhasil dihimpun Dinas Kehutanan dan Perkebunan Kota Tarakan menyatakan hanya sekitar 1258 ton kelapa dan 135 ton kopi dihasilkan pada tahun 2006 dan 2007. Perkebunan dengan status pengusahaan perkebunan rakyat tersebut hanya merupakan hasil penanaman warga pada sebidang lahan di daerah tempat tinggal mereka. Tanah

Page 17: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

BPS KOTA TARAKAN

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 xvi

yang kurang subur karena kondisi geografis yang merupakan tanah bekas rawa merupakan salah satu penyebab kurang berkembangnya sub sektor perkebunan di Kota

Tarakan. Namun dengan produksi perkebunan kelapa dan kopi yang baru pada tahun 2006 dan 2007 tersebut, sebenarnya dapat dijadikan acuan bahwa sub sektor perkebunan semestinya dapat dikembangkan di Kota Tarakan. Kelapa yang merupakan tanaman khas daerah pantai sangat cocok dengan kondisi geografis Kota Tarakan yang memang dikelilingi oleh laut.

Grafik 7. Produksi Tanaman Perkebunan Tahun 2006-2007

1258

135

1258

135

0

200

400

600

800

1000

1200

1400

Ton

2006 2007

Kelapa Kopi

Sumber: Dinas Kehutanan dan Perkebunan Kota Tarakan

IV. Sub Sektor Peternakan dan Hasil-hasilnya

Produksi peternakan dan hasil-hasilnya di kota Tarakan terus menunjukkan peningkatan dari tahun 2003 sebesar 829,26 ton menjadi 3677,88 ton pada tahun 2006.

Namun, pada tahun 2007 terjadi sedikit penurunan yaitu sebesar 2,48 %. Sehingga produksi peternakan dan hasil-hasilnya pada tahun 2007 menjadi 3429,49 ton.

Page 18: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

BPS KOTA TARAKAN

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 xvii

Grafik 8. Produksi Peternakan dan Hasil-hasilnya Tahun 2003-2007

829,26

1361,01

2989,24

3677,88 3457,77

0

500

1000

1500

2000

2500

3000

3500

4000

Ton

2003 2004 2005 2006 2007

Produksi Peternakan dan Hasil-hasilnya

Sumber: Dinas Peternakan dan Tanaman Pangan dan Badan Pusat Statsitik Kota Tarakan

Jika dilihat per komoditi, maka produksi daging dan telur ayam ras merupakan yang paling dominan diantara komoditi lainnya. Hal ini menunjukkan bahwa kebutuhan masyarakat akan produksi peternakan yang paling besar adalah daging ayam ras. Pada tahun 2003, produksi daging ayam ras hanya sebesar 196,7 ton terus beranjak naik hingga mencapai 2225,04 ton pada tahun 2006. Pada tahun 2007, menurun 34,88 persen dari tahun sebelumnya menjadi 1448,92 ton. Sedangkan untuk komoditi telur ayam ras, pada tahun 2003 produksinya hanya sebesar 248,11 ton terus beranjak naik menjadi 1424,32 ton pada tahun 2005. Pada tahun 2006 mengalami sedikit penurunan menjadi 1012,5 ton dan kembali naik menjadi 1542,57 ton pada tahun berikutnya.

Grafik 9. Produksi Peternakan dan Hasil-hasilnya per Komoditi Tahun 2003-2007

0

500

1000

1500

2000

2500Ton

2003 2004 2005 2006 2007

Daging Sapi

DagingKambingDaging Babi

DagingAyam rasDagingAyam BurasTelur AyamKampungTelur AyamRasTelur Itik

Sumber: Dinas Peternakan dan Tanaman Pangan dan Badan Pusat Statsitik Kota Tarakan

Page 19: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

BPS KOTA TARAKAN

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 xviii

V. Sub Sektor Kehutanan Hutan memiliki berbagai macam kegunaan diantaranya sebagai hutan lindung,

hutan suaka alam, dan hutan produksi. Hutan produksi terdiri dari tiga macam yaitu hutan produksi terbatas, hutan produksi tetap, dan hutan produksi yang dapat dikonversi. Sekitar 70 persen hutan di kota Tarakan adalah hutan lindung yang berupa hutan mangrove. Hutan mangrove difungsikan untuk melindungi dari abrasi laut. Wilayah yang dikelilingi laut menjadikan hutan mangrove memilki peranan besar untuk melindungi kota. Selebihnya merupakan hutan produksi terbatas yang menghasilkan produksi seperti plywood, veener, bloak board, moulding, wood in chip, wood working, dan dowel. Selama tahun 2005 sampai dengan 2007, produksi kehutanan mengalami kenaikan dan penurunan yang cukup tajam. Pada tahun 2005, produksi kehutanan sebesar 231723,28 m3. Tahun 2006, naik tajam hingga mencapai 337805,004 m3 dan turun kembali menjadi 250103,13 m3 pada tahun 2007.

Grafik 10.Produksi Kehutanan Tahun 2005-2007

231723

337805

250103

0

50000

100000

150000

200000

250000

300000

350000

M3

2005 2006 2007

Sumber : Dinas kehutanan dan Perkebunan Kota Tarakan

Jika dirinci menurut jenis komoditi yang dihasilkan, maka plywood merupakan

komoditi yang memiliki produksi terbesar. Sekitar 65 persen dari keseluruhan produksi kehutanan di kota Tarakan merupakan produksi plywood. Wood in chip menempati posisi kedua terbesar. Selebihnya menyebar pada komoditi yang lain.

VI. Sub Sektor Perikanan

Perikanan di Kota Tarakan mayoritas diperoleh dari tangkapan laut. Wilayah geografis Kota Tarakan yang dikelilingi oleh laut merupakan potensi yang mendukung berkembangnya perikanan tangkapan laut. Meskipun kedua jenis perikanan tersebut mengalami perkembangan yang cukup baik, dapat kita lihat pada grafik 6 di bawah ini

Page 20: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

BPS KOTA TARAKAN

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 xix

bahwa perikanan laut lebih mendominasi. Kondisi geografis yang minim sungai atau perairan darat lainnya merupakan salah satu faktor yang turut mendukung dominasi

perikanan tangkapan laut. Pada tahun 2003 hingga 2007, sekitar 83 persen perikanan di kota Tarakan diperoleh dari tangkapan laut.

Grafik 11. Produksi Perikanan Tahun 2003-2007

660,8

3353

680,6

3452,6

700,9

3556

730

3662,9

759,4

3735,8

0

500

1000

1500

2000

2500

3000

3500

4000Ton

2003 2004 2005 2006 2007

Perikanan darat (budidaya) Perikanan laut (tangkapan)

Sumber: Dinas Perikanan dan Kelautan Kota Tarakan

Page 21: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007
Page 22: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 1

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 1.1

PRODUK DOMESTIK REGIONAL BRUTO PER KAPITA SEKTOR / SUB SEKTOR PERTANIAN ATAS DASAR HARGA KONSTAN 2000 (JUTA RUPIAH)

Gross Domestic Regional Product Per Capita Of Agricultural Sector / Sub Sector at

Constant 2000 Market Prices

2003--2007

Sektor/Subsektor 2003 2004 2005 2006 2007*

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

Pertanian Agriculture

Ø Tanaman Bahan Makanan

Food Crops

Ø Tanaman Perkebunan

Estate Crops

Ø Peternakan dan Hasil-hasilnya

Livestocks & Products

Ø Kehutanan

Forestry

Ø Perikanan

Fisheries

1,307

0,236

0,005

0,208

0,008

0,849

1,323

0,249

0,005

0,229

0,007

0,833

1,302

0,256

0,005

0,230

0,006

0,804

1,232

0,247

0,005

0,225

0,006

0,749

1,224

0,251

0,005

0,230

0,006

0,732

PDRB Gross Domestic Regional

Product

11,06 11,54 11,97 11,95 12,41

*) Angka sementara Sumber : Badan Pusat Statistik Kota Tarakan

Page 23: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 2

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 1.2

PRODUK DOMESTIK REGIONAL BRUTO PER KAPITA SEKTOR / SUB SEKTOR PERTANIAN ATAS DASAR HARGA BERLAKU (JUTA RUPIAH)

Gross Domestic Regional Product Per Capita Of Agricultural Sector / Sub Sector at

Current 2000 Market Prices

2003--2007

Sektor/Subsektor 2003 2004 2005 2006 2007* (1) (2) (3) (4) (5) (6)

