identifikasi tujuan

Upload: penilaian

Post on 05-Jul-2018

217 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/16/2019 identifikasi tujuan

    1/19

    BAB I

    PENDAHULUAN

    A. LATAR BELAKANG

    Penilaian dapat didefinisikan sebagai salah satu gabungan antara ilmu pengetahuan dan

    seni, dimana dalam penilaian ini bukan saja terdiri dari perhitungan matematis akan tetapi

     juga bergantung pada rumusan dan opini yang dibuat oleh seorang penilai setelah membuat

    analisis dan kajian yang mendalam terhadap karakterisistik harta, keadaan ekonomi, latar 

     belakang sejarah, prospek serta potensi-potensi pada masa yang akan datang. Sedangkan

     pengertian properti menurut “common law” atau hukum Anglo Saon dari !nggris disebutkan

     bahwa properti artinya kepemilikan atau hak untuk memiliki sesuatu benda, atau segala

     benda yang dapat dimiliki.Artinya properti dapat dibedakan kepemilikannya atas benda-

     benda bergerak "personal property# dan tanah serta bangunan permanen "real property#.

    $alam personal property ada yang termasuk tangible "seperti peralatan, perlengkapan mesin,

    kendaraan dan lain-lain# dan intangible asset "seperti surat-surat berharga dan

    goodwill%copyright%franchises, dan lain-lain#. Sedangkan real property adalah pengertian

     properti yang kita pahami selama ini yakni tanah dan bangunan permanen serta

     pengembangan lainnya.

    &enurut SP! '((), mendefinisikan penilaian sebagai suatu proses pekerjaan seorang

     penilai dalam memberikan opini tertulis mengenai nilai ekonomi pada saat tertentu. $alam

    definisi lain menyebutkan, proses penilaian adalah suatu prosedur yang sistematik yang

    dilaksanakan guna memperoleh jawaban atas pertanyaan klien tentang nilai suatu real

     property. $engan demikian penilaian properti dapat didefinisikan sebagai suatu proses

     perhitungan secara matematika dan kajian karakteristik dalam memberikan suatu estimasi dan

     pendapatan atas nilai ekonomis suatu properti baik berwujud maupun tidak berwujud,

     berdasarkan hasil analisa terhadap fakta-fakta yang obyektif dan rele*an dengan

    menggunakan metode dan prinsip-prinsip penilaian yang berlaku.Proses penilaian dimulai

    ketika penilai mengidentifikasikan masalah penilaian dan berakhir dengan diserahkannya

    laporan penilaian kepada klien. Penilaian memiliki berbagai macam kepentingan yang

    1

  • 8/16/2019 identifikasi tujuan

    2/19

    mendasari. +al ini yang mengakibatkan pada hasil penilaian dapat terwujud dalam berbagai

    hasil, tergantung pada keperluan dan kepentingan dalam memperoleh tujuan tertentu tersebut.