Pertanian Agriculture Ø Tanaman Bahan

Makanan

Food Crops

Ø Tanaman Perkebunan

Estate Crops

Ø Peternakan dan Hasil-hasilnya

Livestocks & Products

Ø Kehutanan

Forestry

Ø Perikanan

Fisheries

1,470

0,330

0,006

0,257

0,009

0,867

1,566

0,395

0,006

0,289

0,009

0,867

1,914

0,459

0,006

0,316

0,008

1,124

2,017

0,493

0,006

0,328

0,008

1,236

2,260

0,575

0,006

0,361

0,008

1,309

PDRB Gross Domestic Regional

Product

14,25 15,74 19,32 20,76 23,13

*) Angka sementara Sumber : Badan Pusat Statistik Kota Tarakan

Page 24: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 3

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 1.3

INDEKS BERANTAI PRODUK DOMESTIK REGIONAL BRUTO PER KAPITA SEKTOR / SUB SEKTO PERTANIAN ATAS DASAR HARGA KONSTAN 2000

(TAHUN DASAR=TAHUN SEBELUMNYA) Link Indices Of Gross Domestic Regional Product Per Capita Of Agricultural Sector / Sub Sector

at Constant 2000 Market Prices (Base Year=Previous Year)

2003—2007

Sektor/Subsektor 2003 2004 2005 2006 2007* (1) (2) (3) (4) (5) (6)

Pertanian Agriculture Ø Tanaman Bahan

Makanan

Food Crops

Ø Tanaman Perkebunan

Estate Crops

Ø Peternakan dan Hasil-hasilnya

Livestocks &

Products

Ø Kehutanan

Forestry

Ø Perikanan

Fisheries

105,54

100,42

103,17

83,52

88,01

114,81

96,96

100,98

93,72

105,29

83,97

93,94

94,93

99,25

93,99

97,19

91,62

93,05

94,77

96,75

93,76

97,71

91,63

93,33

95,62

97,61

94,73

98,56

92,07

94,11

PDRB Gross Domestic

Regional Product

107,43 104,39 103,72 99,83 103,29

*) Angka sementara

Sumber : Badan Pusat Statistik Kota Tarakan

Page 25: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 4

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 1.4

INDEKS BERANTAI PRODUK DOMESTIK REGIONAL BRUTO PER KAPITA SEKTOR / SUB SEKTO PERTANIAN ATAS DASAR HARGA BERLAKU

(TAHUN DASAR=TAHUN SEBELUMNYA) Gross Domestic Regional Product Per Capita Of Agricultural Sector / Sub Sector at

Current Market Prices (Base Year=Previous Year)

2003--2007

Sektor/Subsektor 2003 2004 2005 2006 2007* (1) (2) (3) (4) (5) (6)

Pertanian Agriculture Ø Tanaman Bahan

Makanan

Food Crops

Ø Tanaman Perkebunan

Estate Crops

Ø Peternakan dan Hasil-hasilnya

Livestocks & Products

Ø Kehutanan

Forestry

Ø Perikanan

Fisheries

97,83

105,74

102,05

82,70

79,91

100,62

96,51

108,31

90,89

101,85

88,69

90,54

99,57

94,66

83,38

89,09

79,56

105,63

100,69

99,83

89,19

96,50

88,32

102,38

97,89

104,69

91,16

98,83

90,09

95,01

PDRB Gross Domestic Regional

Product

112,06 110,40 122,76 107,45 111,45

*) Angka sementara

Sumber : Badan Pusat Statistik Kota Tarakan

Page 26: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 5

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 1.5 PERSENTASE SUMBANGAN SEKTOR/SUBSEKTOR PERTANIAN

TERHADAP PDRB ATAS DASAR HARGA BERLAKU Percentage Of Agricultural Sector / Sub Sector Toward to Gross Domestic Product at

Current Market Prices

2003--2007

Sektor/Subsektor 2003 2004 2005 2006 2007*

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

Pertanian Agriculture Ø Tanaman Bahan

Makanan

Food Crops

Ø Tanaman Perkebunan

Estate Crops

Ø Peternakan dan Hasil-hasilnya

Livestocks & Products

Ø Kehutanan

Forestry

Ø Perikanan

Fisheries

10,31

2,32

0,04

1,81

0,06

6,08

9,95

2,51

0,04

1,84

0,05

5,51

9,91

2,38

0,03

1,64

0,04

5,82

9,98

2,37

0,03

1,58

0,04

5,96

9,77

2,48

0,03

1,56

0,03

5,66

PDRB Gross Domestic Regional

Product

100,00 100,00 100,00 100,00 100,00

*) Angka sementara

Sumber : Badan Pusat Statistik Kota Tarakan

Page 27: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 6

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 1.6

CURAH HUJAN KOTA TARAKAN TAHUN 2007 (mm)

Bulan

Curah Hujan dalam mm

Januari

Februari

Maret

April

Mei

Juni

Juli

Agustus

Sepetember

Oktober

November

Desember

253,2

79,7

311,9

276,6

323,1

431,2

385,8

396,8

251,4

323,3

405,9

515,6

Rata-rata 329,54 Sumber: Badan Meteorologi dan Geofisika

Page 28: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 7

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 2.1 LUAS LAHAN PERTANIAN MENURUT JENIS PENGGUNAAN (HA)

Agricultural Land Area By Type Of Utilization (Ha)

2003—2007

Jenis Lahan 2003 2004 2005 2006 2007 (1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Lahan Kering Dry Land Ø Kebun/Tegalan

Garden/ Dry Field

Ø Ladang/Huma

Shifting

Cultivication Ø Tambak

Dyke Ø Kolam, Tebat,

Empang Pond

2. Sawah Wetland

Ø Berpengairan teknis Ø Berpengairan

setengah teknis Ø Irigasi lainnya/

Sederhana Ø Tanpa Irigasi Ø Lainnya

- - -

- - - - - - - -

- - -

- - - - - - - -

- - -

- - - - - - - -

8705

5165

0

1071

10

60

0 0

0

60 0

8705

5165

0

1071

10

60

0 0

0

60 0

Sumber : Badan Pusat Statistik Kota Tarakan

Page 29: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 8

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 2.2

INDEKS BERANTAI LUAS LAHAN PERTANIAN MENURUT JENIS PENGGUNAAN (TAHUN DASAR=TAHUN SEBELUMNYA)

Link Indices Of Agricultural Land Area By Type Of Utilization

(Base Year=Previous Year)

2003—2007

Jenis Lahan 2004 2005 2006 2007 (1) (3) (4) (5) (6)

1. Lahan Kering

Dry Land Ø Kebun/Tegalan Garden/ Dry Field

Ø Ladang/Huma

Shifting Cultivication

Ø Tambak Dyke

Ø Kolam, Tebat, Empang Pond

2. Sawah Wetland

Ø Berpengairan teknis Ø Berpengairan setengah teknis Ø Irigasi lainnya/ Sederhana Ø Tanpa Irigasi Ø Lainnya

- - -

- - - - - - - -

- - -

- - - - - - - -

- - -

- - - - - - - -

100

100

-

100

100

100 - - -

100 -

Sumber : Badan Pusat Statistik Kota Tarakan

Page 30: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 9

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 2.3 PRODUKSI SEKTOR PERTANIAN MENURUT SUB SEKTOR (TON)

Production Of Agricultural Sector By Sub Sector (Ton) 2003—2007

Sektor/Subsektor 2003 2004 2005 2006 2007 (1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Tanaman Bahan Makanan

Food Crops

2. Tanaman Perkebunan

Total Estate Crops

Ø Tanaman Perkb. Rakyat Small Holder Crops

Ø Tanaman Perkb. Besar Negara

Estate Crops

Ø Tanaman Perkb. Besar Swasta

Private Crops

3. Peternakan Dan Hasilnya

Livestock&Products

4. Kehutanan* Forestry

5. Perikanan

Fishery

82996

- -

0 0

829,26 -

4013,8

90722

- -

0 0

1361,01 -

4133,2

82240

- -

0 0

2989,24

231723,27

4256,9

96353

1393

1393

0 0

3677,88

335507,004

4392,9

70952

1393

1393

0

0

3429,49

250103,13

4495,2

Pertanian Agriculture

87839,06 96216,21 321209,4 442716,78 332382,63

*) Data dalam satuan M3 Sumber : Dinas Peternakan dan Tanaman Pangan, Dinas Kehutanan

dan Perkebunan, Dinas Perikanan, dan Badan Pusat Statistik Kota Tarakan

Page 31: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 10

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 2.4 INDEKS BERANTAI PRODUKSI SEKTOR PERTANIAN MENURUT SUB SEKTOR

(TAHUN DASAR=TAHUN SEBELUMNYA) Link Indices Of Agricultural Sector Production By Sub Sector

(Base Year=Previous Year)

2003—2007

Sektor/Subsektor 2003 2004 2005 2006 2007 (1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Tanaman Bahan Makanan

Food Crops

2. Tanaman Perkebunan

Total Estate Crops

Ø Tanaman Perkb. Rakyat Small Holder Crops

Ø Tanaman Perkb. Besar Negara

Estate Crops

Ø Tanaman Perkb. Besar Swasta

Private Crops

3. Peternakan Dan Hasilnya

Livestock&Products

4. Kehutanan * Forestry

5. Perikanan

Fishery

106,81

- -

- -

64,06 -

103,03

109,31

- -

- -

164,12 -

102,97

90,65

- -

- -

219,63 -

102,99

117,16

- -

- -

123,04

144,79

103,19

73,64

100,00

100,00

- -

110,02

74,54

102,33

Pertanian Agriculture

105,96 109,54 333,84 137,83 75,08

*) Data dalam satuan M3 Sumber : Dinas Peternakan dan Tanaman Pangan, Dinas Kehutanan

dan Perkebunan, Dinas Perikanan, dan Badan Pusat Statistik Kota Tarakan (diolah)