    B. RUMUSAN MASALAH. Apa saja identifikasi tujuan dalam proses penilaian properti

    '. agaimana sur*ei pendahuluan untuk melakukan proses penilaian

    /. Apa saja tahapan untuk pengumpulan dan analisis data dalam proses penilaian

    0. Apa saja macam pendekatan-pendekatan penilaian dalam proses penilaian

    1. agaimana rekonsiliasi nilai dalam proses penilaian

    2. Sebutkan macam-macam dari laporan penilaian, ketentuan penyimpangan dan apa

    saja syarat untuk pengungkapan laporan penilaian

    C. TUJUAN

    . 3ntuk mengetahui identifikasi tujuan dalam proses penilaian

    '. 3ntuk mengetahui tahapan-tahapan dalam sur*ei pendahuluan

    /. 3ntuk mengetahui cara-cara dalam pengumpulan dan analisis data

    0. 3ntuk mengetahui penggunaan pendekatan-pendekatan yang dilakukan dalam proses

     penilaian

    1. 3ntuk mengetahui analisis terhadap berbagai kesimpulan dalam proses penilaian

    2. 3ntuk mengetahui macam-macam laporan penilaian, syarat pengungkapan dan

    ketentuan penyimpangan

    BAB II

    PEMBAHASAN

    2

  • 8/16/2019 identifikasi tujuan

    3/19

    A. IDENTIFIKASI TUJUAN

    Proses Penilaian suatu properti harus dilakukan dalam bentuk tahapan 4 tahapan

    sebagai berikut5

    . !dentifikasi Permasalahan

    $alam mengidentifikasi permasalahan terdapat langkah 4 langkah yang harus

    dilakukan5

    a. !dentifikasi properti yang akan dinilai

    # !dentifikasi real estate, yaitu identifikasi awal secara fisik mengenai alamat

    dan data deskriptif lain yang dapat menerangkan lokasi tersebut dengan

    menunjuk landmark yang dikenali, identifikasi legalitas "hak dan nomor#

    kepemilikan tanah.

    '# !dentifikasi real properti, yaitu identifikasi yang meliputi bentuk fisik tanah

    dan% bangunan, yang meliputi identifikasi pemilik bangunan "perorangan atau

    kolektif#, apaakh saat penilaian dalam penguasaan orang lain, ank, dsb.

    !dentifikasi dalam status, apakah bersengketa dsb.

     b. Penggunaan%6ujuan penilaian

    Penggunaan atau fungsi dari penilaian adalah cara dimana klien menggunakan

    informasi yang ada di dalam laporan penilaian. 7lien bisa menentukan penggunaan penilaian ketika mengajukan permintaan untuk menggunakan jasa

     penilai. 3ntuk mencegah pekerjaan yang sia-sia, penilai dan klien harus mencapai

    suatu pengertian timbal balik yang sama mengenai penggunaan dan kepemilikan

    dari laporan penilaian dan kesimpulannya.

    c. $efinisi nilai

    6ujuan dari proses penilaian adalah untuk menetukan estimasi nilai suatu properti,

    sehingga tipe tertentu dari suatu nilai dan kepentingan yang ada harus

    diidentifikasi secara tegas dan jelas.

    Pernyataan tujuan penilaian pada laporan akhir dari nilai akhir yang ditentukan

    dalam rencana kerja penilaian sebelumnya, menentukan ruang lingkup dari

     penugasan penilaian. 8enis dari nilai yang akan dicari termasuk juga nilai pasar,

    nilai guna "use *alue#, going concern *alue, in*estment *alue dan assesed *alue

    serta insurable *alue. Pernyataan tertulis dari nilai yang dimaksudkan harus

    dinyatakan dalam setiap laporan penilaian.

    d. 6anggal penilaian

    3

  • 8/16/2019 identifikasi tujuan

    4/19

    6angal penilaian harus dicantumkan karena faktor- faktor yang mempengaruhi

    nilai real property terus berubah. 9alau kondisi yang diamati pada saat penilaian

    masih sama dalam jangka waktu tertentu setelah penilaian, suatu estimasi nilai

    dipertimbangkan berlaku hanya untuk waktu tertentu yang secara tegas dinyatakan

    dalam laporan penilaian. :ilai pasar biasanya dilihat sebagai refleksi dari persepsi

     pelaku pasar untuk kondisi dimasa mendatang, dan persepsi itu didasarkan pada

     bukti nyata di pasar pada suatu periode waktu tertentu. :ilai mencerminkan

    kondisi ekonomi pada suatu waktu tertentu, dan perubahan tiba-tiba didalam

     bisnis dan pasar real estat dapat mempengaruhi nilai secara dramatis.

    e. 8enis dan nilai yang dikehendaki

    &aksud dari nilai yang dikehendaki adalah seperti contoh5 3ntuk tujuan jual-beli,

    nilai yang dikehendaki adalah :ilai pasar wajar " fair market value#; 3ntuk tujuanasuransi, nilai yang dikehendaki adalah nilai asuransi; 3ntuk tujuan lelang

    "auction#, nilai yang dikehendaki adalah nilai paksa jual " forced sale value#, dan

    seterusnya.

    f. $eskripsi ruang lingkup penilaian

  • 8/16/2019 identifikasi tujuan

    5/19

    erdasarkan identifikasi permasalahan yang telah dilakukan pada tahap pertama,

     penilai dapat memperkirakan data dan informasi apa saja yang diperlukan dalam rangka

     penilaian properti tersebut. 6erdapat dua jenis data yang harus dikumpulkan oleh seorang

     penilai, yaitu data umum dan data khusus. $ata umum ini meliputi informasi berkenaan

    dengan prinsipprinsip,kekuatan%keunggulan dan faktorfaktor yang mempengaruhi nilai

     properti, yaitu informasi - informasi berkenaan dengan tren sosial, ekonomi,

     pemerintahan dan kekuatan lingkungan yang berpengaruh terhadap nilai properti.