Page 32: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 11

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 3.1.1 LUAS TANAM TANAMAN PADI DAN PALAWIJA (HA)

Planted Area Of Food Crops (Ha)

2003—2007

Jenis Tanaman 2003 2004 2005 2006 2007 (1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Padi

Paddy

2. Jagung Maize

3. Ubi Kayu Cassava

4. Ubi Jalar Sweet Potatoes

5. Kacang Tanah Peanut

6. Kedelai Soya Beans

7. Kacang Hijau Green Bean

0

593

288

204

0

0

0

0

605

295

205 0 0 0

0

731

390

188 0 0 0

0

675

288

162 0 0 0

13

823

297

185

0

0

0

Sumber : Dinas Peternakan dan Tanaman Pangan dan Badan Pusat Statistik Kota Tarakan

Page 33: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 12

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 3.1.2 INDEKS BERANTAI LUAS TANAM TANAMAN PADI DAN PALAWIJA

(TAHUN DASAR=TAHUN SEBELUMNYA) Link Indices Of Planted Area Food Crops Production

(Base Year=Previous Year)

2003—2007

Jenis Tanaman 2003 2004 2005 2006 2007 (1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Padi

Paddy

2. Jagung

Maize

3. Ubi Kayu Cassava

4. Ubi Jalar Sweet Potatoes

5. Kacang Tanah Peanut

6. Kedelai Soya Beans

7. Kacang Hijau Green Bean

-

110,63

114,74

115,91

- - -

-

102,02

102,43

100,49

- - -

-

120,83

132,20

91,71

- - -

-

92,34

73,85

86,17

- - -

-

121,93

103,13

114,20

- - -

Sumber : Dinas Peternakan dan Tanaman Pangan dan Badan Pusat Statistik Kota Tarakan (diolah)

Page 34: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 13

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 3.1.3 LUAS PANEN TANAMAN PADI DAN PALAWIJA (HA)

Harvested Area Of Paddy And Secondary Food Crops (Ha)

2003—2007

Jenis Tanaman 2003 2004 2005 2006 2007 (1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Padi

Paddy

2. Jagung Maize

3. Ubi Kayu Cassava

4. Ubi Jalar Sweet Potatoes

5. Kacang Tanah Peanut

6. Kedelai

Soya Beans

7. Kacang Hijau Green Bean

0

573

255

190

0

0

0

0

574

270

192

0

0

0

0

613

252

157 0 0

0

0

634

275

172 0 0

0

5

781

285

190

0

0

0

Sumber : Dinas Peternakan dan Tanaman Pangan dan Badan Pusat Statistik Kota Tarakan

Page 35: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 14

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 3.1.4

INDEKS BERANTAI LUAS PANEN TANAMAN PADI DAN PALAWIJA (TAHUN DASAR=TAHUN SEBELUMNYA)

Link Indices Harvested Area Of Paddy And Secondary Food Crops

(Base Year=Previous Year)

2003—2007

Jenis Tanaman 2003 2004 2005 2006 2007 (1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Padi

Paddy

2. Jagung Maize

3. Ubi Kayu Cassava

4. Ubi Jalar Sweet Potatoes

5. Kacang Tanah Peanut

6. Kedelai Soya Beans

7. Kacang Hijau Green Bean

-

109,77

107,14

117,28

- - -

-

100,17

105,88

101,05

- - -

-

106,79

93,33

81,77

- - -

-

103,43

109,13

109,55

- - -

-

123,19

103,64

110,47

- - -

Sumber : Dinas Peternakan dan Tanaman Pangan dan Badan Pusat Statistik Kota Tarakan (diolah)

Page 36: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 15

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 3.1.5 PRODUKSI TANAMAN PADI DAN PALAWIJA (TON)

Production Paddy And Secondary Food Crops (Ton)

2003—2007

Jenis Tanaman 2003 2004 2005 2006 2007 (1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Padi

Paddy

2. Jagung Maize

3. Ubi Kayu

Cassava

4. Ubi Jalar Sweet Potatoes

5. Kacang Tanah Peanut

6. Kedelai Soya Beans

7. Kacang Hijau Green Bean

0

7334

5304

1653

0

0

0

0

7576

5662

1708

0

0

0

0

8582

5947

1444

0 0 0

0

11729

9295

3096

0 0 0

17

5723

9975

2210

0

0

0

Sumber : Dinas Peternakan dan Tanaman Pangan dan Badan Pusat Statistik Kota Tarakan

Page 37: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 16

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 3.1.6 INDEKS BERANTAI PRODUKSI TANAMAN PADI DAN PALAWIJA

(TAHUN DASAR=TAHUN SEBELUMNYA) Link Indices Of Paddy And Secondary Food Crops Production

(Base Year=Previous Year)

2003—2007

Jenis Tanaman 2003 2004 2005 2006 2007 (1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Padi

Paddy

2. Jagung

Maize

3. Ubi Kayu Cassava

4. Ubi Jalar Sweet Potatoes

5. Kacang Tanah Peanut

6. Kedelai Soya Beans

7. Kacang Hijau Green Bean

-

109,77

89,29

118,66

- - -

-

103,30

106,75

103,33

- - -

-

113,28

105,03

84,54

- - -

-

136,67

156,30

214,40

- - -

-

48,79

107,32

71,38

- - -

Sumber : Dinas Peternakan dan Tanaman Pangan dan Badan Pusat Statistik Kota Tarakan (diolah)

Page 38: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 17

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 3.1.7 PRODUKTIVITAS TANAMAN PADI DAN PALAWIJA (KU/HA)

Productivity Of Paddy And Secondary Food Crops (Ku/Ha)

2003—2007

Jenis Tanaman 2003 2004 2005 2006 2007 (1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Padi Paddy

2. Jagung Maize

3. Ubi Kayu

Cassava

4. Ubi Jalar Sweet Potatoes

5. Kacang Tanah Peanut

6. Kedelai Soya Beans

7. Kacang Hijau Green Bean

0

127,99

208,00

87,00

0

0

0

0

131,99

209,70

88,96

0

0

0

0

140,00

235,99

91,97

0 0 0

0

185,00

338,00

180,00

0 0 0

33

73,28

350,00

116,32

0

0

0

Sumber : Dinas Peternakan dan Tanaman Pangan dan Badan Pusat Statistik Kota Tarakan (diolah)

Page 39: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 18

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 3.2.1 LUAS TANAM TANAMAN SAYUR-SAYURAN (HA)

Planted Area Of Vegetables (Ha)

2003—2007

Jenis Tanaman 2003 2004 2005 2006 2007 (1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Bawang Daun/

Leeks

2. Petsai/Sawi Chinesse

3. Kacang Panjang/Long

Beans

4. Cabe Besar/Big Chilli 5. Cabe Kecil/Small Chilli 6. Tomat/Tomatoes 7. Terung/Eggplant 8. Buncis/French Beans 9. Ketimun/Cucumbers 10. Kangkung/Swamp

Cabbages 11. Bayam/Spinach

92

479 265

87 112 155 96 133 147 363

420

94

485 268

93 114 152 100 128 145 372

416

81

479 301

134 149 194 133 167 194 451

522

63

440 272

122 117 161 126 116 177 473

451

71

467 279

132 122 161 132 121 177 479

454

Sumber : Dinas Peternakan dan Tanaman Pangan dan Badan Pusat Statistik Kota Tarakan

Page 40: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 19

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 3.2.2 INDEKS BERANTAI LUAS TANAM TANAMAN SAYUR-SAYURAN

(TAHUN DASAR=TAHUN SEBELUMNYA) Link Indices Of Planted Area Of Vegetables (Base Year=Previous Year)

2003—2007

Jenis Tanaman 2003 2004 2005 2006 2007 (1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Bawang Daun/

Leeks

2. Petsai/Sawi Chinesse

3. Kacang Panjang/Long Beans

4. Cabe Besar/Big Chilli 5. Cabe Kecil/Small Chilli 6. Tomat/Tomatoes 7. Terung/Eggplant 8. Buncis/French Beans 9. Ketimun/Cucumbers 10. Kangkung/Swamp Cabbages 11. Bayam/Spinach

100,00

102,79 100,76

106,10 95,73

101,31 110,34 100,00 101,38 126,48 102,94

102,17

101,25 101,13

106,90 101,79 98,06

104,17 96,24 98,64

102,48 99,05

86,17

98,76

112,31

144,09 130,70 127,63 133,00 130,47 133,79 121,24 125,48

77,78

91,86 90,37

91,04 78,52 82,99 94,74 69,46 91,24 104,88 86,40

112,70

106,14 102,57

108,20 104,27 100,00 104,76 104,31 100,00 101,27 100,67

Sumber : Dinas Peternakan dan Tanaman Pangan dan Badan Pusat Statistik Kota Tarakan (diolah)

Page 41: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 20

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 3.2.3 LUAS PANEN TANAMAN SAYUR-SAYURAN (HA)

Harvested Area Of Vegetables (Ha)

2003—2007

Jenis Tanaman 2003 2004 2005 2006 2007 (1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Bawang Daun/

Leeks

2. Petsai/Sawi Chinesse

3. Kacang Panjang/Long Beans

4. Cabe Besar/Big Chilli 5. Cabe Kecil/Small Chilli 6. Tomat/Tomatoes 7. Terung/Eggplant 8. Buncis/French Beans 9. Ketimun/Cucumbers 10. Kangkung/Swamp Cabbages 11. Bayam/Spinach

84

474 258

81 106 151 92 129 142 357 412

85

477 261

86 107 154 95 126 142 366 410

65

442 242

99 117 172 99 150 166 410 479

60

433 271

122 128 155 124 113 172 469 448

73

450 322

137 142 179 147 135 198 475 453

Sumber : Dinas Peternakan dan Tanaman Pangan dan Badan Pusat Statistik Kota Tarakan

Page 42: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 21

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 3.2.4 INDEKS BERANTAI LUAS PANEN TANAMAN SAYUR-SAYURAN

(TAHUN DASAR=TAHUN SEBELUMNYA) Link Indices Of Harvested Area Of Vegetables (Base Year=Previous Year)

2003—2007

Jenis Tanaman 2003 2004 2005 2006 2007 (1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Bawang Daun/

Leeks

2. Petsai/Sawi Chinesse

3. Kacang Panjang/Long

Beans 4. Cabe Besar/Big Chilli 5. Cabe Kecil/Small Chilli 6. Tomat/Tomatoes 7. Terung/Eggplant 8. Buncis/French Beans 9. Ketimun/Cucumbers 10. Kangkung/Swamp

Cabbages 11. Bayam/Spinach

95,45

101,72 100,00

101,25 94,64 97,42 110,84 100,78 101,43 126,15

103,00

101,19

100,63 101,16

106,17 100,94 101,99 103,26 97,67 100,00 102,52

99,51

76,47

92,66 92,72

115,12 109,35 111,69 104,21 119,05 116,90 112,02

116,83

92,31

97,96

111,98

123,23 109,40 90,12

125,25 75,33

103,61 114,39

93,53

121,67

103,93 118,82

112,30 110,94 115,48 118,55 119,47 115,12 101,28

101,12

Sumber : Dinas Peternakan dan Tanaman Pangan dan Badan Pusat Statistik Kota Tarakan (diolah)

Page 43: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 22

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 3.2.5 PRODUKSI TANAMAN SAYUR-SAYURAN (TON)

Production Of Vegetables (Ton)

2003—2007

Jenis Tanaman 2003 2004 2005 2006 2007 (1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Bawang Daun/

Leeks

2. Petsai/Sawi Chinesse

3. Kacang Panjang/Long

Beans 4. Cabe Besar/Big Chilli 5. Cabe Kecil/Small Chilli 6. Tomat/Tomatoes 7. Terung/Eggplant 8. Buncis/French Beans 9. Ketimun/Cucumbers 10. Kangkung/Swamp

Cabbages 11. Bayam/Spinach

168

4503 3147

1085 1621 5873 3726 1199 6248 2856

4120

178

4579 3158

1161 1647 9128 3838 1159 6148 3001

4182

143

4508 2904

1287 1778 6811 3960 1350 7055 3485

4886

1410

6452 3387

1745 1997 6386 5307 1040 9271 6003

5600

157

4458 3867

695 609

6420 2638 994

5861 4218

2479

Sumber : Dinas Peternakan dan Tanaman Pangan dan Badan Pusat Statistik Kota Tarakan

Page 44: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 23

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 3.2.6 INDEKS BERANTAI PRODUKSI TANAMAN SAYUR-SAYURAN

(TAHUN DASAR=TAHUN SEBELUMNYA) Link Indices Of Vegetables Production (Base Year=Previous Year)

2003—2007

Jenis Tanaman 2003 2004 2005 2006 2007 (1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Bawang Daun/

Leeks

2. Petsai/Sawi Chinesse

3. Kacang Panjang/Long Beans

4. Cabe Besar/Big Chilli 5. Cabe Kecil/Small Chilli 6. Tomat/Tomatoes 7. Terung/Eggplant 8. Buncis/French Beans 9. Ketimun/Cucumbers 10. Kangkung/Swamp Cabbages 11. Bayam/Spinach

95,45

99,62

100,80

100,46 142,69 94,96

111,66 100,76 101,43 126,15 101,98

105,95

101,69 100,35

107,00 101,60 155,42 103,01 96,66 98,40

105,08 101,50

80,34

98,45 91,96

110,85 107,95 74,62

103,18 116,48 114,75 116,13 116,83

986,01

143,12 116,63

135,59 112,32 93,76 134,02 77,04 131,41 172,25 114,61

11,13

69,09 114,17

39,83 30,55 100,53 49,71 95,58 63,22 70,26 44,27

Sumber : Dinas Peternakan dan Tanaman Pangan dan Badan Pusat Statistik Kota Tarakan (diolah)

Page 45: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 24

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 3.2.7 PRODUKTIVITAS TANAMAN SAYUR-SAYURAN (KU/HA)

Productivity Of Vegetables (Ku/Ha)

2003—2007

Jenis Tanaman 2003 2004 2005 2006 2007 (1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Bawang Daun/

Leeks

2. Petsai/Sawi Chinesse

3. Kacang Panjang/Long

Beans

4. Cabe Besar/Big Chilli 5. Cabe Kecil/Small Chilli 6. Tomat/Tomatoes 7. Terung/Eggplant 8. Buncis/French Beans 9. Ketimun/Cucumbers 10. Kangkung/Swamp

Cabbages 11. Bayam/Spinach

20,00

95,00 121,98

133,95 152,92 388,94 405,00 92,95 440,00 80,00

100,00

20,94

96,00 121,00

135,00 153,93 592,73 404,00 91,98 432,96 81,99

102,00

22,00

101,99 120,00

130,00 151,97 395,99 400,00 90,00 425,00 85,00

102,00

235,00

149,01 124,98

143,03 156,02 412,00 427,98 92,04

539,01 128,00

125,00

21,51

99,07 120,09

50,73 42,89 358,66 179,46 73,63 296,01 88,80

54,72

Sumber : Dinas Peternakan dan Tanaman Pangan dan Badan Pusat Statistik Kota Tarakan (diolah)

Page 46: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 25

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 3.3.1 LUAS TANAM TANAMAN BUAH-BUAHAN (HA)

Planted Area Of Fruits (Ha)

2003—2007

Jenis Tanaman 2003 2004 2005 2006 2007 (1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Elai/Durian/Durian 2. Jeruk * 3. Mangga/Mango 4. Nangka/Cempedak 5. Nenas/Pineapple 6. Pepaya/Papaya

7. Pisang/Banana 8. Rambutan/Ramboostan 9. Salak/Salacia

10. Sirsak/Soursop 11. Semangka/Watermelon 12. Sukun 13. Alpukat 14. Belimbing 15. Jambu Biji 16. Jambu Air

39 75 330 452 73 213

480 122 370 26 7 64 - - - -

41 84 333 458 70 217

498 127 362 24 8

65 - - - -

37 80 323 426 58 125

475 120 362 16 5

60 - - - -

32

127 325 410 57 69

540 120 352 11 3 60 - - - -

50

131 298 402 67

142

653 103 362 14 3 67

0,29 9,69

11,26 25,95

Sumber : Dinas Peternakan dan Tanaman Pangan dan Badan Pusat Statistik Kota Tarakan *) Jeruk siam/keprok dan jeruk besar

Page 47: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 26

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 3.3.2 INDEKS BERANTAI LUAS TANAM TANAMAN BUAH-BUAHAN

(TAHUN DASAR=TAHUN SEBELUMNYA) Link Indices Plnated Area Of Fruits (Base Year=Previous Year)

2003—2007

Jenis Tanaman 2003 2004 2005 2006 2007 (1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Elai/Durian/Durian 2. Jeruk * 3. Mangga/Mango 4. Nangka/Cempedak

5. Nenas/Pineapple 6. Pepaya/Papaya 7. Pisang/Banana 8. Rambutan/Ramboostan 9. Salak/Salacia

10. Sirsak/Soursop 11. Semangka/Watermelon 12. Sukun 13. Alpukat 14. Belimbing 15. Jambu Biji 16. Jambu Air

105,41 101,35 107,14 111,88

101,39 98,61

105,96 110,91 96,86

104,00 116,67 100,00

- - - -

105,13 112,00 100,91 101,33

95,89 101,88 103,75 104,10 97,84 92,31 114,29 101,56

- - - -

90,24 95,24 97,00 93,01

82,86 57,60 95,38 94,49 100,00 66,67 62,50 92,31

- - - -

86,49

158,75 100,62 96,24

98,28 55,20

113,68 100,00 97,24 68,75 60,00

100,00 - - - -

156,25 103,15 91,69 98,05

117,54 205,80 120,93 85,83

102,84 127,27 100,00 111,67

- - - -

Sumber : Dinas Peternakan dan Tanaman Pangan dan Badan Pusat Statistik Kota Tarakan (diolah) *) Jeruk siam/keprok dan jeruk besar