    Sedangkan data khusus adalah data yang berkaitan langsung dengan properti yang akan

    dinilai serta properti - properti pembandingnya. $ata khusus ini meliputi data secara

    detail mengenai fisik, data lokasional, data biaya, data pendapatan dan pembelanjaan,

    sebagaimana yang terdapat juga pada properti pembanding. 7aitan antara tahap pertama

    dan tahap kedua sangat erat5 jenis properti yang berbeda memerlukan data pendukung

    yang berbeda; tanggal penilaian yang berbeda memerlukan data yang berbeda; tujuan

     penilaian yang berbeda memerlukan data yang berbeda, dan seterusnya.

    .# Sumber data

    8enis data yang diperlukan, baik data primer maupun data sekunder, selanjutnya

     berpengaruh secara langsung terhadap sumber datanya. Sumber data ini sangat ber*ariatif 

    dari berbagai sektor. $i !ndonesia, secara garis besar sumber data tersebut dapat

    diklasifikasikan sebagai berikut5

    !nstansional "Pemerintah :on- Pemerintah#

    P:

    ' $irjen Pajak 

    / Pemda

    0 roker = Agent

    1 Perusahaan Penilai

    2 :otaris % PPA6

    ) Pengembang

     :on 4 !nstansional

    Penjual

    ' Pembeli

    / !klan

    0 &edia &assa

    >.# S$& = 9aktu

    Personel dan waktu yang diperlukan ditentukan oleh jangka waktu yang dikehendaki

    oleh pemberi tugas dan kompleksitas properti yang dinilai. 8umlah personel dan waktu

    5

  • 8/16/2019 identifikasi tujuan

    6/19

    yang diperlukan ini biasanya tergantung pada beban kerja penilaian yang akan dilakukan,

    di mana beban ini tergantung pada tipe properti yang dinilai, skala properti, tujuan

     penilaian, tingkat kesulitan dalam pengukuran di lapangan serta instrumen yang

    diperlukan. Sebagai contoh, pada Penilaian pabrik baja, misalnya memerlukan waktu dan

     personel yang cukup banyak karena biasanya pabrik semen menempati areal yang luas

    dan terdiri dari ratusan unit bangunan.

    $.# Perencanaan kerja

    Suatu perencanaan kerja yang matang akan sangat membantu kelancaran dan efisiensi

     pelaksanaan penilaian. Perencanaan kerja ini meliputi5

     pembagian tugas dan tanggung jawab tiap personel, perencanaan biaya, sarana pendukung

    "peralatan, sarana transportasi, dan sebagainya#, jadwal kegiatan dan lain-lain.

    C. PENGUMPULAN DAN ANALISIS DATA

    $ata yang perlu dikumpulkan dan dianalisis haruslah data yang mempunyai hubungan

    dan pengaruh terhadap estimasi nilai properti subjek "properti yang dinilai#. $ata yangtidak mempunyai korelasi langsung terhadap nilai properti subjek tidak perlu

    dicantumkan dalam laporan penilaian. $ata yang dikumpulkan dan dianalisis ini secara

    garis besar diklasifikasikan menjadi data umum dan data khusus.

    a# $ata umum

      &eliputi data dalam skala nasional, propinsi, kabupaten, kota dan lingkungan sekitar.

    $ata ini meliputi faktor-faktor eksternal "sosial, ekonomi, peraturan pemerintah dan

    lainnya# yang mempengaruhi nilai.