Page 48: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 27

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 3.3.3 LUAS PANEN TANAMAN BUAH-BUAHAN (HA)

Harvested Area Of Fruits (Ha)

2003—2007

Jenis Tanaman 2003 2004 2005 2006 2007 (1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Elai/Durian/Durian 2. Jeruk * 3. Mangga/Mango 4. Nangka/Cempedak 5. Nenas/Pineapple

6. Pepaya/Papaya 7. Pisang/Banana 8. Rambutan/Ramboostan 9. Salak/Salacia

10. Sirsak/Soursop 11. Semangka/Watermelo 12. Sukun 13. Alpukat 14. Belimbing 15. Jambu Biji 16. Jambu Air

29 29 244 320 35

176 234 48 353 22 7 22 - - - -

30 52 264 330 42

192 318 66 362 21 8

21 - - - -

27 48 260 334 30

112 305 66 362 12 5

12 - - - -

0 50

268 325 17

61 332 71

352 9 3 9 - - - -

0 46

134 329 9

87 226 52

336 17 3 16

0,09 4,05 6,20 4,86

Sumber : Dinas Peternakan dan Tanaman Pangan dan Badan Pusat Statistik Kota Tarakan *) Jeruk siam/keprok dan jeruk besar

Page 49: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 28

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 3.3.4 INDEKS BERANTAI LUAS PANEN TANAMAN BUAH-BUAHAN

(TAHUN DASAR=TAHUN SEBELUMNYA) Link Indices Of Harvested Area Of Fruits (Base Year=Previous Year)

2003—2007

Jenis Tanaman 2003 2004 2005 2006 2007 (1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Elai/Durian/Durian 2. Jeruk * 3. Mangga/Mango 4. Nangka/Cempedak 5. Nenas/Pineapple

6. Pepaya/Papaya 7. Pisang/Banana 8. Rambutan/Ramboostan 9. Salak/Salacia

10. Sirsak/Soursop 11. Semangka/Watermelon 12. Sukun 13. Alpukat 14. Belimbing 15. Jambu Biji 16. Jambu Air

100,00 100,00 107,49 140,97 116,67

100,00 100,00 120,00 103,22 115,79 116,67 115,79

- - - -

103,45 179,31 108,20 103,13 120,00

109,09 135,90 137,50 102,55 95,45

114,29 95,45

- - - -

90,00 92,31 98,48 101,21 71,43

58,33 95,91 100,00 100,00 57,41 62,50 57,14

- - - -

0,00

104,17 103,08 97,31 56,67

54,46 108,85 107,58 97,24 75,00 60,00 75,00

- - - -

-

92,00 50,00

101,23 52,94

142,62 68,07 73,24 95,45

188,89 100,00 177,78

- - - -

Sumber : Dinas Peternakan dan Tanaman Pangan dan Badan Pusat Statistik Kota Tarakan (diolah) *) Jeruk siam/keprok dan jeruk besar

Page 50: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 29

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 3.3.5 PRODUKSI TANAMAN BUAH-BUAHAN (TON)

Production Of Fruits (Ton)

2003—2007

Jenis Tanaman 2003 2004 2005 2006 2007 (1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Elai/Durian/Durian 2. Jeruk * 3. Mangga/Mango 4. Nangka/Cempedak 5. Nenas/Pineapple 6. Pepaya/Papaya 7. Pisang/Banana 8. Rambutan/Ramboostan 9. Salak/Salacia

10. Sirsak/Soursop 11. Semangka/Watermelon 12. Sukun 13. Alpukat 14. Belimbing 15. Jambu Biji 16. Jambu Air

233

2008 4050 5568 476

10057 4047 374

5436

255 213 425

- - - -

237

2506 4356 5676 575

10906 4834 574

5720

214 250 616

- - - -

202 2304 4160 3674 405 6306 4575 594 3982

84 225 462

- - - -

0

1500 5226 4013 238

3257 4960 852

1760

68 130 476

- - - -

0

1519 2795 3689 150

5404 3409 182

2269

857 6

224 0,4 100 21 20

Sumber : Dinas Peternakan dan Tanaman Pangan dan Badan Pusat Statistik Kota Tarakan *) Jeruk siam/keprok dan jeruk besar

Page 51: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 30

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 3.3.6 INDEKS BERANTAI PRODUKSI TANAMAN BUAH-BUAHAN

(TAHUN DASAR=TAHUN SEBELUMNYA) Link Indices Of Fruits Production (Base Year=Previous Year)

2003—2007

Jenis Tanaman 2003 2004 2005 2006 2007 (1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Elai/Durian/Durian 2. Jeruk * 3. Mangga/Mango 4. Nangka/Cempedak

5. Nenas/Pineapple 6. Pepaya/Papaya 7. Pisang/Banana 8. Rambutan/Ramboostan 9. Salak/Salacia

10. Sirsak/Soursop 11. Semangka/Watermelon 12. Sukun 13. Alpukat 14. Belimbing 15. Jambu Biji 16. Jambu Air

100,43 143,33 108,12 145,15

117,53 99,90

121,79 121,43 97,51

113,84 112,11 137,10

- - - -

101,72 124,80 107,56 101,94

120,80 108,44 119,45 153,48 105,22 83,92 117,37 144,94

- - - -

85,23 91,94 95,50 64,73

70,43 57,82 94,64 103,48 69,62 39,25 90,00 75,00

- - - -

0,00

65,10 125,63 109,23

58,77 51,65

108,42 143,43 44,20 80,95 57,78

103,03 - - - -

0,00

101,27 53,48 91,93

63,03 165,92 68,73 21,36

128,92 1260,29

4,62 47,06

- - - -

Sumber : Dinas Peternakan dan Tanaman Pangan dan Badan Pusat Statistik Kota Tarakan (diolah) *) Jeruk siam/keprok dan jeruk besar

Page 52: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 31

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 3.3.7

PRODUKTIVITAS TANAMAN BUAH-BUAHAN (KU/HA) Productiivity Of Fruits (Ku/Ha)

2003—2007

Jenis Tanaman 2003 2004 2005 2006 2007 (1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Elai/Durian/Durian 2. Jeruk * 3. Mangga/Mango 4. Nangka/Cempedak 5. Nenas/Pineapple 6. Pepaya/Papaya 7. Pisang/Banana 8. Rambutan/Ramboostan 9. Salak/Salacia

10. Sirsak/Soursop 11. Semangka/Watermelon 12. Sukun 13. Alpukat 14. Belimbing 15. Jambu Biji 16. Jambu Air

80,34

692,41 165,98 174,00 136,00 571,42 172,95 77,92

153,99 115,91 304,29 193,18

- - - -

79,00

481,92 165,00 172,00 136,90 568,02 152,01 86,97

158,01 101,90 312,50 293,33

- - - -

74,81 480,00 160,00 110,00 135,00 563,04 150,00 90,00 110,00 70,00 450,00 385,00

- - - -

0,00

300,00 195,00 123,48 140,00 533,93 149,40 120,00 50,00 75,56 433,33 528,89

- - - -

0,00

330,22 208,58 112,13 166,67 621,15 150,84 35,00 67,53 504,12 20,00 140,00

- - - -

Sumber : Dinas Peternakan dan Tanaman Pangan dan Badan Pusat Statistik Kota Tarakan (diolah) *) Jeruk siam/keprok dan jeruk besar

Page 53: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 32

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 4.1.1

PRODUKSI TANAMAN PERKEBUNAN (TON) Production Of Estates (Ton)

2003—2007

Jenis Tanaman 2003 2004 2005 2006 2007

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Karet

Rubber

2. Kelapa Coconut

3. Kelapa Sawit Palm

4. Kopi Coffee

5. Lada Chlli Pepper

6. Cengkeh Cloves

7. Kakao Chocolate

0 - 0 - 0 0 0

0 - 0 - 0 0 0

0 -

0 -

0

0

0

0

1258 0

135 0 0 0

0

1258 0

135 0 0 0

Sumber : Dinas Kehutanan dan Perkebunan

Page 54: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 33

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 4.1.2

INDEKS BERANTAI PRODUKSI TANAMAN PERKEBUNAN (TAHUN DASAR=TAHUN SEBELUMNYA)

Link Indices Of Estates Production (Base Year=Previous Year)

2003—2007

Jenis Tanaman 2003 2004 2005 2006 2007 (1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Karet

Rubber

2. Kelapa Coconut

3. Kelapa Sawit Palm

4. Kopi Coffee

5. Lada Chlli Pepper

6. Cengkeh Cloves

7. Kakao Chocolate

- - - - - - -

- - - - - - -

- - - - - - -

- - - - - - -

-

100 -

100 - - -

Sumber : Dinas Kehutanan dan Perkebunan (diolah)