    6

  • 8/16/2019 identifikasi tujuan

    7/19

    # ?okasional

    • $ata mengenai kecenderungan populasi, peraturan pemerintah, tata guna

    • tanah, kepadatan, transportasi, masalah lingkungan, fasilitas umum, dan

    sebagainya yang berpengaruh terhadap nilai properti subjek mungkindicantumkan dalam laporan penilaian.

    '# @konomi

    • 6ren ekonomi baik secara nasional, regional maupun dalam lingkup yang lebih

    sempit "lingkungan sekitar# biasanya sangat berpengaruh terhadap nilai

     properti subjek.

    • $ata tersebut seperti tingkat upah buruh, bahan-bahan material, tingkat sewa,

    tingkat hunian "occupancy rate# dan sebagainya.

    • $ata penting lainny yang juga harus dianalisis adalah studi tentang minat

    konsumen terhadap lokasi, tipe, harga, kualitas dan tingkat permintaan dalam

    suatu segmen pasar tertentu.

     b# $ata 7husus

      $ata yang lebih spesifik adalah berkaitan dengan properti subjek dan properti

     pembanding.

    c# $ata Properti Subjek 

      $ata tentang properti subjek ini meliputi5 tapak "site#, bangunan "impro*ement# dan

    dokumen kepemilikan "title#.

    6apak "Site# angunan undel ?egal

    . 3kuran = ?uasan

    '. entuk = 7ontur 

    /. @le*asi

    0. 8enis 6anah

    1. Posisi "letak#

    7

  • 8/16/2019 identifikasi tujuan

    8/19

    2. one

    ).

  • 8/16/2019 identifikasi tujuan

    9/19

    • &elakukan adjustment "penyesuaian# data pembanding terhadap properti subjek 

    dengan menggunakan faktor penyesuaian diatas.

  • 8/16/2019 identifikasi tujuan

    10/19

    Ferifikasi informasi, kompilasi data, checking akurasi data transaksi untuk 

    mengukur kondisi pasar 

    &emilih unit pembanding yang sesuai

    ?angkah perbandingan melalui “penyesuaian faktor-faktor”

  • 8/16/2019 identifikasi tujuan

    11/19

    • Penyusu!n Fun$s"%n!&

    Penurunan fungsi kegunaan bangunan dengan kriteria tingkat efisiensi kepuasan

    keinginan, dan kebutuhan pasar.

    •Penyusu!n E#se'n!& (E&onomi)

     :ilai yang hilang yang disebabkan oleh pengaruh dari luar properti. Ada dua kategori

    sumber, yaitu5

    - kemunduran lokasi 5 disebabkan oleh lingkunan disekitar properti subjek,

    contoh polusi dan kebisingan

    - kemunduran ekonomi 5 disebabkan kondisi ekonomi, contoh kenaikan tingkat

     bunga, kelebihan penawaran jenis property tertentu.

    METODE PENGHITUNGAN PENYUSUTAN

    Ada dua metode yang dapat digunakan untuk mengestimasi penyusutan, yaitu5

    (.  Me%)e &!n$sun$

    •  Metode 'm!r Hid!p

  • 8/16/2019 identifikasi tujuan

    12/19

    •  Metode Kapitalisasi Pendapatan

    &enghitung nilai properti dengan mengkapltalisasi pendapatan bersih dari subjek 

     properti lalu dikurangi dengan nilai tanah diperoleh nilai bangunan. +asil ini

    dibandingkan dengan biaya membangun baru.

    B"!y! Re+'%)u#s" B!'u (Reprod!tion Cost Ne*)

    @stimasi biaya membangun dengan harga sekarang, pada tanggal penilaian, sebuah

    replica nyata dari bangunan, dengan menggunakan konstuksi yang standar, material,

    desain, lay out, dan kualitas pekerjaan yg sama.

    B"!y! Pen$$!n" B!'u (Replaement Cost Ne*)

    @stimasi biaya membangun dengan harga sekarang, pada tanggal penilaian bangunan

    dengan fungsi yang sebanding , dengan menggunakan material yang modern, dan standar,

    desain dan lay out sekarang .