Page 55: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 34

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 4.1.3 PRODUKSI TANAMAN PERKEBUNAN RAKYAT(TON)

Production Of Smallholder Estates (Ton)

2003—2007

Jenis Tanaman 2003 2004 2005 2006 2007 (1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Karet

Rubber

2. Kelapa Coconut

3. Kelapa Sawit Palm

4. Kopi Coffee

5. Lada Chlli Pepper

6. Cengkeh Cloves

7. Kakao Chocolate

0 - 0 - 0 0 0

0 - 0 - 0 0 0

0 - 0 - 0 0 0

0

1258

0

135

0

0

0

0

1258

0

135

0

0

0

Sumber : Dinas Kehutanan dan Perkebunan

Page 56: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 35

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 4.1.4 INDEKS BERANTAI PRODUKSI TANAMAN PERKEBUNAN RAKYAT

(TAHUN DASAR=TAHUN SEBELUMNYA) Link Indices Of Smallholder Estates Production (Base Year=Previous Year)

2003—2007

Jenis Tanaman 2003 2004 2005 2006 2007 (1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Karet

Rubber

2. Kelapa Coconut

3. Kelapa Sawit Palm

4. Kopi Coffee

5. Lada Chlli Pepper

6. Cengkeh Cloves

7. Kakao Chocolate

-

- - - - - -

-

- - - - - -

-

- - - - - -

-

- - - - - -

-

100 -

100 - - -

Sumber : Dinas Kehutanan dan Perkebunan (diolah)

Page 57: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 36

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 4.2.1 LUAS TANAMAN PERKEBUNAN MENURUT JENIS TANAMAN (HA)

Planted Area Of Estates By Type Of Crops (Ha)

2003—2007

Jenis Tanaman 2003 2004 2005 2006 2007 (1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Karet

Rubber

2. Kelapa Coconut

3. Kelapa Sawit Palm

4. Kopi

Coffee

5. Lada Chlli Pepper

6. Cengkeh Cloves

7. Kakao Chocolate

0 - 0 -

0 0 0

0 - 0 -

0 0 0

0 - 0 -

0 0 0

0

8,5

0

3

0

0

0

0

8,5

0

3

0

0

0

Sumber : Dinas Kehutanan dan Perkebunan

Page 58: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 37

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 4.2.2 INDEKS BERANTAI LUAS TANAMAN PERKEBUNAN MENURUT JENIS TANAMAN

(TAHUN DASAR=TAHUN SEBELUMNYA) Link Indices Of Planted Area Of Estates By type Of Crops

(Base Year=Previous Year)

2003—2007

Jenis Tanaman 2003 2004 2005 2006 2007

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Karet

Rubber

2. Kelapa Coconut

3. Kelapa Sawit Palm

4. Kopi Coffee

5. Lada Chlli Pepper

6. Cengkeh Cloves

7. Kakao Chocolate

- - - - - - -

- - - - - - -

- - - - - - -

- - - - - - -

-

100 -

100 - - -

Sumber : Dinas Kehutanan dan Perkebunan (diolah)

Page 59: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 38

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 4.2.3 LUAS TANAMAN PERKEBUNAN RAKYAT (HA)

Planted Area Of Smallholder Estates (Ha)

2003—2007

Jenis Tanaman 2003 2004 2005 2006 2007 (1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Karet

Rubber

2. Kelapa

Coconut

3. Kelapa Sawit Palm

4. Kopi Coffee

5. Lada Chlli Pepper

6. Cengkeh Cloves

7. Kakao Chocolate

0 -

0 -

0

0

0

0 -

0 - 0 0 0

0 -

0 - 0 0 0

0

8,5

0 3 0 0 0

0

8,5

0

3

0

0

0

Sumber : Dinas Kehutanan dan Perkebunan

Page 60: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 39

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 4.2.4 INDEKS BERANTAI LUAS TANAMAN PERKEBUNAN RAKYAT

(TAHUN DASAR=TAHUN SEBELUMNYA) Link Indices Of Planted Area Of Smlallholder Estates

(Base Year=Previous Year)

2003—2007

Jenis Tanaman 2003 2004 2005 2006 2007 (1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Karet

Rubber

2. Kelapa

Coconut

3. Kelapa Sawit Palm

4. Kopi Coffee

5. Lada Chlli Pepper

6. Cengkeh Cloves

7. Kakao Chocolate

- -

- - - - -

- -

- - - - -

- -

- - - - -

- -

- - - - -

-

100

-

100 - - -

Sumber : Dinas Kehutanan dan Perkebunan (diolah)

Page 61: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 40

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 4.3.1 LUAS TANAMAN PERKEBUNAN KELAPA MENURUT STATUS

PENGUSAHAAN (HA) Planted Area Of Coconuts By Status Of Estates (Ha)

2003—2007

Status Pengusahaan Status Of Estates

2003 2004 2005 2006 2007

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Perkebunan Rakyat

Smallholders

2. Perkebunan Besar Negara Government Estates

3. Perkebunan Besar

Swasta Private Estate

-

0

0

-

0

0

-

0

0

8,5

0 0

8,5

0 0

Perkebunan Estates

- - - 8,5 8,5

Sumber : Dinas Kehutanan dan Perkebunan

Page 62: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 41

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 4.3.2

INDEKS BERANTAI LUAS TANAMAN PERKEBUNAN KELAPA MENURUT STATUS PENGUSAHAAN

(TAHUN DASAR=TAHUN SEBELUMNYA) Planted Area Of Coconuts By Status Of Estates (Base Year=Previous Year)

2003—2007

Status Pengusahaan Status Of Estates

2003 2004 2005 2006 2007

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Perkebunan Rakyat

Smallholders

2. Perkebunan Besar

Negara Government Estates

3. Perkebunan Besar Swasta Private Estate

- -

-

- -

-

- -

-

- -

-

100,00

-

-

Perkebunan Estates

- - - - 100,00

Sumber : Dinas Kehutanan dan Perkebunan (diolah)

Page 63: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 42

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 4.3.3 LUAS TANAMAN PERKEBUNAN KOPI MENURUT STATUS

PENGUSAHAAN (HA) Planted Area Of Coffee By Status Of Estates (Ha)

2003—2007

Status Pengusahaan Status Of Estates

2003 2004 2005 2006 2007

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Perkebunan Rakyat

Smallholders

2. Perkebunan Besar Negara Government Estates

3. Perkebunan Besar Swasta Private Estate

-

0

0

-

0

0

-

0

0

3 0 0

3 0 0

Perkebunan Estates

- - - 3 3

Sumber : Dinas Kehutanan dan Perkebunan

Page 64: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 43

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 4.3.4 INDEKS BERANTAI LUAS TANAMAN PERKEBUNAN KOPI MENURUT STATUS

PENGUSAHAAN (TAHUN DASAR=TAHUN SEBELUMNYA) Planted Area Of Coffee By Status Of Estates

(Base Year=Previous Year)

2003—2007

Status Pengusahaan Status Of Estates

2003 2004 2005 2006 2007

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Perkebunan Rakyat

Smallholders

2. Perkebunan Besar Negara Government Estates

3. Perkebunan Besar Swasta Private Estate

-

- -

-

- -

-

- -

-

- -

100,00

- -

Perkebunan Estates

- - - - 100,00

Sumber : Dinas Kehutanan dan Perkebunan (diolah)

Page 65: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 44

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 4.4.1 PERSENTASE LUAS TANAMAN PERKEBUNAN KELAPA

MENURUT STATUS PENGUSAHAAN Percentage Of Planted Area Of Coconuts By Status Of Estates

(Base Year=Previous Year)

2003—2007

Status Pengusahaan Status Of Estates

2003 2004 2005 2006 2007

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Perkebunan Rakyat

Smallholders

2. Perkebunan Besar Negara Government Estates

3. Perkebunan Besar Swasta Private Estate

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0 0 0

100,00

0 0

Perkebunan Estates

0 0 0 0 100,00

Sumber : Dinas Kehutanan dan Perkebunan (diolah)

Page 66: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 45

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 4.4.2

PERSENTASE LUAS TANAMAN PERKEBUNAN KOPI MENURUT STATUS PENGUSAHAAN

Percentage Of Planted Area Of Coffee By Status Of Estates (Base Year=Previous Year)

2003—2007

Status Pengusahaan Status Of Estates

2003 2004 2005 2006 2007

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

4. Perkebunan Rakyat

Smallholders

5. Perkebunan Besar

Negara Government Estates

6. Perkebunan Besar Swasta Private Estate

0 0

0

0 0

0

0

0

0

0 0

0

100,00

0

0

Perkebunan Estates

0 0 0 0 100,00

Sumber : Dinas Kehutanan dan Perkebunan (diolah)

Page 67: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 46

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 5.1

LUAS HUTAN MENURUT TATA GUNA HUTAN KESEPAKATAN Forest Area By Concensus Forest Of Land Use