    B"!y! Re+'%)u#s" !!u Pen$$!n" B!'u ,SPI ..((.(/

    8umlah uang yang dikeluarkan untuk reprodukasi % pengganti properti baru yang dihitung

     berdasarkan harga pasaran setempat sekarang%pada tanggal penilaiannya untuk 

     bahan%material atau unit, hiaya jasa kontraktor %arsitek%konsultan teknik termasuk 

    keuntungan, biaya instalansi, biaya super*isi, biaya tenaga ahli teknik termasuk semua

     pengeluaran standar yang berkaitan dengan angkutan, asuransi, pondasi, bea masuk, PP:,

    PPh !mpor, dan biaya bunga selama konstruksi, tetapi tidak termasuk biaya upah lembur 

    dan premi % bonus.

    PENDEKATAN PENDAPATAN (+NCOME APPROACH)Pendekatan penilaian yang dilakukan dengan mendasarkan pada tingkat keuntungan yang

    mungkin dihasilkan oleh properti subjek pada saat ini dan masa yang akan datang yang

    selanjutnya dilakukan pengkapitalisasian untuk mengkon*ersi aliran pendapatan tersebut

    ke dalam nilai properti. Sesuai digunakan untuk income producing property "properti

    yang menghasilkan pendapatan tertentu#, seperti hotel dan restoran.

    ?angkah-langkah antara lain 5

    &enentukan Pendapatan 7otor Potensial "Potential Iross !ncome#

    12

  • 8/16/2019 identifikasi tujuan

    13/19

    &engurangi pendapatan kotor potensial dengan *acancy "tingkat kekosongan#,

    sehingga didapat Pendapatan 7otor @fektif "@ffecti*e Iross !ncome#.

    &engurangi pendapatan kotor efektif dengan biaya-biaya operasional dan

    outgoing, sehingga didapat pendapatan operasi bersih ":et Jperating !ncome#

    &engkapitalisasikan pendapatan operasi bersih dengan tingkat kapitalisasi,

    sehingga didapat nilai properti.

     Nilai Properti = Pendapatan Operasi %ersi#

    Ting&at Kapitalisasi 

    A)! 0 1e%)%&%$" y!n$ &!2"1 )"$un!#!n )!&!1 Pen)e#!!n Pen)!+!!n:

    . Iross !ncome &ultiplier "I!& # % :et !ncome &ultiplier ":!

    '. $irect >apitaliDation

    /. $iscounted >ash Klow "$>K#

    0.

  • 8/16/2019 identifikasi tujuan

    14/19

    F. LAPORAN PENILAIAN

    Pen$e'"!n L!+%'!n

    L!+%'!n +en"&!"!n  adalah Suatu dokumen yang mencantumkan instruksi penugasan,

    tujuan dan dasar penilaian, dan hasil analisis yang menghasilkan opini nilai dan dapat

     juga menjelaskan proses analisis yang dilakukan dalam pelaksanaan penilaian, dan

    menyatakan informasi yang penting yang digunakan dalam analisis.

    Jen"s L!+%'!n

    Secara umum laporan Penilaian tertulis terdiri atas / jenis laporan yaitu 5

     

    L!+%'!n Pen"&!"!n Te'"n3" ,se&4-3%n!"ne) !!u 3%1+'e5ens"6e sy&e/

    &endeskripsikan informasi secara detil dan komprehensif. ?aporan ini seharusnya

    mengandung seluruh informasi yang signifikan dalam penilaian, termasuk 

     pembahasan secara mendetil atas setiap hal yang dinyatakan dalam laporan.

     

    L!+%'!n Pen"&!"!n R"n$#!s ,su11!'y !!u s5%' 4%'1 sy&e/

    &engungkapkan informasi secara ringkas. ?aporan ini seharusnya berisi ringkasandari seluruh informasi yang signifikan dalam penilaian dan meliputi satu atau

     beberapa paragraf yang diringkas dalam bentuk narasi singkat atau bentuk form.

     

    L!+%'!n Pen"&!"!n Te'7!!s ,'es'"3e) !!u +'%4%'1! sy&e/

    menyatakan informasi dalam bentuk paparan minimal. !si laporan biasanya ditentukan

    oleh Pemberi 6ugas yang hanya membutuhkan informasi dinyatakan secara singkat

    dan biasanya merupakan kombinasi dari pernyataan naratif singkat dan fakta

    sederhana atau Mbulleted pointsM.

    L!+%'!n L"s!n

    14

  • 8/16/2019 identifikasi tujuan

    15/19

    +asil penilaian yang dikomunikasikan secara *erbal dengan dipresentasikan di depan

    sidang pengadilan baik sebagai saksi ahli atau pemberian kesaksian.

    L!+%'!n Te'u&"s

    +asil penilaian yang dikomunikasikan kepada Pemberi 6ugas dalam bentuk tulisan,

    termasuk yang dikomunikasikan secara elektronik. ?aporan tertulis dapat merupakan

    suatu dokumen narasi terinci yang berisikan semua materi yang terkait yang diuji dan

    dianalisis untuk mendapatkan kesimpulan nilai.

    $alam penyusunan laporan penilaian sesuai dengan SP! ini, Penilai harus mengikuti

     pedoman sebagai berikut 5

    . ?aporan penilaian6ingkat ketelitian laporan penilaian ditentukan oleh tujuan penilaian, kompleksitas

    objek penilaian yang dinilai sesuai keperluan pengguna laporan penilaian. Semua

    laporan penilaian harus mencakup referensi seperti di bawah ini 5

    !dentifikasi status Penilai 5 laporan penilaian harus mencantumkan tanda

    tangan yang bertanggung jawab atas penilaian tersebut dengan peraturan

     perundangan yang berlaku.

    !dentifikasi pemberi tugas dan pengguna laporan 5 pencantuman dalam

     pemberian tugas harus konsisten dengan yang disampaikan dalam lingkup

     penugasan.

    &aksud dan tujuan penilaian 5 tujuan harus dinyatakan secara jelas.

    !dentifikasi objek penilaian 5 objek penilaian meliputi asset atau liabilitas

    !dentifikasi bentuk kepemilikan 5 dari bentuk kepemilikannya, apakah

    kepemilikan sendiri atau kepemilikan lainnya harus dicantumkan dalam

    laporan penilaian.

    $asar nilai 5 dasar nilai harus memenuhi dan sesuai dengan tujuan penilaian.

      6anggal penilaian

      8enis mata uang yang digunakan 6ingkat kedalaman in*estigasi 5 adanya batas dalam melakukan inspeksi,

     penelahaan, perhitungan dan analisis untuk suatu tujuan.

      Sifat dan sumber informasi

      Asumsi dan asumsi khusus

    Pendekatan penilaian dan alasan penggunaan 5 laporan penilaian harus

    didasarkan kepada pendekatan yang digunakan yang memuat deskripsi

    informasi dan data yang digunakan beserta alasannya.

      7esimpulan penilaian

    15

  • 8/16/2019 identifikasi tujuan

    16/19

    Persyaratan atas persetujuan untuk publikasi 5 harus dinyatakan secara jelas

     pada laporan penilaian atas setiap publikasi terhadap laporan.

      7onfirmasi bahwa penilaian dilakukan berdasarkan SP!

      &emuat deskripsi informasi dan data yang diperiksa ,analisis pasar,

     pendekatan dan prosedur penilaian yang diterapkan beserta alasannya

      &emuat Pernyataan Penilai ">ompliance Statement# dimana penilaian

    dilakukan sesuai 7@P! dan SP!

      7ondisi dan syarat pembatas

      &encantumkan nama, kualifikasi professional dan tanda tangan Penilai

    '. 8enis dan penyajian ?aporan Penilaian ditentukan oleh Penilai dan Pemberi 6ugas

    sesuai yang dinyatakan dalam ?ingkup Penugasan.

    /. !si dan panjangnya laporan tergantung dari maksud dan tujuan penilaian, persyaratanhukum, jenis objek penilaian dan sifat permasalahan penilaian.

    0. Apabilan laporan dikirimkan secara elektronik, seorang penilai harus melakukan

    langkah yang wajar untuk melindungi integritas data dan memastikan tidak terjadi

    kesalahan.

    Sy!'! Pen$un$#!+!n

    8ika penilaian dibuat oleh Penilai !nternal, pengungkapan khusus harus

    dicantumkan dalam laporan penilaian yang mengenai keberadaan dan sifat

    hubungan antara penilai dan pihak pemilik.