2003—2007

Kriteria Tata Hutan 2003 2004 2005 2006 2007 (1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Hutan Lindung

Protection Area Forest

2. Hutan Suaka Alam Park and Reserve

Forest

3. Hutan Produksi

Terbatas Limited Production

Forest

4. Hutan Produksi Tetap

Difinitive Production

Forest

5. Hutan Produksi Yang Dapat Dikonversi Convertion Forest

6175

0

2200

0 0

- 0

2200

0 0

-

0

2200

0

0

6860

0

2200

0 0

- 0

2200

0 0

Sumber : Dinas Kehutanan dan Perkebunan

Page 68: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 47

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 5.2 PRODUKSI KAYU MENURUT JENISNYA (M3)

Production Of Processed Logs By Type Of Products (M3)

2003—2007

Jenis Produksi 2003 2004 2005 2006 2007 (1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Plywood 2. Veneer 3. Bloak Board 4. Moulding

5. Wood in chip

6. Wood working

7. Dowel

- - - - - - -

- - - - - - -

141012,23

- 14415,53

96,55 76061,90

- 137,07

170683,004

2298 12710 1773

145480 4823 38

149396,78

- 6261 11,35 92468 1966

-

Sumber : Badan Pusat Statistik Kota Tarakan

Page 69: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 48

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 6.1

PRODUKSI PETERNAKAN DAN HASIL-HASILNYA (TON) Production Of Livestock and Its Products (Ton)

2003—2007

Jenis Produksi Type Of Production

2003 2004 2005 2006 2007

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Daging Sapi/Beef 2. Daging Kambing/Goat

Meat

3. Daging Babi/Pork

4. Daging Ayam Ras/Chicken

5. Daging Ayam Buras

6. Telur Ayam Kampung/Domestic

Chicken Eggs

7. Telur Ayam Ras/Non

Domestic Chicken Eggs

8. Telur Itik/Duck Eggs

167,29 19,28

34,43 196,70

97,96 33,74

248,11

31,75

112,35 8,41

62,96 512,35

42,87 73,57

485,46

63,04

174,76 11,22

83,95

1113,81

50,01 112,75

1424,32

18,42

196,38 20,94

83,95

2225,04

56,24 77,39

1012,50

5,44

183,33 4,24

103,82 1448,92

101,90 72,49

1542,57

0,50

Sumber : Dinas Peternakan dan Tanaman Pangan dan Badan Pusat Statistik Kota Tarakan

Page 70: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 49

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 6.2

INDEKS BERANTAI PRODUKSI PETERNAKAN DAN HASIL-HASILNYA (TAHUN DASAR=TAHUN SEBELUMNYA)

Link Indices Of Of Livestock Production and Its Products

(Base Year=Previous Year)

2003—2007

Jenis Produksi Type Of Production

2003 2004 2005 2006 2007

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Daging Sapi/Beef 2. Daging Kambing/Goat

Meat

3. Daging Babi/Pork

4. Daging Ayam Ras/Chicken

5. Daging Ayam Buras

6. Telur Ayam

Kampung/Domestic

Chicken Eggs

7. Telur Ayam Ras/Non

Domestic Chicken Eggs

8. Telur Itik/Duck Eggs

83,75 45,92

54,69

63,47 52,50 51,36

67,99

50,58

67,16 43,62

182,86

260,47 43,76 218,05

195,66

198,55

155,55 133,41

133,34

217,39 116,66 153,26

293,40

29,22

112,37 186,63

100,00

199,77 112,46 68,64

71,09

29,53

87,44 18,33

104,30

65,12 181,19 93,67

152,35

9,22

Sumber : Dinas Peternakan dan Tanaman Pangan dan Badan Pusat Statistik Kota Tarakan (diolah)

Page 71: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 50

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 6.3 BANYAKNYA TERNAK MENURUT JENIS (EKOR)

Number Of Livestock By Its Type

2003—2007

Jenis Ternak Type Of Livestock

2003 2004 2005 2006 2007

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Ternak Besar/Large

Livestock

v Sapi Potong/Cow

v Kerbau/Buffalo

v Kuda/Horse

2. Ternak Kecil/Small

Livestock

v Kambing/Goat

v Babi/Pig

2779

2776

2 1

5243

1289 3954

1715

1712

2 1

4888

1074 3814

1493

1490

0 3

3684

663 3021

1521

1513

6 2

2923

544 2379

1651

1651

4 2

3032

544 2472

Sumber : Dinas Peternakan dan Tanaman Pangan dan Badan Pusat Statistik Kota Tarakan

Page 72: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 51

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 6.4 INDEKS BERANTAI BANYAKNYA TERNAK MENURUT JENIS

(TAHUN DASAR=TAHUN SEBELUMNYA) Link Indices Of Livestock By Its Type (Base Year=Previous Year)

2003—2007

Jenis Ternak Type Of Livestock

2003 2004 2005 2006 2007

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Ternak Besar/Large

Livestock

v Sapi Potong/Cow

v Kerbau/Buffalo

v Kuda/Horse

2. Ternak Kecil/Small

Livestock

v Kambing/Goat

v Babi/Pig

106,48

106,48 100,00

100,00 107,04

104,71 107,83

61,71

61,67

100,00

100,00 93,23

83,32 96,46

87,06

87,03

-

300,00 75,37

61,73 79,21

101,88

101,54

-

66,67 79,34

82,05 78,75

108,55

109,12 66,67

100,00 103,73

100,00 103,91

Sumber : Dinas Peternakan dan Tanaman Pangan dan Badan Pusat Statistik Kota Tarakan (diolah)

Page 73: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 52

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 6.5

BANYAKNYA UNGGAS MENURUT JENIS (EKOR) Number Of Poultry By Its Type

2003—2007

Jenis Unggas Type Of Poultry

2003 2004 2005 2006 2007

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Ayam Kampung/Domestic

Chicken

2. Ayam Ras Petelur/Egg

Layer

3. Ayam Ras Pedaging/Broiler

4. Itik/Duck

154759

105754

180393 1117

154049

150649

180033

1605

236863

90955

221131

960

245318

37500

273318

997

266197

78350

2775700

1218

Unggas Poultry

442023 486336 549909 557133 3121465

Sumber : Dinas Peternakan dan Tanaman Pangan dan Badan Pusat Statistik Kota Tarakan

Page 74: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 53

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 6.6 INDEKS BERANTAI BANYAKNYA UNGGAS MENURUT JENIS

(TAHUN DASAR=TAHUN SEBELUMNYA) Link Indices Of Poultry By Its Type (Base Year=Previous Year)

2003—2007

Jenis Unggas Type Of Poultry

2003 2004 2005 2006 2007

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Ayam Kampung/Domestic

Chicken

2. Ayam Ras Petelur/Egg

Layer

3. Ayam Ras Pedaging/Broiler

4. Itik/Duck

100,79

100,30

100,40

32,35

99,54

142,45

99,80

143,69

153,76

60,38

122,83

59,81

103,57

41,23

123,60

103,85

108,51

208,93

1015,56

122,17

Unggas Poultry

99,98 110,03 113,07 101,31 560,27

Sumber : Dinas Peternakan dan Tanaman Pangan dan Badan Pusat Statistik Kota Tarakan (diolah)

Page 75: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 54

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 6.7 PERSENTASE BANYAKNYA TERNAK MENURUT JENIS

Percentage Of Livestock By Its Type

2003—2007

Jenis Ternak Type Of Livestock

2003 2004 2005 2006 2007

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Ternak Besar/Large

Livestock

v Sapi Potong/Cow

v Kerbau/Buffalo

v Kuda/Horse

2. Ternak Kecil/Small

Livestock

v Kambing/Goat

v Babi/Pig

100,00

99,89 0,07 0,04

100,00

24,59 75,41

100,00

99,83 0,12 0,06

100,00

21,97 78,03

100,00

99,80 0,00 0,20

100,00

18,00 82,00

100,00

99,47 0,39 0,13

100,00

18,61 81,39

100,00

100,00 - -

100,00

17,94 81,53

Sumber : Dinas Peternakan dan Tanaman Pangan dan Badan Pusat Statistik Kota Tarakan (diolah)

Page 76: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 55

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 6.8 PERSENTASE BANYAKNYA UNGGAS MENURUT JENIS (EKOR)

Percentage Of Poultry By Its Type

2003—2007

Jenis Unggas Type Of Poultry

2003 2004 2005 2006 2007

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Ayam Kampung/Domestic

Chicken

2. Ayam Ras Petelur/Egg

Layer

3. Ayam Ras Pedaging/Broiler

4. Itik/Duck

35,01

23,92

40,81 0,25

31,68

30,98

37,02 0,33

43,07

16,54

40,21 0,17

44,03

6,73

49,06 0,18

8,52

2,51

88,87 0,04

Unggas Poultry

100,00 100,00 100,00 100,00 100,00

Sumber : Dinas Peternakan dan Tanaman Pangan dan Badan Pusat Statistik Kota Tarakan (diolah)

Page 77: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 56

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 7.1 PRODUKSI PERIKANAN DAN HASIL-HASILNYA

MENURUT JENIS PERIKANAN (TON) Production Of Fisheries By Type Of Fishery (Ton)

2003—2007

Jenis Perikanan Type Of Fishery

2003 2004 2005 2006 2007

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Perikanan Darat/Fresh

Water Fisheries

1.1 Budi Daya/Culture

v Tambak/Brackish

Water Pond

v Kolam/Fresh

Water Pond

1.2 Perairan Umum/Inland Open

Water 2. Perikanan Laut/Sea

Fisheries

660,8

660,8

646,5

14,3 -

3353,0

680,6

680,6

665,9

14,7 -

3452,6

700,9

700,9

685,8

15,1 -

3556,0

730

730

713,4

16,6 -

3662,9

759,4

759,4 741,9

17,5

-

3735,8

Perikanan/Fisheries 4013,8 4133,2 4256,9 4392,9 4495,2

Sumber : Dinas Kelautan dan Perikanan Kota Tarakan

Page 78: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 57

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 7.2 INDEKS BERANTAI PRODUKSI PERIKANAN DAN HASIL-HASILNYA

MENURUT JENIS PERIKANAN (TAHUN DASAR=TAHUN SEBELUMNYA)

Link Indices Of Production Of Fisheries By Type Of Fishery

(Base Year=Previous Year)

2003—2007

Jenis Perikanan Type Of Fishery

2003 2004 2005 2006 2007

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Perikanan Darat/Fresh Water

Fisheries

1.1 Budi Daya/Culture v Tambak/Brackish Water

Pond

v Kolam/Fresh Water Pond

1.2 Perairan Umum/Inland

Open Water 2. Perikanan Laut/Sea Fisheries

103,4

103,4

103,00

105,15

103,03

103,00

103,00 103,00

102,80

102,97

102,98

102,98 102,99

102,72

102,99

104,15

104,15 104,02

109,93

103,01

104,03

104,03 103,99

105,42

101,99

Perikanan/Fisheries 103,03 102,97 102,99 103,19 102,33

Sumber : Dinas Kelautan dan Perikanan Kota Tarakan (diolah)

Page 79: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 58

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 7.3 PERSENTASE PRODUKSI PERIKANAN DAN HASIL-HASILNYA MENURUT

JENIS PERIKANAN Percentage Of Fisheries Products By Type Of Fishery

2003—2007

Jenis Perikanan Type Of Fishery

2003 2004 2005 2006 2007

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Perikanan Darat/Fresh Water

Fisheries

1.1 Budi Daya/Culture v Tambak/Brackish Water

Pond

v Kolam/Fresh Water Pond

1.2 Perairan Umum/Inland

Open Water 2. Perikanan Laut/Sea Fisheries

16,46

16,46 16,11

0,36

83,54

16,47

16,47 16,11

0,36

83,53

16,47

16,47 16,11

0,35

83,53

16,62

16,62 16,24

0,38

83,38

16,89

16,89 16,50

0,39

83,11

Perikanan/Fisheries 100,00 100,00 100,00 100,00 100,00

Sumber : Dinas Kelautan dan Perikanan Kota Tarakan (diolah)

Page 80: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 59

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 7.4 BANYAKNYA RUMAH TANGGA PERIKANAN MENURUT JENIS PERIKANAN

Number Of Fisheries Households By Type Of Fishery

2003—2007

Jenis Perikanan Type Of Fishery

2003 2004 2005 2006 2007

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Perikanan Darat/Fresh Water

Fisheries

1.1 Budi Daya/Culture v Tambak/Brackish Water

Pond

v Kolam/Fresh Water Pond

1.2 Perairan Umum/Inland Open

Water 2. Perikanan Laut/Sea Fisheries

270

270 175

95 -

1977

272

272 175

97 -

1997

280

280 180

100

-

2002

280

280 180

100

-

1436

280

280 180

100

-

1436

Perikanan/Fisheries 2247 2269 2282 1716 1716

Sumber : Dinas Kelautan dan Perikanan Kota Tarakan

Page 81: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 60

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 7.5 INDEKS BERANTAI BANYAKNYA RUMAH TANGGA PERIKANAN MENURUT JENIS

PERIKANAN (TAHUN DASAR=TAHUN SEBELUMNYA)

Link Indices Fisheries Households By Type Of Fishery

(Base Year=Previous Year)

2004—2007

Jenis Perikanan Type Of Fishery

2004 2005 2006 2007

(1) (3) (4) (5) (6)

1. Perikanan Darat/Fresh Water

Fisheries

1.1 Budi Daya/Culture v Tambak/Brackish Water

Pond

v Kolam/Fresh Water Pond

1.2 Perairan Umum/Inland

Open Water 2. Perikanan Laut/Sea Fisheries

100,74

100,74 100,00

102,11

-

101,01

102,94

102,94 102,86

103,09

-

100,25

100,00

100,00 100,00

100,00

-

71,73

100,00

100,00 100,00

100,00

-

100,00

Perikanan/Fisheries 100,98 100,57 75,20 100,00

Sumber : Dinas Kelautan dan Perikanan Kota Tarakan (diolah)

Page 82: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 61

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 7.6 BANYAKNYA KAPAL/PERAHU PENANGKAP IKAN LAUT

Number Of Boats for Catching Marine Fishes

2003—2007

Jenis Kapal/Penangkap Ikan Type Of Boats

2003 2004 2005 2006 2007

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Perahu Tanpa Motor/Non

Powered Boat

2. Perahu Motor Tempel/Outboard Motor

Boat

3. Kapal Motor/Inboard Motor

454

761

640

445

773

647

466

751

665

470

728

680

399

799

680

Kapal/Perahu Penangkap Ikan Total Fishing Boat

1855 1865 1882 1878 1878

Sumber : Dinas Kelautan dan Perikanan Kota Tarakan

Page 83: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 62

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 7.7

INDEKS BERANTAI BANYAKNYA KAPAL/PERAHU PENANGKAP IKAN LAUT (TAHUN DASAR=TAHUN SEBELUMNYA)

Link Indices Of Boats for Catching Marine Fishes

(Base Year=Previous Year)

2004—2007

Jenis Kapal/Penangkap Ikan Type Of Boats

2004 2005 2006 2007

(1) (3) (4) (5) (6)

1. Perahu Tanpa Motor/Non

Powered Boat

2. Perahu Motor Tempel/Outboard Motor

Boat

3. Kapal Motor/Inboard Motor

98,02

101,58

101,09

104,72

97,15

102,78

100,86

96,94

102,26

84,89

109,75

100,00

Kapal/Perahu Penangkap Ikan Total Fishing Boat

100,54 100,91 99,79 100,00

Sumber : Dinas Kelautan dan Perikanan Kota Tarakan (diolah)

Page 84: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 63

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 7.8 BANYAKNYA ALAT PENANGKAP IKAN LAUT MENURUT JENISNYA

Number Of Fishing Apparel By Type

2003—2007

Jenis Alat Penangkap Ikan Type Of Fishing Apparel

2003 2004 2005 2006 2007

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Dogol 2. Jaring Insang Hanyut 3. Jaring Insang Tetap

4. Jaring Gondrong

5. Serok/Sodok

6. Pancing

7. Sero/Belat 8. Jermal/Tugu

9. Jaring Angkat 10. Lainnya

192 312 345 486 236 169 265 433 158 404

205 330 360 506 236 177 265 436 158 417

205 321 355 493 257 196 280 437 168 398

208 322 356 493 257 196 280 437 168 398

242 342 370 508 267 206 283 437 171 401

Sumber : Dinas Kelautan dan Perikanan Kota Tarakan

Page 85: Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007

Indikator Pertanian Kota Tarakan 2007 64

BPS KOTA TARAKAN

Tabel 7.9

INDEKS BERANTAI BANYAKNYA ALAT PENANGKAP IKAN LAUT MENURUT JENISNYA (TAHUN DASAR=TAHUN SEBELUMNYA)

Link Indices Number Of Fishing Apparel By Type

(Base Year=Previous Year)

2003—2007

Jenis Alat Penangkap Ikan Type Of Fishing Apparel

2003 2004 2005 2006 2007

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

1. Dogol 2. Jaring Insang Hanyut 3. Jaring Insang Tetap

4. Jaring Gondrong

5. Serok/Sodok

6. Pancing

7. Sero/Belat 8. Jermal/Tugu

9. Jaring Angkat 10. Lainnya

104,35 102,63 102,37 102,75 103,51 104,97 101,92 101,88 105,33 103,32

106,77 105,77 104,35 104,12 100,00 104,73 100,00 100,69 100,00 103,22

100,00 97,27 98,61 97,43 108,90 110,73 105,66 100,23 106,33 95,44

101,46 100,31 100,28 100,00 100,00 100,00 100,00 100,00 100,00 100,00

116,35 106,21 103,93 103,04 103,89 105,10 101,07 100,00 101,79 100,75

Sumber : Dinas Kelautan dan Perikanan Kota Tarakan (diolah)