    8ika seorang Penilai memilki kapasitas lebih dari seorang penilai maka harus

    menyebutkan peran khusus yang disandangnya dalam tiap penugasan tersebut.

    Penilai harus mengungkapkan setiap penyimpangan untuk memenuhi ketentuan

     peraturan perundang-undangan yang berlaku.

    Keenu!n Peny"1+!n$!n

    6idak ada penyimpangan yang diperbolehkan kecuali dapat memenuhi

     persyaratan bahwa tiap laporan menyatakan secara jelas dan akurat.

    8ika penilai diminta untuk melaksanakan penugasan yang menyimpang dari

     persyaratan dengan yang laDim dilaksanakan dengan memenuhi SP! dan 7@P!,

    Penilai hanya dapat melaksanakan apabila kondisi di bawah ini 5

    Penilai menentukan bahwa instruksi tidak akan cenderung menyesatkan

     pengguna laporan penilaian.

    Penilai menentukan bahwa penilaian tidak menjadi sangat terbatas yang

    membuat hasil penilaian tidak lagi dapat dipercaya dan andal untuk tujuan

    yang diharapkan.

    16

  • 8/16/2019 identifikasi tujuan

    17/19

    Penilai memberi masukan kepada Pemberi 6ugas bahwa instruksi yang

    diberikan merupakan penyimpangan dari SP! yang harus diungkapkan

    sepenuhnya.

    Segala kondisi yang melibatkan penyimpangan dari pelaporan :ilai Pasar, harus

    mengidentifikasi dengan jelas bahwa penilaian yang dilaporkan adalah berbeda

    dengan :ilai Pasar.

    17

  • 8/16/2019 identifikasi tujuan

    18/19

    BAB III

    PENUTUP

    A. KESIMPULAN

    Penggunaan atau fungsi dari penilaian adalah cara dimana klien menggunakan

    informasi yang ada di dalam laporan penilaian. 7lien bisa menentukan penggunaan

     penilaian ketika mengajukan permintaan untuk menggunakan jasa penilai. 3ntuk 

    mencegah pekerjaan yang sia-sia, penilai dan klien harus mencapai suatu pengertian

    timbal balik yang sama mengenai penggunaan dan kepemilikan dari laporan penilaian dan

    kesimpulannya

    6ujuan dari proses penilaian adalah untuk menetukan estimasi nilai suatu properti,

    sehingga tipe tertentu dari suatu nilai dan kepentingan yang ada harus diidentifikasi

    secara tegas dan jelas. Pernyataan tujuan penilaian pada laporan akhir dari nilai akhir 

    yang ditentukan dalam rencana kerja penilaian sebelumnya, menentukan ruang lingkup

    dari penugasan penilaian. 8enis dari nilai yang akan dicari termasuk juga nilai pasar, nilai

    guna "use *alue#, going concern *alue, in*estment *alue dan assesed *alue serta insurable

    *alue. Pernyataan tertulis dari nilai yang dimaksudkan harus dinyatakan dalam setiap

    laporan penilaian.

    18

  • 8/16/2019 identifikasi tujuan

    19/19

    DAFTAR PUSTAKA

    http5%%ejournal.undip.ac.id%inde.php%modul%article%download%010%'C

    http5%%adipatisucipto.blogspot.co.id%'('%(%tujuan-dan-proses-penilaian-aset.html

    http5%%dokumen.tips%documents%penilaian-real-properti.html

    Korumpenilaipublik.blogspot.co.id%'(/%('

    19

    http://ejournal.undip.ac.id/index.php/modul/article/download/1454/1219http://adipatisucipto.blogspot.co.id/2012/01/tujuan-dan-proses-penilaian-aset.htmlhttp://dokumen.tips/documents/penilaian-real-properti.htmlhttp://adipatisucipto.blogspot.co.id/2012/01/tujuan-dan-proses-penilaian-aset.htmlhttp://dokumen.tips/documents/penilaian-real-properti.htmlhttp://ejournal.undip.ac.id/index.php/modul/article/download/1454/1219